You are on page 1of 2
PEMERINTAH PROVINSI KEPULAUAN BANGKA BELITUNG DINAS KESEHATAN KomplekPerkantorandanPemokimanTerpaduPemerintahProvinsiKepulauanBangkaBelitung Jalan PulauBangkaK elurahan Air tamKecamatanBukitintan - Pangkalpinang 33418 ‘TeleponFax. (0717 ) 439034 ~ 439085, Pangkalpinang, Februari 2017 Nomor — :&/ A4\ /Dinkes/2017 Kepada : Sifat : Biasa Yth: 1, Kepala Dinas Kesehatan Kab/Kota Se-Provinsi Lampiran : - Kep. Bangka Belitung Perihal :-_Usulan e-Planning TA 2018 2. Direktur Utama RSID Provinsi 3. Direktur RSUD Provinsi 4, Direktur RSUD Kab/Kota — Se-Provinsi Kep.Bangka Belitung Di- Tempat Menindaklanjuti hi melalui Aplikasi Elektronik TA 2018 di Royal Kuningan Hotel tanggal 08 s.d 10 Februari 2017, maka bersama ini perlu disampaikan hal-hal sebagai berikut: Pertemuan Penyusunan Perencanaan Program Pelayanan Kesehatan 1, Sistem Informasi Perencanaan dan Monev (SIPERMON) merupakan sistem perencanaan terintegrasi dari beberapa sistem informasi yaitu SIRS, e-Monev, ASPAK, e-Renstra dan e- Planning. 2. Provinsi tidak akan dapat meneruskan usulan satker-satker yang tidak melapor kegiatannya melalui SIRS, e-Monev, ASPAK dan e-Renstra. 3. Syarat untuk mengajukan anggaran adalah melaporkan kewajiban. 4, Kewajiban Sater untuk mengisi Aplikasi No Pengguna SIRS E-Monev | ASPAK | E-Renstra E Planning 1 | Dinkes kab/Kota a T T 2 Rumah Sakit T T T ++ 5. Login Aplikasi lewat alamat: www yankes.kemkes.go.id Ny] APLIKAS | DINKES KAB/KOTA RUMAH SAKIT ° I ‘Username password | User password i 1 | SIPERMO | Kode satker dari | 123 Kode RS yg ada di RS online | 123 | N Kemkeu [2] SIRS | Nama Kab/Kota | 12345 Kode RS yg ada di RS online | 12345 3| E-Monev |KodeSatker | 123 Kode Satker 123 4| ERenstra |= Kode RS yg ada di RS online | 12345 3| ASPAK |KodeSatker | 123456 | Kode RS ygada di RS online | 123456 3 E-Planning | Kode Wilayah | yankes2018 | Kode RS yg ada di RS online | yankes2018 | 6. Filter Usulan satker Rumah Sakit berdasarkan kelas Rumah Sakit dan SDM yang dimiliki (sesuai isian dalam RS Online per tanggal 15 Januari 2017). 7. Input data usulan dilakukan langsung secara online melalui aplikasi e-Planning TA 2018 tanpa aplikasi offline. 8. Jenis Kegiatan a. Dinkes : Akreditasi Puskesmas, Alat-alat Puskesmas, Kalibrasi, RS D Pratama dan Bangunan Lanjutan. b. Rumah Sakit : Akreditasi RS, Bangunan lanjutan, Alat-alat Unit Rawat Jalan dll. 9. Update data ASPAK sesuai kondisi Rill di Rumah Sakit dan di Puskesmas 10. Satker Rumah Sakit dan Dinkes Kab/Kota diperbolehkan mulai mengisi ASPAK (mulai 15 Januari 2017). 11. Aplikasi e-Planning online TA 2018 mulai dapat diakses dari website hitp://yankes.depkes.go.id pada tanggal 13 Februari 2017 12, Satker Rumah Sakit dan Dinkes Kab/Kota sudah membuat usulan e-Planning TA 2018 dengan aplikasi per 13 Februari 2017. 13. Penutupan Upload Usulan e-Planning TA 2018 pada saat Rapat Perencanaan Program Regional I yang rencananya tanggal 21 s.d 24 Maret 2018 di Palembang dan sebelum Rapat Perencanaan Program akan diadakan pertemuan e-Planning Program Yankes oleh Dinkes Provinsi pada awal Maret 2017). 14, Untuk informasi lebih lanjut, dapat menghubungi Bidang Pelayanan Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung an.Ronni J S (0813-67057020. Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih. KEJALA DINAS KESEH\TAN PROMI LAUAN BANGWA BELITUNG mbusan disampaikan kepada Yth Gubernur Kepulauan Bangka Belitung (sebagai laporan). Walikota/Bupati Se-Provinsi Kep.Bangka Belitung

You might also like