You are on page 1of 7

Laporan Pertanggungjawaban

Post Conference Project

AMSC Seoul

AMSA­Indonesia 2017/2018

Asian Medical Students’ Association
AMSA­Unja
Jambi
2016
(sertakan kop surat resmi AMSA­universitas)

I. Nama Kegiatan
Post Conference Project AMSC Seoul AMSA­Indonesia 2017/2018

II. Tema
Accidents in the Medical Field – Hospital, No Longer a Safe Area

III. Latar Belakang


Post Conference Project (PCP) adalah suatu kegiatan yang wajib dilakukan
AMSA-universitas yang mengirimkan anggotanya sebagai delegasi Indonesia serta
menggunakan kursi dari AMSA-Indonesia. Kegiatan ini merupakan bentuk tindak
lanjut dari partisipasi delegasi Indonesia dalam kegiatan konferensi AMSA
International, yang rutin dilaksanakan 2 kali dalam 1 tahun, yakni Asian Medical
Students’ Conference (AMSC) dan East Asian Medical Students’ Conference
(EAMSC).
Bentuk kegiatan Post Conference Project ini akan berkaitan dengan tema
conference yang telah dilaksanakan. dan waktu pelaksanaan Post Conference Project
ini adalah maksimal 2 bulan setelah satu conference dari conference yang diikuti.
Sebagai bentuk tindak lanjut dari Asian Medical Students’ Conference
(AMSC) Seoul 2017 yang dilaksanakan pada 23 - 30 Juli 2017, bertempat di, Seoul,
Korea Selatan dengan tema Accidents in the Medical Field – Hospital, No Longer a
Safe Area.
AMSA-Indonesia mewajibkan delegasi dari AMSA-universitas yang
berpartisipasi dalam conference tersebut untuk melaksanakan Post Conference
Project. Dalam Post Conference Project yang dilakukan haruslah mengandung unsur
kegiatan sosial yang merupakan fokus utama dari Community Outreach.

IV. Tujuan
Tujuan Umum:
 Merupakan rintisan dari AMSA International kepada masing-masing AMSA
Chapter sebagai bentuk tindak lanjut dan aksi nyata dari Asian Medical Students’
Conference (AMSC) Seoul 2017.
(sertakan kop surat resmi AMSA­universitas)

Tujuan Khusus:
 Untuk menyebarkan pengetahuan, kesadaran mengenai suatu isu atau masalah
kesehatan, dan ilmu (yang didapatkan delegasi AMSA-universitas dari rangkaian
kegiatan konferensi yang diikuti) kepada member AMSA-Indonesia (AMSA-
universitasnya atau yang lain) dan kepada mahasiswa atau masyarakat sekitarnya.
 Untuk meningkatkan kesadaran dan wawasan anggota AMSA-Indonesia terhadap
faktor-faktor sosial yang mempengaruhi kesehatan komunitas.

V. Waktu & Tempat


Waktu : 31 Maret 2018
Tempat : Tugu Keris Kota Jambi
VI. Target : Masyarakat Kota Jambi
VII. Detail Kegiatan
AMSA Universitas Jambi melakukan kegiatan Post Conference Project yang
bertemakan Hospital is not safe area anymore dengan tujuan... AMSA
Universitas Jambi mengangkat subtopik yaitu Malpraktik di bidang kedokteran
dan kesehatan. Setelah mengumpulkan informasi mengenai malpraktik dari
beberapa referensi, kami membuat poster publik yang akan dipresentasikan
kepada masyarakat luas saat hari pelaksanaan yaitu tanggal 31 Maret 2018.
Pada saat hari H, AMSA Universits Jambi berkumpul di tugu keris yang
kemudian dibagi beberapa kelompok masing – masing 5 – 6 yang nantinya akan
mensosialisasikan mengenai malpraktik di bidang kedokteran dan kesehatan
VIII. Analisis SWOT

STRENGTH 
WEAKNESS 
OPPORTUNITY 
THREAT 
IX. Indikator keberhasilan

Kualitatif Kuantitatif Hasil

X. Anggaran Biaya dan Realisasi


Total pendapatan sejumlah ....
Total pengeluran sejumlah ....
(sertakan kop surat resmi AMSA­universitas)

Sehingga sisa uang adalah sejumlah …. dan akan dimasukkan ke (tujuan sisa uang dan
pertanggungjawabannya)

Adapun lampiran anggaran beserta seluruh nota terdapat di lampiran yang menyertai laporan ini.
XI. Evaluasi
No. Divisi Perencanaan Pelaksanaan Kendala Saran

1. Acara    
2. Pubdekdok    
3. Konsumsi    

XII. Hambatan
XIII. Saran
XIV. Lampiran
Lampiran 1: Anggaran Biaya Pemasukan dan Realisasi Pengeluaran
Lampiran 2: Nota
Lampiran 3: Susunan kepanitiaan (berisi nama lengkap dan asal universitas)

XV. Dokumentasi

Sertakan beberapa foto yang mendukung laporan pertanggungjawaban ini, mulai dari persiapan,
pelaksanaan, hingga kegiatan membersihkan lokasi acara setelah digunakan
Lampiran 1
(sertakan kop surat resmi AMSA­universitas)

Lampiran 2
(sertakan kop surat resmi AMSA­universitas)

Lampiran 3

You might also like