You are on page 1of 1

BAB III

PENUTUP

3.1 Kesimpulan

Mahasiswa pun dapat mengambil sebuah kesimpulan setelah mengikuti berbagai


rangkaian acara kunjungan tersebut bahwa,adanya kuliah lapangan semacam ini sangat
diperlukan untuk menambah wawasan dari mahasiswa mengenai dunia pekerjaan. Kuliah
lapangan ini juga memerikan banyak informasi dan wawasan bagi mahasiswa. Selama ini
mahasiswa hanya mengetahui informasi secara teoritis ketika kuliah,tetapi belm mendapatkan
informasi dengan melihat praktikan secara langsung.

Hal penting lainnya dapat setelah mengikuti kuliah lapangan, bukan hanya pengetahuan
umum tentang lapangan terbang dan dapat membantu mahasiswa jika terjun langsung dalam
sebah kegiatan yang melibatkan lapangan terbang. Dengan adanya kuliah lapangan terbang ini,
mahasiswa banyak mendapatkan hal positif guna menunjang pengalaman individu.

Mahasiswa juga dapat melihat langsung lapangan pekerjaan dan prosesnya. Kuliah lapangan juga
berdampak positif bagi universitas karena adanya kuliah lapangan dapat menjalin hubungan
antara universitas dan perusahaan sehingga nanti ketika lulusan dari universitas dapat
mencalonkan diri menjadi pegawai atau karyawan pada perusahaan yang telah dikunjungi pada
saat kuliah lapangan. Selain itu kesehatan dan keselamatan kerja merupakan factor yang harus
diperhaikan dalam industry agar tidak terjadi kecelakaan kerja dan dapat mengembangkan ilmu
yang telah didapat serta mahasiswa siap menjadikan generasi-generasi masa depan yang siap
dipakai dalam industry sesuai dengan bidangnya.

3.2 Kesan

Kuliah lapangan memberikan banyak kesan ,diantaranya :

a. Menambah keakraban diantara dosen dengan peserta dan juga diantara peserta kuliah
lapangan itu sendiri.
b. Memberikan pengalaman yang luarbiasa bagi para peserta yang mengikuti kuliah
lapangan.

You might also like