You are on page 1of 2

SITI MAIMUNAH

Tanggung jawab asisten apoteker

1. Menjamin ketersedian dan keterjangkauan obat dan alat kesehatan yang dibutuhkan
masyarakat.
2. Menjamin mutu, keamanan, efektivitas obat dan diberikan dan memperhatikan hak azasi dan
keunikan setiap pribadi.
3. Menaminkan setiap orang atau masyarakat yang menggunakan obat atau alat kesehatan
mendapatkan informasi tentang obat alat kesehatan mendapatkan informasi tentang obat
atau alat kesehatan yang digunakan demi tercapainya kepatuhan penggunaan.
4. Memiliki tanggung jawab bersama dengan tenaga kesehatan lain dan pasien dalam
menghasilkan keluaran terapi yang optimal.

kewenangan asisten apoteker :

1. Ikut serta memberikan masukan untuk menentukan kebijakan tentang kesediaan farmasi, alat
kesehatan dan perbekalan farmasi.
2. Mengadakan sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan
3. Melakukan pengawasan dan pengendalian persediaan
4. Melaksanakan distribusi sediaan farmasi dan alat kesehatan
5. Mengelola sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan
6. Melayani permintaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan, baik atas
permintaan dokter, dokter gigi, dokter hewan maupun langsung dari masyarakat.
7. Memberikan informasi sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan
8. Memonitor penggunaan obat, sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan.
9. Ikut serta menganalisa sediaan farmasi alat perbekalan kesehatan
10. Memilih sediaan farmasi alat kesehatan dan perbekalan kesehatan yang sesuai dengan
kemampuan keuangan dan kondisi konsumen.
11. Menghitung dosis, menentukan macam sediaan yang paling cocok
12. Membuat keputusan profesional mengenai ada tidanya atau kemungkinan terjadi masalah
dengan obat beserta penyelesaiannya.
13. Meracik menjadi sediaan yang sesuai kebutuhan, memberikan label, menyerahkan obat
diikuti dengan pemberian informasi yang cukup menjamin pasien menggunakan obat dengan
benar

Uraian Tugas Asisten Apoteker


1. Pelayanan resep meliputi : Mengidentifikasi isi resep

1. Melakukan konsultasi
2. Memastikan resep dapat dilayani
3. Menghitung harga resep
4. Menginformasikan harga resep
5. Menyiapkan atau meracik sediaan farmasi
6. Memeriksa hasil akhir
7. Menyerahkan sediaan farmasi sesuai resep disertai informasi yang diperlukan
2. Pengelolaan dokumen

1. Melaksanakan tata cara menyimpan resep


2. Pencatatan persediaan farmasi
3. Penyimpanan surat pesanan
4. Ikut serta dalam pencatatan dan penyimpanan laporan narkotika dan psikotropika,
Obat Generik Berlogo (OGB).
WAHYU HARDINI
Tanggung jawab asisten apoteker

5. Menjamin ketersedian dan keterjangkauan obat dan alat kesehatan yang dibutuhkan
masyarakat.
6. Menjamin mutu, keamanan, efektivitas obat dan diberikan dan memperhatikan hak azasi dan
keunikan setiap pribadi.
7. Menaminkan setiap orang atau masyarakat yang menggunakan obat atau alat kesehatan
mendapatkan informasi tentang obat alat kesehatan mendapatkan informasi tentang obat
atau alat kesehatan yang digunakan demi tercapainya kepatuhan penggunaan.
8. Memiliki tanggung jawab bersama dengan tenaga kesehatan lain dan pasien dalam
menghasilkan keluaran terapi yang optimal.

kewenangan asisten apoteker :

14. Ikut serta memberikan masukan untuk menentukan kebijakan tentang kesediaan farmasi, alat
kesehatan dan perbekalan farmasi.
15. Mengadakan sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan
16. Melakukan pengawasan dan pengendalian persediaan
17. Melaksanakan distribusi sediaan farmasi dan alat kesehatan
18. Mengelola sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan
19. Melayani permintaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan, baik atas
permintaan dokter, dokter gigi, dokter hewan maupun langsung dari masyarakat.
20. Memberikan informasi sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan
21. Memonitor penggunaan obat, sediaan farmasi, alat kesehatan dan perbekalan kesehatan.
22. Ikut serta menganalisa sediaan farmasi alat perbekalan kesehatan
23. Memilih sediaan farmasi alat kesehatan dan perbekalan kesehatan yang sesuai dengan
kemampuan keuangan dan kondisi konsumen.
24. Menghitung dosis, menentukan macam sediaan yang paling cocok
25. Membuat keputusan profesional mengenai ada tidanya atau kemungkinan terjadi masalah
dengan obat beserta penyelesaiannya.
26. Meracik menjadi sediaan yang sesuai kebutuhan, memberikan label, menyerahkan obat
diikuti dengan pemberian informasi yang cukup menjamin pasien menggunakan obat dengan
benar

Uraian Tugas Asisten Apoteker

2. Pengelolaan sediaan farmasi

1. Menyusun pesanan dan menerima sediaan farmasi


2. Memeriksa sediaan farmasi yang habis
3. Memeriksa dan mengendalikan sediaan farmasi yang mendekati waktu kadaluarsa
4. Memeriksa dan mengendalikan sediaan farmasi sesuai dengan pola pembelian konsinyasi
5. Menyimpan sediaan farmasi sesuai dengan golongannya
Pengelolaan dokumen

5. Melaksanakan tata cara menyimpan resep


6. Pencatatan persediaan farmasi
7. Penyimpanan surat pesanan
8. Ikut serta dalam pencatatan dan penyimpanan laporan narkotika dan psikotropika,
Obat Generik Berlogo (OGB).

You might also like