You are on page 1of 7
21612017 onversiBilangan Desimal, Biner, Oxtal dan Hexadesimal HOME » KOMPUTER DASAR » KONVERS! BILANGAN DESIMAL, BINER, OKTAL DAN HEXADESIMAL Konversi Bilangan Desimal, Biner, Oktal dan Hexadesimal Byhanif Posted on 21/05/2015, Konversi Bilangan | Pada tutorial belajar komputer dasar sebelumnya kita sudah mempelajari mengenai sistem bilangan desimal, biner, oktal dan hexadesimal. Akan tetapi belum membahas mengenai konversi bilangan. Oleh karena itu ane akan membahasnya pada postingan ini. Nah, untuk mengetahui lebih lanjut silahkan agan simak caranya dibawah ini. ©) Konversi Bilangan Desimal Konversi bilangan desimal merupakan suatu proses mengubah bentuk bilangan desimal kedalam bentuk bilangan lainnya (bilangan biner, bilangan oktal atau bilangan hexadesimal) Konversi Bilangan Desimal Ke Biner Konversi bilangan desimal ke biner merupakan suatu proses mengubah bentuk bilangan desimal kedalam bentuk bilangan biner. Ada beberapa cara yang dapat agan lakukan untuk mengkonversi bilangan desimal ke biner. Berikut caranya 1. Cara yang pertama, yaitu dengan membagi bilangan desimal dengan nilai 2 (basis). Cara ini merupakan cara yang sering digunakan oleh banyak orang. Untuk lebih jelasnya silahkan agan 17: 2= 38+ Sia 2 28: 2= 19+ Sica 0 19 9+ Siso 1 a: 4+ Sisa 1 simak contoh dibawah ini Zee & Nilai 1+ sisa ——] 1001101 bilangan desimal 77 = 1001101 (bilangan biner) 2, Cara yang kedua, yaitu dengan menjumlahkan atau menambahkan bilangan-bilangan dengan pangkat dua (basis) sampai jumlahnya sama dengan bilangan desimal yang akan dikonversikan. htp:www-hanil convkonvers-blangan-desimal-binerok'al-dan-hexadsimall w 21612017 onversiBilangan Desimal, Biner, Oxtal dan Hexadesimal a= 1+ 1 # 4— 100 2 3——> 1000 2 = 64> 1000000 77 001101, Konversi Bilangan Desimal Ke Oktal Konversi bilangan desimal ke oktal merupakan suatu proses mengubah bentuk bilangan desimal kedalam bentuk bilangan oktal, dengan cara membagi bilangan desimal dengan nilai 8 (basis). Untuk memahaminya silahkan agan simak contoh dibawah ini. 77:8 = 9 + Sia 5 Nilai bilangan desimal 77 = 115 (bilangan oktal) Konversi Bilangan Desimal Ke Hexadesimal Konversi bilangan desimal ke hexadesimal merupakan suatu proses mengubah bentuk bilangan desimal kedalam bentuk bilangan hexadesimal, dengan cara membagi bilangan desimal dengan nilai 16 (basis). Silahkan agan simak contoh dibawah ini untuk lebih jelasnya. 77:16 D (Hexadecimal) — Nilai bilangan desimal 77 = 4D (bilangan hexadesimal) Konversi Bilangan Biner Konversi bilangan biner merupakan suatu proses mengubah bentuk bilangan biner kedalam bentuk bilangan lainnya (bilangan desimal, bilangan oktal atau bilangan hexadesimal). Konversi Bilangan Biner Ke Desimal Agan dapat mengkonversi bilangan biner ke desimal, yaitu dengan cara menggunakan bantuan tabel konversi bilangan biner ke desimal dibawah ini. htp:twww-hanil convkonvers-blangan-desimal-bineroktal-dan-hexadesimall 121872017 onversiBilangan Desimal, Biner, Oxtal dan Hexadesimal Pangkat Desimal Biner a 2 | 2 2 10] 2 al 100| 2 8 1000| 2 16 10000| 2 22 100000| 2 64 1000000| 2 128 10000000] Det Contoh konversi bilangan biner 1011100 ke bilangan desimal 1002 = 1000, 10000, = 1000000, = 1011100, Jadi, nilai bilangan biner 101110 Konversi Bilangan Biner Ke Oktal 2 (bilangan desimal) Cara mengkonversi bilangan biner ke oktal dapat dilakukan dengan mengkonversi tiap-tiap tiga buah digit biner. Silahkan agan simak tabel Konversi bilangan biner ke oktal dan contonya dibawah ini. 3 bit 000) 001, 010 011 100 101 110 aan Contoh konversi bilangan biner 1011100 ke bilangan oktal hpiwmw-haniltconvkonvers-blangan-desimal-bin oktal-dan-hexadesimal/ an 21612017 onversiBilangan Desimal, Biner, Oxtal dan Hexadesimal Jadi nilai bilangan biner 1011100 = 134 (bilangan oktal) Konversi Bilangan Biner Ke Hexadesimal Cara mengkonversi bilangan biner ke hexadesimal dapat dilakukan dengan mengkonversi tiap-tiap empat buah digit biner. Silahkan agan simak tabel konversi bilangan biner ke hexadesimal dan contonya dibawah ini Digit Hexadecimal anit ° (0000) 002 0010 o01L 0100 0101 0110 oun 1000 1001 1010 1011 1100 1101 1110 iL a|mfofofe|>|wla|N]ofus jofole Contoh konversi bilangan biner 1011100 ke bilangan hexadesimal 101 1100 yoy Jadi, nilai bilangan biner 1011100 = SC (bilangan hexadesimal) Konversi Bilangan Oktal Konversi bilangan oktal merupakan suatu proses mengubah bentuk bilangan oktal kedalam bentuk bilangan lainnya (bilangan desimal, bilangan biner atau bilangan hexadesimal). Konversi Bilangan Oktal Ke Desimal htp:twww-hanil convkonvers-blangan-desimal-biner-ok'al-dan-hexadesimall 12982017 KonversiBlangan Desiml, Bine, Oka dan Hexadesimal Agan dapat melakukan konversi bilangan oktal ke desimal, yaitu dengan cara mengalikan masing-masing digit bilangan dengan position valuenya. Contoh konversi bilangan oktal 145 ke bilangan desimal : M5,-1 «8 44x Bas xe Lo xGataxa +5 x2 = 64 +3245 Oli Jadi, nilai bilangan oktal 145 = 105 (bilangan desimal) Konversi Bilangan Oktal Ke Biner Konversi bilangan oktal ke biner dapat dilakukan dengan mengkonversi masing-masing digit oktal ke tiga biner. Untuk tabelnya silahkan agan lihat pada konversi biner ke oktal diatas. Contoh konversi bilangan oktal 145 ke bilangan biner tit 001 Jadi, nilai bilangan oktal 145 = 001100101 (bilangan biner) Konversi Bilangan Oktal Ke Hexadesimal Konversi bilangan oktal ke hexadesimal yang pertama harus dilakukan adalah dengan mengkonversikan langan oktal terlebih dahulu ke bilangan biner, kemudian baru konversikan ke bilangan hexadesimal. Contoh konversi bilangan oktal 145 ke bilangan hexadesimal. 1 4 55 4. Konversi bilangan oktal ke biner terlebih dahulu roy dy 001 100 401 0110 0101 2. Kemudian konversikan bitangan biner tersebut ke bilangan hexadesimal: ¥ t 6 5 Jadi, nilai bilangan oktal 145 = 65 (bilangan hexadesimal) Konversi Bilangan Hexadesimal Konversi bilangan hexadesimal merupakan suatu proses mengubah bentuk bilangan hexadesimal kedalam bentuk bilangan lainnya (bilangan desimal, bilangan biner atau bilangan oktal). htp:twww-hanil convkonvers-blangan-desimal-biner-ok'al-dan-hexadesimall 21612017 onversiBlangan Desimal, Biner, Oxal dan Hexadesimal Konversi Bilangan Hexadesimal Ke Desimal ‘Agan dapat melakukan konversi bilangan hexadesimal ke desimal, yaitu dengan cara mengalikan masing- masing digit bilangan dengan position valuenya. Contoh konversi bilangan hexadesimal C54 ke bilangan desimal CSA = Cx 145 x Ue x 18 2 x 256+5x16 +4 x1 O72 +80 +4 156. Jadi, nilai bilangan hexadesimal C54 = 3156 (bilangan desimal) Konversi Bilangan Hexadesimal Ke Biner Konversi bilangan hexadesimal ke biner dapat dilakukan dengan mengkonversi masing-masing digit hexadesimal ke empat digit biner. Untuk tabelnya silahkan agan lihat pada konversi biner ke hexadesimal diatas. Contoh konversi bilangan hexadesimal C54 ke bilangan biner cos 4 yoy ot 1100 0101 0100 Jadi, nilai bilangan hexadesimal C54 = 110001010100 (bilangan biner) Konversi Bilangan Hexadesimal Ke Oktal Konversi bilangan hexadesimal ke oktal, yang pertama harus dilakukan adalah dengan mengkonversikan bilangan hexadesimal terlebih dahulu ke bilangan biner, kemudian baru konversikan ke bilangan oktal. Contoh konversi bilangan hexadesimal C54 ke bilangan oktal. Tae 4. Konversi bilangan hexadesimal ke biner terlebih dahulu i100 0101 0100 110 001 010 100 2, Kemudian konversikan bilangan biner tersebut ke bilangan oktal : ‘ ‘ ‘ ‘ Jadi, nilai bilangan hexadesimal C4 = 6124 (bilangan oktal) Semoga bermanfaat. © htp:twww-hanil convkonvers-blangan-desimal-biner-ok'al-dan-hexadesimall 21612017 onversiBilangan Desimal, Biner, Oxal dan Hexadesimal About - Contact - Disclaimer - Privacy Policy - Sitemap Copyright © 2017 Hanif.com. All Rights Reserved. htp:twww-hanil convkonvers-blangan-desimal-biner-ok'al-dan-hexadesimall 1

You might also like