You are on page 1of 6

A.

Tujuan Umum
Setelah mempelajari modul ini, mahasiswa diharapkan dapat memahami simple sentences.

B. Tujuan Khusus
Setelah mempelajari modul ini, mahasiswa diharapkan dapat memahami simple sentences, yaitu :
1. Simple sentences
2. Independent Clause dan Compound Element pada Simple Senteces
3. Indikator Penggunaan Simple Sentence dalam Kalimat

C. Uraian Materi
1. Simple Sentences
a. Pengertian Simple Sentences
Simple sentence adalah sentence type (tipe kalimat) yang paling mendasar, yaitu
hanya terdiri dari satu independent clause.
Tipe kalimat ini bukan berarti “simple” (sederhana) untuk dipahami karena simple
sentence sendiri merujuk pada pola kalimat bukan the complexity of thought (kompleksitas
pemikiran)
Dengan memahami berbagai tipe kalimat, akan sangat membantu dalam
memberikan variasi kalimat pada sebuah tulisan.
Rumus dari simple sentence adalah

S + V + O.

Berikut adalah beberapa contoh kalimat simple sentence:


1) My dog is eating the bone. (anjingku sedang makan tulang)
2) She is a good person. (dia adalah orang yang baik)
3) We read the book. (kami membaca buku)
4) I was doing the hard exercise this morning. (saya sedang mengerjakan latihan yang
sulit tadi pagi)
5) My sister read the magazine. (Saudara perempuanku membaca majalah)
6) The manager came late today.(Manager tersebut datang terlambat hari ini.)
b. Independent Clause dan Compound Element pada Simple Senteces
Independent clause terdiri dari satu subject, verb, dengan/tanpa
komponen lainnya (seperti modifier atau complement) untuk membentuk kalimat yang
memiliki arti secara utuh/lengkap.
Subject adalah someone/something (seseorang/sesuatu), berupa noun atau
pronoun, yang melakukan aksi. Aksi yang dilakukan (verb) dapat berupa action (contoh:
eat, play, read) atau linking verb.
Contoh Kalimat Simple Sentence Keterangan
 subject= my sister
My sister read the magazine.  verb= read
 (direct) object= the magazine
 subject= the manager
The manager came late today.  verb= came
 adverb= late, today
 subject= he (pronoun)
He is diligent.
 (linking) verb= is
(Dia rajin)
 adjective= diligent
 subject= I
I was doing physically exercises at this time  verb= was doing
yesterday.  (direct) object= physically
(Saya sedang melakukan latihan-latihan fisik exercises
sepanjang hari.)  prepositional phrase= at this time
yesterday

Simple sentence umumnya berupa kalimat yang pendek, namun dapat pula
panjang. Kalimat dapat menjadi lebih panjang ketika elemen-elemen kalimat (subject,
verb, object, etc) digunakan secara majemuk (compound). Diantara elemen majemuk
tersebut (subject compound, verb compound, etc) tidak dipisahkan oleh koma. Selain itu,
prepositional phrase juga dapat berperan untuk memperpanjang suatu simple sentence.
Contoh kalimat Simple Sentences
Contoh Kalimat Simple Sentence Keterangan
Atiek and I got the appreciation for our recent research.
(Atiek dan saya mendapatkan perhargaan untuk riset compound subject
terakhir kami.)
The babies laughed and cried simultaneously.
(Bayi-bayi tersebut tertawa dan menangis secara compound verb
bersamaan.)
Ana and Yuni read and wrote the instruction. compound subject, compound
(Ana dan Yuni membaca dan menulis instruksi.) verb
Ana and Yuni read the instruction on the whiteboard and
wrote it on their book.
prepositional phrase
(Ana dan Yuni membaca instruksi di papan tulis putih dan
menuliskannya di buku mereka.)

c. Indikator Penggunaan Simple Sentence dalam Kalimat


Walaupun terlihat sangat sederhana, ada baiknya untuk kembali memahami
pengertian dari independent clause dan compound element. Karena dua unsur tersebut
membentuk sebuah kalimat simple sentence.
Independent clause merupakan kalimat yang tersusun dari Subject, Verb, dan bisa
ditambahi dengan elemen lainnya. Sedangkan Compound Element merupakan
keterangan dari Subject, Verb, atau Preposition. Kita lihat lagi beberapa contoh kalimat
sederhana yang menggunakan keterangan dengan compund element.
1) Compound Subject
ex : Budi and I got the best value for our test. (Budi dan saya mendapatkan nilai
terbaik untuk tes kami)
2) Compound Verb
ex : The kids scream and laugh at the same time. (anak-anak menjerit dan tertawa
dalam waktu yang bersamaan)
3) Prepositional Phrase
ex : We take the water in bucket and put it in our cups. (kami mengambil air di ember
dan meletakannya di cangkir kami)

D. Rangkuman
1. Simple sentence adalah sentence type (tipe kalimat) yang paling mendasar, yaitu hanya terdiri
dari satu independent clause. Tipe kalimat ini bukan berarti “simple” (sederhana) untuk
dipahami karena simple sentence sendiri merujuk pada pola kalimat bukan the complexity of
thought (kompleksitas pemikiran). Dengan memahami berbagai tipe kalimat, akan sangat
membantu dalam memberikan variasi kalimat pada sebuah tulisan. Rumus dari simple
sentence adalah

S + V + O.

2. Simple sentence umumnya berupa kalimat yang pendek, namun dapat pula panjang. Kalimat
dapat menjadi lebih panjang ketika elemen-elemen kalimat (subject, verb, object, etc)
digunakan secara majemuk (compound). Diantara elemen majemuk tersebut (subject
compound, verb compound, etc) tidak dipisahkan oleh koma. Selain itu, prepositional phrase
juga dapat berperan untuk memperpanjang suatu simple sentence.

3. Walaupun terlihat sangat sederhana, ada baiknya untuk kembali memahami pengertian dari
independent clause dan compound element. Karena dua unsur tersebut membentuk sebuah
kalimat simple sentence.
E. Test Formatif
1. Eggs turn hard if you boil them.
a. simple sentence
b. compound sentence
c. complex sentence
d. compound-complex sentence

2. He becomes excellent at managing money and analyzing trends.


a. simple sentence
b. compound sentence
c. complex sentence
d. compound-complex sentence

3. Some common minerals are easily dissolved, and they have a distinctive taste.
a. simple sentence
b. compound sentence
c. complex sentence
d. compound-complex sentence

4. The role of race in intelligence is still the subject of controversy.

a. simple sentence
b. compound sentence
c. complex sentence
d. compound-complex sentence

5. I told her I wanted to be more than just her best friend, but she didn’t say anything.

a. simple sentence
b. compound sentence
c. complex sentence
d. compound-complex sentence
F. Glosarium
Simple Sentence (Kalimat Sederhana)
Independent Clause (Klausa Independen)
Noun (Kata Benda)
Pronoun (Kata Ganti)
Compound (Secara Majemuk)
Prepositional Phrase (Frase Preposisional)
Verb ( Kata Kerja )

G. Daftar Pustaka
Brown, H.D. (2000). Principle of language learning and teaching. (4th
ed). San Fransisco:
Addison Wesley Longman, IncBrown, H.D. (2004). Language assessment:\Principle and classroom
practices. NewYork: Longman, Pearson Education, Inc.
Celce-Murcia, M. (2001). Teaching English as a second or foreign language. (3rd
ed). New York: Heinle and Heinle.

You might also like