You are on page 1of 16

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN AKHIR PERIODE

PENGURUS INTI
KMMDI FEB-UH
PERIODE 1438-1439 H/2016-2017

BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIM

A. Muqaddimah
Alhamdulillah, segala puji bagi Allah Subhaanahu wa Ta’ala Dzat yang telah menurunkan Al-Qur’an sebagai pegangan dan petunjuk bagi setiap umat yang ingin mendapatkan
kesejahteraan dan keselamatan di dunia maupun di akhirat nantinya. Sesungguhnya barang siapa yang Allah kehendaki mendapatkan Hidayah maka tidak ada yang dapat menyesatkannya,
dan barang siapa yang disesatkan oleh Allah maka tidak ada yang dapat memberi petunjuk kepadanya. Salam dan Taslim semoga senantiasa tercurah kepada sebaik-baik Qudduwah
Rasulullah Shallallahu’ alahi Wassallam yang telah membawa risalah Islam kepada seluruh umat manusia hingga akhir zaman.Semoga telimpah pula kepada keluarga, sahabat, tabi’in,
tabiut tabi’in dan orang-orang yang senantiasa mengikuti sunah Rasulullah Shallallahu’ alahi Wassallam hingga hari akhir kelak.

“ Sesungguhnya Allah mencintai orang-orang yang berperang di jalan-Nya dalam barisan yang teratur, mereka seakan-akan seperti suatu bangunan yang tersusun kokoh.”
(QS. Ash-Shaff [61] : 4)

“ Wahai orang-orang yang beriman! Janganlah kamu mengkhianati Allah dan Rasul dan (juga) janganlah kamu mengkhianati amanat yang dipercayakan kepadamu, sedang
kamu mengetahui.” (QS. Al-Anfal [8] : ( 27)

“dan siapakah yang lebih baik perkataannya daripada orang yang menyeru kepada Allah dan mengerjakan kebajikan dan berkata, “sungguh aku termasuk orang-orang muslim
(yang berserah diri” (QS. Fussilat : 33)

Cukuplah tiga ayat di atas menjadi penguat untuk kita dalam berdakwah, seperti halnya yang dilakukan oleh Rasulullah Shallallahu’ alahi Wassalam yang senantiasa mengajak
dan berdakwah kepada umat manusia bersama para sahabatnya. Begitu pula dengan diri-diri kita sebagai pengikut beliau untuk berdakwah sesuai dengan kadar kemampuan kita masing-
masing dalam menjalankan amanah-amanah ini.
B. GAMBARAN UMUM KMMDI FEB UH
Keluarga Mahasiswa Masjid Darul ‘Ilmi merupakan lembaga da’wah yang berada di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Hasanuddin atau dikenal juga sebagai LDF KMMDI
FEB UH. KMMDI berupaya dengan maksimal menegakkan syi’ar Islam dan Study Ekonomi Islam dengan manhaj ahlus sunnah wal jama’ah kepada seluruh mahasiswa fakultas ekonomi
dan bisnis pada khususnya dan mahasiswa unhas pada umumnya. Untuk menjalankan roda organisasi yang efektif dan efesien, maka dibentuklah empat departemen dan satu biro, yaitu
Departemen Pengaderan, Depatemen Ekonomi Islam, Departemen Media, Departemen Kemuslimahan, dan Biro Rumah Tangga Masjid. Pada departemen Kemuslimahan dibentuk lagi
menjadi tiga devisi, yaitu Devisi Kaderisasi dan Keilmuan, Devisi Dakwah dan Humas, dan Devisi Dana dan Kesekretariatan. Adapun jumlah pengurus KMMDI FEB UH yang diharapkan
mampu bekerja dengan baik adalah 68 orang yang terdiri dari 36 orang Ikhwa dan 32 orang akhwat.

Pengurus inti KMMDI FEB UH berjumlah 3 orang ikhwa, yang berusaha memaksimalkan fungsi masing- masing dalam kepengurusan serta dapat merangkul seluruh pengurus
demi kemaksimalan dalam menjalankan amanah dakwah. Samapai akhir periode ini satu PI aktif, satu kurang aktif dan satu PI tidak aktif.

C. VISI MISI KMMDI FEB UH

Viisi :

Menyebarluaskan serta mengoptimalkan dakwah dan Ekonomi Islam di lingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Hasanuddin pada khususnya dan di
lingkungan Universitas Hasanuddin pada umumnya.

Misi :

1. Maksimalkan pengaderan.
2. Mengoptimalkan syiar dakwah Ahlusunnah wal Jama’ah.
3. Mengoptimalkan pengkajian, pembinaan, dan syiar Ekonomi Islam.
4. Menciptakan dan meningkatkan ukhuwah Islamiyah di antara civitas akademika secara khusus dan masyarakat lingkup fakultas secara umum.
D. Uraian Program Kerja
1. UP GRADING PENGURUS (Terlaksana)
a. Tujuan Kegiatan
1) Memperkuat ukhuwat antar pengurus
2) Memberikan pemahaman tentang keutamaan dakwah, studi ekonomi islam dan organisasi
3) Memperkenalkan KM-MDI FEB-UH kepada seluruh pengurus.

b. Format Kegiatan
1) Pemberian materi
2) Games
3) Memperkenalkan KMMDI FEB UH kepada pengurus

c. Sasaran Kegiatan
Seluruh Pengurus
d. Evaluasi Kegiatan

Target Hasil
Kendala Solusi Ket.
Event Peserta Waktu Tempat Event Peserta Waktu Tempat
1 kali Seluruh Pengurus Juli 2016 MDI 1 kali - ikhwa Juli 2015 MDI - Sebagian pengurus punya agenda - Informasi harus digenjot jauh hari sebelum Gabung
dalam Sekitar 70% yang bersamaan pelaksanaan kegiatan ikhwa
pengur - akhwat - Pengarsipan data tidak terkontrol - Memperbaiki pengarsipan oleh sekretaris dan
usan. sekitar 80 % umum akhwat
2. DAURAH PENGURUS (Terlaksana)
a. Tujuan Kegiatan
1) Memperkuat ukhuwah islamiyah, antar pengurus,
2) Memberikan bekal-bekal ruhiyah bagi pengurus
3) Memberikan pemahaman tentang amanah dan manajemen dakwah

b. Format Kegiatan
1) Pemberian materi
2) Tanya jawab

c. Sasaran Kegiatan
Seluruh Pengurus
d. Evaluasi Kegiatan

Target Hasil
Kendala Solusi Ket.
Event Peserta Waktu Tempat Event Peserta Waktu Tempat
- 3 kali - Seluruh Pengurus Septemb MDI - 1 kali - Seluruh Februari 2017 Masjid - Kebanyakan ikhwah kurang - Lebih menggalakkan sosialisasi ke pengurus Khusus
dalam KMMDI FEB-UH er, 2016; dalam Pengurus Kampus merespon kegiatan ini dan lebih mengintenskan pendekatan secara Ikhwah
pengur Desembe kepeng KMMDI UNHAS - Kebanyakan Ikhwah disibukkan persuasif
usan. r, 2016. urusan FEB-UH dan dengan kegiatan himpunan - Informasi jauh hari sebelum pelaksanaan
Dan peserta lain kegiatan
Februari dari LDF se-
2017 FIS
3. MUSYAWARAH KERJA (Terlaksana)
a. Tujuan Kegiatan
1) Merumuskan program kerja dalam satu periode kepengurusan
2) Merumuskan agenda kerja dalam satu periode kepengurusan

b. Format Kegiatan
1) Taujihad
2) Pemaparan rancangan kerja (Program kerja dan agenda kerja)
3) Tanya jawab
c. Sasaran Kegiatan
Seluruh Pengurus
d. Evaluasi Kegiatan

Target Hasil
Kendala Solusi Ket.
Event Peserta Waktu Tempat Event Peserta Waktu Tempat
1 kali Seluruh Pengurus Mei 2016 MDI 1 kali - Ikhwa 70% Mei 2016 MDI - Sebagian pengurus punya agenda - Informasi jauh hari sebelum pelaksanaan Gabung
dalam - Akhwat yang bersamaan kegiatan ikhwa
pengur 80% - Pengarsipan data tidak terkontrol - Pemaksimalan pengarsipan oleh sekretaris dan
usan. umum akhwat

4. MUSYAWARAH EVALUASI TENGAH PERIODE (Tidak terlaksana)


a. Tujuan Kegiatan
1) Evaluasi kinerja pengurus
2) Evaluasi proker dan agenda kerja pengurus
b. Format Kegiatan
1) Taujihad
2) Pemaparan LPJ tengah periode
3) Tanya jawab
c. Sasaran Kegiatan
Seluruh Pengurus
d. Evaluasi Kegiatan

Target Hasil
Kendala Solusi Ket.
Event Peserta Waktu Tempat Event Peserta Waktu Tempat
1 kali Seluruh Pengurus Desembe MDI - Kendala Eksternal: sinkronisasi alur - Mmemastikan alur koordinasi antara LDF Gabung
dalam r 2016 kepengurusan LDF dan MPM yang dengan MPM ikhwa
pengur tidak pasti - Pembuatan jadwal yang kondusif dengan dan
usan. - Kendala Internal: sulitnya alur prosesi himpunan akhwat
menyesuaikan jadwal pengurus dengan
agenda himpunan

5. RIHLAH (Terlaksana)
a. Tujuan Kegiatan
1) Meningkatkan ukhuwah antara pengurus
2) Merefresh semangat berdakwah
3) Tadabbur alam

b. Format Kegiatan
1) Sharing
2) Out Bond
c. Sasaran Kegiatan
Seluruh Pengurus
d. Evaluasi Kegiatan

Target Hasil Kendala Solusi Ket.


Event Peserta Waktu Tempat Event Peserta Waktu Tempat
1 kali Seluruh Pengurus Dikondis Dikondis 1 kali 70% Februari 2017 Tanjung - Beberapa pengurus punya agenda - Penyesuaian jadwal yang lebih kondusif Khusus
dalam ikan ikan dalam Bayang yang bersamaan Ikhwa
pengur pengur
usan usan

6. PENGADAAN PDH PENGURUS (Tidak terlaksana)


a. Tujuan Kegiatan
Sebagai identitas organisasi
b. Format Kegiatan
1) Pilih desain PDH
2) Tentukan harga
3) Musyawahkan dengan pengurus
4) Diputuskan
c. Sasaran Kegiatan
Seluruh pengurus di Ikhwah
d. Evaluasi Kegiatan

Target Hasil
Kendala Solusi Ket.
Event Peserta Waktu Tempat Event Peserta Waktu Tempat
1 kali Seluruh pengurus Septemb - Pengontrolan dan pengawalan tidak - Menentukan penanggung jawab untuk Khusus
dalam Ikhwah punya er 2016 maksimal pengadaan PDH Ikhwah
pengur PDH - Sebagian besar ikhwah terkendala - Pengadaan dilakukan di waktu yang
usan. pada dana kondusif bagi keuangan pengurus
7. IURAN/INFAQ PENGURUS (Terlaksanan namun belum maksimal)
a. Tujuan Kegiatan
1) Untuk memudahkan operasional organisasi
2) Menumbuhkan jiwa kedermawanan pengurus
b. Format Kegiatan
1) Bendahara menentukan tanggal pembayaran
2) Pengurus membayar ke bendahara sesuai tanggal yang ditetapkan
3) Jika telat, bendahara menagih pengurus
c. Sasaran Kegiatan
Seluruh Pengurus di Ikhwah
d. Evaluasi Kegiata

Target Hasil
Kendala Solusi Ket.
Event Peserta Waktu Tempat Event Peserta Waktu Tempat
1 kali Seluruh pengurus Tiap Tidak - 30 % yang Tidak - Kurangnya kesadran pengurus dalam - Senantiasa mengingatkan pengurus perihal Khusus
dalam di Ikhwah Akhir menent pernah bayar menentu membayar iuran keutamaan orang yang berinfaq di jalan Allah Ikhwah
satu Bulan u -- Bendahara kurang aktif dalam - Bendahara harus lebih proaktif dalam
bulan menangih uang iuran. mengingatkan ikhwah pengurus untuk
(sepulu membayar iuran
ribu)

E. URAIAN AGENDA KERJA


1. MUSYAWARAH RUTIN DENGAN PENGURUS INTI (Terlaksana namun belum maksimal)

a. Tujuan Kegiatan

Sebagai sarana untuk mengevauasi kinerja Pengurus Inti

b. Format Kegiatan
1) Menentukan waktu kosong PI
2) Menyiapkan hal-hal yang perlu dimusyawarhakan
c. Sasaran Kegiatan
Pengurus Inti
d. Evaluasi Kegiatan

Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.


Semua Pengurus Inti hadir 1 kali tiap satu bulan, Terlaksana sebanyak 4 kali musyawarah dengan rincian: Sulit menyesuaikan waktu di internal PI Penentuan jadwal Internal PI
pada pekan terakhir musyawaran yang
- 14 September 2016 Ikhwah
kondusif
- 17 September 2016
- 30 September 2016
- 28 Oktober 2016
Selebihnya musyawarah terlaksana namun tidak maksimal dalam
hal pencatatan

2. MUSYAWRAH RUTIN DENGAN KOORDINATOR TIAP DEPARTEMEN/BIRO (Terlaksana namun belum maksimal)

a. Tujuan Kegiatan

Sebagai sarana untuk mengevauasi kinerja tiap Departemen/Biro

b. Format Kegiatan

1. Menentukan waktu kosong PI dan Koordinator Departemen/Biro


2. Menyiapkan hal-hal yang perlu dimusyawarhakan

c. Sasaran Kegiatan
Departemen/Biro KMMDI FEB UH
e. Evaluasi Kegiatan

Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.


Semua PI dan Kordinator 2 kali dalam sebulan Terlaksana dengan rincian sebagai berikut: Sulit menyesuaikan waktu di Penentuan jadwal musyawaran PI dan
Departemen/Biro internal PI dan Koordinator yang kondusif
- 3 Oktober 2016 Koordinato
Departemen/Biro
- 4 Oktober 2016 r
- 5 Oktober 2016 Departeme
- 6 Oktober 2016 n/Biro di
- 7 Oktober 2016 Ikhwah
Selebihnya musyawarah terlaksana namun tidak maksimal dalam
hal pencatatan

3. MUSYAWARH RUTIN DENGAN MSO (Terlaksana namun belum maksimal)

a. Tujuan Kegiatan

Sebagai sarana untuk mengevauasi kinerja organisasi secara keseluruhan

b. Format Kegiatan

1. Menentukan waktu kosong PI dan MSO


2. Menyiapkan hal-hal yang perlu dimusyawarhakan
c. Sasaran Kegiatan
PI dan MSO
d. Evaluasi Kegiatan

Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.


PI dan MSO 1 kali dalam sebulan Terlaksana denagn rincian sebagai berikut: Sulitnya menyesuaikan jadwal Penentuan jadwal PI dan
musyawaran yang lebih
- 22 November 2016 MSO di
kondusif
Selebihnya musyawarah terlaksana namun tidak maksimal dalam Ikhwah
hal pencatatan

4. MUSYAWARAH KONSOLIDASI (Terlaksana namun belum maksimal)

a. Tujuan Kegiatan

1. Mempererat ukhuwah antara pengurus


2. Penyampaian informasi.
b. Format Kegiatan

Musyawarah (konsolidasi kegiatan atau hal lain yang dianggap perlu)


c. Sasaran Kegiatan
Seluruh Pengurus
d. Evaluasi Kegiata
Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.
Semua Pengurus Selama kepengurusan Terlaksana dengan rincian sebagai berikut: Kebanyakan pengurus terkendala dengan Penentuan jadwal Khusus
penentuan jadwal konsolidasi di waktu musyawaran konsolidasi
- 1 November 2016 Ikhwah
malam yang lebih kondusif
- 8 November 2016
Selebihnya musyawarah terlaksana namun tidak maksimal dalam
hal pencatatan

5.
SILATURRAHMI DENGAN PENGURUS LEMBAGA LAIN DALAM LINGKUP FAKULTAS (Terlaksana namun belum maksimal)

a. Tujuan Kegiatan
1. Sebagai sarana untuk saling mengenal pengurus organisasi lain di fakultas
2. Untuk memperkuat ukhuwah islamiyah dan Insyaniyah dengan pengurus organisasi lain

b. Format Kegiatan

1. Menentukan waktu kosong pengurus


2. Menyiapkan hal-hal yang dianggap perlu

c. Sasaran Kegiatan
Lembaga intra fakultas
d. Evaluasi Kegiatan
Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.
Lembaga intra fakultas 4 kali selama Lebih dari 4 kali selama tenga periode ini tapi tidak merata - Bebrapa lembaga susah diajak . .
kepengurusan komunikasi
semua lembaga

6. SILATURRAHMI DENGAN PENGURUS LDF LAIN (Tidak terlaksana)

a. Tujuan Kegiatan

1. Sebagai sarana untuk saling mengenal pejuang dakwah di LDF lain


2. Untuk memperkuat ukhuwah islamiyah dengan LDF
b. Format Kegiatan

1. Menentukan waktu kosong pengurus


2. Menyiapkan hal-hal terkait agenda acara nantinyaMusyawarah (konsolidasi kegiatan atau hal lain yang dianggap perlu
c. Sasaran Kegiatan
Seluruh LDF di UNHAS

d. Evaluasi Kegiatan

Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.


Seluruh LDF di UNHAS 4 Kali dalam Silaturaaim kebanyakan dilakukan hanya teradap ketua LDF saja PI yang kurang aktif melakukan Kedepannya PI harus lebih PI Ikhwah
Kepengurusan pergerakan proaktif dalam melakukan
itupun pertemuannya di meskam.
silaturahim dengan
pengurus LDF lain

7. MABIT

a. Tujuan Kegiatan

1. Pemaksimalan Proker dan Agenda


2. Meningkatkan ukhuwah antara pengurus
3. Menjalin kerjasama antara LDF
4. Meningkatkan ukhuwah antara pengurus dan LDF lain maupun Pengurus UKM LDK MPM UNHAS
b. Format Kegiatan

1. Menetukan waktu kosong pengurus (Mabit Pengurus)


2. Mengikuti jadwal yang sudah ada (Mabit se-LDF dan seluruh kader UKM LDK MPM UNHAS)

c. Sasaran Kegiatan
Seluruh Pengurus
d. Evaluasi Kegiatan

Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.


Seluruh Pengurus 8 Kali Selama - 1 kali di ruma ikha (30 %) - Adanya larangan bermalam di kampus - Mabit diadakan Khusus
kepengurusan di tempat lain
- 1 kali di Meskam ( peserta sekitar 20%) Ikhwah
- Beberapa ikwa punya agenda rutin pada malam - Mabit
hari dilakanakan pada
waktu yang
kondusif

8. PENGONTROLAN ADMINISTRASI ORGANISASI

a. Tujuan Kegiatan
Memperbaiki data administrasi kesekretariatan
b. Format Kegiatan

Pengarsipan dan pembukuan

c. Sasaran Kegiatan

Seluruh persuratan, konsep dan LPJ kegiatan

d. Evaluasi Kegiatan

Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.


Seluruh persuratan, konsep Selama kepengurusan Terkontrol namun belum optimal Sekretaris kesulitan dalam Pengarsipan kedepannya Arsip
dan LPJ kegiatan berkoordinasi dengan pengarsipan dari harus dikontrol oleh
Ikhwah
tiap departemen/biro skretaris umum untuk
disatukan dan
Akhwat

9. PENGONTROLAN KEUANGAN ORGANISASI


a. Tujuan Kegiatan

Mengontrol pengelolaan keuangan organisasi

b. Format Kegiatan

Pembuatan laporan keuangan tiap program dan agenda kerja yang diangap perlu

c. Sasaran Kegiatan
Seluruh data Keuangan Organsasi

d. Evaluasi Kegiatan

Target Waktu Pelaksanaan Hasil Kendala Solusi Ket.


Seluruh data Keuangan Selama kepengurusan Terkontrol tapi belum optimal Pengarsipan tidak rapi Benai pegarsipan Arsip
Organsasi Ikhwah
dan
Akhwat

F. REKOMEDASI/ USULAN STRATEGI


1. Rekomendasi untuk KMMDI FEB-UH kedepannya agar lebih mempererat ukhuwah dalam berjamaah karena tegakknya Islam itu harus dengan iman yang kuat dan ukhuwah islamiyah.
2. Rekomendasi untuk pengurus atau Dept/Biro kedepannya:
 PI : -
-
-
 BRTM : -
-
-
 Depart. Kaderisasi : -
-
-
 Depart. Dakwah & Media : -
-
-
 Depart. EKIS : -
-
-
 Depart. Kewirausahaan : -
-
-
 Depart. Kemuslimahan : -
-
-
G. Khatimah
Demikianlah laporan pertangungjawaban dari kami selaku PI KMMDI EB-UH. Semoga dengan LPJ ini sebagai bentuk muhasabah untuk perbaikan kinerja dakwah ke depan.

Makassar, 24 Jumadil Akhir 1438 H


22 Maret 2017 M

Pengurus Inti

You might also like