You are on page 1of 4

WORKSHOP PERSIAPAN PENYUSUNAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH)

LKS 1
Untuk menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Harian (RPPH) berdasar Kurikulum 2013, ada beberapa langkah pemikiran dan
kegiatan pokok yang perlu dilakukan. Maka untuk persiapan penyusunan RPPH, mari kita memilih dan menuliskan salah satu
Pembelajaran dari salah satu sub Tema, serta dari salah satu Tema. Kemudian kita melakukan pemikiran-pemikiran dan kegiatan-
kegiatan sebagai berikut:
A. Menjabarkan Kompetensi Inti (IKI) ke dalam Kompetensi Dasar (KD), dan dari KD perlu dijabarkan ke dalam Indikator, dan
rumusan Indikator tersebut perlu dirumuskan lebih lanjut ke dalam rumusan Tujuan (yang lebih operasional dan spesifik terkait
ABCD) dalam setiap muatan pelajaran yang terkait.
SD N Serang
TEMA1. Indahnya Kebersamaan
SUBTEMA 1. Keberagaman Budaya Bangsaku
Pembelajaran 2
Muatan Pembelajaran 1: PPKn
Kompetensi Inti KD Indikator Tujuan Pembelajaran
1. Menerima dan menjalankan 1.4 Menerima berbagai 1.4.1 Mempresentasikan 1.1.1
ajaran agama yang dianutnya. bentuk keberagaman suku, keberagaman suku bangsa,
bangsa, sosial, dan budaya sosial dan budaya di
di Indonesia yang terikat Indonesia
persatuan dan kesatuan
2. Memiliki perilaku jujur, 2.4 Menerima berbagai 2.1.1 peduli keberagaman 2.1.1
disiplin, tanggung jawab, bentuk keberagaman suku, keberagaman suku,
santun, peduli, dan percaya bangsa, sosial, dan budaya bangsa, sosial, dan budaya
diri dalam berinteraksi di Indonesia yang terikat di Indonesia yang terikat
dengan keluarga, teman, persatuan dan kesatuan persatuan dan kesatuan
dan guru
3 3.4 Memahami berbagai 3.4.1 Mempresentasikan 3.1.1
bentuk keberagaman suku, keberagaman suku bangsa,
bangsa, sosial, dan budaya sosial dan budaya di
di Indonesia yang terikat Indonesia.
persatuan dan kesatuan
4 4.4 Bekerja sama dalam 4.4.1 Menjelaskan makna 4.1.1
berbagai bentuk persatuan dan kesatuan
keberagaman suku, dalam keberagaman.
bangsa, sosial, dan budaya
di Indonesia yang terikat
persatuan dan kesatuan.

Muatan Pembelajaran 2:Matematika


Kompetensi Inti KD Indikator Tujuan Pembelajaran
3 3.8 Menjelaskan segi banyak 3.8.1 Menyebutkan 3.1.1
beraturan dan segi banyak contohcontoh segi banyak di
tidak beraturan. sekitar
4 4.8 Mengidentifikasi segi 4.8.1 Menuliskan segi 4.1.1
banyak beraturan dan segi banyak
banyak tidak beraturan. dalam bentuk diagram
frayer (contoh, bukan
contoh, ciri-ciri dan
definisi).

Muatan Pembelajaran 3: SBdp.


Kompetensi Inti KD Indikator Tujuan Pembelajaran
3 3.3 Memahami dasar-dasar 3.3.1 Mengidentifikasi 3.1.1
gerak tari daerah. dasardasar gerakan tari
Bungong Jeumpa.
4 4.3 Meragakan dasar-dasar 4.3.1 Siswa mempraktikkan 4.1.1
gerak tari daerah. gerak dasar tari Bungong
Jeumpa dengan hitungan
dari guru.

Muatan Pembelajaran 4: ……………………………………………..


Kompetensi Inti KD Indikator Tujuan Pembelajaran
3 3.1 3.1.1 3.1.1
3.1.2 3.1.2
3.2 3.2.1 3.2.1
3.2.2 3.2.2
4 4.1 4.1.1 4.1.1
4.1.2 4.1.2
4.2 4.2.1 4.2.1
4.2.2 4.2.2

Catatan: dalam setiap merancang RPPH, KD dari KI.1 dan KI.2 harus muncul, tetapi tidak harus muncul pada setiap
muatan pelajaran. Dalam Buku Guru K13 Revisi 2016 sudah menempel pada salah satu muatan mata pelajaran.

You might also like