You are on page 1of 2

Rencana pelaksanaan pembelajaran teori

1. Identitas mata kuliah


Nama mata kuliah : asuhan kebidanan IV patologi kebidanan
Kode :
Beban /jumlah SKS :-
Penempatan : Semester IV
Prasyarat :

2. Tujuan mata kuliah : pada akhir perkuliahaan mahasiswa dapat


 Memahami pengertian solusio plasenta, klarifikasi dan
macam-macam plasenta, etiologi, patofisiologi,gambaran
klinis, komplikasi, diagnosis, prognosis, penatalaksanaan.

3. Standar kompetensi : mahasiswa dapat lebih lebih memahami dan mengerti materi dari
solusio plasenta
4. Materi pokok : pengertian solusio plasenta, klarifikasi dan macam-macam
plasenta, etiologi, patofisiologi,gambaran klinis, komplikasi, diagnosis, prognosis,
penatalaksanaan.

5. Pertemuan ke : satu
6. Matrik RPP
Materi pokok Solusio plasenta
Kompetensi Dasar Mahasiswa dapat menjelaskank tentang pengertian solusio plasenta,
(TIU) klarifikasi dan macam-macam solusio plaslenta,etiologi, patofisiologi,
gambaran klinis, komplikasi,diagnosis, prognosis dan
penatalaksanaan
Indikator/kriteria Mahasiswa dapat
Penilaian (TIK) 1. Menjelaskan pengertian solusio plasenta
2. Menjelaskan tentang klarifikasi dan macam-macam plasenta
3. Menjelaskan tentang etiologi
4. Menjelaskan tentang patofisiologi
5. Menjelaskan tentang gambaran klinis
6. Menjelaskan tentang komplikasi
7. Menjelaskan tentang diagnosis
8. Menjelaskan tentang prognosis
9. Menjelaskan tentang penatalaksanaan.

Aspek kompetensi :
Kognitif Menguasai pengertian solusio plasenta
Mengetahui macam-macam plasenta
Afektif Memiliki kemampuan untuk memahami materi solusio plasenta
Waktu (menit) 10 menit
Metode CTJ
Media LCD, White Board
Evaluasi Ujian lisan dan tulis, penugasan
Sumber rujukan 1. Nuha medika, november 2016, patologi dan patofisiologi
2.
1. Langkah pembelajaran
Langkah kegiatan Waktu
(menit)
pendahuluan 1. Memberi salam 2
2. Menyampaikan deskripsi singkat
3. Menjelaskan TIK
Inti 1. Menjelaskan tentang pengertian 6
solusio plasenta
2. Menjelaskan tentang klarifikasi
dan macam-macam plasenta
3. Menjelaskan tentang etiologi
4. Menjelaskan tentang patofisiologi
5. Menjelaskan tentang gambaran
klinis
6. Menjelaskan tentang komplikasi
7. Menjelaskan tentang diagnosis
8. Menjelaskan tentang prognosis
9. Menjelaskan tentang
penatalaksanaan.

Penutup 1. Merangkum semua materi 2


2. Memberi tugas baca untuk
praktikum
3. Mengakhiri perkuliahan dengan
salam

You might also like