You are on page 1of 21

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN GEOGRAFI


KELAS X

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah


Mata Pelajaran : Geografi
Kelas/Semester : X/2
Pokok Bahasan : Dinamika Atmofser dan Dampaknya Terhadap
Kehidupan
Alokasi Waktu : 6 x 45 menit

Kompetensi Inti :
KI 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2. Mengembangkan perilaku dan menunjukkan sikap sebagai bagiandari
solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksisecara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
fenomena dan kejadian, sertamenerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya disekolah secara
mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

1
Kompetensi Dasar dan Indikator

Kompetensi Dasar Indikator

1.3 Mensyukuri keberadaan diri  Menjelaskan sifat fisik atmofser


sebagai warga negara Indonesia  Menjelaskan struktur lapisan
dengan polapikir dan tindak atmofser
dengan menunjukkan ketakwaan  Mendeskripsikan manfaat
kepada Tuhan Yang MahaEsa. lapisan atmofser
3.5 Menganalisis dinamika atmosfer  Membedakan pengertian cuaca
dan pengaruhnya terhadap dan iklim
kehidupan.  Mendeskripsikan unsure-unsur
4.6 Menyajikan proses dinamika cuaca dan iklim
atmofser menggunakan media-  Mengklasifikasikan tipe-tipe
media pembalajaran iklim
 Menganalisis tipe iklim
Indonesia dan pengaruhnya

 Menganalisis pengaruh
perubahan iklim global terhadap
kehidupan
 Menjelaskan lembaga yang
menyediakan dan
memanfaatkan data iklim dan
cuaca di Indoensia
 Menjelaskan manfaat iklim
dalam kehidupan

2
Tujuan Pembelajaran :
1. Melalui membaca buku teks dan sumber lainnya yang relevan, peserta didik
mampu menjelaskan sifat fisik atmofser.
2. Melalui membaca buku teks dan sumber lainnya yang relevan, peserta didik
mampu menjelaskan struktur lapisan atmofser.
3. Melalui diskusi kelompok dan pengamatan di lingkungan sekitar, peserta
didik mampu mendeskripsikan manfaat lapisan atmofser.
4. Melalui kajian pustaka, peserta didik mampu membedakan antara iklim dan
cuaca.
5. Melalui pengamatan lingkungan sekitar dan diskusi kelompok, peserta didik
mampu mendeskripsikan unsure-unsur cuaca dan iklim.
6. Melalui kajian pustaka, peserta didik mampu mengklasifikasikan tipe-tipe
iklim.
7. Melalui pengamatan lingkungan sekitar dan diskusi kelompok, peserta didik
mampu menganalisis tipe iklim Indonesia dan pengaruhnya
8. Melalui pengamatan langsung di lingkungan sekitar dan diskusi kelompok,
peserta didik mampu menganalisis pengaruh perubahan iklim global terhadap
kehidupan.
9. Melalui pengamatan langsung di lingkungan sekitar, peserta didik mampu
menjelaskan lembaga yang menyediakan dan memanfaatkan data iklim dan
cuaca di Indonesia.
10. Melalui pengamatan langsung di lingkungan sekitar dan diskusi kelompok,
peserta didik mampu menjelaskan manfaat iklim dalam kehidupan.

3
Peta Konsep :

Eksosfer

Frontal Termosfer

Siklonal Mesosfer

Zenital Stratosfer

Orografis Troposfer

Hujan Klasifikasi Iklim Struktur Lapisan Atmofser

Kelembaban Udara Atmofser Cuaca dan Iklim

Angin Tekanan Udara

Fohn

Muson

Siklon

Lokal

4
Proses Pembelajaran :

Pertemuan I
I. Tujuan Pembelajaran
 Melalui membaca buku teks dan sumber lainnya yang relevan, serta
pengamatan langsung di lingkungan sekitar, peserta didik mampu
menjelaskan sifat fisik atmofser dan mampu menjelaskan struktur lapisan
atmofser.
 Melalui diskusi kelompok dan pengamatan di lingkungan sekitar, peserta
didik mampu mendeskripsikan manfaat lapisan atmofser.
II. Materi Pembelajaran
 Karakteristik lapisan atmofser yang meliputi sifat fisik dan struktur lapisan
atmofser
III. Metode Pembelajaran
 Ceramah
 Diskusi
 Tanya jawab
 Penugasan
IV. Sumber/ Bahan/ Alat Belajar
 Buku Geografi SMA/MA kelas X
 Buku-buku penunjang yang relevan
 Peta konsep
 Laptop dan proyektor
V. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
 Apersepsi: Guru mengucapkan salam dan mengkondisikan kelas agar
tetap rapih dan bersih.
 Salah satu peserta didik memimpin untuk berdoa
 Guru menyiapkan alat dan bahan untuk keperluan pembelajaran,
seperti buku sumber, media pembelajaran, dan absensi.

5
 Guru meminta siswa untuk memaparkan hal-hal yang telah diketahui
tentang atmofser.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran, serta pentingnya
mempelajari atmofser.
b. Kegiatan Inti
 Peserta didik diajak untuk membaca pernyataan yang ada di dalam
“kegiatan siswa”, kemudian siswa diberikan pertanyaan untuk
menganalisis pernyataan tersebut.
 Guru member penjelasan mengenai sifat fisik atmofser dan struktur
lapisan atmofser.
 Guru menampilkan sebuath tayangan melalui proyektor, untuk
member pemahama lebih kepada siswa.
 Peserta didik diberikan tugas, untuk berdiskusi dengan teman
sebagkunya mengenai materi yang telah di sampaikan oleh guru.
 Peserta didik kemudian memprsentasekan hasil diskusinya yang
disaksikan oleh peserat didik yang lainnya.
c. Kegiatan Penutup
 Peserta didik diberikan kesempatan untuk bertanya mengenai materi
yang belum dipahami.
 Guru memberikan kesimpulan terkait materi yang telah disampaikan
 Guru memberikkan tugas pekerjaan rumah, yaitu evaluasi yang
terdapat di dalam buku sumber/paket.
 Guru mengkakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam.

Pertemuan II
I. Tujuan Pembelajaran
 Peserta didik mampu membedakan pengertian cuaca dan iklim
 Melalui pengamatan di lingkungan sekitar dan diskusi kelompok, peserta
didik mampu mendeskripsikan unsure-unsur cuaca dan iklim.

6
II. Materi Pembelajaran
 Unsur-unsur cuaca dan iklim, yang meliputi pengertian cuaca dan iklim,
serta unsur-unsur cuaca dan iklim.
III. Metode Pembelajaran
 Diskusi
 Tanya jawab
 Penugasan
IV. Sumber/ Bahan/ Alat Belajar
 Buku Geografi SMA/MA kelas X
 Buku-buku penunjang yang relevan
 Peta konsep
 Laptop dan proyektor
V. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
 Guru masuk dengan memberi salam
 Apersepsi: Menyapa siswa dan mengkondisikan ruangan agar tetap
bersih dan rapi, kemudian mengabsensi siswa.
 Guru memerintahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa
 Guru meminta peserta didik untuk menyerahkan PR yang telah
diberikan pada pertemuan sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan Inti
 Peserta didik diperintahkan untuk membaca secara singkat materi
pembelajaran pada buku paket yang telah disediakan
 Peserta didik dibentuk kedalam empat kelompok yang terbentuk
secara heterogen
 Setiap kelompok diberikan materi yang berbeda-beda, sesuai dengan
jumlah unsur-unsur iklim dan cuaca.
 Setiap anggota kelompok berkumpul untuk mendiskusikan materi
yang telah diberikan.

7
 Setelah berdiskusi, setiap kelompok mempersentasekan hasil
diskusinya.
c. Kegiatan Penutup
 Guru melakukan penilaian terhadap penampilan setiap kelompok.
 Guru mempersilahkan peserta didik untuk menanyakan materi yang
belum dipahami.
 Guru bersama siswa menyimpulkan materi yang telah dibahas.
 Guru memberikkan tugas pekerjaan rumah, yaitu evaluasi yang
terdapat di dalam buku sumber/paket.
 Guru mengkakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam.

Pertemuan III
I. Tujuan Pembelajaran
 Peserta didik mampu mengklasifikasikan tipe-tipe iklim
II. Materi Pembelajaran
 Tipe-tipe dan pola iklim, dan pengklasifikasiannya menurut para ahli.
III. Metode Pembelajaran
 Diskusi
 Tanya jawab
 Penugasan
IV. Sumber/ Bahan/ Alat Belajar
 Buku Geografi SMA/MA kelas X
 Buku-buku penunjang yang relevan
 Peta konsep
 Laptop dan Proyektor
V. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
 Guru masuk dengan memberi salam
 Apersepsi: Guru menyapa siswa dan mengkondisikan ruangan agar
tetap bersih dan rapi, kemudian mengabsensi siswa.
 Guru memerintahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa

8
 Guru meminta peserta didik untuk menyerahkan PR yang telah
diberikan pada pertemuan sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan Inti
 Peserta didik diperintahkan untuk membaca secara singkat materi
pembelajaran pada buku paket yang telah disediakan.
 Guru memberi penjelasan lebih lanjut mengenai tipe iklim dan pola
iklim global.
 Guru membentuk lima kelompok dari Peserta didik dibentuk secara
heterogen
 Setiap kelompok diberikan materi yang berbeda-beda, sesuai dengan
jumlah tipe-tipe iklim yang ada di dalam materi.
 Setiap anggota kelompok berkumpul untuk mendiskusikan materi
yang telah diberikan.
 Setelah berdiskusi, setiap kelompok mempersentasekan hasil
diskusinya.
c. Kegiatan Penutup
 Guru melakukan penilaian terhadap penampilan setiap kelompok
 Guru mempersilahkan peserta didik untuk menanyakan materi yang
belum dipahami
 Guru bersama siswa menyimpulkan materi yang telah dibahas.
 Guru memberikkan tugas pekerjaan rumah, yaitu evaluasi yang
terdapat di dalam buku sumber/paket.
 Guru mengkakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam.

Pertemuan IV
I. Tujuan Pembelajaran
 Peserta didik mampu menganalisis tipe iklim di Indonesia dan
pengaruhnya.

9
II. Materi Pembelajaran
 Tipe iklim di Indoensia dan pengaruhnya terhadap kehidupan di Indoensia.
Adapun cakupan materi ini adalah Pola umum curah hujan di Indoensia,
Perubahan musim di Indoensia, La Nina dan El Nino.
III. Metode Pembelajaran
 Ceramah
 Diskusi
 Tanya jawab
 Penugasan
IV. Sumber/ Bahan/ Alat Belajar
 Buku Geografi SMA/MA kelas X
 Buku-buku penunjang yang relevan
 Peta konsep
 Laptop dan proyektor
V. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
 Guru masuk dengan memberi salam
 Apersepsi: Guru menyapa siswa dan mengkondisikan ruangan agar
tetap bersih dan rapi, kemudian mengabsensi siswa.
 Guru memerintahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa
 Guru meminta peserta didik untuk menyerahkan PR yang telah
diberikan pada pertemuan sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan Inti
 Guru menjelaskan sekilas mengenai materi pembelajaran
 Guru membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok, setiap
kelompok terdiri atas tiga anggota kelompok yang dipilih secara acak.
 Setiap kelompok diberikan materi yang sesuai dengan yang telah
disampaikan oleh guru.

10
 Guru memberikan tugas atau kuis, dan setiap kelompok mengerjakan
tugas tersebut sesuai materi yang telah diberikan.
 Setiap ketua kelompok menjelaskan jawaban kepada anggota
kelompoknya, sampai seluruh anggota kelompok tersebut paham.
 Guru meminta perwakilan kelompok untuk memaparkan hasil
jawabannya.
 Guru member klarifikasi dan infoormasi tambahan apabila masih ada
materi yang belum dikuasai oleh peserta didik.
c. Kegiatan Penutup
 Guru mempersilahkan peserta didik untuk menanyakan materi yang
belum dipahami.
 Guru bersama siswa menyimpulkan materi yang telah dibahas.
 Guru memberikkan tugas pekerjaan rumah, yaitu evaluasi yang
terdapat di dalam buku sumber/paket.
 Guru mengkakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam.

Pertemuan V
I. Tujuan Pembelajaran
 Peserta didik mampu menganalisis pengaruh perubahan iklim global
terhadap lingkungan
 Peserta didik mampu menjelaskan lembaga yang menyediakan dan
memanfaatkan data iklim dan cuaca di Indoensia.
II. Materi Pembelajaran
 Pengaruh perubahan iklim global terhadap lingkungan
 Lembaga yang menyediakan dan memanfaatkan data iklim dan cuaca di
Indoensia.
III. Metode Pembelajaran
 Ceramah
 Tanya jawab
 Penugasan

11
IV. Sumber/ Bahan/ Alat Belajar
 Buku Geografi SMA/MA kelas X
 Buku-buku penunjang yang relevan
 Peta konsep
 Laptop dan proyektor
V. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
 Guru masuk dengan memberi salam
 Apersepsi: Guru menyapa siswa dan mengkondisikan ruangan agar
tetap bersih dan rapi, kemudian mengabsensi siswa.
 Guru memerintahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa
 Guru meminta peserta didik untuk menyerahkan PR yang telah
diberikan pada pertemuan sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
b. Kegiatan Inti
 Peserta didik diperintahkan untuk membaca materi mengenai dampak
perubahan iklim global pada buku paket.
 Peserta didik dipersilahkan mengemukakan temuannya dari membaca
buku tersebut.
 Guru menjelaskan lebih lanjut mengenai dampak perubahan iklim
global terhadap kehidupan.
 Guru memberikan tayangan mengenai dampak perubahan iklim global
bagi kehidupan, menggunakan proyektor
 Guru melanjutkan penjelasannya mengenai lembaga yang
menyediakan data iklim dan cuaca di Indoensia.
c. Kegiatan Penutup
 Guru mempersilahkan peserta didik untuk menanyakan materi yang
belum dipahami.
 Guru bersama siswa menyimpulkan materi yang telah dibahas.

12
 Guru memberikkan tugas pekerjaan rumah, yaitu evaluasi yang
terdapat di dalam buku sumber/paket.
 Guru mengkakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam.

Pertemuan VI
I. Tujuan Pembelajaran
 Peserta didik mampu menjelaskan manfaat iklim dalam kehidupan.
II. Materi Pembelajaran
 Iklim dan pemanfaatannya
III. Metode Pembelajaran
 Ceramah
 Tanya jawab
 Penugasan
IV. Sumber/ Bahan/ Alat Belajar
 Buku Geografi SMA/MA kelas X
 Buku-buku penunjang yang relevan
 Peta konsep
 Laptop dan proyektor
V. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
a. Kegiatan Pendahuluan
 Guru masuk dengan memberi salam
 Apersepsi: Guru menyapa siswa dan mengkondisikan ruangan agar
tetap bersih dan rapi, kemudian mengabsensi siswa.
 Guru memerintahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa
 Guru meminta peserta didik untuk menyerahkan PR yang telah
diberikan pada pertemuan sebelumnya.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran .
b. Kegiatan Inti
 Peserta didik diperintahkan untuk membaca materi mengenai manfaat
iklim terhadap kehidupan manusia.

13
 Peserta didik dipersilahkan mengemukakan temuannya dari membaca
buku tersebut.
 Guru menjelaskan lebih lanjut mengenai pemanfaatan iklim dalam
berbagai bidang.
 Guru memberikan tayangan mengenai pemanfaatan iklim dalam
berbagai bidang bagi kehidupan dengan menggunakan proyektor.
 Guru dan peserta didik melakukan tanya jawab terkait materi yang
disampaikan.
c. Kegiatan Penutup
 Guru mempersilahkan peserta didik untuk menanyakan materi yang
belum dipahami.
 Guru bersama peserta didik menyimpulkan materi yang telah dibahas.
 Guru memberikkan tugas pekerjaan rumah, yaitu evaluasi yang
terdapat di dalam buku sumber/paket.
 Guru mengkakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam.

Strategi Pembelajaran :
 Pendekatan : Kontekstual
 Strategi : Pembelajaran kooperatif
 Model/Metode : Ceramah, Tanya jawab, Diskusi, Kerja kelompok,
Jigsaw, NHT (Numbered Head Together).
Media Pembelajaran :
 Media : PowerPoint, Gambar-gambar, serta tanyangan
yang berkaitan dengan dinamika atmofser.
 Alat : LCD Proyektor, Laptop, Spidol, dan Papan tulis.
 Sumber Bacaan : Buku Geografi SMA/MA Kelas X Penerbit
YRAMA WIDYA.

14
Penilaian :
 Penilaian Kompetensi Sikap

No Aspek yang dinilai 3 2 1 Keterangan

1 Menunjukkan rasa syukur kepada


Tuhan

2 memiliki rasa ingin tahu (curiosity)

3 menunjukkan ketekunan dan


tanggung jawab dalam belajar dan
bekerja baik secara individu maupun
berkelompok

4 Menujukkan jiwa sosial dalam


berinteraksi baik di dalam kelas
maupun diluar kelas.

 Rubrik Penilaian Sikap

No Aspek yang dinilai Rubrik


1 Menunjukkan rasa syukur kepada 3: menunjukkan ekspresi rasa
Tuhan Yang Maha Esa. syukur kepada Tuhan YME
pada satu atau lebih
kesempatan, mengerjakan
sholat, dan mengajak teman
dalam kebaikan.
2: belum secara eksplisit
menunjukkan ekspresi atau

15
ungkapan syukur, namun
menaruh minat terhadap
kebesaran Tuhan saat refleksi

1: belum menunjukkan ekspresi


rasa syukur, atau menaruh
minat terhadap terhadap
kebesaran Tuhan saat refleksi

2 Menunjukkan rasa ingin tahu 3: menunjukkan rasa ingin tahu


yang besar, antusias, terlibat
aktif dalam kegiatan kelompok
2: menunjukkan rasa ingin tahu,
namun tidak terlalu antusias,
dan baru terlibat aktif dalam
kegiatan kelompok ketika
disuruh
1: tidak menunjukkan antusias
dalam pengamatan, sulit
terlibat aktif dalam kegiatan
kelompok walaupun telah
didorong untuk terlibat

3 Menunjukkan ketekunan dan 3: tekun dalam menyelesaikan


tanggungjawab dalam belajar dan tugas dengan hasil terbaik
bekerja baik secara individu yang bisa dilakukan, berupaya
maupun berkelompok tepat waktu.
2: berupaya tepat waktu dalam
menyelesaikan tugas, namun
belum menunjukkan upaya
terbaiknya

16
1: tidak berupaya sungguh-
sungguh dalam menyelesaikan
tugas, dan tugasnya tidak
selesai

3 Menujukkan jiwa sosial yang baik 3: sering bergaul dengan semua


dalam berinteraksi baik di dalam orang, menujukkan sikap yang
kelas maupun diluar kelas. baik, dan sopan terhadap yang
lebih tua.
2: berupaya dalam bergaul
dengan semua orang, men
ujukkan sikap yang baik, dan
sopan terhadap yang lebih tua,
namun belum menunjukkan
upaya terbaiknya
1: tidak berupaya dalam bergaul
dengan semua orang, men
ujukkan sikap yang baik, dan
sopan terhadap yang lebih tua.

Deskripsi sikap ini digunakan untuk pertimbangan dalam menentukan profil


siswa.
 Penilaian Kompetensi Siwa
 Teknik dan Bentuk Instrumen
Teknik Bentuk Instrumen
Tugas individu Lembar tes lisan
Tugas kelompok Lembar hasil kerja kelompok
Tes Tertulis Tes Uraian dan Pilihan

Jenis tagihan : Tugas Individu


Bentuk tagihan : Tes Lisan

17
a. Rubrik Penilaian tugas individu
Aspek Nilai

Berdiri tegap menghadap dan dapat menjaga kontak mata dengan guru
Dapat menyampaikan pendapat dengan suara yang baik, bahasa yang santun
dan sistematis
Menyampaikan pendapat dengan intonasi dan bahasa tubuh yang meyakinkan

Pendapat mencerminkan penerapan konsep yang dijelaskan

Nilai rata-rata

b. Kriteria Penilaian
Nilai Kualitatif Nilai Kuantitatif
A 4 > 80
B 3 75 – 80
C 2 72 - 74
D 1 < 72

Jenis tagihan : Tugas Kelompok


Bentuk tagihan : Hasil Kerja Kelompok
c. Rubrik Penilaian Diskusi
Aspek Nilai
A. Isi Materi
 Tulisan rapi, mudah dibaca dan sistematis
 Hasil diskusi menggambarkan ruang lingkup ilmu geografi.
 Terlihat perbedaan yang jelas antar objek studi ilmu geografi
B. Kerjasama Kelompok
 Semua anggota kelompok berpartisipasi aktif dalam diskusi.
 Semua anggota kelompok mengerti dan memahami mengenai
materi yang di diskusikan.
C. Presentasi
 Berdiri tegap menghadap dan dapat menjaga kontak mata
dengan audiens.

18
 Dapat menyampaikan materi dengan suara yang baik, bahasa
yang santun dan sistematis.
 Menyampaikan materi dengan intonasi dan bahasa tubuh yang
menyakinkan audiens.
Nilai rata-rata

d. Kriteria Penilaian
Nilai Kualitatif Nilai Kuantitatif
A 4 > 80
B 3 75 – 80
C 2 72 - 74
D 1 < 72

Jenis tagihan : Tes tertulis


Bentuk tagihan : Lembar tes tertulis (uraian dan pilihan)
e. Contoh Instrumen
1. Contoh Soal Uraian
1. Sebutkan dan jelaskan sifat-sifat fisik atmofser!
2. Jelaskan unsur-unsur cuaca dan iklim?
3. Jelaskan tipe-tipe iklim global?
4. Jelaskan pengaruh iklim terhadap kehidupan manusia!
2. Lembar Tes tertulis (uraian)
1. ……………………………………………………………………….
2. ……………………………………………………………………….
3. Lembar Tes Tertulis (pilihan)

NO. PILIHAN

1 A B C D

2. A B C D

3. A B C D

19
4. A B C D

4. Contoh Soal Pilihan


Berikan tanda silang (X), jika jawaban benar!
5. Dibawah ini merupakan sifat fisik atmofser, kecuali?
a. Tidak berwarna
b. Statis
c. Transparant
d. Memiliki berat dan tekanan
f. Penilaian
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
Nilai = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙

 Penilaian Kompetensi Keterampilan


 Rubrik Penilaian Keterampilan

Materi Pembelajaran :
Nama Guru :
Tanggal :

Aspek yang Dinilai


Nama Peserta Penulisan Tugas Presentase Komunikasi
No
Didik dengan EYD Menarik Dua Arah
Ya Tidak Ya Tidak Ya Tidak
1
2
3
4
5

Alternatif :
a. Ya, dapat skor 2-3
b. Tidak dapat skor 0-1

20
 `Penilaian

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


Nilai = 𝑥 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑡𝑜𝑡𝑎𝑙

Kendari, 23 Oktober 2017

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NIP. NIP.

21

You might also like