You are on page 1of 10

REKAPITULASI PROGRAM SEMESTER

A. PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU Kelas : X


I. BANYAK MINGGU DALAM SATU SEMESTER Semester : I

No Nama Bulan Banyak Minggu


1 Juli ….. Minggu
2 Agustus ….. Minggu
3 September ….. Minggu
4 Oktober ….. Minggu
5 Nopember ….. Minggu
6 Desember ….. Minggu
Jumlah ….. Minggu

II. MINGGU YANG TIDAK EFEKTIF

No Nama Bulan Banyak Minggu


1 MOS Minggu
2 Ulangan Harian Minggu
3 Ulangan Umum Minggu
4 Cadangan/Pengayaan Minggu
5 Koreksi /proses rapor Minggu
6 Hari libur/libur semester/puasa Minggu
Jumlah
Minggu

III. BANYAK MINGGU YANG EFEKTIF = 1. Apabila waktu yang tersedi tidak sesuai dengan yang di alokasikan dalam GBPP maka
Jumlah minggu – Jumlah Minggu tidak efektif = disesuaikan dengan bobot pokok bahasan
..... - .... = .... 2. Dari rekapitulasi ini dijabarkan dalam Alokasi Waktu Program Semester

IV. BANYAK JAM EFEKTIF = ... x .... = .... jam

B. PERHITUNGAN ALOKASI WAKTU


ALOKASI
No POKOK BAHASAN
WAKTU
 Sel adalah unit structural dan fungsional terkecil dari makhluk hidup
 Berdasarkan perbedaan struktur membrane inti, sel di kelompokan menjadi dua, yaitu sel prokariotik dan eukariotik.
 Dalam sel terdapat inti sel yang berfungsi untuk mengatur segala aktifitas dalam sel.
 Persamaan antara sel hewan dan sel tumbuhan yaitu sama – sama memiliki bagian – bagian berikut ini :
a. Membran plasma
b. Sitoplasma
c. Organel sel
 Organel yang terkandung dalam sitoplasma adalah sbb :
a. Retikulum endoplasma
1 b. Ribosom x 45 menit

c. Mitokondria
d. Lisosom
e. Badan golgi
f. Peroksisom
g. Vakuola
h. Plastida
i. Glikosom
 Sel tumbuhan memiliki dinding sel , sedangkan sel hewan memiliki sentriol

 Sekelompok sel yang bentuk dan fungsinya sama membentuk jaringan.


2  Jaringan yang berbeda akan bekerja sama membentuk suatu organ. x 45 menit
 Jaringan tumbuhan di bagi menjadi dua macam, yaitu jaringan meristem dan jaringan dewasa.
 Jaringan meristem tersusun atas sel – sel yang masih aktif membelah dan belum terdiferensiasi. Jaringan ini mengakibatkan terjadinya pertumbuhan baik
primer maupun skunder.
 Jaringan meristem terdapat pada ujung akar, ujung batang, dan cambium.
 Jaringan dewasa merupakan hasil pertumbuhan dari jaringan meristem dan sel- sel nya sudah tidak membelah.
 Jaringan dewasa sudah terdiferensiasi sehingga membentuk struktur yang kompleks, meliputi : parenkim, kolenkim, sklerenkim, epidermis, xylem, dan floem.

 Struktur tumbuhan terdiri atas jaringan, organ, dan sistem organ. Organ pada tumbuhan meliputi akar, batang, daun, bunga, buah, dan biji.
 Akar berfungsi sebagai penyokong tanaman dan tempat menyimpan cadangan makanan
 Struktur anatomi dari bagian luar ke dalam meliputi epidermis, korteks, endodermis, perisikel, ikatan pembuluh dan empulur.
 Batang berfungsi sebagai tempat lintasan air dan hasil fotosintesis, dan tempat tumbuhnya cabang, daun dan bunga.
 Daun memiliki struktur yang terdiri atas epidermis, mesofil, respirasi, dan penyerapan CO2 .
3  Berdasarkan struktur organ, tumbuhan berbiji di bedakan menjadi tumbuhan dikotil dan monokotil. x 45 menit
 Tumbuhan monokotil memilki kotiledon yang utuh (berkeping satu), tulang daun sejajar atau melengkung.
 Tumbuhan dikotil memiliki kotiledon yang terbelah dua , tulang daun menyirip atau menjari, berkas pengangkut yang tersusun dalam satu lingkaran, bagian bunga kelipatan
empat atau lima, sistem akar tunggang, serta mamiliki cambium sehingga batangnya dapat tumbuh besar.

x 45 menit
JUMLAH
( jampel)
ANALISIS MATERI PELAJARAN
Mata Pelajaran : Biologi
Kelas : X (Sepuluh)
Tahun Pelajaran : 2017 /2018

Diberikan pada bulan dan pertemuan *) % Daya


serap
No Pokok Bahasan Jumlah Juli Agustus September Oktober November Desember
tiap Ket
Materi Pelajaran Jam PB
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26

 Sel adalah unit structural


dan fungsional terkecil
dari makhluk hidup
 Berdasarkan perbedaan
struktur membrane inti,
sel di kelompokan
menjadi dua, yaitu sel
1
prokariotik dan eukariotik.
 Dalam sel terdapat inti sel
yang berfungsi untuk
mengatur segala aktifitas
dalam sel.
 Persamaan antara sel
hewan dan sel tumbuhan
yaitu sama – sama
memiliki bagian – bagian
berikut ini :
d. Membran plasma
e. Sitoplasma
f. Organel sel
 Organel yang terkandung
dalam sitoplasma adalah
sbb :
j. Retikulum endoplasma
k. Ribosom
l. Mitokondria
m. Lisosom
n. Badan golgi
o. Peroksisom
p. Vakuola
q. Plastida
r. Glikosom
 Sel tumbuhan memiliki
dinding sel , sedangkan sel
hewan memiliki sentriol

 Sekelompok sel yang


2 bentuk dan fungsinya
sama membentuk
jaringan.
 Jaringan yang berbeda
akan bekerja sama
membentuk suatu organ.
 Jaringan tumbuhan di
bagi menjadi dua
macam, yaitu jaringan
meristem dan jaringan
dewasa.
 Jaringan meristem
tersusun atas sel – sel
yang masih aktif
membelah dan belum
terdiferensiasi. Jaringan
ini mengakibatkan
terjadinya pertumbuhan
baik primer maupun
skunder.
 Jaringan meristem
terdapat pada ujung
akar, ujung batang, dan
cambium.
 Jaringan dewasa
merupakan hasil
pertumbuhan dari
jaringan meristem dan
sel- sel nya sudah tidak
membelah.
 Jaringan dewasa sudah
terdiferensiasi sehingga
membentuk struktur
yang kompleks, meliputi :
parenkim, kolenkim,
sklerenkim, epidermis,
xylem, dan floem.

 Struktur tumbuhan terdiri


atas jaringan, organ, dan
sistem organ. Organ pada
tumbuhan meliputi akar,
batang, daun, bunga, buah,
dan biji.
 Akar berfungsi sebagai
3 penyokong tanaman dan
tempat menyimpan
cadangan makanan
 Struktur anatomi dari bagian
luar ke dalam meliputi
epidermis, korteks,
endodermis, perisikel, ikatan
pembuluh dan empulur.
 Batang berfungsi sebagai
tempat lintasan air dan hasil
fotosintesis, dan tempat
tumbuhnya cabang, daun
dan bunga.
 Daun memiliki struktur yang
terdiri atas epidermis,
mesofil, respirasi, dan
penyerapan CO2 .
 Berdasarkan struktur organ,
tumbuhan berbiji di bedakan
menjadi tumbuhan dikotil
dan monokotil.
 Tumbuhan monokotil
memilki kotiledon yang utuh
(berkeping satu), tulang
daun sejajar atau
melengkung.
 Tumbuhan dikotil memiliki
kotiledon yang terbelah dua
, tulang daun menyirip atau
menjari, berkas pengangkut
yang tersusun dalam satu
lingkaran, bagian bunga
kelipatan empat atau lima,
sistem akar tunggang, serta
mamiliki cambium sehingga
batangnya dapat tumbuh
besar.
JUMLAH

Mengetahui, Teluk Pandan, Juli 2017


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

SITI ROHMAWATI, S.Pd NURLAILA, S.Pd


NUPTK. 8334759660210083 NUPTK. 10816448170001

You might also like