You are on page 1of 3

TERM OF REFERENCE (TOR)

NAMA KOPIHUT (Komunitas Pelindung Hutan)


LOKASI LIPUTAN Kalimantan Barat (Pontianak, KKR)
TOPIK Green Lifestyle atau Gaya Hidup Hijau
LATAR BELAKANG Menurut undang-undang Nomor 41 Tahun 1999 tentang kehutanan,
dimana berisikan bahwa hutan adalah suatu kesatuan ekosistem yang
berupa hamparan lahan berisi Sumber Daya Alam Hayati yang
didominasi pepohonan dalam persekutuan alam lingkungan, yang satu
dengan yang lain tidak dapat dipisahkan.
Ketika hutan dilakukan eksploitasi atau penebangan secara luas dan
tidak terbatas mengakibatkan dampak yang sangat buruk sekali bagi
semua. Dan tanpa sadar pemanfaatan dan penggunaan kertas secara
berlebihan dan penggunaan tissu yang melampauwi batas adalah salah
satu penyebab pendukung mengapa kayu atau hutan selalu mengalami
penebangan dengan tingkat yang luar biasa. Untuk memenuhi
pembuatan kertas, tissu, plastik non-daur ulang tersebut biasanya
memerlukan sekitar 5,6 juta ton/tahun bahan baku kayu yang
diperlukan. Dan di kota Pontianak penggunaan kertas, plastik, tissu dan
lain sebagainya masih berlebihan terlihat di tempat umum yang masih
menggunakan barang tersebut dan ada beberapa selokan di sekitar
daerah Pontianak yang tertimbun sampah plastik
Untuk itu, hal tersebut dapat diantisipasikan maupun diminimalisirkan
bahwa hutan kita bisa di jaga dengan cara Gaya Hidup Hijau (Green
Lifestyle), dimana dengan cara ini kita bisa meminimalisirkan bahwa
kerusakan hutan maupun penebangan hutan secara berlebihan yang
digunakan sebagai bahan baku pembuatan kertas.
SUDUT PANDANG Kenapa harus ada kampanye mengenai Green Lifestyle atau Gaya hidup
(Angel) hijau?
PEMBAGIAN 1. Pemakaian kertas, tissu, plastik dan lain sebagainya yang
TULISAN/CERITA/STORY berlebihan oleh masyarakat khususnya Pontianak tanpa sadar.
2. Pemakaian kertas, tissu, plastik dan lain sebagainya yang
berlebihan ditempat umum seperti restoran, rumah makan,
mini market, tempat fotocopy dan lain sebagainya.
3. Kurangnya kesadaran masyarakat Pontianak akan gaya hidup
sehat dengan melakuakn gerakan peruahan seperrti Green
Lifestyle
4. Masih banyak hutan yang ditebang/dibabat/dirusak untuk
dijadaikan bahan baku pembuatan kertas, tissu, plastik dan lain
sebagianya.
5. Untuk menjaga, melestarikan, melindungi hutan yang berada di
Kalimantan Barat.
NARASUMBER 1. Koordinator Earth Hour Pontianak
2. Dinas yang terkait (BLH)
3. Masyarakat/pengguna
4. Pegawai atau Manajer mini market
DAFTAR PERTANYAAN Koordinator EH
1. Apa saja yang telah dilakukan EH dalam mengkampanyekan Green
Lifestyle atau gaya hidup hijau ?
2. Berapa persentase pemakaian kertas, plastik, tissu dan lain
sebagainya di daerah sekitataran Pontianak, Kalimantan Barat ?
3. Bagaimana upaya EH berkampanye mengajak masyarakat pontianak
untuk menjalani gaya hidup hijau atau sehat?
(Pertanyaan menyesuaikan)

Dinas yang terkait


1. Berapa persentase atau tingginya penebangan hutan di Kalimantan
Baarat?
2 Bagaimana dinas terkait melihat masyarakat Pontianak yang masih
sembarangan membuang sampah dan menggunakan bahan kertas,
plastik secara berlebihan?.
3. Apa upaya yang dilakukan untuk mencegah terjadinya Penebangan
hutan liar?
(pertanyaan menyesuaikan)

Masyarakat atau Pengguna


1. Tau tidak apa itu Green Lifestyle? Sudah menerapkannya?
2. seberapa sering membuang kertas, plastik, atau lain sebagainya?
3. Tahukah kamu bahwa Hutan di Kalimantan barat sudah sangat kritis,
salah satunya untuk pembuatan kertas, plastik dan lain sebagainya?
4. Bagaimana menurut kamu melihat kondisi selokan atau parit yang
penuh akan sampah?
(pertanyaan menyesuaikan)

Manajer atau pegawai minimarket


1.
OBSERVASI LAPANGAN 1. Melihat aktivitas Earth Hour Pontianak
2. Melihat dan mengamati secara langsung tempat-tempat yang
menggunakan tissu, kertas, plastik secara berlebihan ( tempat
fotocopy, restoran, rumah makan, sekolah, minimarket)
3. Melihat dan mengamati secara langsung tempat pembuangan
sampah akhir
4. Melihat dan mengamati kondisi sungai atau selokan
5. Mencari tau informasih mengenai kondisi hutan di Kalimantan
Barat sekarang ini
RANCANGAN 1. FOTO DAN REKAMAN VIDEO
FOTO/GAMBAR/SUARA
RISET DATA - Data tingginya tiap tahun pemakaian kertas, plastik yang berlebihan
- Data penebangan hutan tiap tahunnya
TENGGAT Sabtu, 26 Mei 2018
WAKTU/DEADLINE

You might also like