You are on page 1of 200

Try Out AIPKI XXXVIII 2016

ILMU PENYAKIT DALAM

1. Pasien 60 tahun datang dengan keluhan tidak sadar satu jam yang lalu. Sebelumnya pasien
mengkonsumsi obat diabetes 3 hari yang lalu dan memiliki riwayat Diabetes Melitus. Tanda-
tanda vital: tekanan darah 160/90 mmHg, Nadi 80 x/menit, laju pernapasan 18 x/menit, suhu
37,3C. Pemeriksaan laboratorium: SGOT 50, SGPT 64, GDA 20 g/dl. Terapi awal yang paling
tepat adalah?
A. Pemberian cairan dextrosa iv
B. Pemberian cairan kristaloid iv
C. Pemberian asam salisilat oral
D. Pemberian kanul oksigen
E. Pemberian glukosa oral

2. Pasien laki-laki 38 tahun datang dengan keluhan nyeri dada setelah bermain bulu tangkis. Nyeri
dada menjalar ke rahang dan lengan kiri. Pemerisaan fisik: tekanan darah: 130/80 mmHg, Nadi:
180 x/menit, Laju pernapasan 28 x/menit, suhu 36,7C. Gambaran EKG??? Terapi yang tepat
adalah?
A. Digoxin 0,5 mg
B. Diltiazem 25 mg
C. Adrenalin 0,1 mg
D. Adenosin 6 mg
E. Furosemid 20 mg

3. Seorang laki-laki usia 26 tahun datang ke praktik pribadi dokter umum dengan keluhan diare.
Diare sudah dialami 4 hari, 3-4 kali/hari, disertai rasa tidak nyaman diperut. Pasien merupakan
seorang wisatawan. Pemeriksaan fisik: tekanan darah 110/70 mmHg, nadi 78 x/menit, laju
pernapasan 20 x/menit, suhu 37,8C. Hasil pemeriksaan feses:

Terapi yang diberikan adalah?


A. Tetrasiklin 3x500 mg selama 7 hari
B. Metronidazol 3x500 selama 7 hari
C. Albendazol 400 mg single dose
D. Mebendazol 500 mg single dose
E. Pirantel pamoat 10 mg/kgBB selama 3 hari

1 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
4. Seorang laki-laki berusia 60 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan dada berdebar-debar
sejak 2 minggu yang lalu. Keluhan disertai penurunan berat badan, peningkatan nafsu makan,
sering emosi, sulit tidur pada malam hari. Pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah
120/80mmHg, denyut nadi 98 kali/menit, frekuensi nafas 24 kali/menit, temperatur 36,3oC.
Apakah diagnosis yang paling tepat?
A. Hipertiroid
B. Hipotiroid
C. Diabetes Melitus
D. Sindroma Chusing
E. Diabetes insipidus

5. Seorang laki-laki berusia 15 tahun datang dengan keluhan sering lemas, mata menonjol,
tremor, sering berkeringat. Tinggi badan 160 cm, berat badan 40 kg. Pemeriksaan apa yang
tepat?
A. Darah lengkap
B. Darah rutin
C. FT3, FT4, TSH
D. Urin lengkap
E. Keton urin

6. Seorang ibu berusia 30 tahun datang ke UGD dengan keluhan penurunan kesadaran. Sudah 6
bulan mual, muntah, tidak tahan panas. Pengobatan tidak teratur. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan tekanan darah 190/100 mmHg, denyut nadi 100 kali/menit, frekuensi nafas 24
kali/menit, eksoftalmus (+). Apakah diagnosa yang paling mungkin?
A. Krisis tiroid
B. Hipertiroid
C. Hipotiroid
D. Chusing syndrome
E. Plummer syndrome

7. Seorang laki-laki berusia 55 tahun datang ke UGD diantar keluarganya dengan keluhan batuk
berdahak kekuningan sejak 1 bulan lalu yang memberat sejak seminggu terakhir. Pasien
menghabiskan waktu sebagian besar di atas ranjang setelah terkena stroke. Pada pemeriksaan
fisik didapatkan tekanan darah 120/80 mmHg, denyut nadi 80 kali/menit, frekuensi nafas 28

2 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
kali/menit, temperatur 38oC. Pada pemeriksaan paru didapatkan rhonki basah kasar. Pada
pemeriksaan radiologis didapatkan gambaran sarang lebah di seluruh lapangan paru. Apakah
diagnosis yang paling mungkin?
A. Lobar pneumonia
B. Atelektasis
C. Bronkopneumonia
D. Bronkiektasis
E. Tumor paru
8. Seorang laki-laki berusia 40 tahun datang ke tempat praktik anda dengan keluhan cemas dan
berdebar-debar sejak satu bulan yang lalu. Pasien juga mengeluhkan berat badan menurun
walaupun makan cukup. Pada pemeriksaan didapatkan bola mata menonjol. Pemeriksaan
penunjang apakah yang paling tepat?
A. T3, T4
B. FT4, T4
C. FT3, T3
D. TSH, FT4
E. TSH, T3, T4

9. Seorang laki-laki berusia 68 tahun datang ke poliklinik RS dengan keluhan kedua kaki kebas dan
kesemutan sejak 3 bulan yang lalu. Pasien juga mengeluh lemah dan mudah lelah. Pasien
menjalan operasi gastrektomi setahun lalu karena tumor lambung. Pemeriksaan fisik
didapatkan konjungtiva anemis. Pemeriksaan laboratorium Hb 9 g/dl, Ht 30%, MCV 110fl,
MCHC 34pg. Tatalaksana yang tepat adalah?
A. Darbopoetin
B. Besi elemental
C. B12
D. B6
E. Asam folat

10. Seorang laki-laki umur 5 tahun dibawa ke puskesmas oleh ibunya dengan keluhan pucat dan
lemas sejak 2 bulan yang lalu. Pasien tampak kurus, mual, nafsu makan turun. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan konjungtiva pucat, splenomegali (+), hepatomegali (+).
Pemeriksaan laboratorium Hb 8 g/dl, MCV 85fl, MCHC 29%. Apakah kemungkinan diagnosis
yang paling tepat?

3 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Anemia defisiensi besi
B. Anemia hemolitik
C. Anemia aplastik
D. Anemia megaloblastik
E. Anemia makrositik

11. Seorang laki-laki berusia 38 tahun datang ke dokter dengan keluhan kembung sejak 2 hari yang
lalu. Pasien juga mengeluh mual muntah dan perut perih, keluhan bertambah berat setelah
makan. Tanda vital: tekanan darah 120/80 mmHg, denyut nadi 80 kali/menit, frekuensi nafas 20
kali/menit. Pada pemeriksaan fisik terdapat nyeri tekan epigastrium (+). Pada hasil identifikasi
hasil muntahan ditemukan bakteri berbentuk spiral gram negatif, oksidase (+), urease (+),
katalase (+). Bakteri yang menyebabkan?
A. Pseudomonas
B. E. Coli
C. Helicobacter

12. Wanita 35 tahun datang ke dokter mengeluh nyeri dan kaku pada sendi jari tangan. Nyeri
dirasakan terutama pada pagi hari dan kaku beberapa jam. Telah berobat dan mendapatkan
terapi analgesik. Pasien mengeluh tidak dapat BAB setelah beberapa hari minum obat. Obat
analgesik apa yang menyebabkan keluhan tersebut:
A. Aspirin
B. Piroxicam
C. Celecoxid
D. Tramadol
E. Meloxicam

13. Tn. X 41 tahun pembesaran thyroid, index whyne = 22, pemeriksaan penunjangnya adalah:
A. Kolesterol total
B. Toleransi glukosa
C. TSH
D. T3 total
E. FT4

4 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
14. Seorang wanita usia 43 tahun datang dengan keluhan terdapat benjolan di depan leher sejak 2
bln yang lalu. Keluhan disertai berdebar2, berkeringat, penurunan BB, dan tidak tahan panas.
PF ditemukan TD 130/70mmhg, nadi 110x/mnt, ireguler, frekuensi nafas 24x/ mnt, teraba
benjolan difus dileher depan, konsistensi lunak, dan pada mata terdapat exoftalmus
Diagnosa yg tepat?
A. Goiter
B. Hipotiroid
C. Tirotoksikosis
D. Grave’s disease
E. Struma noduler non toksik

15. Perempuan 58th polifagi polidipsi, vital normal, gda 510, keton urin (+3). Terapi yg tepat adalah
A. Glibenclamid
B. Insulin
C. Sulfonilurea
D. Acarbose
E. Metformin dan sulfonylurea

16. Perempuan usia 30 th datang dengan keluhan sering lemah, letih, kecapaian. Px jg mengeluh
BAK seperti teh, konjungtiva icterus. Hb 7,5, MCV 85, MCH? Diagnosa yang mungkin adalah?
A. Anemia def besi
B. Anemia hemolitik
C. Anemia sideroblastik
D. Thalasemia mayor

17. Seorang wanita usia 27 tahun datang dengan keluhan benjolan yang semakin besar pada leher
sejak 3 bulan yang lalu. Keluhan juga disertai sering berdebar, berkeringat dan diare. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah: nadi: (Lupa, pkknya >100) RR:20x/menit suhu:37.
Dari pemeriksaan laboratorium didapatkan FT4(↑) TSH (↓)
A. Liotirosin
B. Levotiroksin
C. Tiroidotirosin
D. PTU

5 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
18. Perempuan 19 th dtg dgn keluhan sering kesemutan sejak 2 bln lalu. Keluhan juga disertai
sering haus sehingga pasien sering minum dan BAK. Pasien mengatakan sejak 2 tahun lalu
konsumsi obat penggemuk badan yg dijual di pasaran. Obat warna hijau dan diminum 3x sehari.
Pasien menyangkal keluhan dari kecil tidak ada penyakit lain, tidak sedang hamil.
T=110/70mmHg, N= 72x/menit, Temp= 37C, RR= 19x/menit, BB= 48 kg, TB= 165cm. Lab GDS
190. Apa penyebab hiperglikemi?
A. Genetik
B. Pankreatitis
C. Hipertiroid
D. Tumor pankreas
E. Induksi obat

19. Laki-laki 30 tahun datang dengan keluhan demam 3 hari naik turun disertai menggigil dan
berkeringat, mual dan muntah (+), riwayat pergi ke daerah endemis, pada hapusan tetes tebal
dan tipis tampak bentukan seperti bulan sabit. Terapi lini pertama untuk penyakit tersebut:
A. Kuin, Doxicyclin, Primakuin
B. Artesunat, Kina, Primakuin
C. Artesunat, Amodiakuin, Primakuin
D. Kina, Clyndamycin
E. Kina, Primakuin

20. Px 40 th datang ke IGD dengan keluhan nyeri perut disertai kembung dan sulit tidur. Keluhan
dirasakan sejak remaja dan bertambah berat setelah kematian istrinya. Lokasi nyeri perut
seperti cramp terpusat di sekitar pusar. Keluhan diinduksi oleh makanan dan membaik dgn bab.
Pola bab cair diselingi periode sulit bab. T 120/80, N= 80, RR= 20. Diagnosa yg tepat?
A. Ca colon
B. Colitis ulseratif
C. Divertikulitis
D. Irritable bowel syndrome

21. Seorang perempuan 35 tahun datang dengan keluah demam 4 hari. Riwayat operasi
penggantian katub jantung 10 tahun yang lalu. Pemeriksaan fisik TD 110/70 mmHg, Nadi 145
x/menit, pernafasan 23x/menit, suhu 39,1C. Pada auskultasi jantung terdengar mitral metalic

6 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
sound dan mitral regurgitasi. Dokter mendiagnosa infektif endocarditis. Pemeriksaan
penunjang?
A. MRI Jantung
B. Elektrokardiografi
C. CT scan thorax
D. Foto thorax
E. Echokardiografi

22. Perempuan 30 tahun datang dengan keluhan jantung berdebar-debar sejak 1 bulan disertai
banyak keringat, gemetaran, makan banyak tapi tetap kurus, tidak tahan terhadap panas, mata
terlihat menonjol, pada pemeriksaan lab TSH turun, T4 naik, T3 naik, terapi apa yang sesuai:
A. PTU 100mg tunggal
B. PTU 100mg terbagi
C. PTU 300mg tunggal
D. PTU 300mg terbagi
E. PTU 600mg terbagi

23. Seorang laki-laki 25 tahun datang ke UGD dengan keluhan demam sejak 5 hari disertai nyeri
kepala, sendi, mual, muntah BAB hitam dan perdarahan gusi. Kesadaran somnolence. Tensi
80/60 mmHg. Nadi 110 x/menit. Suhu 38C. Pemeriksaan lab. Leuko 4200, Hb 10 g/dl,
trombosit 10.000, HCT 28%. Apa diagnosis yang paling tepat?
A. Leptospirosis
B. Demam berdarah dengue
C. Malaria tropicana
D. Demam chikungunya

24. Seorang wanita 43 tahun dataang dengan keluhan nyeri ulu ati menjalar ke perut kanan atas
beberapa hari lalu setelah makan makanan bersantan. TB: 156 cm, BB: 75 kg. Ada demam mual,
muntah. Diagnosa?
A. Kolesistitis akut
B. Kolelitiasis
C. Pankreatitis
D. Gastroduodenal
E. Hepatitis

7 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
25. Laki-laki 65 tahun. Keadaan umum lemas dan nyeri sendi sejak 1 bulan. Pemeriksaan
laboratorium menunjukkan adanya anemia dan protein urin dan serum abnormal. Pada
gambaran radiologis didapatkan adanya multiple litic lession dan punched out lession.
Diagnosis yang paling tepat adalah?
A. Osteosarcoma
B. Chondrosarcoma
C. Ewing sarcoma
D. Multiple myeloma
E. leukimia

26. laki-laki 24 tahun pendarahan pada paha kanan atas setelah KLL 1 jam yang lalu. Pemeriksaan
fisik: tekanan darah 60/40 mmHg, Nadi 140 x/menit, laju pernapasan 28 x/menit, suhu 36C.
Pemeriksaan laboratorium: Hb 7 g/dl. Direncanakan transfusi dengan?
A. PRC
B. Trombosit
C. Washed red cell
D. Leukoferesis
E. Plasma darah

27. Laki-laki 45 tahun keluhan kencing sedikit-sedikit sejak 3 hari. Pasien dalam pengobatan
bronkopneumonia mendapat terapi ampicillin dan gentamycin selama 10 hari. Pemeriksaan
fisik: tekanan darah 130/80 mmHg, Nadi 84 x/menit, laju pernapasan 20 x/menit, suhu 38C.
Pemeriksaan laboratorium elektrolit Natrium 145, kalium 5,2, CL 110, BUN 45, Creatinin serum
3,5. Diagnosa?
A. Gagal ginjal akut
B. Ptelonefritis akut
C. Gagal ginjal kronis
D. Glomerulonefritis akut
E. Glomerulonefritis kronis

28. Laki-laki 60 tahun, BAK berkurang sejak 3 bulan, bengkak dan lemah di kedua ekstrimitas.
Pemeriksaan fisik: tekanan darah 180/100 mmHg, konjungtiva anemis. Pemeriksaan
laboratorium: ureum 150, creatinin 1,2, Hb 8 g/dl. Diagnosis yang paling tepat adalah?
A. Gagal ginjal akut

8 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. Sindroma nefritik
C. Sindroma nefrotik
D. Gagal ginjal kronis
E. Hipertensi renal

29. Pasien di ICU dengan diagnosa hematom intraserebral, dipasang ventilator. Pasien kejang
dengan hasil EKG sebagai berikut: apa yang dilakukan selanjutnya?
A. Defibrilasi 200 joule
B. Kardioversi 100 joule
C. Kompresi 120 x/menit resusitasi 10 x/menit

30. Perempuan 70 tahun datang ke UGD dengan keluhan nyeri dada kiri terasa terbakar sejak 3 jam
yang lalu, menjalar ke lengan kiri. Tensi 110/90 mmHg, nadi 100 x/menit, laju pernapasan 26
x/menit, suhu 36,3C. Pemeriksaan lain dalam batas normal. Pemeriksaan EKG adalah sebagai
berikut: (gambar di soal TO AIPKI terdapat ST Elevasi pada SELURUH LEAD, maaf kalau gambar
yang kami dapat kurang mirip). Diagnosis yang tepat?
A. Angina pektoris tidak stabil
B. Angina pektoris stabil
C. Infark miokard anteriorekstensif
D. Infark miokard inferior
E. Angina prinzmetal

9 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
31. Pasien 46 tahun di rawat di ICCU RS, dilaporkan perawat pasien kejang lalu tidak sadar saat
buang air di ranjang. Pasien telah dirawat di ICCU selama 2 hari dengan diagnosa infark miokard
akut. Pada monitor pasien tampak:

Gambaran EKG tersebut menunjukan apa?


A. Atrial fibrilasi
B. Atrial flutter
C. Ventrikel fibrilasi
D. Supraventricular takikardi
E. Ventrikel takikardi

32. Seorang pria 30 tahun datang dengan keluhan badan lemas. Vital sign: dbn, PF: konjungtiva
anemis (+) lain-lain normal. Pemeriksaan hapusan darah tepi tampak eritrosit hipokrom
mikrositer, diagnosa yg paling mungkin?
A. Anemia def b12
B. Anemia def fe
C. Anemia def asam folatt
D. Thalasemia
E. Infeksi

33. Pasien 60 tahun dating ke poli umum dengan keluhan sakit kepala dan kaku leher. Keluhan
sudah dirasakan selama 1 bulan. Pasien mengaku tidak punya penyakit kronis. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan BP: 180/100 mmHg, N: normal, RR: normal, T: normal. bagaimana
cara kerja obat antihipertensi pilihan pertama yang yang diberikan?
A. mengeblok reseptor beta
B. inhibitor kanal ion

10 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
C. menghambat RAAS
D. mengahambat kerja saraf simpatis alfa perifer

34. Pasien laki-laki datang dengan perdarahan segar dan muntah. Perut membesar 2 bulan ini,
badan tampak kuning 6 bulan ini. Pemeriksaan fisik abdomen distensi, hepar tidak teraba,
shifting dullnes (+), apa yang di temukan pada pemeriksaan penunjang?
A. Cobelstone appearance
B. Mousetall appearance
C. Additional shadow
D. String sign
E. Barium spot

35. Seorang laki-laki, 30 tahun merasa lemas sejak 2 bulan. Pasien juga terlihat pucat dan lesu.
Pemeriksaan didapatkan konjungtiva anemis. Pasien adalah petani yang bekerja tanpa alas kaki.
Pemeriksaan didapatkan gambaran. sebagai berikut:

Apakah organisme penyebabnya?


A. Entamoeba Hystolitica
B. Ascaris lumbricoides
C. Strongyloides stercoralis
D. Ancylostoma duodenale
E. Trichuris trichiura

36. Tensi 160/100 proteinuria 3+ DM+ berapa penurunan TD menurut JNC 8


a. 110/70
b. 120/80
c. 130/80
d. 140/90
e. 150/90

11 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
37. Seorang laki-laki umur 70 th mengeluh sesak malam hari, tidur dengan 3 bantal, Riwayat ht+,
dm-, td 170/90, rr 24, hr 90 reguler isi cukup, Diuretik yg sesuai
a. Tiazid
b. Nifedipine
c. Furosemide
d. Bisoprolol
e. Propranolol

38. Pasien perempuan usia 40 tahun datang dengan keluhan nyeri perut kanan atas sejak 5 hari
yang lalu, ikterik pada mata dan badan sejak 10 hari. Riwayat HIV (+), pemeriksaan HbsAg (+),
anti Hbc IgM (+). Apakah kemungkinan hasil laboratorium yang turun pada pasien tersebut?
a. Bilirubin
b. Albumin
c. Transaminase
d. Protombin time
e. Alkali pospatase

39. Pasien laki-laki usia 29 tahun datang dengan keluhan sesak sejak 7 hari yang lalu, dan
memeberat dalam 1 hari terakhir, disertai batuk berdahak yang tidak bisa keluar. Sesak
terutama timbul apabila terkena debu. apakah terapi yang tepat diberikan pada pasien
tersebut?
a. Salbutamol oral
b. Dexametason oral
c. Aminopilin oral
d. Salbutamol inhalasi
e. Ipratroprium bromide

40. Pasien perempuan usia 30 tahun datang dengan keluhan dada berdebar-debar sejak 1 minggu
yang lalu, berat badan turun 10 kg dalam 1 bulan, mata tampak menonjol. Apakah diagnosis
pasien tersebut?
a. Tiroiditis hasimoto
b. Subakut tiroiditis
c. Graves deases
d. Tiroid readle

12 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Struma toksik

41. Pasien laki laki berusia 47 tahun mengeluh lemah seluruh badan, pasien seoran petani yang
jarang menggunakan alas kaki, pemeriksaan di dapatkan TD 100/80 mmHg, Hb : 6,4 MCH
menurun, MCHC meningkat, apakah diagnosis pasien tersebut?
a. Anemia defisiensi besi
b. Anemia megaloblastic
c. Thalasemia
d. Anemia aplastic
e. Anemia penyakit kronik

42. Anak usia 8 tahun mengeluh jerawat pada wajah dan punggung yang disertai pertumbuhan
rambut pada axila dan pubis. Penis 7,5 cm stadium tunner 4. Termasuk
a. Pre pubertas
b. Pubertas prekok

43. Seorang mendapat terapi TB kategori 1 dan dilakukan pemeriksaan sputum BTA pada bulan ke
5 hasil positif. Didapatkan scanty test 10. Tindakan selanjutnya adalah
a. meneruskan obat sampai selesai
b. mengganti obat langsung kategori 2
c. mengganti obat kategori dan uji resistensi

44. Hasil pemeriksaan lab didapatkan HB. 8,9, laukosit 56000, trombosit 45.000. sel blast 45 %.
Diagnosa:
a. Leukimia akut
b. Leukimia kronis
c. Infeksi
d. ITP
e. Anemia defisiensi besi

45. Seorang laki-laki datang dokter dengan keluhan lemas, letih, dan mudah lelah. Pasien bekerja
sehari hari sebagai petani. Dari pemeriksaan fisik ditemukan konjunctiva anemis. Pada
pemeriksaan darah ditemukan Hb 8, lekosit 8000, trombosit 250000. Parasit apa yang dapat
menyebabkan gangguan tersebut?

13 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Ascaris lumbricoides
B. Trichuris tricuria
C. Necator americanus
D. Entrobius vermicularis
E. Taenia sp

46. Pasien laki-laki berusia 18 tahun datang dengan keluhan penurunan kesadaran. Sebelumnya
demam dan batuk hijau kental selama 5 hari. Pasien memliki riwayat DM tipe 1. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan kesadaran somnolen, TD 110/70, nadi 89x/menit, suhu 37,9 C,
GDS 450 mg, keton darah (+), pemeriksaan AGD kesan asidosis metabolik. Apa diagnosa pasien
tersebut?
a. TBC
b. Pneumonia
c. Ketoasidosis Diabetik
d. HONK
e. KHONK

47. Pasien wanita 50 tahun datang dengan keluhan sesak nafas, kedua tungkai bengkak. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan. TD 150/90, nadi 90x/menit, suhu 37C. Pemeriksaan laboratorium
ureum dan creatinin meningkat, GDS 300mg/dl. Dari USG didapatkan kesan kedua ginjal
mengecil. Apa diagnosa pada pasien tersebut?
a. Gagal guinjal akut
b. Gagal ginjal kronik
c. Gagal ginjal on going kronik
d. Glomerulonefritis akut
e. Glomerulonefritis kronik

48. Wanita 22 tahun dating dengan keluhan lemas badan dan jantung berdebar-debar pada
pemeriksaan lab Hb 9 gr, eritrosit mikrositik hipokrom. Dx?
a. Anemia defisiensi besi
b. Anemia defisiensi folat
c. Anemia karena perdarahan
d. Anemia hemolitik
e. Anemia aplastic

14 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016

49. Seorang laki-laki berusia 48 tahun, datang ke UGD dengan keluhan nyeri dada kiri disertai sesak
nafas apabila menarik nafas panjang, sejak 2 hari, timbul dengan pencetus tidak jelas dan hilang
dengan spontan. Pasien seorang perokok dalam sehari menghabiskan 2 bungkus rokok,
pekerjaannya buruh panggul. Keluhan jarang timbul pada saat pasien bekerja. Riwayat
hipertensi dan kencing manis disangkal. Pada pemeriksaan didapatkan TD 120/70mmHg, R=
22x/menit, nadi=75x/menit, suhu 36,5C. Pada permeriksaan fisik dalam batas normal,
pemeriksaan penunjang serum kreatinin 0,8, trigliserid 90, kolestrol total 210, LDL 101, HDL 45,
EKG irama sinus normal. Pemeriksaan penunjang yang tepat untuk mendiagnosis pasien?
a. Stress test
b. Health monitoring
c. Kateterisasi jantung
d. Ekokardiografi
e. Foto thorak

50. Laki-laki usia 25 tahun dengan keluhan lemas. pada pemriksaaan fisik konjungtiva anemis tanda
vital TD: 110/70 mmhg N: 80 x/menit s: 36.8 hasil pemeriksaan lab HB: 8 mcv: 70 yang di
temukan pada gambaran mikroskopis adalah
a. Sel target
b. Mikrositik hipokrom
c. Makrositik

51. pasien 50 tahun dengan diagnose DM mendapatkan metformin 2 x 250 gram glibenklamid 1x 5
mg hasil pemriksaan GDS: 265 GDP:…, terapi insulin yang diberikan adalah
a. Rapid acting
b. Short acting
c. Intermedet acting
d. Long acting
e. Double insulin

52. perempuan 30 tahun datang ke UGD diantar oleh keluarganya dengan penurunan kesadaran.
Riwayat diare 3 hari yang lalu. Keluhan disertai demam, berdebar-debar, dan tidak suka panas.
Pasien memiliki keluhan yang sama sudah 6 bulan namun berobat tidak teratur. Pemeriksaan

15 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
fisik didapatkan TD: 190/100 mmHg, N: 140x/menit, irregular, T: 37,2, mata eksoftamus, turgor
kulit menurun. Diagnosis pasien tersebut?
a. Krisis tiroid
b. Hipertiroid
c. Hipotiroid
d. Penyakit Addison
e. Penyakit plumer

53. Laki-laki 40 tahun datang ke IGD setelah KLL 1 jam yang lalu. Pemeriksaan fisik tanda vital dalam
batas normal, terdapat fraktur terbuka pada paha kanan dan luka memar pada wajah.
Pemeriksaan laboratorium Hb 7,1 Leukosit 14.000 Trombosit 350.000, apusan darah tepi
anemia sedang dengan normositik normokrom. Diagnosis pasien?
a. Anemia defisiensi besi
b. Anemia asam folat
c. Anemia vit. B12
d. Anemia hemolitik
e. Perdarahan akut

54. Laki-laki 40 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan lemas badn 2 bulan. Riwayat hipertensi
dan diabetes mellitus 5 tahun. Pemeriksaan fisik TD 14090 mmHg, N 90x/menit, RR 20x/menit.
Laboratorium GDP 120, GDPP 250, ureum 70, kreatinin 1,9. Obat antihipertensi pada pasien?
a. Propanolol
b. Bisoprolol
c. Diltiazem
d. Kandesartan
e. Hidroklorotiazid

55. Seorang wanita (23 tahun) datang ke RS mengeluh mudah lelah. dari hasil pemeriksaan
didapatkan HB 8.9 mg/dl MCV 75% MCHC 22 WBC 4500/ul trombosit 240.000/ul. Apakah
diagnosis pada kasus diatas?
a. Thalasemia
b. Anemia Aplastik
c. Anemia megaloblastic

16 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
56. Obat antidiabetik manakah yang memiliki efek samping sering flatus?
a. Metformin
b. Glimipiride
c. Glibenclamid
d. Acarbose
e. Pioglitazone

57. Obat analgetik manakah yang memiliki efek samping susah buang air besar?
a. Piroksikam
b. Meloxicam

58. Seorang perempuan usia 54 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri seperti terbakar
pada ulu hati sekitar 3 minggu terakhir. Nyeri menghebat kurang lebih 2 atau 3 jam sesudah
makan, nyeri berkurang bila sementara makan. Pasien sering mengeluh terbangun tengah
malam sampai subuh karena nyerinya. Sebelumnya pasien pernah mengeluhkan hal yang sama
3 tahun yang lalu dan berobat ke dokter. Apakah diagnosa yang mungkin pada pasien?
a. Dispepsia non ulkus
b. Penyakit pankreabilitas
c. Tukak lambung
d. Tumor saluran cerna atas
e. Tukak duodenum

59. Seorang laki-laki berusia 55 tahun datang ke puskemas dengan keluhan batuk dan sesak sejak 1
bulan yang lalu dan semakin memberat. Riwayat rokok lama. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan tekanan darah 140/90 mmHg, nadi 100 kali per menit, pernafasan 28 x/menit, suhu
36,8°C, Trakea bergeser ke kanan, suara nafas kanan menurun, perkusi redup paru kanan. Pada
hasil foto thorax didapatkan konsolidasi inhomogen pada paru kanan disertai penarikan trakea
dan mediastinum ke kanan. Apakah diagnosa yang tepat?
a. Efusi pleura kanan
b. Pneumonia lobaris kanan
c. Atheletacsis kanan
d. Pneumothorax kanan
e. Tumor paru

17 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
60. Laki-laki 35 th dibawa ke UGD dengan penurunan kesadaran 1 hari lalu. Keluhan disertai
demam dan nyeri kepala yang bertambah hebat sejak 1 minggu lalu. Pasien baru pulang dari
Papua 2 minggu lalu. Pemeriksaan yang paling tepat dianjurkan?
a. darah rutin
b. apusan darah tepi
c. kultur darah
d. serologi
e. PCR

61. GAMBARAN EKG, apa hasil ekg diatas?


a. Fibrilasi atrium
b. Atrial flutter
c. Ventrikel takikardi
d. VES
e. SVT

62. Seorang anak laki-laki berusia 9 tahun dibawa ibunya dengan batuk yang tidak sembuh sejak 3
minggu yang lalu. Awalnya batuk dan demam ringan namun sakit tidak membaik dan batuk
bertambah. Bila batuk berkepanjangan dan terkadang diselingi dengan muntah. Pada
pemeriksaan didapatkan sklera kemerahan. Ibu pasien menyatakan riwayat imunisasi pasien
tidak lengkap. Kemungkinan diagnosis adalah
a. Bronkopneumoni
b. Bronkiolitis
c. Pertusis
d. Difteri
e. Tuberkulosis

63. Laki laki 28 th datang ke dokter umum dengan diare sejak 4 hari yang lalu diare dirasakan 3-4
kali, pasien bekerja sebagai wisatawan. Pada pemeriksaan ditemukan gambaran seperti
dibawah. Penularannya menurut anda:
a. Makanan yang terkontaminasi flo…
b. Air yang terkontaminasi kista

18 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
64. Laki-laki berusia38 tahun datang dengan keluhan batuk dan demam sejak 2 hri yang lalu.
keluhan disertai nyeri dada kanan. riwayat batuk berdarah disangkal, riwayat penyakit yang
diderita sebelumnya tidak jelas. dari hasil pemeriksaan fisik suhu 39 c dan dari pemeriksan foto
thorak. diagnosa kasus diatas adalah?
a. Broncogenic sarcoma
b. Pneumonia
c. Alveolarsarcoidosis
d. Fungus ball
e. Milliary TB

65. Tn.x Mengeluh sesak nafas dan dada terasa nyeri sebelah kiri, nyeri bertambah saat aktifitas
dari pemeriksaan terlihat dada sebelah kiri menurun. Gambar RO = sudut kostofernitus kiri
tumpul. Diagnosis pasien diatas adalah
A. Efusi pleura sinistra
B. Efusi pleura dextra
C. Pneumothorax
D. Asma
E. PPOK

66. Tn M. Umur 30 tahu jarang makan sayur dan daging, konjungtiva anemis, HB 8 g/dl.
Kemungkinan penyebab anemia pada pasien adalah
A. Anemia defesiensi fe
B. Anemia defesiensi folat
C. Anemia defesiensi B12
D. Aplastik
E. Penyakit kronis

67. Pasien datang berusia 40 thn ingin kontrol tekanan darah, pada pemeriksaan TD 160/90 mmHg.
Pasien mempunyai riwayat sakit DM dan Gagal ginjal kronis. obat yang tepat diberikan pada
pasien tersebut adalah?
A. Chalcium chanel bloker
B. Beta bloker
C. Ace inhibitor

19 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
68. Wanita 50 tahun mengeluh nyeri ulu hati sejak 2 hari yang lalu. Pemeriksaan fisik didapatkan
TD: 170/100, Nadi: 87, RR: 24, nyeri tekan lepas di epigastrium. Dari laboratorium didapatkan
kolesterol total meningkat, LDL meningkat, HDL normal, Trigliserida meningkat. Apa diagnosis
pasien yang paling tepat?
A. Ulkus Peptik
B. Hepatoma
C. Pankreatitis
D. Kolesistitis

69. Laki-laki umur 48 tahun mengeluhkan mual dan muntah sejak 3 hari yang lalu. Pasien 3 hari
yang lalu terdiagnosis oleh dokter menderita DM dan mendapat terapi metformin. Pemeriksaan
fisik dalam batas normal, gds dan gd 2 pp >210 mg/dl penatalaksanaan apa yang tepat pada
pasien?
A. Menambahkan omeprazole
B. Menambahkan metoclopramide
C. Mengganti metformin dengan insulin
D. Mengganti metformin dengan akarbose
E. Menghentikan metformin

70. Pria usia 52 tahun dating dengan keluhan bengkak pada tungkai sejak 4 hari yang lalu. Pasien
memiliki riwayat batuk dan sesak sejak 5 tahun yang lalu. Pada pemeriksaan fisik ditemukan td
130/80, n 90x/m, rr 28 x/m, bengkak pada kedua tungkai, suara nafas vesikuler. Apakah
diagnosis pada pasien tersebut?
A. Gagal jantung kiri
B. Gagal jantung kanan
C. Gagal jantung kongestif
D. Gagal jantung akut on kronik
E. Edema paru

71. Perempuan 45 tahun datang dengan keluhan benjolan di leher bagian depan disertai dengan
keluhan berdebar-debar, berkeringat, bb turun, peeriksaan fisik TD 130/70, N 100 x/m, T 37,2,
pada pemeriksaan status lokalis didapatkan benjolan konsistensi lunak, ikut bergerak saat
menelan mata tamak eksophtalmus. Diagnose yang tepat pada pasien adalah?
A. Tirotoksikosis

20 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. Struma non toksik
C. Grave disease

72. Perempuan 37 tahun datang dengan keluhan benjolan pada jempol kaki kanan sejak 2 hari yang
lalu ada tanda inflamasi, benjolan nyeri, diketahui pasien sedang dalam pengobatan TB 6 bulan
di pkm dan sekarang memasuki bulan ke empat, dari pemeriksaan lab kreatinin 1.7 obat yang
menyebabkan hal tersebut adalah?
A. Isoniazid
B. Pirazinamid
C. Etambutol
D. Streptomisin
E. Rifampisin

73. Laki-laki 35 tahun datang ke dokter untuk check up kesehatan. Dulu pada check up kesehatan 3
tahun yang lalu dokter hanya menyarankan untuk merubah gaya hidupnya karena tensi 140/70,
sekarang waktu check lagi tensinya 160/80, pasien memiliki riwayat dm dan ht sejak lama, bb
pasien overweight. Apa obat antihipertensi yang pertama kali diberikan oleh dokter kepada
pasien ini?

74. Laki-laki 51 tahun datang untuk cek kesehatan rutin, tensi 160/95 jika tidak ditangani dengan
baik, apa yang terjadi pada miskroskopik miokardium
A. Atrofi
B. Hyperplasia
C. Metaplasia
D. Hemosiderosis
E. Hipertrofi

75. Laki-laki 35 tahun dengan keluhan lemah pada tungkai. Pasien disertai dengan adanya batuk
dengan secret kental berwarna bening kehijauan. Apa penyebab paling sering dari penyakit
tersebut
A. Jamur
B. Virus
C. Gram negative
D. Gram positif

21 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
E. Autoimun

76. Seorang perempuan 45 thn, datang dengan keluhan kedua tangan kesemutan pada kedua
tangan, dan kaki seperti terbakar dan tertusuk sejak 2 minggu yll. TTV: TD: 115/80 mmHg, RR:
20 x/m, HR: 70x/m. Pemeriksaan fisik cepat lelah, berat badan 45 kg dan terasa semakin
menurun, tangan sering tremor. Apa diagnosa pasien diatas:
A. PTU 100 mg dosis tunggal
B. PTU 100 mg dosis campur
C. PTU 300 mg dosis tunggal
D. PTU 300 mg dosis campur
E. PTU 600 mg dosis tunggal

77. Wanita 24 tahun datang dengan keluhan demam 5 hari, keluhan dirasakan terutama pada sore
hari. Keluhan disertai pusing, mual, sulit BAB. Dari PF: KU lemah, TD 110/70, N 80 x/menit, RR:
30 X/menit, T: 40C, lidah kotor, tremor, nyeri tekan abdomen preumbilikus. Pemeriksaan darah
yang tepat dilakukan pada?
A. Minggu ke I
B. Minggu ke II
C. Minggu ke III
D. Minggu ke IV
E. Minggu ke V

78. Seorang perempuan 30 th datang dengan penurunan kesadaran dibawa keluarganya.


Sebelumnya pasien diare 3 hari. Keluhan lainnya demam, berdebar-debar dan tidak tahan
panas. Keluhan ini dirasakan sejak 6 bulan yll tanpa pengobatan. Pemeriksaan fisik TD 190/100
mmHg, N 114 x/m, RR 24 x/m, Tax: 38°C, ada eksoftalmos. Apa diagnosis yang paling mungkin?
A. Krisis Tiroid
B. Hipertiroid
C. Hipotiroid
D. Penyakit Addison
E. Penyakit Parinaud

79. Perempuan 20 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri perut karena diare seperti cucian
beras dan banyak. Diare dirasakan sejak 2 hari yang lalu. Apa penyebab diare ini?

22 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Vibrio cholera
B. Camphylobacter jejuni
C. Yersinia helicobactercolica
D. Escherichia colli
E. Helicobacter pylori

80. Seorang perempuan usia 18 tahun mengeluh kaki bengkak dan wajah sembab sejak 1 minggu
yg lalu. Tidak ada sesak napas. Awalnya nyeri mendadak dan tidak bisa berjalan. Sebelumnya
pasiennya bisa berjalan seperti biasa. Pasien memiliki riw DM sejak 10 tahun yg lalu. TD 160/90,
pemeriksaan ketonuria urin +++. Mekanisme patofisiologinya adalah

81. seorang perempuan berusia 26 tahun dating ke IGD dengan keluhan sesak dan batuk berdarah
berwarna merah muda. Saat kecil pasien memiliki riwayat penyakit demam rematik. Hasil
pemeriksaan pasien ditemukan ronkhi basah, murmur diastolic dan opening snap. Kelainan
pada katub jantung tersebut ialah
A. Regurgitasi tricuspid
B. Rupture corda tendinea
C. Stenosis mitral
D. Regurgitasi mitral

82. Seorang wanita usia 70 tahun datang ke IGD RS dengan keluhan dada berdebar debar. Keluhan
ini juga pernah dialami pasien 3 bulan yang lalu. Tanda-tanda vital pasien TD 150/90 mmhg,
Nadi 150x/menit, RR 24x/menit. Dilakukan Elektrokardiografi didapatkan gambaran sebagai
berikut:

23 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
Apakah diagnosis pasien tersebut?
a. Atrial Fibrilasi
b. Atrial Flutter
c. Ventrikel Fibrilasi
d. Ventrikel Takikardi
e. Supraventrikular Takikardi

83. Seorang pria usia 45 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan mudah lelah dan tidak
bertenaga. Pasien mengaku sering mengalami berak bercampur darah sejak 1 tahun ini. Dari
pemeriksaan fisik pasien tampak pucat dan pemeriksaan fisik lain dalam batas normal. Dari
pemeriksaan darah didapatkan HB 8,5, Leukosit 4500, Trombosit 350.000. MCV 76, MCH 25
Hapusan darah tepi ditemukan Pencil cell. Diagnosis pasien tersebut adalah
A. Anemia defisiensi besi
B. Anemia defisiensi asam folat
C. Anemia penyakit kronik
D. Anemia hemolitik
E. Anemia aplastik

84. Laki-laki 30 th, mengeluh nyeri perut kanan BAK seperti teh sejak 3 hari yll. Keluhan mual
muntah demam nyeri kepala juga dirasakan sejak 1 minggu. Pem fisik tensi 120/80, rr 20x, hr
70x, tax 37.0, abdomen dalam batas normal. Lab: hb:9.9, lekosit 7900, trombosit 200.000, ALT
120, AST 128. Pemeriksaan selanjutnya yg tepat?
A. Anti HaV
B. HbsAg
C. AFP
D. Usg
E. BNO

85. Laki-laki 67 th dtg dengan keluhan nyeri kepala sekitar 1 bulan. Riwayat DM dan sering kontrol
ke pkm, tensi 150/90, rr 20x, tax 36.7, hr 80x. gdp 200, gdpp 240, ureum 60, kreatinin 1.8,
proteinuria (+). Apa obat yg tepat utk pasien?
A. Nifedipin
B. Propanolol
C. Captopril

24 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
D. Amlodipin
E. Digoxin

86. Wanita 20 th datang untuk kontrol limfoma, selama perawatan pasien mengalami mudah
kedinginan, berat badan naik, kulit agak bengkak dan kering. Diagnosisnya?
A. Myastenia
B. Fenomena jod basedow
C. Riedel tiroiditis
D. Cushing sindrom
E. Hipertiroid

87. Pria 56 thn, datang ke IGD RS mengeluh nyeri dada sejak 2 jam lalu. Nyeri terasa dihimpit
selama 20 menit disertai keringat dingin dan muntah. Pasien juga merasa sesak. Pemeriksaan
yang dibutuhkan adalah
A. CT scan thorax
B. Troponin I
C. Foto thorax
D. USG thorax
E. Elektrokardiogram

88. Laki-laki 40 th kejang setelah operasi pengangkatan tiroid. Saat ini mengonsumsi levotiroksin.
Tes trosseau (+). Penyebab kejang?
A. Hipotiroid
B. Hipertiroid
C. Hipoparatiroid
D. Hiperparatiroid
E. Hipokalsemi

89. Pria, 40 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri dada kiri. Keluhan berkurang saat
istirahat. TD 120/80 mmHg. Nadi 72x/menit. Pemeriksaan jantung paru dalam batas normal.
EKG tidak ditemukan kelainan. Pemeriksaan penunjang yang dilakukan selanjutnya adalah:
A. Echocardiography
B. Foto thorax PA/lateral
C. Angiography

25 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
D. Troponin T setiap jam
E. Treadmill test

90. Seorang pasien dengan pengobatan TB datang dengan keluhan mengalami penurunan
pendengaran. Obat TB apa yg menyebabkan kasus di atas?
A. Ethambutol
B. Streptomicin
C. Pirazinamid
D. Isoniazid
E. Rifampicin

91. Seorang wanita 30 tahun datang ke IGD RS dengan penurunan kesadaran, saat diperiksa TD
190/100 Nasi 120 Suhu 37,8 RR 24, 6 bulan yang lalu pasien menderita hal yang serupa. Pada
pemerisaan fisik ditemukan keringat dingin dan exoftalmus. Diagnosis:
A. Krisis tiroid
B. Hipotiroid
C. Hipertiroid
D. Addison syndrome
E. Plummer syndrome

92. gambaran ekg svt. terapi yg tepat


A. Adrenalin 0,1mg
B. Amiodaron 600mg iv
C. Adenosin 6mg
D. Atropin 1mg iv
E. Epinefrin 1mg iv

93. Pasien, Laki-laki, 8 thn datang dengan keluhan nyeri BAK mulai 6 hari yang lalu. Demam +. Nyeri
Suprapubik +. Pada pemeriksaan urin didapatkan peningkatan leukosit, sedangkan eritrosit
normal. Diagnosis yang paling mungkin?
A. Glomerulonefritis
B. Pielonefritis
C. Ginjal polikistik
D. Vesikoureter refluk

26 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
E. ISK

94. Wanita 30 th datang dengan keluhan BAK sedikit-sedikit. Demam, sedang sakit
bronkopneumonia riw. pemberian ampicilin gentamycn 10hr. Bun kretatinin meningkat.
Penyebabnya?
A. Hipovolemi
B. Infeksi Ginjal
C. Obstruksi Ginjal
D. Tubular nekrosis
E. Glomerulonefritis

95. Seorang wanita, 34 tahun mengeluh sesak nafas dan batuk berdahak. Tekanan darah 120/80
0
mmHg, Nadi 117x/menit, nafas 35 x/menit dan suhu 38,6 C. Pada hasil foto thorax tampak
gambaran sarang lebah. Apa diagnosis pasien ini?
A. Atelektasis
B. PPOK
C. Bronkiektasis
D. Bronkopneumoni
E. Tumor Paru

96. Perempuan 28 tahun datang ke PKM dengan keluhan sakit kepala sejak 1 bulan yang lalu.
Pasien sedang hamil anak pertama. UK 30 minggu. Riwayat HT sebelumnya disangkal.
Pemeriksaan fisik TD 180/90 Nadi 98 RR 20. Jantung dan paru dalam batas normal. Akral
hangat, edema (-). Apa obat yang paling tepat diberikan kepada pasien?
A. Captopril
B. Metildopa
C. Bisoprolol
D. Candesartan
E. Clonidin

97. Seorang laki-laki usia 30 tahun datang ke IGD RS dgn keluhan sesak sejak 5 hari yg lalu. Pasien
merupakan pemakai narkoba suntik. Ttv tensi 100/60mmHg, nadi 92x/mnt, rr 20x/mnt. Dari
auskultasi di dapatkan murmur sistolik 5/6 +, hasil lab leukositosis. Diagnosis:
A. Pericarditis

27 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. Endocarditis
C. Miocarditis

98. Laki-laki 55 tahun datang ke UGD dengan penurunan kesadaran setelah jatuh di kamar mandi.
Pasien diketahui memiliki riwayat penyakit jantung vascular. Pemeriksaan fisik ditemukan nafas
gasping dan arteri carotis tidak teraba. Hasil EKG menunjukkan sinus takikardi.
Penelatalaksanaan awalh pada pasien?
A. Membuka jalan nafas
B. Kardioversi 50 joule
C. Defebrilasi 360 joule
D. Resusitasi jantung paru
E. Defibrilasi 150 joule

99. Laki-laki keluhan batuk dan sesak. Tidak diseertai suara tamabahan nafas. Pemeriksaan fisik
didapatkan deviasi trakea kekiri, fremitus tertinggal, pada perkusi pekak, inspeksi dada tampak
cembung. Penanganan:
A. Pungsi pleura
B. Trackeostomi
C. Pemasangan WSD
D. Trakeoscopy
E. Thorakosintesis

100. Seorang ibu 45 tahun datang dengan keluhan mual dan tidak nyaman di perut, pasien di
ketahui menderita DM sejak 10 tahun yang lalu, sekarang pasien mengeluh perut tidak nyaman
dan sering kentut. Pemeriksaan fisik didapatkan TD 140/80 N 86 RR 44 S 36,7. Obat apa yang
menimbulkan keluhan tersebut?
A. Gliquidon
B. Metformin
C. Acarbose
D. Pioglitazon
E. Glinid

101. Wanita 40 tahun datang dengan keluhan dada berdebar, banyak keringat, nafsu makan banyak,
penurunan berat badan. Pemeriksaan T3 T4 meningkat TSH menurun. Diagnosis:

28 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Hipertiroid
B. Hipotiroid
C. Hiperparatiroid
D. Hipoparatiroid
E. Hashimoto tiroid

102. Pasien laki-laki usia 53 tahun datang dengan keluhan jantung berdebar-debar. Pemeriksaan
nadi 140. Pemeriksaan lain dalam batas normal. Pemeriksaan EKG yang mungkin adalah
A. Atrial fibrilasi
B. Atrial takikardi
C. Ventrikel fibrilasi
D. Ventrikel takikardi
E. SVT

103. Pasien sedang pengobatan TB, keluhan nyeri sendi pada jari-jari, ada penonjolan di jari tangan,
asam urat meningkat, obat apa yang menyebabkan keluhan tersebut?
A. INH
B. Rifampisin
C. Pirazinamid
D. Etambutol
E. Streptomisin

104. Wanita hamil dengan riwayat minum OAT 6 bulan dan telah dinyatakan sembuh. Sekarang
kembali mengeluhkan batuk. Dari pemeriksaan sputum +/+/+. Pilihan terapi?
A. 2HRZE/4HR
B. 2HRZRS/HRZE/5HRZ
C. 2HRZE/HRZE/5HRZ

105. Wanita 60 tahun datang dengan keluhan sesak sejak kemaren. Sesak disertai mual. Dari
pemeriksaan fisik didapatkan TD 140/90 N 90 RR 36 dan edema pada kedua kaki. Dari
pemeriksaan penunjang didapatkan HB 7 ureum 221 creatin 12. Tindakan apa yang dilakukan
pada pasien ini:
A. Rehidrasi
B. Antibiotik

29 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
C. Hemodialisa
D. Pasang kateter
E. Transfusi

106. Hiperkolestrol dengan peningkatan LDL, obatnya?


A. Nistatin
B. Niasin
C. Fibrat

107. Diagnosis?

108. Laki-laki 40 th datang dengan kesadaran menurun. Riwayat demam sejak 3 hari yang lalu.
Memiliki riwayat DM dan meminum obat tidak teratur. Pmx fisik TD 100/70, N 90, RR 22, S 39C.
Hepar lien dbn/tidak teraba. GCS E3 V4 M4. Apa kemungkinan penyebab penurunan kesadaran
A. Stroke
B. Hipoglikemi
C. KAD
D. HHS
E. Koma hepatikum

109. Laki-laki 55 th batuk dengan dahak berwarna kuning 3hari yang lalu. 3 bulan yang lalu Riwayar
minum obat selama 3 minggu. Saat ini BTA -/+/+. Terapi apa yang tepat
A. 2RHZE/4RH3
B. 4RHZE/2RH3
C. 2RHZES/RHZE/5RH3
D. RHZES/2RHZE/5RH3
E. RHZE/5RH3

110. Wanita usia 56 tahun datang dengan keluhan nyeri lutut kanan. Nyeri ketika turun tangga dan
jongkok. Pasien sudah 2 tahun yang lalu berhenti menstruasi. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan lutut kanan hangat, edema ringan, crepitus, dan valgus. Diagnosis:

30 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. RA genu dextra
B. Gout genu dextra
C. Dislokasi patella dextra
D. OA genu dextra
E. Fraktur patologis

111. Pria 35 tahun nyeri perut kanan atas, sejak 2 minggu yang lalu nyeri terus menerus, tidak
menjalar, TD 120/80, N 84, S 37,4C. hepar teraba 5 jari di bawah arcus costae, tapi rata Hb 10,2,
ALT 20, AST 28, leukosit 17.800, trombosit 200.000, pemeriksaan penunjang untuk menegakkan
diagnosis?
A. BNO IVP
B. BNO 3 posisi
C. USG
D. Foto Thorak
E. MRI

112. Pria 50 tahun datang dengan keluhan lemas. DM sejak 4 bulan lalu, pasien tidak rutin minum
obat. GDS 200. HbA1C 8,2. Obat yang diberikan adalah
A. Glibenclamid
B. Metformin
C. Glizid
D. Glimepirid
E. Acarbose

113. Perempuan 55 tahun datang dengan keluhan sering kencing dan haus sejak 1 bulan yang lalu.
TD 150/100, RR 16 x/m, nadi 80 x/m, GDP 214. Trombosit 250.000, leukosite 5.000. EKG
hipertrofi ventrikel kiri. Obat apa yang diberikan?
A. Thalassemia alfa
B. Thalassemia beta
C. Diuretic
D. ACEI
E. Antagonis Ca

31 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
114. Seorang laki-laki 30 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri ulu hati sejak 3 hari yang
lalu, keluhan dirasakan seperti terbakar dan terdapat rasa pahit pada lidah ketika bersendawa,
pada pemeriksaan fisik didapatkan tanda vital dan pemeriksaan abdomen DBN. Diagnosis yang
tepat adalah?
A. Dyspepsia organic
B. Dyspepsia fungsional
C. Pankreatitis akut
D. Gastritis akut
E. GERD

115. Perempuan 35 tahun nyeri pada jari-jari tangan terutama pagi hari. Sudah di beri antinyeri oleh
dokter, tetapi pasien mengeluh tidak bisa BAB. Obat aoa yang menyebabkan efek samping
tersebut?
A. Piroksikam
B. Meloksikam
C. Natrium diclofenac
D. Ibu profen
E. Asam mefenamat

116. Laki-laki usia 74 tahun mengeluh nyeri dada seperti tertindih benda berat 1 jam yang lalu,
riwayat strok iskemik 3 tahun yang lalu, tangan kanan lebih kuat dari pada tangan kiri. Pada
gambaran EKG tampak ST elevasi di V2 V6. Diagnosis pada pasien ini adalah?
A. Unstable angina pectoris
B. STEMI inferior
C. Stable angina pectoris
D. STEMI anterior luas
E. NSTEMI

117. Seorang laki-laki 52 tahun datang dengan keluhan sesak nafas sejak 3 hari yang lalu. Sesak
memberat saat pasien melakukan aktifitas seperti naik tangga. Pasien mempunyai riwayat HT
selama 10 tahun. Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD 160/90 N 98 x/m S 36,8 RR 30,
ditemukan rhonki basah di basal paru, diagnosis yang tepat adalah
A. Gagal jantung kanan
B. Gagal jantung kiri

32 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
C. Penyakit jantung hipertensi dekompensata
D. Corpulmonale dekompensata
E. PPOK

118. Pasien laki-laki usia 45 tahun datang dengan keluhan sesak sejak 1 minggu yang lalu dan
semakin memberat 2 hari ini. Keluhan disertai batuk dan demam. Pemeriksaan fisik didapatkan
TD 120/80 Nadi 108 Suhu 38,0 RR 28. Didapatkan suara napas paru kanan vesikuler menurun,
perkusi redup pada MCL dextra, dan fremitus suara menurun. Pada foto thorax didapatkan
(pneumonia lobaris). Diagnosis pasien adalah?
A. Pneumonia lobaris
B. Bronkiektasis
C. TB paru
D. Abses paru
E. CHF

119. Pasien usia 55 tahun datang dengan keluhan nyeri pada tengkuk, disertai nyeri kepala dan
dada. Pasien memiliki riwayat HT, biasanya TD 150/90 mmHg. Namun saat datang TD pasien
220/110 mmHg HR 90x/menit RR 18x/menit Tax 36,5. Kesan pasien cukup. Pada pemeriksaan
fisik didapatkan rhonki pada basal paru. Dx?
A. Pre Hipertensi
B. Hipertensi grade 1
C. Hipertensi grade 2
D. Hipertensi emergensi
E. Hipertensi urgensi

120. Pasien usia 35 tahun datang dengan keluhan batuk berdahak. Ketika didiamkan dahak pasien
membentuk 3 lapis. Riwayat merokok (-) TTV dbn. Dx?
A. Tuberculosis
B. Pneumonia
C. Bronkiektasis
D. Bronkiolitis
E. Abses paru

33 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
121. Pasien laki-laki datang ke IGD dengan keluhan lemas, keringat dingin dan berdebar, pasien
penderita DM tipe 2, pasien rutin minum obat glibenclamid pada malam hari. Penyebab
keluhan di atas adalah
A. Hipoglikemia
B. Hipertiroid
C. Hipotiroid
D. Hiperglikemia
E. Hipoksia

122. Laki-laki 32 tahun, sesak yang semakin memberat sejak 3 tahun yang lalu. Sesak bertambah
berat jika naik tanga, jalan 100 m, tidur tekentang. Sesak berkurang ketika posisi setengah
duduk. Edema kedua tungkai. Tensi 110/60 mmHg, nadi 100 x/menit, laju pernapasan 100
x/menit, suhu 36C. BJ 1-2 reguler. Murmur + pansistolik, gallop, rhonki basah halus kasar.
Kelainan anatomi?
A. Regurgitasi mitral
B. Regurgitasi trikuspid
C. Defek septum ventrikel
D. Stenosis aorta
E. Stenosis pulmonal

123. Seorang laki-laki, 56 tahun mengeluh kepalanya berat. Pasien dengan riwayat DM. Dari
pemeriksaan tanda vital didapatkan TD 170/90, HR 88, RR 20, Tax 36,7. GDS 220.
Obat hipertensi yang tepat adalah
a. Diltiazem
b. Nitrogliserin
c. Propanolol
d. Captopril
e. Nifedipin

124. Tn. U, 42 tahun datang ke IGD dengan keluhan demam, nyeri perut pada perut kanan atas dan
ikterik. TD 120/80, HR 82, RR 20, Tax 38,0. OT/PT 566/602. Diet yang dianjurkan pada pasien
tersebut adalah
a. Tinggi serat rendah protein
b. Tinggi kalori tinggi protein

34 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Rendah serat
d. Tinggi MUA

125. Kakek 80 tahun, BB 55 kg, sedang dirawat di rumah sakit, dusulkan tranfusi darah dengan hb
4,7, darah apa yang ditranfusikan.
a. PRC
b. Whole blood
c. TC

126. Seorang laki-laki datang dengan keluhan …. hilang timbul. Pasien berperawakan gemuk dan
mempunyai riwayat HT. Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD 150/100mmHg, TB 172 cm, BB
100 kg, trigliserida meningkat, kolestrol meningkat, GDS 221. Diagnosa yang paling mungkin
adalah …
a. Dislipidemia
b. Hipertensi
c. Sindroma metabolic
d. Gagal jantung
e. Gagal ginjal

127. Seorang laki-laki datang dengan keluhan lemas. Riwayat menderita DM tipe 1. Apa terapi yang
harus diberikan pada pasien?
a. zinc regular
b. Insulin reguler

128. Pasien 45 thn datang dengan keluhan dada berdebar. Pasien oleh dokter didiagnosis asma
bronkial. Tekanan darah 140/90 nadi 120.Obat yang mungkin diberikan oleh dokter dan
menyebabkan efek tersebut adalah
a. Cefixime
b. Ambroxol
c. Salbutamol
d. Interhistin
e. Dexamethasone

35 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
129. Seorang wisatawan dtg dg keluhan diare. Ttv dbn. Pmx feses di daptkan gambaran sebagai
berikut

Terapi yang paling tepat diberikan?


a. Metronidazole
b. Albendazole
c. Mebendazole

130. laki-laki umur 40 tahun kurang lebi selama satu tahun memiliki benjolan dileher, tidak nyeri,
ikut bergerak saat menelan, menurut dokter merupakan goeter, pemeriksaan apalagi yang
perlu dilakukan?
a. Kadar serum glukosa
b. Kolesterol total
c. TSH
d. T4 total
e. Free T3

131. Anak umur 5thn diantarkan ibunya dengan keluhan batuk 7 hari, muntah dan penurunan nafsu
makan, T: 39 C. Keluarga tidak ada yang sakit seperti ini, Pemeriksaan fisik didapatkan adanya
retraksi intrakostalis, ronkhi basah kasar diseluruh lapang basal paru.
a. Asma bronkiale
b. Bronkopneumonia
c. Bronchitis
d. Bronkiolitis akut
e. TB paru

132. Laki-laki berumur 20thn, mengeluhkan rasa berdebar-debar, sejak 2jam yll, keluhan ini pertama
kali. Pasien juga mengalami penurunan nafsu makan, mual dan muntah, dan diare sebanyak
15x. N 156x/mnt reguler lemah.
a. Atrial fibrilasis

36 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
b. Ventrikel fibrilasi
c. STEMI anterior luas
d. Takikardi supraventrikular

133. Laki-laki 45 tahun, datang keklinik dokter umum batuk sudah 2 bulan, kadang-kadang sesak,
pasien sulit mengeluarkan dahak, dokter mengedukasi pasien untuk mobilisasi dahak dengan
cara?
a. Shaking
b. Huffing
c. Postural drainage
d. manuver

134. Laki-laki 50 tahun, datang ke UGD dengan keluhan perut membesar, mudah lelah, nafsu makan
juga menurun, ikterus dan urin seperti teh, edem pada kaki dan wajah, liver span 14, Tensi
160/90 Nadi 90 Tax 37.5 RR 20. Diagnosa?
a. Hepatitis akut
b. Hepatitis kronis
c. Abses hepar
d. Sirosis hati
e. Hepatoma

135. Laki-laki 50 tahun, datang ke UGD dengan keluhan perut membesar, mudah lelah, nafsu makan
juga menurun, ikterus dan urin seperti teh, edem pada kaki dan wajah, liver span 14, Tensi
160/90 Nadi 90 Tax 37.5 RR 20. Diagnosa?
a. Tuberculosis paru
b. Pneumonia lobaris
c. Abses paru
d. Atelectasis

136. Seorang anak berusia 4 tahun mengalami bengkak 5 hari yang lalu, bengkak di wajah dan mata,
biasanya terjadi pada pagi hari dan menghilang pada sore hari, Hasil pemeriksaan proteinuria
+4, Ureum 20 mg/dl, kreatinin 0,8 mg/dl, kreatinin urin 150 mg/dl. Kemungkinan diagnosisnya
adalah?
a. Sindroma nefrotik

37 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
b. Sindroma nefritik
c. Infeksi saluran kemih
d. Gagal ginjal kronik
e. Glomerulonephritis akut

137. Laki2 27 th diantar teman datang ke UGD dengan keluhan muntah 1 hari ini sering disertai
pengelihatan kabur, nyeri perut, sesak. Sebelumnya makan makanan kaleng yg tidak diolah.
Bakteri apa yang menyebabkan keluhan pasien tersebut?
a. Bacillus C
b. Klebsiella
c. Clostridium difficile
d. Clostridium botulinum
e. Staphyococcus aureus

138. Anak laki2 11 tahun diantar ibunya ke UGD dengan keluhan sesak sejak 2 jam. Demam sejak 1
hari yang lalu, nyeri pada perut. 3 bulan ini pasien sering merasa haus, sering minum, sering
BAK. BB semakin turun. Kakek riwayat DM. Pmx fisik TD 120/80 mmHg, N 80 x/mnt, RR 25
x/mnt, T 38C. Pmx GDS 350. Apa yang menyebabkan kondisi pasien ini?
a. Proses gluconeogenesis menurun
b. Proses glikolisis menurun
c. Meningkatnya kadar kortisol
d. Meningkatnya katekolamin

139. Laki2 13th, ku nyeri perut 1 minggu, keluhan lagi sering kencing dan haus setiap malam. Pmx
lab gda 500 keton +++. Diagnosis?
a. Hiperasidosis
b. KHONK
c. Diabetes insipidus
d. KAD

140. Perempuan 8th, ku batuk berdahak 3 minggu, 3 bulan mengeluh keringat dingin, bb menurun,
riwayat paman pengobatan TB. Pemeriksaan untuk menentukan diagnosis?
a. Sputum BTA + foto thoraks
b. Kultur sputum + foto thoraks

38 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Sputum BTA + kultur sputum
d. Foto thoraks

141. Pasien datang usia 8 th diantar emaknya, karna mudah lelah dan lemas. Sulit konsentrasi, nafsu
makan menurun. HB 9,5 LEUkosit 9500 platelet 450.000. Pms darah, penurunan eritrosit
Diagnosisnya
a. Normokrom normositer
b. Hipokrom mikrositer
c. Hipokrom makrositer
d. Normokrom makrositer
e. Makrositer/megaloblastik

142. Pasien habis operasi tiroid jd kejang, ditemukan tanda TROSSEUS (+). Diagnosisnya …
a. Hipertiroid
b. Hipotiroid
c. Hipoparatiroid
d. Krisi tiroid
e. hipokalsemia

143. Perempuan, 3 tahun, batuk 3 minggu, dada sesak, demam malam hari, penurunan berat badan,
riwayat kontak dengan anggota keluarga TB, RR: 24x/m t.ax: 38.0 C. Penegakan diagnosis?
a. Sputum BTA + thoraks PA
b. Sputum BTA + DL
c. Skoring TB + mantoux test
d. Skoring TB + thoraks PA
e. Thoraks PA + CT scan

144. Laki-laki, berkering 30 tahun keluhan dada berdebar, sering berkeringat, mudah lapar, mudah
marah, sulit tidur, berat badan turun, exoftalmus. TD: 120/70 HR: 120 x RR: 20 X. Diagnosis?
a. Hipotiroid
b. Hipertiroid
c. DM
d. Cushing syndrome
e. Diabetes insipidus

39 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016

145. Laki-laki 3tahun datang dengan keluhan tidak sadar, dari aloanamnesis dari teman pasien
didapatkan pasien mempunyai DM type 1 dengan Insulin. Hari ini pasien belum makan. Dari
taanda-tanda vital TD 120/90 mmHg, N 110x/mnt, RR 22x/mnt Pemeriksaan fisik Normal. GDA
42 mg/dL. Diagnosis?
a. Hiperglikemia
b. Hipoglikemia
c. Heart stroke
d. Stroke perdarahan
e. Stroke emboli

146. Laki 18 tahun. Datang dg keluhan batuk batuk 2 bulan. Dari hasil lab didapatkan MCH 90 MCV
30 retikulosit 2.1 LED 45%. Gambaran radiologi didapatkan cavitas. Dx yang paling mungkin
adalah?
a. Anemia hemolitik
b. Anemia aplastic
c. Anemia karena penyakit kronis
d. Anemia defisiensi besi
e. Thalassemia

147. Pasien datang karena penurunan visus. Pasien mengonsumsi OAT. Apa yang dapat
menyebabkan keluhan seperti sekarang?
a. Streptomisin
b. Pirazinamid
c. Ethambutol
d. Rifampisisn
e. Eritromisin

148. seorang laki-laki 42 tahun mengeluh sering mudah lelah, sering BAK dan banyak, Pasien juga
sering cepat lapar dan haus, riwayat obesitas dengan tinggi badannya 155 cm BB 80 kg, TD
150/90 N 100 RR 18x/menit t 36 GDA 289 GD2PP 117 TG (lupa) terapi yang tepat untuk kasus di
atas?
a. Glimepiride
b. Metformin

40 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Acarbose
d. Glidine

149. Seorang L, 50th, datang dg keluhan dada berdebar selama 3 minggu. Pasien juga mengeluhkan
tangan gemetar, penurunan BB, tidak tahan terhadap panas. Pemeriksaan vital sign TD 160/80,
Nadi 110, RR 28, T 37,2. Pemeriksaan fisik didapatkan pembesaran kelenjar tiroid difusa, fine
tremor, eksoftalmus. Terapi farmakologis yg tepat?
a. Amiodarone
b. Spironolactone
c. Propranolol
d. Furosemide
e. Klonidin

150. Seorang L, 60th, datang ke UGD dg keadaan tidak sadar sejak 1 jam yll. Pasien punya riwayat
minum obat kencing manis sejak 1 minggu ini. Pasien juga mengurangi makan agar gula darah
tidak tinggi. GCS 234, TD 160/90, Nadi 90, RR 28, T 36. SGOT 64, SGPT 76, GDA 40.
Penatalaksanaan awal yg tepat untuk pasien tersebut?
a. Pemberian infus cairan dekstrose intravena
b. Pemberian asam asetil salisilat peroral
c. Pemberian infus cairan kristaloid intravena
d. Pemberian air gula peroral
e. Pemasangan kanul oksigen nasal

151. pasien laki-laki 50 th datang dengan keluhan tiba2 nyeri didaerah ulu hati kurang lebih selama 2
jam dengan disertai mual dan munta, riwayat demem sebelumnya disangkal pasien sering
minum jamu dan obat anti nyeri yang beli di wrung untuk pegal linunya, pemeriksaan fisik
TD=100/70 N=114 RR=24x/menit t=36,8. Berdasarkan pemeriksaan diatas diagnosisnya adalah?
a. Gastritis
b. Ulkus peptikum
c. Ulkus duodenum
d. Kolelitiasis
e. Kanker kolon

41 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
152. Laki-laki datang dengan keluhan mual dan munta. Riwayat penyakit dahulu: sering minum
jamu. Diagnose dari kasus di atas adalah …
a. Gastritis erosive
b. Gastropati diabetikum
c. Ulkus duodenum
d. Infeksi H. pylori

153. Pasien laki-laki usia 47 tahun datang dengan keluhan batuk sejak 2 minggu yang lalu. Batuk
berdahak. Demam (+). Pemeriksaan makroskopik dahak: warna kuning kehijauan, setelah
didiamkan membentuk 3 lapisan. Pemeriksaan fisik: TD: 120/80 mm hg N: 84x/men RR:
24x/men T 37. Diagnosis yg tepat?
a. Abses paru
b. TB
c. Bronkiektasis
d. Bronchitis kronis
e. PPOK

154. Wanita 30th datangan dengan penurunan kesadaran, dari alloanamnesis px kejang post
melahirkan selama 3 menit, tidak ada riwayat sebelumnya. Dari pmx fisik kontraksi uterus
sedang, perdaragan pervaginam tidak aktif, TD 160/100 N: 82x protein uria +3.
Penatalaksanaan yang tepat untuk pasien tersebut adalah …
a. Antikonvulsi
b. Antihipertensi
c. Antibiotic

155. Seorang wanita, 70 th mengeluh dada berdebar sejak satu jam yg lalu. Keluhan oernah
dirasakan 3 bln yg lalu. Riwayat HT terkontrol. TD 120/70. Nadi 140x. Gambarab ekg
a. Atrial flutter
b. Atrial fibrilasi
c. Ventrikel fibrilasi
d. Ventrikel takikardia
e. SVT

42 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
156. Laki2, 38 th mengeluh lemas. Riwayat hemoroid 1 th ini. Vital sign dbn. Hb: 8,7. Lekosit 4500.
Anemia et causa?
a. Anemia defisiensi besi
b. Anemia defisiensi vit B12
c. Anemia defisiensi asam folat
d. Anemia aplastic
e. Anemia penyakit kronis

157. anak usia 10 tahun dibawa ibunya ke ugd dengan keluhan mata berwarna kuning. 1 minggu
sebelumnya anak merasa lemas mula muntah. kencing berwarna seperti teh pekat. ada 2 orang
teman sekolah px yang mengalami gejala yang sama. dari pemeriksaan fisik didapatkan ttv
normal, sclera icterus +, hepar teraba 4cm BAC. kulit icterus +. Pemeriksaan penunjang yang
tepat untuk kasus di atas adalah …
a. HBsAg (+)
b. Anti HBs (+)
c. HBeAg (+)
d. Hepatitis anti HAV (+)
e. IgM-HAV (+)

158. anak usia 13 tahun datang ke igd diantar ibunya dengan BAK seperti teh warna merah tua
sudah sejak 3 hari yang lalu. sejak 1 minggu yang lalu pasien panas badan, bdan lemas, mual
muntah, dan nafsu makan turun. teman temannya ada yang seperti ini. TD 120/70 N 84x RR 30x
T 37C. lab Hb 10,8 g/dl leukosit 7.800 trombo 200.000 ALT 100 AST 120. pemeriksaan
penunjang selanjutnya
a. anti HAV
b. anti HBe
c. anti HCV
d. HBcAg
e. Anti HBV

159. laki laki usia 40 tahun datang dengan keluhan dada berdebar debar sesekali merasakan nyeri
dada dan keringat dingin. sering tidur dengan menopang 4 bantal. dari pmx fisik TD 145/90 N
135x RR 30x. EKG dapat gambaran P yang berbentuk seperti gigi gerigi (tooth saw) dengan
aktivitas gelombang P atrial 350x/menit dan QRS 90x/menit. Dx...

43 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. atrial fibrilasi
b. atrial flutter
c. PSVT

160. Wanita 52 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan nyeri lutut. Nyeri terutama saat turun
tangga dan saat jongkok, nyeri dirasakan sudah 1 bulan ini, sudah 2 tahun ini tidak menstruasi
pemeriksaan teraba hangat, sedikit bengkak ....
a. Rheumatoid arthritis
b. Osteoarthritis
c. Gouth arthritis
d. Osteoporosis

161. Laki-laki usia 40 tahun datang ke dokter umum dengan keluhan badan terasa lemas. Pasien
sebelumnya menderita DM sejak 4 bulan yang lalu tetapi tidak rutin kontrol. Hasil pemeriksaan
GDS 250, HbA1c 8,2 obat yang sesuai dengan kondisi pasien adalah....
a. Glibenclamid
b. Metformin
c. Acarbose
d. Glimepiride
e. Glikazid

162. Laki-laki 50 tahun datang dengan keluhan badan mudah lelah dan berat badan bertambah.
Pasien sudah 6 bulan konsumsi obat dan jamu untuk menghilangkan gatal-gatal dan nyeri pada
lutut. T=140/90 nadi 88, RR 21 kali. Buffalow humb positif striae pada regio abdomen. Apakah
diagnosis pasien tersebut?
a. Hiperkortisolism
b. Addison disease
c. Cushing syndrome
d. Kelainan metabolic
e. Hiperkolesterolemia

163. Laki2 55 tahun datang ke RS dengan keluhan odem tungkai kanan, satu bulan yg lalu melakukan
pengobatan kemo terapi karsinoma pemeriksaan lab didapatkan peningkatan DDimer
a. Rheumatoid arthritis

44 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
b. Selulitis
c. Penyakit Burger
d. Peripheral Arterial Disease
e. DVT

164. wanita 28 tahun datang dengan keluhan lemas badan sejak 2 minggu ini, konjungtiva pucat, Hb:
8, vital sign dalam batas normal. Hasil pemeriksaan yang mungkin ditemukan?
a. MCV turun
b. MCH naik
c. MCHC naik
d. RDWs naik
e. PLT turun

165. seorang laki-laki 70 tahun diantar ke IGD karena tidak sadar, pasien mempunyai riwayat
diabetes melitus sejak 2 tahun, rutin minum glibenklamid. sehari sebelum ini menurut keluarga
pasien hanya makan sedikit. pemeriksaan fisik didapatkan TD: 150/90 N: 120x RR 24 kadar
glukosa darah: 20, kreatinin 1,8, ureum: 54. terapi awal yang diberikan?
a. Infus D10% 20 tpm
b. Pasang NGT dan beli larutan gula 75 gram
c. D40% bolus iv
d. Infus D5% 20 tpm

166. Seorang pria 20 th diantar ke igd rs dengan keluhan nyeri dada sejak 1 jam yll. Nyeri seperti
ditusuk. P. Fisik: TD 130/70 nadi 96x ireguler, rr 24, suhu 36,5. BJ: s1s2 ireguler, gallop (-)
murmur (-). Ekg: St elevasi di semua lead. Diagnosa?
a. Pericarditis
b. Tamponade jantung
c. Unstable angina pectoris
d. ST elevasi miokard infark
e. Penyakit jantung rematik

167. Seorang wanita 56 th datang dengan mata kuning disertai keluhan mual. Pasien sedang dalam
pengobatan TB kategori 1 selama 1 bulan. P fisik; sklera icterik, hepar teraba 1 cm di bawah

45 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
arcus costae, dan 2 cm di bawah prosessus xipoideus, teraba permukaan rata, tepi tajam. Nyeri
tekan (+). Lab sgot 752 sgpt 1170 bill total 6 direct 3,4 indirek 2,6. Diagnosa?
a. Hepatitis akut
b. Hepatitis kronis
c. Hepatitis fulminant
d. Hepatitis autoimun
e. Hepatitis induksi obat

168. Seorang laki-laki dating ke rumah sakit dengan keluhan nyeri dada di sebelah kiri, sebelumnya
sudah sering mengeluhkan dada nyeri dan minum obat jika ada keluhan saja vital sign diketahui
KU: Kompos mentis TD 170/100 N 90 RR: 25 X terapi apa yang cocok digunakan untuk pasien
a. Digoxin
b. Nifedipin
c. Hidrochlorthiazide
d. Diltiazem
e. Propranolol

169. Seorang Laki-laki berusia 70 tahun mengaku sesak napas satu bulan terakhir sudah sering
kambuh 3-4 kali dalam satu bulan, jika tidur lebih nyaman dengan 2 bantal riwayat perokok
aktif sejak masih muda 1 pack sehari, pemeriksaan apa yang harus dilakukan?
a. Spirometri
b. EKG
c. BTA
d. Foto thorax

170. Laki-laki 56 tahun datang ke UGD dengan keluhan sesak sejak 1 jam lalu. Pasien menderita
Hipertensi sejak 5 tahun tidak terkontrol. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah
230/120 mmHg, Nadi 120 kali/menit, RR 32 kali/menit, Saturasi O2 93 %, Ronkhi pada basal
kedua paru.
Apa yang menyebabkan sesak?
a. Gangguan kontraktilitas jantung kiri
b. Peningkatan tekanan hidrostatik kapiler pada jantung
c. Penyempitan pembuluh darah jantung
d. Overload cairan

46 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Darah tinggi menyebabkan gangguan jantung

171. Laki-laki 67 tahun datang ke UGD dengan keluhan nyeri kepala 3 hari. Pasien sering datang
kontrol gula darah. Pasien mempunyai Diabetes melitus 5 Tahun. Pada pemeriksaan didapatkan
Tekanan darah 150/90 mmHg, Nadi 70 kali/menit, RR 20 kali/menit, GDP 200 mg/dl, GDPP 240
mg/dl, ureum 60 mg/dl. Kreatinin 1,8 mg/dl, proteinuri (+). Obat hipertensi apa yang tepat
diberikan pada pasien tersebut?
a. Amlodipine
b. Diltiazem
c. Hidrochlorthiazid
d. Captopril
e. Propranolol

172. wanita usia 20 tahun datang ke klinik dokter dengan keluhan hidung mengeluarkan darah.
sebelumnya pasien panas 5 hari. TTV tensi 100/60 mmHg, N 90, RR 24x/mnt, suhu 37.4 C, hasil
lab Hb 12, hct 39%, leukosit 4500, trombosit 18.000. diberikan cairan?
a. IVFD D5%
b. IVFD D10%
c. IVFD RA
d. IVFD NaCl 0,9%
e. IVFD NaCl 0,45%

173. seorang anak 13 tahun dibawa orang tua ke dokter dengan keluhan berat badan turun, pucat,
lesu dan mudah lelah serta sulit konsentrasi. Pemeriksaan fisik konjugtiva anemis
+. hepatomegali dan splenomegali tidak ditemukan. pemeriksaan lab Hb: 8 MCV: 85 Mchc: 29
persen.
a. Anemia defisiensi besi
b. Anemia hemolitik
c. Anemia penyakit kronik
d. Anemia aplastic
e. Anemia megaloblastic

174. Laki-laki usia 35 tahun datang ke ugd dengan keluhan nyeri kepala dan demam sejak 6 hari yang
lalu. px juga mengeluhkan nyeri otot serta tidak bisa BAB. sebelumnya px 8 hari yg lalu pernah

47 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
beli es kelapa muda di pinggir jalan pemeriksaan: biakan pada agar ss tampak koloni jernih.
pada pemeriksaan biokimia laktosa negatif, gerak aktif, tsih -/+ (H2S). kuman apa yang
mungkin?
a. Salmonella spp.
b. Salmonella typhi
c. Shigella
d. Amoeba
e. E. coli

175. px usia 60 th datang ke ugd dengan penurunan kesadaran sejak 1 jam yang lalu. pd
pemeriksaan gerak nafas spontan (-) nadi tak teraba. px riwayat menderita DM dan rutin
minum obat metformin dan glibenclamid. mekanisme yg mungkin terjadi pada pasien ini adalah
a. Hipomagnesemia
b. Hipokalemia
c. Hiperkalsemia
d. Hipoglikemia
e. Hipokalsemia

176. Pasien datang dengan keluhan nyeri pada lutut kanan sejak 3 hari yang lalau, bengkat +, sulit
dirakkan. Diagnosis yang paling memungkinkan adalah …
a. Gout Athritis
b. Rheumatoid arthritis
c. Osteoarthritis
d. SLE

177. pasien datang dengan keluhan bengkak kedua mata, timbul malar rash, Creatinin serum
meningkat, TD: 170/100 mmhg, N: 100 x/m, RR: 25 x/m, Etiologi dari kelainan di atas adalah …
a. SLE
b. Glomerulonefritis
c. Sindroma nefritik
d. Sindroma nefrotik

178. Laki-laki 35 tahun dating ke dokter dengan keluhan nyeri perut kanan atas. Tidak ada keluhan
muntah maupun demam. Pada pemeriksaan fisik didapatkan pembesaran hepar 3 cm di bawah

48 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
arcus costae, dengan konsistensi lunak permukaan rata dan tepi tumpul. Vital sign TD 110/70 N
76 HR 22. Lab Hb 10.5 lekosit 7900 trombosit 200.000 AST 20 ALT 22. Pada pemeriksaan feces
terdapat gambar:

Kemungkinan diagnosis pasien adalah


a. Hepatoma
b. Hepatitis
c. Abses hepar amoeba
d. Kista hepar
e. Kolangitis

179. Anak laki2 usia 11 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan benjolan di leher kiri sejak 1
tahun yang lalu dan disertai berat badan menurun sejak 1 bulan ini. Dari pemeriksaan fisik
didapatkan BB 15 kg, TB 135 cm, TD 120/50 mmhg, denyut nadi 120x/mnit, benjolan berbatas
tegas, tidak nyeri. Dari pemeriksaan lab FT4 8.0 ng/dl, TSHs 0.023 mIU. Terapi yang tepat adalah
a. PTU
b. Lugol
c. B-blocker
d. Levotiroksin
e. Metilprednisolon

180. Laki2 usia 24 tahun datang ke igd RS dengan perdarahan hebat pada tungkai kanan akibat KLL 1
jam yg lalu. Dari pemeriksaan fisik didapatkan TD 60/40 mmhg, nadi 140x/mnit, rr 28x/mnit, t
36 C. Pemeriksaan lab Hb 7. Rencana dilakukan transfusi darah. Komponen darah apa yang
ditransfusi
a. PRC
b. Trombosit
c. Washed red cell
d. Leukoferesis
e. Plasma darah

181. wanita usia 50 tahun datang ke RS dengan keluhan badan lemas, keringat berlebih, nafsu
makan berlebih dan berat badan menurun. Terdapat benjolan di leher, benjolan ikut bergerak

49 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
ketika menelan, dan benjolan tidak nyeri. Pada pemeriksaan didapatkan T3 dan T4 meningkat
dan TSH menurun. Diagnosis pada kasus di atas adalah …
a. Hipotiroid
b. Hipertiroid
c. Hipoparatiroid
d. Hiperparatiroid
e. Tiroiditis Hashimoto

182. Perempuan 30th batuk berdahak 2 mgg. BB turun 4 kg dan keringat dingin malam hari. Suami
menjalani pengobatan 6 bulan di RS dan sudah berlangsung 3 bulan. Dokter melakukan pmx
sputum BTA SPS. Tujuannya adalah
a. Menentukan tingkat panularan
b. Menentukan tingkat keparahan
c. Menentukan penggunaan obat fase intensif
d. Menentukan sumber penyebaran
e. Menentukan cara penularan

183. wanita usia 37 tahun datang ke RS dengan keluhan demam menggigil sejak 2 hari yang lalu, BAK
warna keruh, pemeriksaan fisik didapatkan tensi 110/70, nadi 80x/mnt, suhu 39ºC.
Pemeriksaan laboratorium eritrosit 20-30/LPB. terapi yang diberikan adalah …
a. Cefotaxim
b. Cefoperazon
c. Ciprofloxacin
d. Amoxicillin

184. Seorang wanita berusia 45 thn mengeluh kenaikan berat badan sejak 1 tahun ini, pasien juga
mengeluh nyeri dan bengkak pada kedua lutut. Nyeri terutama saat pasien berjalan dan seiring
dengan kenaikan BBnya. Pasien memakai KB suntik per 3 bln selama 10 thn. BB saat ini 80kg, TB
150 cm. diagnose pada kasus di atas adalah …
a. Overweight
b. Obesitas grade I
c. Obesitas grade II
d. Obesitas dengan risiko

50 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
185. Laki-laki 25 tahun megeluh demam sejak 3 hari yang lalu, batu kering, sesak, sudah diobati
namun tidak sembuh. Keluhan pasien ini dirasakan sejak 5 hari yang lalu saat berada di China.
Pasien tidak memelihara burung/unggas. Etiologi adalah …
a. Virus corona
b. Virus H5N1
c. Virus H1N1
d. Virus influenza
e. Virus zicca

186. Setelah di injeksi penisilin pasien mengalami kesadaran menurun, nadi lemah, akral dingin dan
pucat, Tekanan darah 70 palpasi. terapi yang diberikan adalah?
a. Adrenalin injeksi
b. Diphenhidramin injeksi
c. Dexamethasone injeksi
d. Metilprednisolon injeksi

187. Laki2 51 tahun datang kontrol rutin 3 tahun yang lalu tensi 140/80 tensi skrng 165/95 pilihan
obat skrng??
a. ACE inhibitor
b. Beta blocker
c. Clonidine
d. CCB
e. Diuretik

188. Laki laki 40 tahun datang dengan keluhan kelemahan tungkai setelah 1 jam yang lalu jatuh dari
ketinggian 2 meter. Pasien jatuh terduduk dan mengeluh nyeri punggung. Pasien juga merasa
kedua tungkai lemah dan kesemutan. Pemfis: TD: 120/80, N: 80 RR 18 Tax 36,5. Pemeriksaan
neurologis: paraparesis dengan kekuatan otot 2, parestesi setinggi umbilikal kebawah,
pemeriksaan neurologis lagin dbn. Obatnya?
a. Kalium diklofenak
b. Metilprednisolon
c. Dexamethasone
d. Ketoprofen
e. Piroxicam

51 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016

189. Laki-laki 50 tahun datang dengan diantar keluarganya karena tidak sadar 1 jam yang lalu. 3 hari
sebelumnya pasien demam. Pasien memiliki riwayat kencing manis sejak 3 tahun yang lalu dan
tidak rutin minum obat. Pemfis: TD: 100/70, N: 112, RR: 20, Tax 39 C. Paru paru dan jantung
dalam batas normal, hepar dan lien dbn, pemeriksaan lab lain dbn. Diagnosisnya?
a. Stroke
b. Hipoglikemia
c. Koma hepatikum
d. Ketoasidosis
e. Hiperglikemia hyperosmolar non ketotik

190. Perempuan 27 tahun datang dengan keluhan lemas sejak 2 bulan yang lalu. Selain itu juga
mengeluh sUsah BAB dan haid tidak teratur. Pemfis: TD: 100/70 N: 48 RR: 20 tax: 36,5.
Pemeriksaan leher terdapat nodul. Pemeriksaan antibodi peroksidase thyroid 120 U/mL.
Terapinya?
a. Levotiroksin
b. Etinil estradiol
c. Iodide
d. Radioaktif iodin

191. Laki-laki, 50 tahun datangke praktek dokter dengan keluhan sesak. Sesak terutama saat naik
tangga. Dari pemeriksaan fisik didapatkan rhonkhi di kedua lapang paru, pasien memiliki
riwayat penyakit jantung. Maka diagnosis pasien adalah …
a. Gagal jantung kanan
b. Gagal jantung kiri
c. Cor pulmonal dekompensata
d. Miokarditis
e. Endocarditis

192. Laki-laki, 53 tahun datang dengan keluhan badan lemah dan pucat. Riwayat pasien memiliki
penyakit Tb paru, akan tetapi tidak pernah berobat secara teratur, obat juga tidak diminum
secara rutin. Maka yang dapat diperoleh dari pemeriksaan terhadap pasien tersebut adalah …
a. MCV turun
b. MCV naik

52 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Ferritin serum turun
d. TIBC naik
e. Ferritin serum naik

193. Ny. G, 45 Tahun, datang dibawa keluarganya dengan penurunan kesadaran menurut
keterangan keluarga, pasien didagnosis DM sejak 1 tahun yang lalu. Dari anamnesis, siang
sebelum pingsan pasien minum obat DM, namun tidak makan. Pemeriksaan fisik TD 140/90
mmHg, HR 88x/menit, RR 20X/menit, suhu afebris. Pemeriksaan penunjang GDS 35 mg/Dl.
Tatalaksana yang tepat pada pasien ini....
a. Berikan teh manis per oral
b. Bolus dextrose 40% 50 MI
c. Bolus dextrose 40% 100 MI
d. Drip dextrose 40%
e. Drip dextrose 10%

194. Wanita 38 tahun keluhan nyeri daerah ulu hati yang dirasakan malam hari dan nyeri berkurang
setelah makan. PF nyeri tekan epigastrium. Diagnosa yang tepat adalah …
a. Gaster ulcer
b. Duodenal ulcer
c. Esophagitis
d. Gastritis
e. Gastropati hipertensi porta

195. Wanita 51 tahun muntah darah 1 hari yang lalu, BAB hitam. Pemeriksaan fisik didapatkan
lemas, TD 100/70 mmHg, N 92 x/menit, anemis, spider nevi (+), palmar eritema (+). Asites,
hepar lien ttb. Penyebab hematemesis adalah…
a. Esophagitis
b. Pecahnya varices esophagus
c. Perforasi ulkus gaster
d. Perforasi ulkus duodenum
e. Sindroma Mallory-Weis

53 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
196. Laki2 44 tahun, keluhan demam dan menggigil serta nyeri pada pinggang kiri hilang timbul. PF:
nyeri ketok kostovertebrae. Urin warna kuning, sedimen eritrositnegatif, lekosit 5/lp. Diagnose
yang mungkin adalah …
a. Nefrolithiasis
b. Pielonefritis akut
c. Sistitis
d. Glomerulonephritis akut
e. Urethritis

197. Pasien sedang menjalani pengobatan TB dan mengeluh fungsi pendengarannya menurun. Obat
anti TB yang menyebabkan keluhan tersebut?
a. Streptomisin
b. Etambuthol
c. INH
d. Pirazinamid
e. Rifampisin

198. Laki2 50 tahun sesak napas 7 hari disertai batuk dengan dahak kuning kental. Riwayat batuk 3
tahun. TD 100/70 mmHg, N 88x/menit. Pada foto terdapat honeycomb appearance. Diagnosa
yang paling tepat adalah …
a. Asma bronkial
b. Asma kardial
c. PPOK eksaserbasi akut
d. Bronkiektasis
e. Emfisema

199. Seorang laki-laki usia 50 th datang ke poli umum dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri
menjalang ke lengan atas sejak tadi malam. Pasien mempunyai riwayat darah tinggi sejak lama
rutin minum obat. Saat ini keluhan pasien nyeri pada daerah jari kaki dan tampak merah.
Pemeriksaan fisik TD 160/90 mmHg. N 88x/mnt, RR 18x/mnt, T 37 C. Obat anti hipertensi yang
memperparah keluhan tersebut adalah
a. Valsartan
b. Hidrochlorothiazid

54 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Captopril
d. Nifedipin
e. Propranolol

200. Pasien perempuan 47 tahun mengeluh sesak sejak 1 hari yang lalu. Demam (+), batuk (+)
dengan dahak seperti jelly. Pemeriksaan fisik: KU tampak sakit sedang, RR 25x/m, TD 100/70
mmHg, t: 38,9°C. Perkusi pekak pada kedua paru. Retraksi iga (+), terdapat gambaran radiologis
konsolidasi difus bilateral. Diagnosis yang tepat ialah
a. Pneumonia aspirasi
b. Bronkopneumonia
c. Abses paru
d. Pneumonia lobaris
e. Pneumonia …

201. Seorang laki-laki 70 tahun datang dengan keluhan muntah berwarna hitam. BAB 2 kali warna
hijau. Riwayat konsumsi obat anti nyeri sendi selama 1 bulan tiap hari. Dari hasil pemeriksaan
fisik, KU tampak sakit berat, tanda vital normal, bising usus normal, perkusi abdomen timpani.
Pemeriksaan lab Hb 8,5 Leukosit 6.800, Trombosit 105.000. Diagnosis yang tepat untuk kasus
tersebut ialah
a. Perforasi gaster
b. Perforasi tifoid
c. Peritonitis
d. Perforasi appendicitis
e. Gastritis akut

202. Laki-laki 40 tahun datang dengan KU lemah, pucat sejak 1 minggu yang lalu, konjungtiva
anemis, Hb 7, MCV ↓, MCH ↑. Diagnosis yang tepat …
a. Anemia hipokrom mikrositer
b. Anemia hipokrom makrositer
c. Anemia hipokrom normositer
d. Anemia normokrom normositer
e. Anemia megaloblastik

55 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
203. Anak 10 tahun dibawa dengan keluhan utama rasa terbakar dan nyeri pada ulu hati. Keluhan
meningkat setelah makan dan mereda saat diberikan antasida. Pemeriksaan fisik dalam batas
normal, heartburn (+)
a. Gastritis
b. Esophagitis
c. Colitis
d. GERD
e. Ulkus duodenum

204. Seorang laki-laki 55 th datang ke UGD dengan keluhan nyeri dada sebelah kiri sejak 1 bulan
yang lalu. Nyeri seperti ditindih beban berat. Nyeri dirasakan terutama saat sedang beraktivitas,
dan berkurang saat istirahat. Pasien seorang perokok aktif. Pemeriksaan penunjang apakah
yang diperlukan pada pasien?
a. EKG
b. Exercixe stress test
c. Echocardiography
d. Foto thoraks
e. Angiografi

205. Seorang perempuan 30 tahun datang dengan keluhan benjolan di leher. Benjolan difus dan
disertai penurunan berat badan, mudah berkeringat, berdebar-debar. TSH rendah. Apakah
diagnosis yang tepat pada pasien ini?
a. Grave’s disease
b. Defisiensi insulin
c. Hashimoto’s disease
d. Primary hipotiroidism

206. Laki2 usia 48 thn datang ke igd dengan penurunan kesadafan dan tidak bernafas. Sebelumnya
pasien mengeluhkan nyeri dada. Tidak teraba nadi karotis. Terdapat gambaran ekg (atrial
flater). Tindakan apa yang harus dilakukan?
a. Kardioversi
b. RJP
c. Defibrilasi
d. Maneuver vagal

56 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Amiodarone

207. Perempuan 33 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan sering berdebar-debar sejak 2
minggu ini. Keluhan lain: pasien merasa sering mudah lelah, sering berkeringat. Pemeriksaan
fisik didapatkan TD 120/70 mmHg, N 120 x/menit, RR 24 x/menit, S 36,5 C dan didapatkan
pembesaran tiroid difuse. Pemeriksaan laboratorium didapatkan TSH turun. Apa diagnosis
pasien ini?
a. Goiter disease
b. Adenoma hipofisis
c. Iodine deficiency
d. Hashimoto disease
e. Primary hipotiroidism

208. Laki-laki 32 tahun datang dengan keluhan kuning 3 bulan ini. Penurunan BB 8 kg dalam 3 bulan
ini. Mual dan nafsu makan menurun. BAK berwarna seperti teh. Belum pernah sakit kuning
sebelumnya. Pemeriksaan fisik: TD 140/70 mmHg, N 96 x/menit, RR 24 x/menit. Sklera ikterik,
hepar: teraba berdungkul-dungkul liver spam 14 cm, lien: shufner 1. Diagnosis pada pasien?
a. Hepatoma
b. Abses hepar
c. Hepatitis akut
d. Sirosis hepatis
e. Hepatitis kronis

209. Laki-laki 60 tahun datang ke IGD diantar oleh anaknya dengan penurunan kesadaran 1 yang
lalu. Dari heteroanamnesis didapatkan pasien mengkonsumsi obat kencing manis seminggu
yang lalu dan mengurangi frekuensi makan agar gula darah tidak tinggi. Dari pemeriksaan fisik
didapatkan GCS 234, TD 160/90 mmHg, N 90 x/menit, RR 28 x/menit, S 37,4 C. Pemeriksaan
SGOT 54, SGPT 67, GDA 40. Penatalaksanaa yang harus segera dilakukan?
a. Pemberian infus larutan dextrose secara intravena
b. Pemberian asam asetil asetat secara oral
c. Pemberian cariran kristaloid secara intravena
d. Pemberian air gula secara oral
e. Pemberian oksigen

57 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
210. Laki-laki 35 tahun mengeluh kaki kanan terasa panas, memerah dan bengkak sejak 2 hari yang
lalu. Sebelumnya, 2 bulan yang lalu pasien ada riwayat operasi patah tulang kaki kanan dan
harus berbaring dalam waktu yang lama. Pada pemeriksaan fisik, T: 120/80, nadi 80x/menit, RR
18 x/menit, suhu 36,7. Pemerisaan lokalis, didapatkan kaki kanan edema dan eritema, homan
sign +. Diagnosis pasien?
a. acute limb necrosis
b. chronic limb necrosis
c. critical limb necrosis
d. Pheripheral arterial disease
e. Deep vein thrombosis

211. Laki-laki, nyeri perut terus-terusan, tidak melilit, tidak menjalar, TTV dalam batas normal, Hepar
teraba 4 jari dibawah arcus costae, konsistensi padat, kenyal, tepi tajam, nyeri tekan. Lab dalam
batas normal (SGOT dan SGPT normal), pemeriksaan penunjang selanjutnya yang sesuai pada
kasus diatas?
a. USG
b. BOF
c. Foto thoraks PA
d. MRI

212. Pasien laki-laki 50 th datang ke IGD karena nyeri dada sebelah kiri, selama 30 menit, nyeri
seperti tertindih dan menjalar ke pundak kiri. Pasien sebelumnya pernah menderita infark
miokard. Pada pemeriksaan EKG ditemukan ST elevasi di V1-V6. Diagnosis?
a. Angina stabil
b. Angina tak stabil
c. Infark miokard di anterior
d. Infark miokard di inferior
e. Infark miokard akut

213. Andy 27 thn dtg dgn keluhan batuk berdarah dan pasien mengaku sudah menjalani pengobatan
TB selama 3minggu pasien merasa enakan dan obat tidak diteruskan. Dan sekarang
mengeluhkan gejala datang kembali. Terapi yang tepat?
a. 2HRZE/4RH3
b. 2RHZ/4RH

58 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. 2RHZES/1RHZE/5(RHE)3
d. 2RHZES/4(RH)3
e. 2RHZ/4RH

214. Ny. Andy 27thn datanguntuk control pengobatan OAT yg sudah dijalami selama 1bulan. Sejak
1bulan ini px mengeluh haid terlambat dan diperiksa dokter pasien dinyatakan hamil. OAT
apakah yang masih boleh diberikan?
a. Streptomisin
b. Rifampisisn, etambutol, pirazinamid
c. Rifampisisn, etambutol, isoniazid
d. Isoniazid, etambutol, pirazinamid
e. Rifampisin, isoniazid, pirazinamid

215. Andy datang dengan keluhan mual muntah setelah diketahui keterangannya bahwa dia habis
memakan makanan kaleng. Bakteri apakah yang ditemukan?
a. Clostridium botulinum
b. Streptococcus aureus
c. Mycobacterium
d. Lactobacillus
e. Tobacillus acidophilus

216. Perempuan usia 25th datang dengan keluhan batuk produktid sejak 1bulan yang lalu. Keluhan
disertai keringat malam dan penurunan berat badan 4kg. Pemeriksaan sputum hasil negatif.
Pada pemeriksaan regimen pengobatan yang tepat adalah
a. 2RHZE/4RH
b. 2RHZES/4RH
c. 2RHZE/4RHE/RH
d. 2RHZES/4RHE/R3H3
e. 2RHE/4R3H3

217. Ibu datang membawa anaknya ke dokter. Anak dengan gejala kencing berwarna seperti teh. Ibu
memiliki riwayat hepatitis. Ibu menyerahkan hasil lab HbsAg +, anti HbC +, riwayat imunisasi
tidak jelas, diagnosa?

59 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Hepatitis B kronik
b. Hepatitis B akut
c. Sembuh dan memiliki riwayat hepatitis
d. Masa inkubasi hepatitis
e. Karier hepatitis B

218. Tn. Rezki, usia 56 tahun mengeluh sesak sejak 2 minggu terakhir. Sesak timbul pada saat
melakukan aktivitas dan berkurang saat istirahat. Pada pemeriksaan fisik ditemukan TD
140/90mmHg, RR 36x/menit, ronkhi basah basal dan terdapat pitting oedem pada ekstremitas
bawah. Diagnosis pada kasus ini?
a. Gagal jantung kiri
b. Gagal jantung kanan
c. Gagal jantung kongestif
d. Hipertensi pulmonal
e. Kardiomiopati

219. Laki-laki usia 25 tahun datang dengan keluhan diare. Diare sebanyak 5-6 x/hari. Yg dudah
berlangsung sejak 1 minggu yang lalu. Px mengatakan diare darah (+), lenfir (+), dan berbau
busuk. pada pemetiksaan fisik dudapatkan peningkatan bising usus, nyeri tekan abdomrn (+),
pada pmx feses ditemukan darah dan feses berbau asam. Antibiotic yang tepat diberikan
adalah …
a. Gentamicin
b. Ciprofloxacin
c. Amoxicillin
d. Cefixime
e. Cefotaxim

220. Pria 60th datang ke ugd rs dengan keluhan nyeri epigastrium. Nyeri kira2 30 menit, tidak
menghilang dengan istirahat. Nyeri epigastrium terjadi setelah pasien makan siang, nyeri
menjalar ke dada kiri dan dada terasa berat untuk bernafas. Selain itu px merasa mual, rps: px
merokok sejak usia muda 1 pak per hari. Rpd: pasien mengalami stroke 2 th yg lalu. Ekg
menunjukkan st depresi pada leead I, avl dan v5-v6. Apa pmx penunjang untuk pasien tersebut?
a. Endoskopi
b. Foto thoraks
60 Regio V – 15 Oktober 2016
Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. USG abdomen
d. Enzim jantung
e. Kimia darah

221. Seorang perempuan 55tahun datang ke ugd sebuah rs dengan keluhan muntah darah. Muntah
darah sejak sehari sebelum ke rs. Warna merah segar, muntah darah 2x, tiap kali muntah
sekitar 2 gelas aqua. Sebelum muntah darah pasien sempat merasa perut sebah, mual, dan
terasa membesar. Px pernah mengalami hal yang sama 4 bulan yg lalu. Pad pmx fisik
didapatkan kesadaram ompos mentis, konjungtiva anemis, sifting dullnes positif, splenomegali
+, edema tungkai +. Lab: hb 7,2gr%, leuko 4500, trombo 120.000 eritrosit 2.1juta. penyebab
muntah darah px tersebut adalah?
a. Rupture varices esophagus
b. Gastritis erosive
c. Mallory Weiss tear
d. Gastric ulcer
e. Cirrhosis hepatis

222. Seorang pria 35th pekerja buruh perkebunan, datang ke puskesmas dengan keluhan sesak nafas.
Hasil pmx lab sbg berikut: hb 4gr/dl, leuko 9500, trombo 400.000, mcv 67, mch 23, retikulosit
5%. Apakah kemungkinan diagnosis pasien tersebut?
a. Leukemia akut
b. Leukemia kronik
c. Anemia pernisiosa
d. Anemia defisiensi besi
e. Anemia aplastic

223. Seorang pria 60 th datang ke UGD sebuah RS dengan keluhan nyeri epigastrium. Nyeri kira-kira
30 menit, dan tidak menghilang dengan istirahat. Nyeri epigastrium terjadi setelah pasien
merasa mual. RPS: pasien merokok sejak usia muda 1 pak/hari. RPD: pasien mengalami stroke 2
tahun yang lalu. Gambaran EKG menunjukkan adanya ST depresi pada lead 1, AvL dan V5-V6.
Jika anda sebagai dokter praktek. Terapi awal apa yang anda berikan pada pasien tersebut?
a. O2
b. H2 reseptor antagonis
c. Beta blocker

61 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Nitrogliserin
e. Antasida

224. Wanita 35th datang dengan keluhan jantung berdebar, badan terasa panas dan sering
berkeringat. terasa lapar padahal sering makan, berat badan cenderung turun. pemeriksaan
fisik T: 170/110mmHg, N: 120x/menit, rr: 20x/menit, S: 37,5oC. pemeriksaan leher didapatkan
benjolan, terapinya adalah
a. Nifedipin
b. Captopril
c. Propranolol
d. Thiazide
e. Klonidin

225. Seorang wanita 25 tahun hamil G1P0A0 usia kehamilan 20 minggu, sedang dalam pengobatan
goiter, pasien mengkonsumsi obat PTU (propiltiurasil) datang ke poliklinik ingin berkonsultasi.
Pasien khawatir obat yg sedang dikonsumsi tersebut akan menyebabkan kelainan pada
janinnya. Pemeriksaan yang dapat dilakukan untuk mengetahui hal tersebut?
a. FT 3
b. FT 4
c. TSHs
d. Anti ABO

226. wanita 28 th datang ke ugd dg keluhan dada berdebar sejak 3 hari yang lalu. sebelumnya sejak
seminggu yg lalu px merasakan mata melotot, sering berkeringat, bb turun padahal nafsu
makannya meningkat. pf: v.s N 120 irreguler TD 120/80 RR 20 T 37 C. eksoftalmus (+) benjolan
di leher (+). aritmia yg mana yg terjadi pada px ini?
a. ventricular junction
b. atrial fibrilasi
c. ventricular takikardi
d. atrial takikardi

227. Perempuan 24 tahun datang ke IGD RS dengan keluhan panas sejak 2 hari yang lalu. Panas
disertai dengan timbulnya bintik-bintik merah di lengan atas yang tidak hilang dengan tekanan.

62 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
Dari pemeriksaan fisik didapatkan TD: 100/70mmHg, N: 24xmenit, RR: 2ax/menit dan t: 38,5 0C.
Pemeriksan penunjang yang paling tepat adalah?
a. Darah rutin + NS 1 dengue
b. Darah rutin + widal test
c. Darah rutin + DDR
d. Darah rutin + kultur
e. Darah rutin + tubex

228. Laki2 60th tidak sadar. Nadi tidak teraba nafas tidak adekuat. Punya riwayat PJK. Ekg irama
asistole. Yang pertama kali dilakukan adalah
a. Memasang infus
b. Pijat jantung (RJP)
c. Memasang sungkup oksigen
d. Intubasi
e. Injeksi adrenalin

229. Seorang wanita usia 54 tahun dibawa ke UGD RS dengan keluhan nyeri pada dada menjalar
sampai punggung belakang sejak 2 jam yang lalu. Nyeri terasa berat dan hilang timbul. Timbul
setiap 20 menit kemudian disertai keringat dingin kemudian menghilang 1 jam. Menghilang jika
dipakai istirahat. Pasien juga mengeluh nyeri pda ulu hati. Pada pemeriksaan fisik TD 150/90
mmHg, N: 100x/m RR: 20x/m, T: 36.7 C. Terapi yang diberikan adalah
a. Pemberian nitrat
b. Heaprinisasi
c. Asam salisilat
d. Streptokinase
e. Betaxolol

230. Sseorang wanita berusia 50 tahun dibawa ke UGD RS mengeluh nyeri dada kiri yang menjalar
sampai lengan. Nyeri terasa berat dan hilang timbul. Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD
180/120 mmhg, N: 120x/m, RS: 24x/m, T: 37C JVP 5+2 cmH20, edema pretibial, ronkhi basah
halus pda basal paru. Terapi yang sesuai pda kasus diatas yaitu:
a. Amlodipine
b. Spironolakton
c. Digoksin

63 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Captopril
e. Streptokinase

231. Seorang wanita usia 26 tahun datang ke UGD dengan keluhan nyeri pinggang kanan sejak 2 hari
yang lalu. Nyeri disertai dengan panas badan dan menggigil. Pada pemeriksaan fisik didapatkan
nyeri ketok costovertebra angel. Pada pemeriksaan urin didapatkan warna urin keruh, leukosit
(+), nitrat (+), eritrosit 0-25/LPB, leukosit 250-258/LPB. diagnosis yang tepat untk pasien
tersebut adalah...
a. Pielonefritis
b. Vesikolithiasis
c. Ureterolithiasis
d. Glomerulonephritis
e. Urinary tract infrction

232. Laki-laki usia 55 tahun datang ke tempat praktek dengan keluhan sesak dan batuk disertai
darah sejak 1 bulan yang lalu. 1 tahun lalu pasien pernah mendapatkan paket pengobatan
selama 3 bulan, dan tidak meminum lagi karena merasa sembuh. Terapi yang tepat untuk
pasien diatas adalah...
a. OAT kategori I
b. OAT kategori II
c. OAT kategori II tanpa streptomisin
d. OAT kategori I dengan terapi sisipan 1 minggu
e. OAT kategori I dengan terapi lanjutan

233. Laki-laki, 40 tahun mengeluh demam, penurunan kesadaran. Tekanan darah 100/70 mmHg.
Nadi: 120x/mnt, t: 39C, Leukosit: 17.000
a. SIRS
b. Syok septik
c. Multi organ dysfunction
d. Hipersensitivitas tipe lambat

234. Laki-laki, 40 tahun. Keluhan utama bab berdarah. Riwayat makan daging sapi setengah matang.
Dari pemeriksaan feses didapatkan telur bulat dengan striae radier dan proglotid bersegmen
dengan panjang 16 segmen. Maka penyebab diare pasien adalah?

64 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Taenia saginata
b. Taenia solium
c. Enterobius vermikularis
d. Trichuris trichuria
e. Ancylostoma duodenale

235. seorang laki-laki 42 tahun datang dengan keluhan letih, lemah, lesu, kadang mual, diare. pasien
seorang petani. dari pemeriksaan fisik didapatkan papuloeritematosa di kedua jari kakinya. Hb
7,2. pemeriksaan feses didapatkan darah, telur cacing berdinding tipis berisi morula. Etiologi?
a. Strongiloides stercoralis
b. Trichuris trichuria
c. Acylostoma duodenale
d. Ascaris lumbricoides
e. Enterobius vermicularis

236. pasien usia 30 tahun datang ke RS dengan keluhan pedih, panas dan gatal pada kulit
ekstremitas bawah. gejala dialami sejak satu bulan yang lalu, pasien berprofesi sebagai tukang
pipa ledeng. pada pemeriksaan fisik didapatkan garis linier berkelok-kelok dan berpindah pada
ekstremitas bawah. pada stadium apa gejala yang dialami pasien?
a. Betina dewasa yang gravid
b. Pra larva
c. Larva
d. Telur
e. Jantan dewasa

237. Wanita, 39 th, diare cair 4 hari yang lalu. Pmx: diare cair, lendir dan darah. Pemeriksaan feses
didapatkan gambar sebagai berikut

Komplikasi yang mungkin terjadi adalah …

65 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Prolapse rekti
b. Obstruksi usus
c. Perforasi usus
d. Malabsorbsi

238. Laki-laki 30 tahun, profesi pekerjaan sbg petani dtang ke PKM dg keluhan sakit di epigastrium,
panas dan gatal di daerah bokong. Terdapat bentukan seperti alur-alur linier di daerah bokong
dan perpindahannya bergerak secara cepat. Apa diagnosis tersebut?
a. Ancylostoma duodenale
b. Necator americanus
c. Toxocaricata

239. Seorang pasien datang dengan keluhan nyeri tengkuk. Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD
150/95 mmHg. Apakah komplikasi pada miokard jangka panjang bila pasien tidak diobati
dengan benar?
a. Metaplasia
b. Hiperplasia
c. Displasia
d. Anaplasi
e. Hipertrofi

240. Seorang pria usia 18 tahun datang dengan keluhan batuk berdahak sudah 3 bulan ini, demam
ringan sejak 1 bulan yang lalu, keringat malam (+), penurunan BB (+), dan pasien terlihat
bertambah kurus. Dari rekam medis pasien, diketahui pasien pernah berobat TB dan dinyatakan
sembuh. Regimen obat yang harus diberikan pada pasien ini adalah …
a. 2RHZE/4R3H3
b. 2RHZES/1RHZE/5R3H3E3
c. INH profilaksis selama 6 bulan
d. INH profilaksis seumur hidup
e. 4RH/3R3H3

66 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
PEDIATRI

1. Ibu membawa bayi ke RS untuk kontrol dengan riwayat BBL 2700 gram panjang badan 48 cm,
UK 38 mgg, AS 15. Terdapat riwayat kuning dan terapi sinar UV. Pada pemeriksaan
pendengaran didapatkan tuli sensorineural berat. Pada pemeriksaan lab tidak didapatkan
infeksi TORCH. Faktor resiko gangguan pendengaran adalah
A. Premature
B. Skor APGAR
C. Usia kehamilan
D. Berat badan lahir
E. Hiperbilirubinemia

2. Seorang pasien berumur 2 tahun datang bersama orang tuanya dengan keluhan lemah dan
nafsu makan menurun sejak 2 minggu yang lalu, dari pemeriksaan fisik didapatkan pasien
ikterik dan spleinomegali, pemeriksaan hapusan darah tepi didapatkan cincin eritrosit, apakah
diagnosis apasien tersebut?
a. anemia defisiensi besi
b. anemia aplastic
c. anemia hemolitik
d. anemia penyakit kronik

3. Anak 15 bulan ingin melakukan vaksin campak, karena di lingkungan rumahnya banyak yang
terkena campak, sebelumnya sudah mendapat vaksin Polio2 DPT2, apa yang anda lakukan
a. Melanjutkan imunisasi
b. Memberikan imunisasi campak
c. Menjaga status gizi
d. Menghindari anak yg menderita campak
e. Memberikan obat simtomatis

4. Anak 10 tahun diantar ibunya ke tempat praktek dokter dengan keluhan suka bengong, sering
mengunyah dan mengecap-ngecap. Saat ditanyai ibunya pasien tidak menjawab. Mata pasien
juga sering melirik ke atas. Ibu khawatir karena keluhan ini sudah berlangsung hampir 2 tahun.
Obat apa yang tepat diberikan pada kasus ini:
A. Asam valproat

67 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. Feniton
C. Topimirat
D. Gabapentin
E. Lamotrigin

5. Anak 6 tahun di bawa ibunya ke RS dengan keluhan demam sejak 2 minggu. Seminggu sebelum
demam, anak cabut gigi. Anak telak di diagnosis penyakit jantung bawaan sejak usia 2 tahun.
Pemeriksaan fisik suhu 38,5 jantung bising (+). Ekokardiagrafi vegetasi (+). Apa pemeriksaan
penunjang lain yang dibutuhkan?
A. Elektrokardiografi
B. Kultur darah
C. Kateterisasi jantung
D. Darah lengkap
E. Foto ro thorax

6. An. perempuan berusia 6 bulan, dibawa oleh ibunya ke Poli Tumbuh Kembang untuk konsultasi
masalah retardasi mental. Pasien lebih kecil dibanding anak seusianya. Pada PF didapatkan kulit
kasar dan kering, edema periorbita, hidung datar, lidah besar dan menonjol. Diagnosis pada
kasus tersebut adalah
A. Grave disease
B. Tirotoksikosis
C. Defisiensi hormon pertumbuhan
D. Kretinisme
E. Akondroplasia

7. Anak usia 8 th dibawa ke pkm oleh ibunya dengan keluhan muncul rambut pada kemaluan,
ketiak, dan payudara membesar. Diagnosis:
A. anak normal
B. pertumbuhan terhambat
C. gangguan prekoks
D. hirsutisme

8. Anak laki-laki 6 tahun dibawa ke UGD RS oleh ibunya dg keluhan bengkak seluruh badan sejak 2
hari yang lalu. Awalnya bengkak hanya di kelopak mata kemudian menyebar ke seluruh tubuh.

68 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
TD 110/70 nadi 90 RR 24. Ditemukan edem anasarka. Albumin 1,6. Proteinuri ++++. Trigliserid
178. Kolesterol total 240. LDL 240. Apa pemeriksaan penunjang utk menegakkan diagnosis
kasus tsb?
A. Kultur urin
B. Kultur darah
C. Darah lengkap
D. Protein total
E. Protein Esbach

9. Bayi wanita 10 hari, dibawa ibunya dengan keluhan saat menenen disertai nafas cepat, keringat
dingin, dan terdengar bising di ICS II parasternal kiri. Diagnosanya?
a. Pulmonal stenosis
b. Koartasio aorta
c. Mitral stenosis
d. Mitral rerurgitasi
e. Aorta stenosis

10. Bayi dibawa dengan keluhan muntah parah. Riwayat lahir BB 3100 G2P1 spontan pervaginam
keadaan baik. Diagnosis:
A. Galatosemia
B. Tyrosinemia

11. Seorang anak usia 4 tahun hidup dengan pekerjaan serabutan. saat ini psien tampak kurus,
rambut seperti jagung, baggy pants, dan perut buncit. diagnosis paling tepat pada pasien
adalah
a. Marasmus
b. Kwashiorkor
c. Marasmus kwashiorkor
d. Gizi buruk
e. Gizi kurang

12. Anak usia 2tahun datang dibawa ibunya dengan keluhan memar di lutut sebelah kanan. kluhan
tersebut sering terjadi sejak anak baru bisa merangkak. kakak laki-laki juga mengalami hal yang

69 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
sama. dari hasil pemeriksaan fisik ditemukan pada regio genu dekstra tampak edema, nyeri dan
gerakan terbatas. pemeriksaaan penunjang selanjutnya?
a. CRP
b. test Coomb
c. PT APTT
d. Rheumatoid factor
e. Tes ASTO

13. Anak 9 tahun di bawa ke RS dengan keluhan bertubuh pendek, pemeriksaan fisik di dapatkan
kelainan skeletal, wajah dismorfik, analisa kromosom terdapat kelainan pada kromosom X.
Diagnosis:
A. Sindrom reifenstein
B. Sindrom turner
C. Sindrom fragile X
D. Sindrom klinefelter
E. Sindrom marfan

14. Anak usia 6 tahun di antar oleh ibunya dengan keluhan cepat lelah saat bermain dengan
temannya, letih juga lesu. Anak selalu banyak makan, dokter melakukan pemeriksaan gula
darah sewaktu dan gula darah puasa dan hasil nya normal. Pemeriksaan selanjutnya yang
dilakukan adalah:
a. Mengulang cek gula darah sewaktu dan gula darah puasa
b. TTGO
c. TES insulin reactive

15. Seorang ibu membawa anaknya yang berumur 8 bulan ke UGD dengan keluhan diare cair tidak
ada darah dan lendir 3-4 kali sehari selama 2 hari ini. Nadi 120 RR 30 Suhu 37,6. Anak tidak
terlihat rewel. Masih mau minum dengan baik, turgor kulit kembali cepat, ubun ubun tidak
cekung. Apakah penatalaksanaan yang tepat pada pasien tersebut?
A. Larutan orlit 50cc setiap kali diare
B. Infus RL

70 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
16. Anak umur 15 bulan. Anak-anak balita lainnya banyak terkena campak, ibu pasien membawa
anaknya ke pkm agar di imunisasi campak supaya anaknya tidak terkena campak. Pasien telah
mendapatkan imunisasi polio 2, dpt-hb 2. Apa tindakan selanjutnya?
a. Melanjutkan imunisasi sesuai jadwal
b. Segera diberikan imunisasi campak

17. Anak-anak umur 10 tahun datang dengan keluhan pucat dan lemas sejak 2 bulan yang lalu pada
pemeriksaan fisik didapatkan eritrosit 3 x 106, retikulosit 2,5 pemeriksaan penunjang apa yang
dibutuhkan
a. Tes coomb
b. Tes rivalta
c. Serum iron

18. Seorang perempuan berusia 12 tahun datang dengan keluhan terdapat benjolan di leher sejak 1
tahun yang lalu, penurunan berat badan sejak 1 bulan yang lalu, dari pemeriksaan fisik di
dapatkan tekanan darah, respirasi dan suhu dalam batas normal, nadi 120 x/menit, mata
terlihat menonjol, benjolan dileher berbatas tegas dan tidak nyeri, hasil laboratorim FT4
menigkat TSH menurun, apakah diagnose dari pasien tersebut?
a. Tiroid goiter
b. Tiroiditis hasimoto
c. Grave’s deases
d. Struma toksik
e. Hipotiroid congenital

19. Pasien anak laki-laki usia 8 tahun datang ke RS diantar orangtuanya dengan keluhan sesak sejak
4 jam yang lalu. Keluhan disertai demam, batuk dan pilek. Ayah pasien memiliki riwayat sering
sesak sebelumnya. Dari pemeriksaan fisik didapatkan suhu 38,5 RR 30, retraksi (+) wheezing
+/+. Apa yang menyebabkan terjadinya hal tersebut?
A. Odema paru
B. Penyempitan saluran nafas atas
C. Penyempitan saluran nafas bawah
D. Gagal jantung
E. Akumulasi sekret di bronkus

71 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
20. Seorang anak usia 16 bulan diantar ibunya ke IGD dengan keluhan tidak mau makan sudah 5
hari tapi masih mau minum pada pemeriksaan ditemukan bitnik putih melebar ke palatum. Apa
diagnosis pasien tersebut?
A. Difteri
B. Candidiasis oral
C. Folikulitis
D. Abses peritonsil
E. Tonsillitis akut

21. Anak perempuan 1th diantar ibunya dg keluhan diare cair tanpa lendir darah sejak 1hari lalu.
F.L: bakteri gram negatif. MCA: batang gram negatif, koloni bundar, laktosa positif (agak lupa
kalimatnya). Penyebab diarenya?
A. EPEC
B. EIEC
C. ETEC

22. Seorang anak berusia 9 bulan dibawa oleh orang tuanya ke UGD RS karena batuk-batuk setelah
sebelumnya tertelan kelereng. Pada pemeriksaan fisik didapatkan mulut biru, nadi karotis tidak
teraba, pernafan spontan tidak ada. Apakah penatalaksanaan yang paling tepat?
A. Kompresi 100-120x
B. Bebaskan jalan nafas
C. Intubasi
D. Trakeostomi

23. Anak laki-laki 7 tahun diantar ke poli dengan keluhan sering pipis, mudah haus dan lapar. Kata
ibunya, di sekolah mudah lelah waktu main dg teman. GDS dan GDP normal. Pemeriksaan
selanjutnya?
A. GDP dan GDS ulang
B. HbA1C
C. Tes toleransi glukosa

24. Pasien anak, perempuan, datang dengan keluhan pendek, disfungsi gonad, kelainan skelet,
pemeriksaan kromosom 45X. Kelainan yang diderita?
A. Sindrom klinefelter

72 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. Sindrom turner
C. Sindrom marfan

25. Anak 6 tahun dibawa ibunya dengan keluhan demam sejak 2 minggu yang lalu. Satu minggu
sebelumnya pasien melakukan cabut gigi. Pasien mempunyai kelainan jantung bawaan sejak
usia 2 tahun. Pemeriksaan fisik: demam 38,5C, jantung bising (+), hasil ekokardio vegetatif (+).
Pemeriksaan penunjang yang perlu?
A. Elektrokardiografi
B. Darah Rutin
C. Kateterisasi jantung
D. Kultur darah

26. Seorang anak laki-laki diantar ibunya ke UGD RS dengan keluhan bengkak diseluruh tubuh sejak
2 hari yang lalu. Bengkak awalnya pada kelopak mata kemudian bengkak muncul pada seluruh
tubuh. Pemeriksaan fisik: tekanan darah 110/70, nadi 90 x/menit, laju pernapasan 24 x/menit.
Edema anasarka pada seluruh tubuh. Pemeriksaan penunjang: albumin 1,6, proteinuria +4,
trigliserid 178, kolesterol total 240, LDL 240. Pemeriksaan lanjutan yang diperlukan adalah?
A. Kultur urine
B. Kultur darah
C. Darah lengkap
D. Protein total
E. Protein Esbach

27. Seorang anak usia 13 tahun dibawa ibunya karena diare 3 hari dengan frekuensi 6 kali/hari.
Keadaan umum tampak sakit sedang. Pemeriksaan fisik: suhu 38,5, turgor menurun, perut
cembung. Pada pemeriksaan penunjang: feses lengkap: eritrosit +++, lendir: +++. Terapi yang
tepat diberikan adalah?
A. Amoxycillin
B. Ciprofloxacin
C. Tetrasiklin
D. Metronidazol
E. Eritromisin

73 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
28. Anak 3 tahun diantar ibunya dengan keluhan diare 2 minggu, 3-5 kali sehari sebanyak 1-2
sendok, cair, ampas sedikit, lendir (+), darah (+). T = 37,5 oC, PR = 120x/mnt, RR = 25X/mnt. PE:
air mata kering, mata cekung, lidah kering, perut kembung, nyeri epigastric, turgor kulit
melambat, CRT 3 detik. Feses: Entamoeba Hystolitica (+). Terapi yang paling tepat adalah?
A. Ampicilin 20-40 mg/KgBB/hari
B. Tetracyclin 30-40 mg/KgBB/hari
C. Trimetroprim 2-4 mg/KgBB/Hari
D. Chloramphenicol 100 mg/KgBB/hari
E. Metronidazole 30-50 mg/KgBB/hari

29. Anak 12 tahun dibawa dengan keluhan dering demam hilang timbul, sering lemas, nyeri sendi.
Pada pemeriksaan didapatkan hb 10, leukosit 45.000, trombosit 200.000, sel blas >>, dan auer
rod (+). Diagnosis?
A. CML
B. AML
C. ALL
D. CLL
E. DLL

30. Anak 1 th dibawa ibunya dengan keluhan sesak demam batuk, terdapat rhonki di basal paru.
ibunpasien ada riwayat asma. PF tax 39.0. Diagnosis?
A. Tbc
B. Pneumonia
C. Bronkopneumonia
D. Asma bronkial
E. Bronkiolitis

31. Anak laki-laki 14 tahun nyeri testis bengkak, lebih tinggi dari testis kontralateral. Diagnosis?
A. Fimosis
B. Parafimosis
C. Epididimitis
D. Hipospadia
E. Torsio testis

74 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
32. Seorang ibu datang bersama anak perempuannya yang berusia 9 tahun. Ibu mengeluhkan
anaknya berperawakan pendek, disertai dengan disgenesis ginjal, malformasi jantung, dan
puting susu yang berjauhan. Ini juga dijelaskan terkena pada kromosan 45 dan X-linked.
Diagnosis anak tersebut adalah...
a. Sindrom Klinefelter
b. Sindrom Turner
c. Sindrom Marfar
d. Sindrom Down

33. Seorang anak10tahun dibawah ibunya kepuskesmas dengan keluhan pucat dan mudah lelah,
pasien sebelumnya demam, dana sering minum antibiotik kalah demam selama ini yang
obatnya dibeli sendiri, pada pemeriksaan hapusan darah didapatka normokrom normositer,
pansitopeni. Pemeriksaan dl didapatkan retilkulosit normal. Untuk menegakkan diagnosa
pemeriksaan apa yang dilakukan.
a. Serum Fe
b. Pemeriksaan B12 dan asam folat
c. Pemeriksaan pungsi susmsum tulang belakang

34. Bayi 2 bulan datang dengan keluahan muntah profus, kejang dan "mousy abour". Diagnosa yg
mungkin adalah …

35. Bayi laki laki usia 1 thn datang dibawa ibunya ke PKM dengan keluhan sesak nafas, batuk pilek
selama 3 hari disertai panas tinggu. Riwayat kontak TB disangkal dan ibu menderita asma.
Pemfis: anak rewel suhu 39 C, RR 60, N: 100, retraksi subkostal, gerakan dinding dada simetris,
stem fremitus normal, perkusi sonor, ronkhi basah halus seluruh lapang paru. Diagnosisnya?
a. Pneumonia
b. Bronkopneumonia
c. Bronkiolitis
d. TBC
e. Asma bronkial

36. An. Wayan, usia 5 tahun datang ke RS diantar ibunya dengan keluhan bengkak seluruh tubuh
sejak 1 minggu ini. Pada pemeriksaan fisik didapatkan edema pitting (+) pada seluruh, saat BAK

75 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
terlihat air kencing berwarna keruh. Pada pemeriksaan laboratorium didapatkan kadar albumin
2 mg/dl dan protein +3. Apakah diagnosis pada pasien ini?
a. Sindroma nefrotik
b. GNAPS
c. Gagal Ginjal Kronis
d. Gagal Ginjal Akut
e. Sindroma nefritik

37. Bayi 1 minggu muntah tiap minum ASI. Belum BAB sejak lahir. PF: distended abdomen, BU
meningkat, metallic sound (+), hipertimpani. RT: sfingter ani kuat, mukosa licin dan saat jari
dikeluarkan terdapat feses yang menyemprot. Dx?
a. Meconium plug
b. Rectal stenosis
c. Meconium ileus
d. Penyakit Hirscprung
e. Anal membrane stenosis

38. Bayi 10 bulan datang dengan keluhan BAB cair sejak 2 minggu yang lalu. BAB cair 2-3x selama 2
minggu. Sejak usia 6 bulan ASI tidak keluar sehingga ibu memberi susu formula pada bayi.
Status lokalis tampak luka lecet disekitar anus. tidak didapatkan rewel, turgor baik, mata tidak
cowong. Penatalaksanaan pada pasien tersebut adalah?
a. Injeksi dextrose 10% bolus
b. IVFD dextrose 5%
c. IVFD RL
d. Oralit sesuai kemauan bayi
e. Oralit 75 cc/kgBB

39. An. Abidin, usia 15 tahun datang dengan keluhan lemas, dan juga gampang lelah. Pasien
tampak ikterik. Pada pemeriksaan fisik didapatkan splenomegali (+) dan bising murmur. Hasil
laboratorium trombosit dan leukosit dbn, MCV dan MCH rendah, retikulosit meningkat.
Diagnosis pada kasus ini?
a. Anemia defisiensi besi
b. Anemia hemolitik

76 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Anemia penyakit kronik
d. Anemia aplastik
e. Thalassemia

40. pasien anak 8 tahun dibawa ke rs karena tidak sadar. Kejadiannya setelah pasien tersedak
kelereng. Dari pemeriksaan tampak sianosis, bibir biru, pucat, akral dingin, tidak sadar.
Tindakan apa yang pertama dilakukan?
a. Kompresi jantung
b. Trakeostomi
c. Kejut jantung DC shock
d. Oksigenasi
e. Pasang infus

41. 10 tahun, datang diantar ibunya ke poliklinik dengan keluhan demam 1 minggu yll. Riwayat
pilek berulang dan nyeri sendi berpindah-pindah. Pasien bertempat tinggal di rumah susun
yang padat penghuninya. TTV normal. Dari pemeriksaan fisik didapatkan bising pansistolik 1 jari
lateral ICS VI linea midclavicula sinistra. Bakteri yang menjadi etiologi kasus di atas adalah …
a. Streptococcus viridans
b. Streptococcus B-hemolyticus grup A
c. Streptococcus aureus
d. H. influenza
e. Klebsiella

42. pasien umur 5 tahun dibawa ke ugd dengan keluhan sesak sejak 1 hari yang lalu, sebelumnya 3
hari yang lalu px panas sumer. pada pemeriksaan ditemukan pseudomembran berwarna hijau
kehitaman diorofaring. jika bercak diangkat berdarah. pada pemeriksaan biakan didaparkan
warna hitam pada sediaan telurit. Dx?
a. Laringofaringitis
b. Botulinum
c. Difteri
d. Laringitis
e. Asma bronkiale

77 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
43. Anak perempuan, usia 8 tahun, datang dengan mencret lebih dari 3-5x, cair, ampas sedikit,
disertai lendir dan darah, demam ringan. HR 125x/menit, RR 24x/menit, t 37,8C. Pada
pemeriksaan perut kembung, BU meningkat, nyeri perut. Pada pemeriksaan didapatkan:
entamoeba hystolitica (+). Terapi apa yang diberikan?
a. Ampicillin
b. Cefixim
c. Trimetropim
d. Kloramfenikol
e. Metronidazole

44. anak 10 tahun datang diantar oleh ibunya dengan keluhan anak tampak kuning sejak 1 hari
yang lalu. Kencing berwarna seperti air teh. Selain itu anak juga tampak lemas, mual muntah.
Sebelumnya teman satu kelasnya juga mengalami hal yang sama. Dari pemeriksaan fisik
didapatkan vital sign, nadi 102x/menit, suhu: 37,2 C, sklera iketerik +/+. Pada pemeriksaan yang
pasti dapat ditemukan adalah
a. HbsAg (+)
b. KbeAg (+)
c. IgM-HAV (+)
d. HAV antigen (+)

45. Seorang anak 16 bulan dibawa ke puskesmas dengan keluhan sulit makan sejak usia 7 bulan.
Pasien masih minum asi dan makanan pendamping namun hanya mau makan sedikit. BBL
3,4kg. BB saat ini 8,2kg. Dari hasil pemeriksaan fisik di dapatkan gizi kurang, pucat, dan (lupa).
Dari hasil pemeriksaan fisik di dapatkan Hb 8,2 mg/dl, leukosit 6.500, trombosit 435.000, MCV
70, MCH 23, dari hasil hapusan darah didapatkan hasil anisopoikilositosis. Apa terapi untuk
kasus diatas?
a. Memberikan vitamin K
b. Memberikan makanan tambahan
c. Pemberian riboflavin
d. Pemberian asam folat
e. Pemberian tablet besi

78 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
46. Anak usia 2th datang ke pkm dengan keluhan bercak putih pada gusi dan lidah sejak 3 hari yll,
nafsu makan menurun, pemeriksaan fisik bercak putih pada gusi dan lidah tidak menghilang
walau sudah d sikat. Organisme yang paling mungkin menyebabkan hal ini adalah
a. Histoplasma capsulatum
b. Blastomyces dermatitis
c. Candida albicans
d. Candida krusei
e. Aspergillus niger

47. Seorang anak laki2 usia 6 thn batuk sejak 3 hari ini, batuk trus menerus sepanjang hari sampai
suara serak dan mengeluarkan dahak. Tidak ada riwayat alergi. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan retraksi pada dada dan stridor. Dx?
a. Pertussis
b. Sindroma croup
c. Laringotrakeitis
d. Laringodifteri
e. Bronchitis

48. Anak laki-laki usia 5 tahun datang ke UGD dengan keluhan sesak dan batuk. Pasien sering sesak
sejak kecil. Tampak sesak, RR 30-36x/menit, nadi 102x/menit, tak tampak pucat. Terapi yang
tepat untuk pasien tersebut adalah...
a. B-agonis kerja lama
b. B-agonis kerja cepat
c. Dexamethasone
d. Aminofilin
e. Ipratropium bromida

49. Seorang anak usia 10 bulan dibawa ibunya dengan keluhan belum bisa duduk. Riwayat bayi
lahir dengan BB 2700gr usia kehamilan 38 minggu saat ibu berusia 45 tahun. Pada pemeriksaan
ditemukan wajah khas dengan pangkal hidung yang melebar dan lidah besar. Diagnosis pasti
pasien ini dapat ditegakkan pada usia?
a. 0 – 3 tahun
b. 3 – 12 bulan
c. 1 – 5 tahun

79 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. 6 – 10 tahun
e. > 10 tahun

50. Seorang bayi baru lahir dengan usia kehamilan 28 minggu tampak lemah dengan retraksi
dinding dada, nafas cuping hidung dan akrosianosis. APGAR score pada menit 1-5 adalah 7/8.
Apakah temuan radiologis pada pemeriksaan foto X-ray thorax?
a. Honey comb appearance
b. Ground glass appearance
c. Hiperlusensi thorax
d. Boot shape appearance

51. Seorang anak perempuan, usia 4 tahun dibawa ke UGD dengan keluhan tertelan uang koin
logam 1000. Tidak ada riwayat batuk dan sesak. Saat ini pasien tidak dapat makan dan minum.
Di manakah letak benda asing tersebut?
a. Bronkus
b. Esophagus bagian kardial
c. Krikofaring
d. Esophagus bagian fundus
e. Trakea

80 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
BEDAH

1. Seorang perempuan berusia 25 tahun datang ke UGD dengan keluhan nyeri perut kanan bawah
sejak 1 hari yang lalu. 3 hari yang lalu demam, mual dan muntah. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan tekanan darah 100/90 mmHg, denyut nadi 90 kali/menit, temperatur 38,5oC,
rovsing sign (+). Pada pemeriksaan laboratorium Hb 11 g/dl, hitung leukosit 17.000/mm 3, beta
hcg (-). Apakah diagnosa yang paling mungkin?
A. Cystitis
B. Pankreatitis
C. Kolesistitis
D. Apendisitis akut
E. Kehamilan Ektopik Terganggu

2. Seorang laki-laki berusia 20 tahun datang ke IGD RS dibawa karena keluhan sesak mendadak
tiba-tiba setelah kecelakaan lalu lintas 2 jam yang lalu. Pasien tidak memiliki riwayat penyakit
paru. Pada pemeriksaan tanda vital didapatkan kesadaran menurun, tekanan darah 90/60
mmHg, denyut nadi 112 x/menit, frekuensi napas 28 x/menit, suhu 36,70C. Pemeriksaan fisik
didapatkan warna bibir kebiruan, deviasi trakea ke arah kanan, ketinggalan bernapas, fremitus
melemah, perkusi hipersonor, suara pernapasan melemah hingga menghilang. Apa diagnosis
yang paling mungkin dari kasus di atas?
A. Miokard infark akut
B. Pneumothorax spontan sekunder
C. Pneumothorax ventil
D. Pneumothorax iatrogenik
E. Syok hipovolemik

3. Laki-laki 18 tahun terlibat perkelahian, siku kanan terpukul besi. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan: tekanan darah 130/70 mmHg, nadi 80x/menit, laju pernapsan 16x/menit. Kelainan
mengenai nervus apa?
A. N. peroneus
B. N. radialis
C. N. medianus
D. N. tibialis
E. N. ulnaris

81 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016

4. Laki2 26 thn ke ugd dengan perdarahan pada paha diameter 5x5cm. Disertai keluhan tidak dpt
kencing dan ... pemeriksaan fisik kesadaran apatis, tensi 90/palpasi, denyut nadi cepat dan
lemah, akral dingin, luka pada regio femoris permukaan bersih. Riwayat peny. ginjal disangkal.
Leuko 13.500 Hb 7,5 ast 120 alt 130. Dx luka paha dan AKI. Mekanisme penyebab AKI?
A. Perdarahan
B. Penyakit kardiovaskular
C. Distrbusi cairan
D. Ruptur ekstrarenal
E. Ruptur intrarenal

5. Seorang laki-laki 35 tahun datang ke UGD setelah terjatuh dari tangga ketika bekerja 8 jam yang
lalu. Pasien mengeluhkan tidak bisa berkemih. Pada pemeriksaan fisik, tanda vital dalam batas
normal, jejas pada abdomen bawah dan femur kiri. Kateter dipasang keluar urine merah darah
sekitar 500cc. Pemeriksaan radiologis seperti gambar. Diagnosa?
A. Fistula vesikorektal
B. Rupture buli
C. Rupture uretra
D. Fistula vesikokutan
E. Fraktur pelvis

6. Pasangan menikah belum punya anak, analisis sperma suami jumlah 7 juta, motilitas 30%,
morfologi normal 5%. Diagnosis?
A. Astenozoospermia
B. Oligozoospermia
C. Teratozoospermia
D. Azoospermia
E. Normozoospermia

7. Pasien usia 40 tahun mengeluh nyeri pinggang menjalar keperut, disertai nyeri saat berkemih.
Terdapat keluhan kencing berpasir. Pemeriksaan fisik dan Vital sign dalam batas normal.
Pemeriksaan awal yang dibutuhkan adalah:
a. Rontgen
b. USG

82 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Urinalisa
d. IVP
e. Ct. Scan

8. Anak laki-laki 7 tahun diantar ibunya dengan keluhan demam sejak 5 hari yang lalu disertai
muntah. Ibu pasien mengaku kencing anaknya berwarna keruh. Pada pemeriksaan fisik
ditemukan seperti pada gambar. Diagnosa pada pasien adalah

a. Fimosis
b. Parafimosis
c. Hipospadia
d. Epispadia
e. Tumor uretra

9. Pasien wanita 30 tahun datang dengan keluhan benjolan pada leher 2x2x3 cm. Kenyal berbatas
tegas tidak nyeri. Pemeriksaan FT4 dan TSH dalam batas normal. Pemeriksaan biopsi jarum
halus kesan meragukan. Pemeriksaan apa yang perlu dilakukan selanjutnya?
a. Anti TPO
b. USG tiroid
c. CT Scan tiroid
d. MRI tiroid
e. Selidik tiroid

10. Seorang laki-laki 60 tahun datang dengan keluhan BAK pancaran lemah, dan tidak lampias. Pada
pemeriksaan colok dubur teraba prostat, kenyal, permukaan tidak berbenjol-benjol serta tidak
nyeri tekan. Apa diagnosa pada pasien diatas?

83 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Batu buli-buli
b. Batu prostat
c. Striktur uretra
d. Pembesaran prostat
e. Tumor uretra

11. Laki-laki, 34 tahun, datang dengan keluhan muntah darah 3x. Pada pemeriksaan didpatkan
perut tegang, nyeri tekan dan nyeri lepas, bising usus menurun. Distensi (+) pemeriksaan yg
dilakukan
a. Ultrasonografi
b. Foto polos 3 posisi
c. Foto polos 2 posisi
d. Barium enema
e. Ct scan abdomen

12. Pasien wanita berusia 30 tahun datang ke UGD rumah sakit dengan keluhan paha kanan
pasien tersiram air panas. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tanda vital dalam batas normal.
Pada betis kanan ditemukan kulit eritema disertai vesikel dan bula, berapa derajat luka
bakar pada pasien ini?
a. Derajat 1
b. Derajat 2A
c. Derajat 2B
d. Derajat 3
e. Derajat 4

13. Laki-laki 68 tahun datang ke IGD dengan keluhan sulit BAK, terasa tidak puas, pancaran kencing
terputus-putus dan terasa nyeri. pada pemeriksaan fisik didapatkan pembesaran prostat (-),
polus superior teraba, nyeri +, kosistensi kenyal, berdungkul – diagnosa pada pasien adalah?
a. Prostatitis
b. BPH
c. CA Prostat
d. Tumor buli
e. Ca buli

84 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
14. Seorang laki-laki berusia 45 tahun dating dengan keluhan mengalami luka bakar diseluruh
kepala, alis, dahak mengandung material arang, dada, perut kedua tangan dan kedua paha
terbakar. Penatalaksanaan awal apa yang di berikan?
a. Terapi cairan sesuai luas luka bakar
b. Cricoitomi
c. Pemasangan alat bantu nafas dengan EVM
d. Balut luka dengan kasa basah untuk mengurangi penguapan
e. Tracheostomi

15. Laki-laki 50 tahun datang ke iGD dengan keluhan di pukul oleh seseorang di bagian siku kanan,
apakah yang mengalami kerusakan.
a. Saraf Medial
b. Saraf Radius
c. Saraf Ulna
d. Saraf Axilaris
e. Saraf Humeri

16. Laki-laki 30 th datang dengan keluhan kencing bercabang, kemukinan pasien mengalami kelaian
pada:
a. Ureter
b. Uretra
c. Vesikourunaria
d. Ginjal
e. Prostat

17. Seorang laki-laki berusia 27 th dgn keluhan susah BAK setelah kecelakaan lalu lintas dan
mengenai bagian perut bagian bawah dan paha kiri. (gambar x-ray BNO & foto femur sinistra)
Dari PF ditemukan urine kemerahan, Diagnosis:
a. Ruptur buli-buli
b. Ruptur prostat
c. Ruptur uretra
d. Ruptur renalis
e. Ruptur ureter

85 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
18. Anak usia 17 tahun dengan keluhan benjolan pada leher sebelah kiri dan kanan. Anak sering
merasa berdebar Debar dan berkeringat dingin. Dari hasil pemeriksaan benjolan tersebut ikut
saat menelan. Diagnosis pada pasien ini
a. Struma nodosa
b. Struma difusi
c. Penyakit graves
d. Tiroiditis hasimoto
e. Nodul tiroid

19. Laki-laki 34 thun mengalami nyeri perut sejak 1 hari yang lalu. Nyeri dirasakan awalnya pada
daerah umbilikal kemudian menjalar keperut kanan bawa, keluhan juga disertai mual, muntah.
TTV TD 120/80 mmHg, nadi 80x/menit. R 16x/menit, suhu 38,5. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan tanda rovsing sign positif. Apa diagnosa pada kasus tersebut?
a. Appendisitis akut
b. Appendisitis kronis
c. Appendisitis infiltrate
d. Peritonitis
e. Hernia Inguinalis Lateralis

20. Seorang laki-laki mengalami kecelakaan lalu lintas dirujuk kepuskesmas, dipuskesmas pasien
sudah dipasangkan bidai. Dari pemeriksaan didapatkan fraktur cruris dektra. Vital sign TD
120/80 mmHg, nadi 80x/menit, suhu 36,5. respirasi 18x/menit. Dokter akan merujuk pasien ke
pusat bedah dalam jarak waktu 6 jam perjalanan. Pasien terus terusan menjerit kesakitan. Apa
yang sebaiknya dilakukan oleh dokter?
a. Mengencangakan balutan bidai
b. Memasang infus dan RL
c. Memeriksa kembali tanda-tanda edema, pulpunus
d. Memberikan atropine
e. Merujuk kekabupaten secepatnya

21. Seorang wanita datang ke igd dengan keluhan luka pada betis depan. Pasien megatakan luka
didapat setelah mengalami kecalakaan bermotor. Dari pemeriksaan didapatkan luka berukuran
5 x 7 cm, terdapat penonjolan tulang dan kotor. Diagnosa yang paling tepat adalah
a. Fraktur terbuka tulang patella grade 1

86 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
b. Fraktur terbuka tulang femur grade 2
c. Fraktur terbuka tulang tibia grade 2
d. Fraktur terbuka tulang tibia grade 3
e. Fraktur terbuka tulang femur grade 1

22. Seorang pria 38 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri pada kemaluannya setelah terjatuh
dari sepeda yang mengenai selangkangannya, pada pemeriksaan di dapatkan darah pada MUE
dan pada colok dubur didapatkan floating prostat, diagnose pada pasien tersebut?
a. Rupture uretra posterior
b. Rupture uretra anterior
c. Rupture buli-buli
d. Rupture ginjal
e. Fraktur penis

23. Laki-laki mengeluhkan keluar darah dari dubur. Dari RT ditemukan massa (permukaan dan
bentuknya lupa). Diakui sering berhubungan dengan sesama jenis. Diagnosis?
A. Proktitis
B. Gastritis akut
C. Ulkus rektum/ kolon
D. Polip rekti

24. Anak usia 8 tahun di antar ibunya ke igd rs dengan keluhan kemaluan membengkak dan nyeri,
pada awalnya kemaluannya dibuka dan tidak bisa kembali lagi, diagnosanya?
a. Parafimosis
b. Fimosis
c. Balanitis
d. Epispadi
e. Hipospadia

25. Laki-laki 27 tahun terjatuh dari sepeda motor tampak kesakitan, pasien tampak somnolen. Td
80/50, n 112x/m, rr 30 x/m terdapat fraktur terbuka di kaki kiri pasien, tampak lebam di perut
kanan pasien, apa tatalaksana awal yang tepat?
a. Menghentikan perdarahan dan menggantikan cairan yang hilang

87 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
26. laki-laki 22 tahun datang dengan tidak sadarkan diri setelah mengalami kecelakaan lalu lintas,
tanda vital pasien 110/60, nadi 88, rr 20 t 37.6, pasien masih mampu membuka mata dengan
respon verbal, tangan di cubit fleksi dan bicara namun tidak jelas. Berapa nilai GCS pada pasien
ini?
a. E3M3V3
b. E2M4V3
c. E3M2V2
d. E2M4V3
e. E3M2V3

27. Pasien wanita 26 th datang dengan keluhan nyeri menjalar ke perut kanan bawah yg awalnya
dari ulu hati. Demam (+) psoas sign (+) obturator sign (+) nyeri tekan (+). Diagnosa?
A. Kolelitiasis
B. KET
C. Adnexitis
D. Appendisitis akut
E. Peritonitis ec appendicitis

28. Laki-laki (60 tahun) datang ke IGD RS dengan keluhan gangguan buang air kecil sejak 1 bulan
yang lalu. Pada pemeriksaan fisik didapatkan pembesaran prostat, konsistensi kenyal dan
bagian atas tidak teraba. Apakah diagnosis pada pasien diatas?
a. Batu uretra
b. Batu ureter
c. Batu ginjal
d. Sistitis
e. Pembesaran prostat jinak

29. Pria 60 th datang dengan keluhan kencing tidak lampias, sering kencing pada malam hari. Dari
pemeriksaan RT pada prostat segmen atas tidak teraba, nodul (-) nyeri (-). Berapa volume
prostat pada pasien tsb?
A. 20cc
B. 30cc
C. 40cc
D. 50cc

88 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
E. >60cc

30. Pasien laki-laki 70 th dtg dengan keluhan keluar benjolan dari lipat paha kanan, sudah 2 hari ini.
Sebelumnya benjolan pernah sampai ke kantung pelir. Pasien mengeluh mual muntah dan
perut kembung. Pemeriksaan fisik dbn, status lokalis ada benjolan diregio inguinal kanan dan
menetap. Riwayat batuk lama (+) diagnosa?
A. Hernia femoralis inkarserata
B. Hernia inguinal direct
C. Hernia inguinalis lateral irreponibel
D. Hernia inguinalis lateral inkarserata
E. Hernia inguinalis lateral ireponibel

31. Seorang laki-laki usia 28 tahun mengalami kecelakaan lalu lintas dibawa ke IGD, sebelumnya
telah dipasang kateter urine dan keluar urin bercampur darah sebanyak 50cc, pada
pemeriksaan fisik ditemukan jejas di bagian pinggang, maka pemeriksaan penunjang apa yang
sebaiknya dilakukan?
A. Sistografi
B. Intravenous pyelografi
C. Pyelografi
D. Uretrografi
E. CT Scan

32. Laki-laki usia 4 tahun dibawa ibunya ke PKM dengan keluhan susah BAK. pasien mengeluh nyeri
saat BAK. demam (+). pada pemeriksaan fisik didapatkan kontriksi cincin preputium, non
resectable forskin. apa terapi yang tepat
A. Sirkumsisi
B. dilatasi preputium
C. antibiotik salep
D. antibiotik oral
E. antiinflamasi

33. Pasien usia 35 th datang keluhan bab berdarah. darah tidak bercampur feses. nyeri saat BAB.
dari pemeriksaan fisik didapatkan benjolan di tepi anal arah jam 3, nyeri (+), darah (+) merah
(+). Diagnosis:

89 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Polip recti
B. Hemoroid interna
C. Hemoroid externa
D. Karsinoma colon
E. IBD

34. Tn. Purnomo 25 tahun atlit badminton mengeluh nyeri pada nyeri pada kantong pelirnya, nyeri
dirasa menjalar hingga ke selangkangan. Pada PF palpasi skrotum tampak tidak simetris dan
lebih tinggi sebelah. Nyeri saat diangkat. Apa kemungkinan diagnosa
A. Orchitis
B. Epididimitis
C. Hidrokel
D. Torsio testis
E. Varikokel

35. Laki-laki 28 tahun datang ke IGD dengan ambulan puskesmas dengan keluhan 4 jam
sebelumnya kecelakaan. TTV dalam batas normal, didapatkan jajes pada abdomen bawah dan
femur kiri. Terpasang kateter dengan urine 20cc darah. Apakah diagnosisnya?
A. Rupture buli intraperitoneal
B. Fisura vesiko kutan
C. Fisura vesiko rektal
D. Rupture buli ektraperitoneal
E. Fraktur pelvis

36. Laki-laki 60 tahun nyeri pinggang kanan, pemeriksaan fisik ditemukan nyeri CVA kiri, pada
pemeriksaan IVP di temukan adanya batu di pyelum ginjal kanan. Penatalaksanaanya adalah?
A. ISWL
B. INL

37. Seorang pria usia 30 tahun datang ke IGD dengan keluhan saat bangun tidur tiba-tiba terasa
nyeri pada testis sebelah kiri. Pada saat dilakukan pemeriksaan tampak terstis tidak simetris
dan ketika testis diangkat terasa sangat nyeri. Berapa lama waktu yang tepat untuk dilakukan
terapi definitif?
A. 1 jam

90 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. 2 jam
C. 4 jam
D. 5 jam
E. 7 jam

38. Pasien laki-laki umur 43 tahun datang ke IGD dengan keluhan ada benjolan di lipat paha sejak 2
hari yang lalu. 5 hari yang lalu benjolan dapat masuk sendiri pada saat tidur. Tetapi sejak 2 hari
ini benjolan tidak bisa masuk kembali dan terasa nyeri. Apakah diagnosis yang tepat pada soal
diatas?
A. Hernia inkarserata
B. Hernia ireponibel
C. Hernia stangulata
D. Hernia reponibel
E. Hernia komplikata

39. Pasien laki-laki 17 tahun datang dengan keluhan salah satu buah zakar tidak ada isi nya.
Manakah perkataan dokter yang tepat?
A. Tidak hanya anda, 50% laku-laki berisiko seperti anda
B. Ini merupakan kongenital
C. Masdesu broo

40. Laki-laki 50 tahun dengan keluhan nyeri perut post KLL 30 menit yang lalu. Pemeriksaan fisik
TTD 90/60, nadi 112 lemah, RR 28. Penatalaksanaan yang tepat adalah:
A. Infus dextrose 10%
B. Infus RL
C. Transfusi Whole blood
D. Resusitasi
E. Tranfusi PRC

41. Seorang perempuan 45 th, datang ke IGD dengan keluhan muntah, perut kembung dan tidak
bisa BAB 3 hari. Saat dilakukan pemeriksaan fisik TD 110/70 mmHg, N 100x/m, RR 22 x/m, Tax
37,2 °C. Pemeriksaan abdomen didapatkan cembung, bising usus menurun, nyeri tekan
abdomen defans muskular +. Pemeriksaan lab: Hb 11 gr/dL, Leukosit 17.000. Apa diagnosis
yang mungkin?

91 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Demam tifoid
B. Peritonitis
C. Pankreatitis akut
D. Konstipasi
E. Filariasis

42. Laki-laki usia 37 tahun datang dengan keluhan sulit menelan makanan. Awalnya pasien bisa
makan makanan padat dibantu dengan minum. Kini, pasien hanya bisa makan makanan cair.
Pasien mengeluh batuk dan muntah saat makan. Pemeriksaan rontgen ditemukan dilatasi
esophagus. Diagnosis:
A. Myasthenia gravis
B. Akalasia
C. Diertikulum
D. Esofagitis
E. Atresia ani

43. Wanita usia 23 tahun datang dengan keluhan benjolan pada payudara. Benjolan semakin
teraba saat menstruasi. Tanda vital dalam batas normal. Status lokalis: bulat, kenyal, ukuran 2
cm, mobile. Diagnosa?
A. FAM
B. Fibrokistik
C. Piloides
D. CA Mammae

44. Seorang pasien laki-laki usia 70 tahun datang dengan keluhan susah berkemih sejak kurang
lebih 1 bulan disertai demam. Tanda-tanda vital normal. Pemeriksaan fisik: RT didapatkan
pembesaran prostat ringan, diffuse, nyeri tekan prostat (+). Diagnosa?
A. BPH
B. CA prostat
C. CA Buli
D. Prostatitis
E. Uretritis

92 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
45. Pasangan suami istri sudah menikah 2 tahun namun belum punya anak. Istri haid teratur. Suami
memeriksakan spermanya ke dokter. Didapatkan hasil jumlah sperma yang bergerak sebanyak
40%. Disimpulkan bahwa sperma suami...
A. Oligosperma dan azosperma

46. Seorang pasien laki-laki 28 tahun datang dengan keluhan belum memiliki anak sudah 4 tahun
menikah. Frekuensi berhubungan dengan istri normal. Tidak memakai kondom dan kontrasepsi
apapun. Pada pemeriksaan fisik didapatkan gambaran seperti cacing pada skrotum. Apa
pemeriksaan fisik yang perlu dilakukan?
A. Hormon FSH
B. Hormon LH
C. Analisis semen
D. Hormon testosteron
E. Hormon estrogen

47. Laki-laki 33 tahun nyeri pinggang kanan hilang timbul sejak 4 hari. Neri seperti ditusuk-tusuk.
Perubahan posisi tidak membaik. (ada foto). Diagnosis?
A. Uretherolithiasis
B. Vesicolithiasis
C. Uretherolithiasis dextra
D. Nefrolithiasis dextra
E. Pyelonefritis dextra

48. Seorang anak usia 14 tahun datang ke UGD dengan keluhan testis kiri nyeri, posisi lebih
horizontal dibandingkan dengan testis kanan. Nyeri dirasakan sejak 1 jam yang lalu. Interval
waktu untuk mendiagnosis pasien tersebut?
a. 1 jam
b. 2 jam
c. 4 jam
d. 5 jam
e. 7 jam

93 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
49. Seorng anak usia 14 tahun datang ke UGD dengan keluhan testis kiri nyeri, posisi lebih
horizontal dibandingkan dengan testis kanan. Nyeri dirasakan sejak 1 jam yang lalu. Interval
waktu untuk mendiagnosis pasien tersebut?
a. Torsio testis
b. Orchoepididimitis
c. Tumor testis
d. Varikokel
e. Hidrokel

50. Seorang anak laki-laki berusia 2 tahun dibawa ke puskemas oleh orang tuanya dengan keluhan
ujung penis membesar dan nyeri saat berkemih. Riwayat demam hilang-timbul. Ujung
preputium kecil dan terlihat edema. Penatalaksanaan yang paling tepat:
a. Parafimosis
b. Fimosis
c. Balanitis obliterans xeroticans
d. Tumor testis

51. Seorang pria usia 28 tahun dibawa ke UGD post KLL. Jejas pada punggung kanan+hematuria

Berikut adalah hasil MRI pasien di atas. Trauma ginjal yang terjadi dapat dikategorikan dalam
grade.
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

94 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
52. Seorang pria 28 tahun dibawa ke UGD post KLL. Tidak bisa berkemih. Terdapat jejas pada
abdomen bawah kiri dan femur kiri. Setelah dipasang kateter keluar urin bercampur darah
500cc. Hasil pemeriksaan foto polos abdomen sebagai berikut.

Penatalaksaan awal yang paling tepat pada pasien adalah …


a. Pertahankan kateter
b. Eksplorasi laparotomy
c. Repair laparoskopi
d. Sistoskopi diagnostic

53. Seorang pria 28 tahun dibawa ke UGD post KLL. Tidak bisa berkemih. Terdapat jejas pada
abdomen bawah kiri dan femur kiri. Setelah dipasang kateter keluar urin bercampur darah
500cc. Hasil pemeriksaan foto polos abdomen sebagai berikut.

Diagnose pasien tersebut adalah …


a. Ruptur buli
b. Ruptur uretra
c. Ruptur ureter

95 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Ruptur ginjal

54. Seorang laki-laki, 60 tahun datang dengan keluhan BAB berdarah. Darah dikeluhkan keluar
setiap kali selesai BAB dan menetes. Laki-laki tersebut juga mengeluhkan keluar benjolan dari
anus yang dapat dimasukkan kembali dengan bantuan jari. Beberapa hari ini, mengeluh lemas
dan pucat. Dari hasil pemeriksaan didapatkan kesadaran compos mentis, tekanan darah,
denyut nadi, laju pernafasan, dan suhu dalam batas normal, konjungtiva anemis. Dari
pemeriksaan rectal touche didapatkan tonus sfingter ani kuat, mukosa licin, ampula kosong,
terdapat darah di sarung tangan. Diagnosisnya adalah
a. Hemoroid eksterna
b. Hemoroid interna
c. Polip recti
d. Karsinoma colon

55. Seorang pria dibawa ke UGD post KLL. Jejas pada abdomen bawah dan femur. Dipasang kateter
dari puskemas dengan produksi urin 20 CC urin merah. Diagnosa pasien adalah

a. Rupture buli intraperitoneal


b. Rupture buli ekstraperitoneal
c. Rupture uretra
d. Rupture ureter
e. Rupture ginjal

56. Seorang pria dibawa ke UGD post KLL. Jejas pada abdomen bawah dan femur. Dipasang kateter
dari puskemas dengan produksi urin 20 CC urin merah. Pemeriksaan penunjang yang tepat …

96 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016

a. Sistografi
b. Ureterografi
c. IVP
d. USG abdomen

57. Pasien laki-laki 18 tahun datang dengan keluhan nyeri pada buah pelir sebelah kiri. Nyeri terus
menerus dan meluas hingga ke perut. Keadaan umum pasien tampak kesakitan dan vital sign
dalam batas normal. Pada pemeriksaan fisik tampak buah pelir sebelah kiri lebih besar dan
lebih tinggi dibandingkan sebelah kanan dan melintang. Diagnosis untuk pasien tersebut
a. Hernia skrotalis
b. Torsio testis
c. Epididimitis

58. Anak usia 5 tahun dibawa ibunya ke dokter dengan keluhan nyeri saat kencing. Pasien juga
merasa tidak bisa menahan kencing. Tidak ada demam. Pemeriksaan apa yang harus dilakukan?
a. Urin tamping tengah
b. Urin tamping akhir
c. Darah lengkap
d. Urin lengkap

59. Seorang pria 70 tahun datang dengan keluhan benjolan pada lipat paha. Benjolan tidak bisa
masuk sejak 8 jam lalu, terdapat riwayat benjolan dapat keluar masuk sejak 1 tahun lalu. pasien
juga mengeluhkan mual, muntah, perut kembung. Pada pemeriksaan fisik didapatkan nyeri
pada benjolan. Diagnosa pasien adalah

97 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Hernia inguinalis inkarserata
b. Hernia femoralis inkarserata
c. Hernia inguinalis reponibel
d. Hernia femoralis irreponibel
e. Hernia inguinalis reponibel

60. Seorang wanita dibawa ke UGD dengan keluhan demam menggigil. Pada pemeriksaan fisik
didapatkan urin keruh. Nyeri ketok CVA (+). Urinalisis: leukosit 20-30/lpf, eritrosit 3-5/lpf.
Terapi:
a. Ciprofloksasin 2x400mg iv
b. Amoxicillin iv
c. Cefotaxim iv
d. Ceftriaxone iv

61. Laki-laki umur 36 tahun main futsal terjatuh angkelnya terkilir kena bagian posterior, benjol /
edem dalam 15 menit, tidak bias dibuat jinjit, diagnose kasus tersebut adalah …
a. Fraktur ligament calcaneus
b. Tendinitis Achilles

62. Seorang laki-laki usia 33 tahun mengeluh nyeri pinggang sebelah kanan sejak 4 bulan yang lalu
hilang timbul. Hasil BOF (foto BOF dengan bayangan opaque di proyeksi ginjal dextra). Apa
diagnosanya?
a. Urethrolithiasis dextra
b. Vesikolithiasis
c. Nephrolithiasis dextra
d. Pyelonephritis dextra
e. Sistitis

63. Seorang laki-laki mengeluh buah zakar sebelah kanan bengkak. Terasa nyeri. Pada pemeriksaan
didapatkan testis dextra lebih odem dan horizontal dibanding sinistra. Apa diagnosisnya?
a. Torsio testis
b. Epididymitis
c. Orchitis

98 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
64. Pria usia 60thn, dengan keluhan sulit BAK, BAK didahului dengan mengedan, dan sering
menetes, Kelainan ini terjadi pada …
a. Uretra pars prostatica
b. Uretra pars membranosa

65. Laki-laki usi 7 tahun, mengalami sulit buang air kecil, IVP menunjukkan adanya indentasi pada
bagian bawah vesika urinaria. Diagnosis yang paling mungkin adalah
a. Karsinoma prostat
b. Tumor buli-buli
c. Hyperplasia prostat
d. Tumor rectum
e. Sistitis kronis

66. Dibawah ini yang termasuk teknik untuk memeriksa adakah darah yang bercampur dengan
cairan serebrospinal pada fraktur basis cranii adalah …
a. Brill hematoma
b. Battle’s sign
c. Racoon’s eye
d. Meningeal sign
e. Halo sign

67. Ny. 20 thn, datang ke UGD dengan keluhan Perut kembung, nyeri seluruh perut disertai demam
10 hari suhu tinggi terutama malam hari. TD 120/80 N 98 RR 28. Pmx perut cembung, nyeri
tekan seluruh perut, BU menurun. Foto polos abdomen didapatkan gambaran udarah bebas
intra peritonium. Diagnose yang tepat adalah …
a. Abses
b. Ulkus peptikum
c. Peritonitis
d. Appendicitis

68. Ny. 45 thn datang ke poli klinik. Dengan keluhan Benjolan pada anus, tidak masuk walau sudah
di dorong dengan tangan 1 hari ini, disertai BAB darah segar selama 1 tahun ini. TTV normal.
Pada kasus tersebut, tergolong dalam grade berapa?
a. 1

99 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
b. 2
c. 3
d. 4
e. 5

69. Seorang bayi baru lahir di puskesmas, bayi langsung menangis warna kulit merah gerak aktif,
pmx fisik detak jantung 140x/mnt RR 44x/mnt, pmx abdomen: usus berada di luar abdomen
terlapisi selaput. Tindakan awal apa yg dilakukan?
a. Dibalut kassa steril yang sudah dibasahi cairan fisiologis
b. Dibalut kassa steril yang dibasahi cairan povidon iodin
c. Dibalut kassa steril yang diberi salep antibiotic
d. Dibalut kassa steril yang dibasahi alkohol

70. Laki2, 70 th, tidak bisa menahan kencing, selalu terbangun saat tidur mlm untuk BAK, pancaran
lemah, RT: teraba masa prostat lunak, tdk nyeri. Dx tsbt adalah …
a. Batu uretra
b. Batu buli
c. Hyperplasia jinak protat

71. Ada gambar penis anak kecil. Preputium sulit digerakkan, ada bendungan di preputiumnya.
Panas badan, leukosit 11000. Dx yaitu?
a. Fimosis
b. Parafimosis
c. Urethritis

72. Pasien datang ke IGD dengan keluhan paha kanan melepuh setelah tersiram air panas. dari
pemeriksaan fisik didapatkan paha kanan hiperemis dan terdapat bula (+). Berapakah derajat
luka bakar pasien tersebut?
a. Derajat I
b. Derajat II
c. Derajat IIA
d. Derajat IIB
e. Derajat IV

100 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
73. Pasien datang ke dokter dengan keluhan kaki kanan bengkak di daerah dorsum pedis, dokter
menyarankan foto AP. Foto radiologi yang dimaksud dokter adalah …
a. Foto ankle dextra lateral
b. Foto ankle dextra oblique
c. Foto calcaneus
d. Foto dorsum pedis dextra lateral
e. Foto dorsum pedis dextra oblique

74. Bayi, usia 11 buan dibawa ibunya ke RS karena perut kembung sejak 2 hari yang lalu. Mual (+),
muntah (+). Pasien juga tidak kentut dan BAB. Riwayat diare 3 hari sebelumnya. Pemeriksaan
fisik: bayi tampak rewel, abdomen distended, teraba massa sejajar garis umbilicus. Dx yg tepat
kasus ini?
a. Invaginasi
b. Atresia duodenum
c. Diverticulum Meckel
d. Hirschprung disease

75. Seorang laki-laki usia 14 tahun mengeluh nyeri oada testis kiri. Riwayat demam (-), riwayat
terapi sebelumnya (-). Pemeriksa fisik testis kiri tampak bengkak dan lebih tinggi dibanding
testis kontralateral. Dalam waktu berapa lama harus segara dilakukan terapi definitif?
a. 1 jam
b. 2 jam
c. 4 jam
d. 5 jam
e. 7 jam

76. pasien 40 tahun dibawa ke UGD karena mengalami kecelakaan lalu lintas. dari pemeriksaan fisik
didapatkan vital sign normal, terdapat hematom pada pinggang sebelah kiri dan setelah
dilakukan pemasangan kateter urin berwarna merah. Diagnosa yang tepat adalah
a. ruptur ginjal
b. ruptur ureter
c. ruptur uretra inferior
d. ruptur uretra posterior
e. rupture buli-buli

101 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
77. Laki2 35 th mengeluh nyeri perut kanan atas, nyeru trs menerus, disertai demam tidak tinggi.
Pmx fisik TD 120/70 N 80 RR 22 t 37 nyeri tekan perut kanan atas, hepar teraba 3 jari di bwh
arcus costae, fluktuatif, tepi teraba lunak. Lab Hb 10.5 lekosit 7900 trombosit 200.000 AST 20
ALT 22. Pemeriksaan feces di temukan "gambar". Diagnosa yang paling mungkin …
a. Kolangitis
b. Kista hepar
c. Hepatoma
d. Hepatitis
e. Abses hepar amubik

78. Laki laki 65 tahun, datang dengan keluhan nyeri perut bawah, BAK sedikit sedikit, jika BAK
pancaran menjadi dua, Dari pemeriksaan fisik perut tampak cembung + nyeri tekan suprapubik.
Tatalaksana awal?
a. Diuretic
b. Pemasangan infus
c. Pemasangan kateter
d. Pemberian anlgesik

79. Laki2 35 thn, mengeluh gangguan BAK sejak 4 hari lalu. BAK sering malam hari, sakit saat
berkemih (+). Keluhan disertai demam, menggigil, sakit pinggang bawah. Pemeriksaan Rectal
toucher didapat nyeri perineal, pembesaran prostat, nyeri tekan (+). Apa diagnosisnya?
a. Prostatitis
b. Epididimitis
c. Uretralithiasis
d. Nephrolithiasis
e. Pielonefritis

80. Pasien laki – laki usia 60 tahun datang ke klinik saudara dengan keluhan teraba benjolan di sela
paha. Benjolan keluar saat pasien batuk dan kembali masuk saat pasien berbaring, pemeriksaan
fisik dalam batas normal, apakah diagnosis penyakit tersebut?
a. Hernia richels
b. Hernia femoralis
c. Hernia skrotalis
d. Hernia inkarserata

102 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Hernia inguinalis medialis

81. Pasien laki – laki usia 68 tahun datang ke klinik saudara dengan keluhan tidak bisa BAK satu
hari. BAK tidak lampias, dan nyeri saat BAK. Tidak ada riwayat DM dan HT. Pemeriksaan fisik TD
140/90 mmHg, nadi 82 x/mnt, RR 24 x/mnt. Didapatkan nyeri tekan suprapubik dan VU penuh.
Diagnosisnya adalah?
a. Kanker prostat
b. Prostatitis
c. Tumor buli
d. BPH
e. Tumor prostat

82. Ny 30th px mngeluh nyeri hebat dpinggang knan ktika BAK urin merah, PF ddpatkan px sadar
TD 100/80, N 120, RR 24x, S 36'0, ada lebam di abdomen knan, nyeri ketok CVA sebelah kanan
(+). Dx nya adalah
a. Rupture lien
b. Rupture uretra
c. Rupture ginjal
d. Rupture ureter
e. Rupture buli

83. Px laki2 usia 65 thb datang dengan keluhan tidak bisa kencing. Pasien mengeluh nyeri pada
perut bagian bawah. Pmx fisik ditemukan massa pada suprapubic. Tindakan apa yang dilakukan:
a. Sistosomi
b. Pemasangan kateter
c. Pungsi suprapubik
d. Pemasangan screw
e. Infus cairan kristaloid

84. Anak 15 thn mengeluh nyeri hebat mendadak pada skrotum kanan sejak tadi pagi. Testis kanan
lebih horizontal, bengkak, dibanding yang kiri. Diagnosis:
a. Orkitis
b. Hernia inguinalis

103 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Hydrocele
d. Varicocele
e. Torsio testis

85. Pria 30 thn datang ke IGD akibat luka bacok 2cm pada dada sebelah kanan. Pada pm px sadar
tanda vital 120/70 lainnya normal. 30mnt px tiba2 sesak. TD 90/50mmHg, N 30x/mnt,
pernafasan 35x. Pmx derak dada sebelah kanan terlambat, auskultasi didapatkan paru kanan
hipersonor, suara auskultasi nafas hilang. Apa yg harus dilakukan segera?
a. Pasang kassa 3 sisi
b. WSD
c. Nebulizer
d. Needle thoracocentesis
e. Resusitasi cairan

86. Laki-laki 16th dibawa keluarganya ke IGD RS karena nyeri di daerah kelamin. 1 jam sebelumnya
jatuh saat bersepeda. pemeriksaan fisik T: 120/70mmHg, N: 84x/menit, rr: 20x/menit, S: 36oC.
didapatkan perdarahan pada muara uretra, skrotum bengkak, retensio urine, ada jejas
peritoneal. pada colok dubur tidak didapatkan floating prostat. diagnosisnya adalah?
a. Varicocele
b. Torsio testis
c. Rupture vesica urinaria
d. Rupture renal
e. Rupture uretra

87. Laki-laki 37 th datang ke Rs dengan keluhan sulit menelan hilang timbul, awalnya masih bisa
menelan makanan padat bila dibantu dengan minum namun akhir-akhir ini hanya bisa menelan
cairan saja, sering mengeluh tersedak dan batus. Pemeriksaan xray thorax dilatasi esophagus.
Diagnose yang paling memungkinkan adalah …
a. Esofagela web
b. Zenker diverticulitis
c. Alkalosis
d. Esophagitis
e. Myasthenia Gravis

104 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016

88. ♂, 30 tahun, datang ke IGD, karena tertusuk di dada kanan 2 jam yll. Pasien gelisah, TD 80/60
mmHg, N 140x/menit, RR 40x/menit, suara nafas kanan menurun. Dari pemeriksaan radiologis
didapatkan ICS dextra melebar dan hiperlusen pada thorax dextra. Diagnosis?
a. Pneumothoraks kompleks
b. Pneumothoraks sederhana
c. Tension pneumothoraks
d. Hemo-pneumothoraks
e. Hematothoraks

89. Laki2 habis terjatuh dari tangga, ttv normal. Nyeri panggul dan BAK urin tambah warna merah
darah 500cc. (Ada gmbr xray panggul dg kontras). Diagnosis?
a. Fistula..
b. Rupture uretra
c. Rupture ginjal
d. Rupture buli
e. Fraktur panggul

90. Laki-laki 59 tahun ke PKM dgn keluhan terdapat benjolan di lipatan paha kiri, benjolan masih
bisa keluar-masuk dan tidak di sertai panas. Pemeriksaan benjolan teraba saat mengejan. Apa
diagnosis tersebut?
a. Hernia inguinalis medialis sinistra
b. Hernia inguinals lateralis sinistra
c. Hernia irreponible
d. Hernia ventrikularis

91. Laki2 35 thnmengeluh tidak bisa punya anak setelah 5 tahun menikah. Pada pemeriksaan fisik
ditemukan tanda2 pubertas sekunder, teraba 1 testis pada scrotum kanan. Terdapat benjolan
3x4 cm pada inguinal kiri. Apakah diagnosisnya?
a. Kriptokrismus
b. Tumor penis
c. Kanker prostat
d. Kanker skrotum

105 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
92. Seorang pria 18 th terlibat perkelahian dan dipukul sikutnya dengan tongkat besi. Pasien sadar,
td 120/80, rr 24, nadi 90, suhu 37. Dimanakah letak kelainan kasus tersebut?
a. N. ulnaris
b. N. medianus
c. N. radialis
d. N. musculocutaneus
e. N. thoracicus longus

93. laki-laki 68 thn dating ke RS dengan keluhan terdapat benjolan sejak 3 bulan yg lalu pada
inguinal kiri. jika batuk benjolan keluar tetapi jika dibuat tidur benjolan masuk. Pada
pemeriksaan fisik didapatkan benjolan dibawah ligamentum inguinal sinistra. Apa diagnosis
pasien tersebut?
a. Hernia inguinalis medialis
b. Hernia inguinalis lateralis
c. Hernia femoralis
d. Hernia skrotalis

94. Laki-laki usia 60th mengeluhkan BAK pancaran bercabang. sebelumnya pasien perah
mengeluhkan BAK bernanah dan sudah sembuh. Teraba massa undulasi pada supra simfisis.
Diagnosis pasien adalah …
a. Striktur uretra
b. Striktur ureter
c. Trauma ginjal
d. Obstruksi uretra
e. Obstruksi ureter

95. Seorang pasien laki-laki usia 28 tahun. Nyeri perut bawah, paska kecelakaan lalu-lintas. Telah
terpasang urin, dan tampak urin bercampur darah. Foto rontgen didapatkan fraktur os pubis.
Diagnosis?
a. Fistula vesikobulosa
b. Ruptur buli
c. Ruptur uretra
d. Ruptur ureter
e. Trauma ginjal

106 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
96. Seorang perempuan nyeri perut kanan atas mulai daru ulu hati menjalar ke belakang. Ikterik (-),
TTV DBN. Diagnosis?
a. Kolelithiasis
b. Kolesistitis
c. Kolangitis
d. Hepatitis

97. Seorang anak laki-laki berusia 2 tahun dibawa ke puskemas oleh orang tuanya dengan keluhan
ujung penis membesar dan nyeri saat berkemih. Riwayat demam hilang-timbul. Ujung
preputium kecil dan terlihat edema. Penatalaksanaan yang paling tepat:
a. Pelebaran dengan dougie
b. Analgesic dan antibiotik
c. Sirkumsisi
d. Pelebaran dengan pinset

98. Seorang pria usia 50 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan terlihat darah menetes setelah
selesai BAB. Tidak ada riwayat diare berdarah dan berlendir. Pemeriksaan fisik didapatkan
benjolan pada tepi anus pada arah jam 3. Diagnosis?
a. Karsiona kolon
b. Prolaps recti
c. Hemorrhoid interna
d. Hemorrhoid eksterna

107 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
OBSGYN
1. Seorang perempuan 20 tahun datang bersama calon suaminya ke dokter umum ingin konseling
pranikah tentang konstrasepsi yang sesuai untuknya. Akan menikah pada 20 Maret 2016 dan
akan menunda punya anak selama 3 tahun pernikahan. Sekarang tanggal 17 Maret 2016 dan
hari pertama pasien haid. Sifat kontrasepsi yang dianjurkan untuk pasien?
A. Efektif permanen
B. Sederhana
C. Reversible
D. Alami
E. Jangka panjang

2. Istri hamil 12 minggu datang ke dokter dengan keluhan pendarahan dari kemaluan. Tidak
tampak jaringan yang keluar. Pada pemeriksaan didapatkan. Portio masih menutup. Istri
mengalami?
A. Abortus ibsipiens
B. Abortus iminens
C. Abortus sepsis
D. Shock abortus
E. Abortus inkomplit

3. Pasien perempuan usia 20 tahun, G1P0A0, mengeluh sering memuntahkan semua makanan
yang di makan, merasa lemah dan tidak nyaman dengan payudaranya yang semakin membesar,
pasien tidak haid selama 1 bulan, dari pemeriksaan didapatkan sesuai dengan usia kehamilan,
apakah diagnosis pasien tersebut?
a. Gastritis
b. baby blues
c. emesis gravidarum
d. hiperemesis gravidarum

4. Seorang wanit 23 tahun G1P0A0 hamil 36 minggu, riwayat keluar air dari jalan lahir 30 menit
yang lalu, Mules dirakan 2 kali selama 30 detik, pada pmeriksaan dalam ditemukan pembukaan
5 cm, presentasi muka anterior, Hodge 1, Tatalaksana:
a. Induksi persalinan
b. Observasi kmjuan prsalinan

108 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Rawat jalan
d. SC

5. Perempuan, tidak menstruasi 1 bulan. TFU setinggi pusat. BhCg (+) apa diagnosis
a. Ab inkomplit
b. Ab insipient
c. Ab
d. Mola hidatidosa
e. Kehamilan dengan mioma uteri

6. Pasien 34 tahun G3P2 dengan gravida 37 minggu dengan keluhan keluar cairan dari jalan lahir.
Dari pemeriksaan fisik TD: 110/70 nadi: 80x/menit s: 37 dari pemeriksaan dalam ditemukan
bukaan 1 cm ketuban negative cairan ketuban berwarna hijau diagnose
a. KPD
b. infeksi intra uteri
c. vasaprevia

7. Wanita 21 tahun G1P0A0 datang ke poli klinik kandungan memeriksakan kehamilannya yang
berusia 2 bulan, datang dengan keluhan keluar darah sedikit dari kemaluannya, pada
pemeriksaan fisik teraba uterus 2 jari diatas simfisis pada VT serviks menutup, ukuran uterus
sesuai palpasi, darah +. Diagnosis pasien
a. Abortus insipient
b. Abortus imminens
c. Abortus komplit
d. Abrotus inkomplit
e. Mola hidatidosa

8. Seorang perempuan usia 35 tahun melahirkan di BPM. pada saat 2 jam postpartum bidan
melakukan pemeriksaan didapatkan uterus tidak berkontraksi dan terdapat perdarahan dari
jalan lahir, vital sign: TD 90/70 mmHg, Suhu 36,5’C R 18x/m, dan Nadi 80x/mnt. Apakah
diagnosis pada kasus di atas?
a. Atonia Uteri
b. Retensio Plasenta
c. Solusio plasenta

109 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Inversio uteri
e. Prolaps uteri

9. Seorang perempuan usia 25 tahun usia kehamilan 38 minggu, datang ke RS, mengeluh perutnya
mulas-mulas yang semakin sering, hasil pemeriksaan: KU baik, TD : 110/70 mmHg, Nadi
80x/menit, respirasi 24x/menit, TFU 30 cm, kepala sudah masuk 2/5, hasil VT: pembukaan
serviks 3 cm, selaput ketuban masih utuh, presentasi kepala, penurunan di H-III. Apakah
diagnosis untuk kasus di atas?
a. Inpartu kala I fase laten
b. Inpartu kala I fase aktif
c. Inpartu kala I fase aktif akselerasi
d. Inpartu kala I fase aktif deselerasi
e. Inpartu kala I fase laten memanjang

10. Wanita 26 th P4A0 melahirkan dibidan, dikatakana perdarahan tidak berhenti setelah plasenta
lahir lengkap, ia melahirkan bayi dengan BB 4000, Td 90/60 nadi normal napas normal, pada
pemeriksaan fisik ditemukan uterus lembek pada pertengahan simpisis, tidak ditemukan ……
jalan lahir, diagnose adalah
a. Retensi plasenta
b. Rupture serviks
c. Rupture uteri
d. Atonia uteri
e. Solusio plasenta

11. wanita berusia 31 tahun datang dengan suamiingin konsultasi KB, mempunyai 2 orang anak dan
riwayat KET, suami tidak mau dengan pantang berkala dan condom. riwayat hipertensi tidak
ada. ingin menunja selama 5 tahun. Apa Kontrasepsi yang tepat untuk pasien tersebut
a. AKDR
b. Implant
c. pil kombinasi
d. suntikan kombinasi
e. kontrasepsi mantap

110 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
12. Wanita umur 25 tahun G1H0P0 melahirkan bayi tidak dikuti lahirnya plasenta tindakan yang
harus di lakukan?
a. Suntik egometrin
b. Bimanual
c. Talipusat terkndali
d. Menunggu sampai bayi lahir
e. Menunggu ½ jam, kemudian bimanual

13. Seorang wanita usia 34 tahun sudah menikah datang ke klinik dengan keluhan nyeri perut,
pasien tidak mengalami haid sudah 2 bulan. Pada pemeriksaan ttv TD 100/70 mmhg, nadi
90x/menit, respirasi 36,5, respirasi 20x/menit. Pada memeriksaan fisik didapatkan nyeri goyang
portio. Diagnosis yang tepat adalah:
a. Abortus iminens
b. Abortus insipient
c. Kehamilan ektopik terganggu
d. Mixed abortion
e. Mola Hidatidosa

14. Wanita 25 tahun G1A0P0 datang ke rs dengan keluhan nyeri perut, riwayak keluar air 6 jam
yang lalu pembukaan 8 cm kepala di hodge 2 belum masuk PAP ttv normal, djj 168x/m, his 4x
dalam 10 menit, ketuban berwarna hijau, tatalaksana yang dilakukan adalah
a. Section caesaria
b. Vacuum
c. Forceps
d. Episiotomy
e. Tunggu lahir spontan

15. Wanita usia 32 tahun G1P0 38 minggu datang dengan keluhan kenceng-kenceng, disertai keluar
lendir bercampur darah tadi pagi, tanda vital dalam batas normal, L1 bokong, L2 Puki, L3
kepala, L4 penurunan 4/5, bukaan 2 cm, ketuban (-) jernih di observasi 4 jam kemudian
ternyata bukaan menjadi 8 cm, eff 100%, kontraksi uterus 3 x 10 menit djj 12-12-13. Apa
tindakan selanjutnya dilakukan?
a. Lahirkan spontan
b. SC

111 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Vakum
d. Amniotomi

16. Wanita 30 tahun sudah menikah mengeluh nyeri pada perut kanan bawah, riwayat menstruasi
tidak teratur, menstruasi terakhir 4 bulan yang lalu, apa pemeriksaan pada pasien?
a. USG
b. IVA
c. BhcG
d. Darah lengkap
e. Urin lengkap

17. Pasien wanita 25 tahun dating ke IGD dengan keluhan perdarahan jalan lahir sejak 5 hari yang
lalu disertai nyeri. Dari pemeriksaan fisik didapatkan kesadaran compos mentis, TD 110/60
mmHg, N 96 x/menit, RR 20, S 37oC. pada pemeriksaan inspekulo vagina didapatkan ostium
uteri menutup dengan tanda chadwix (+). Apa diagnosis pasien tersebut?
A. Abortus Imminen
B. Abortus septik
C. Abortus inkomplit
D. Abortus komplit
E. Abortus insipiens

18. Pasien wanita 35 tahun datang dengan keluhan perdarahan flek sudah 5 hari, pasien G2 P10001
12 minggu, sekarang pasien lemas, dari pemeriksaan fisik di dapat TD 120/80 N 84 RR18 S 37,1
dari pemeriksaan dalam di dapatkan tidak ada pembukaan, tanda chadwik (+). Diagnosis:
A. Abortus imminen
B. Abortus insipien
C. Abortus inkomplet
D. Abortus komplet
E. Missed abortion

19. Wanita hamil <20 minggu, ada riwayat keluar jaringan dan perdarahan, inspekulo portio
tertutup dan tidak ada perdarahan. Diagnosis yang mungkin?
A. Abortus iminens
B. Abortus insipiens

112 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
C. Abortus inkomplit
D. Abortus komplit
E. Mola hidatidosa

20. Wanita hamil <20 minggu, dari USG tidak ditemukan denyut jantung janin. Diagnosis yang
mungkin?
A. Missed abortion
B. Abortus iminens
C. Abortus insipiens
D. Abortus inkomplit
E. Abortus komplit

21. Seorang perempuan hamil G1P0A0 28-30 minggu datang ke puskesmas dengan keluhan
keputihan berwarna abu-abu berbau amis seperti ikan. Dilakukan pemeriksaan vaginal swab
ditemukan clue cell. Ph 5.5. apakah komplikasi yang bisa terjadi:
A. Pertumbuhan janin terganggu
B. Katarak kongenital
C. Lahir prematur
D. Kelainan kongenital
E. Preeklamsia

22. Seorang wanita 26 thn G3P0A2 datang ke puskesmas untuk memeriksakan kehamilan.
Diketahui riwayat keguguran pada usia kehamilan 16 minggu dan 18 minggu dan tidak terdapat
keluhan. Apakah patogenesis yang paling mungkin mendasari keadaan tersebut:
A. Janin tidak berkembang
B. Uterus tidak kompatible
C. Infeksi
D. Stress
E. Hormon

23. Wanita datang dengan keluhan tidak haid 2 bulan, sulit makan dan minum, ttv dalam batas
normal:
A. Hiperemesis gravidarum
B. Emesis gravidarum

113 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
C. Gastritis
D. Ulkus peptikum
E. Ulkus duodenum

24. Wanita 41 tahun G6P6A0 datang dengan perdarahan post partum. Sebelumnya kala I dan II
memanjang, sehingga persalinan menggunakan forcep, bayi lahir dengan BB 3950, pada
pemeriksaan didapatkan perdarahan pad jalan lahir. Diagnosis:
A. Ruptur uterus
B. Solusio placenta
C. Atonia uteri
D. Akreta
E. Retensio placenta

25. Seorang wanita 25 th G1P0A0 datang ke igd bersama suami dengan keluhan keluar darah dari
jalan lahir dan nyeri perut hebat. Dari PF VS normal konjungtiva anemis, dari inspekulo terdapat
permukaan portio licin, penonjolan fornix, dan nyeri goyang portio. Apa diagnosisnya?
A. Ruptur uteri
B. Placenta previa
C. KET
D. Atonia uteri
E. Salpingitis

26. Seorang wanita 18 tahun G1A0P0 merasa mules sejak 4 jam yang lalu, 1 jam yang lalu keluar air
air, UK 34 minggu, his 10 detik selama 2 menit, pembukaan 6 cm, selaput ketuban (-), tindakan
dokter.
A. Pimpin persalinan
B. Tunggu kemajuan persalinan
C. Oksitosin
D. SC
E. Ekstraksi vakum

27. Pasien 26 th G2P1A0 38 minggu, mengeluh mual, nyeri ulu hati sejak 2 minggu. TD: 180/110.
Protein +3. Diagnosis?

114 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Eklampsia
B. PEB
C. PER
D. HT kronik
E. HT gestasional

28. Seorang ibu sedang menyusui demam, bengkak pada payudara sebelah kanan. Bagaimana
terapi pada pasien ini?
A. Teruskan menyusui, histo Pa
B. Teruskan menyusui, kompres hangat
C. Teruskan menyusui pada payudara kiri, kompres hangat
D. Hentikan menyusui
E. Beri susu formula

29. Wanita hamil G1P0A0 hamil 30 minggu mengeluh bengkak pada kaki. Riwayat ANC sebelumnya
tdk ada kelainan, tensi 150/90, proteinuria (-). Diagnosa?
A. Hipertensi gestasional
B. Preeklamsia berat
C. PER
D. Superimpose PE
E. Impending PE

30. Wanita 30th G2P1A0 usia kehamilan 12 minggu, datang ingin memeriksa kehamilannya. Mual
muntah disangkal, namun pasien memelihara kucing, pada tes di dapatkan igG (+) dan igM (-)
toxo. Apa KIE untuk pasien?
A. Infeksi bersifat destruksi terhadap kehamilan
B. Kehamilan perlu diterminasi
C. Antibodi yg terdeteksi bersifat protektif terhadap janin
D. Dilanjutkan kehamilan, cek ulang
E. Perlu diterapi agresif

31. Seorang perempuan berusia 28 tahun G3P0A2 datang ke puskesmas untuk memeriksakan
kehamilan. Riwayat keguguran pertama usia kehamilan 16 minggu dan kedua usia kehamilan 18
minggu. Sebelumnya tidak ada keluhan. Apakah kemungkinan penyebab keguguran?

115 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Janin tidak berkembang
B. Inkompetensi serviks
C. Trombofilia
D. Stress

32. Pasien ingin punya anak, sudah keguguran 3x, pasien memelihara kucing. Konseling apa yang
harus diberikan
A. Makan bergizi
B. Menjaga Kebersihan
C. Memelihara kebersihan hewan peliharaan dan menghindari kotorannya

33. Seorang wanita G6P5A0 datang ke klinik dengan keluhan kenceng-kenceng. Lahir bayi berat
3700 gram, panjang 50 cm, apgar 8/9. Setelah partus TFU 2 jari diatas pusat, kontraksi lemah,
perdarahan 500 cc. Apakah diagnosis yang tepat?
A. Atonia uteri
B. Retensio plasenta
C. Laserasi jalan lahir
D. Sisa jaringan plasenta
E. Ruptur uteri

34. Wanita, 27 tahun mengeluh ada benjolan di bibir kemaluannya. Nyeri (+). Saat dilakukan
ekstirpasi keluas pus. Diagnosisnya adalah...
a. Abses bartholini
b. Kista gartner
c. Kondiloma akuminata
d. Kista nabothi

35. Pasien wanita, 40 tahun hamil > 20 minggu mengeluh perdarahan dari jalan lahir. Tidak terasa
nyeri. Diagnosisnya adalah...
a. Plasenta previa
b. Solusio plasenta
c. Rupture uteri
d. Atonia uteri

116 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
36. Seorang wanita 28 th G3P2A0 UK 38 minggu datang ke puskesmas dengan keluhan keluar
cairan jernih dari jalan lahir sejak 2 jam yang lalu. Pemeriksaan fisik dalam batas normal.
Didapatkan pembukaan 7-8 cm, ketuban tidak ada, presentasi ubun-ubun kecil kiri, kepala
masuk hodge II-III. Apakah diagnosis pasien ini?
a. Kala II
b. Kala III
c. Kala I fase laten
d. Kala I fase aktif
e. Kala II 5 jam lagi

37. Wanita 25th perdarahan dari jalan lahir dsertai lemah badan TD 100/80, N 100, RR 20, S 36'0
pmx fisik menunjukkan kavum douglas menonjol, nyeri goyang portio (+), dimana letak masalah
seperti yg terjadi pada kasus diatas?
a. Isthmus
b. Fimbrae
c. Ampula
d. Infundibulum
e. Interstitial

38. perempuan G3P2A0 usia 30 tahun, hamil 40 minggu datang merasa sudah akan melahirkan. PF
janin tunggal, presentasi kepala, kepala sudah masuk panggul dan sudah tampak di intraoitus
vagina. Diagnosa kasus di atas yang tepat adalah …
a. kala I laten
b. Kala I aktif
c. Kala II
d. Kala III
e. Kala IV

39. Wanita 20 th G1P0A0 terlambat haid 1 bulan. Datang dengan mual dan memuntahkan semua
yang dimakan. Pasien lemas dan lemah, merasa tidak nyaman dengan payudara yang
bertambah besar. Ketonuria (+) dan hipokalemia. Diagnosa yang paling mungkin adalah …
a. Emesis gravidarum
b. Hyperemesis gravidarum

117 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Morning sickness
d. Baby blue syndrome
e. Gastritis

40. Seorang perempuan 30 tahun datang dengan keluhan nyeri perut bagian bawah. Nyeri perut
bawah dirasakan 1 minggu setelah pasien melahirkan. Berat badan lahir bayi 4600 gram. Tanda
vital dalam batas normal. Status lokalis tampak lecet dan luka di lateral yang dijahit, eritema
dan pustule disekitar luka. Penyebab tersebut yang paling tepat adalah?
a. Occiput fetal position
b. Maneuver dalam persalinan
c. Primigravida
d. Makrosomia

41. Seorang wanita G2P1A0 hamil 18 minggu datang dengan keluhan keluar darah dari kemaluan.
Pada pemeriksaan fisik didapatkan OUE terbuka, tampak gumpalan jaringan di OUE, diagnosis
pasien?
a. Abortus insipient
b. Abortus imminens
c. Abortus inkomplit
d. Abortus komplit
e. Abortus medicinalis

42. Wanita 24 tahun G2P1A0 datang dengan keluhan keluar cairan dari kemaluan, usia kehamilan
38 minggu. Pada pemeriksaan dalam ditemukan pembukaan 5cm, kontraksi 4x dalam 10 menit
lamanya 40 detik, kepala masuk ¾. Apa nama fase pada ibu tersebut?
a. Kala II
b. Kala I fase laten
c. Kala I fase aktif
d. Kala III
e. Kala IV

43. Seorang wanita usia 28 tahun G3P2A0 datang dengan keluhan perdarahan pervaginam setelah
melahirkan anak ke 3 di bidan 4 jam yang lalu dengan plasenta lahir lengkap. Dari pemeriksaan
fisik keadaan umum sakit berat, somnolen, TD 90/60mmHg, nadi 140x/menit, nafas 24x/menit,
118 Regio V – 15 Oktober 2016
Try Out AIPKI XXXVIII 2016
suhu 36,7oC, konjungtiva anemis. Dari pemeriksaan fundus teraba 3 jari di atas umbilikus,
kontraksi usus lembek, tidak ada laserasi pada jalan lahir. Apa kemungkinan penyebab
perdarahan pada pasien ini?
a. Inversi uteri
b. Rupture uteri
c. Retensi uteri
d. Atonia uteri
e. Kelainan pembekuan darah

44. Perempuan 39th P5A0 habis melahirkan 30menit yll. Perdarahan kala IV sebanyak 1500cc tidak
ada riwayat laserasi jalan lahir. Tidak ada nyeri perut. Td 80/50, n 120, rr 28 dipasang 4 line
resusitasi. Apa kemungkinan dx?
a. Sisa plasenta
b. Rupture jalan lahir
c. Rupture uteri
d. Inversi uteri
e. Atonia uteri

45. Perempuan 31th datang ke ugd dg kenceng2 sejak semalam. Hamil anak pertama dengan usia
kehamilan 38-40mg. pmx fisik td vital normal. Pmx luar tfu 32 cm, dja + 144x/menit. Letkep.
Pmx dalam pembukaan 3 cm, penipisan 75%. Preskep, upd normal. Apakah dx persalinan
penderita ini?
a. Kala IV fase laten
b. Kala V fase laten
c. Kala II fase laten
d. Kala III fase laten
e. Kala I fase laten

46. Perempuan 31 th datang ke ugd dg kenceng2 sejak semalam. Hamil anak pertama dengan usia
kehamilan 38-40mg. pmx fisik td vital normal. Pmx luar tfu 32 cm, dja + 144x/menit. Letkep.
kontraksi 4x dalam 10 menit lama 50 detik. Pmx dalam pembukaan 7cm. penipisan 75%
preskep, upd normal. Dalam evaluasi 4jam kemudian tidak didapatkan kemajuan persalinan
didapatkan moulase maksimal, caput positif. Apakah diagnosa pada penderita ini?
a. CPD

119 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
b. Secondary arrest
c. Arrest of decent
d. Fetal distress
e. Prolonge second stage

47. seorsang pasien perempuan usia 23 tahun datang ke RS dengan keluhan terdapat benjolan
pada 1 sisi bagian pinggir dalam alat kemaluannya, sejak 1 bulan yang lalu benjolan tersebut
dirasakan semakin membesar, nyeri dan teras panas. dan ketika dilakukan pembedahan
benjolan tersebut berisi cairan. daignosis yag tepat untuk kasus diatas
a. kista bartholini
b. leiomyoma
c. hidradenoma
d. hematoma
e. lipoma

48. wanita diatas 31 tahun ingin memakai kontrasepsi efektif, jumlah anak sudah dua, punya
riwayat KET, riwayat DM (-), HT (-), males pakai kondom. Sebagai dokter, pilihan kontrasepsi
yang tepat?
a. AKDR
b. Pil kombinasi
c. Suntik
d. Implant
e. KB mantap

49. Pasangan suami istri selama 5 tahun belum memiliki anak, rutin koitus tetapi belum hamilP
pada pemeriksaan fisik laki-laki, ukuran penis normal, tanda vital dalam batas normal, factor
penunjang apalagi yang harus diperiksa kembali?
a. Pemeriksaan hormone estrogen
b. Pemeriksaan hrmon testosterone
c. Pemeriksaan semen (sperma)
d. Pemeriksaan LH

120 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
50. Pasien wanita usia 25 tahun G1P0A0 usia kehamilan 18 minggu datang dengan keluhan belum
ada tanda tanda aktivitas bayi yang dikandungnya. Pemeriksaan fisik dan vital sign dalam batas
normal. Pemeriksaan usg tidak ditemukan adanya tanda tanda aktivitas janin. Apa diagnosanya
a. Blighted ovum
b. Abortus inkomplit
c. Abortus komplit
d. Abortus imminens
e. Abortus insipient

51. Perempuan 24 tahun datang ke UGD dengan perdarahan dari jalan lahir sejak tadi malam,
mengganti pembalut sudah kurang lebih 2 kali, pasien mengaku telat haid 1.5 bulan. Dari
pemeriksaan obstetrik ditemukan pembukaan 1 dengan fundus uteri sesuai dengan kehamilan
6 minggu, teraba plasenta, lokea jernih tidak berbau. TTV normal. Tindakan dokter?
a. Observasi
b. Terapi uterotonika
c. Pembersihan dengan jari/manual
d. Kuretase

52. Ny. 25 thn, datang ke UGD dengan G1P0A0 uk 12 minggu, jantung berdebar-debar, telapak
tangan basah dan berkeringat. TD 120/70 N 90 RR 20. TF4 3,5 TSH 0.2. Terapi yang tepat?
a. Midazolam
b. Levotiroksin
c. PTU
d. Propranolol

53. Seorang P, 20th, datang dg calon suami ingin konsultasi pra nikah tentang metode kontrasepsi.
Rencana menikah tanggal 20 maret 2016. Ingin menunda kehamilan selama 3 tahun. Hari ini
tanggal 17 maret 2016 dan sedang hari pertama haid. Apa sifat kontrasepsi yg tepat?
a. Efektif permanen
b. Sederhana
c. Reversible
d. Alami
e. Jangka panjang

121 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
54. wanita 30an tahun datang dengan keluhan nyeri perut bawah. pasien sudah menikah 10 tahun
namun belum mempunyai anak. telat haid 1 bulan. pada pemeriksaan fisik didapatkan TD: 70/
palp N: 120x RR: 24x. pada pemeriksaan dalam didapatkan porsio tertutup, nyeri goyang porsio
(-), nyeri seluruh lapang perut, korpus uteri setinggi usia kehamilan 6 minggu, tes kehamilan (+).
Diagnosis?
a. Abortus insipient
b. Abortus inkomplit
c. Kehamilan ektopik
d. Mola hidatidosa
e. Missed abortion

55. ♀, 33 tahun, datang ke poliklinik dengan keluhan bibir kemaluan bengkak sejak 2 minggu,
bertambah besar, tapi tidak nyeri. Pemeriksaan pada labia mayora didapatkan pembengkakan
kistik pada labia mayora kanan arah jam 7. Diagnosis?
a. Kista bartholini
b. Abses bartholini
c. Pembesaran kelenjar dapkene

56. Seorang wanita usia 23 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan nyeri perut bawah. Keluhan
disertai keluar darah dan cairan warna kuning berbau dari jalan lahir. Pasien diketahui post
partum pervaginam 2 hari yang lalu. Dari hasil pemeriksaan fisik didapatkan TD 120/80, N
110x/menit, RR 18x/menit, T 37.9 C. Apa diagnosis kasus diatas?
a. Servisitis
b. Endometriosis
c. Lokialitis

57. Seorang wanita G1P0A0 hamil datang dg keluhan badan lemas sejak 1 bulan ini. Pmx lab Hb 8
mg/dl, FS 11 ng/ml. Pmx microscop hipokrom mikrositer ditemukan sel pensil. Apa akibat dari
keadaan pasien pada kehamilan dan persalinanya?
a. Perdarahan post partum
b. Kelainan pada janin
c. Risiko abortus pada trimester 3

122 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
58. wanita usia 30 tahun hamil trimester pertama datang untuk ANC, pasien memelihara kucing
sejak masih muda. Pasien tidak ingin keguguran lagi seperti sebelumnya. TTV dalam batas
normal, pemeriksaan apa yg dilakukan?
a. HbA1c
b. Pemeriksaan HIV
c. TORCH
d. Darah lengkap

59. Seorang perempuan usia 21 thn dengan GIP0A0 UK 12 minggu, datang dengan keluhan nyeri
perut bawah dan keluar darah sedikit dari jalan lahir. Dari pemeriksaan didapatkan balotement
(+), portio tertutup, nyeri goyang portio (-). Diagnosis?
a. Abortus imminens
b. Abortus insipient
c. Abortus inkomplit
d. Abortus komplit
e. KET

60. wanita 28 tahun mengeluhkan tidak menstruasi sejak melahirkan anaknya sekitar 6 bulan yang
lalu, Riwayat penyakit serius tidak ada, pemakaian KB -. pasien masih menyusui eksklusif
anaknya, test kehamilan -. Hal yang mendasari kasus di atas adalah …
a. peningkatan oksitosin
b. peningkatan estrogen
c. penurunan estrogen
d. penurunan progesterone
e. peningkatan progesterone

61. Wanita, 30 th. G5P4A0 uk 32 minggu. Datang dengan keluhan pendarahan pervaginam tanpa
disertainyeri. 4 minggu sebelumnya mengeluh perdarahan pervaginam post coitus. Pmx fisik
uterus lunak, tidak nyeri. Apakah diagnosis yg tepat?
a. Solusio plasenta
b. Placenta previa
c. Plasenta letak rendah
d. Laserasi uterus

123 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
62. D Seorang wanita 21 tahun G1P0A0 38 minggu datang ke dokter untuk melahirkan. Sebelumnya
pasien dilaporkan kejang selama 3 menit. Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD 160/90
N90x/m RR 20x/m Tax 37C DJJ 170x/m proteinuria +3. Setelah dilakukan induksi, bayi lahir
dengan BBL 2700 gr dengan APGAR Score 8/9 dengan bantuan forceps. Setelag bayi lahir
diberikan MgSo4 untuk mencegah terjadinya kejang berulang. Namun, setelah 6 jam,
kemudiam, pasien mengeluhkan sulit BAK. Apa yang menyebabkan pasien sulit BAK?
a. Pemberian obat antihipertensi
b. Induksi persalinan
c. Pemberian obat anti kejang
d. Syok
e. Dehidrasi

63. Wanita usia 38 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan adanya pembengkakan pada bibir
vaginanya sejak 1 bulan yang lalu. Pembengkakan semakin lama semakin membesar, namun
pasien tidak merasakan adanya nyeri. Dari pemeriksaan vagian didapatkan adanya kista di labia
mayor kanan pada arah jam 7, tidak tampak adanya kemerahan dan nyeri tekan (-). Diagnosa
pada kasus di atas adalah …
a. Kista bartholini
b. Abses bartholini
c. Gartner duct cyst
d. Folikulitis
e. Skene duct cyst

124 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
SARAF
1. Pasien laki-laki usia 27 tahun datang dengan keluhan kejang berulan sejak 1 bulan yang lalu.
Kejang dimulai dari lengan dan tungkai kiri keloyotan dilanjutkan dengan lengan dan tungkai
kanan kemudian pasien mengalami penurunan kesadaran. Kejang berlangsung selama 5 menit
dan setelah itu pasien sadar kebingungan lalu tidur. Pemeriksaan fisik dan neurologis normal.
Diagnosanya?
A. Kejang umum tonik klonik
B. Kejang parsial sederhana
C. Kejang parsial kompleks
D. Kejang umum sederhana
E. Kejang umum klonik

2. Seorang laki-laki berusia 45 tahun datang diantar keluarganya ke puskesmas dengan keluhan
penurunan kesadaran sejak 1 jam yang lalu. Keluhan disertai kelemahan anggota gerak sebelah
kanan. Pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 120/80 mmHg, denyut nadi 90 kali/menit,
frekuensi nafas 20 kali/menit, temperatur 36,5oC. Apakah jenis pemberian nutrisi?
A. Oral
B. Nasogastric tube
C. Parenteral central
D. Jejunum tube
E. Parental perifer

3. Seorang perempuan usia 35 tahun datang dengan keluhan kepala pusing di seluruh bagian
kepala diikuti dengan tegang leher bagian belakang. Hal ini terjadi saat pasien stress, kelelahan,
dan hilang saat istirahat. Pemeriksaan N. Cranialis dalam batas normal. Diagnosa?
A. Migren with aura
B. Cluster headache
C. TTH
D. Migren without aura

4. Laki-laki dengan keluhan sakit kepala berdenyut sebelah disertai silau, mual dan muntah. Apa
diagnosanya:
A. Tension Type Headache
B. Cluster Headache

125 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
C. Common migrain
D. Classic migrain

5. Wanita 50 th mengeluhkan lemah tangan dan kaki kanan saat berbelanja ke pasar. TD:
220/110, GCS 4-5-6, EKG AF. Diagnosa:
A. Stroke iskemik
B. Stroke emboli
C. Sroke trombus
D. Perdarahan intraserebral kanan
E. Perdarahan intraserebral kiri

6. Laki2 usia 65 tahun datang poliklinik dengan keluhan gemetar pada kedua tangan, tangan
kanan gemetar sejak 5 tahun lalu. Selain itu pasien juga mengeluh jalannya menjadi lambat dan
kaku. Tulisannya menjadi kecil2. Apa tatalaksana yang diberikan:
A. Haloperidol
B. Clonazepam
C. Gabapentin
D. Levodopa
E. Propanolol

7. Seorang perempuan berusia 50 tahun, datang diantar oleh keluarganya dengan keluhan sakit
kepala dan mual sejak 1 jam yang lalu saat sedang di pasar. Pasien mengeluh kesemutan pada
seluruh tubuh, bicara pelo dan cadel, dari pemeriksaan fisik didapatkan TD kanan 160/100
mmHg, TD kiri 180/110 mmHg, pemeriksaan neurologis di dapatkan faresis nervus VII dan XII,
apakah diagnosis pasien tersebut?
a. stroke iskemik embolus
b. stroke iskemik thrombus
c. hemiparesis sinistra
d. perdarahan subarachnoid
e. perdarahan intracerebral

8. Seorang perempuan 25 tahun datang dengan keluhan nyeri kepala terutama di daerah dahi dan
mata. Hidung dan mata berarir. Pemeriksaan fisik dan neurologis dalam batas normal. Apa
diagnosa pasien tersebut?

126 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Nyeri kepala Migrain
b. Nyeri kepala tension
c. Nyeri trigeminal
d. Nyeri cluster
e. Tumor serebri

9. Wanita 20 tahun datang dengan keluhan nyeri kepala sebelah, dirasakan seperti berdenyut, hal
ini dirasakan selama sebulan, sakit kepala dirasakan saat bangun, pada pemeriksaan fisik vital
sign dalam batas normal dan tidak dijumpai kelainan fisiklain, diagnosanya?
a. TTH
b. Migrain
c. Cluster
d. SDH
e. EDH

10. Seorang laki-laki berusia 45 tahun dibawa oleh keluarganya ke puskesmas dengan keluhan
penurunan kesadaran sejak 1 jam yang lalu. Keluhan disertai adanya kelemahan anggota gerak
bagian kanan. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 120/80 mmHg, nadi
95x/menit, pernafasan 24 x/menit, suhu 36,8°C. Apakah jalur pemberian nutrisinya?
a. Oral
b. Nasogastric tube
c. Parenteral sentral
d. Jejenus tube
e. Parenteral perifer

11. Seorang perempuan berusia 30 tahun datang ke tempat praktek dokter umum dengan keluhan
nyeri kepala berdenyut sejak 2 hari yang lalu. Nyeri kepala dirasakan di kepala sebelah kiri dan
memberat jika melihat cahaya atau mendengar suara yang keras disertai mual dan muntah.
Riwayat mengalami keluhan serupa 3 bulan yang lalu. Riwayat minum obat penghilang sakit
kepala. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tekanan darah 120/80 mmHg, nadi 70 kali per menit,
suhu 37°C. Apakah kemungkinan diagnosa pasien tersebut?
a. Nyeri kepala tipe migren
b. Nyeri kepala tipe tegang
c. Nyeri kepala tipe clusther

127 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Nyeri kepala skunder
e. Trigeminal neuralgia

12. Seorang wanita berusia 50 tahun datang ke UGD dengan keluhan nyeri kepla sebelah, sejak 1
minggu yang lalu. Nyeri kepala sebelah ini tidak berdenyut, di sekitar bola mata dan pelipis.
Keluhan ini disertai dengan mata merah, berair, dan hidung berair. Diagnosa dari penyakit ini
adalah
a. Migren dengan aura
b. Migren tanpa aura
c. Neuralgia trigeminal
d. Cluster headache
e. Tension Type Headache

13. Laki-laki 56 tahun datang dengan keluhan lemah badan sebelah kanan sejak 3 jam yang lalu.
terjadi tiba-tiba setelah sarapan. keluhan pusing mual muntah disangkal. awalnya pasien pelo
dan kemudian wajah mencong ke kiri. lidah deviasi ke kanan. TD180/100 mmhg, GDS 110,
cholesterol total 250. diagnosa?
a. Tumor otak
b. Stroke infark
c. TIA
d. Stroke perdarahan intraserebral
e. Stroke perdarahan subarchnoid

14. wanita dibawa ke pkm karena penurunan kesadaran sejak 1 jam yang lalu, parese tubuh
sebelah kanan, ttv normal, pemberian nutrisi pada pasien ini lewat apa?
a. NGT
b. Parenteral sentral
c. Parenteral perifer
d. Oral

15. Laki2 40 th datang dengan keluhan lemah kedua tungkai setelah jatuh dari lantai 2, jatuh posisi
duduk, nyeri pada lumbal. Kekuatan otot 2. Terapi?
A. Kalium diklofenak
B. Piroxicam

128 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
C. Meloxicam
D. Tramadol
E. Morfin

16. Seorang laki-laki, datang ke poliklinik dengan keluhan mulut mencong ke kiri. Pada PF
ditemukan kelemahan pada m. Frontalis, m. Orbicularis occuli, m. Orbicularis oris, m. Buccintor.
Pada kasus diatas, kemungkinan lesi berada
A. N VII dextra perifer
B. N VII dextra sentral dan perifer
C. N VII sinistra sentral
D. N VII sinistra sentral dan perifer
E. N VII sinistra perifer

17. Pasien laki-laki 60 tahun diantar keluarganya ke IGD dengan penurunan kesadaran psot KLL.
Tanda vital TD 90/80 N 98 RR 21. Saat pemeriksaan respon mengerang kesakitan. Fleksi pada
saat dirangsang nyeri dan membuka mata saat di panggil. Berapa GCS pasien ini?
A. E1 V2 M3
B. E2 V3 M2
C. E3 V2 M2
D. E2 V2 M3
E. E3 V2 M4

18. Laki-laki 22 tahun datang dengan tidak sadarkan diri setelah mengalami kecelakaan lalu lintas,
tanda vital pasien 110/60, nadi 88, rr 20 t 37.6, pasien masih mampu membuka mata dengan
respon verbal, tangan di cubit fleksi dan bicara namun tidak jelas. Berapa nilai GCS pada pasien
ini?
a. E3M3V3
b. E2M4V3
c. E3M2V2
d. E2M4V3
e. E3M2V3

19. Seorang laki-laki usia 28 th datang ke IGD dengan keluhan lemas pada anggota gerak kanan
yang semakin lama semakn memburuk. Pasien memiliki riwayat sakit kepala kronik progresif

129 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
sejak 2 buln yang lalu. Infeksi pada telinga 1 tahun yang lalu. Pada pmx fisik didapatkan TD
110/70, N 100x/mnt, RR 20x/mnt, S 36,8 derajat celcius. Didapatkan parese N. VII dextra tipe
sentral, parese N. VI bilateral. Apa dx pada pasien ini
A. Tumor intra cranial
B. Meningitis
C. Ensefalitis
D. Abses serebri
E. Thrombus cerebri

20. Pasien perempuan umur 23 tahun ke dokter keluhan pusing berputar mendadak saat bangun
tidur. Pusing bertambah berat dengan gerakan kepala. Tidak ada gangguan pendengaran. Pada
pemeriksaan dixhallpike positif. Apa terapi definitive pada pasien ini?
A. Maneuver eppley
B. Maneuver brand daroffe
C. Furosemide
D. Betahistin mesilate
E. Metylprednisolon

21. Wanita 50 tahun datang ke rumah sakit dengan penurunan kesadaran. Riwayat demam 4 hari.
Sebelum dibawa ke rumah sakit kejang 2x. Tanda-tanda vital menunjukkan TD: 90/70 mmHg,
Nadi: 120x/ menit, RR: 23 x/menit, Suhu: 390C. Hasil laboratorium menunjukkan leukositosis
17.000. Apa diagnosis pada pasien tersebut?
A. SIRS
B. Kegagalan organ multiple
C. Reaksi hipersensitif cepat
D. Intermediate hipersensitif reaction
E. Syok septik

22. Laki-laki usia 30 th, datang dg keluhan kelemahan pada kedua tungkai. Terdapat gangguan BAK
dan BAB. Gibbus di VTH 5. Diagnosis yang mungkin adalah?
A. Myelitis
B. Spondilitis

130 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
23. Seorang laki-laki usia 45 tahun datang dengan keluhan pusing berputar, disertai dengan telinga
berdenging dan penurunan pendengaran. Pemeriksaan telinga dalam batas normal. Diagnosis
yang paling tepat adalah?
A. Meniere disease
B. Otosklerosis
C. Otomikosis
D. Neuritis auditori

24. Ny. K datang dengan keluhan nyeri kepala berdenyut, nyeri memberat saat melihat cahaya dan
mendengar suara yang bising. Pemeriksaan fisik dalam batas normal. Diagnosanya adalah ...
a. Classic migraine
b. Cluster migraine
c. Trigeminal neuralgia
d. Tension headache
e. Common migraine

25. Laki-laki usia 37 tahun mengeluh nyeri di wajah sebelah kiri sejak 3 bulan ini. Nyeri dirasakan
bila pasien berbicara, menggosok gigi. Diagnosisnya adalah
a. Trigeminal neuralgia
b. Bell’s palsy
c. Tension headache
d. Cluster headache

26. Seorang wanita mengeluh nyeri pada tungkuk dan merasa kepala seperti diikat. Dx?
a. Migraine
b. Cluster headache
c. Tension type headache
d. Trigeminal neuralgia
e. Proses desak ruang

27. Seorang laki-laki 28 th datang ke poliklinik dengan keluhan mulut mencong dan kesulitan
berbicara sejak 2 minggu yang lalu. Dari pemeriksaan fisik didapatkan kelumpuhan pada M.
frontalis kiri, M. orbicularis oculi kiri, M. orbicularis oris kiri, M. buccinatorius kiri. Di manakah
letak lesi pada pasien?

131 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. N. VII bilateral
b. N. VII sinistra sentral
c. N. VII dextra sentral
d. N. VII sinistra perifer
e. N. VII dextra perifer

28. Ny. Sinta 40 tahun datang dengan keluhan kepala sering berputar. Keluhan dirasakan ketika
pasien menolehkan kepala ke kiri dan ketika mengangkat kepala untuk melihat ke atas. Riwayat
trauma dan demam disangkal. Pada pemeriksaan disangkal. Pemeriksaan neurologis apa yang
paling tepat untuk menegakkan diagnosis?
a. Maneuver Appley
b. Dix Hallpike
c. Romberg dipertajam
d. Reflex Babinski
e. Meningeal sign

29. Ny. Sinta 40 tahun datang dengan keluhan kepala sering berputar. Keluhan dirasakan ketika
pasien menolehkan kepala ke kiri dan ketika mengangkat kepala untuk melihat ke atas. Riwayat
trauma dan demam disangkal. Pada pemeriksaan disangkal. Apa diagnosis yang palimg mungkin
pada pasien ini?
a. Meniere disease
b. Tension type headache
c. Migraine dengan aura
d. BPPV
e. Meningitis

30. Seorang perempuan 30 tahun datang dengan keluhan nyeri kepala. Nyeri kepala dirasakan
sejak 2 bulan. Nyeri kepala dirasakan bertambah berat ketika pasien beraktivitas dan stress.
Nyeri dirasakan seperti ditekan dan berat. Tidak didapatkan mual dan muntah. Trauma kepala
disangkal. Tanda vital didapatkan TD 140/80 mmHg. Diagnosis yang tepat pada pasien ini
adalah
a. Common migraine
b. Cluster headache

132 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Tension type headache tipe kronik
d. Tension type headace tipe frequent
e. Tension type headache tipe infrequent

31. Laki2 18th mengeluh lemah pada lengan kiri pasca KLL 1bln yg lalu, PF ditemukan atrofi M
brachioradialis dan tangan tidak bisa dorsofleksi. Cedera ada di
a. N. radialis
b. N. ulnaris
c. N. medianus
d. Pleksus brachialis
e. N. aksilaris

32. Laki2 35 th tiba2 kejang slma 30 dtik saat nonton tv, slma kejang px tidak sadar pasien pernah
sering kejang pada saat anak2. Tatalaksana untuk px ini
a. Asam valproate
b. Fenobarbital
c. Etosuksinid
d. Gabapentin
e. Carbamazepine

33. Seorang perempuan 28th datang dengan keluhan nyeri kepala sebelah kiri sejak 3hari. Nyeri
kepala terasa berdenyut dan terkadang menjalar ke tengkuk. Nyeri kepala disertai mual dan
muntah sehingga mengganggu pekerjaan pasien. Fotofobia dan fotofobi positif. Sebelum nyeri
kepala muncul pasien merasa melihat bintik2 hitam. Ttv dalam batas norma. Diagnosa?
a. Cluster headache
b. Migraine tanpa aura
c. Migraine dengan aura
d. Trigeminal neuralgia
e. Tension type headache

34. Wanita 50 tahun datang ke Rs UGD diantar suaminya dengan keluhan lumpuh separuh badan
sebelah kiri. Lumpuh terjadi mendadak 1 jam yang lalu ketika pagi bangun tidur. Keluhan

133 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
lainnya adalah px berbicara pelo dan wajah mencong. Pada pmx fisik didapatkan TD: 180/90, N:
86x/m. Pada foto didapatkan kardiomegali. Pemeriksaan gold standar pada kasus diatas adalah
a. MRI
b. CT scan dengan kontras
c. CT scan tanpa kontras
d. lumbal pungsi
e. Darah lengkap

35. laki laki usia 30 tahun pergi naik kereta melihat pemandangan di luar, setelah beberapa saat
pasien merasa pusing dan mual. keluhan nyeri telinga (-) keluar cairan dari telinga (-)
pemeriksaan otoskopi dbn. mekanisme apa yg berperan?
a. system vestibulospinal
b. system vestibule-okuli
c. system okuli
d. system propioseptif
e. system visual

36. Seorang perempuan usia 45 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan lemah seluruh anggota
gerak. Awalnya terasa lemah pada kedua tungkai, kemudian diikuti lemah kedua tangan dan
lengan. Riwayat demam (+), batuk (+), pilek (+). Pemeriksaan fisik: kekuatan motorik
ekstremitas atas: +3/+3, ekstremitas bawah +3/+3. Diagnosis pada pasien ini adalah:
a. Neuropati
b. Miopati
c. Myasthenia Gravis
d. GBS
e. Quadriplegi

37. Perempuan 30 tahun datang mengeluh nyeri pada kepalanya. Dirasakan nyeri pada bagian
penhobarbital, ptosis mata kiri, nerocoh, rhinorre. Dx apa yang paling mungkin?
a. Migraine
b. Cluster headache
c. Tension type headache
d. Persistent idiopatic facial pain

134 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Trigeminal neuralgia

38. Laki usia 40 tahun.dtg ke ugd nyeri kepala sangat hebat. Muntah dan demam tidak ada. Pada
pemeriksaan neurologis didapatkan tanda meningeal positif. Diagnosa apa?
a. Meningitis TB
b. Abses serebri
c. Meningitis pulenta
d. SAH
e. Stroke thrombosis

39. Seorang laki-laki usia 50 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan lemah pada lengan dan
tungkai 1 jam setelah bangun tidur. Keluhan disertai gangguan pengelihatan sementara.
Kemudian dilakukan pemeriksaan fisik didapatkan hemiparese dextra. Pasien disarankan untuk
rawat inap, dan dilakukan pemeriksaan neurologis 2 jam kemudian didapatkan hasil tidak ada
defisit neurologis. Keluhan nyeri kepala, muntah disangkal. Apa diagnosis kasus diatas?
a. Stroke iskemik
b. Stroke perdarahan
c. Reversible ischemic neurological defisit
d. Transient ischemic attack
e. Brain tumor

40. Laki2 60th dg pnurunan ksadaran sejak 2 hr yll. Sebelumnya mendadak panas tinggi dan sakit
kepala. Keluar cairan kuning kental dan berbau dr telinga kanan. Tidak kejang. TD 130/90 N 79
RR 24 t 39. Kaku kuduk (+). Diagnosis
a. Ensefalitis toksoplasmosis
b. Menimgitis bacterial
c. Meningitis virus
d. Meningitis TB
e. Ensefalitis herpes simpleks

135 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
PSIKIATRI
1. Wanita 32thn dibawa suami dgn keluhan marah2, menyerang org dan ngmg kotor sejak 2
minggu yll. Pingin bunuh diri klo lihat mobil jenazah krn ingat anaknya 7 thn yg meninggal.
Kadang lupa kejadian yg lalu dan bisa tidur. Sering merasa dikejar2 roh jahat dan mendengar
suara2 bunuh diri.
A. Depresi dgn psikotik akut
B. Psikotik akut
C. Skizoid
D. Ggg bipolar fase manik

2. Wanita 32 tahun gangguan tidur, sering cemas, takut. Keluhan dirasakan 1 bulan sejak terjadi
perampokan di rumahnya, Takut bertemu dengan orang yang mirip dengan perampok.
a. gangguan cemas menyeluruh
b. gangguan stres akut paska trauma
c. gangguan panic

3. Perempuan 20 tahun datang dengan keluhan sering bermimpi buruk. Keluhan sudah 1 bulan
setelah mengalami perampokan. Pasien menjadi mudah terkejut dan mengingat kejadian
tersebut berkali-kali. Pasien mengaku takut bila bertemu orang asing dan tidak berani keluar
rumah. Riwayat psikiatri sebelumnya tidak ada. Diagnosis pasien?
a. Gangguan cemas menyeluruh
b. Gangguan stress pasca trauma
c. Gangguan panic
d. Stress akut
e. Fobia social

4. Seorang laki-laki berusia 35 tahun datang ke prakter dokter umum dengan keluhan nafas
kadang-kadang cepat disertai sering gelisah sejak 2 bulan yang lalu. Keluhan ini menyebabkan
pasien susah tidur. Pasien sering mengeluh sakit kepala, kehilangan konsentrasi dan pesimisme.
Riwayat bercerai dengan istrinya 3 bulan yang lalu. Pada pemeriksaan fisik didapatkan tekanan
darah 120/80 mmHg, nadi 80x/menit, suhu 36,8°C. Pada pemeriksaan laboratorium tidak
ditemukan kelainan. Apakah diagnosa yang tepat?
a. Gangguan cemas
b. Gangguan depresi

136 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Gangguan somatoform
d. Gangguan cemas menyeluruh
e. Gangguan cemas dan depresi

5. Wanita usia 30 tahun dengan keluhan sering berbicara sendiri dan sering keluar rumah sejak 7
hari yang lalu. Dari Heteroanamnesa 3 bulan yang lalu pasien sering menyendiri tidak mau
keluar rumah, pasien sempat melakukan percobaan bunuh diri. Saat ini pasien bisa menjaga diri
sering berpenampilan menarik dan berdandan menor. Apa diagnosa paling tepat pada kasus
diatas
a. Skizofrenia

6. Laki-laki berdiri di tengah jalan mengatur lalu lintas dibawa ke RS, di RS marah-marah dengan
afek yang berubah marah-tertawa. Menurut keluarga, pasien mempunyai riwayat depresi, apa
diagnosis yang sesuai:
A. Delirium
B. Skizofrenia
C. Depresi
D. Gangguan bipolar
E. Mania

7. Perempuan 32 tahun datang ke rumah sakit diantar keluarganya dengan keluhan sering tertawa
sendiri dan melamun sejak 2 bulan terakhir ini. Pasien juga mengatakan ini karena pasien curiga
dengan suami dan anaknya yang bersekongkol ingin membunuhnya. Pemeriksaan fisik tidak
ditemukan kelainan. Diagnosis yg tepat pada pasien ini adalah?
A. Gangguan kepribadian paranoid
B. Skizofrenia
C. Gangguan depresi
D. Skizofrenia Paranoid
E. Gangguan waham

8. Pasien 48 tahun datang dengan keluhan tangan gemetar dan gelisah sejak 3 hari yang lalu.
Pasien sering mondar mandir dan tidak bisa diam, tidak tenang. Keluhan dirasakan setelah
minum haloperidol dan chlorpromazine. Di IGD pasien tampak tidak tenang, gelisah dan mood
irritable. Kondisi pada pasien tersebut adalah

137 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
A. Agitasi
B. Akatisia
C. Dystonia
D. Tardive dyskinesia
E. EPS

9. Laki-laki 52 th datang ke rumah sakit dengan keluhan menderita diabetes melitus selama 10
tahun, jari kaki kelingking sudah diamputasi. Pasien merasa putus asa karena sudah minum
obat selama ini tapi sakitnya tidak sembuh. Pasien sekarang merasa malas minum obat dan
ingin mati saja. Diagnosis yg tepat pada pasien ini?
A. Gangguan depresi
B. Gangguan cemas
C. Gangguan depresi menyeluruh
D. Gangguan psikotik
E. Gangguan waham

10. Seorang pasien datang dengan keluhan demam tinggi dan penurunan kesadaran dari
alloanamnesa didapatkan bahwa pasien saat ini sedang mengkonsumsi obat haloperidol.
Didapatkan adanya kekakuan pada tubuh pasien. Apakah diagnosis pada pasien di atas?
a. Rigiditas
b. Akinesia
c. Bradikinesia
d. Ekstrapiramidal syndrome
e. Sindroma neuroleptik maligna

11. Laki-laki suka memasukkan kawat kedalam lubang penisnya. Bila berhubungan dengan istrinya,
merasa lebih bergairah bila disiksa. Kelianan pasien ini adalah:
A. Masokisme
B. Veyoucisme
C. Sadisme
D. Pedofilia
E. Fetihisme

138 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
12. Seorang laki laki usia 33 th, diantar ayahnya, bahwa pasien adalah utusan tuhan, mengetahui
kapan akan kiamat, bisa membangkitkan orang mati. Gangguan psikopatologis yg diderita laki2
ini adalah?
A. Gangguan waham non bizzare
B. Gangguan waham bizzare
C. Gangguan depresi
D. Tilikan terganggu
E. Gangguan elasi

13. Seorang perempuan senang menghabiskan uang dengan membeli barang-barang yang tidak
terlalu dibutuhkan, senang berpergian, dan bekerja. Terapinya adalah...
a. Diazepam
b. Lithium carbonat
c. Carbamazepine
d. Amitriptyline

14. Seorang perempuan dikeluhkan senyum-senyum sendiri dan suka berbicara sendiri.
Diagnosisnya adalah...
a. Skizofrenia hebefrenik
b. Skizofenia paranoid
c. Skizofrenia katatonik
d. Skizofrenia simpleks
e. Skizofrenia tak terinci

15. Wanita tidak bergairah seks. Setiap akan berhubungan dengan suami, penis tidak bisa masuk ke
vagina. Riwayat 10 tahun yang lalu sering melihat ayahnya menyiksa ibunya dan 20 tahun yang
lalu pernah mengalami pelecehan seksual terhadap dirinya. Diagnosisnya adalah...
a. Gangguan kepribadian
b. Hiposeksual disorder
c. Anxiety
d. Depresi
e. Vaginismus

139 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
16. Seorang laki-laki 18 th dibawa ayahnya ke klinik dengan keluhan sering marah-marah dan bicara
kacau sejak 1 minggu yang lalu. Pasien mengaku bahwa dia adalah utusan Tuhan yang dikirim
untuk membawa perdamaian dunia. Dia mengatakan bahwa dia mampu membuat kiamat, dan
dapat menghidupkan orang mati. Apa diagnosis pasien ini?
a. Gangguan waham kebesaran non bizarre
b. Gangguan waham kebesaran bizarre
c. Psikosis akut
d. Delutional of control
e. Skizofrenia

17. Perempuan 26 tahun, datang ke dokter sudah yang kedua kalinya, dengan keluhan nyeri perut,
nyeri sendi, nyeri kepala. Sebelumnya datang dengan keluhan muntah, mual tetapi pada
pemeriksaan fisik maupun laboratorium tidak ditemukan apa- apa (normal). Apa diagnosis
pasien ini?
a. Hipokondriasis
b. Somatoform
c. Gejala konversi
d. Stress akut
e. PTSD

18. Laki-laki usia 26 tahun sering berada di tengah jalan di keramaian sejak 1 bulan. Dia selalu
mendengar bisikan yang selalu menyuruhnya untuk melakukan itu. Pasien tidak mau mandi dan
merawat diri. Afeknya inappropriate. Diagnosisnya?
a. Gangguan psikotik organic
b. Gangguan psikotik non organic
c. Gangguan kepribadian
d. Gangguan depresi
e. Skizofrenia

19. Seorang laki-laki usia 45 tahun, selalu merasa khawatir dan cemas. Pasien mengeluhkan bahwa
istri dan anaknya ingin membunuhnya. Apa yang dialami oleh pasien?
a. Gangguan waham menetap
b. Gangguan cemas menyeluruh
c. Psikotik akut

140 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Skizofrenia paranoid
e. Skizofrenia hebefrenik

20. Seorang perempuan dating ke IGD sebuah rumah sakit dengan ketakutan dia mengatakan
bahwa 1 bulan terakhir dia memikirkan hal-hal buruk akan terjadi seperti bencana, kematian
dan dia tidak berani keluar rumah semenjak serangan yang dia alami 1 bulan yang lalu yakni
tiba-tiba sesak napas dan terasa seperti akan mati, Apa diagnosis Perempuan ini?
a. Gangguan cemas menyeluruh
b. PTSD
c. Panic disorder
d. Episode bipolar
e. Gangguan somatisasi

21. Seorang laki2 usia 35 tahun dating ke dokter dengan keluhan kadang nafas cepat dan sering
gelisah sejak 2 bulan ini. Sehingga menyebabkan pasien susah tidur malam hari. Pasien juga
sering mengeluh nyeri kepala, sulit konsentrasi dan pesimis. 2 bulan yang lalu istri pasien
meninggal. Pemeriksaan fisik TD: 140/90 RR: 25 nadi: 85 pemeriksaan lab tidak ada kelainan.
Diagnosis adalah?
a. Gangguan cemas
b. Gangguan depresi
c. Gangguan somatoform
d. Stress akut
e. Gangguan cemas dan depresi

22. Perempuan 30 tahun, post KLL merasa didatangi dan melihat orang yang tidak dikenal,
gangguan kesadan berfluktuasi pada siang hari, disorientasi waktu (+), orang (-), tempat (-).
Onset cepat. Diagnosis?
a. Delirium
b. Gangguan cemas
c. Gangguan halusinasi organik
d. Gangguan amnesia organik
e. Gangguan katatonik organic

141 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
23. Seorang wanita datang dengan keluhan sering mengurung diri di dalam rumah. Dirinya merasa
takut jika ingin keluar rumah karena pernah kemalingan 2 bulan yang lalu. Jantungnya sering
berdebar, tangan merasa mudah berkeringat. Vital sign dalam batas normal. Kemungkinan
diagnosis pasien?
a. Gangguan cemas menyeluruh
b. Gangguan cemas post trauma
c. Gangguan panic
d. Skizofrenia paranois
e. Gangguan waham

24. Seorang wanita mengeluh merasakan cemas, gelisah, dan ketakutan yang sangat saat akan
maju untuk berbicara di acara tempat kerja suaminya. Pasien mengaku mengalami cemas,
berkeringat dingin, dan takut. Apa diagnosa pada wanita tersebut?
a. Fobia sosial
b. Gangguan cemas menyeluruh
c. Gangguan panik
d. Gangguan somatisasi
e. Gangguan konvulsi

25. Seorang laki-laki berusia 20 tahun mengeluh gelusah sejak 1 hari yang lalu. Pasien gelisah dan
terus-menerus menggerakkan tangan dan kakinya. Pasien tidak dapat diam dan sebelum ini
tidak pernah mengeluhkan hal yang sama. Pasien mengaku sejak 1 bulan terakhir mengonsumsi
obat risperidon untuk gangguan kejiwaannya. Kondisi apakah yang terjadi pada pasien
tersebut?
a. Dyskinesia
b. Restless legs syndrome
c. Akatisia
d. Tardive dyskinesia
e. Resting tremor

26. Seorang laki-laki berusia 20 tahun datang dengan keluhan sulit menggerakkan anggota
tubuhnya dan merasa kaku sejak 1 hari yang lalu. Dari pemeriksaan fisik didapatkan TD 130/100
mmHg, nadi 110x/menit, terdapat resting tremor dan dyskinesia. Pasien mempunyai riwayat

142 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
konsumsi obat haloperidol dan chlorpromazine sejak 1 minggu tterakhir. Diagnosa pada pasien
tersebut adalah …
a. Tardive dyskinesia
b. Extrapyramidal syndrome
c. Parkinsonisme
d. Sindrom neuroleptic maligna
e. Dystonia

27. Seorang pria 30 tahun dibawa ayahnya ke dokter dengan keluhan sering berbicara sendiri.
Pasien merasa bahwa dirinya adalah utusan Tuhan yang mampu menyembuhkan penyakit.
Disebut apakah kondisi pada pasien tersebut?
a. Waham kebesaran bizare
b. Wahan kebesaran non-bizarre
c. Delusi of control
d. Depersonalisasi
e. Derealisasi

143 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
MATA
1. Ny. Putri 37 tahun dating dengan keluhan mata kiri merah sejak 3 hari yang lalu. Iwayat trauma,
nyeri atau penglihatan buram disangkal pasien. Visus ODS 6/6. Pada pemeriksaan mata kiri
ditemukan pelebaran pembuluh darah episklera yang berkurang dengan fenilefrin.
Diagnosanya?
a. Episkleritis
b. Skleritis
c. Konjungtivitis
d. Keratitis
e. Glaucoma akut

2. Anak-anak sering gangguan penglihatan terutama saat sore hari dan sering tersandung saat
bermain. Apa pemeriksaan penunjangnya:
A. Uji adaptasi gelap
B. Snellen chart
C. CT scan
D. Laboratorium

3. Seorang pasien laki-laki (50 tahun) setelah operasi mengganti lensa pasien tidak dapat
membaca dengan jelas. S -2.00. setelah itu pasien ditambah S +2.00?

4. Laki-laki 57 th mngeluh pandangan mata kanan kabur sejak 3 hari yang lalu, 1 minggu
sebelumnya pasien terkena bulir padi dan menggosok-gosok mata, Injeksi siliar orbita dextra,
vod 5/6, sekret serose
a. Uveitis
b. Keratitis
c. Konjungtivitis virus
d. Konjungtivits bacterial
e. Konjungtivitis jamur

5. Benjolan di palpebra, ukuran 0,5cm, nyeri


a. Blefaritis
b. Blefaritis
c. Hordeolum

144 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Kalazion

6. Perempuan 25 tahun dating ke praktek dokter umum dengan keluhan mata merah disertai
penurunan penglihatan sejak 2 hari yang lalu. Injeksi konjungtiva. Riwayat pemakaian soft lens
saat tidur. Fluoresensi (positif). Diagnose pada kasus diatas:
a. Ulkus kornea
b. Konjungtivitis viral
c. Konjungtivitis bakteria
d. Keratitis
e. Konjungtivitis jamur

7. Ny. A usia 25 tahun terdapat benjolan pada kelopak mata bagian dalam, benjolan tidak terasa
nyeri, 5 hari yang lalu pasien mengalami keluhan yang sama namun benjolan terasa nyeri. Pada
pemeriksaan fisik terdapat massa konsistensi padat, kemerahan (-), nyeri tekan (-). Diagnosis?
a. Kalazion
b. Hordeolum interna
c. Hordeolum eksterna
d. Dakrioadenitis
e. Dakriosistitis

8. Bayi 13 hari dengan bengkak pada kelopak mata, hyperemesis, mata merah, diagnosis?
a. Blefarokonjungtivitis
b. Konjungtivitis
c. Skleritis

9. Pasien dating dengan keluhan mata kabur sejak enam bulan yang lalu, pasien tidak dapat
melihat tulisan di papan tulis, VOD dan VOS 6/60, setelah di koreksi dengan speris -1 menjadi
6/6. Apakah kelainan mata tersebut?
A. Hipermetropi
B. Myopia
C. Presbyopia
D. Astigmatisme kompleks
E. Astigmatisme

145 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
10. Seorang laki-laki berusia 48 tahun dengan keluhan penurunan penglihatan sejak 1 minggu.
Pasien mengeluhkan sering kencing malam hari >7kali. Penurunan berat badan, sering merasa
lapar dan haus. Pada pemeriksaan fisik tidak ditemukan kelainan. Pada pemeriksaan GDS 400.
Letak kelainan pada mata:
A. Kornea
B. Palpebra
C. Retina
D. Lensa
E. Pupil

11. Pasien laki2, 45th, terjatuh dari lantai 2, keluhan pada kedua matanya. Pada pemeriksaan
opthalmoskop direk mata kanan (+), mata kiri (-), opthalmoskop indirek mata kanan (-) mata
kiri (-). Nervus mana yang terkena?
A. N II kiri
B. N III kiri
C. N II kanan
D. N II dan III kanan
E. N II dan III kiri

12. Laki-laki 56 tahun datang dengan keluhan penglihatan mata kiri turun mendadak. Dokter
mencurigai ablasi retina. Keluarga meminta dokter tidak memberitahukan kepada pasien.
Bagaimana sikap dokter?
A. Memberikan pengertian kepada keluarga dan memberitahukan kepada pasien
didampingi keluarga
B. Memberitahukan kepada pasien, karena tidak memerlukan persetujuan keluarga
C. Tidak memberitahukan kepada pasien karena pasien tidak kompeten
D. Memberitahukan kepada pasien tanpa sepengetahuan keluarga

13. Seorang perempuan 27 tahun datang dengan keluhan mata kabur sejak 4 hari yang lalu.
Keluhan disertai mata merah, berair, dan penglihatan. Saat pagi hari sulit membukan karena
banyak sekret mukus yang kental. Pasien memiliki kebiasaan tidak melepas softlense dalam
beberapa hari. Hasil pemeriksaan mata didapatkan tes fluoresensi (+). Maka diagnosanya?
A. Ulkus kornea
B. Konjungtivitis Virus

146 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
C. Konjungtivitis Bakteri
D. Konjungtivitis Jamur
E. Keratitis Jamur

14. Seorang laki-laki, 40 tahun datang dengan keluhan kelopak mata merah dan bengkak sejak 3
hari yang lalu dan memberat saat pagi hari. Dari pemeriksaan fisik didapatkan palpebra
hiperemi dan edema, krusta di bulu mata. Obat yang tepat untuk laki-laki tersebut adalah...
a. Azytromisin oral 500 mg single dose
b. Erytromisin oral 2x250 mg (3 hari)
c. Gentamicyn salep 2x1 ue
d. Kompres hangat dan erytromisin salep 2x1 ue

15. Seorang laki-laki, 53 tahun mengeluh sejak 2 hari ini pandangannya kabur, melihat seperti
pelangi, dan terasa cekot-cekot. Diagnosis yang mungkin adalah....
a. Uveitis
b. Glaukoma
c. Katarak
d. Keratitis
e. Konjungtivitis

16. Pria 40 tahun dengan DM selama 10 tahun. Kadar gula darah saat ini normal. Visus dan mata
luar tidak ditemukan adanya kelainan. Funduskopi didapatkan media jernih, papil normal,
retina datar, neovaskularisasi (-), dot hemorrhagic (+), hard exudates (+), macula edema (-),
foveal reflek normal. Dx?
a. Proliferative diabetic retinopathy
b. Nonproliferative diabetic retinopathy
c. Central retinal vein occlusion
d. Central retinal artery occlusion
e. Retinal detachment

17. An 6th dtg dbwa oleh ibunya dgn KU pnurunan pndangan trutama saat senja, ada bitot spot
pda konjungtiva. Dokter ingin mberi vit A. Klasifikasi pda anak ini?
a. X 1A
b. X 1B

147 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. X 2A
d. X 3A
e. XS

18. Laki-laki 75 tahun datang ke UGD RS dengan keluhan mata merah sejak 2 hari yang lalu. Mata
merah disertai dengan nyeri, mata kabur, mual dan muntah. Hipertensi dan diabetes disangkal.
Dari pemeriksaan lokalis mata: pada mata kanan visus 6/60 dikoreksi 6/20, TIO normal palpasi,
bilik mata depan lensa keruh, fundoskopi samar-samar dalam batas normal. Mata kiri: visus
1/300 tidak dapat dikoreksi, TIO meningkat palpasi, COA dangkal, lensa keruh, midriasis,
funduskopi tidak dapat dievaluasi. Diagnosa kasus diatas adalah
a. Glaucoma simpleks OS dan katarak matur ODS
b. Retinitis pigmentosa dan katarak matur ODS
c. Katarak matur OS dan katarak senilis imatur OD
d. Glaucoma akut OS dan katarak senilis imatuur ODS
e. Ablasio retina OS dan katarak senilis imatur ODS

19. pasien laki 20 tahun matanya terkena daun padi. Mata perih, merah, pandangan kabur. Dari
pemeriksaan didapatkan perikorneal injeksi, visus 2/60, dikornea didapatkan cekungan
menggaung di kornea sedalam setengah stroma. Hasil flueresen (+). Diagnosis dari kasus
diatas?
a. Konjungtivitis
b. Keratokonjungtivitis
c. Skleritis
d. Hifema
e. Ulkus kornea

20. Bayi 3 hr diantar ibunyabkebokm dg keluhan 2 hr mata keluar sekret kuning. Lahir pervaginam.
Pmx mata: sekret kuning kentak menempel di bulu mata, palpebra edem dan hiperemi,
konjungtiva bulbi hiperemi. Dx?
a. Blefaritis
b. Blefaro-konjungtivitis
c. Keratitis
d. Uveitis

148 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Skleritis

21. Anak laki-laki 3 tahun datang diantar ibu ke poli klinik dengan keluhan pada sudut dalam mata
membesar. Pada pemeriksaan didapatkan benjolan dan nyeri saat ditekan, didapatkan juga
lakrimasi, dan sekret (+). Apakah diagnosis anak tersebut?
a. Dakrioadenitis
b. Konjungtivitis
c. Dakriosistitis
d. Uveitits
e. Keratitis

22. Bayi laki-laki berusia 3 hari dibawa ke poliklinik oleh ibunya dengan keluhan mata anaknya
merah sejak lahir, didapatkan kotoran mata kental berwarna kekuningan, didapatkan edem
palpebra. Pemeriksaan swab konjungtiva terdapat diplococus gram (-)/negatif. Terapi apa yang
diberikan?
a. Eritromisin 50mg/kgBB
b. Amoxicillin 50mg/kgBB
c. Penisilin 50mg/kgBB
d. Ceftriaxone 50mg/kgBB
e. Ciprofloxacin 50mg/kgBB

149 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
THT
1. Rontgen untuk sinusitis maksilaris
a. Waters dan lupa
b. Waters dan lupa
c. Waters
d. Ct scan kepala
e. MRI

2. Wanita 24 tahun datang dengan keluahan penurunan pendengaran beberapa saat setalah
mandi. Ttv dalam batas normal. Riwayat batuk, pilek disangkal. Pada pemeriksaan bisik telinga,
didapatkan gangguan ringan. apa diagnosa?
a. Sudden deaf
b. OMA
c. Otitis efusi
d. Serumen pop
e. Otosklerotik

3. anak laki-laki 12 bulan datang dengan keluhan rewel sudah sejak 2 hari yang lalu. Pasien
mengaku sebelumnya mempunyai riwayat batuk pilek sejak 4 hari yang lalu. Pada pemeriksaan
fisik telinga didapatkan membran timpani hiperemis pada telinga kanan. Apa patofisiologi kasus
diatas
a. tuba eustacius pada anak lebih datar dan lebar
b. riwayat batuk pilek sebelumnya

4. Seorang anak laki-laki 10 tahun datang dengan keluhan keluar cairan dari telinga kiri sejak 1
minggu yang lalu. Keluhan dirasakan seperti grebek-grebek. Pada pemeriksaan otoskopi
ditemukan perorasi membran timpani sentral dan keluar cairan putih. Diagnosis:
A. Otitis media akut
B. Otitis media kronik
C. Otitis media supuratif kronis
D. Otitis eksterna difusa
E. Otitis media efusa

150 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
5. Pasien perempuan 28 th datang ke rs dg keluhan terasa penuh pada telinga, grebek-grebek di
telinga kanan sejak 2 hari yang lalu, tidak disertai nyeri, pada pemeriksaan didapatkan perforasi
membran timpani central. Diagnosis:
A. otitis eksterna difusa
B. otitis media supuratif akut
C. otitis media supuratif kronik
D. otitis media efusi
E. otitis media sirkumkripta

6. Anak 6 tahun mengeluh sesak nafas sejak 1 jam yang lalu, 4 hari yang lalu pasien mengeluh
nyeri tekan dan demam, pada pemeriksaan didapatkan pada orofaring terdapat selaput putih
dan mudah berdarah bila dikerok. diagnosis?
A. Faringitis akut
B. Laringitis akut
C. Tonsilitis difteri
D. Tumor laring
E. Tonsilitis akut

7. Wanita 25 tahun datang dengan keluhan pendengaran yang menurun terutama saat
mendengar kata yang hampir sama. Dari hasil pemeriksaan garpu tala didapatkan tuli
sensorineural. Apa yang anda lakukan sebagai dokter umum?
A. Observasi
B. Diberi kalsium
C. Beri glukoronat
D. Rujuk ke spesialis THT

8. Pasien laki-laki usia 23 tahun datang dengan keluhan keluar cairan dari telinga yang dideritanya
sejak usia 10 tahun. Saat ini keluar cairan kental berwarna kuning dan berbau busuk. Sejak satu
bulan yang lalu wajah pasien mencong ke kanan. Pada membran timpani didapatkan perforasi
atic, diagnosisnya adalah
a. Otitis media akut
b. Otitis eksterna akut
c. Otosklerosis
d. Otitis media kronik tipe aman

151 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Otitis media kronik tipe bahaya

9. Seorang perempuan 19 tahun datang ke PKM denga keluhan penurunan pendengaran.


Penurunan pendengaran dirasakan sekitar 1 tahun yang lalu. Pasien tidak bisa mendengarkan
suara pelan dan kaliamat yang hampir sama. Dokter mencurigaai adanya tuli konduksi. Apakah
penatalaksanaan pada pasien tersebut?
a. Memberikan vitamin
b. Memberikan antihistamin
c. Memberikan antibiotic
d. Memberikan kortikosteroid
e. Rujuk ke dokter Sp. THT

10. seorang anak usia 12 tahun diantar oleh ibunya ke PKM dengan keluahan demam tinggi selama
2 hari yang lalu. Sebelum demam tinggi pasien mnderita batuk dan pilek selama 1 minggu. Saat
dirumah pasien sering memegangin telinganya dikarenakan kesakitan. Pada pemeriksaan
riniskopi posterior didapatkan tanda-tanda hiperemi. Apa yang menyebabkan terjadinya
peristiwa tersebut?
a. Bentuk anatomi tuba eustachius anak lebih datar
b. Infeksi yang menyebabkan oklusi tuba eustachius
c. Anak sering digendong saat makan
d. Posisi menyusui sambil tidur

11. seorang laki-laki datang ke PKM dengan keluhan batuk dan pilek sejak 3 hari yang lalu. Batuk
dan pilek terjadi saat pagi hari dan terkena debu. Pasien juga merasakan tertelan sesuatu dari
belakang dan masuk kedalam tenggorokkan. Pasien juga mengeluh nyeri tekan pada kedua pipi.
Saat dilakukan pemeriksaan rinoskopi anterior tampak sekret kental dan tanda-tanda
hiperemis. Apa penatalaksanaan untuk pasien tersebut?
a. antihistamin, antibiotik, dekongestan, dan mukolitik
b. antihistamin, antibiotik, dekongestan, dan steroid
c. antihistamin, antibiotik, mukolitik, dan steroid
d. antibiotik, mukolitik, dekongestan, steroid, dan analgetik
e. antibiotik, analgetik, mukolitik, dan antihistamin

152 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
12. Seorang perempuan 19 tahun datang ke PKM dengan keluhan pendengaran telinga kiri semakin
menurun. 2 hari yang lalu pasien mengkorek-korek telinga kirinya dengan cotton but. Pasien
juga mengeluh nyeri pada telinga kiri (+), saat dilakukan pemeriksaan garpu tala, didapatkan
weber lebih keras ke arah telinga kiri. Apa diagnosisnya?
a. Tuli konduksi AD
b. Tuli konduksi AS
c. Tuli sensorineural AD
d. Tuli sendorineural AS
e. Tuli konduksi ADS

13. Wanita 25th datang ke praktek dokter umum dengan keluhan nyeri telinga kanansakit sejak 2
hari. keluhan disertai dengan rasa penuh dan gatal di dalam telinga. pemeriksaan telinga
didapatkan nyeri tekan tragus, seluruh kanalis externa oedem, hiperemi, sekret serous
kekuningan. diagnosanya adalah …
a. Otitis eksterna sirkumskripta
b. Otitis eksterna difusa
c. Otomikosis
d. Otitis eksterna membranosa
e. Perikondritis

14. laki laki usia 40 tahun datang ke spesialis THT dengan keluhan [using berputar. telinga
berdenging dan pendengaran menurun. setelah dilakukan pemeriksaan fisik telinga ternyata
normal. Diagnosa …
a. otosklerosis
b. neuroma aakustikus
c. Meniere’s disease

15. laki-laki usia 50 tahun mengeluh nyeri telinga kanan sejak 3 hari dengan riwayat diabetes sejak
10 tahun yang lalu. pada pemeriksaan fisik aurikula dextra terdapat eksudat berwana
kehijauan, dan didapatkan granulasi pada inferior aurikula kuman penyebab gejala diatas?
a. streptococcus aureus
b. staphylococcus sp
c. pseudomonas aeruginosa
d. aspergillus sp
153 Regio V – 15 Oktober 2016
Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. bakteri gram negative

16. Seorang anak usia 3 tahun di bawa ke dokter oleh ibunya karena tidak bisa bicara. Pasien tidak
menoleh jika dipanggil, pasien juga tidak menoleh jika mendengar suara keras. Pemeriksaan
fisik mebran timpanin intak. Diagnosis anak tersebut?
a. Tuli konduksi
b. Tuli campuran
c. Tuli sendorik
d. Tuli konduksi kongenital
e. Tuli sensori kongenital

154 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
17. Anak kecil hidung pilek sebelah kiri, terasa buntu. Pada pemeriksaan fisik tampak sekret di
konka inferior dan tampak benda bulat berwarna merah dan sekret pada hidung sebelah kiri.
Diagnosis?
a. Rhinitis vasomotor
b. Rhinitis alergika
c. Rhinosinusitis
d. Corpus alienum hidung kiri

18. Seorang anak usia 10 tahun datang dengan keluhan nyeri pada telinga kanan. Riwayat
kemasukan serangga dan terasa bergerak di telinga. Pada pemeriksaan didapatkan liang telinga
hiperemi, tampak serangga bergerak-gerak dan membran timpani sulit dievaluasi. Apa
penanganan awal yang harus dilakukan pada pasien?
a. Mematikan serangga dengan minyak terlebih dahulu
b. Irigasi telingan dengan air hangat
c. Ekstraksi benda asing dengan forceps
d. Diberi antibiotic
e. Semprot anestesi local dan tunggu

155 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
KULIT KELAMIN
1. Seorang laki-laki usia 26 thn (seingat saya) dengan keluhan muncul bercak kemerahan pada
kulit badan lengan dan kaki. Selain itu pasien merasa baal pada kaki dan tangan. Dermatologi
plak eritematosus berbatas tegas, ukuran numular, jumlah (ane lupa). Terdapat pembesaran n.
ulnars bilateral. BTA (+). Regimen obat yg tepat adalah
a. Rifampisin 600mg/bln, Dapson 100 selama 12 bln
b. Rifampisin 600mg/bln, Klofazimin 300 selama 6 bln
c. Rifampisin 600mg/bln, Klofazimin 300 selama 9 bln
d. Rifampisin 600mg/bln, Dapson 100 selama 4 bln
e. Rifampisin 600mg/bln, Dapson 100 selama 9 bln

2. Seorang perempuan 17 tahun datang dengan keluhan timbul banyak jerawat pada wajah sejak
2mgg terakhir. dari pemeriksaan didapatkan komedo, pustul multiple tersebar hampir seluruh
wajah. Hal tersebut diakibatkan karena adanya?
A. Estrogen
B. Progesteron
C. folikel stimulating hormon
D. leutenising hormon
E. prolaktin / oksitosin

3. Seorang perempuan 27 tahun datang dengan keluhan nyeri pada panggul, disertai keputihan
berwarna hijau dan berbau. Pada pemeriksaan inspekulo ditemukan servik eritema dengan
erosi terdapat sekret mukopuluren. Pada pemeriksaan lab ditemukan diplococus gram negatif
intra sel. Apa penyebab penyakit yang di derita pasien
a. Trichomonas sp
b. Candida sp
c. Gardnella vaginalis
d. Herpes simplek
e. N. Gonorreha

4. Seorang anak laki-laki usia 14 tahun datang ke puskesmas, dengan keluhan muncul kemerahan
pada lengan hingga punggungnya sejak 2 minggu yang lalu. Bercak berukuran besar, skuama
halus dan tebal, lesi di punggung membentuk gambaran seperti pohon cemara terbalik, skuama
collarette (+) Apakah diagnosis yang paling mungkin dari pasien tersebut?

156 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Pityriasis versicolor
b. psoriasis vulgaris
c. Dermatitis seboroika
d. Pityriasis rosea
e. dermatitis alergika

5. Seorang anak laki-laki usia 14 tahun datang ke puskesmas, dengan keluhan muncul kemerahan
pada lengan hingga punggungnya sejak 2 minggu yang lalu. Bercak berukuran besar, skuama
halus dan tebal, lesi di punggung membentuk gambaran seperti pohon cemara terbalik, skuama
collarette (+) Apa terapi pada pasien tersebut?
a. Anti jamur
b. Anti histamin
c. Kortikosteroid
d. Anti pruritus
e. Antibiotik

6. Seorang perempuanberusia 18 tahun datang kerumah sakit dengan keluhan nyeri pinggang kiri.
Keluhan disertai panas badan, menggigil dan peningkatan frekuensi BAK. Pada pemeriksaan
urinalisis diketahui adanya bakteri Gram negatif. Manakah bakteri penyebab yang paling
mungkin?
a. Chlamydia trachomatis
b. Leptosira interogans
c. Escherichia coli
d. Staphylococcus saprophyticus
e. Staphylococcus Aureus

7. Perempuan usia 32 tahun dengan keluhan keputihan 1 minggu yang lalu. Pada pemeriksaan
inspekulo pada cervix tampak stroberry apperiance. Tatalaksana pada pasien adalah
a. Cefiksim 2x 500 mg
b. Ceftriakson 2x150
c. Metrodinazole 2 mg
d. Doksisiklik 2x 100 mg
e. Amoxicillin 3x500mg

157 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
8. Laki-laki 35 tahun datang ke praktik dengan keluhan duh tubuh dari kelamin. Riwayat
berhubungan dengan PSK 1 minggu yang lalu. Pemeriksaan fisik tidak ada tanda infeksi, urin
tidak ditemukan bakteri namun didapatkan badan inklusi. Diagnosis pasien?
a. Sifilis
b. Uretritis gonore
c. Uretritis non-gonore
d. Kondiloma akuminata
e. Herpes simpleks

9. Pasien laki-laki datang kepoli klinik dengan keluhan gatal dan bercak kemerahan di
selangkangan, bercak tersebut terasa gatal terutama saat berkeringat, pada pemeriksaan
fisik terdapat patc hipopigmentasi dan berbatas tegas, ukuran bervariasi dengan skuama halus
di atasnya, wood lamp menghasilkan fluoresensi keemasan. pasien memiliki riwayat DM.
diagnosis:
a. Psoriasis vulgaris
b. Tinea versicolor
c. Tinea korporis
d. Dermatitis atopic
e. Dermatitis numularis

10. Laki-laki 30 tahun ke dokter umum mengeluh gatal dan berwarna merah pada lipatan paha,
gatal dirasakan semakin memberat apabila suhu panas dan saat berkeringat, sebelumnya
pernah berobat menggunakan hidrokortison tetapi tidak mempan. Terapi apa yang tepat
diberikan:
a. Ketokonazole

11. Pasien perempuan dengan keluhan muncul jerawat sejak 2 bulan yang lalu, dermatologi papul,
eritema, multipel. apa hormon yang menyebabkan munculnya jerawat?
a. Estrogen
b. Progesterone
c. HGH
d. Luteinizing hormone
e. Human chorionic gonadotropin

158 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
12. Ny. Datang dengan keluhan rambut rontok gatal, ketombe, pasien mengunakan kerudung dan
sering gonta ganti sampo, pada pemeriksaan dermatologi di dapatakan kulit kepla bagian
oksipital di depatakan kulit eritema tosa dengan papul mutiplel, pustul nyeri tekan (+). Apa
diagnosis adalah
a. Folikulitis
b. Tinea Capitis
c. Dermatitis seboroik
d. Dermatitis atopic
e. Skabies.

13. Pria 20 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan keluar bintil berisi cairan. Keluhan disertai
nyeri hebat pada daerah zakar dan lipatan paha. Pemeriksaan dermatologis ditemukan vesikel.
Pemeriksaan cairan vesikel ditemukan Cytopathic effect (CPE). Diagnosa nya adalah
A. Herpes genitalis
B. Chancroid
C. Sifilis
D. Genital warts
E. Moluscum contangiosum

14. Laki-laki usia 27 tahun datang ke dokter dengan keluhan. Pasien post hubungan dengan PSK.
Gambar (penis dengan jengger ayam) diagnosis:
A. Kondiloma akuminata
B. Kondiloma lata
C. Veruca vulgaris
D. Sifilis
E. Moloscum contangiosum

15. Seorang perempuan 25 tahun datang dengan keluhan gatal di punggung, leher dan kaki sejak 1
minggu yang lalu. Terdapat plak eritematus, skuama tebal, berbatas tegas, sejajar lipatan kulit.
Diagnosis nya adalah
A. Pytiriasis versicolor
B. Pytiriasis rosea
C. Psoriasis vulgaris
D. Tinea corporis

159 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
E. Dermatitis numularis

16. Seorang perempuan 25 tahun mengeluh demam dan keluar keluar bintik-bintik merah
wajahnya, 2 minggu lalu teman kosnya sakit seperti ini namun sudah sembuh. bintik merah
mulanya sekitar hidung dan bibir. pengobatan yang tepat adalah
A. Ketoconazole
B. Acyclovir 5x800 selama 7 hari
C. Acyclovir 5x200 selama 7 hari
D. Acyclovir 2mg/kgbb/hari
E. Amoxicillin

17. Laki laki 35 tahun datang dengan keluhan ketombe yang gatal. Pemeriksaan: makula eritematus
dengan skuama tebal berwarna kekuningan. Terapi apa yang diberikan?
A. Sampo ketokonazole 2 %
B. Sampo CLEAR
C. Salep mometasone furoat 0.1 %
D. Sampo emolien
E. Sampo CINTA

18. Bula kendur hampir seluruh tubuh. Muncul setelah minum obat. Nikolsky sign (-). Diagnosis?
A. SJS
B. Erupsi obat
C. Sindroma Snelley

19. Pasien dengan bercak hipopigmentasi di tangan dan punggung, skuama tipis, bila berkeringat
terasa gatal. Etiologi?
A. M.furfur
B. Microspora caninii

20. Pria 22 tahun datang ke dokter dengan keluhan bercak putih di seluruh tubuh dan kebas sejak
setahun lalu. Bercak kasar dan tebal menjalar sampai ke bokong. Pasien sebelumnya pernah
periksa ke PKM tapi tidak rutin minum obat. Dari pemeriksaan dermatologis didapatkan
bentukan “punched out”, termasuk lepra tipe apakah ini:
A. Reaksi

160 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. Borderline
C. Tuberkulosa
D. Lepramatous
E. Intermediate

21. Ny. Datang dengan keluhan rambut rontok gatal, ketombe, pasien mengunakan kerudung dan
sering gonta ganti sampo, pada pemeriksaan dermatologi di dapatakan kulit kepla bagian
oksipital di depatakan kulit eritema tosa dengan papul mutiplel, pustul nyeri tekan (+). Obat
yang harus di berikan adalah
a. Gliseofulvin
b. Asiclovir
c. Sefixsim
d. Aziritomisin
e. Metronidazole

22. seorang wanita berusia 37 tahun datang ke poliklinik dengan keluhan gatal pada kemaluanya
sejak 5 hari yang lalu. gatal disertai dengan keputihan yang berbau. dari hasil pemeriksaan
inspekulo ditemukan fluoralbus encer, berbau amis, berwarna kuning kehijauan dan berbusa
dan dari pemeriksaan tampak seperti gambar. Tatalaksana kasus diatas adalah?
a. metronidazole 2x500 mg per oral selama7 hari
b. ketokenazole3x500 mg per oral slama7 hari
c. kloramfenicol 3x500 mg peroral selama 7 hari
d. penisiline prokain 1.200.000 unit i.m dosis tunggal
e. amoksisilin 1 g i. m osis tunggal

23. Laki-laki 36 tahun mengeluhkan kencing keruh dan sakit saat berkemih sejak 2 minggu yang
lalu. Riwayat berhubungan dengan istri 3 minggu yang lalu. Pemeriksaan vital sign dalam batas
normal. Didapatkan secret mukopurulen. Etiologi yang paling tepat pada pasien ini adalah
a. Nesseria Gonnore

24. Seorang wanita usia 50 tahun datang dengan keluhan muncul lesi pada tangan paha dan pubis
sekitar 4 hari yang lalu. Kemudian saat ini muncul lesi baru yang ukurannya lebih kecil dari pada
lesi sebelumnya. Didapatkan efloresensi lesi kulit berupa macula eritema disertai skuama halus
yang berjalan sesuai lipatan kulitnya, diagnosisnya?

161 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Tinea korporis
b. Psoriasis
c. Dermatitis seboroik

25. Ny. M usia 37 tahun terdapat benjolan pada kemaluan, benjolan terkadang terasa nyeri, tidak
disertai kemerahan, pasien merupakan seorang pekerja seks yang sering berganti pasangan
tanpa menggunakan pengaman. Diagnosis?
a. Kondiloma akuminata
b. Kista bartolin

26. Seorang pria 20 th datang dengan keluhan keluar nanah dari OUE sejak 2 hari. Tadi pagi keluar
nanah bercampur darah. Tidak ada nyeri panggul. Pemeriksaan mikroskopis di dapatkan netrofil
25 per lapang pandang, pembesaran 1000x tidak didapatkan bakteri. Diagnosis:
A. Uretritis non Go
B. Uretritis Go
C. Sifilis
D. Sistitis akut
E. Prostatitis akut

27. Laki-laki 18th, terdapat bercak kemerahan dilengan bawah perut. Lesi eritema dan terdapat lesi
satelit, anastesi (+). Diagnosa?
A. Kusta PB
B. Kusta MB
C. Kusta dengan reaksi 1
D. Kusta dengan reaksi 2
E. Kusta dengan reaksi 3

28. Seorang anak kecil sering main dipantai, mengeluh adanya lesi berkelok-kelok dan membentuk
terowongan. Terapi apa yang diberikan?
A. Mebendazol
B. Chlor ethyl
C. Ketokonazol
D. Albendazol
E. Gameksan

162 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
29. Perempuan, 22 th datang dengan keluhan muncul benjolan tidak nyeri pada selangkangan kiri
yang bertambah banyak dalam 2 bulan terakhir, diikuti dengan keringat malam. Pada status
lokalis di dapat nodul keunguan ukuran 6x4x2 cm, tidak nyeri, sikatrik (+), perabaan keras.
Diagnosis?
A. Limfadenitzis
B. Hidradenitis supuratifa
C. Skrofuloderma
D. Karbunkel
E. Folikulitis

30. Perempuan, 23 th datang dengan keluhan kemerahan pada selangkangan. Pada status lokalis di
dapat patch eritematous dengan batas tegas, ada skuama di atasnya. Pemeriksaan KOH 10 %
tidak ditemukan jamur, pemeriksaan gram di dapat bakteri gram positif batang pendek.
Tatalaksana?
A. Mupirosin krim 2 %
B. Hidrokortison krim 2,5 %
C. Metameson fulerat krim 0,5 %
D. Gentamisin krim 2 %
E. Clindamisin solution 2 %

31. Wanita 30 tahun ada keluhan keputihan dan ada bentukan seperti bunga kol di labia minora.
Apa etiologi dari kasus tersebut:
A. HPV 5
B. HPV 6, 11
C. HSV 1
D. HSV 2

32. Seorang anak, 13 tahun datang bersama ibunya dengan keluhan gatal pada badannya. Pada
pemeriksaan dermatologis ditemukan effloresensi patch hipopigmentasi, batas tidak tergas,
berskuama. Dengan pemeriksaan lampu wood didapatkan gambaran kuning keemasan.
Diagnosis yang mungkin adalah....
a. Candidiasis kutis
b. Tinea korporis
c. Pytiriasis versicolor

163 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Psoriasis vulgaris
e. Pediculosis

33. Tn. J, 40 tahun datang dengan keluhan luka seperti sariawan pada alat kelaminnya. Juga
terdapat keluhan vesikel berisi cairan bening. Riwayat berhubungan dengan PSK 2 bulan yang
lalu. Terapi untuk mencegah kekambuhan adalah...
a. Acyclovir 800mg
b. Acyclovir 200 mg
c. Amoxicillin 500 mg
d. Prednisone 40 mg

34. Siswa 17 tahun dengan keluhan timbul gelembung berisi cairan di seluruh tubuh. Sebelumnya
pasien mengeluh subfebris. Teman sekelas juga mengeluh hal serupa. Diagnosisnya adalah...
a. Varicella
b. Variola
c. Morbili
d. Rubella

35. Laki-laki 30 tahun keluhan gatal-gatal dan bengkak di sekujur badan. Gatal dirasakan tiap pagi
hari sejak 2 minggu terakhir. Pemeriksaan tanda vital dalam batas normal. Pemeriksaan
dermatologis didapatkan lesi eritema dan edem di sekujur badan dan tangan kecuali wajah.
Diagnosa dari kasus di atas adalah ...
a. Angioedema
b. Eritema multiform
c. Erupsi obat
d. Miliaria
e. Urtikaria

36. Laki-laki 18 tahun keluhan gatal-gatal dan bercak putih di wajah dan badan sejak 3 minggu.
Gatal bertambah jika berkeringat. TTV dalam batas normal. Pemeriksaan dermatologis
didapatkan patch hipopigmentosa berbatas tidak tegas di wajah dan badan. Dari pemeriksaan
Woodlamp didapatkan warna kuning keemasan. Diagnosa dari kasus di atas adalah ...
a. Tinea corporis
b. Candidiasis

164 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Pitiriasis versikolor
d. Ektima
e. Furunkel

37. Perempuan 60 tahun gatal-gatal di lipat paha kanan dan kiri berwarna merah. Keluhan
dirasakan sejak 3 minggu. TTV dalam batas normal. Pemeriksaan dermatologis didapatkan lesi
eritematous berbatas tegas, teratur, skuama halus, dikelilingi pustul dan papul eritema.
Penatalaksanaannya adalah ...
a. Deksamethason
b. Metilprednisolon
c. Ketoconazole
d. Amoxicillin
e. Gameksan

38. Anak laki-laki 13 tahun mengeluh gatal di paha kiri berbentuk seperti saluran. Riwayat sering
bermain di pasir tanpa alas kaki. TTV dalam batas normal. Pemeriksaan dermatologis
didapatkan lesi eritema berbentuk seperti saluran. Diagnosannya adalah ...
a. Scabies
b. Ektima
c. Tinea pedis
d. Dermatitis kontak iritan
e. Dermatitis atopi

39. Anak 10 thun, diantar oleh ibunya kepuskesmas, dengan keluhan gatal di anusnya, sudah 2
minggu yll, gatal memberat dan mengganggu tidur kalau malam hari, pada status lokasil anal,
didapatkan eksoriasis dan didapatkan sesuatu berwarna putih berbentuk silinder ukuran -+ 1
cm dan bergerak-gerak. Pemeriksaan penunjang yang tepat adalah …
a. Direct smear
b. Graham schott tape
c. Concentrate
d. Floating
e. Mahora mori

165 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
40. Nona berumur 16 tahun, datang dengan keluhan wajah ber akne, keluhan muncul kalau
menstruasi, status lokalis facialis papul eritema, pustul yang menyebar diwajah, hormon apakah
yang berperan?
a. Estrogen
b. Progesterone
c. LH
d. Dihedritestosteron
e. FSH

41. Pasien datang dengan keluhan rambut rontok dan banyak jerawat kecil pada kulit kepala
berbentuk papul dan pustul. Diagnosa kasus tersebut adalah ...
a. Folikulitis
b. Alopesia
c. Tinea kapitis

42. Pasien datang dengan keluhan rambut rontok dan banyak jerawat kecil pada kulit kepala
berbentuk papul dan pustul. Pengobatan yang tepat diberikan untuk pasien tersebut adalah …
a. Griseovulfin
b. Steroid topical

43. Laki-laki 35 th datang ke balai pengobatan dengan keluhan gatal pada daerah sela jari tangan
sejak 3 hari. Gatal terutama dirasakan pada malam hari. Pasien selama ini tinggal di posko
pengungsian karena rumahnya dilanda banjir. Dari pemeriksaan lokal didapatkan gambaran
terowongan. Apa diagnosis nya?
a. Scabies
b. Dermatitis kontak alergi
c. Pedikulosis kutis
d. Pedikulosis pubis
e. Tinea kruris

44. Pasien anak usia 5 tahun datang dikeluhkan banyak binti-bintik bernanah diwajahnya sejak 1
minggu yang lalu. Bintik terutama didaerah bibir dan hidung. Dari pemeriksaan didapatkan
adanya bula dengan dinding kendur, hipopion, dan sebagian sudah pecah meninggalkan krusta.
Kemungkinan diagnosa adalah …

166 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
a. Furunkel
b. Karbunkel
c. Impetigo bulosa
d. Impetigo Bochart
e. Sycosis barbae

45. Tn. Amir, 30 tahun datang dengan keluhan muncul bintik kemerahan yang terasa nyeri pada
wajah sebelah kanan sejak 3 hari yang lalu. TD 130/80 mmHg, HR 72X/menit, RR 20x/menit,
keluhan disertai demam dan nyeri sejak 5 hari yang lalu. Pasien mengaku saat usia 10 tahun
pernah terkena cacar air. Apakah tatalaksana yang tepat pada pasien ini?
a. Asiklovir 5 x 800mg selama 3 hari
b. Asiklovir 5 x 800mg selama 7-10 hari
c. Asiklovir 5 x 200mg selama 7-10 hari
d. Asiklovir 3 x 1000mg selama 7-10 hari
e. Valasiklovir 5 x 800mg selama 7-10 hari

46. Anak 6 tahun keluhan bintil pada wajah, lubang hidung dan mulut. Bintil agak gatal, mudah
pecah dengan isi cairan. Tampak papulopustule eritema dengan ditutup krusta tebal berwarna
kuning madu. Dx?
a. Impetigo bulosa
b. Acne vulgaris
c. Impetigo krustosa
d. Furunkolitis
e. Ektima

47. Perempuan usia 18 tahun gatal pada lipat paha 6 bulan. Kambuh2an. Didapatkan plakat
eritema batas tegas dengan sentral healing, papul eritema tepi lesi. Dx?
a. Kandidiasis
b. Tinea kruris
c. Psoriasis
d. Pitiriasis rosea
e. Eritrasma

167 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
48. Wanita 35 tahun keluhan bercak merah pada perut dan punggung. Efloresensi berupa macula
eritema batas tegas, bentuk lonjong dan mengikuti lipatan kulit. Dx?
a. Tinea korporis
b. Psoriasis
c. Ptyriasis rosea
d. Ptyriasis versicolor
e. Tinea incognito

49. seorang anak laki2 13 tahun dibawa ke RS oleh ibunya dengan keluhan betis kiri terasa gatal
sejak 3 minggu ini. Terdapat bentukan seperti lekukan di betis kiri. Ada riwayat anak bermain di
pasir tidak memakai sandal. Status dermatologi: makula eritema tosa batas jelas tepi meninggi
dengan gambaran berkelok kelok sepanjang 5 cm. Diagnosis?
a. scabies
b. creeping eruption
c. tinea corporis
d. dermatitis kontak iritan
e. dermatitis kontak alergi

50. Seorang pria datang dengan keluhan timbul lenting2 berisi cairan di sekitar kelaminnya. Pasien
sudah menikah tetapi mengaku berhubungan seksual beberap kali dengan wanita psk. Pada
pemeriksaan dermatologi didapatkan vesikel berkelompok dengan dasar eritem tatalaksana
pada pasien ini adalah
a. Asiklovir 5x200mg selama 5 hari
b. Asiklovir 5x800mg selama 7 hari
c. Asiklovir 5x400mg selama 7 hari
d. Asiklovir 5x200mg selama 7 hari
e. Valasiklovir 3x100mg selama 5 hari

51. An. Perempuan, 7 tahun datang diantar oleh ibunya dengan keluhan gatal pada bagian kaki.
Sebelumnya pasien sehabis bermain di pantai bersama keluarga. Dijumpai ruam kulit di
punggung kaki serpiginosa. Diagnosis pada kasus ini adalah?
a. Dermatitis kontak alergi
b. Scabies

168 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Psoriasis
d. Creeping eruption

52. Nn. Syahrini, usia 24 tahun datang ke skin care untuk melakukan suntik pemutih. Setelah
dilakukan suntik pemutih, timbul bintik-bintik merah dan gatal pada seluruh tubuh. Pasien juga
merasakan badan lemas. Pemeriksaan fisik, pasien sadar, TD 80/60, nadi 130x/menit, RR
32x/menit. Jantung dan paru dbn, akral dingin, CRT > 2 detik. Obat apa yang diberikan pada
penanganan pertama kali untuk kasus ini?
a. Diphenhydramine
b. CTM
c. Adrenaline
d. Cetirizine
e. Kortikosteroid

53. Laki-laki usia 26 tahun datang ke RS drngan keluhan bercak putih fipunggung dirasakan sejak 2
bulan yang lalu. Pasien mengatakan merada kebal didaerah punggung serta merasa kebal juga
pada kedua telapak tangan dan kaki. Pada pemeriksaan fisik didapatkan bercak sebanyak 7
buah. Hasil pemeriksaan penunjang skin apa gitu BTA (+). Penatalaksanaan yang tepat adalah?

54. Wanita 20th datang ke puskesmas dengan keluhan bisul-bisul di daerah wajah sejak 1 bulan,
hasil eflourensi wajah didapatkan papul, pustul, nodul kemerahan fluktuaktif dan komedo.
patomekanismenya adalah?
a. Alergi obat
b. Alergi makanan
c. Hiperkolesterolemia
d. Hiperandrogenisme
e. Kadar lemak berlebih

55. seoorag pasien laki-laki usia 30 taun datang ke ruma sakit dengan keluhan sariawan dan luka
pada kemaluan sejak 2 ari, sebelumnya pasien demam dan sakit kepala. riwayat berhubungan
dengan PSK 1 minggu yag lalu. pada pemeriksaan efloresensi didapatkan vesikel bergerombol
dengan dasar eritema pada ujung penisnya. Terapi yang tepat untuk kasus diatas
a. asiklovir 1x800mg/hari
b. asiklovir 2x200mg/hari

169 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. amoxicillin 3x500mg/hari
d. eritromisin

56. Wanita 25th dtg dg keluhan mata keluar cairan warna hijau, lengket, dr pmx di dptkan injeksi
konjungtiva +, injeksi folikuler di tarsal atas dan bawah, ODS 22/26. Kmgkinan pnyebabnya?
a. Chlamydia trachomatis
b. Neisseria gonorrhea
c. Candida albicans
d. Toxoplasma

57. seorang pasien laki-laki usia 13 tahun datang ke RS dengan keluhan keluar bintil-bitil merah yag
berisi air pada punggung dan tangan sejak 1 hr ini. sebelumnya pasien demam tinggi, sakit
kepala, dan nyeri seluruh badan. keluan ini baru diraskan pasien pertama kalinya. teman ada
sekolah ada sakit yang sama seperti ini. diagnsosi yang tepat untuk kasus diatas
a. varicella
b. herpes zoster
c. variolla
d. coxsackie virus
e. herpes simpleks

58. wanita 50 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan wajah bentol bentol, Nyeri (+). dari
Pemeriksaan fisik TTV normal. pemeriksaan dermatologi didapatkan vesikel (+), hiperemis (+),
nyeri (+) dan unilateral. pasien sudah pernah cacar air waktu anak-anak. terapinya?
a. interferon
b. famsiklovir
c. asiklovir
d. denovir

59. wanita datang ke puskesmas dengan keluhan bintil bintil di bibir, nyeri (+) pasien habis
memakai krim wajah pemutih yang baru di beli tanpa resep dokter sekitar 1 minggu yang lalu.
dokter sudah memberikan salep kortikosteroid tetapi tidak mempan. dari pemeriksaan
dermatologi di dapatkan plak eritematosa dan ada papul disertai pustula multiple di daerah
bibir dan dagu. diagnosa?
a. Acne rosea

170 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
b. Acne vulgaris
c. Dermatitis perioral
d. Dermatitik kontak alergi
e. Dermatitis kontak iritan

60. Seorang P, 25th, keluhan bintil kemerahan sejak 1 minggu di sekitar bibir. Riwayat sebelumnya
pakai krim pemutih wajah yg dijual bebas tanpa resep dokter. Keluhan dirasakan setelah 3
bulan memakai krim. Sudah periksa ke dokter umum diberi salep anti-iritasi isi kortikosteroid
tapi keluhan tetap dan muncul bintil kemerahan. Pemeriksaan fisik didapatkan patch
kemerahan, papul dan pustula multipel di sekitar dagu dan bibir. Diagnosis yg tepat untuk kasus
ini?
a. Acne rosea
b. Acne vulgaris
c. Dermatitis perioral
d. Dermatitis kontak iritan
e. Dermatitis kontak alergi

61. Perempuan, datang dengan tukak pada daerah kelamin hilang sendiri tanpa berobat. Tiba-tiba
dua minggu kemudian muncul bintik-bintik merah menyebar ke seluruh tubuhnya. Ada riwayat
kontak seksual kurang lebih 3 minggu yg lalu. Pd pmx fisik normal. Diagnosis
a. Sifilis
b. Gonorrhea
c. Limfogranuloma venerum
d. Ulkus mole
e. Herpes genetalia

62. Wanita 30th datang dengan keluhab selangkangan gatal dan panas, jika berkeringat gatal
semakin sering, px terdapat riwayat dm dan obes kurleb 3th, dari hasil pmx didapatkan plak
eritematosa dan skuama halus, dari mikroskopik didapatkan fillamentosa dan cocoid, lampu
wood merah bata. Apakah dx pasien ini?
a. Scabies
b. Sclofuroderma
c. Tinea korporis
d. Candida interginosa

171 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Tinea kapitis

63. Seorang laki-laki datang kedokter dengan keluhan berketome, terdapat skuama yang tebal
dikepala, saat dikerok dasar lesi kemerahan.
a. Ptyriasis versicolor
b. Psoriasis vulgaris
c. Dermatitis seboroik
d. Tinea kapitis

64. Wanita 21 th, gatal di kulit kepala, sering memakai jilbab dan jarang dicuci, sering berganti2
sampo, pmx didapatkan papul eritema, skuama, papul yg pecah berwarna kekuningan. Dx adlh
a. Dermatitis seboroik
b. Tinea kapitis
c. Sebo-psoriasis

65. Wanta usia 22 tahun datang dengan keputihan dan gatal pada kemaluan, dari pemeriksaan
didapatkan pseudohifa. Terapi yang tepat diberikan untuk pasien adalah …
a. Klotrimazole 1x200mg sup vaginal
b. Metronidazole
c. Doksisiklin
d. Levofloksasin
e. Vansiklovir

66. Laki-laki 30 tahun. keluhan sariawan dan nyeri dikemaluannya. Rpd. Berhubungan seksual dg
PSK. Di genital bintik bergerombol.apa terapi mencegah rekurensi?
a. Asiklovir 800mg
b. Asmoxicillin 500mg
c. Asiklovir 400mg
d. Ciprofloxacin 500mg
e. Ketoconazole…

67. Laki-laki 12 thn, nyeri dan bengkak pada tungkai kanan, sulit berjalan sejak 3 hari ini,
sebelumnya digigit nyamuk, kemudian digaruk menjadi bisul. Bagian yang bengkak diberi

172 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
balsem, px sering bermain di air kotor. Pmx: Plak eritematosa, batas tegas, tepi meninggi,
disentuh nyeri. Etiologi:
a. Flora transient
b. Flora resident
c. Flora non-aerobik
d. Bakteri superfisialis
e. Bakteri komplikata

68. Laki-laki 40 tahun, terdapat lecet dan lepuh pada hampir seluruh bagian tubuh, Pmx
dermatologi: erosi atau bula melepuh di dada, punggung, lengan atas dan paha. Erosi labia dan
konjungtivitis. Nikolvsky sign -. 3 hari sblmnya px minum diazepam dari dr. Syaraf. Diagnosis?
a. Eritema makulopopular rash akibat obat
b. SJS
c. Fixed drug eruption
d. Eritema multiforme

69. ♂, 30 tahun, datang ke poliklinik dengan keluhan gatal-gatal dan merah di seluruh kulit tubuh
setiap pagi selama 2 minggu ini, tapi tidak terdapat bengkak di wajah. TTV normal.
Pemeriksaan: eritema dan plak berbentuk numular. Diagnosis:
a. Angioedema
b. Eritema multiformis
c. Urtikaria
d. Eritema morbiliformis

70. Wanita 32th datang ke RS dengan keluhan bintil-bintil berisi cairan, kemerahan, gatal dan nyeri
pada lengan kiri atas sejak 3 hari yang lalu. Selain itu pasien juga mengalami demam. Terapi
yang diberikan
a. Asiklovir 4x400mg selama 5 hari
b. Asikloir 4x800mg selama 7 hari
c. Valasiklovir 2x200mg selama 3 hari
d. Asiklovir 4x200mg selama 4 hari
e. Valasiklovir 2x100mg selama 2 hari

173 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
71. Seorang laki-laki, 40th, mengeluhkan kencing bernanah, pada penis berwarna kemerahan,
bengkak, dan terasa nyeri
a. Asiklovir 400mg dosis tunggal
b. Azitromisisn 1gr dosis tunggal
c. Doksisiklin 3x500mg selama 5 hari

72. Pasien datang dengan keluhan kulit melepuh dan mengelupas hampir seluruh tubuh dari
pemeriksaan didapatkan erosi dan gula kendur pada regio permukaan abdomen, tangan kaki,
dan paha. Didapatkan erosi pada mukosa dan konjungtiva. 1 minggu yang lalu pasien mendapat
terapi diazepam dari dokter syaraf. Diagnosis pasien ini adalah...
a. Fixed drug eruption
b. Alergi obat tipe makulopapular
c. SJS
d. Eritema morbiliformis

73. Seorang laki-laki, usia 20 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan gatal pada perutnya.
Kemudian dilakukan pemeriksaan fisik di dapatkan gambaran seperti pada gambar berikut
(Makula eritematosa, batas jelas, tepi aktif tengahnya menyembuh). Apa diagnosis untuk kasus
tersebut:
a. Tinea kruris
b. Tinea korporis
c. Candidiasis kutis
d. Tinea unguinum

74. Laki-laki 25 tahun datang ke Puskesmas dengan keluhan keluar cairan berwarna kuning dari
ujung kemaluan. Sebelumnya ada riwayat berhubungan seks. Sudah dibawa ke dokter, dioberi
obat Ciprofloxacin tetapi tidak sembuh. Dari pemeriksaan fisik, keadaan umum tidak tampak
sakit, tanda vital dalam batas normal. Pemeriksaan genitalia, didapatkan orificium uretra
eksterna eritema, edema dan terdapat discharge purulen. Obat yang tepat untuk diagnosis
tersebut adalah
a. Imipenem
b. Amikasin
c. Ceftriakson
d. Benzatin penicillin G

174 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Sulfastropin

75. laki-laki usia 30 tahun datang ke RS dengan keluhan muncul bisul-bisul di pantat sejak 5 hari
yang lalu, pasien mempunyai riwayat diabetes melitus tipe 2 sejak 2 tahun yang lalu. TTV dalam
batas normal, terdapat furunkel multiple dengan pustula di tengahnya. Terapinya adalah
a. ciprofloksasin 1x500mg selama 5 hari
b. amoxicillin 1x500mg selama 5 hari
c. doksisiklin 4x250mg selama 5 hari

76. Pasien datang dengan keluhan timbul lesi pad siku tangan dan perut bawah, batah tegasm tidak
gatal, hipoestesi +, diagnosis
a. MH PB
b. MH MB
c. MH PB reaktif
d. MH MB reaktif
e. MH tipe 2

77. Laki2 35thn. Datang dengan keluhan kepala berketombe dan gatal. Dari pemeriksaan fisik
ditemukan makula eritematosa bersisik tebal, berwarna kuning, trdpt bintik merah pada dahi
dan kedua pipi. Manakah terapi yg tepat?
a. Sampo ketoconazole 2%
b. Mometason furoat 0,1%
c. Salep asiklovir
d. Salep eritromisin

78. Perempuan usia 18 tahun datang dengan keluhan bintil cairan di seluruh permukaan kulit 2 hari
ini, pasien juga mengeluh badannya lemas dan demam tapi tidak tinggi. Temannya juga ada
keluhan serupa. Dari pemeriksaan fisik didapatkan makulopapular, vesikel dengan dasar
eritematosa, krusta. Diagnosis yang paling tepat adalah …
a. Rubella
b. Rubeola
c. Varicella
d. Variola

175 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
79. Seorang wanita usia 20 tahun, mengeluhkan timbul bintik merah pada badannya yang makin
lama makin membesar dan bertambah banyak. Merah-merah tersebar pada lipatan-lipatan
tubuh pasien. Apa yang harus diberikan?
a. Anti jamur
b. Antibiotik
c. Antihistamin
d. Antiviral

80. Pasien laki-laki usia 35 tahun datang ke Poliklinik dengan keluhan muncul lenting-lenting
(terdapat gambaran vesikel-vesikel) berisi air pada lengan kiri atas. Sebelum lenting-lenting
tersebut muncul, menurut pasien didahului oleh demam ringan. Pengobatan yang tepat
diberikan pada pasien?
a. Asiklovir 5x400mg selama 7 hari
b. Asiklovir 5x800mg selama 7 hari
c. Asiklovir 2x400mg selama 7 hari
d. Asiklovir 4x800mg selama 7 hari
e. Asiklovir 4x200mg selama 7 hari

176 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
ILMU KEDOKTERAN FORENSIK DAN BIOETIK

1. Terjadi kecelakaan pesawat menuju padang. Di pesawat itu terdapat turis austria dan pacarnya
orang negro. Sewaktu dokter memeriksa tulang belulang, ditemukan tengkorak dengan gigi
molar lebih panjang, juga ada tulang kemaluan. Ras yang ditemukan adalah?
A. Negroid
B. Kaukasian
C. Mongoloid

2. Seorang laki-laki 70 th didiagnosa mati batang otak di rawat d ICU dengan menggunakan
ventilator, istri pasien meminta Untuk melepaskan alat bantuan karena tidak ada biaya Kepada
siapa istri pasien meminta untuk melepaskan alat?
a. dokter yang merawat
b. dokter forensik
c. direktur rumah sakit
d. dokter umum
e. ketua idi

3. Seorang laki-laki 60 th mengidap ca protat stadium terminal, Meminta kepada dokter yang
merawat untuk diberikan suntik mati Karena Sudah tidak tahan dengan nyeri yang sangat hebat
walaupun sedah diberikan obat nyeri. Kaidah etik apa yang terdapat dalam kasus ini?
a. Autonomy
b. Justice
c. Benefecience
d. Non malefecience
e. Euthanasia

4. Pasien perempuan usia 18 thn, hamil dluar nikah, ortu ingin menggugurkan, apa sebaiknya
sikap dokter
a. Menolak karena melanggar kode etik
b. Menolak
c. Menolak dan menyarankan untuk membesarkam bayi, krn bayi tdk berdosa
d. Melakukan
e. Melakukan karena ada efek social

177 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
5. Perempuan ke igd, dg tidak sadarkan diri. Hamil + kejang. Akan dipasangkan alat bantu
pernafasan. Apa tindakan dokter sebaiknya
a. Tidak memasang karena alat akan dipakai operasi besok
b. Tidak memasang
c. Tidak memasang karena pasien sudh gawat jd tdk ada manfaatnya
d. Memasang setelah menunggu ijin keluarga
e. Memasang karena keadaan darurat

6. seorang mayat laki-laki dibawa ke instalasi pemulasaran jenazah oleh polisi untuk permintaan
visum. Oleh keluarga, mayat ditemukan dalam keadaan tergeletak dengan mulut berbusa di
dalam kamarnya dan tercium aroma obat pembasmi serangga. Apakah larutan pengawet yang
tepat pada pasien?
a. Alcohol absolute
b. Air
c. Formalin 5%
d. Flourida
e. EDTA

7. Seorang laki-laki (30 tahun) datang ke IGD dalam keadaan tidak sadarkan diri dibawa oleh polisi.
Dari hasil pemeriksaan didapatkan perdarahan epidural 50 ml. Dokter akan melakukan tindakan
akan tetapi keluarga pasien tidak dapat dihubungi. Hal apa yang akan dilakukan dokter dilihat
dari aspek beneficience?
a. Dokter segera melakukan tindakan operasi
b. Dokter tidak mau melakukan tindakan operasi
c. Dokter berusaha menghubungi keluarga pasien

8. Wanita 50 tahun datang untuk kontrol. saat ini pasien menderita hipertensi dan sudah
meminum obat hipertensi dari dokter namun tidak ada perubahan. pasien pun beralih dengan
meminum daun seledri yang di yakini bisa menurunkan tekanan darah setelah membaca di
koran. Sebagai dokter apa yang harus dilakukan
a. Melarang pasien meminumnya karan tidak ada bukti ilmiah
b. menerima saran pasien
c. menjelaskan kepada pasien bahwa seledri tidak ada bukti ilmiah yang menyebutkan
dapat mnyembuhkan hipertensi

178 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. membiarkan pasien meminum seledri

9. Laki-laki ditemukan meninggal tergantung dikamarnya, polisi datang ke rumah sakit membawa
jenazah pasien dan minta di visum, apa yang ditemukan pada pasien saat pemeriksaan otopsi?
a. lidah menjulur keluar
b. muka sembab bewarna biru

10. Laki-laki KLL, pasien masih sadar datang di antar istri dan adik perempuannya, di butuhkan
tindakan, siapa yang berhak mengisi inform consent?
A. Pasien sendiri
B. Istri
C. Adik perempuan
D. Orang tua
E. Petugas ambulance

11. Pasien tidak sadarkan diri, telah dipasang ventilator sebagai alat bantu pasien, keluarga
meminta untuk melepaskan ventilator karena tidak ada biaya, manakah yang benar dibawah:
A. non maleficience vs justice
B. Beneficenece vs autonomi
C. Non maleficience vs autonomi
D. Beneficience vs non maleficience
E. Justice vs autonomi

12. Seorang wanita 18 tahun datang ke klinik pratama diantar ibunya dengan keluhan keluar cairan
dari vagina, berbau, saat diperiksa pasien didiagnosis ghonorhe, saat ibu pasien menanyakan
penyakit yang diderita pasien dan dokter tidak menjawab. Apakah prinsip kaidah bioetik yang
diterapkan dokter?
A. Justice
B. Autonomy
C. Beneficience
D. Confidentality
E. Non malficience

179 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
13. Seorang pria 55th dengan diagnosis leukimia stadium terminal dan prognosis pasien jelek
keluarga telah diedukasi dan ingin meminta melepas alat bantuan hidupnya, siapakah yang
berhak untuk meminta keputusan tersebut?
A. Istri yang sah
B. orang tua kandung
C. Saudara laki-laki pasien
D. Orang yang dituakan dalam keluarga
E. Anak kandung yang telah dewasa

14. Laki-laki usia 56 tahun, seorang pilot penerbangan nasional datang ke tempat praktik dokter
perusahaan dengan keluhan nyeri kepala. Saat pemeriksaan, pasien mengalami kejang.
Ternyata, diketahui pasien memiliki riwayat kejang. Dokter menduga pasien memiliki penyakit
epilepsy. Etika sebagai seorang dokter adalah
A. memberi obat dan menungggu hasil terapi
B. memberi obat dan cuti untuk sembuh
C. merujuk ke spesialis saraf
D. memberi obat dan menyembunyikan penyakit pasien
E. memberi obat dan melaporkan kepada atasan pasien

15. Seorang laki-laki dianiaya oleh rekan kerjanya. di dapatkan luka robek dengan tepi rata pada
lengan dan pipi. Tindakan ini Termasuk pelaranggaran pasal brp?
A. Pasal 351 KUHAP
B. Pasal 352 KUHAP
C. Pasal 351 KUHP
D. Pasal 352 KUHP
E. Pasal 90 KUHP

16. Sesosok mayat dibawa ke instalasi pemulasan jenazah dengan diantar oleh penyidik untuk
permintaan visum. Menurut keterangan keluarga mayat ditemukan tergeletak di kamar dengan
mulut berbusa dan tercium aroma obat pembasmi serangga. Apa bahan pengawet yang paling
tepat?
A. Alkohol absolut
B. Air
C. Formalin 5%

180 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
D. Fluorida
E. EDTA

17. Laki-laki, 73 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri perut bagian bawah. Dari riwayat
penyakit dahulu pasien pernah operasi karena kanker prostat. Dokter IGD memberikan morfin
untuk mengurangi nyerinya meskipun efek samping nya dapat berisiko depresi nafas. Menurut
tindakan dokter tersebut, maka dokter melanggar asa kaedah etik?
a. Euthanasia aktif
b. Euthanasia pasif
c. Euthanasia sukarela
d. Euthanasia tidak sukarela

18. Laki2 usia 40 tahun bekerja sebagai pilot salah satu maskapai penerbangan international datang
ke dokter perusahaan dengan keluhan nyeri kepala, dan sering mengalami kejang, dokter
menyimpulkan dia mengidap epilepsi. Sikap anda sebagai dokter perusahaan
a. Memberikan obat dan merahsiakan keadaan pasien
b. Memberikan cuti panjang
c. Merujuk ke spesialis saraf
d. Meminta pasien berhenti dari pekerjaannya
e. Memeri obat dan melaporkan ke pihak perusahaan

19. Seorang wanita bekerja di bagian pengepakan barang disebuah pabrik farmasi, diketahui pasien
menderita psikotik. Tindakan dokter sebaiknya?
a. Melapor kepada pihak perudahaan
b. Menyarankan untuk dialihtugaskan
c. Meminta pasien agar berobat secara teratur
d. Memebrikan keleluasaan pada pasien untuk bekerja asal melakukan pengobatan teratus

20. Seorang perempuan usia 15 tahun diantar pacarnya ke poliklinik karena terlambat haid 2 bulan.
Diketahui pasien hamil 3 bulan. Pasien meminta dilakukan aborsi. Tindakan dokter?
a. Merujuk pasien ke RS
b. Menolak karena melanggar hukum
c. Memberikan penjelasan tentang dampak yang akan terjadi
d. Meminta kedua orang tua dari kedua belah pihak untuk datang dan diberikan penjelasan
181 Regio V – 15 Oktober 2016
Try Out AIPKI XXXVIII 2016
21. Pasien laki – laki usia 58 tahun dengan diagnosis kanker paru yang sulit untuk diobati. Pasien
meminta dokter untuk melakukan tindakan untuk mengakhiri hidupnya karena pasien tidak
tahan dengan rasa sakit yang diderita. Kaidah dasar etik yang paling tepat adalah?
a. Beneficence
b. Non maleficence
c. Justice
d. Autonomi
e. Virtue

22. Laki-laki 36 tahun datang ke dokter praktek pribadi dengan keluhan susah tidur 2 minggu.
Setelah dilakukan pemeriksaan, dokter memberikan Alprazolam 0,5 mg. Dari data farmakologi,
obat tersebut untuk mengatasi kecemasan dan serangan panik. Kaidah bioetik yang dilanggar
dokter?
a. Autonomi
b. Veracity
c. Confidentiality
d. Beneficence
e. Justice

23. Terjadi sebuah kecelakaan, hanya ada sau dokter jaga IGD dan dua perawat. Di dalam
rombongan korban terdapat anak bupati setempat. Apa yang harus dilakukan?
a. Merujuk anak bupati untuk mengurangi morbiditas dan mortalitas
b. Menangani anak bupati terlebih dahulu
c. Melakukan triage

24. Dokter sedang memeriksa pasien laki2 75 tahun dengan diagnosis kanker prostat. Ini
percakapan antara dokter dengan pasien.
Pasien: dokter bagaimana keadaan saya?
Dokter: keadaan bapak Cuma sedang menurun, jadi untuk sembuh juga butuh waktu yang lama
juga untuk sembuh, bapak harus rutin control dan trs berdoa.
Menurut percakapan diatas, etika dokter yang digunakan pada percakapan diatas adalah?
a. Imitasi
b. Intuisi
c. Autonomi

182 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
25. Salah satu data yang dikumpulkan dalam survey kesehatan masyarakat / study epidemiologi
adalah data mengenai usia. Apa kepentingan data mengenai usia?
a. Terkait dengan kebiasaan hidup
b. Terkait dengan status social ekonomi
c. Terkait dengan tingkat pendidikan
d. Terkait dengan tingkat pendapatan
e. Terkait dengan stressor stress

26. pada suatu daerah pada bulan januari-april 2016 terdapat wabah dbd 2x lipat dibanding
periode yang sama sebelumnya, terdapat juga pasien mati akibat dbd sebanyak 5
orang, padahal daerah ini sebelumnya jarang terdapat pasien dbd, dinkes menetapkan daerah
tersebut sebagai klb. Tindakan awal apakah yang harus dilakukan?
a. Menetapkan wabah
b. Melakukan pemeriksaan lebih tepat dengan berbagai pemeriksaan penunjang
c. Menetapkan populasi yang paling berisiko

27. Px umur 40th datang ke igd dengan keadaan tidak sadar dan dibawa oleh polisi. Px merupakan
korban tabrak lari, dari hasil pmx didapatkan EDH pada regio temporal D sebanyak 40 cc, dokter
bedah syaraf setuju untuk dilakukan cito op tetapi keluarga belum ada yang bisa dihubungi.
Tindakan apakah yang akan dilakukan dokter jika mengikuti prinsip beneficience?
a. Tetap melakukan operasi tanpa persetujuan keluarga
b. Tetap berusaha menghubungi keluarga pasien
c. Operasi menunggu persetujuan keluarga
d. Tidak melakukan operasi
e. Dirujuk ke RS lain

28. Laki-laki usia 54 tahun datang dengan keluhan sering merasa sesak sejak tiga bulan terakhir dan
semakin lama semakin memberat, selian itu jika berjalan jauh terasa sesak dan disertai batuk
yang timbul. riwayat merokok 3-4 bungkus/ hari sejak remaja, foto thorax didapatkan
gambaran konsolidasi batas tegas daerah apex paru. dokter mendiaknosis dengan kanker paru,
bagaimana etika dokter untuk mengatakan pada pasien?
a. Bapak sekarnag sedang menderita kanker paru karena kebiasaan buruk Bapak, yaitu
merokok sejak remaja

183 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
b. Mohon maaf sebelumnya, saya harus memberitahukan kabar buruk berikut. Bapak saat
ini sedang menderita kanker paru
c. Apa yang ingin Bapak tanyakan? Apakah Bapak tahu sekarang sedang sakit apa
d. Apakah ada keluarga yang menemani Bapak datang ke sini? Saya ingin memberikan
informasi kepada Bapak dan keluarga mengenai penyakit yang diderita Bapak

29. Seorang pasien Datang ke Dokter Klinik Prima yang merupakan teman sejawatnya. Pasien
datang dengan keluhan Batuk pilek yang tak membaik. Sebelum pasien tersebut datang sudah
mengantri 6 pasien lain. Dokter tersebut tetap memeriksa pasien sesuai dengan urutan. Kaidah
dasar etik apa yang diterapkan?
a. Justice
b. Solidarity
c. Autonomy
d. Beneficence
e. Non-maleficence

30. Perempuan 20 Tahun datang ke UGD dgn keluhan nyeri perut bawah sejak 1 hari. Berdasarkan
pemeriksaan penunjang dan pemeriksaan fisik. Dokter mendiagnosa appendisitis dan
disarankan untuk operasi. Namun pasien menolak karena alasan biaya, sehingga dokter
memulangkan pasien tersebut. Kaidah dasar etik apa yang diteapkan?
a. Justice
b. Solidarity
c. Autonomy
d. Beneficence
e. Non-maleficence

31. Seorang anak laki-laki usia 15 tahun KLL dengan fraktur tibia tertutup. Pasien diantar oleh polisi
dan kakaknya yang berusia 25 tahun ke RS. Sesampainya di RS dokter menyarankan untuk di
operasi. Siapa yang berhak untuk memberikan persetujuan untuk di operasi?
a. Pasien
b. Kaka pasien
c. Kakak pasien yang disaksikan oleh polisi
d. Polisi
e. Pasien disaksikan oleh polisi

184 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
32. Pasien usia 68 tahun menderita leukimia dan saat ini dalam stadium terminal. Pasien sudah
dirawat di ICU selama 7 hari. Mendengar dari penjelasan dokter tentang kondisi pasien dan
prognosis penyakit pasien, keluarga meminta dokter untuk mencopot atau menghentikan alat
bantu hidup pada pasien. Dari kasus diatas siapakah yang menandatangani permintaan
tersebut?
a. Kakak laki-laki kandung pasien
b. Istri sah pasien
c. Anak kandung pasien
d. Orang tua pasien
e. Kerabat dekat yang dituakan

33. seorang ibu membawa anaknya ke dokter dengan keluhan kencing berwarna putih keruh.
setelah di periksa sang anak menderita gonorea, tetapi dokter tidak mengatakan yang
sebenarnya
a. justice
b. autonomy
c. beneficence
d. alturisme
e. non-maleficence

34. seorang laki laki 45 tahun datang ke igd setelah kecelakaan lalu lintas didapatkan patah tulang
kering kaki kanan. tanda fisik dan keadaan umum normla. dokter melakukan pembidaian,
pembebatan dan dirujuk ke RS daerah yang besar. tindakan dokter ini termasuk ..
a. beneficence
b. non-maleficence
c. autonomy
d. solitary
e. justice

35. seorang pasien dirawat di ICU dengan leukemia fase terminal. dokter menyampaikan kepada
keluarga bahwa prognosis pasien buruk. dari pihak keluarga memutuskan untuk melepas alat
bantu yang digunakan pasien di ICU. yang berhak memutuskan ialah
a. komite medic
b. komite etik
185 Regio V – 15 Oktober 2016
Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. dokter yang merawat
d. IDI

36. Pasien laki-laki berusia 55 tahun datang untuk kontrol DM. Dari hasil anamnesis dan
pemeriksaan fisik diketahui bahwa pasien telah mengalami gangrene pada kakinya. Setelah
menjelaskan kondisi pasien, dokter menyarankan dilakukan untuk mencegah komplikasi berupa
sepsis, namun pasien menolak. Suatu ketika pasien datang dengan penurunan kesadaran dan
didiagnosis mengalami sepsis karena gangrene tersebut. Dokter kemudian melakukan amputasi
atas persetujuan keluarga pasien. Apakah kaidah bioetik yang dianut dokter pada kasus ini?
a. Autonomi
b. Justice
c. Non-maleficence
d. Beneficence
e. Altruism

37. Seorang pasien perempuan berumur 17 tahun diawa ke UGD setelah mengalami KLL. Pasien
terus mengerang kesakitan karena mengalami fraktur kruris dekstra. Dokter kemudian
meminta perawat untuk memberikan injeksi analgesic kepada pasien. Namun perawat salah
menyuntikkan obat. Selama observasi, tidak tampak timbul efek samping akibat kesalahan
pemberian obat tersebut. Berdasarkan ilustrasi di atas, maka kejadian tersebut tergolong
dalam.
a. Sentinel event
b. Adverse event
c. Reportable circumstance
d. No harm incidence
e. Near miss

38. Seorang bayi perempuan didiagnosa NKB (neonatus kurang bulan), SMK (sesuai masa
kehamilan) 28 minggu, dilahirkan dengan BBLR 1200 gr dan mengalami apnoe. Dokter
melakukan resusitasi dan berhasil. Kemudian bayi perlu dirawat di NICU untuk mendapatkan
terapi O2. Kaidah daar etik apa yang terdapat dalam kasus tersebut?
a. Non-maleficence
b. Beneficence
c. Autonomy

186 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
d. Justice
e. Virtue

39. Seorang petani menemukan sesosok mayat yang tergantung diatas pohon ketika dia pulang
dari ladang, 1 jam kemudian polisi dating dan mayat di bawa ke instalasi Forensik, dari
pemeriksaan luar didapatkan adanya luka bekas jeratan tali sepanjang leher dan luka tekanan
dibawah jakun, Sebutkan apa penyebab kematiannya?
a. Gantung diri
b. Pencekikan
c. Pembunuhan sebelum digantung
d. Penjeratan
e. Asfiksia

187 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
ILMU KESEHATAN MASYARAKAT

1. Dua minggu terakhir terdapat 32 orang yang terkena gigitan ular liar. Dalam 2 hari pasien akan
terkena demam. Dalam 2 minggu terakhir, 3 pasien mengalami demam. Beberapa hari
kemudian meninggal dunia. Kasus tersebut disebut?
A. Endemik
B. Pandemik
C. Epidemik
D. Kejadian luar biasa
E. Wabah

2. Seorang dokter ingin melakukan penelitian prevalensi depresi pada laki-laki karyawan kantoran
yang sedang dalam usia produktif. Populasi adalah penduduk di 10 kecamatan dalam provinsi
tersebut. Karena banyaknya populasi dan adanya keterbatasan waktu dan tenaga yang dimiliki,
diputuskan dilakukan teknik pengambilan sampel dari seluruh populasi tersebut. Apakah teknik
pengambilan sampel yang sesuai pada peneltiian tersebut?
A. Quota
B. Snowmball
C. Simple random sampling
D. Cluster random sampling
E. Sistematic random sampling

3. Angka kejadian DBD bulan januari-april 2016 meningkat 2x lebih banyak dibandingkan dengan
periode yang sama tahun lalu. Terdapat 5 orang meninggal. Dua tahun yang llau karan DBD.
Kecamatan tersebut ditetapkan sebagai KLB. Langkah awal yang dilakukan?
A. Tetapkan ada wabah/tidak
B. Tetapkan jumlah penduduk yang berisiko
C. Tetapkan diagnosa DBD secara klinis maupun laborat
D. Tetapkan penderita/suspek sesuai dengan kelompok usia dan jenis kelamin

4. Dokter dikomplain perusahaan karena memberi surat sakit pada karyawannya dengan
keterangan sakit demam berdarah padahal karyawan tersebut liburan. Apa yang harus dokter
lakukan:
A. Dokter memperkarakan hukum karena pasien berbohong

188 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. Dokter memberitahu perusahaan supaya diselesaikan secara internal
C. Dokter menjelaskan bahwa ini adalah rahasia pasien

5. Laki-laki 40 tahun datang ke UGD tidak sadarkan diri diantar oleh polisi pukul 01.00 dini hari.
Pasien merupakan korban tabrak lari. Dari hasil pemeriksaan perdarahan epidural 50cc pada
occipital. Dokter bedah saraf bersedia melakukan operasi cito. Namun keluarga korban belum
dapat dihubungi hingga saat ini. Tindakan dokter dalam situasi tersebut berdasarkan
beneficence:
A. Tim dokter melakukan operasi tanpa persetujuan
B. Tim dokter tidak mau melakukan operasi tanpa persetujuan
C. Tim dokter merujuk ke Rumah sakit lain
D. Tim dokter tetap menghubungi keluarga pasien
E. Tim dokter melakukan pemeriksaan ulang

6. Seorang dokter layanan primer di puskesmas desa selama 1 tahun. Terdapat fakta bahwa
hipertensi merupakan penyakit no. 1 yang paling sering diderita. Sebagai dokter ingin
menyesuaikan program agar angka kejadian turun dan ingin melakukan studi distribusi
penyakit. Apa jenis penelitian yang paling tepat?
A. Eksperimental
B. Analitikal
C. Kausa eksperimental
D. Case control

7. Peneliti akan melakukan penelitian aktivitas terhadap kejadian Diabetes Mellitus, cara
pengambilan sampel:
A. Simple Random Sampling
B. Snow Ball

8. Didaerah Puskesmas A terjadi peningkatan DBD. Dokter ingin melakukan pencegahan dengan
mendidik masyarakat, namun di daerah tersebut banyak yang buta huruf. Ruangan yang akan
digunakan berukuran 3x3 m. Media apa yang paling tepat digunakan?
A. Poster
B. Spanduk
C. Pamflet

189 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
D. Leaflet

9. Di puskesmas terdapat banyak bayi yang terkena diare, sebagai dokter puskesmas perlu
dilakukan pendataan untuk mengetahui penyebab diare agar bisa dilakukan penatalaksanaan,
Metode apa yang digunakan:
a. Croseccional
b. Case control
c. Exsperimen

10. Peneliti epidemiologi mengatakan perokok penyebab ulkus diabetikum, akan dilakukan
perbandingan antara diabetic dengan ulkus dan tanpa ulkus. Metode apa yang digunakan:
a. Crosecsional
b. Case control

11. seorang dokter ingin melakukan penyuluhan di daerah cakupan wilayah puskesmasnya
menegenai penyakit cardiovascular terutama hipertensi. di daearah cakupun puskesmanya
terdiri dari petanidan nelayan yangtidak lulus SD. media yang baik untuk penyuluhan?
a. menggunakan gambar dan alat peraga
b. menggunakan pamphlet
c. melakukan ceramah
d. melakukan kunjungan rumah
e. menggunakan aplikasi online

12. Dr G. Ingin meneliti tentang hubungan berat bayi lahir rendah dengan kenaikan berat badan ibu
saat hamil. Berat badan lahir bayi dikelompokkan sebagai BBLR dan normal, sedang berat
badan ibu dikelompokkan sebagai berat normal dan abnormal. Uji statistik manakah yang
digunakan?
a. ANOVA
b. Chi square
c. Analisa regresi logistic
d. Uji t test
e. Spearman

190 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
13. Seorang dokter ingin meneliti hubungan pengetahuan masyarakat terhadap tingkat kejadian
demam berdarah. Penelitian menggunakan meode analitik cross sectional, dengan mengambil
data sekunder dari rekam medis puskesmas. Sampel ditentukan pada populasi suatu wilayah,
pada saat pengambilan data terdapat responden yang tidak menjawab kuesioner. Apakah
kesalahan pada kasus tersebut?
a. Salah menentukan besar sampel
b. Bias informasi
c. Bias sampel

14. seorang dokter ingin membuat penelitian tetang pengaruh paparan timah terhadap kejadian
sindrom metabolik. Pada penelitian tersebut didapatkan odd ratio 1 pada. Apa kesimpulannya
a. paparan timah tidak berpengaruh terhadap kejadian sindrom metabolik
b. paparan timah memproyeksikan keadaan sindrom metabolik

15. wanita 50 tahun minta disuntik tapi tidak ada indikasi disuntik dokter menjelaskan bahwa
pasien tidak perlu disuntik. Dokter dalam hal ini menggunakan azas?
a. Indication medication
b. Autonomy
c. Quality of life

16. Laki-laki 32 tahun mengeluhkan mencret selama 2 bulan disertai dengan penurunan berat
badan. Pada pemeriksaan didapatkan HIV (+). Apa tindakan profesionalisme dokter yang
dilakukan
a. Memberi tahu istri pasien bahwa pasien terkena HIV
b. Meminta pasien untuk ke dokter lain
c. Menjelaskan ke pasien bahwa istri pasien dapat terkena HIV
d. Memberikan pasien waktu untuk memberi tahu istri pasien
e. Konsul ke spesialis

17. Seorang dokter melakukan pemeriksaan pada pekerja bandara tentang ketulian akibat
kebisingan. Dokter tersebut ingin melihat 5 tahun ke depan. Penelitian apa yang tepat
dilakukan dokter tersebut?
a. Random
b. Simple

191 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Prospektif
d. Retrospectif
e. Cross sectional

18. Seorang direktur perusahaan A ingin meningkatkan taraf kesehatan karyawanya dengan cara
melakukan promosi kesehatan pada perusahaannya. Hal ini dilakukan karena banyak karyawan
menderita hipertensi. Promosi kesehatan dilakukan pertama kali dengan meniru bagaimana
promosi kesehatan yang dilakukan pada perusahaan yang lebih besar. Apakah cara promosi
yang dilakukan oleh direktur tersebut?
a. Buyer
b. Modeling
c. Remodeling
d. Reinforcing
e. Endalding

19. Pasien wanita berusia 28 tahun datang ke dokter karena demam 3 hari kemudian pada hari ke 6
tinggi kembali. Kemudian dokter menyarankan untuk pemeriksaan laboratorium. Tindakan yang
dilakukan oleh dokter tersebut adalah...
a. Perlindungan spesifik
b. Pencegahan primer
c. Health promotion
d. Disability limitation
e. Early case detection

20. Pada puskesmas anda diketahui tingka anemia sangat tinggi, maka dilakukanlah penyuluhan
dengan menggunakan selembar kertas berisi tulisan singkat dan padat serta mudah dimengerti
dan terdapat beberapa gambar. Media apa yang digunakan dalam penyuluhan?
a. Bilik rubric
b. Poster
c. Bouklet
d. Leflat
e. Spanduk

192 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
21. dokter meneliti tentang hubungan pengetahuan dengan DHF, dengan kuesioner. Kuesioner
banyak yang tidak diisi oleh masyarakat. Apa kekurangan penelitian
a. Kesalahan pengambilan random
b. Bias Informasi
c. Bias seleksi
d. Bias
e. Kesalahan sampling

22. Seorang peneliti ingin mniliti hubungn konsumsi lemak dengan kadr kolesterol, Diketahui hasil p
0.004. Jenis uji yg sesuai
a. regresi linear
b. korelasi ganda
c. korelasi parsial
d. korelasi pearson
e. korelasi sperman

23. Seorang direktur perusahaan A ingin meningkatkan taraf kesehatan karyawannya dengancara
melaksanakan promosi kesehatan. Hal ini disebabkan karena banyak karyawan menderita HT.
kegiatan promosi kesehatan dilaksanakan dengan cara meniru, kegiatan promosi kesehatan
yang telah dilaksanakan di perusahaan yang lebih besar. Apa kegiatan promosi kesehatan yang
di laksanakan perusahaan tersebut?
A. Buyer
B. Modelling
C. Remodeling
D. Reinforcing
E. Enabling

24. Petugas kesehatan ingin membagikan informasi mengenai zika virus yang disebarkan di pinggir
jalan, perempatan lampu merah ke masyarakat. Media apa yg paling cocok dipakai?
A. Leaflet
B. Flyer
C. Stiker
D. Poster
E. Baliho

193 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
25. Seorang dokter ingin melakukan penelitian di suatu desa dengan kasus hipertensi terbanyak.
Dokter tersebut ingin meneliti kasus hipertensi di desa tersebut dalam 5 tahun ke depan.
Metode penelitian apa yg tepat?
A. Kualitatif
B. Kuantitatif
C. Prespektif
D. Retrospektif
E. Cross sectional

26. Di sebuah puskesmas dilakukan pendataan penderita Tbc mulai tanggal 1 januari hingga 31
desember. Jumlah penduduk tengah tahun di kecamatan tersebut 100.000 orang. Dari jumlah
tersebut, terdapat penderita kasus TBC yang baru yaitu 10 orang. 1 orang dari penderita baru
tersebut meninggal dunia. Berapa insidensi TBC di wilayah tersebut?
A. 10/100.000
B. 9/100.000
C. 19/100.000
D. 1/100.000
E. 1/10

27. Kabupaten A mendata jumlah balita yang terkena TB di kabupaten tsb. Didapat 38 balita
terkena TB, 25 laki-laki dan 13 perempuan. 3 balita dinyatakan sembuh. 2 balita meninggal.
Diperkirakan 15 balita terkena TB dari 10000 (lupa pastinya brp, maaf :(). Tindakan apa yg tepat
untuk mencegah adanya peningkatan kejadian TB pada balita?
A. Perbaikan gizi
B. Memberi edukasi tentang pentingnya deteksi dini dan terapi
C. Mengaktifkan screening TB
D. Terapi segera setelah didiagnosis TB
E. Melakukan pemeriksaan sputum pada balita

28. KLB Malaria di daerah sangat terpencil tim surveillance memberi chloroquin bertujuan untuk
A. Menurunkan pasien yang terkena malaria
B. Menghambat transmisi penularan

194 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
29. Seorang laki2 diantar ke puskesmas dengan keluhan batuk, sesak dan ....
Pasien sebelumnya berpergian ke arab saudi. Pemeriksaan pcr sars (-). Termasuk dalam apa
kasus ini:
A. Confirmed
B. Definite

30. Seorang peneliti ingin meneliti hubungan merokok dengan PJK. Ia memilih kelompok orang
yang merokok dan tidak merokok terlebih dahulu kmudian melihat RM 5 tahun kebelakang.
Apa yang digunakan?
A. kohort pro
B. kohort retro
C. case control
D. cross sectional

31. Pasien laki-laki datang dengan diagnosis acne vulgaris namun pasien tersebut meminta dokter
nulis alergi di surat asuransi supaya mudah untuk claim. Apa yang seharusnya dokter lakukan?
A. Menolak
B. Menyuruh ke dokter lain
C. Menasehati untuk membayar biaya kosmetik tanpa asuransi

32. Seorang Ibu mengantar anaknya datang ke tempat anda dengan batuk tidak sembuh-sembuh.
Dari pemeriksaan anda didapatkan antibiotik yg diberikan ke pasien oleh dokter lain underdose.
Apa yang sebaiknya anda katakan?
A. maaf bu ini obat yang diberikan salah
B. maaf bu ini obat sudah tidak dpakai lagi
C. maaf bu obat ini kasiatnya kurang
D. menurut pemeriksaan yang saya lakukan anak ibu ini butuh penanganan antibiotik yg
intensif

33. Peneliti ingin melakukan penelitian terhadap hubungan pengaruh status gizi ibu terhadap BBLR.
Peneliti menganggap status gizi merupakan faktor risiko BBLR. Penelitian dilakukan di RSU
untuk menentukan jumlah bayi BBLR. Kemudian menggunakan rekam medis untuk mengetahui
status gizi ibu. Apakah paramaternya?
A. RR

195 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
B. OR
C. Intensive risk

34. Nilai spesifitas dari table berikut adalah


TD + -
> 140/90 20 35
< 140/90 68 77
a. 20/68
b. 77/112
c. 35/20
d. 68/77
e. 20/77

35. Limbah medis yang terdapat di PKM terdiri dari limbah padat dan cair. Limbah padat seperti
berasal dari pelayanan BP, pelayanan gigi, imunisasi, dll. Untuk menghindari penularan
hepatitis dan pengolahan limbah yang tepat menggunakan...
a. Incinerator + PAL
b. Autoclave + incinerator
c. Autoclave + PAL

36. Kepala perusahaan ingin meningkatkan kesehatan para pegawai dengan melakukan promosi
kesehatan dikarenakan para pegawai banyak sakit hipertensi. Kepala perusahaan menggunakan
metode yang sudah diterapkan oleh perusahaan lain. Metode apa yang digunakan kepala
perusahaan tersebut?
a. Enabling
b. Modeling
c. Ramodelling
d. Reinforce

37. Pasien kontrol luka paska dilakukannya pengangkatan apendik. Dokter sudah melakukan
pembukaan dan pengangkatan serta suda menutup kembali dengan jahitan. Sekarang pasien
kontrol ke dokter tersebut. Aspek yang dilakukan adalah ...
a. Primary Health Care
b. Secondary Health Care

196 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
c. Tertiary Health Care

38. Satu puskesmas yang membawahi 2 kelurahan didapatkan data 285 ibu hami dan 3 ibu hamil
yang meninggal setelah melahirkan. Oleh sebab itu dinas kesehatan dan PKM setempat
memberikan peraturan agar setiap BUMIL yang melahirkan di tolong oleh tenaga ahli
kesehatan. PKM dan DINKES juga melakukan deteksi dini pada semua BUMIL yang mempunyai
resiko dan komplikasi kehamilan. Deteksi dini dilakukan dengan cara memperbaiki program K1
dan K4. PKM juga memberikan bantuan dana pada setiap bumil yang melahirkan sampai 28 hari
pasca melahirkan. Bantuan tersebut dilaksanakan pada?
a. PKM tingkat pertama dan menengah
b. PKM tingkat pertama dan lanjutan
c. PKM tingkat menengah dan lanjutan
d. PKM tingkat pertama
e. PKM tingkat lanjutan

39. Studi observasional tentang tumor otak dan telepon seluler. 30 orang glioblastoma multiformis
dan 30 orang normal. Usia dn jenis kelamin sama rata. Kemudian dilakukan wawancara tentang
penggunaan telefon seluler dan dibandingkan dengan resiko terjadinya tumor otak. Metode
yang digunakan untuk menilai sifat hubungan penelitian tersebut adalah …
a. Relative risk
b. Odd ratio
c. Hazard ratio
d. Incidence ratio
e. Cumulative incidence ratio

40. Desa A th 2000 jalanan rusak, untuk ke layanan ksehetan hnya bisa di lewati dg jalan kaki
sehingga di btuhkan waktu lama untuk mendaptkan layanan kesehatan. sehingga bnyak kasus
gawat darurat yg terlambat di tangani. untuk itu pemerintah memperbaiki jalannya, sehingga
masyrkat bisa ke layanan kesehatan dg sepeda motor dan lebih cepat sampai. termasuk dalam
SKN apa yg dilakukan pemerintah?
a. Upaya kesehatan
b. Pemeberdayaan masyarakat
c. Sumber daya masyarakat kesehatan
d. Kesediaan alkes, farmasi, dan ransum makanan

197 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
41. Seorang peneliti ingin melakukan penelitian hubungan antara penderita penyakit jantung
koroner dengan kebiasaan merokok, dengan mengambil sample penderita di rumah sakit
dengan suspek perokok aktif dan pasif, dan mengambil rekam medis 5 tahun yang lalu. Peneliti
ini melakukan penelitian jenis
a. Kohort prospektif
b. Kohort retrospektif
c. Cross sectional
d. Eksperimental
e. Deskriptif

42. Dari 500 orang siswa di suatu SD, 100 orang siswa mengalami muntah dan berak setelah
mengkonsumsi gado-gado di kantin sekolah. Dari data tersebut berapa attack rate?
a. 5%
b. 10%
c. 20%
d. 25%
e. 30%

43. Daerah X jmlh penduduk 1200. Kasus goiter gr 1a dan 1b 80. Gr 2 150. Gr 3 80. Termasuk?
a. Epidemic
b. Pandemic
c. Endemic
d. Sporadic
e. KLB

44. Anda sebagai dokter akan melakukan promosi kesehatan tentang kardiovaskuler khususnya
tentang hipertensi. Pada daerah tersebut mayoritas penduduknya bekerja sebagai petani dan
nelayan. Pendidikan mereka rata-rata adalah lulusan SD. Metode promosi apa yang cocok
untuk digunakan pada daerah tersebut?
a. Menggunakan gambar dan alat peraga
b. Membagikan pamphlet
c. Menggunakan metode ceramah
d. Melakukan kunjungan rumah

198 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
45. Pemerintah memberikan bantuan Vitamin A suplemen kepada anak di daerah Kulonprogo.
Dokter Puskesmas Kulonprogo ingin mengetahui perbedaan pemberian vitamin A 100.00 0 IU
dan viitamin A 200.000 IU pada bayi dalam mencegah Xeropthalmia dalam 4 bulan. Metode
penelitian yang paling tepat yang dapat digunakan adalah?
a. Komparasi analitik
b. Deskriptif
c. Eksperimental laboratorium
d. Observasional lapangan

46. Profil Puskesmas A


Target Cakupan
K1 200 9% 160
K2 180 80% 90
Lupa Lupa Lupa Lupa
Berapa nilai kesenjangan K1 pada Puskesmas A
a. (-)10
b. (-)5
c. 0
d. 5
e. 10

47. Seorang dokter ingin melakukan penelitian tentang hubungan antara Kolesterol dengan
Obesitas. Untuk mengetahui seberapa kuat pengaruh antara kolesterol dan obesitas. Uji apakah
yang paling tepat dilakukan dokter tsb:
a. Regresi
b. Korelasi
c. Chi square

48. Ibu RT mempunyai data lengkap semua bayi di wilayahnya. Terdapat pengukuran BB, usia, jenis
kelamin, gizi. Indikator tsb adalah?
a. Indikator demografi
b. Indikator status kesehatan
c. Indikator sosial-ekonomi
d. Indikator morbiditas

199 Regio V – 15 Oktober 2016


Try Out AIPKI XXXVIII 2016
e. Indikator mortalitas

49. Sebuah surat ditujukan kepada jurnal medicine, disebutkan bahwa terdapat obat yang baru yg
saja beredar. Obat tersebut di katakana memiliki efek samping (lupa). Perusahaan obat
berencana melakukan penelitian tentang kebanaran berita tersebut dengan waktu yg cepat dan
efisien. Uji penelitian apa bisa digunakan?
a. Metaanalisis
b. Cross sectional
c. Systematic review
d. Case control

50. Seorang dokter Puskesmas ingin meneliti faktor yang mempengaruhi tingkat kepatuhan
pengobatan penderita TB. Salah satu faktor yang akan diteliti adalah jarak dari Puskesmas ke
rumah pasien. Dokter mendata 2 kelompok penderita TB, yaitu penderita yang telah selesai
melakukan pengobatan dan penderita yang drop out. Lalu dokter akan berkunjung ke masing-
masing rumah pasien untuk mengukur jarak dari rumah ke Puskesma. Tipe penelitian apa yang
tepat dipilih sesuai gambaran di atas?
a. Deskriptif
b. Eksperimental
c. Kohort
d. Cross sectional
e. Case control

LULUS UKMPPD ONE SHOOT! AMIN – Regio V

200 Regio V – 15 Oktober 2016

You might also like