You are on page 1of 3

MERUJUK PASIEN KELUAR RUMAH SAKIT

RUMAH SAKIT Halaman


BHAYANGKARA Nomor Dokumen Nomor Revisi :
HASTA BRATA 1/3
BATU SPO/06. /I/RUMKIT

TanggalTerbit DITETAPKAN,
KEPALA RS. BHAYANGKARAHASTA BRATA BATU

SPO

Juli 2017

drg. WAHYU ARI P. MARS


KOMISARIS POLISI NRP.76030927
PENGERTIAN Kegiatan memindahkan pasien dari RS. Bhayangkara Hasta Brata ke
Rumah Sakit lain untuk pindah perawatan karena tidak tersedianya
fasilitas pelayanan yang dibutuhkan
TUJUAN Agar proses transfer / pemindahan pasien berlangsung dengan aman
dan lancar serta pelaksanaannya sesuai dengan prosedur yang telah
ditetapkan
KEBIJAKAN SK Kepala RS. Bhayangkara Hasta Brata Batu Nomor: Kep/ 06. 10/ I /
2017 tentang Pemberlakuan Panduan Pelayanan Transfer Pasien.
PROSEDUR A. Persiapan:
- Form transfer pasien
- Form monitoring pasien
- Resume medis
- Hasil pemeriksaan penunjang
- Peralatan medis yang digunakan selama transfer sesuai kondisi pasien
B. Pelaksanaan
1. Berikan informasi kepada pasien dan keluarga mengenai kondisi
pasien bahwa pasien perlu / dapat ditangani di tempat lain oleh
dokter.
2. Pasien dan keluarga setuju dengan menanda tangani persetujuan
perawatan di rumah sakit yang menerima rujukan.
3. Lakukan koordinasi dengan petugas (dokter) rumah sakit tujuan dan
komuniasikan tentang rencana pemindahan pasien meliputi:
- Identitas pasien
MERUJUK PASIEN KELUAR RUMAH SAKIT

RUMAH SAKIT Halaman


BHAYANGKARA Nomor Dokumen Nomor Revisi :
HASTA BRATA 2/3
BATU SPO/06. /I/RUMKIT

- Diagnosa medis dan riwayat penyakit


- Keadaan umum pasien
- Terapi yang sudah diberikan
4. Pastikan adanya tempat dan pelayanan yang dibutuhkan pasien
5. Pastikan siapa yang akan menerima saat transfer dilakukan
6. Periksa kelayakan kondisi pasien untuk ditransfer ( oleh DPJP /
Dokter Anasthesi / Dokter IGD)
7. Lengkapi RM pasien dan siapkan berkas penunjang yang akan
diperlukan di rumah sakit rujukan oleh dokter.
8. Selama proses transfer pasien akan didampingi oleh perawat
9. Siapkan peralatan yang harus disertakan saat transfer pasien,
sesuai dengan kondisi pasien yaitu:
- Hasil pemeriksaan penunjang, formulir / surat transfer, formulir
observasi ( bila ada )
- Tabung O2 dan canule, standar infus, obat-obatan emergensi
dan alat bantu pernafasan.
10. Hubungi petugas ambulan dan informasikan tentang rencana
transfer dengan mengisi form pemintaan ambulan dan form
pelayanan ambulan
11. Selesaikan biaya administrasi oleh keluarga pasien
12. Isi formulir transfer dengn lengkap dan benar
13. Informsikan kepada pasien dan keluarga saat pasien akan ditransfer
14. Perawat mengantarkan pasien ke RS yang akan dituju, monitor
kondisi pasien selama proses rujukan transfer
15. Lakukan observasi pasien selama perjalanan dan form hasil
observasi disatukan dengan RM pasien oleh perawat.
16. Lakukan serah terima pasien setelah tiba di rumah sakit yang dituju
oleh perawat.
UNIT TERKAIT 1. IGD
2. Instalasi Rawat Inap
MERUJUK PASIEN KELUAR RUMAH SAKIT

RUMAH SAKIT Halaman


BHAYANGKARA Nomor Dokumen Nomor Revisi :
HASTA BRATA 3/3
BATU SPO/06. /I/RUMKIT

3. Kaber

You might also like