You are on page 1of 16

1.

Gambar 1
Jenis foto : foto pelvis AP

Deskripsi : tampak bayangan


radioopak di buli-buli sebesar 1 cm,
dan bayangan radiopak di uretra 2-3
cm.

Diagnose : batu di buli dan uretra

2. Gambar 2
Jenis foto : Foto thorax AP
Deskripsikan :
cor : dalam batas normal
Pulmo : tampak bayangan opak homogen diameter sebesar
5 cm di servikal dan tampak bayangan opak multiple seperti
coin lesion di lap bwah paru kanan dan kiri

Diagnose: kesan : ada tumor sekunder di paru akibat


metastase tumor di daerah servikal

3. Gamabar 3
Jenis foto : Thorak PA
Deskripsikan :
cor : batas kanan tidak bisa di nilai
pulmo : Tampak perselubungan di lap bawah paru
kanan
sudut cardiofrenicus kanan tidak bisa di nilai dan
sudut dan costoprenicus terlihat tumpul

diagnose :
kesan: efusi pleura
4. Gambar 4
Jenis foto : foto cranium posisi water’s
Deskripsikan : Tampak perselubungan pada sinus
maxilaris kiri (dengan pelebaran dinding antrum)
Septum nasi ditengah, sinud frontalis dan sinus
ethmoidalis tdk tampak perselubungan

Diagnose : Sinusitis maxilaris kronis kiri

5. Gambar 5
Jenis foto : foto thorax PA
Deskripsikan:
Cor : dalam batas normal
Pulmo: tampak kavitas di lapangan paru sinistra lobus
superior

Diagnose: TB paru aktif

6. Gambar 6
Jenis foto: foto polos brachii sinistra
Deskripsikan foto: Tampak reaksi periosteal di daerah 1/3
proksimal humerus dan tampak daerah radioluscen pada 1/3
proksimal humerus hingga antebrachii yang menandakan
adanya destruksi pada tulang

Diagnosa : kesan Osteomielitis

7. Gambar 7
Jenis foto: Foto polos Servikal
Deskripsi : Tampak soft tissue swelling diservikal
Diagnosa : Massa di servikal

8. Gambar 8

Jenis foto: foto BNO


Deskripsikan: tampak bayangan radioopak dengan
gambaran staghorn di ren dextra dan sinistra

Diagnose: batu staghorn di ren dextra dan sinistra dan


hidronefrosis grade IV

9. Gambar 9

Jenis foto: foto pedis dextra


Deskripsikan: tampak garis fraktur di os 1/3 distal tibia
dextra
Diagnose: fraktur di os 1/3 distal tibia dextra

10. Gambar 10
Jenis foto: colon in loop
Deskripsikan: tampak gambaran colon normal, ditemukan
adanya corpus alienum di colon desenden. Dan ditemukan
corpus alienum di dalam jejunum

Diagnose: ada corpus alienum di colon desenden

11. Gambar 11
Jenis foto: Oesofagamaag duodenografi
Deskripsikan : - Tampak kontras mengisi oesofagus dan
gaster
- Oesofagus melebar dari proximal-
distal
- Tampak penyempitan
oesofagogastric Junction
- Kontras masih dapat melewati
daerah penyempitan ke gaster
Diagnose: akalasia

12. Gambar 12
Jenis foto: foto IVP (fullblass, 30 menit)

Deskripsikan: Tampak kontras mengisi ginjal hingga ke blas melalui


ureter kanan , Tidak tampak kontras mengisi ureter kiri , Kontur kedua
ginjal normal, Tampak udara mengisi kolon di daerah abdomen kiri,
Tidak tampak bayangan opak disepanjang traktus urinaris.

Diagnose: IVP normal

13. Gambar 13
Jenis foto: foto genu posisi lateral

Deskripsi: tampak fraktur community fragmen patella

Diagnose: fraktur patela

81

14. Gambar 14

Jenis foto: colon in loop

Deskripsikan : gambaran usus tidak normal, terdapat filling


defect di colon decendens, terjadi space occupying lesion
yang bersifat anular dengan penyempitan lumen irregular,
dan colon redundant

Diagnose: tumor, suspect malignancy

15. Gambar 15
Jenis foto: sistografi

Deskripsikan : tampak filling defect di dasar vesica


urinaria berupa gambaran umbrella sign, jumlah single.

Diagnose: BPH

16. Gambar 16
Jenis foto: BNO

Deskripsi: tampak trabekular kasar di os pelvis dextra dan


sinistra

Diagnose: osteoporosis

17. Gambar 17
Jenis foto : foto schaedel posisi AP dan Lateral

Deskripsi: tanpak fraktur di os temporalis, os


maxilaris, dan nasofrontalis, fraktur gigi.

Diagnose: fraktur post KLL

18. Gambar 18

Jenis foto : Thorax PA

Deskripsikan: tanpak bayangan radiolussen di seluruh


lapangan paru

Diagnose: dd: -Emfisema

- PPOK

19. Gambar 19
Jenis foto : Foto thorax PA
Deskripsikan :
cor : dalam batas normal
Pulmo : dalam batas normal
Diagnose: kesan : thoraks dalam batas normal

20. Gambar 20
Foto BNO

Deskripsi: tampak gambaran radioopak pada ren


sinistra berjumlah multiple dan pelebaran discus
vertebralis L3 dan penyempitan discus intervertebraslis
L4 dan L5

Diagnosa: Batu dir en sinistra dan fraktur kompresi


vertebralis

21. Gambar 21

Foto colon in loop

Deskripsi: tampak multiple additional defect/shadow


bertangkai

Diagnose: divertikulosis colon

22. Gambar 22
Foto thoraks PA

Deskripsi:

Cor : kardiomegali

Pulmo : dalam batas normal

Diagnosa: Kardiomegali

23. Gambar 23
Foto thoraks PA

Deskripsi:

Cor : dalam batas normal

Pulmo : tampak adanya honey comb appearances di pulmo


sinistra di paru bagian bawah (basal) dan lesi radioopak yang tidak
homogeny pada lapangan paru sinistra bagian basal

Hilus tampak melebar dan corakan bronkovaskular meningkat di


paru bagian bawah (basal)

Kesimpulan: bronkiektasis
24. Gambar 24

Foto pelvis

Deskripsi:

Tulang pelvis dalam batas normal

Tidak dijumpai adanya batu di vesica urinaria dan uretra

Diagnose: tulang pelvis dalam batas normal dan tidak ada


batu

25. Gambar 25
Foto lumbalis posisi AP dan lateral

Deskripsi :

Tampak adanya pergeseran vertebra lumbal 4 dan lumbal 5

Diagnosa : spondylolisthesis lumbal 4 dan lumbal 5

26. Gambar 26
Foto lumbalis posisi Ap dan Lateral

Deskripsi :

Tampak vertebrae lumbalis mengalami pembengkokan kea


rah lateral

Discus intervertebralis menyempit. Adanya sclerotic, sudut


ferguson melebar (>340)

Tampak adanya osteofit pada corpus vertebra

Trabekula kasar pada corpus vertebrae

Diagnosa: skoliosis disertai osteofit spondilosis lumbalis,


serta osteoporosis

27. Gambar 27
Foto thoraks AP

Deskripsi :

Cor :

Tampak elongasi pada aorta, kardiomegali (CTR >50%),


disertai fibrokalsifikasi dan cephalisasi cor dex dan sin

Pulmo : dalam batas normal

Sudut costophrenicus dextra terpotong

Kesimpulan : kardiomegali disertai kongesti paru


28. Gambar 28

Foto thoraks PA

Deskripsi :

Cor : cardiomegali (CTR >50%), cor tampak melebar kekiri

Pulmo : dalam batas normal

Diafragma: sudut cardiphrenicus dextra dan sinistra sulit dinilai

Diagnosa: Kesan Cardimegali

29. Gambar 29
Foto thoraks posisi AP

Deskripsi :

Cor : dalam batas normal

Pulmo : gambaran radioluscen pada pulmo dextra


dan sinistra disertai hiperaerasi

Diafragma rendah

Diagnosa: enfisema

i89iooo89p[]\
30. Gambar 30.
Foto thoraks posisi PA

Deskripsi :

Cor : dalam batas normal

Pulmo : dalam batas normal

Diagnosa : thoraks dan cor dalam batas normal

You might also like