You are on page 1of 2

 Pengertian komunikasi

Komunikasi pemberdayaan masyarakat merupakan suatu proses komunikasi untuk


menumbuhkan motivasi dan memberikan kesempatan pada masyarakat melalui pemanfaatan dan
peningkatan kemampuan.

 Bentuk komunikasi :

1. Komunikasi Intra personal


Proses disaat diri (self) menerima stimulus dari lingkungan untuk kemudian melakukan proses
internalisasi

2. Komunikasi Interpersonal
Komunikasi yang dilakukan oleh dua orang atau lebih dan terjadi kontak langsung dalam bentuk
percakapan.

3.Komunikasi Kelompok
Interaksi tatap muka antara tiga orang atau lebih degan tujuan yg telah diketahui.

4. Komunikasi Organisasi
Komunikasi antar manusia yang terjadi dalam konteks organisasi yang berlangsung secara formal
maupun non formal.

5. Komunikasi Massa
Suatu proses dimana organisasi media memproduksi dan menyebarkan pesan kepada public
secara luas.

Membangun komunikasi efektif dengan berhasilnya proses penyampaian pesan berupa ide,
pendapat, perasaan, informasi dari komunikator ke komunikan melalui saluran/media kemudian
pesan direspon/feedback oleh komunikan.

 Pengertian advokasi

Advokasi merupakan upaya atau proses yang strategis dan terencana untuk mendapatkan
komitmen dan dukungan dari pihak-pihak yang terkait (stakeholders).

 Cara melakukan advokasi

1. Lobi Politik (political lobying)

2. Seminar / Presentasi

 Pengertian kemitraan

Kemitraan adalah suatu kerjasama formal antara individu-individu, kelompok-kelompok atau


organisasi-organisasi untuk mencapai suatu tugas atau tujuan.

 Peran mitra :

1. Pemerintah sebagai regulator


2. Pemerintah sebagai dinamisator

3. Pemerintah sebagai fasilitator

 Perencanaan kemitraan

Untuk merencanakan sebuah kegiatan berdasarkan pada analisis masalah yang ada, kemudian
dilakukan survey lapangan untuk memastikan bahwa penerima manfaat program benar-benar
membutuhkannya.

 Pelaksanaan

1. Identifikasi Intern Lembaga

2. Merumuskan aspek yang perlu dimitrakan

3. Komponen yang akan dimitrakan

4. Membuat kesepakatan dengan lembaga calon mitra

5. Membuat kesepakatan berkenaan dengan hak dan kewajiban mitra kerja

 Pemantauan hasil

Pemantauan hasil sangat penting untuk memonitoring suatu kegiatan yang sudah di rencanakan
berjalan dengan baik atau tidak

 Penilaian hasil

1) Aspek kegiatan pemberdayaan yang (innovative)”

2) Aspek manfaat secara berarti bagi peningkatan kesejahteraan

3) Aspek loyalitas dalam mendampingi pelaksanaan program

4) Aspek kesesuaian dengan perencanaan

You might also like