You are on page 1of 2

Permainan Peserta Peralatan Cara Bermain

INGOT – INGOT PESAN 5 – 6 orang - Kertas Putih (1 lembar) - Membuat barisan 5 – 6 berjajar
BERANTAI - Spidol/pulpen - Orang pertama akan dibisikkan oleh panitia beberapa kalimat dan dia harus mengingat
dengan baik
- Lalu orang pertama akan meneruskan kata-kata tersebut kepada orang kedua,
demikian dan seterusnya
- Orang terakhir akan menulis di kerta kalimat yang dia terima dari teman sebelumnya
- Pemenang ditentukan berdasarkan kelengkapan kalimat dari sumbernya
TALI BERANTAI 5 – 8 orang - Tali rafia/alat hulahop - Buat lingkaran 5-8 orang sambil berpegangan tangan
berbentuk lingkaran - Tali rafia di masukkan ke dalam pegangan tangan
- Estafetkan tali rafia ke teman di sebelahnya melewati tangan dan badan hingga
berlanjut ke teman sebelahnya
- Pemenang ditentukan tali rafia yang lebih duluan sampai di ujung
JOGET BALON 2 orang - Balon dan musik - Tentukan pasangan masing-masing
berpasangan - Tiup balon
- Tempelkan balon di kepala pasangan masing-masing
- Musik berjalan dan peserta sambil berjoget
- Peserta yang balonnya terlepas dinyatakan gugur dan pemenang ditentukan oleh balon
yang masih menempel di kepala
MENGHIAS ISTRI 2 orang - Lipstik - Tentukan pasangan masing-masing
berpasangan - Bedak - Mata suami ditutup menggunakan kain
- Duduk saling berhadapan
- Suami menghias istri dengan menggunakan bedak dan lipstik
- Pemenang ditentukan oleh hiasan yang paling rapi
PERMAINAN 1 (Kata Berkait)
Jumlah Orang : 5 – 6 orang
Cara :

You might also like