You are on page 1of 1

MENGANTAR PASIEN RUJUKAN

NO DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


00 1/ 1

Tanggal Terbit Ditetapkan oleh:


Direktur
STANDAR PROSEDUR
Juni 2017
OPERASIONAL
(SPO)
dr. Dewi Sandra Maya Sari, MARS
PENGERTIAN Proses mengantarkan pasien untuk mendapatkan perawatan dan pengobatan
lanjutan.
TUJUAN Sebagai acuan petugas dalam melakukan rujukan pasien.
KEBIJAKAN 1. SK Direktur RSIA Rizki Bunda tentang kebijakan akses pelayanan dan
kontinuitas pelayanan nomor
2. SK Direktur RSIA Rizki Bunda tentang panduan transportasi rujukan pasien
nomor
PROSEDUR 1. Petugas ambulance mendapatkan laporan adanya pasien rujuk dari bagian
penerima (kasir).
2. Petugas ambulance meminta surat tugas kebagian kasir penerima.
3. Petugas ambulance membawa mobil ke tempat parkir terdekat dari
ruangan pasien yang akan dirujuk.
4. Petugas ambulance memindahkan pasien dari tempat tidur pasien ke
brankar ambulance.
5. Petugas ambulance membawa pasien kedalam mobil ambulance.
6. Jika semuanya sudah siap (Petugas ambulance, perawat, keluarga yang
mendampingi pasien), mobil ambulance dijalankan.
7. Petugas ambulance bersama perawat mengantar pasien ke rumah sakit
yang dituju.
8. Setelah selesai mengantar pasien (perjalanan balik ke RSIA Rizki Bunda),
Petugas ambulance mengisi BBM mobil dengan penuh.
9. Setelah sampai di rumah sakit, Petugas ambulance meletakkan kunci
ambulance di IGD.
UNIT TERKAIT - IGD
- Ambulance

You might also like