You are on page 1of 5

KADAR HEMOGLOBIN(Hb) PENDERITA TB PARU DALAM MASA TERAPI

OAT (OBAT ANTI TUBERKULOSIS) DI PUSKESMAS HAJI ABDUL HALIM


HASAN BINJAI

Ida Fauziah1), Grace Evalina Siahaan2)


1Staf Pengajar Fakultas Biologi Universitas Medan Area; 2Mahasiswa Fakultas
Biologi Universitas Medan Area

ABSTRACT
The study was conducted to observe the hemoglobin level in pulmonary
tuberculosis (TB) patient in therapeutic period who received anti tuberculose
drugs.Hemoglobin level of Thirty Pulmonary TB patients was examined each month,
before receiving any therapy and after the medications was given. Hemoglobin level
measurement was continued until the third month of therapy. The observation held at
Haji Abdul HalimHasan Public Health Center inBinjai showed that the hemoglobin
level was significantly decrease with the time in pulmonary TB patient especially at the
third month of therapy both in male and female patients.

Key Word : hemoglobin, patient, therapy, dan tuberculosis

ABSTRAK
Penelitian ini dilakukan untuk mengamati kadar hemoglobin pada pasien
tuberkulosis paru dalam masa pengobatan. Kadar Hemoglobin dari tiga puluh pasien
TB Paru diperiksa setiap bulan. Pemeriksaan dilakukan sebelum menerima terapi
apapun dan setelah pengobatan. Penelitian dilaksanakan di Rumah sakit Haji Abdul
Halim Hasan Binjai menunjukkan bahwa kadar hemoglobin secara signifikan
menurun dengan waktu pada pasien TB Paru terutama pada bulan ketiga terapi baik
pada pasien laki-laki maupun perempuan.

Kata Kunci : hemoglobin, Pasien, terapi, dan Tuberkulosis

PENDAHULUAN (Mycobacteriumtuberculosis) dapat


Indonesia adalah negara tahan hidup pada udara kering
penyumbang tuberkulosis(TB) nomor maupun dalam keadaan dingin dan
tiga (10%) di dunia setelah India lembab. Dalam suasana lembab
(30%) dan China (15%) (Sulani, tersebut bakteri ini dapat tahan
2004).Penyakit ini merupakan berhari-hari bahkan sampai berbulan-
penyebab kematian nomor tiga bulan (Herdin et al, 2005).
setelah penyakit kardiovaskuler dan Beberapa faktor lainyang
penyakit saluran pernafasan pada dapat menjadi sumber penularan
semua kelompok usia(Supriyatno, ialah lingkungan, bahaya penularan
2002). terbesar terdapat di perumahan yang
Penyebaran TB paru dari satu berpenghuni padat dengan ventilasi
pasien ke pasien lainnya terjadi yang buruk, kurangnya masuk sinar
melalui nuclei droplet infeksius yang matahari ke dalam ruangan dan
dapatkeluarbersama batuk, bersin, pertukaran udara. Faktor lain yang
dan bicara (Suyono, 2001). Faktor mempengaruhi kemungkinan
utama penularan infeksi adalah seseorang menjadi penderita TB
kedekatan atau durasi adalah gizi buruk dan daya tahan
kontak serta derajat infeksius pasien. tubuh yang lemah (FK Universitas
Bakteri penyebab TB Brawijaya, 2003).

13
Bakteri ini berbentuk batang, dapatdisebabkanoleh kurangnya
mempunyai sifat khusus yaitu tahan konsumsi makanan kaya besi,
terhadap asam pada pewarnaan. Oleh kurangnyaasupandalamkeadaankebut
karena itu disebut sebagai bakteri uhan yang meningkat seperti pada
tahan asam (BTA). Bakteri kehamilan, masatumbuh kembang
Tuberculosis cepat mati dengan sinar serta pada penyakit infeksi (malaria
matahari langsung, tetapi dapat dan penyakit kronis lainnya misalnya
bertahan hidup beberapa jam TBC). Ataudapatjugaterjadikarena
ditempat yang gelap dan lembab. kehilangan besi yang berlebihan pada
Dalam jaringan tubuh bakteri ini perdarahan termasuk haid yang
dapat dormant, tertidur selama berlebihan , sering melahirkan dan
beberapa tahun(Dep. Kes. R. I, 2002). infeksi
Struktur dinding sel yang cacing(Child,1989).Dalamkajian lain
kompleks tersebut menyebabkan yang dilakukanolehSetiawan (2011)
bakteri M. tuberculosis bersifat tahan diketahuibahwapemberiansuplemend
asam, yaitu apabila sekali diwarnai an multivitamin padapenderita TB
akan tetap tahan terhadap upaya jugamasihmemilikibuktiterbatasakan
penghilangan zat warna tersebut kegunaannya,
dengan larutan asam – alkohol. haliniberkaitandengankebutuhanbebe
Komponen antigen ditemukan di rapamikronutrien
dinding sel dan sitoplasma yaitu Dalamupayapemberantasan
komponen lipid, polisakarida dan TB Paru, Puskesmas Haji Abdul
protein (Medison, 2009). HalimHasanBinjaimenjalankanperana
Pengobatan bagi penderita nsebagaisentrapengobatandengan
penyakit TB memakan waktu sekitar program pengobatansesuaiprosedur,
6 bulan atau bahkan bisalebih. Terapi yaitumelakukanpengobatandan
penyembuhan TB dilakukan dengan monitoring kesehatanpasien TB
pemberian OAT (Obat Anti paruselamadalammasapengobatanseh
Tuberkulosis) yang terdiriatas inggadinyatakansembuh.
isoniazid, pirazinamid, rifampisain, Diperlukansuatukajianuntukmengeta
eritromisisndanetambutol. Pasien huikondisihematologissepertikadar
yang beradadalammasaterapi OAT Hemoglobin pasien TB paru di
biasanyadiberikansupplemenmakana puskesmastersebut.
nuntukmencegahdefisiensibeberapaje
niszatgizi.Terdapatbeberapapendapat TUJUAN PENELITIAN
keadaangizipenderita TB, Soedarto Tujuanpenelitianadalahuntukmelihat
(2002) pengaruhkadar oat
mengatakanbahwapengobatanmengg terhadapkadarHbpenderitaTB paru di
unakanOATseringmenimbulkangangg Puskesmas Haji Abdul
uanhematologisdanpenderita TB HalimHasanBinjai
kronikjugaseringmengalami anemia
karenaseringmengalamibatukdarahat BAHAN DAN METODE
aumuntahdarah.Lebihlanjut, Prayogo Penelitian dilaksanakan pada
(2005)menjelaskanbahwabatukdarah bulan Maret sampai Junitahun 2013 di
padapenderita TB Puskesmas Haji Abdul Halim Hasan
parudisebabkanolehkerusakan Kota BinjaiProvinsi Sumatera Utara.
jaringan yang luas. Pengamatandilakukanpada 15 orang
Anemia terjadi disebabkan pasien laki-lakidan 15 orang
oleh kekurangnya zat besi dalam pasienperempuanyang diberi obat
darah, yang dibutuhkan untuk sesuai dengan berat badan dalam
pembentukan hemoglobin. pengobatan. Pada tahap awal pasien
Kekurangan besi dalam tubuh akan diberi Paket OAT(obat anti

14
tuberkulosis) kotak pertama yang yang melekat pada bagian luar pipet
berisi kaplet rifampicin 150 mg, dibersihkan dengan tissue. Darah
isoniazid 75 mg, pirazinamid 400 mg dalam pipet Sahli dimasukkan ke
dan ethambutol 275 mg sebanyak 6 dalam tabung reaksi yang berisi
blister untuk digunakan selama 3 larutan Drabkin, dibilas beberapa kali
bulan dan dilakukan pemeriksaan Hb dengan larutan tersebut, dicampur
pada pasien perlakuan. dengan cara menggoyang tabung
perlahan-lahan hingga larutan
Pemeriksaan Hemoglobin homogen dan dibiarkan selama 3
danLeukosit menit.
Untuk melakukan pemeriksaan Hasildibacadenganspektrofotometerp
hemoglobin disiapkan 3 tabung reaksi adapanjanggelombang 546 nm (Child,
ukuran 5 ml, masing-masing diberi 1990).Hasil pemeriksaan darah
label reagen blanko (RB), reagen penderita TB BTA positif
standart (RTD) dan reagen sampel dibandingkan dengan nilai normal
(RPL), kemudian 5 ml larutan hemoglobin, yaitu : Laki-laki14-18
Drabkindimasukkan ke dalam tabung g/dl dan Perempuan 12-16 g/dl.
RB, dan 5ml reagen standar Adapun kadar normal leukosit yaitu
Sianmethemoglobindimasukkan 4000-11000mm3.
kedalam tabung RTD, serta 5 ml
larutan Drabkindimasukkan ke dalam HASIL DAN PEMBAHASAN
tabung RPL. Kemudian darah kapiler Darihasilpemeriksaankadar
pada ujung jari yangditusuk dengan hemoglobin dan leukosit penderita
lancet diambil sedemikian rupa TB-
hingga darah keluar dengan baik parusebelumpengobatandansetelah3b
tanpa memijat-mijat jari, darah ulanpengobatandapatdilihatpadaTabe
kapiler sebanyak 20 μl diambil l1sebagaiberikut.
dengan pipet Sahli, kelebihan darah

Tabel1.Hubungan lama pemberian OAT dengankadar hemoglobin padapasien TB-


paruJenisKelaminPriadanWanita di Puskesmas Haji Abdul
HalimHasanBinjai.
KadarHemoglobin KadarHemoglobin
Pemberian OAT (Bulan) (g/dl)pria (g/dl)wanita
Rata-rata ± SD Rata-rata ± SD
0 15,40 ± 0,68 12,94 ± 0,33
1 14,08 ± 0,64 11,82 ± 0,59
2 12,73 ± 0,51 10,94± 0,54
3 11,88 ± 0,52 10,42 ± 0,44

HasilujiANOVA (Analysis of Kelainanhematologipadapend


variance)diperolehnilai P  0,05 eritatuberkulosisdapatdisebabkankar
artinya lama pemberian OAT ena proses infeksituberkulosis,
berpengaruh signifikanterhadap efeksamping OAT
penurunan kadar haemoglobin mulai ataukelainandasarhematologis yang
dari bulan kedua sampaibulan ketiga sudahadasebelumnyasehinggatuberk
pengobatan. ulosisdapatmemberikankelainan-
BerdasarkanujilanjutPosts hoc tests kelainanhematologi yang
Duncanpenurunankadar hemoglobin sangatbervariasidandapatmengenaise
terjadi paling signifikanpadapria di rieritrosit, lekosit,
bulanketiga. trombositsertagangguanpadasumsum

15
tulang yang yang diekskresi, khususnya melalui
padaumumnyatuberkulosismenimbul fesessertaperempuan mengalami haid
kanpeningkatanataupenurunanjumla setiap bulan, di mana kehilangan zat
hkomponenserihematopoiesis. besi ± 1,3 mg perhari, sehingga
Kelainan- kebutuhan zat besi lebih banyak dari
kelainanhematologistersebutmerupak pada pria.
anpertimbangandalampemilihan OAT, Pengobatan TBC
pemantauanaktivitaspenyakitsertaseb dilakukandenganbeberapakombinasio
agaipemeriksaanpenunjanguntukmen batkarenapenggunaanobattunggalaka
ilairesponpengobatan (Oehadian, ncepatdanmudahterjadiresistensi.
2003). INH merupakanobat yang
Menurunnya kadar sangatpentinguntukmengobatisemuat
hemoglobin penderita tuberkulosis ipe
dapat disebabkan karena proses TBC.Efeksampingnyadapatmenimbulk
infeksi tuberkulosis dan obat anti an anemia
tuberkulosis pada fase awal terdiri sehinggadianjurkanuntuk mengkonsu
dari Isoniazid, Pirazinamid dan msi vitamin
Rifampisin, pada fase lanjutan hanya piridoksinsebagaipenambahdarah
terdiri dari Isoniazid dan (Astuti, 2009).
Rifampisin.PemberianIsoniazid
danPirazinamiddapatmenyebabkanga KESIMPULAN
ngguanmetabolisme B6 sehingga Pemberianobat anti
meningkatkan ekskresi B6 melalui tuberkulosismempengaruhigambaran
urine dan dapat mengakibatkan hemoglobin penderita TB paru,
defisiensi B6. Vitamin B6 dalam penurunankadar hemoglobin
bentuk pyridoxal phosphate terlihatsignifikandalam 3
merupakan kofaktor dalam bulanpengobatanterutamapadabulan
prosesbiosintesis heme. Defisiensi B6 ke 3 pengobatan,
akan mengganggu biosintesis heme diperlukansuplemenmakanandan
dan mengakibatkan anemia vitamin yang
sideroblastiksedangkanpemberianRif memadaiuntukmencegah anemia
ampisindapatmenimbulkan anemia padapenderita TB paru yang
hemolitik (Purnasari, 2011). sedangmenjalanipengobatan.
MenurutJafar (2012) Untukmelengkapigambaran
perempuanmerupakansalahsatukelo hemoglobin penderita TB
mpok yang rawanmenderita anemia. parudibutuhkankajiandenganpenamb
Anemia ahanmasapengamatansehinggapasien
adalahsuatukeadaandimanakadar dinyatakansembuh.
hemoglobin
daneritrositlebihrendahdari normal
padapasienperempuanpenurunankad DAFTAR PUSTAKA
ar hemoglobin
sudahmenurunpadabulanpertamapen Astuti, 2009. EfekEkstrakEtanol 70%
gobatandisebabkanPada umumnya DaunPepaya (Caricapapaya,Linn)
perempuanlebih banyak TerhadapAktivitas AST & ALT
mengkonsumsi makanan nabati yang PadaTikusGalurWistarSetelahPembe
kandungan zat besinya sedikit, rianObatTuberkulosis (Isoniazid
dibandingkan dengan makanan &Rifampisin)
hewani, sehingga kebutuhan tubuh FakultasFarmasiUniversitasSetia Budi
akan zat besi tidak Surakarta.http://www.scribd.com/d
terpenuhikemudian setiap hari oc/123730812/Skripsi-Santi-Dwi-
manusia kehilangan zat besi 0,6 mg

16
Astuti-11051968-A. Diakses 19 oroSemarang.//http.394_Galih_
Agustus 2013, jam 20:55. Purnasari_G2C007032. Diakses
Child J. A, 1990. Segi Praktis 16 September 2013, jam 22:45.
Hematologi Klinik, Penerbit Soedarto, 2002. Sinopsis Klinis.
Binarupa Aksara. Cetakan 1, Penerbit Airlangga
Dep. Kes R. I, 2002. Pedoman Nasional University Press, Surabaya, hal :
Penanggulangan Tuberkulosis. 416-417.
Cetakan Sulani. F, 2004. Gambaran
kedelapan. Dep. Kes R. I Jakarta. Tuberkulosis pada Perbedaan
Jafar, Gender : Dalam Seminar TB Day
2012.PerilakuGiziSeimbangPad FK USU.
aRemaja,Program Suprayitno, B, Rahayu N. N, Boediman
StudiIlmuGiziFakultasKesehata I, 2002. Karakteristik
nMasyarakatUniversitasHasanu Tuberkulosis dengan Biakan
ddin. http//B35Perilaku Positif, dalam Cermin Dunia
GiziSeimbangPada Remaja.pdf. Kesehatan.
Diakses 15 Agustus 2013, jam Suyono, S , 2001. Buku Ajar Ilmu
00:15 Penyakit Dalam. Jilid 2, Edisi 3,
Medison I, 2009.TuberkulosisParu. Penerbit FKUI, Jakarta, hal :
BagianPulmonologidanIlmuKed 819-829.
okteranRespirasi FK Unand/ Oehadian. 2003. Aspek Hematologi
SMF Paru RS. DR.M. Djamil Tuberkolosis. Sub-Bagian
Padang http://.tb. pdf. Diakses Hematologi-Onkologi Medik
02 November 2012, jam 06.15 SMF Penyakit Dalam RS Perjan
Purnasari, 2011. Anemia Pada HasanSadikin/FK
Penderita Tuberkulosis Anak UNPADBandung.//http.22891_
Dengan Berbagai Status Gizi Oehandian_Hematologi_Tuberk
Dan Asupan Zat Gizi. Program ulosis.pdf-Adobe Reader.
Studi Ilmu Gizi Fakultas Diaksestanggal 16 Juni 2012,
KedokteranUniversitasDiponeg Pukul22:15.

17

You might also like