You are on page 1of 6

3.

5 Rencana Asuhan Keperawatan

No. Diangnosa keperawatan NOC NIC Aktivitas Keperawatan


1. Pola nafas tidak efektif Tujuan ; Manajemen Pola Nafas Buka jalan nafas, gunakan teknik chin lift atau
b/d penumpukan cairan Setelah dilakukan jaw trush sesuai kebutuhan
pada paru-paru intervensi  Posisikan pasien untuk memaksimalkan
ventilasi
keperawatan selama
 Identifikasi kebutuhan pasien akan
1x24 jam diharapkan insersi jalan nafas actual/potensial
 Lakukan fisioterapi dada, sesuai dengan
Status
kebutuhan
pernafasan:ventilasi  Bersihkan secret dengan menganjurkan
batuk
Status
 Instuksikan bagaimana cara batuk
pernafasan:kepatenan efektif
 Dukung untuk bernafas pelan dan
jalan nafas
dalam
Status tanda-tanda
vital
 Bersihkan sekresi mulut,hidung dan
Terapi Oksigen
trakea
 Batasi merokok
 Jaga kepatenan jalan nafas
 Sediakan peralatan oksigen ,system
humidifikasi
 Pantau aliran oksigen
Efektifitas Batuk  Monitor hasil tes fungsi paru, kapasitas
vital,kekuatan maksimal dari inspirasi
dan ekspirasi

 Kaji pasien untuk duduk dengan posisi


kepala sedikit fleksi,bahu dalam kondisi
rileks

 Dorong pasien untuk bernafas dalam


beberapa kali

 Ajarkan pasien untuk menghirup


dalam,tekukkaan kedepan dan ucapkan
“huff” sebanyak 2-3 kali
2. Defisite volume cairan Tujuan ; Manajemen  timbang BB tiap hari
 hitung haluran
b/d kehilangan volume Setelah dilakukan
 pertahankan intake yang akurat
cairan aktif intervensi  pasang kateter urine
 monitor status hidrasi ( seperti :
keperawatan selama
kelembapan mukosa membrane dan
2x24 jam diharapkan nadi)
kehilangan volume
cairan teratasi
 monitor ketidakabnormal elektrolit
Manajemen elektrolit
serum yang terpakai
Kriteria Hasil ;  monitor manifestasi dari
ketidakseimbangan elektrolit
 Frekuensi nadi dan  pertahankan akses IV secara paten
irama jantung  berikan cairan yang tepat
 pertahankan catatan intake dan output
apikal yang akurat
 Frekuensi dan  periksa tipe, jumlah, expire date,
karakter dari cairan dan kerusakan botol
irama nafas tidak
Terapi intravena
ada gangguan  tentukan dan persiapkan pompa infuse
IV
 Kewaspadaan  hubungkan botol dengan selang yang
mental dan tepat
 atur cairan IV dengan suhu ruangan
orientasi kognitif atur pemberian IV sesuai resep dan
tidak ada gangguan pantau hasilnya
 Elektrolit serum
tidak ada gangguan
BUN tidak ada
gangguan
3. Pemenuhan nutrisi Tujuan ; Manajemen Nutrisi  Identifikasi pencetus mual dan muntah
kurang dari kebutuhan Setelah dilakukan  Catat warna, jumlah dan frekuensi muntah
tubuh b/d mual, muntah intervensi  Minimalkan faktor yang dapat
keperawatan selama menimbulkan mual dan muntah
2x24 jam diharapkan  Tawarkan kain basah dingin untuk
nutrisi adekuat diletakkan diatas dahi atau dibelakang
leher
Kriteria Hasil ;  Tawarkan hygiene mulut sebelum makan
 Mempertahankan  Tingkatkan diet bila perlu
BB  Berikan obat sesuai dengan jadwal yang
dianjurkan
 Mengungkapkan
tekat untuk
mematuhi diet Weight gain assistance  Memantau adanya rasa mual dan
 Memiliki nilai adanya muntah
labor dalam batas
 Memantau konsumsi kalori tiap hari
normal
 Laporkan tingkat  Membicarakan kemungkinan penyebab
energi yang dari berat badan dibawah normal
adekuat
 Menentukan penyebab mual muntah
Mentoleransi diet
yang dianjurkan dan perawatannya
 Memantau tingkat albumin,limfosit dan

elektrolit

You might also like