You are on page 1of 4

Lampiran 2.

Tabel Hasil Wawancara

Hasil Wawancara
No. Pertanyaan Guru 1 Guru 2 Simpulan
(ML/XX/BGI/M) (DP/53/GBI/TM)
1. Menurut Bapak/Ibu, Pemahaman Penting sekali yaa Pemahaman
seberapa pentingkah tentang koherensi karena konsep konsep mengenai
pemahaman konsep sangat penting mengenai koherensi dalam
mengenai koherensi dalam koherensi sangat pembelajaran
dalam pembelajaran pembelajaran utama dan Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia? Bahasa Indonesia dasarnya dalam sangat penting
khususnya dalam keterampilan karena erat
kegiatan menulis. berbahasa hubungannya
Dalam khusunya dengan
menghasilkan menulis. Karena keterampilan
sebuah karya menulis menulis agar
tulisan yang baik merupakan menghasilkan
ternyata memiliki sebuah karya tulisan
komponen yang keterampilan yang baik serta
saling yang sangat variatif dan
mendukung membutuhkan mengandung
terutama dalam pemahaman unsur keutuhan
membentuk ekstra selain tata wacana yang
keutuhan yang tulis dan sesuai dengan
akan dicapai EYDnya, konsep yang
dalam tulisan kosakata agar telah dianjurkan.
tersebut. menghasilkan
jenis tulisan yang
lebih variatif.
Selain
memperhatikan
kekayaan
kosakata yang
dimilikinya dan
pesan yang
terkandung di
dalam tulisannya
juga terdapat poin
penting yang
tidak boleh
terlewatkan
mengenai
koherensi
sehingga menjadi
sebuah kesatuan
wacana yang
utuh.
2. Apakah Ada materi Ya ada, Pembelajaran
pembelajaran pembelajaran kompetensi mengenai
tentang koherensi mengenai mengenani koherensi
ini terdapat dalam koherensi koherensi dalam terdapat dalam
silabus khususnya terdapat dalam silabus. silabus kelas X
pada Kurikulum silabus kelas X Khususnya SMA
2013? SMA mengenai Kompetensi
Kompetensi pembuatan teks Dasar 4.2.
Dasar 4.2. yang koheren, Memproduksi
Memproduksi teks yaa tidak lain teks eksposisi
eksposisi yang siswa harus yang koheren
koheren sesuai benar-benar sesuai dengan
dengan memahami karakteristik teks
karakteristik teks konsepnya yang akan dibuat
yang akan dibuat dengan baik baik secara lisan
baik secara lisan terlebih membuat maupun tulisan.
maupun tulisan. teks ini Pada materi ini
Oleh karena itu, merupakan menekankan
materi mengenai keterampilan pada kemampuan
koherensi harus menulis yang menulis yang
benar-benar pada umumnya koheren siswa
dipahami oleh tidak hanya dalam
siswa agar siswa dalam meciptakan
dapat pembelajaran sebuah teks yang
memproduksi Bahasa Indonesia baik. Hasil
teks eksposisi saja tetapi pemahaman
yang koheren menulispun siswa inipun
sesuai dengan diterapkan dalam dapat diterapkan
teori dan konsep mata pelajaran pada mata
yang ada. lainnya seperti pelajaran lain.
sains, agama, dsb.
3. Apakah terdapat Iyaa terkadang Jika ditanya Terdapat
kesulitan dalam saya mengalami kesulitan pasti kesulitan yang
penyampaian materi kendala dalam ada, tetapi dihadapi guru
mengenai koherensi penyampaian kesulitan yang dalam
kepada siswa? materi tentang dihadapi bukan penyampaian
koherensi karena mengenai materi mengenai
terlalu banyak pemahaman teori kohernsi, ada
pemarkah- mengenai yang mengalami
pemarkah tetapi koherensinya kesulitan pada
dalam melainkan teorinya dan
pembelajarannya penyampaian lainnya
terkadang tidak kepada siswanya
semua permarkah karena kapasitas
digunakan. Sebab setiap siswa
untuk dalam menyerap
mendapatkan teori berbeda,
kesatuan wacana sehingga disitulah
yang utuh tidak kesulitan yang
diharuskan dhadapi.
menggunakan
semua pemarkah
kan sesuai
kebutuhan dan
tujuannya sebagai
apa wacana
tersebut dibuat.
Seperti pada buku
ajar hanya tiga
sampai empat
pemarkah yang
dijelaskan.
4. Sudahkah Ibu Saya sih sudah Tentu Media ajar
mencoba media ajar menggunakan menggunakan tambahan telah
tambahan dalam media ajar media ajar digunakan oleh
membelajarkan tambahan, tambahan agar guru dalam
siswa agar lebih misalnya buku siswa dapat lebih membelajarkan
memahami tentang wajib siswa, memahami siswa mengenai
koherensi? Media terkadang saya tentang koherensi
seperti apa yang juga mencari koherensi. Media wacana. Media
digunakan? media ajar yang saya pembelajaran
tambahan dari gunakan biasanya yang
internet ataupum berbentuk teks digunakanpun
surat kabar yang wacana, jenisnya harus yang
kemudian siswa ya bebas sesuai efektif, inovatif,
menganalisis dengan yang serta media
koherensi yang siswa dapatkan pembelajaran
terdapat dalam yang terpenting yang dapat
media yang tidak keluar dari menstimulus
digunakan. tema siswa dalam
Setelah itu siswa pembelajaran proses belajar.
dapat membuat mengenai
teks atau wacana koherensi dalam
yang koheren. sebuah wacana.
5. Bagaimana hasil Alhamdulilah, Kalau Dengan
yang dicapai siswa hasil yang dicapai menggunakan menggunakan
terhadap materi oleh anak-anak media tambahan media tambahan
pembelajaran hampir rata-rata serta guru pun dalam
mengenai koherensi baik. Karna anak- mengajar dengan pembelajaran di
dengan anak pun bisa baik, Insyaallah kelas hasil belajar
menggunakan media memahami hasil yang dicapai yang diperoleh
ajar tambahan? dengan baik anak-anak juga siswa baik.
materi baik. Karena siswa
pembelajarannya. dapat dengan
Kalo anak senang mudah
pastinya anak pun mengingat setiap
mudah untuk materi yang
menyerap disampaikan oleh
ilmunya. guru melalui
media tambahan
tersebut.
6. Apakah Ibu pernah Saya pernah Saya pernah Informasi
membaca tentang membaca membaca mengenai kohesi
penelitian mengenai penelitian- mengenai dan koherensi
koherensi? penelitian penelitian yang dalam bentuk
mengenai kohesi berkaitan dengan penelitian yang
dan koherensi. koherensi wacana telah dihasilkan
Biasanya saya atau sebagainya sebelumnya
membaca dan yang dapat
mencari informasi berhubungan dimanfaatkan
lebih dari internet dengan kohesi oleh guru dalam
dan situs-situ dan koherensi di membelajarkan
website dari perpustakaan siswa mengenai
perpustakaan online ataupun koherensi
online. perpustakaan wacana.
Unila atau UPI
yang pernah saya
kunjungi.
7. Saya mencoba Iyaa penelitian Penelitian yang Penelitian
meneliti dan yang sangat baik yaa, mudah- mengenai
menelaah mengenai bagus, karna mudahan koherensi yang
koherensi menurut dalam buku ajar penelitian ini ada maupun yang
pendapat Frank itu koherensinya dapat berguna menyempurnakan
D’Angelo, dengan merupakan dan bermanfaat sangat baik dan
media yang bagian-bagian bagi guru-guru bagus untuk
digunakan berupa dari pemarkan yang menabah
berita pada surat koherensi yang membutuhkan wawasan guru
kabar. Menurut ibu, diungkapkan oleh informasi mengenai teori
apakah penelitian Frank D’Angelo. mengenai dan contoh-
yang saya lakukan Jadi saya rasa koherensi. contoh mengenai
dapat menjadi penelitian yang Apalagi kohernsi dalam
sumber media Adek lakukan penelitian ini sebuah wacana.
tambahan untuk merupakan menggunakan
membelajarkan penyempurna dari teori yang
siswa mengenai peneliti-peneliti dikemukakan
koherensi? sebelumnya oleh Frank
karena dalam D’Angelo yang
penelitian ini sesuai dengan
menggunakan materi yang
pendapat dari dibutuhkan dalam
Frank D’Angelo pembelajaran
sesuai dengan mengenai
materi yang membuat teks
dibutuhkan dalam yang koheren.
pembelajaran
siswa. Saya rasa
dapat bermanfaat
karena
menggunakan
media berita
dalam surat
kabar.

You might also like