You are on page 1of 3

YAYASAN WAKAF AL-FATAH AMBON

RSU. AL-FATAH AMBON


Jln. Sultan Babullah Ambon 97126
Telp. (0911) 343848 (Direktur)
354407 (UGD) 342959 (Kebidanan) Fax. (0911) 343428

SURAT KEPUTUSAN
RUMAH SAKIT UMUM AL FATAH AMBON
Nomor : 179/RS.ALF/S.Kep – Dir / XII/2017
Tentang
PANDUAN PEMELIHARAAN FILE KEPEGAWAIAN
RUMAH SAKIT UMUM AL FATAH AMBON

Menimbang : Bahwa dengan demi menjaga dan memelihara dokumen –


dokumen kepegawaian, maka dengan ini perlu adanya
panduan pemeliharaan file kepegawaian dengan
ditetapkannya kedalam suatu Surat Keputusan.

Mengingat : 1. Undang - Undang Nomor : 44 Tahun 2009 Tentang


Rumah Sakit.
2. Undang – Undang Nomor 43 Tahun 2009 Tentang
Kearsipan.
3. Peraturan Kepala Badan Kepegawaian Negara No : 18
Tahun 2011 Tentang edoman Pengelolaan Tata Naskah
Kepegawaian.
4. Surat Keputusan No. 07 Tahun 2015 Tentang
Pengangkatan Direktur dan Wakil Direktur Rumah Sakit
Umum Al Fatah Ambon.
5. Surat Keputusan No.32 Tahun 2005 Tentang Visi - Misi
dan Struktur Organisasi termasuk Tugas serta Fungsi dan
Job Description para Pejabat Rumah Sakit Umum Al Fatah
Ambon.

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : PANDUAN PEMELIHARAAN FILE KEPEGAWAIAN RUMAH


SAKIT UMUM AL FATAH AMBON

PERTAMA : Surat Keputusan Rumah Sakit Umum Al Fatah Ambon tentang Panduan
Pemeliharaan File Kepegawaian sebagaimana terlampi pada Surat
Keputusan ini.
KEDUA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan sampai ada
keputusan lebih lanjut.

KETIGA : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam keputusan ini maka
akan segera diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

KEDUA : Penetapan Dokter Penanangung Jawab Pelayanan Fisioterapi


bertanggung jawab atas tugas pokok dan fungsi yang telah ditetapkan
kepada Direktur Utama Rumah Sakit Umum Al Fatah Ambon.

KETIGA : Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam Surat Keputusan


ini, akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : A m b o n
Pada Tanggal : 16 Desember 2017

Tembusan :
1. Yayasan Wakaf Al Fatah Ambon
2. Arsip

You might also like