You are on page 1of 3

DEKONTAMINASI ALAT

No. Dokumen
ADM/SOP/
:
No. Revisi
:
SOP Tanggal Terbit
:
Halaman
1/3
:
TRI RAHAYU ENIK
PUSKESMAS
DIANAWATI
PARE
NIP 19620115 198701 2 003
1. Pengertian Dekontaminasi adalah proses yang secara fisik membuang semua
kotoran, darah, atau cairan tubuh lainnya dari permukaan benda mati
ataupun membuang sejumlah mikroorganisme untuk mengurangi risiko
bagi mereka yang menyentuh kulit atau menangani objek tersebut.
2. Tujuan Sebagai acuan petugas dalam dekontaminasi alat
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas no. 188.4/120/418.25.3.76.1/2017 tentang
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di UPTD Puskesmas Pare
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 27 Tahun 2017 tentang Pedoman
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas Pelayanan Kesehatan
5. Prosedur/ A. Persiapan Alat & Bahan:
Langkah- 1. Sarung tangan
2. Larutan Klorin 0,5%
langkah
3. Tempat
4. Air
5. Peralatan medis yang akan di sterilkan
B. Petugas yang melaksanakan:
1. Ruang Pelayanan Umum
2. Ruang KIA
3. Ruang Gigi
C. Langkah-langkah:
1. Petugas memakai sarung tangan
2. Rendam alat-alat yang habis digunakan dalam larutan klorin
0,5% selama 10 menit
3. Setelah 10 menit petugas mengangkat alat dari dalam larutan
klorin
6. Bagan Alir  Dekontaminasi alat

7. Hal-hal
yang perlu
diperhatika
DEKONTAMINASI ALAT
No. Dokumen
ADM/SOP/
:
No. Revisi
:
SOP Tanggal Terbit
:
Halaman
2/3
:
n
8. Unit terkait Semua unit
9. Dokumen
terkait
10 Rekaman
. historis Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
perubahan diberlakukan

DAFTAR TILIK

Tanggal :

Petugas :

N PROSEDUR YA TIDA TIDAK


O K BERLAKU

REKOMENDASI SOP :

 MASIH BERLAKU  PERLU PERBAIKAN  TIDAK BERLAKU

AUDITOR :
DEKONTAMINASI ALAT
No. Dokumen
ADM/SOP/
:
No. Revisi
:
SOP Tanggal Terbit
:
Halaman
3/3
:

Σ YA 1. Nama :
CR = X 100%
Σ YA + Σ TIDAK
Tanda Tangan :

Catatan 2. Nama :

Tanda Tangan

You might also like