You are on page 1of 2
DEWAN PENGURUS PUSAT PERSATUAN PERAWAT NASIONAL INDONESIA (INDONESIAN NATIONAL NURSES ASSOCIATION) Address: J]. Raya Lenteng Agung No.64 RT.006 RW.008, Lenteng Agung, Jagakarsa, Jakarta Selatan -12610 Phone : 021-2271 0272, Fax : 2271 4959 E-Mail : dppppni@gmail.com ‘www: ppni-inna.org Position Statement Nurses Associ Sincere prayer from fellow nurses throughout Indonesia over the death of Razan Al Najjar a nurse, health worker volunteer in Gaza. A sincere intention of a woman and a nurse to help, evacuating an injured protester Lying on the other side of the guardrail ended by a gunshot. The sharp bullet pierced Razan Al Najjar’s chest through the gap behind the medical team’s vest. Nurses are professional health workers educated to prioritize the importance of health and humanity and to be able to suppress the fear of human and natural terror in carrying out its practical mission. On behalf of Nurses all over Indonesia, Indonesian National Nurses Association (INNA): 1. Deliver our deepest condolence for the family and colleagues over Razan Al-Najjar’s death in Palestine. May Allah SWT accept all her charitable deeds and forgive all the sins and grant the families she left with strength and fortitude. 2. Condemn the deliberate or negligent leading to the death of nurses and health teams on Requesting the Government of Indonesia to make official statements condemning Israeli soldiers’ brutality to nursing and health team personnel and civil society in general. 4, Appeal to the International Council of Nurses and the association of nursing professional iations across the globe to take conerete action to protect nurses from harm in carrying out missions in their respective countries and shoulder to shoulder fostering support and togetherness for nurses who struggle in conflicts and difficult situations in other countries. 5. Urge the United Nations and the Security Council to take effective and concrete measures to stop the brutality towards health personnel and missions as human rights. Health workers and health facilities are humanitarian facilities, not targets to be paralyzed and destroyed by anyone in any conflict and war. Contact person: Masfuri (Chair for International Relations, Central Board of Indonesian National Nurses Association) Foreign relations DPP PPNI) +62813-1896-5892, Rohman Azam (Head of Information and Communications DPP PPNI) +62813-1861-8604 DEWAN PENGURUS PUSAT PERSATUAN PERAWAT NASIONAL INDONESIA (INDONESIAN NATIONAL NURSES ASSOCIATION) ‘Address: JI. Raya Lenteng Agung No.64 RT.006 RW.008, Lenteng Agung, Jagakarsa, Jakarta Selatan -12610 Phone : 021-2271 0272, Fax : 2271 4959 E-Mail : dppppni@gmail.com ‘www.ppni-inna.org PERNYATAAN SIKAP DEWAN P! US PUSAT PERSATUAN PERAWAT NASIONAL INDONESIA. Doa tulus dari sejawat perawat seluruh Indonesia atas wafatnya Razan Al Najjar seorang perawat, relawan kesehatan di Gaza, Palestina, Niat tulus nurani seorang perempuan dan perawat untuk menolong, mengevakuasi seorang pengunjuk rasa yang terluka berbaring di sisi lain pagar pembatas berujung tembakan. Tembakan peluru tajam menembus dada Razan Al Najjar menembus lubang di bagian belakang rompi tim medik. Perawat adalah profesi yang didik untuk mengedepankan kepentingan Kesehatan dan kemanusiaan, dan mampu menekan rasa takut terhadap teror manusia dan atau alam dalam menjalankan misi praktiknya. Atas nama Perawat seluruh Indonesia, Persatuan Perawat Nasional Indonesia: 1. Menyampaikan duka yang mendalam bagi keluarga dan teman sejawat atas wafatnya Razan Al-Najjar di Palestine. Semoga Allah SWT menerima amal-amalnya dan mengampuni segala dosanya dan keluarga yang ditinggalkan diberikan kekuatan dan ketabahan. 2. Mengutuk kepada para pihak yang sengaja atau teledor hingga tewasnya perawat dan tim kesehatan yang sedang menjalankan misi kemanusiaan, 3. Meminta kepada Pemerintah Indonesia untuk membuat pemyataan resmi mengutuk kebrutalan tentara Israel pada personel perawat dan tim kesehatan serta masyarakat sipil pada umumnya. 4, Mengajak kepada Konsil Perawat Sedunia dan asosiasi asosiasi profesi perawat di dunia untuk melakukan tindakan nyata bagi perlindungan perawat dari bahaya dalam menjalankan misi di Negara masing masing dan secara bersama bahu membahu menggalang dukungan dan kebersamaan bagi perawat yang sedang berjuang dinegara konflik dan situasi sulit Negara lain, 5. Mendesak kepada PBB dan Dewan Keamanan untuk membuat aksi nyata yang efektif untuk menghentikan kebrutalan pada personel dan misi kesehatan sebagai hak dasar manusia. Tenaga Kesehatan dan fasilitas keschatan adalah fasilitas kemanusian, bukan target untuk dilumpuhkan dan dihancurkan oleh siapapun dalam setiap konflik dan perang. Narahubung: Masfuri (Ketua bidang hubungan luar negeri DPP PPNI) +62813-1896-5892, Rohman Azzam (Ketua bidang Informasi dan Teknologi Informasi DPP PPNI) +62813-1861- 8604

You might also like