You are on page 1of 8
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI (ae Jalan Lidah Wetan, Surabaya 60213, UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA TTelepon : +6231-00421635, 99421834, 09421837 Faksimil : +6231-90424002 e-mail: info@unesa.ac.id Nomor 001297/UN38.IIVKM/2018 05 Pebruari 2018 Lampiran : satu set Hal Usulan Calon Penerima Beasiswa Bank Indonesia Tahun 2018 Yth. Dekan Universitas Negeri Surabaya di- Surabaya Sesuai dengan surat dari Bank Indonesia Nomor 20/191/Sb/Srt/B Tanggal, 29 Januari 2018 Perihal Pemberitahuan Beasiswa Reguler Bank Indonesia Tahun 2018 dengan kuota sebanyak 50 mahasiswa, kami mohon Saudara segera mengusulkan nama-nama mahasiswa calon penerima beasiswa tersebut. Berikut alokasi yang telah ditetapkan sesuai Prodi masing-masing adalah sebagai berikut : a. Manajemen/Pendidikan Ekonomi Manajemen (FE) 10 mahasiswa b. Akuntansi/Pendidikan Akuntansi (FE) 10 mahasiswa ¢. Ekonomi Islam/Ekonomi Syariah (FE) 10 mahasiswa d, Matematika/Pendidikan Matematika (FMIPA) 10 mahasiswa e. llmu Hukum/Hukum Ekonomi Islam (FISH) 10 mahasiswa f. Komunikasi/limu Komunikasi (FISH) 10 mahasiswa g. Teknologi Informatika (FT) 10 mahasiswa h, Sistem Informasi (FT) 10 mahasiswa Adapun persyaratan yang harus dipenuhi mengacu pada Pedoman Umum Beasiswa BI tahun 2018, yaitu 1. Mengisi biodata sebagaimana Form A-1 2. IPK= 3,00 3. Fotocopy KTP, KTM, KHS 4. Transkrip Akademik 5. Sekurang-kurangnya telah menyelesaikan 40 (empat puluh) sks atau 3 (tiga) semester. 6. Berusia 23 tahun atau belum berusia 24 tahun pada saat ditetapkan sebagai penerima beasiswa 7. Tidak sedang menerima beasiswa dan/atau berada dalam status ikatan dinas dari lembaga/instansi lain 8. Mempunyai pengalaman menjalankan aktivitas social yang memiliki dampak kebermanfaatan bagi masyarakat 9. Bersedia berperan aktif, mengelola dan mengembangkan Komunitas penerima beasiswa BI (Generasi Baru Indonesia/GenBl) serta berpartisipasi dalam kegiatan yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia 10. Memperoleh rekomendasi dari pimpinan dan atau pejabat perguruan tinggi Daftar, berkas dan softcopynya dalam bentuk excel harap segera di emailkan dan fisik diserahkan ke Bagian Kemahasiswaan BAKPK Unesa paling lambat tanggal, 20 Pebruari 2018 untuk diproses lebih lanjut. Demikian, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih, idang Kemahasiswaan dan NP: 196005121986011003 Tembusan kepada Yth. : 1. Rektor Unesa 2. Wakil Rektor selingkung Unesa 3. Wakil Dekan Bidang Kemahasisswaan dan Alumni selingkung Unesa 4. Kepala BAKPK Unesa 5. Kabag. Kemahasiswaan BAKPK Unesa 6. Arsip www.unesaacid | “Growing with character” Proses Seleksi Administrasi Beasiswa Bank Indonesia Reguler Tahun 2018 Berkas Adminsitrasi Kelengkapan Biodata_sebagaimana Form A-1) ~ IPK = 3.00 Foto copy kartu identitas KTP Foto copy kartu identitas Kartu Mahasiswa Foto copy Kartu/Lembar Hasil Studi (KHS) terbaru semester Ganjil 2017/2018 Surat Keterangan Aktif sebagai mahasiswa dari Fakultas /Jurusan (terlampir) sa Transkrip Akademik Ybs sudah menempuh 40 (empat puluh) satuan kredit semester (SKS) atau 3 (tiga) semester Usia 23 tahun atau belum berusia 24 tahun pada saat ditetapkan sebagai penerima beasiswa Surat Pernyataan bermatrae 6000 (terlampin), yang menyatakan Tidak sedang menerima beasiswa dan/atau berada dalam status ikatan dinas dari lembaga/instansi lain, Bersedia untuk berperan aktif, mengelola dan mengembangkan Komunitas penerima beasiswa BI (Generasi Baru Indonesia/GenBI) serta berpartisipasi dalam kegiatan yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia Surat Keterangan Tidak Mampu dari RT/RW atau Slip Gaji Resmi Orangtua (Bapak & Ibu jika keduanya bekerja) Motivation Letter dalam Bahasa Indonesia Surat Rekomendasi dari 1 tokoh akademik — DAFTAR NAMA CALON PENERIMA BEASISWA REGULER TAHUN 2018 HASIL SELEKSI PERGURUAN TINGGI NEGERI eK Nama] Nama tou | Ayah Kandung | Kandung ; Alanst T aiamat Got | Suku Lenatop No | Alamat Fakuttas | Jurusan | Agama | osran | wangsa | Semester | ‘Gesuat | L=P9KP | repnir | ‘mal . KTP) Nama | Jenis_| —Tempat dan | Perguruan No) tengkap | Kelamin | Tanggal lahir | Tinggi — 3B QB Bank INDONESIA Form A.1 BIODATA MAHASISWA ve NAMALENGKA TENSKEAMIN AGAMA, [rears TaNGGAL LAR ‘GOLA PERGURUANTINGG! TPR SEMESTER (5eSUAKT) “RAMATLENGOP (owt sear) NO. TELEPONAUND PHONE EMAIL ADDRESS FACEROOK/TWTTER ONTAK PERSONAL wm | vu |2 anAT BARAT ETERAMPILANHIDUP isis) est int) Pores (un ov 2) AKTIMTASSOSIALYANG 41. USAR BISA OWAKLXAN 2 :RPERAN AKTIF DALAM KEPENGURUSAN & KEGIATAN KOMUNITAS PENERIMA BEASISWA BANK INDONESIA [SARAN - SARAN UNTUK PENGEMBANGAN KOMUNITAS PENERIMA BEASISWA BANK IND ; 2018 ‘dengan int save menyatoton |. mengiatiden memati sega persyaratan,peratuan, etentuan den arehon yong bela dolom program Basows Bank ndonese |. menjaga nome bok Bon indonesia srt berkontibus post delom pengelloan Genero! Bary ndoneso don beperen okt éolam keaton | teglaton yong dselenggarakon oleh Bont indonesia sebog!bentuktanggungjawab moral sebogolinson chademisyongbekarter Tenghap don dikenbelitan SURAT KETERANGAN No, e Yang bertanda tangan dibawah ini: Nama NP Pangkal/Golongan Jabatan Dengan ini menerangkan bahwa nama tersebut di bawah in: Nama NIM Jurusan/Prodi Semester tercatat sebaga mahasiswa Jurusan/Prodi : .. Fakultas pada semester Genap Tahun Ajaran 2017/2018, yang bersangkutan pada seat ini masih aktfkuliah di tahap Sarjana Demikian surat keterangan ini diberikan kepada yang bersangkutan dikarenakan prestasi akademik yang diperoleh mahasiswa tersebut dan dipergunakan sebagai persyaratan Beasiswa Bank Indonesia Tahun 2018. Surabaya, ~Jabatan- stempel fakultas NIP. SURAT PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama . NIM Jurusan/Prodi Fakultas Semester Alamat Sekarang No. HP dengan ini menyatakan dengan sebenamya bahwa saya 1. Tidak sedang menerima beasiswa dari Sumber/Lembaga/ Instansi/Yayasan manapun dalam bentuk apapun serta tidak sedang bekerjaldalam status ikatan dinas dar Lembaga/Instrasi/Yayasan lainnya, 2. Akan berperan aktf, mengelola dan mengembangkan komunitas mahasiswa penerima beasiswa Bank Indonesia yaitu Generasi Baru Indonesia (Gen8). 3. Semua informasi yang terlampir dalam dokumen permohonan beasiswa Bank Indonesia ini adalah benar. Berkut kegiatan kemahasiswaan yang telah, sedang dan yang akan dilakukan 3 ce ‘Surat pemyatan ini saya buat dengan sebenar-benamya dan penuh kesadaran, tanpa paksaan dan tekanan dari pinak manapun dan apabila ada ketidakbenaran dalam informasi yang saya sampaikan, maka saya bersedia mengembalikan dana beasiswa ini dan siap menerima sanksi yang akan diberikan Demikian surat pernyataan ini saya buat untuk persyaratan permohonan beasiswa Bank Indonesia Tahun 2018. Surabaya, Hormat Saya Meterai Rp 6.000 NIM, (KOP) ‘SURAT REKOMENDAS! Nomor ‘Yang bertanda tangan dibawah ini: Nama NIP Pangkat/Golongan Jabatan : Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan & Alumni Memberikan rekomendasi kepada : Nama NIM Jurusan / Prodi Untuk diusulkan mendapatkan Beasiswa Bank Indonesia Tahun 2018 Demikian surat rekomendasi ini diberikan untuk digunakan sebagaimana mestinya. Surabaya, Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan & Alumni

You might also like