You are on page 1of 64

Kata

MusyawarahGuru
Guru
Musyawarah
MataPelajaran
PelajaranPendidikan
PendidikanAgama
Agama
Pengantar
Mata
Islam
Islam Dengan memanjatkan puji
syukur kehadirat Tuhan Yang Maha
Esa, yang telah melimpahkan taufik
Penanggungjawab
jawab
Penanggung dan hidayah-Nya sehingga Materi
MusyawarahKelompok
KelompokKerja
KerjaKepala
Kepala
Musyawarah Pembelajaran PAI ini berhasil
Sekolah(MKKS)
(MKKS)
Sekolah diterbitkan tepat pada waktunya.
KabupatenLamongan
Lamongan
Kabupaten Materi Pembelajaran ini telah
disesuaikan dengan Kurikulum
Tingkat Satuan Pendidikan
Penyusun:
Penyusun: diberlakukan pada masa saat ini.
TIM MGMP PENDIDIKAN AGAMA
TIM MGMP PENDIDIKAN AGAMA
ISLAM Adapun tujuan penulisan
ISLAM
KAB. LAMONGAN Materi Pembelajaran ini adalah agar
KAB. LAMONGAN
para siswa dapat memahami konsep,
dan menerapkannya dalam
lingkungan keluarga, sekolah,
HakCipta
Cipta
Hak masyarakat, bangsa dan Negara.
MusyawarahGuruGuru
Musyawarah Kami menyadari bahwa buku
MataPelajaran
PelajaranPendidikan
PendidikanAgama
Agama
Mata ini masih terdapat kekurangan dan
Islam
Islam kekhilafan. Karena itu kepada para
pembaca dan pemerhati pendidikan
dimohon kritik dan saran
EdisiJuli
Juli2012
2012 membangun demi kesempurnaan
Edisi
buku ini pada terbitan selanjutnya.
Untuk itu karena sampaikan terima
kasih yang sebanyak-banyaknya.
CV. Wahaana Pustaka Mandiri Semoga buku ini benar-benar
CV. Wahaana Pustaka Mandiri
Ruko Prum. Graha Indah Blok B/No. 4
Ruko Prum. Graha Indah Blok B/No. 4 bermanfaat bagi kita khususnya bagi
Telp. (0322) 314511
Telp. (0322) 314511
para siswa SMP baik negeri maupun
swasta. Akhirnya kami memohon
kepada Allah SWT semoga selalu
melimpahkan taufiq dan hidayah-Nya
kepada kita semua. Amin

Redaksi

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
DAFTAR ISI

Kata Pengantar .................................................................................................................................................... 1


Daftar Isi......................................................................................................................................................................... 2

BAB I Hukum Bacaan Qolqolah Dan Ro’................................................................................................. 3


A. Hukum Bacaan Qolqolah
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
5
B. Hukum Bacaan Ro’
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
5
BAB II Iman Kepada Kitab-Kitab Allah.................................................................................................... 8
A. Pengertian Iman Kepada Kitab-Kitab Allah
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
8
B. Macam-Macam Kitab Allah Dan Rosul yang Menerimanya
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
9
C. Kitab-Kitab Allah Sebagai Petunjuk Umat Manusia
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
11
D. Al-Quran Sebagai Kitab Suci Umat Islam
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
12
E. Perbedaan Kitab Dengan Shuhuf
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
13
BAB III Perilaku Terpuji......................................................................................................................... 17
A. Zuhud
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
17
B. Tawakal
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
19
BAB IV Menghindari Perilaku Tercela .................................................................................................... 23
A. Menghindari Sifat Egois Atau Anania
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
23
B. Menghindari Sifat Pemarah/Ghodzob
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
24
C. Menghindari Sifat Dengki Atau Hasad
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
24
D. Menghindari Perilaku Menggunjing/ Ghibah
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
25 3
E. Menghindari Sifat Adu Domba/ Namimah (Profokasi)
......................................................................................................................................................................................
BAB V Sholat Sunnah Rowatib ............................................................................................................. 29
A. Pengertian Sholat Sunnah
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
29
B. Tata Cara ( Praktek ) Sholat Sunnah Rowatib
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
31
C. Hikmah Sholat Sunnah
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
32
D. Rangkuman
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
32
BAB VI Macam-Macam Sujud................................................................................................................ 35
A. Makna Dan Hakikat Sujud
......................................................................................................................................................................................
Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
......................................................................................................................................................................................
Standar35Kompetensi : Menerapkan hukum bacaan QOLQOLAH dan RO’
Kelas / B.
Semester
Sujud Tilawah : VIII / Ganjil
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
Kompetensi Dasar
37
- Menjelaskan
C. Sujud Syukur
hukum bacaan QOLQOLAH dan RO’
- Menerapkan hukum bacaan QOLQOLAH dan RO’
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
Indikator
39
- BABMenjelaskan
VII Tata Cara hukum bacaan QOLQOLAH
Puasa....................................................................................................................... 42
- Menyebutkan
A. Puasa Wajib huruf QOLQOLAH
......................................................................................................................................................................................
- Menunjukkan contoh bacaan QOLQOLAH sughro dan kubro
......................................................................................................................................................................................
- Menjelaskan
42 hukum bacaan tafkhim dan tarqiq pada huruf RO’
- Menerapkan
B. Puasa Sunnah hukum bacaan QOLQOLAH sughro dan kubro dalam bacaan surat-surat Al Qur’an
- Menerapkan hukum bacaan RO’ tafkhim dan tarqiq dalam bacaan surat-surat Al Qur’an
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
46
BAB VIII Zakat Fitrah Dan Mal............................................................................................................... 50
A. Hukum Zakat
Membaca Al Qur’an adalah termasuk ibadah yang besar pahalanya. Maka kita harus membaca Al
......................................................................................................................................................................................
Qur’an dengan sebaik-baiknya. Karena apabila kita salah dalam melafalkan bacaan ayat-ayat tersebut,
......................................................................................................................................................................................
dapat mengubah
50 arti dan maksud yang dikandungnya. Maka wajib hukumnya mempelajari ilmu tajwid.
B. Zakat Fitrahilmu tajwid kita akan tahu cara membaca ayat-ayat Al Qur’an dengan baik dan benar,
Dengan mempelajari
......................................................................................................................................................................................
sehingga ......................................................................................................................................................................................
dapat terhindar dari kesalahan-kesalahan saat membaca Al Qur’an.
Berikut ini pembahasan ilmu tajwid tentang hukum bacaan QOLQOLAH dan RO’.
51
C. Zakat Mal
A. HUKUM BACAAN QOLQOLAH
......................................................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................................................
1. Pengertian QOLQOLAH
52
Menurut
BAB IX Sejarah Nabi Muhammad bahasa QOLQOLAH SAW Dalamberarti Membangun gerakMasyarakat..................................................
atau getaran suara. Sedang menurut istilah57ilmu
tajwid,
A. Nabi QOLQOLAH
Muhammad SAW adalah
Membangun mengucapkan
Masyarakat Melalui huruf hijaiyah
Kegiatan Ekonomi tertentuDan yang mati atau
Perdagangan sukun dengan
Di Makkah
......................................................................................................................................................................................
getaran suara seakan-akan bergema terdengar suara membalik dengan bunyi yang rangkap.
......................................................................................................................................................................................
57 Qalqalah secara harfiah berarti memantul/membalik. Sehingga bacaan qalqalah adalah
bacaan
B. Meneladani lafaz dalam
Perjuangan Al Qur’an
Nabi Muhammadyang memantul/membalik.
SAW Dan Para Sahabat Di Madinah
......................................................................................................................................................................................
Suatu lafaz dibaca qalqalah apabila :
......................................................................................................................................................................................
59 Terdapat huruf qalqalah yang berharakat sukun, atau
Terdapat huruf qalqalah yang berharakat hidup tapi diwaqafkan (berhenti), atau
Terdapat huruf qalqalah yang berharakat hidup tapi di akhir ayat
Adapun huruf qalqalah ada 5, yaitu :

‫ق ط ب ج د‬

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
2. Pembagian QOLQOLAH
Bacaan QOLQOLAH dibagi menjadi 2 (dua) macam, yaitu QOLQOLAH sughro dan
QOLQOLAH kubro.
a. QOLQOLAH Sughro
Yaitu apabila ada salah satu huruf QOLQOLAH yang mati (sukun) dan matinya itu asli dari
kata-kata dalam bahasa Arab, bukan karena diwaqofkan. Sughro artinya lebih kecil. Cara
membacanya suara harus bergetar dan bunyinya seperti membalik (memantul).
Contoh :
No Lafadh Hukum bacaan Keterangan
1.
ََ‫ْﻥُﻭﻐَْﺗﺑَﻴ‬ QOLQOLAH sughro Ba’ sukun asli (asal)

2. QOLQOLAH sughro
‫ْﺍُﻭَﻟﻌَْﺟﺗ‬ Jim sukun asli (asal)
3. QOLQOLAH sughro
‫ﺃَْﺭِﻘﺇ‬ Qaf sukun asli (asal)

Tulislah contoh lain dari QOLQOLAH sughro pada kolom dibawah ini !
No Lafadh Hukum bacaan Keterangan
1.

2.

3.
b. QOLQOLAH Kubro
Yaitu apabila salah satu huruf QOLQOLAH mati, dan matinya disebabkan waqaf (berhenti).
Kubro artinya yang lebih besar. Cara membacanya harus bergerak dan bunyi seperti
membalik secara lebih jelas dan lebih berkumandang.
Contoh :
No Lafadh Hukum bacaan Keterangan
1. ٌَ‫ﺐِْﻴَﺭﻗ‬ QOLQOLAH kubro Ba’ mati karena waqaf

2. ََ‫َﺩَﺳﺣ َﺍﺫِﺇ‬ QOLQOLAH kubro Dal mati karena waqaf

3. ٍَ‫ﻕَﻠﺧ َْﻥﻣ‬َ QOLQOLAH kubro Qaf mati karena waqaf

Tulislah contoh lain dari QOLQOLAH kubro pada kolom dibawah ini !
No Lafadh Hukum bacaan Keterangan
1.

2.

3.

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
B. HUKUM BACAAN HURUF RO’
Cara membaca huruf RO’ dalam ilmu tajwid ada 2 (dua) macam yaitu tafkhim dan tarqiq.
Tafkhim artinya membaca atau mengucapkan huruf dengan suara tebal. Sedangkan tarqiq berarti
membaca atau mengucapkan huruf dengan suara tipis.
1. Huruf Ro’ dibaca tafkhim (tebal)
Huruf Ro’ dibaca tafkhim apabila :
a. Huruf Ro’ berharokat fathah
Contoh : ‫ﻀﺭ‬َ ‫ﺕِﻳ‬
ْ ُ , ‫ َِﻡَﺣﺭ‬, ‫َﺎّﻧَﺒﺭ‬
b. Huruf Ro’ berharokat dhommah
Contoh : َ‫ َّﻙﻠٌْﺭَﻳﺨ‬, ‫ َﺎْﻧﻘُِﺯﺭ‬, ‫ِﻊﻔُﺭ‬
c. Huruf Ro’ berharokat sukun, sedang huruf sebelumnya berharokat fathah atau dhommah
Contoh : َ‫ َُﻥْﺃﺮُﻘ‬, ‫ َْﻥُﻮَﻤْﺣﺮُﺘ‬, ‫ﺴَﺭﺃ‬
ْ ‫َﻞ‬
d. Huruf Ro’ berharokat sukun, sedang huruf sebelumnya berharokat kasroh Aridloh yakni
kasroh yang bukan asli, seperti kasroh yang ada pada hamzah washol, yang jika diwasholkan
(disambungkan) hamzah itu akan hilang.
Contoh : ْ‫ﺠﺮِﺇَﻞﺎَﻗ‬
ْ ‫ ِﻊ‬jika disambungkan menjadi ْ‫ﺠَﺮﺍﻞﺎَﻗ‬
ْ ‫ِﻊ‬
ِ‫ ْﻥُﻮِﻌْﺟِﺭﺇِﺐَﺭ‬jika disambungkan menjadi ‫ْﻥُﻮﻌِْﺟﺭﺍِﺐَﺭ‬
e. Huruf Ro’ berharokat sukun, sedang huruf sebelumnya berharokat kasroh yang asli. Namun
sesudah ro’ ada huruf ISTI’LA’ yang tidak berharokat kasroh.
Contoh : ٌ‫ ٌَﺔْﻗِﺭﻔ‬, ‫ﺪﺎﺼِْﺮﻣ‬
َ ٌ , ‫ﻂِﺭﻗ‬
ْ ‫ﺲﺎ‬
َ
Keterangan :
Huruf Isti’la’ ada 7 yaitu ‫ ﻍ‬,, ‫ ﺽ‬,, ‫ ﺺ‬,, ‫ ﺥ‬,, ‫ ﻄ‬,, ‫ ﻅ‬,, ‫ﻖ‬. Ketujuh huruf tersebut terkumpul
dalam kalimat ْ‫ﺺﺧ‬
ُ ّ ‫ﻅﻘ ٍْﻃﻐَﻀ‬
ِ . Isti’la’ artinya meninggi atau berat, karena bunyi huruf-huruf
tersebut agak berat.

2. Huruf Ro’ dibaca Tarqiq (tipis)


Huruf Ro’ dibaca tarqiq apabila :
a. Huruf Ro’ berharokat kasroh
Contoh : َ‫ﺏﺎِﻗﺮﻠﺍﻰِﻔ‬
َ ِ , ‫ ًﺎْﻗِﺯﺮ‬, ‫ْﻥﻳِِﻤﺮﺎَْﻐﻟﺍَﻮ‬
b. Huruf Ro’ berharokat sukun, sedang huruf sebelumnya berharokat kasroh yang asli, namun
sesudah ro’ bukan termasuk huruf Isti’la’.
Contoh : َ‫ﻚِﺮﺸ‬
ْ ٌ, ‫ﻥَْﻮْﻋِﺮﻔ‬
c. Huruf Ro’ dibaca sukun, sedang huruf sebelumnya berupa ya’ (‫ )ﻱ‬sukun.
Contoh : ٌ َ‫ٌْﺮﻴ‬,‫ْﺮﻳ َِﺩﻘ‬
‫ﺨ‬
3. Huruf Ro’ yang boleh dibaca Tafkhim atau Tarqiq
Apabila ada huruf Ro’ berharokat sukun sedangkan huruf sebelumnya berharokat kasroh, namun
sesudah Ro’ ada huruf isti’la’ yang berharokat kasroh, maka huruf ro’ boleh dibaca tebal atau
dibaca tipis.
Contoh : ‫فِﺮٍق‬
ْ
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
IBDA’ BINAFSIKA

Salman belajar mengaji di Masjid. Suaranya cukup merdu, tapi tajwid dan makhrojnya kurang baik. Karena
itu Salman belajar tajwid dengan tekun agar dia dapat membaca dengan baik dan benar.
1. Menurut pendapatmu, manakah yang lebih baik suara merdu atau tajwid yang benar ?
2. Bagaimana cara kamu berlatih agar memiliki suara yang bagus dan tajwid yang benar ?
Diskusikan dengan teman kelompokmu kemudian serahkan hasilnya kepada gurumu !

AL I’TIROF

Petunjuk Guru :
1. Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok, setiap kelompok ditugaskan mencari bacaan QOLQOLAH,
RO’ tafkhim, dan tarqiq dalam surat-surat berikut ini :
a. Surat Al ‘Adiyat
b. Surat Al Qodar
c. Surat Al An Nashr
2. Berdasarkan ayat-ayat di atas, siswa mempresentasikan hasil diskusi kelompok di depan kelas.
3. Guru memberi tanggapan, penilaian dan klarifikasi terhadap hasil diskusi kelas, lalu bersama siswa
menyimpulkan hasil diskusi.

A. Berilah tanda silang ( X ) pada huruf a, b, c atau d merupakan jawaban paling benar !
1. Memantulkan bunyi huruf tertentu jika mati karena sukun atau waqaf disebut ….
a. Waqaf c. qalqalah
b. tafkhim d. tarqiq
2. Yang termasuk huruf qalqalah di bawah ini adalah ….
a. ‫ط ق ك‬ c. ‫جزد‬
b. ‫د ق ب‬ d. ‫طظب‬
3. Berikut ini merupakan bacaan Qolqolah sughro, kecuali ……
a. ‫َﺃْﺮﻘِﺇ‬ c. ٍ‫ﺏ َﺍَﺬﻋ َْﻃَﻮﺳ‬
b. ََ‫ﺴَﻭف‬ َ‫ﻂ‬
َ ‫ْﻥ‬ d. َ‫ﻥُﻭُﻠﺨ َْﺩﻴ‬
ْ
4. Huruf QOLQOLAH yang matinya karena diwaqofkan disebut ….
a. QOLQOLAH sughro c. QOLQOLAH bisaa
b. QOLQOLAH kubro d. QOLQOLAH subro
5. Bila ada RO’ mati, sedang huruf sebelumnya dibaca fathah, maka RO’ dibaca …
c. tafkhim c. tarqiq
d. taqdim d. taqdir
6. Contoh bacaan berikut ini yang harus dibaca tebal adalah ….
a. ‫َﺎِﻧﺮَﺃ‬ c. ٍ‫ﻕِﺮﻔ‬
ْ

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
b. ‫ًﺎَﻗْﻔﺮِﻤ‬ d. ٌ‫ﺻﺮِﻣ‬
ْ ‫ﺩﺎ‬
َ
7. Huruf ro’ boleh dibaca tebal atau tipis apabila ro’ mati didahului oleh huruf berharokat kasroh dan
menghadapi huruf …. yang berharokat kasroh
a. hijaiyah c. isti’la’
b. arab d. al Qur’an
8. Berikut ini yang termasuk huruf isti’la’ adalah …
a. ‫ﻂ ﻖ ﻒ‬ c. ‫ﻉﻅﻂ‬
b. ‫ﻍ ﻅ ﺥ‬ d. ‫ﻈﺝﺹ‬
9. Berikut ini yang termasuk huruf Qolqolah adalah ….
a. ‫ﻂ ﻕ ﻚ‬ c. ‫ﺝﺫﺩ‬
b. ‫ﺩ ﻕ ﺐ‬ d. ‫ﻂﺏﺾ‬
10.
  
Huruf ra’ pada kalimat bergaris bawah pada ayat di atas dibaca ….
a. Tarqiq c. qalqolah
b. Tafkhim d. bisa tafkhim atau tarqiq
B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini !
1. Mengapa kita belajar ilmu tajwid !
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………
2. Jelaskan pengertian QOLQOLAH menurut ilmu tajwid !
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………
3. Sebutkan huruf-huruf QOLQOLAH !
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………
4. Jelaskan pembagian QOLQOLAH !
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………
5. Jelaskan pengertian tafkhim dan tarqiq !
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………
6. Kapan Ro’ dibaca tafkhim ?
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………
7. Kapan Ro’ dibaca tarqiq ?
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………
8. Bacalah QS. Al Lahab dan tentukan bacaan QOLQOLAHnya !
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………

TANDA TANGAN
NILAI
WALI MURID GURU

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Standar Kompetensi : Meningkatkan keimanan kepada kitab-kitab Allah
Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Kompetensi Dasar
- Menjelaskan Pengertian beriman Kepada Kitab-kitab Allah
- Menyebutkan nama-nama kitab Allah yang diturunkan kepada Rosul
- Menampilkan sikap mencintai Al Qur’an sebagai kitab Allah

A. Pengertian Iman Kepada Kitab-kitab Allah


Menurut bahasa, kitab artinya tulisan. Kitab Allah berarti kumpulan wahyu Allah yang
diturunkan kepada Rosul-Rosul-Nya. Iman kepada kitab-kitab Allah adalah mempercayai dan meyakini
dengan sepenuh hati bahwa Allah SWT telah menurunkan kitab-kitab kepada Rosul-Nya. Iman kepada
kitab-kitab Allah merupakan rukun iman yang ketiga. Hukum beriman kepada kitab-kitab Allah adalah
fardlu ‘ain. Oleh karena itu, orang yang tidak percaya kepada kitab-kitab Allah berarti belum dapat
disebut sebagai mukmin yang sempurna, bahkan bisa dikatakan murtad.
Perhatikan dalil naqli berikut ini !
       
           
       
 
Artinya : “Wahai orang – orang yang beriman tetaplah beriman kepada Allah dan Rosul-Nya dan kitab
yang diturunkan kepada Rosul-Nya dan kitab yang diturunkan Allah sebelum itu.
Barangsiapa yang kafir kepada Allah, Malaikat-malaikat-Nya, Rosul-Rosul-Nya, dan hari
kemudian, maka sesungguhnya orang itu telah sesat sejauh-jauhnya “. (Q.S. An Nisa’ : 136)

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
B. Macam-macam Kitab Allah dan Rosul Yang Menerimanya
1. Kitab Taurat
Taurat adalah kitab yang diturunkan kepada Nabi Musa As, sebagai pedoman hidup bagi kaum
Bani Israel. Berisi macam-macam perintah dan larangan.
Perhatikan baik – baik dalil naqli berikut ini !

        


   
Artinya : “Dan kami berikan kepada Musa kitab (Taurat) dan Kami jadikan kitab Taurat itu petunjuk
bagi Bani Israel (dengan firman).” Janganlan kamu mengambil penolong selain Allah.”
(Q.S Al Isro’ : 2)

Adapun isi kitab Taurat adalah sebagai berikut :


a. Mengakui ke-Esa-an Allah
b. Larangan menyembah berhala
c. Larangan menyebut Allah dengan sia-sia
d. Anjuran menghormati ayah dan ibu
e. Larangan membunuh sesama manusia
f. Larangan berzina
g. Larangan mencuri
h. Larangan menjadi saksi palsu
i. Larangan mengambil hak orang lain
2. Kitab Zabur
“Zabur” adalah kitab yang diturunkan kepada Nabi Daud As.
Perhatikan dengan cermat dalil berikut ini !
   
Artinya : “ Dan kami (Allah) berikan Zabur kepada Daud.” (Q.S. AL Isro’ : 55)

Adapun isi kitab Zabur antara lain adalah :


a. Puji – pujian kepada Allah
b. Anjuran berdzikir
c. Anjuran berdoa
d. Pengajaran dan hikmah
Dalam kitab Zabur, hukum agama dan syariat tidak ada, karena Nabi Daud As mengikuti
syariat Nabi Musa As.
3. Kitab Injil
“Injil” adalah kitab yang diturunkan kepada Nabi Isa As dan sebagai petunjuk hidup bagi
kaum Bani Israel.
Perhatikan dalil naqli berikut !
        
        

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
       

Artinya : “Dan kami iringkan jejak mereka (nabi-nabi Bani Israel) dengan Isa putra Maryam
membenarkan kitab yang sebelumnya, yaitu Taurat. Dan Kami telah memberikan
kepadanya kitab Injil sedang di dalamnya (ada) petunjuk dan cahaya (yang menerangi
dan membenarkan Kitab sebelumnya yaitu Kitab Taurat. Dan menjadi petunjuk serta
pengajaran untuk orang-orang yang bertakwa (QS. Al Maidah : 46)
Isi pokok kitab Injil antara lain adalah :
a. Mengajak manusia kepada tauhid
b. Menerangkan beberapa hukum
c. Mengajarkan hidup dengan zuhud
d. Menjauhkan diri dari kerakusan dan ketamakan dunia
e. Menerangkan tentang akan datangnya Nabi Muhammad SAW.
4. Kitab Al – Qur’an
“Al-Qur’an” adalah kitab suci yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW, sebagai
petunjuk bagi umat manusia. Al-Qur’an bukan hanya untuk bangsa Arab saja tapi untuk semua
manusia. Al-Qur’an juga menerangkan kepada kita, bahwa kitab-kitab Taurat, Zabur, dan Injil yang
ada sekarang ini tidak ada lagi. Jika ada sekarang ini sudah tidak asli lagi. Mengapa kitab-kitab
tersebut sekarang sudah tidak asli lagi ? Mengapa kitab-kitab tersebut tidak asli ? Karena sudah
tercampur adukkan dengan buah pikiran mereka sendiri.
a. Al-Qur’an Surat Yusuf ayat 2
      

Artinya : “Sesungguhnya Kami menurunkan Al Qur’an dengan berbahasa arab, agar kamu
memahaminya”. (QS. Yusuf: 2)

b. Al-Qur’an Surat AL Maidah ayat 48


       
          
       
Artinya : ”Dan kami telah turunkan kepadamu Al Qur’an dengan membawa kebenaran,
membenarkan apa yang sebelumnya yaitu kitab–kitab (yang diturunkan
sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab- kitab yang lain itu, maka putuskanlah
perkara mereka menurut apa yang Allah turunkan dan janganlan kamu mengikuti
hawa nafsu mereka dengan meninggalkan kebenaran yang telah datang kepadamu” .
(QS. Al Maidah : 48)
Isi kandungan Al Qur’an.
Al Qur’an terdiri atas 30 juz, 114 surat, dan 6666 ayat yang terbagi kedalam ayat-ayat
Makkiyah dan ayat-ayat Madaniyah. Ayat-ayat Makkiyah adalah ayat-ayat yang diturunkan di
Mekkah atau sebelum nabi Muhammad Hijrah, sedangkan ayat-ayat Madaniyah adalah ayat-ayat
yang diturunkan di Madinah atau setelah nabi Muhammad hijrah ke Madinah.
Ayat–ayat Makkiyah masa turunnya adalah 12 tahun, 5 bulan, 13 hari (13 tahun), dan jumlah
suratnya 91. Pada Umumnya, ayat–ayat Makkiyah mengandung keterangan dan penjelasan
tentang keimanan, perbuatan- perbuatan baik dan jahat, pahala bagi orang yang beriman dan
beramal sholeh, siksa bagi orang-orang kafir dan durhaka, kisah-kisah para Nabi dan Rosul, cerita–
cerita umat terdahulu, dan berbagai perumpamaan untuk dijadikan contoh teladan.

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Masa turunnya ayat–ayat Madaniyah adalah 9 tahun, 9 bulan, 9 hari (10 tahun), dan suratnya
berjumlah 23. Pada umumnya, ayat–ayat Madaniyah menjelaskan tentang hal–hal yang berkaitan
dengan kehidupan masyarakat atau masalah–masalah mu’amalah, antara lain hukum–hukum yang
berkenaan dengan perkawinan, waris, perjanjian, dan perang.
Secara garis besar, isi kandungan Al Qur’an adalah :
1. Tentang aqidah atau keimanan, yang meliputi :
a. Iman kepada Allah , dengan segala sifat-Nya.
b. Iman kepada Malaikat
c. Iman kepada Kitab–kitab Allah
d. Iman kepada Rosul–Rosul Allah
e. Iman kepada Hari Kiamat.
f. Iman kepada Qodho dan Qodar.
2. Tentang prinsip – prinsip ibadah , yang meliputi :
a. Kewajiban melaksanakan sholat
b. Kewajiban menunaikan zakat.
c. Kewajiban melaksanakan puasa di bulan Romadhon.
d. Kewajiban melaksanakan ibadah haji.
3. Tentang prinsip – prinsip mu’amalah (hubungan sesama manusia), meliputi :
a. Tata cara berniaga
b. Hutang piutang
c. Menjadi wali, dan sebagainya.
4. Tentang prinsip–prinsip hukum , antara lain :
a. Hukum waris
b. Hukum pidana
c. Hukum perang
d. Hukum perjanjian
e. Hukum perkawinan
f. Hukum antar bangsa
g. Prinsip – prinsip disiplin dan musyawarah
5. Tentang janji pahala bagi orang–orang yang beriman dan beramal kebajikan, serta ancaman
siksa bagi orang yang ingkar kepada Allah.
6. Tentang sejarah umat manusia untuk dijadikan ibroh (pelajaran) bagi umat yang hidup
sesudahnya.
7. Tentang ilmu pengetahuan
C. Kitab-Kitab Allah Sebagai Petunjuk Umat Manusia
Allah SWT telah menurunkan beberapa kitab, dan yang wajib kita ketahui dan kita imani ada
empat, yaitu Taurat, Zabur, Injil dan Al Qur’an. Kitab Taurat, Zabur, dan Injil sebagai petunjuk bagi umat
tertentu, artinya kitab- kitab tersebut diperuntukkan bagi umat tertentu dan pada zaman tertentu pula.
Sedangkan kitab Al Qur’an sebagai petunjuk semua umat manusia dan berlaku sepanjang zaman. Al
Qur’an bisa dikatakan sebagai “AD/ART” (Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga) nya umat
islam. Mengapa demikian ? karena Al Qur’an merupakan pedoman hidup kaum muslimin, sebab di
dalamnya ada aturan dan kaidah–kaidah kehidupan yang harus dijalankan umat manusia.
Perhatikan dalil naqli berikut :
       
        
Artinya : “ Sesungguhnya kami telah menurunkan kitab (Al Qur’an) kepadamu, dengan membawa
kebenaran supaya kamu mengadili antara manusia dengan apa yang telah Allah wahyukan

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
kepadamu dan janganlah kamu menjadi penantang (orang-orang yang tidak bersalah)
karena (membela) orang–orang yang berkhianat. “ (QS. An Nisa’ : 105).

Berdasarkan ayat di atas, dapat dipahami bahwa Al Qur’an merupakan sumber hukum Islam
yang sempurna. Di dalamnya terdapat pelajaran dan tuntunan kehidupan yang berharga dan mulia.
Hanya saja semua itu baru dapat dipahami dan dimengerti jika Al Qur’an dibaca dengan seksama,
dihayati dengan sepenuh hati dan diamalkan dengan penuh keyakinan.

D. Al Qur’an Sebagai Kitab Suci Umat Islam


Al Qur’an sebagai kitab suci umat Islam, yang berfungsi sebagai pedoman hidup manusia,
sebagai petunjuk bagi orang–orang yang bertaqwa, sebagai mukjizat atas kebenaran risalah Nabi
Muhammad SAW sebagai pembeda antara yang haq dan yang bathil, sebagai sumber hidayat dan
syariah.
1. Sebagai petunjuk bagi orang–orang yang bertaqwa
Maksudnya bahwa orang-orang yang bertaqwa hanya Al Qur’an sebagai petunjuk.
Artinya segala kegiatan hidupnya selalu menggunakan Al Qur’an sebagai dasar untuk melakukan
segala hal.
Perhatikan dalil naqli berikut!
         
Artinya : ”Kitab Al Qur’an tidak ada keraguan kepadanya, petunjuk bagi mereka yang bertaqwa “.
(QS. AL Baqarah : 2).

2. Sebagai pedoman hidup manusia


Setiap muslim harus menggunakan Al Qur’an sebagai pedoman hidup dalam kehidupan
sehari–hari. Al Qur’an berisi aturan–aturan yang seharusnya ditaati oleh orang-orang yang
beriman, baik yang mengenai ibadah kepada Allah SWT, maupun dengan antar sesama makhluk.
Firman Allah SWT dalam QS. AL Maidah : 48
        

Artinya : “Dan Kami telah menurunkan kepadamu Al Qur’an dengan membawa kebenaran,
membenarkan apa yang sebelumnya, yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya)”.
(QS. Al Maidah :48)

3. Sebagai mukjizat atas kebenaran risalah Nabi Muhammad SAW.


Maksudnya adalah membenarkan Nabi Muhammad SAW menerima wahyu (Al Qur’an)
sebagai mukjizat karena banyak diantara orang-orang Quraisy yang menuduh, bahwa Al Qur’an
bukan wahyu dari Allah SWT, tetapi hasil dari karya Muhammad.
Firman Allah :
          
         
Artinya : “Dan apabila kamu (tetap) dalam keraguan tentang Al Qur’an yang Kami wahyukan
kepada hamba kami (Muhammad), buatlah satu surat (saja) semisal Al Qur’an itu dan
ajaklah penolong–penolongmu selain Allah jika kamu orang–orang yang benar”. (QS.Al
Baqarah : 23)

4. Sebagai sumber hidayah dan syari’ah

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Maksudnya Al Qur’an merupakan sumber dari segala hukum yang dijadikan landasan
kehidupan kaum muslimin. Hukum–hukum yang digunakan muslimin tidak boleh bertentangan
dengan Al Qur’an.
Firman Allah
           
   
Artinya : “Ikutilah apa yang diturunkan kepadamu dari Tuhanmu dan janganlah kamu mengikuti
pemimpin selain-Nya. Amat sedikitlah kamu mengambil pelajaran”. (QS. Al A’raf : 3).

5. Sebagai pembeda antara yang haq dan yang bathil


Maksudnya bahwa dengan berpedoman pada Al Qur’an, kita dapat membedakan antara
perbuatan–perbuatan yang termasuk haq (benar) dan perbuatan yang bathil (salah).
Firman Allah :
         
 
Artinya : “Bulan Romadhon yang di dalamnya diturunkan Al Qur’an sebagai petunjuk bagi manusia
dan penjelasan mengenai petunjuk itu serta sebagai pembeda (antara yang haq dan yang
bathil)”. (QS. Al Baqoroh : 185).
E. Perbedaan Kitab dengan Shuhuf
1. Kitab
Menurut bahasa “Kitab” berarti tulisan atau lembaran-lembaran yang dibukukan, sedangkan
kitab menurut pengertian dalam bab ini adalah kalam Allah berupa wahyu yang diturunkan kepada
Nabi dan Rosul. Ciri–ciri kitab adalah jumlah lembarannya lebih sempurna, isinya lebih teratur
(sistematis), dan dibukukan.
2. Shuhuf
Shuhuf adalah wahyu yang diterima oleh para Nabi dan Rosul yang berupa semacam
lembaran–lembaran atau brosur–brosur kecil. Kumpulan shuhuf–shuhuf itulah yang dinamakan
kitab. Ciri – ciri shuhuf antara lain adalah berupa lembaran – lembaran tidak dibukukan. Adapun
shuhuf–shuhuf yang diturunkan Allah SWT antara lain :
a. 50 shuhuf yang diturunkan kepada Nabi Syis AS.
b. 30 shuhuf yang diturunkan kepada Nabi Idris AS.
c. 10 shuhuf yang diturunkan kepada Nabi Ibrahim AS.
d. 10 shuhuf yang diturunkan kepada Nabi Musa AS.

Perhatikan Firman Allah SWT dalam surat Al A’la ayat 18 – 19 ;


         
Artinya : ”Sesungguhnya ini benar–benar terdapat dalam kitab–kitab yang terdahulu (yaitu) kitab-
kitab Ibrahim dan Musa “. (QS. Al A’la : 18-19)
Persamaan antara kitab dengan shuhuf adalah sama–sama wahyu Allah SWT yang
diturunkan kepada para Nabi dan Rosul, agar dijadikan pegangan hidup umat-Nya demi mencapai
kebahagiaan dunia dan akhirat.

RANGKUMAN

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
 Iman kepada kitab – kitab Allah adalah mempercayai dan menyakini bahwa Allah menurunkan
wahyu kepada para Rosul-Nya berupa kitab-kitab untuk pedoman hidup umatnya.
 Macam-macam kitab Allah dan Rosul penerimanya adalah :
1. Taurat diturunkan kepada Nabi Musa As untuk Bani Israel.
2. Zabur diturunkan kepada Nabi Daud As untuk Bani Israel.
3. Injil diturunkan kepada Nabi Isa As untuk Bani Israel.
4. Al Qur’an diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW untuk umat manusia
 Kitab – kitab Allah diturunkan tidak lain untuk menjadi petunjuk bagi umat manusia.
 Al Qur’an sebagai kitab Allah yang terakhir merupakan kitab yang tidak bisa dipalsukan atau
diuabah – ubah isinya.
 Kitab adalah kumpulan firman Allah yang telah dibukukan, sedangkan shuhuf adalah firman Allah
yang tertulis dan masih berupa lembaran-lembaran lepas.

DISKUSI
Diskusikanlah bersama kelompokmu hal-hal dibawah ini. Hasil diskusi ditulis dan dilaporkan oleh juru bicara
di depan kelas.
1. Buktikan kebenaran Al Qu’an dari segi bahasa maupun kandungan isinya!
2. Apa yang akan terjadi bila Al Qur’an diturunkan sekaligus?
3. Bagaimana cara Allah memelihara Al Qur’an dari pemalsuan?
4. Diakui bahwa umat islam masih banyak yang belum menjadikan Al Qur’an sebagai pedoman
hidupnya. Apa sebab–sebabnya dan bagaimana caranya ?

MASALAH

Bagaimana membedakan antara kitab dan shuhuf ?


Kegiatan :
 Guru melakukan simulasi dengan menunjukkan sebuah kitab A Qur’an
 Guru melakukan simulasi dengan menunjukkan lembaran–lembaran kertas.
 Siswa membuat kesimpulan perbedaan keduanya.
 Siswa diminta mencari, membaca dan menulis Surat Al A’la ayat 18 – 19 serta terjemahannya,
kedalam buku catatan masing–masing.
1. Simulasi dilakukan oleh guru:
a. Tunjukkan kepada siswa sebuah kitab Al Qur’an
b. Tunjukkan kepada siswa lembaran – lembaran kertas pula.
2. Kesimpulan :
3. Bacalah surat Al A’la ayat 18 -19

A. Berilah tanda silang (x) pada a, b, c atau d pada jawaban yang paling benar !
1. Mempercapai dengan sepenuh hati bahwa Allah menurunkan wahyuNya kepada para Rasul
berupa Kitab Suci sebagai pedoman hidup bagi umat manusia disebut …. kepada kitab-kitab Allah.
a. Kufur c. istiqomah
b. Tawakal d. iman
2. Mempercayai dan menyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah menurunkan wahyu kepada para
Rosul-Nya berupa kitab-kitab pedoman hidup umatnya adalah pengertian dari ……….
a. tawakal kepada kitab-kitab Allah c. iman kepada kitab-kitab Allah

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
b. istiqomah kepada kitab-kitab Allah d. kufur kepada kitab-kitab Allah
3. Cara beriman kepada kitab Alllah SWT adalah …..
a. Mengikuti semua ajaran
b. Mempercayai kitab yang berisi firman Allah
c. Umat Islam hanya meyakini dan tidak mengamalkan
d. Tidak membeda-bedakan kitab satu dengan yang lain
4. Semua kitab Allah yang diturunkan kepada Nabi dan Rosul berisi tentang …..
a. Petunjuk kehidupan b. Perintah berbuat dholim
b. Larangan berpikir modern c. Larangan mencintai dunia
5. Yang bukan larangan dalam ajaran kitab Taurat adalah ……
a. Larangan membunuhh manusia
b. Larangan menyiksa orang lain
c. Larangan menyembah berhala
d. Larangan menyebutkan nama Allah dengan sia-sia
6.
        
  
Ayat tersebut menjelaskan bahwa kitab yang diturunkan Nabi Musa berlaku bagi….
a. Bani Israil
b. Bani Hasyim
c. Bani Nasrani
d. Umat Islam
7. Mencintai dan mengamalkan Al Qur’an berarti telah mencintai dan mengamalkan pula kitab Taurat.
Bagaimna pernyataan tersebut di atas?
a. Salah, sebab antara Al Qur’an dan Taura isi dan bentuknya berlainan
b. Salah, sebab kitab Taurat hanya diperuntukkan oleh kaum Nabi Musa dan umatnya
c. Benar, sebab antara Al Qur’an dan Taurat sama-sama berasal dari Allah SWT yang harus kita
amalkan
d. Benar, sebab semua kitab-kitab terdahulu termasuk Taurat telah termuat dalam Al Qur’an
8. Seorang disebut beriman kepada kitab-kitab Allah SWT apabila ….
a. Meyakini kitab-kitab Allah SWT dalam segala segi kehidupan
b. Mengamalkan kitab-kitab Allah SWT agar hidupnya menjadi kaya
c. Meyakini bahwa kitab-kitab yang diturunkan kepada para Rosul itu benar-benar dari Allah
SWT
d. Mencintai dengan berusaha untuk dapat memilikinya dalam kehidiupan

9. Ayat di bawah ini merupakan bukti bahwa Allah telah menurunkan kitab ….
        
        
       

a. Taurat dan Injil c. Zabur
b. Injil dan Zabur d. Al Qur’an
10. Kitab Allah yang wajib kita imani sebagai umat Islam adalah …..
a. 1 kitab c. 3 kitab
b. 2 kitab d. 4 kitab

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
B. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar dan singkat!
1. Sebutkan nama kitab-kitab Allah dan Rosul yang menerimanya!
Jawab : ……………………………………………………………………………………………………..
2. Tulislah ayat di bawah ini dengan benar dan terjemahkan apa maksud dari ayat tersebut!
        
        
       

Jawab : ……………………………………………………………………………………………………..
3. Untuk apa dan siapa Al Qur’an diturunkan
Jawab : ……………………………………………………………………………………………………..
4. Jelaskan persamaan antara kitab dan Suhuf!
Jawab : ……………………………………………………………………………………………………..
5. Jelaskan isi pokok dari kitab Al Qur’an 30 juz, 114 surat dan 6666 ayat!
Jawab : ……………………………………………………………………………………………………..

TANDA TANGAN
NILAI
WALI MURID GURU

Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam


Standar Kompetensi : Membiasakan perilaku terpuji
Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Kompetensi Dasar
- Menjelaskan pengertian zuhud dan tawakal
- Menampilkan prilaku zuhud dan tawakal
- Membisaakan prilaku zuhud dan tawakal dalam kehidupan sehari-hari

Indikator
- Menjelaskan pengertian zuhud dan menyebutkan dalilnya
- Menjelaskan pengertian tawakal dan menyebutkan dalilnya
- Menunjukkan contoh prilaku zuhud dan tawakal dalam kehidupan sehari-hari
- Membisakan prilaku zuhud dan tawakal dalam lingkungan keluarga
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
- Membisakan prilaku zuhud dan tawakal di lingkungan sekolah 3
- Membisakan prilaku zuhud dan tawakal di lingkungan masyarakat
A. Zuhud.
Menurut bahasa Zuhud artinya menentang keinginan atau kesenangan. Menurut istilah zuhud
adalah berpaling dari mencintai keduniawian atau harta menuju cinta kepada Allah SWT. Maka yang
perlu dilakukan oleh orang yang zuhud ( Zahid ) adalah menghilangkan rasa cinta dunia atau harta dan
berusaha menghindarinya dari dalam hatinya. Karena apabila hati hanya dipenuhi rasa cinta terhadap
keduniawian/harta maka akan sulit untuk memasukkan rasa cinta kepada Allah kedalam hatinya. Nabi
Muhammad bersabda:
(‫ُ )رواه اﻟﺒﺨﺎرى‬.‫ل َﻣْن اَْﺳَﻔَﻞ ِﻣْنُه‬ ِ ِ ِ ِ ِ ِ ِ
َ ‫ْنﻈُْﺮ ا‬,َ‫ْﻠﻴ‬,َ‫ﻀَﻞ َﻋﻠَْﻴه ف ْالْﺎَل َواْلُﻠُﻖ ف‬
ِ ُ‫ل َﻣْن ف‬
َ ‫انِْ ﻧَﻈََﺮ اََﺣُﺪُكْم ا‬
Artinya : "Jika seseorang melihat pada orang yang lebih baik daripadanya harta dan bentuknya, maka
hendaknya melihat kepada orang yang dibawahnya".
Rosululloh juga pernah bersabda: Dahulu pada saat masa Bani Israel ada tiga orang : Belang,
Botak, dan Buta. Allah menguji mereka dengan mengutus malaikat yang menjelma sebagai seorang
laki-laki. Malaikat datang kepada orang yang Belang lalu bertanya "Apa yang anda inginkan?",
Jawabnya : warna yang bagus dan kulit yang baik karena saat ini aku dijauhi orang. Maka diusapkanlah
oleh Malaikat dan hilanglah belangnya kemudian berubah menjadi kulit yang baik dan warnanya indah.
Malaikat kemudian bertanya, "harta apa yang kamu inginkan?" jawabnya "unta". Maka ia di beri
seekor unta betina yang sedang bunting dan do'akan semoga Allah memberkahi untukmu.
Kemudian malaikat datang kepada orang yang botak lalu bertanya "apa yang anda inginkan?"
Jawabnya rambut yang bagus dan hilangnya botakku, sebab orang selalu mengejekku. Maka diusaplah
kepalanya kemudian tumbuhlah rambutnya yang indah dan ditanya lagi "harta apa yang kamu
inginkan?" Jawabnya "sapi", lalu diberinya seekor sapi betina yang bunting sambil dido'akan semoga
Allah memberkahimu untukmu.
Kemudian malaikat datang kepada orang yang buta lalu bertanya "apa yang anda inginkan?"
jawabnya "aku ingin sekiranya Allah mengembalikan penglihatanku supaya dapat melihat sesuatu”.
Maka diusap oleh malaikat dan langsung dapat melihat kembali. Kemudian malaikat bertanya, "harta
apa yang anda inginkan?" jawabnya "kambing" lalu diberi ia seekor kambing yang bunting lalu
dido'akan semoga Allah memberkahi untukmu.
Setelah berjalan beberapa tahun masing-masing memiliki satu lembah unta, sapi dan kambing.
Kemudian malaikat datang kembali kepada orang yang dahulu dido'akan dan berkata "saya orang
miskin yang kehabisan bekal dalam perjalananku maka aku tidak sampai ke tempat tujuan kecuali
pertolongan Allah dan bantuanmu, aku mohon kepadamu demi Allah yang telah memberimu warna kulit
yang bagus dan harta kekayaan, satu unta untuk biaya perjalananku sampai ketempat tujuan".
Jawabnya "hak-hak orang masih banyak". Lalu diingatkan oleh malaikat, aku dulu kenal kepadamu
tidakkah kamu dulu belang yang dibenci orang dan miskin kemudian diberi kekayaan oleh Allah ?
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
"jawabnya" sungguh saya mewarisi kekayaan dari orang tuaku "lalu malaikat berkata" jika anda
berdusta semoga Allah mengembalikan keadaanmu seperti dahulu itu".
Kemudian datang kepada orang yang dahulu botak seperti bentuk si botak dahulu dan berkata
sebagaimana dikatakan kepada sibelang itu, maka dijawabnya sama seperti jawaban orang yang
belang itu sehingga dido'akan "jika anda dusta semoga Allah mengembalikan keadaanmu seperti
dahulu itu".
Kemudian datang kepada orang yang dahulu buta dan berkata "saya seorang miskin yang
menempuh perjalanan jauh dan kehabisan biaya dan tidak akan sampai tujuan tanpa pertolongan Allah
dan bantuanmu, aku mohon demi Allah yang mengembalikan penglihatanmu, satu ekor kambing untuk
bekalku sampai tempat tujuan". Jawabnya, "benar dahulu aku buta kemudian Allah mengembalikan
penglihatanku dan miskin kemudian Allah memberimu dengan sesuatu hanya karena Allah". Maka
malaikat berkata "Tuhanmu telah menguji kamu dan hartamu bertiga, Allah ridha kepadamu dan murka
kepada keduanya".
Dari hadist Nabi tersebut dapat disimpulkan bahwa orang terlalu cinta kepada harta dia akan
lupa bahwa segala sesuatu yang ia miliki semuanya hanya berasal dari Allah SWT, sehingga ia menjadi
orang sombong, ujub dan tidak pernah bersyukur kepada Allah SWT.

Manfaat Zuhud
Dalam hal harta dan materi, maka terdapat orang yang tergolong kaya dan ada pula
yang miskin. Sikap zuhud tidak hanya dapat diterapkan seseorang yang miskin saja atau
diterapkan oleh orang yang kaya saja. Namun sikap zuhud dapat diterapkan oleh setiap
muslim baik dalam keadaan kaya maupun miskin. Orang yang zuhud akan selalu berdampak
positif dalam dirinya dalam keadaan bagaimanapun. Perhatikan tabel manfaat zuhud berikut
ini !
Orang yang Zuhud
Dalam keadaan kaya Dalam keadaan miskin
1. Tetap ingat kepada Allah SWT 1. Tetap menjadi sabar karena
dan selalu bersyukur karena dia meyakini meyakini bahwa walapun hartanya sedikit,
bahwa karunia kekayaan itu semata itulah karunia Allah SWT yang harus
pemberian Allah SWT disyukuri.
2. Menjadi orang yang dermawan 2. Tidak ingin menjadi peminta-
dan rajin berbagi kepada orang lain yang minta dan tetap berusaha mencari rizki yang
kekurangan halal.
3. Tidak merasa sombong karena 3. Tidak merasa rendah diri,
harta yang dimiliki semata-mata pemberian karena dengan usaha yang sungguh-
Allah SWT yang tidak layak untuk dijadikan sungguh maka bisa jadi Allah SWT akan
alasan sombong merubah nasibnya di hari esok menjadi lebih
baik.

Sebaliknya, orang yang materealistis akan selalu berdampak negatif (buruk) baik
dalam keadaan kaya maupun miskin. Perhatikan tabel sikap berikut ini.
Orang yang matrealistis
Dalam keadaan kaya Dalam keadaan miskin
1. Lupa kepada Allah SWT dan 1. Menjadi orang yang putus asa,
akhirat karena dia sudah silau dengan bahkan bisa terjadi dia menjual agama dan
gemerlap harta keyakinannya ketika ada yang menawarkan
2. Menjadi orang yang suka harta namun harus berpindah keyakinan.
berfoya-foya dan menghambur-hamburkan 2. Tidak lagi peduli bagaimana

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
hartanya. Dia lupa bahwa di sekelilingnya cara mendapat harta walaupun harus
masih banyak orang yang perlu dibantu. dengan cara yang tidak terpuji (menjadi
3. Merasa sombong karena peminta-minta) atau dengan cara yang
merasa dirinya sebagai orang yang paling haram (mencuri, merampok, korupsi dan
berhasil dan menganggap rendah orang lain sebagainya)
yang hartanya sedikit 3. Merasa rendah diri, karena
menganggap yang bisa menjadi dia
percaya diri hanyalah kalau dia kaya.

B. Tawakal
1. Pengertian Tawakal
Tawakal menurut bahasa adalah penyerahan dan penyandaran. Menurut istilah tawakal
adalah berserah diri kepada Allah SWT setelah berusaha secara maksimal. Perwujudannya
adalah sikap menerima dengan ikhlas atas segala yang diberikan Allah SWT dari usaha yang
dilakukan.
Firman Allah SWT:
‫َﻮ ّكﻠُﻮآُ اِْنِ ُكْنﺘُْم مﻣْؤِﻣنِْﻴَن‬,َ‫ﺘ‬,َ‫ُ َوَﻋﻠَﻰ الِ ف‬.ُ.ُ.ُ.
Artinya : "... Dan hanya kepada Allah hendaknya kamu bertawakal jika kamu benar-benar
orang yang beriman". (QS.Al-Maidah: 23)
Sikap tawakal menjadi penting dalam kehidupan sehari-hari, karena akan menghasilkan
prilaku terpuji. Jika mendapatkan keberhasilan senantiasa bersyukur dan tidak sombong. Begitu
pula sebaliknya jika mengalami kegagalan senantiasa bersabar dan ihklas dan tidak muda putus
asa serta muda menyalahkan orang lain.
Ingat manusia tidak memiliki kewenangan untuk menentukan apa yang dikehendakinya.
Segala yang terjadi merupakan kewenangan Allah SWT.
Firman Allah SWT:
ً‫ُ َوكﺎََنِ اَْﻣُﺮ الِ ﻗََﺪراً ّﻣْﻘُﺪْورا‬.ُ.ُ.ُ.
Artinya: "...Dan adalah ketetapan Allah itu suatu ketetapan yang pasti berlaku
( Q.S Al Ahzab,33:38)
Manusia hanya wajib berusaha. Firman Allah SWT:
ُ.ُ.ُ. ‫ُﻔِﺴِهْم‬,ْ‫ُﺮْوا ﻣﺎَ ﺑِﺎَﻧ‬,ِ‫ُﻐَﻴ‬,‫ُﺮ ﻣﺎَﺑَِﻘْﻮٍم َﺣتت ﻳ‬,ِ‫ُﻐَﻴ‬,‫ُ اِّنِ الَ َلﻳ‬.ُ.ُ.ُ.
Artinya: "Sesungguhnya Allah tidak mengubah keadaan suatu kaum sehingga mereka
mengubah keadaan yang ada pada dirinya sendiri." (QS. Ar Ro’du :11).
Maksud QS. Ar Ro’du ayat 11 tersebut adalah bahwa berusaha merupakan kewajiban
manusia. Keputusan di tangan Allah SWT. Allah SWT akan memutuskan sebatas yang
dikehendaki sesuai dengan usaha yang dilakukan manusia.
Tawakal adalah sikap terbaik untuk menerima apapun yang dikehendaki Allah SWT.
Karena segala yang diberikan Allah kepada kita senantiasa memiliki kebaikan, meskipun tidak kita
sadari, maka hendaklah bersyukur ketika mendapat keberhasilan dan sabar serta tawakal kepada
Allah jika mengalami kegagalan.

2. Meneladani sifat tawakal


Menyimak contoh tawakal
TERHORMAT TIDAK HARUS MENJADI PEJABAT

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
"Sebaik-baik manusia adalah yang dapat memberi manfaat bagi yang lain." Itulah yang
rata-rata dijadikan pegangan oleh sebagaian masyarakat petani di desa suka maju setiap pagi
pergi ke sawah, ke ladang dan pergi ke tambak. Siang hari pulang, istirahat sejenak untuk sholat
Dzuhur dan makan siang. Setelah sholat Ashar masyarakat petani di desa Sukamaju pergi lagi ke
sawah untuk melanjutkan pekerjaannya.
Kegiatan semacam ini dilakukan oleh masyarakat desa Sukamaju secara turun temurun.
Suasana kedamaian dan ketentraman sangat nampak. Mereka hidup rukun, kebisaaan gotong
royongpun masih berjalan. Pada saat sholat Maghrib nampak berjubel di Masjid untuk mengikuti
sholat berjamaah.
Kedamaian dan ketentraman sangat nampak di desa Sukamaju. Hal ini disebabkan
kebisaaan masyarakat senantiasa mendasari hidup berlandaskan pemahaman agama dan
didasari niat ibadah. Manusia hanya wajib bekerja, namun keberhasilan atau kegagalan hanya
Allah yang menentukan. Masyarakat desa Sukamaju merasa bahagia jika hasil taninya dapat
memberikan manfaat kepada orang lain dan sekaligus sebagai wujud syukur kepada Allah.
Segalanya diserahkan kepada Allah SWT. Itulah cara sebagian masyarkat petani desa
Sukamaju dalam rangka mewujudkan sikap tawakkalnya kepada Allah SWT. Hidup ini harus
memberi manfaat bagi orang lain, jika ingin terhormat dihadapan Allah SWT, maupun kepada
orang lain. Menjadi orang terhormat itu baik, tapi jauh lebih baik menjadi orang yang bisa menjaga
kehormatannya

3. Cara dan Fungsi Tawakkal dalam Kehidupan


Cara bertawakkal dalam kehidupan sehari–hari antara lain :
 Merasa cukup terhadap apa yang didapat dan dimiliki, dengan tetap meningkatkan usaha agar
lebih baik.
 Membisakan bersyukur kepada Allah SWT, atas pemberian-Nya
 Mengawali pekerjaan dengan niat ibadah
 Menyadari bahwa manusia memiliki banyak kekurangan
 Menyerahkan sepenuhnya kepada keputusan Allah SWT, setelah melakukan ikhtiar / usaha

Fungsi Tawakkal antara lain :


 Dapat mengurangi tekanan batin
 Terhindar dari rasa kecewa dan stress berat
 Menjadi ringan dalam menjalani tugas-tugas hidup

Tabel perwujudan sikap Zuhud


Suasana sifat Zuhud
N
Bentuk Perwujudan dalam kehidupan sehari - hari
o
Perbuatan
1
2
3
4

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
5
Tabel perwujudan sikap tawakkal
Suasana sifat Tawakkal
N
Bentuk Perwujudan dalam kehidupan sehari - hari
o
Perbuatan
1 Selalu bekerja Dengan rasa senang
2
3
4
5
Nilailah sikapmu dalam kehidupan sehari-hari
Perwujudan dalam kehidupan sehari-hari
No Pertanyaan
Selalu Kadang-kadang Tidak pernah
1 Sudahkah kamu mempraktekkan sifat Zuhud
Apabila panitia pembangunan Masjid minta
2
bantuan dana pernahkah kamu membantu?
Apabila ada temanmu kesulitan biaya sekolah,
3
pernahkah kamu membantu?
Apabila temanmu mengedarkan kotak infaq,
4
pernahkah kamu mengisi uang?
Apabila kamu mendapat nikmat, pernahkah
5
kamu bersyukur?
Apakah kamu bersabar jika mengalami
6
kegagalan
Apakah kamu berdo'a dan menyandarkan
7
usahamu pada Allah?

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan benar!


1. Jelaskan pengertian Zuhud menurut bahasa dan istilah!
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
2. Mengapa sifat Zuhud harus diterapkan dalam kehidupan sehari-hari! Jelaskan!
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
3. Jelaskan pengertian Tawakkal menurut bahasa dan istilah!
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
4. Tulislah dalil Naqli tentang Tawakkal dan simpulkan!
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
5. Mengapa manusia diharuskan senantiasa bertawakkal kepada Allah, jelaskan!
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
6. Sebutkan 3 cara bertawakkal kepada Allah !
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
7. Sebutkan fungsi Tawakkal pada Allah !
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
8. Tulislah dalil Naqli tentang Ikhtiar !
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
9. Jelaskan akibat orang tidak bertawakkal pada Allah !
Jawab : .....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
10. Jelaskan manfaat bagi orang yang memiliki sifat Zuhud !
Jawab : .....................................................................................................................................
.................................................................................................................................

TANDA TANGAN
NILAI
WALI MURID GURU

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Standar Kompetensi : Menghindari perilaku tercela
Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Kompetensi Dasar
- Menjelaskan pengertian ananiah, ghodzob, hasad, ghibah, dan namimah
- Menyebutkan contoh-contoh ananiah, ghodzob, hasad, ghibah, dan namimah

A. Menghindari Sifat Egois Atau Ananiah


Ananiah adalah suatu sikap dan tindakan yang mementingkan diri sendiri daripada
kepentingan bersama. Kenyataan yang tidak bisa dipungkiri oleh manusia adalah bahwa ia tidak
mungkin hidup sendiri di muka bumi ini. Setiap orang membutuhkan yang lain. Oleh karena itu Allah
telah menciptakan hukum yang menentukan batas-batas antara pemenuhan kepentingan diri terhadap
kepentingan bersama (masyarakat) secara seimbang dan serasi (harmonis).
Pada masa hidup, kita akan terikat oleh ketentuan-ketentuan bermasyarakat, yang tak
mungkin kita abaikan demi kelestarian hidup bersama itu. Batas-batas antara kedua kepentingan ini
akan sangat sukar jika harus ditentukan oleh manusia itu sendiri, karena setiap diri akan cenderung
berpikir subjektif apabila menyangkut dirinya. Oleh karena itulah, maka peranan hukum Allah Yang
Maha Mengetahui akan liku-liku jiwa manusia, dalam hal ini mutlak perlu.
Orang yang belum stabil pribadinya cenderung mengabaikan ketentuan Allah ini, karena
kurang yakinnya ia akan keperluannya. Maka ia menempuh jalan pintas, yang berupa ananiah tadi,
demi menemukan kestabilan pribadi. Namun di sini pulalah terdapat kegagalannya. Sikap ananiah ini
akan mendorongnya kearah ekstrim, sehingga mempertuhankan dirinya sendiri., maka hancurlah
tauhidnya oleh karenanya. Ia lantas membesarkan, bahkan mengagungkan dirinya terhadap orang lain
di sekitarnya. Maka disebut ia sebagai orang yang sombong dan angkuh, sehingga dibenci oleh
masyarakat. Oleh karena itu sikap ananiah ini dikutuk oleh Allah, karena sikap ini banyak diceritakan
dalam Al Qur’an. Antara lain : Fir’aun, Namrud, Samiri, Abu Lahab dan lain-lain. Allah telah berfirman
dalam QS.Al-Jaatsiyah : 23 yang berbunyi :
        
        
       
Artinya : ” Maka pernahkah kamu melihat orang yang menjadikan hawa nafsunya sebagai Tuhan
dan Allah membiarkanya sesaat berdasarkan ilmu-Nya dan Allah telah mengunci mati
pendengaran dan hatimnya dan meletakkan tutupan atas penglihatannya? Maka
siapakah yang akan memberinya petunjuk sesudah Allah (membiarkanya sesaat). Maka
mengapa kamu tidak mengambil pelajaran? (QS. Al Jaatsiyah : 23)
Obatnya adalah ibadah yang ihsan dan khusyu’ , sehingga kita bisa betul-betul merasa
ridho menerima ketentuan Allah terhadap diri kita masing-masing. Ibadah yang ihsan ini berfungsi
membersihkan pribadi dari sikap ananiah ini. Ibadah yang ihsan ini telah diterangkan oleh Rosululloh
sebagai merasakan bahwa kita melihat Allah dalam sebuah ibadah, karena walau tak mungkin melihat-
Nya, tapi kita dapat merasakan bahwa Allah senantiasa melihat dan mmeperhatikan perangai kita.
Ibadah ihsan ini akan menumbuhkan rasa percaya diri yang sangat tinggi pada pribadi kita, sehingga
rasa ketidakstabilan oleh karena ketidakpastian tadi menjadi sirna sama sekali, maka bersihkanlah dari
sikap was-was atau ragu akan kasih sayang Allah, sebagaimana difirmankan Allah dalam Al Qur’an.
Dengan demikian ananiah atau jalan pintas untuk mengatasi rasa ketidakpastian tadi tidak
akan tumbuh dalam pribadi yang mau beribadah ihsan dan khusyu’. Untuk itu jelas bagi mereka yang

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
sadar, bahwa pensucian pribadi melaui ibadah yang ikhsan dan khusyu’ bukan sekedar kewajiban
pribadi, tapi lebih merupakan suatu kebutuhan mutlak, yang tak mungkin diabaikan.

B. Menghindari Sifat Pemarah / Ghodzob


Ghodzob adalah suatu sikap yang mudah marah dalam menghadapi masalah . Sesungguhnya
Allah menciptakan tabiat marah dari api dan menjadikannya naluri pada manusia. Jika manusia
dihalang-halangi tujuan atau karena salah satu sebab, maka kemarahannya akan menyala dan
berkobar. Kobaran menjadi darah hati yang mendidih dan tersebar ke urat-urat, naik ke tubuh yang
paling tinggi. Oleh karena itu orang yang sedang marah permukaan kulitnya lebih-lebih wajahnya
menjadi merah. Matanya menjadi nanar dan berkaca-kaca. Sifat marah itu wajar sebab orang yang
tidak marah ini laksana keledai.
Namun hendaknya seseorang tidak mengumbar kemarahan begitu saja. Pernah ada orang
menemui Rosululloh dan meminta nasihat ”ya Rosul perhatikanlah aku melakukan perbuatan
sederhana tapi terpuji” Rosululloh bersabda ”Janganlah kamu menuruti bukan berarti dapat
membanting musuhnya. Sesungguhnya orang yang kuat itu adalah orang yang menguasai hawa
nafsunya ketika sedang marah”. Dalam QS. Ali Imron : 134 Allah berfirman :
      
       
Artinya : ”Yaitu orang-orang yang menafkahkan (hartanya), baik di waktu lapang atau sempit, dan
orang-orang yang menahan amarahnya dan memafkan (kesalahan) orang. Allah menyukai
orang-orang yang berbuat kebajikan (QS. Ali Imron : 134)

Bahaya yang ditimbulkan marah yang tidak terkendali adalah sebagai berikut :
- Berbuat tidak mengenal batas (sadis) karena gelap mata
- Mengancam keselamatan diri sendiri dan orang lain
- Menimbulkan kerusakan di sekitarnya
Cara mengendalikan kemarahan adalah sebagai berikut :
- Segera ingat siksa Allah
- Mengingat bahaya permusuhan dan balas dendam
- Memohon perlindungan dari Allah dari setan terkutuk dengan mengucap ta’awudz
- Mengambil wudhu bila perlu mandi

C. Menghindari Sifat Dengki atau Hasad


Hasad atau dengki adalah perasaan benci kepada orang lain yang mendapat kenikmatan. Sifat
hasad sebagai pengembangan dari sifat iri hati. Orang yang mempunyai sifat hasad selalu
mengharapkan agar nikmat orang lain beralih kepadanya, serta hatinya tidak tenang melihat orang lain
memperoleh kenikmatan. Bahkan sebaliknya, yaitu senang dan bahagia melihat orang lain menderita.
Hasad atau dengki merupakan sikap tercela yang harus dihindari oleh setiap muslim. Sebab Islam
melarang kita memiliki sifat tersebut, maka hati-hatilah kepada siapapun yang mempunyai sifat
tersebut.
Perhatikan dua dalil naqli berikut :
a. Hadits Nabi SAW Riwayat Abu Dawud :
ِ ِ ِ
َ َ‫اّﻳﺎُكْم َواْلََﺴَﺪ فَﺎّنِ اْلََﺴَﺪ ﻳَأُْكُﻞ اْلََﺴَنﺎت َكَﻤﺎ ﺗَأُْكُﻞ اﻟّنﺎُر اْلَﻄ‬
‫ﺐ‬
Artinya : “Berhati-hatilah kamu dengan sikap dengki sesungguhnya kedengkian itu memakan
kebaikan, sebagai mana api memakan kayu bakar “ (HR. Abu Daud)
b. Hadits Riwayat Tirmidzi :
(‫لﺎﻟَِﻘﺔُ اﻟِﺪﻳِْن لََﺣﺎﻟَِﻘﺔُ اﻟّﺸَﻌِﺮ )رواه اﻟتﻣﺬى‬ ِ ِ ّ ‫َذ‬
َ ‫ْﻐ‬,َ‫ﻠَُكُم اْﻟﺒ‬,‫ﺒ‬,ْ َ‫ب اﻟَْﻴُكْم َداءُ اْلَُﻣِم ﻗ‬
َْ ‫ﻀﺎءُ َواْلََﺴُﺪ هَي ا‬
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
Artinya : “Telah masuk ke dalam tubuhmu, penyakit umat dahulu, yaitu benci mencukur rambut”
(HR. Tirmidzi)
Bahaya sifat hasad dalam kehidupan manusia antara lain :
a. Dapat menimbulkan pertengkaran dan permusuhan
b. Dapat mengakibatkan tidak saling sapa (bersatu)
c. Dapat memutuskan hubungan silaturrahmi
d. Dapat menghapus kebaikan yang pernah dillakukan
e. Dapat merusak nilai-nilai keimanan
f. Dibenci Allah dan Rosululloh
Cara menghindari sifat hasad antara lain :
a. Dengan mepercepat hubungan silaturrahmi
b. Dengan jalan menyadarkan diri bahwa sifat dengki dapat menghancurkan kehidupan sekarang
dan yang akan datang
c. Dengan ikhlas menerima dan mensyukuri rahmat Allah
d. Dengan memperteguh pendirian hingga tidak mudah terprofokasi oleh siapapun
e. Dengan berusaha semaksimal mungkin untuk mengejar segala kekurangan
f. Dengan meningkatkan iman dan takwa kepada Allah SWT

D. Menghindari Perilaku Menggunjing / Ghibah


Ghibah, ( mengumpat atau menggunjing ) adalah menyebut atau menceritakan cacat atau
kekurangan orang lain. Contoh : menyebut temannya, si fulan adalah mata sipit, pincang atau gendut
dan sebagainya. Ghibah adalah perbuatan yang sangat tercela yang wajib dijauhi oleh setiap muslim.
Orang yang menggunjing atau mengumpat diibaratkan menebarkan bau busuk yang sangat
mengganggu lingkungannya. Dalam QS. Al Hujurat : 12 Allah SWT berfirman :

         
            
            
Artinya : “Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan purba sangka (kecurigaan) karena dari
sebagian purba sangka itu dosa dan janganlah mencari-cari keburukan orang dan
janganlah menggunjungkan satu sama lain. Adakah seseorang diantara kamu yang
memakan daging saudaranya yang sudah mati ? Maka tentulah kamu merasa jijik
kepadanya dan bertkwalah kepada Allah. Sesungguhnya Allah maha menerima taubat lagi
maha penyayang.”

Ghibah diperlukan apabila dimaksudkan untuk meminta fatwa atau mencari pemecahan
masalah untuk menuju kebaikan. Suatu misal seorang guru meminta siswa untuk menceritakan
temannya yang sering membuat gaduh di sekolah, maka hal yang demikian yang tidak berdosa.
Diantara bahaya ghibah adalah sebagai berikut :
a. Tidak dikabulkan do’anya
b. Tidak diterima kebaikannya
c. Bertambah banyak kejahatannya
Untuk menghindari ghibah antara lain dapat ditempuh dengan cara sebagai berikut :
a. Meningkatkan iman dan takwa kepada Allah
b. Menyadari bahwa sesama muslim adalah bersaudara
c. Menyadari bahwa perbuatan ghibah tidak membawa keuntungan bahkan dibenci masyarakat
d. Menyadari bahwa perbuatan mengumpat atau menggunjing itu tidak dikabulkan do’anya, tidak
diterima kebaikan dan bertambah kejahatannya.

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
E. Menghindari Sifat Adu Domba / Namimah ( Provokasi )
Namimah adalah membawa pembicaraan diantara orang yang satu dengan yang lain sehingga
menimbulkan perselisihan atau pertengkaran . Perbuatan adu domba merupapakan akhlak yang sangat
tercela yang tidak hanya dibenci oleh orang tapi dibenci juga oleh Allah. Orang yang berbuat namimah
sangat membahayakan orang lain terutama dirinya sendiri.

Dalam sebuah hadits Rosululloh SAW bersabda :


(‫ لَﻳَْﺪُﺧُﻞ اْلَنِّﺔ ََنﺎٌم )رواه ﻣﺘﻔﻖ ﻋﻠﻴه‬: ُ.‫ُم‬.‫ َﻗﺎَل َرُﺳْﻮُل الِ ص‬: ‫َﻋْن ُﺧِﺬفَﺔَ َرِضَي الُ َﻋْنهُ َﻗﺎَل‬
Artinya : ”Hudzaifah ra. Berkata bahwa Rosululloh bersabda : ”Tidak masuk surga orang yang
suka mengadu domba” (HR. Bukhori dan Muslim)
Diantara bahaya adu domba adalah sebagai berikut :
a. Rusaknya persatuan dan kesatuan
b. Do’anya tidak dikabulkan oleh Allah
c. Tidak bisa masuk surga

Diantara menghindari namimah adalah sebagai berikut :


a. Meningkatkan iman dan takwa kepada Allah
b. Menyadari bahwa sesama muslim adalah bersaudara
c. Menyadari bahwa perbuatan namimah tidak membawa keuntungan, bahkan dibenci masyarakat
d. Manyadari bahwa perbuatan namimah itu tidak dikabulkan do’anya dan tidak bisa masuk surga.

I. Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar!


1. Berikut ini bukan contoh perbuatan egois, yaitu…
a. tetangga sedang mendapat musibah, kita pergi keluar kota.
b. teman sedang kesulitan, kita dibiarkan saja.
c. ban sepeda pak guru bocor, kmita pura-pura tidak tahu.
d. ban sepeda teman rusak di jalan, kamu tunjukkan penambal ban.
2. Sikap egois bertentangan dengan hakikat manusia, yaitu manusia sebagai makhluk…
a. sosial c. ciptaan Tuhan

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
b. hamba Tuhan d. egois
3. Seseorang mencaci maki orang lain tanpa sebab merupakan contoh sikap…
a. dendam c. benci
b. marah d. egois
4. Salah satu bahaya sikap pemarah ialah…
a. disegani orang lain c. merusak kesehatan
b. berwibawa d. memperoleh kedudukan
5. Dengki atau iri hati merupakan pengertian dari…
a. ananiah c. hasad
b. namimah d. ghibah
6. Berikut ini yang bukan merupakan bahaya hasad adalah…
a. bertambahnya teman
b. mengacaukan hubungan persaudaraan.
c. merusak kesehatan.
d. menciptakan musuh.
7. Membicarakan kekurangan, kejelekan, aib seseorang tidak disukai orang tersebut dinamakan…
a. ghibah c. Ghodzob
b. namimah d. ananiah
8. Berikut ini sebab-sebab orang melakukan ghibah, kecuali…
a. karena pengaruh teman bicara.
b. karena ingin menarik perhatian orang lain.
c. menyatakan suatu kejahatan
d. sebagai pelampiasan rasa marah
9. Arti dari namimah adalah…
a. pemarah c. iri hati
b. penggunjing d. mengadu domba
10. Tersebarnya fitnah dan timbulnya kekacauan merupakan bahaya dari…
a. ghibah c. Ghodzob
b. namimah d. ananiah

II. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jelas!


1. Berikan 2 contoh sikap egois!
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………..
2. Tulislah ayat Al Qur’an yang berhubungan dengan sikap marah!
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………..
3. Sebutkan bahaya dari sifat hasad dan cara menghindarinya!
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………..
4. Tulislan ayat Al Qur’an berhubungan dengan perilaku ghobah !
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………..

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
5. Sebutkan bahaya sifat namimah dan cara mengendalikannya!
Jawab : ………………………………………………………………………………………………………..
………………………………………………………………………………………………………..

TANDA TANGAN
NILAI
WALI MURID GURU

Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam


Standar Kompetensi : Mengenal Tata Cara Shalat Sunnah Rawatib
Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Kompetensi Dasar
- Menjelaskan ketentuan shalat sunnah Rawatib
- Mempraktekkan shalat sunah Rawatib
Indikator
- Siswa dapat menjelaskan pengertian shalat sunah rawatib
- Siswa dapat menjelaskan perbedaan shalat sunnah qobliyah dan ba’diyah
- Siswa dapat menyebutkan 5 macam shalat sunnah rawatib yang termasuk sunnah muakkad
- Siswa dapat menyebutkan 5 macam shalat sunnah rawatib yang termasuk ghoiru muakkad
- Siswa dapat menyebutkan 5 macam contoh shalat sunnah yang termasuk nawafil
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
- Siswa dapat membaca dalil-dalil yang berkaitan dengan shalat sunnah rawatib 3
- Siswa dapat mempraktekkan shalat sunnah rawatib
A. Pengertian Shalat Sunnah
1. Sholat Sunnat
Shalat sunnah (secara umum) ialah sholat yang dikerjakan di luar sholat fardhu. Misalnya:
shalat tarawih, shalat tahajud, shalat Dhuha, shalat Istikharah, shalat istisqo’ dan sebagainya.
Shalat yang tidak ada hubunganya dengan shalat fardhu, dinamakan shalat nawafil. Meskipun
hukumnya sunnah (bila dikerjakan mendapat pahala, bila ditinggalkan tidak disiksa) seyogyanya
kita laksanakan. Sebab hal ini bisa menambah pahala dan sebagai penyempurna kekurangan kita
dalam beribadah kepada Allah.
Rowatib dari segi bahasa diambil dari kata rootibah yang artinya kontinue dan terus menerus.
Sedangkan pengertian istilahnya Sholat rowatib adalah Sholat sunnat yang dilakukan mulai masuk
waktu Sholat hingga iqomah. Sementara yang dilakukan sesudah Sholat, waktunya adalah seusai
Sholat, hingga habisnya waktu Sholat tersebut.
Sholat Sunnah Rowatib sepintas nampak seperti hal yang biasa menurut kita. Namun banyak
dari kita yang tidak mengetahui bahwa Rosulullah SAW. Tidak pernah meninggalkan sholat sunnah
ini selain dalam perjalanan. Kalaupun tertinggal karena lupa, sakit atau tertidur, beliau
mengqodo’nya. Dari sini dapat kita simpulkan betapa pentingnya kedudukan sholat sunnah rowatib
ini disamping Sholat-sholat fardhu.
Hukum shalat sunah rawatib terbagi menjadi 2 kategori:
1. Sunnah Muakkad, artinya sunnah yang dikuatkan (Nabi selalu mengerjakan)
2. Sunnah Ghoiru Muakkad, artinya sunnah yang tidak dikuatkan (Nabi kadang-kadang
mengerjakan).
Muakkad dan ghoiru muakkad bila dikerjakan mendapat pahala, bila ditinggalkan tidak
berdosa.

Hadits Nabi yang berkaitan dengan sholat sunnah rowatib, adalah sebagai berikut:
ِ ْ ,َ‫ت َﻋْن رُﺳﻮُل الِ ص م رَكَﻌﺘ‬
ِ ْ ,َ‫ْﻌَﺪ اﻟﻈمْهِﺮ ورَكَﻌﺘ‬,َ‫ي ﺑ‬
‫ْﻌَﺪ‬,َ‫ي ﺑ‬ ‫ﻈ‬
ْ ‫ﻔ‬َ ‫ﺣ‬ : ‫ل‬
َ ‫ﻗﺎ‬َ ‫ﺮ‬ ‫ﻤ‬ ‫ﻋ‬ ِ
‫ن‬ ‫ﺑ‬ ِ‫ﻋن ﻋﺒِﺪ ال‬
ََ َ ْ َ ُ َ َ َ ُ ْ َْ ْ َ
(‫ْﺒَﻞ اﻟْﻐََﺪاِء )رواه اﻟﺒﺨﺎرى وﻣﺴﻠم‬,َ‫ي ﻗ‬ ِ ْ ,َ‫ْﻌَﺪ اﻟْﻌَِﺸﺎِء ورَكَﻌﺘ‬,َ‫ي ﺑ‬
ََ
ِ ْ ,َ‫ب ورَكَﻌﺘ‬ِِ
َ َ ‫اﻟَْﻤْﻐﺮ‬
Artinya : Dari Abdullah bin Umar berkata: “saya ingat dari Rasulullah SAW dua raka’at sebelum
ashar, dua raka’at sesudah dhuhur, dua raka’at sesudah maghrib, dua raka’at
sesudah isya’ dan dua raka’at sebelum subuh ” (HR Bukhori Muslim)
Jadi intinya bahwa shalat sunnah rowatib mu’akkad meliputi:
1. 2 raka’at sebelum sholat Dhuhur
2. 2 raka’at sesudah sholat Dhuhur
3. 2 raka’at sesudah sholat maghrib
4. 2 raka’at sesudah sholat Isya’
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
5. 2 raka’at sebelum sholat subuh
Sholat sunnah yang dikerjakan sebelum sholat fardhu dinamakan sholat sunnah qobliyah.
Sedang sholat sunnah yang dikerjakan sesudah sholat fardhu dinamakan sholat sunnah ba’diyah.
2. Sholat Sunat Ghoiru Muakkad
Macam-macam sholat sunnah ghoiru muakkad adalah:
1. 2 raka’at sebelum sholat Dhuhur
2. 2 raka’at sesudah sholat dhuhur
3. 4 raka’at sebelum sholat ashar
4. 2 raka’at sebelum sholat maghrib
5. 2 raka’at sebelum sholat Isya’
Memang ada yang dihukumi ganda (muakkad dan ghoiru muakkad) seperti qobliyah dhuhur dan
ba’diyah dhuhur.
Hadits Nabi tentang sholat sunat 4 roka’at sebelum asar:
(‫ًﻌﺎ )رواه اﻟتﻣﺬى‬,َ‫ﺼِﺮ اَْرﺑ‬ ِ ِ
ْ ‫ْﺒَﻞ اﻟَْﻌ‬,َ‫ﺻّﻠﻰ ﻗ‬ ‫َﻋِن اﺑِْن َﻋَﻤَﺮ َﻗﺎَل اﻟنِّ م‬
َ ً‫ َرﺣَم الُ اْﻣَﺮأ‬: ‫ب ص م‬
Artinya : “Dari Ibnu Umar, Nabi saw bersabda: “Allah memberi rahmat kepada manusia yang
sholat empat roka’at sebelum asar”.( HR. Tirmidzi)
Dalil tentang sholat sunat sebelum maghrib, pesan Nabi saw:
(‫ ُثّ َﻗﺎَل ِف اﻟّثﺎﻟِثَِﺔ ﻟَِﻤْن َشﺎءَ )رواه اﻟتﻣﺬى‬،‫ب‬
ِ ‫ْﺒﻞ اﻟْﻤْﻐِﺮ‬,َ‫ ﺻﻠمﻮا ﻗ‬، ‫ب‬
َ َ َْ
ِ ‫ْﺒﻞ اﻟْﻤْﻐِﺮ‬,َ‫ﺻﻠمﻮا ﻗ‬
َ َ َْ
Artinya : “Sholatlah kamu sebelum magrib, sholatlah kamu sebelum maghrib. Kemudian pada
ketiga kalinya, nabi bersabda: sholatlah kamu sebelum maghrib bagi siapa yang suka
menghendaki”. (HR. Tirmidzi)

Untuk lebih jelasnya perhatikan bagan/skema berikut ini:


Shalat Sunnah

Rawatib
Muakkad Ghoiru Muakkad Ghoiru Muakkad
2 rakaat sebelum subuh 2 rakaat sebelum dhuhur 2 rakaat sebelum dhuhur
2 rakaat sebelum dhuhur 2 rakaat sesudah dhuhur 2 rakaat sesudah dhuhur
2 rakaat sesudah dhuhur 2 rakaat sesudah ashar 2 rakaat sesudah ashar
2 rakaat sesudah maghrib 2 rakaat sebelum maghrib 2 rakaat sebelum maghrib
2 rakaat sesudah isya’ 2 rakaat sebelum isya’ 2 rakaat sebelum isya’
B. Tata cara (Praktek) Sholat Sunnah Rowatib
1. Niat (Maksud hati dengan sengaja melaksanakan sholat sunat rowatib Qobliyah/ba’diyah)
2. Gerakan sholat sunat rowatib sama persis dengan gerakan-gerakan sholat fardhu, mulai dari
takbiratul ikhrom sampai dengan salam
3. Tidak didahului dengan adzan maupun iqamah
4. Dikerjakan secara munfarid (sendirian)
5. Semua bacaan tidak keras/tidak nyaring (cukup berbisik/dalam hati/terdengar dirinya sendiri)
6. Petunjuk Nabi: tempat sholat sunat rowatib bergeser sedikit dari tempat sholat fardhu
7. Sholat sunat rowatib yang berjumlah 4 roka’at (qobliyah asa), dikerjakan dua roka’at salam, dua
rokaat salam
8. Bacaannya juga sama dengan sholat fardlu
9. Diakhiri dengan salam seperti biasa

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Mengqodho Sholat Rowatib
Diperbolehkan untuk mengqodho Sholat Sunnat Rowatib apabila tidak sempat untuk
melaksanakannya pada waktunya, adapun Sholat Rowatib yang dibolehkan untuk di qadha adalah :
1. Empat roka’at sebelum Zhuhur
Diperbolehkan seseorang untuk mengqodho Sholat sunnat rowatib empat roka’at sebelum Zhuhur
setelah Sholat Zhuhur, hal ini didasari oleh hadits yang diriwayatkan oleh Aisyah RA, ia berkata :
“ … bahwasanya Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam apabila tidak sempat melakukan Sholat sunnah
empat roka’at sebelum Zhuhur, beliau melakukannnya sesudah Zhuhur” (HR. Tirmidzi)
2. Dua rokaat sebelum Shubuh
Hal ini berdasarkan sabda Rosululloh SAW :
“Barang siapa yang belum sempat Sholat dua roka’at sunnah Shubuh hendaknya ia Sholat setelah
terbit matahari” (HR. Tirmidzi).
“Diriwayatkan dengan shabih pula, bahwa Qais bin Amru melakukan Sholat rowatib Shubuh
sesudah Sholat Shubuh, dan Nabi membenarkan perbuatannya” (HR. Tirmidzi)
Haditz-hadits diatas menunjukkan dianjurkannya mengqodho Sholat sunnah Zhuhur dan Shubuh yang
seharusnya dilakukan sebelumnya, dengan melakukannya sesudahnya. Riwayat-riwayat itu pula
menunjukkan dianjurkannya mengqodho Sholat sunnat Shubuh atau setelah matahari terbit.

Anjuran Memisahkan Antara Dua Sholat (Fardhu dengan Rowatib)


Dianjurkan bagi seseorang yang ingin melakukan Sholat Fardhu dengan Sholat Rowatib atau
selainnya untuk meisahkan antara keduanya dengan berbicara atau berpindah tempat. Hal ini
berdasarkan Sabda Rosulullah SAW :
“…sesungguhnya Rosulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam memerintahkan kami demikian yakni untuk
tidak menyambung satu Sholat dengan Sholat yang lain, sebelum berbicara atau keluar” (HR. Muslim)
Syaikh Abdullohbin Abdul Aziz bin Bazz RA, mengatakan bahwa hikmah dari pelarangan tersebut
adalah, karena dengan menyambungkannya dengan Sholat lain, akan mengesankan seolah-olah
Sholat itu mengikuti Sholat yang pertama, dan (larangan menyambung) ini mencakup Sholat jum’at dan
lainnya. Namun bila sudah dipisahkan dengan ucapan atau dengan keluar dari tempat Sholat tersebut
atau dengan mengucapkan istighfar atau pun dzikir yang lain, dengan sendirinya akan terjadi
keterpisahan”.
Imam Ash Shon’ani RA mengungkapkan “”Para ulama telah menyatakan tentang dianjurkannya
bagi seseorang untuk berpindah dari tempat melakukan ibadah wajib ke tempat lain untuk melakukan
ibadah sunnah, bahkan yang lebih utama lagi bila ia langsung pindah ke rumahnya, karena
melaksanakan ibadah sunnah di rumah itu lebih baik, atau paling tidak ke tempat lain di lokasi masjid
itu sendiri, berarti memperbanyak tempat pelaksanaan Sholat” (Lihat Subulussalam 3:183)

Rosulullah SAW, bersabda :


“Apakah salah seorang diatara kalian tidak mampu untuk sekedar maju, mudur, ke kiri atau ke kanan
dalam Sholatnya (untuk Sholat Sunnat)? (HR. Abu Daud)

Wajib Meninggalkan Sunnah Rowatib atau Sejenisnya Bila Dikumandangkan Iqomah


Seorang muslim apabila mendengarkan iqomah telah dikumandangkan, maka tidak
diperbolehkan baginya untuk melakukan Sholat sunnat, baik itu sunnat Rowatib atau yang lainnya, di
dalam atau di luar masjid, baik ia dalam keadaan khawatir ketinggalan rakaat pertama atau tidak
khawatir. Hal ini berdasarkan sabda Rosulullah SAW :
“Apabila dikumandangkan Iqomah, tidak ada lagi Sholat selain Sholat wajib ” (HR. Muslim)
Berkata Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Bazz :”…apabila dikumandangkan iqomat, sementara ia
sudah ruku’ diraka’at kedua, atau bahkan sudah sujud atau sudah sampai pada tahiyyat,
sesungguhnya tidak ada salahnya bila ia meneruskannya…”( Lihat Majmu fatawa wa Maqalat

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Mutanawwia’ah 11:370-372)

C. Hikmah Sholat Sunnah


Dengan adanya tuntutan syariat untuk melaksanakan sholat sunat, sudah barang tentu pasti ada
hikmah/manfaatnya antara lain:
1. Menambah pahala
2. Mendidik umat menjadi jujur
3. Terpelihara dari perbuatan maksiat
4. Bisa menentramkan hati
5. Memperkuat aqidah/keimanan
6. Sebagai pendahuluan dan penyempurna ibadah kepada Allah SWT
7. Melatih ketertiban dan kedisiplinan untuk diterapkan dalam kehidupan sehari-hari
8. Memenej penggunaan waktu luang
9. Sebagai media pendekatan diri kepada Allah SWT
10. Menghapus dosa-dosa kecil yang sering kita perbuat
11. Secara gerakan fisik bisa menyehatkan badan

D. Rangkuman
 Sholat sunnah rowatib adalah Sholat yang mengiringi Sholat wajib lima waktu dalam sehari yang
bisa dikerjakan pada saat sebelum sholat dan setelah sholat. Fungsi shalat sunnat rowatib adalah
menambah serta menyempurnakan kekurangan dari Sholat wajib.
 Tata cara dan syarat kondisi
1. Dikerjakan sendiri-sendiri tidak berjamaah
2. Mengambil tempat Sholat yang berbeda dengan tempat melakukan Sholat wajib
3. Seholat sunnah rowatib dilakukan dua rokaat dengan satu salam
4. Tidak didahului azan dan qomat
 Jenis sholat sunnat rowatib dari segi waktu
1. Sholat sunnat qobliyah/qobliyah adalah Sholat Sunnah yang dilaksanakan sebelum
mengerjakan Sholat wajib
2. Sholat sunnah ba’diyah adalah sholat yang dikerjakan setelah melakukan Sholat wajib.
 Macam-macam sholat sunnah rowatib dari segi hukum
1. Sholat shunnat rowatib muakkad/penting adalah sholat sunat rowatib yang dikerjakan pada :
- Sebelum subuh dua rokaat
- Sebelum dhuhur dua rokaat
- Sesudah dhuhur dua rokaat
- Sesudah magrib dua rokaat
- Sesudah isya’ dua rokaat
2. Sholat sunnat rowatib ghoiru mu’aqqad / kurang penting adalah Sholat sunnat rowatib yang
dikerjakan pada :
- Sebelum dhuhur dua rokaat
- Setelah dhuhur dua rokaat
- Sebelum ashar empat rokaat
- Sebelum magrib dua rokaat
- Sebelum isya’ dua rokaat

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
A. Pilihlah jawaban yang paling benar!
1. Sholat yang dikerjakan di luar sholat fardlu disebut…
a. sholat wajib c. sholat sunat
b. sholat munfarid d. sholat jama’ dan qashar
2. Di bawah ini manakah yang termasuk contoh sholat nawafil…
a. sholat maghrib c. sholat munfarid
b. sholat isya’ d. sholat mayit
3. Sholat yang tidak ada hubungannya dengan sholat fardlu dinamakan…
a. sholat nawafil c. sholat munfarid
b. sholat jama’ah d. sholat qosor
4. Sholat sunnat yang mengiringi sholat fardlu dinamakan…
a. jama’ ta’dim c. nawafil
b. rowatib d. jum’at
5. Sholat sunat rowatib qobliyah itu dikerjakan…sholat fardlu
a. sebelum c. bersama di tengah-tengah
b. sesudah d. setelah
6. Sholat sunat rowatib ba’diyah itu dikerjakan…sholat fardlu
a. setelah c. menunggu
b. sebelum d. barengan dengan
7. Sunat muakkad itu artinya…
a. kurang penting c. sedang-sedang saja
b. biasa-biasa saja d. sangat penting
8. Sunat ghoiru muakkad artinya…
a. kurang penting c. sedang-sedang saja
b. biasa-biasa saja d. sangat penting
9. Sunnat muakkad dan ghoiru muakkad itu bila dikerjakan…
a. tidak mendapat pahala c. tidak mendapat siksa
b. mendapat pahala d. mendapat siksa
10. Hukum sholat sunat rowatib adalah…
a. wajib c. mubah
b. sunat d. makruh

B. Isilah titik-titik di bawah ini dengan singkat, jelas dan tepat!


1. Sholat yang dikerjakan di luar sholat fardlu yang lima waktu itu disebut sholat…
2. Sholat yang tidak ada hubungannya dengan sholat fardlu disebut sholat…
3. Contoh sholat nawafil antara lain adalah (tulislah 5 macam saja):
a. …………………………..
b. …………………………..
c. …………………………..
d. …………………………..
e. …………………………..
4. Sholat sunat ………………………….. adalah sholat sunat yang mengiringi sholat fardlu
5. Sholat sunat ………………………….. adalah sholat sunat yang dikerjakan sebelum sholat fardlu
6. Sholat sunat ………………………….. adalah sholat sunat yang dikerjakan sesudah sholat fardlu
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
7. Sholat sunat ………………………….. artinya sholat sunat yang sangat dikuatkan (Nabi selalu
mengerjakan)
8. Sholat sunat ………………………….. artinya sholat sunat yang kurang dikuatkan (Nabi kadang-
kadang mengerjakan)
9. (‫ًﻌﺎ )رواه اﻟتﻣﺬى‬,َ‫ُ اَْرﺑ‬.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ. ‫ﺻّﻠﻰ‬ ِ ِ
َ ً‫َرﺣَم الُ اْﻣَﺮأ‬
10. ‫َﺎء )رواه‬, , , ‫ْن َش‬, , ,‫ُ ﻟَِﻤ‬.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ. ‫ﺎَل‬,, , َ,‫ ﻗ‬, , ,ٌ‫ُ ُث‬.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ.ُ. ‫ب‬
ِ ‫ِﺮ‬, , , ‫ﻞ اﻟْﻤْﻐ‬, , ,‫ْﺒ‬,َ‫ﻠمﻮا ﻗ‬, , ,‫ﺻ‬
َ َ ْ َ
(‫ اﻟتﻣﺬى‬.
C. Soal Uraian
1. Apa yang dimaksud sholat sunat rowatib itu?
2. Apa pula yang dimaksud sunnat ghoiru muakkad?
3. Sebutkan 5 macam yang termasuk sholat nawafil?
4. Tulislah dalil yang menunjukkan adanya sholat sunat rowatib muakkad dan terjemahkanlah?
5. Sebutkan 5 hikmah sholat sunat dan jelaskan satu persatu!

Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam


Standar Kompetensi : Memahami macam-macam sujud
Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Kompetensi Dasar
- Menjelaskan pengertian sujud sahwi, sujud tilawah dan sujudAgama
Pendidikan syukur
Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
- Menjelaskan tatacara sujud sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur 3
- Mempraktekan sujud sahwi, sujud tilawah dan sujud syukur
A. Makna dan Hakekat Sujud
Sujud secara bahasa berarti tunduk dan khudlu’, merendah dan cenderung. Dalam istilah, sujud
adalah meletakkan sebagian kening yang terbuka di atas tanah (alas sholat). Fuqoha’ bermufakat
bahwa sujud yang sempurna adalah dengan menempelkan tujuh anggota tubuh yakni kening, kedua
telapak tangan, kedua lutut dan kedua bagian telapak kaki.
Sujud merupakan rahasia sholat dan rukun sholat yang paling mulia, ia adalah penutup dalam
rakaat seakan-akan rukun-rukun sebelumnya adalah pembuka. Sujud dalam hadits merupakan satu
amalan yang pantas diperbanyak unutuk melakukannya. Sujud adalah sarana yang allah buat agar
manusia melepaskan kesombongan dan kengkuhan dari dirinya, dengan menyadari bahwa asal
manusia dari tanah dan ia tidak bisa keluar dari asalnya.
Berikut akan kita pelajari macam-macam sujud selain sujud yang biasa kita lakukan sebagai
rukun sholat.

1. Pengertian Sujud Sahwi


Kita sudah memahami bahwa Allah SWT mempunyai sifat Bashor artinya melihat atau
mengetahui. Allah mengetahui bahwa manusia kadang-kadang lupa karena memang manusia
tempatnya lupa. Hal ini bisa terjadi pada siapa saja, tidak pandang muda atau tua, bodoh atau
pandai dan lain-lain. Nabi saw juga pernah lupa di dalam sholat. Hal ini ada keterangannya, bahkan
beliau sendiri bersabda:
ِ ِ ِ ِ
ُ ‫ فَﺎَذا ﻧَﺴْﻴ‬، ِ‫ْنَﺴْﻮَن‬,َ‫اَّنﺎ اََﻧﺎ ﺑََﺸٌﺮ اَﻧَْﺴﻰ َكَﻤﺎ ﺗ‬
ْ ‫ت فََﺬِكُﺮْو‬
‫ن‬
Artinya: Saya ini hanyalah manusia biasa, saya juga lupa sebagaimana tuan-tuan lupa. Oleh
sebab itu jika saya lupa, maka ingatkanlah.
Mengalami kelupaan merupakan hal yang wajar. Itu bisa terjadi dalam kondisi apapun.
Misalnya pada saat sholat pun kita dapat mengalami kelupaan karena terbatasnya kemampuan kita
untuk memusatkan perhatian (khusyu’). Kadang kita terlena sebentar, hingga muncul keragu-
raguan. Oleh karena Allah Maha Pengasih dan Maha Penyayang, kelupaan dan keragu-raguan
yang terjadi dalam sholat itu tidak membatalkannya. Namun perlu diakui bahwa telah terjadi
kelupaan itu. Kita memohon kepada Allah SWT agar kealpaan atau kekurangan tersebut dapat
diperbaiki. Caranya dengan melakukan sujud sahwi. Sujud sahwi artinya lupa. Jadi yang dimaksud
dengan sujud sahwi adalah sujud karena lupa. Sujud sahwi dilakukan dua kali sesudah tasyahud
(tahiyat) akhir, dilakukan sebelum salam.
2. Hukum Sujud Sahwi
Hukum melaksanakan sujud sahwi adalah sunnah, artinya lebih baik dilaksanakan dan dapat
pahala. Tetapi jika terpaksa ditinggalkan maka tidak apa-apa.
3. Sebab-sebab sujud sahwi
Sebab-sebab sujud sahwi adalah sebagai berikut:
a). Kelupaan membaca tasyahud (tahiyat) awal, yaitu setelah mendapatkan dua rakaat langsung
berdiri untuk melakukan rakaat ketiga, tanpa membaca tasyahud pertama.
b). Kelebihan atau kekurangan rakaat sholat, ruku’ atau sujudnya

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
c). Ragu tentang jumlah rakaat yang telah diekrjakan, apakah dua, tiga atau empat rakaat. Dalam
hal ini yang dijadikan pegangan adalah yang diyakini oleh orang yang sholat. Apabila dia yakin
telah mengerjakan dua rakaat maka perlu dilanjutkan dua rakaat lagi dan seterusnya. Namun
dia perlu menambah dengan sujud sahwi. Apabila dalam keraguan itu dia tidak mempunyai
kemantapan jumlah rakaat, maka hendaklah diputuskan rakaat yang paling sedikit. Misalnya
dia ragu apakah telah mengerjakan tiga atau empat, maka yang diyakinkan adalah yang tiga
rakaat.
d). Bagi yang melakukan doa qunut, ketinggalan melakukan do’a qunut sesudah i’tidal yang akhir
pada sholat shubuh dan sholat witir pada saat sholat tarawih sejak tanggal 17 Romadhon
sampai akhir, maka perlu sujud sahwi. Untuk orang yang memang tidak membaca do’a qunut
pada sholat shubuh, baginya tidak perlu sujud sahwi.
e). Melakukan salam sebelum sempurna sholat karena lupa. Dalam hal sujud sahwi ini Rasulullah
saw memberikan petunjuk dengan sabdanya:
ّ ‫ اَِذا َش‬: ‫ َﻗﺎَل َرُﺳْﻮُل الِ ص م‬: ‫َﻋْن اَِ ْب َﺳﻌِْﻴِﺪ اْلُْﺬِرْي َرِضَي الُ َﻋْنهُ َﻗﺎَل‬
‫ﻚ اََﺣُﺪُكْم ِ ْف‬
ِ ْ َ‫ﻚ وﻟْﻴ‬ ِِ
‫َﻘَن ُثّ ﻳَْﺴُﺠُﺪ‬,‫ﻴ‬,ْ َ‫ب َﻋَﻠﻰ َﻣﺎاْﺳﺘ‬ َ ّ ‫ْﻠﻴَﻄَْﺮِح اﻟّﺸ‬,َ‫ًﻌﺎ ف‬,َ‫ﺻّﻠﻰ ثَلًَثﺎ اَْم اَْرﺑ‬ َ ‫ﻠَْم ﻳَْﺪِر َكْم‬,َ‫ﺻلَﺗه ف‬ َ
‫ﺻّﻠﻰ ََتﺎًﻣﺎ‬ ِ ِ ِ ْ ,َ‫َﺳْﺠَﺪﺗ‬
َ ِ‫ َواْنِ َكﺎَن‬، ُ‫ﺻلَﺗَه‬ َ ُ‫ﺻّﻠﻰ َخًْﺴﺎ َشَﻔْﻌَن ﻟَه‬ َ ِ‫ فَﺎْنِ َكﺎَن‬، ‫ْﺒَﻞ اَْنِ ﻳَُﺴﻠَِم‬,َ‫ي ﻗ‬
ِ‫ْﺮِغْﻴًﻤﺎ ﻟﻠِّﺸْﻴَﻄﺎِن‬,َ‫َﺘﺎ ﺗ‬,َ‫لَْرﺑَِﻊ َكﺎﻧ‬
(‫)رواه احﺪ وﻣﺴﻠم‬
Artinya: “Dari Abi Said Al Hudlri ra ia berkata: Rasulullah bersabda: Apabila salah seorang
diantaramu ragu-ragu dalam sholatnya hingga tak tahu apakah sudah tiga ataukah
empat rakaat maka hendaklah ia menghilangkan keraguannya dan menetapkan saja
apa yang telah diyakininya, kemudian sujud dua kali sebelum salam, sekiranya ia
telah melakukan lima rakaat, maka sujud itulah yang menggenapkan sholatnya, dan
sekiranya baru cukup empat rakaat, maka sujudnya itu adalah untuk menjengkelkan
syetan” (HR. Ahmad dan Muslim)
Hadits tersebut di atas menjelaskan bahwa seseorang yang ragu-ragu dalam bilangan rakaat,
hendaklah ia menetapkan saja bilangan yang lebih sedikit yang diyakini, kemudian ia
melakukan sujud sahwi.
4. Dalil Aqli Sujud Sahwi
Dalil aqli atau secara nalar, sujud sahwi itu merupakan tebusan dari kelupaan kita. Orang lupa
dalam melaksanakan apa yang semestinya dilakukan sholat, umumnya karena kurangnya
konsentrasi dalam sholat. Dengan kalimat lain, sholat itu dilakukannya dengan kurang khusyu’.
Untuk menebus kekurangan atau kealpaan itu perlu ada pengakuan yaitu berupa melaksanakan
sujud sahwi sebelum salam.

5. Cara melaksanakan sujud sahwi


Cara melaksanakan sujud sahwi adalah sebagai berikut:
a). Bersujud 2 kali setelah membaca tahiyat akhir, sebelum salam
b). Bacalah bacaan sujud sahwi sebagai berikut:
‫َنﺎُم َولَ ﻳَْﺴُهْﻮ‬,َ‫ُﺳْﺒَحﺎَنِ َﻣْن لَ ﻳ‬
Artinya: “Maha Suci Tuhan yang tidak tidur dan tidak pula. 3x
c). Bangun dari sujud yang pertama membaca bacaan yang sama dengan bacaan ketika duduk
antara dua sujud dalam sholat

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
d). Sujud yang kedua dengan bacaan sama dengan sujud pertama
e). Selesai sujud sahwi dilanjutkan salam

B. Sujud Tilawah
1. Pengertian Sujud Tilawah
Tilawah artinya bacaan. Sujud tilawah artinya sujud karena mendengarkan bacaan atau
membaca ayat-ayat sajdah dari Al Qur’an baik di dalam sholat maupun di luar sholat. Yang di
maksud ayat sajdah adalah ayat Al Qur’an yang mensunahkan kepada orang yang membaca atau
mendengarkan ayat tersebut. Untuk melakukan sujud sebagai wujud kepatuhan dan ketaatannya
kepada Allah SWT.
2. Hukum Sujud Tilawah
Hukum melaksanakan sujud tilawah adalah sunnah. Rasulullah menganjurkan untuk
melakukan sujud tilawah apabila membaca atau mendengar orang membaca ayat-ayat sajdah.
Sabda Rasulullah saw:
‫َﺮاَ اﺑُْن اََدَم َاﻟّﺴْﺠَﺪَة‬,َ‫ اَِذا ﻗ‬: ‫ﺻّﻠﻰ الُ َﻋﻠَْﻴِه َوَﺳﻠَّم‬ ِ ِ
َ ‫ َﻗﺎَل َرُﺳْﻮُل ال‬: ‫َﺮَة َرضَي الُ َﻋْنهُ َﻗﺎَل‬,ْ‫َﻋْن اَِ ْب ُهَﺮﻳ‬
ِ ِ ِ ِ ِِ
ُ ‫ َواُﻣْﺮ‬، َ‫ﻠَهُ اْلَنّﺔ‬,َ‫ﻠَهُ اُﻣَﺮ اﺑُْن اََدَم ِﺑﺎﻟمﺴُﺠْﻮد فََﺴَﺠَﺪ ف‬,ْ‫ُﻘْﻮُل َﻳﺎَوﻳ‬,َ‫ْﺒكْي ﻳ‬,َ‫َزَل اﻟّﺸْﻴَﻄﺎُنِ ﻳ‬,َ‫فََﺴَﺠَﺪ اﻋﺘ‬
‫ت‬
(‫ت فَﻠِْي اﻟَّنﺎَر )رواه ﻣﺴﻠم‬ ِ
ُ ‫ْﻴ‬,َ‫ِﺑﺎﻟُﺴُﺠْﻮد فََﺎﺑ‬
Artinya : ”Dari Abu Hurairah, NAbi saw bersabda: Apabila bani Adam (Manusi) membac ayat
sajdah lalu ia sujud, maka setan menghindar sambil menangis dan berkata, aduh
celaka, anak Adam di suruh sujud lalu ia sujud maka baginya surga, dan aku di suruh
sujud akan tetapi aku membangkang maka bagiku saya neraka.”
(‫َﺮ َوَﺳَﺠَﺪ َوَﺳَﺠْﺪَﻧﺎ َﻣَﻌُه)رواه اﻟتﻣﺬى‬,ّ‫َنﺎ اﻟُﻘْﺮاََنِ فَﺎَِذا َﻣّﺮ ِﺑﺎﻟّﺴْﺠَﺪةِ َكﺒ‬,‫ْﻘَﺮاُ َﻋَْﻠﻴ‬,َ‫ب ص م َكﺎَنِ ﻳ‬ ِ
ّ ِّ‫اّنِ اﻟن‬
Artinya : “… sesungguhnya Nabi SAW pernah membaca Al Qur’an di depan kami, maka
bilamana beliau telah melewati (membaca) ayat sajdah, beliau takbir dan sujud
kemudian kemiripan sujud bersama beliau (HR. Tirmudzi)
3. Syarat Sujud Tilawah
Syarat-syarat sujud tilawah adalah sebagai berikut:
a). Kita harus suci dari hadats kecil maupun hadats besar. Tapi ada juga ulama yang tidak
mensyaratkan suci dari hadats.
b). Menutup aurat
c). Ketika kita membaca Al Qur’an dan menemukan ayat sajdah maka selesai ayat itu di baca kita
menghadap kiblat
4. Tata Cara melakukan Sujud Tilawah
Kesunatan “Sujud Tilawah” ini berlaku dalam sholat maupun di luar sholat. Sedang tata caranya
adalah sebagai berikut:

a). Di dalam sholat


Jika imam membaca “ayat sajdah” lalu imam sujud maka makmum pun harus ikut sujud tanpa
takbiratul ihram, tetapi setelah ayat sajdah dibaca langsung saja sujud satu kali, kemudian
berdiri lagi dengan meneruskan ayat yang belum selesai dibaca tadi.
b). Di luar sholat
Jika di luar sholat, maka tata cara untuk melaksanakannya adalah sebagai berikut:
1. Niat sujud tilawah
2. Takbiratul ihram
3. Sujud satu kali

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
4. Duduk lalu salam
Adapun bacaan yang harus dibaca pada saat melakukan sujud tilawah adalah:
‫ي‬ ِِ ْ ‫ﺘﺒﺎرَك ال أَﺣﺴن ا‬,َ‫ّﻮﺗِِه ف‬,ُ‫ﺳﺠَﺪ وﺟِهي ﻟﻠِّﺬي ﺧﻠََﻘه وﺻّﻮره وشّﻖ ﺳﻌﻤه وﺑﺼﺮه ِبﻮﻟِِه وﻗ‬
َ ْ ‫لﺎﻟﻘ‬
َ َ َ ْ ُ َ ََ َ ْ َ َُ َ َ َ ُ َ ْ َ َ َ َُ َ َ ُ َ ْ َ ْ َ َ َ
Artinya : “Wajahku sujud kepada tuhan yang menciptakannya dan membentuknya, yang
membukakan pendengaran dan penglihatannya dengan upaya dan kekuatan-Nya
maka Maha mulialah Allah pencipta yang paling baik.
5. Hikmah sujud tilawah
a). Menunjukkan ketaatan kita kepada Allah SWT
b). Masuk surga karena taat dan patuh kepada Allah SWT
c). Dapat terhindar dari kesombongan
d). Munculnya kesadaran kita akan kebesaran Allah SWT
6. Ayat-ayat Sajdah
Di dalam Al Qur’an terdapat beberapa ayat sajdah, antara lain terdapat pada surat sebagai berikut:
a). Surat Al A’raf ayat 206 ِ‫ن‬
َ ‫ﻳﺴﺠُﺪو‬
ْ ُ ْ َ ُ‫َوﻟَه‬
b). Surat Ar Ra’du ayat 15‫ﺻﺎل‬ َ َ‫ِﺑﺎﻟْﻐُُﺪِوَواْل‬
c). Surat An Nahl ayat 49 ِ‫ن‬ َ ‫َوُهْم لَ ﻳَْﺴﺘَْكِبُْو‬
d). Surat Al Isra’ ayat 107‫ﻋﺎ‬ ً ‫َوﻳَِزﻳُْﺪُهْم ُﺧُﺸْﻮ‬
e). Surat Maryam ayat 58 ‫كيﻴﺎ‬ ِ ُ‫َﺧمﺮْوا ُﺳّﺠًﺪا وﺑ‬
َ
f) Surat Al Hajj ayat 18  ‫ْﻔَﻌﻞ ﻣﺎ‬,‫ ﻳ‬ ِ‫ن‬
َُ َ ّ ِ‫ا‬
َ ‫ْﻔﻠُِحْﻮ‬,ُ‫َﺮ ﻟََﻌﻠُّكْم ﺗ‬,‫لﻴ‬
g). Surat Al Hajj ayat 77 ِ‫ن‬ ْ ْ ‫َﻌﻠُْﻮا ا‬,ْ‫َواَف‬
h). Surat Al Furqon ayat 15 ‫ﺧُﻔﻮرا‬
ً ْ ُ ‫َوَزاَدُهْم‬
i). Surat As Sajdah ayat 15‫ﻈْﻴِم‬ ِ ‫ب اﻟْﻌﺮِش اﻟْﻌ‬ ِ ِ
َ ْ َ ‫الُ لَ اﻟَهَ الّ ُهَﻮ َر م‬
j). Surat Shaad ayat 24 ‫ب‬ ِ
َ ‫َوَﺧّﺮَراكًﻌﺎّواََﻧﺎ‬
k). Surat Fushilat ayat 38 ِ‫ن‬َ ‫َوُهْم لَﻳَْﺴﺘَْكِبُْو‬
ِِ
l). Surat An Najm ayat 62 ‫ﺪوا‬
ْ ُ ُ‫َفﺎْﺳُﺠُﺪْوا ﻟﻠّه َواْﻋﺒ‬
ِ
m). Surat As Insyiqoq ayat 21 ِ‫ن‬ َ ‫ئ َﻋﻠَْﻴِهْم اﻟُْﻘْﺮاََنِ لَﻳَْﺴُﺠُﺪْو‬ َ ‫َواذَﻗُِﺮ‬
n). Aurat Al A’laq ayat 19 ‫ب‬ْ ‫ َِت‬,ْ‫َواْﺳُﺠْﺪ َواﻗ‬
C. Sujud Syukur
1. Pengertian sujud syukur
Sujud Syukur adalah sebagai rasa terima kasih kepada Allah karena mendapat kenikmatan,
keberuntungan dan keberhasilan atau terhindar dari bahaya yang amat besar. Misalnya: lulus ujian,
naik kelas, mendapat rizki yang banyak atau terhindar dari bahaya dan lain sebagainya.
2. Hukum Sujud Syukur
Sujud syukur hukumnya “sunnah” dan dapat dilakukan kapan saja tetapi harus di luar sholat.
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
Dasarnya adalah hadits Nabi SAW sebagai berikut:
(‫ل )رواه داود واﻟتﻣﺬي وﻣﺴﻠم‬ ‫ﻌﺎ‬ ,
َ ‫ﺗ‬ ِ‫اِّنِ اﻟنِّب ص م َكﺎَنِ اَِذا اََﺗﺎه اَﻣﺮ ﻳﺴمﺮه اَوﺑِﺸﺮ ﺑِِه ﺧّﺮ ﺳﺎِﺟًﺪا َشﺎكِﺮال‬
َ َ ً َ َ َ ُ ْ ُ ُ َ ٌْ ُ ّ
Artinya : “Sesungguhnya Nabi SAW bersabda:apabila datang kepadanya suatu perkara yang
menyenangkan atau mendapatkan suatu kegembiraan, beliau tunduk bersujud syukur
kepada Allah. (HR. Abu Daud dan Turmudzi dan Imam Muslim)
3. Syarat Sujud Syukur
a. Suci dari hadats dan najis
b. Menutup aurat
c. Menghadap kiblat
Namun perlu dicatat bahwa sebagian ulama tidak mensyaratkan hal tersebut.
4. Tata cara melakukan sujud syukur
Tata cara melakukan sujud syukur sebagai berikut:
a. Niat sujud syukur bersama dengan takbiratul ikhram
b. Sujud satu kali
c. Duduk lalu salam
Sedangkan do’a yang dibaca dalam bersujud syukur adalah sebagai berikut:
‫ﺻﻠِْح ِ ْل ِف‬
ْ َ‫ضﺎهُ َوا‬
َ ‫ْﺮ‬,َ‫لﺎﺗ‬
ِ ‫ي واَْنِ اَﻋﻤﻞ‬
ً ‫ﺻﺎ‬
ِ
َ َ َ ْ َ ّ ‫ت َﻋﻠَّﻰ َوَﻋَﻠﻰ َواﻟَﺪ‬ َ ً‫ب اَْوِزْﻋ ِ ْن اَْنِ اَْشُكَﺮ ﻧِْﻌَﻤﺘ‬
َ ‫َﻌْﻤ‬,ْ‫ﻚ اﻟِّ ْت اَﻧ‬ ِ ‫َر‬
‫ي‬ ِِ ِ ِ ِ‫ﻚ وا‬ ِ ‫ﺒ‬,‫ًذِرﻳِت اِِن ﺗ‬
َ ْ ‫ن ﻣَن اﻟُْﻤْﺴﻠﻤ‬ ْ َ َ ‫ت اﻟَْﻴ‬ ُ ُْ ْ ْ َ
Artinya : “Ya Tuhanku, tunjukilah aku untuk mensyukuri nikmat Engkau yang telah Engkau berikan
kepadaku dan kepada Ibu bapakku dan supaya aku dapat berbuat amal yang sholeh
yang Engkau ridhoi, berilah kebaikan kepadaku dengan (memberi kebaikan kepada anak
cucuku. Sesungguhnya aku bertaubat kepada Engkau dan sesungguhnya aku termasuk
orang-orang yang berserah diri).”
5. Hikmah Sujud Syukur
Hikmah sujud syukur antara lain:
a. Memberi pelajaran kepada manusia agar selalu berterima kasih atas segala nikmat yang
diterima dari Allah SWT
b. Menyadarkan manusia, bahwa keberhasilan yang dicapai adalah benar-benar pemberian Allah
SWT
c. Menghindarkan diri dari kesombongan
d. Mempertebal keimanan manusia, agar selalu ingat kepada Allah SWT dalam keadaan apapun
e. Akan ditambah nikmat yang lain bagi orang yang selalu bersyukur kepada Allah SWT

A. Berilah tanda silang (x) pada salah satu jawaban yang paling benar!
1. Salah satu sebab untuk melakukan sujud sahwi adalah kecuali…
a. kurang rakaat karena lupa c. bergerak tiga kali
b. kelebihan rakaat, ruku’ dan sujud d. ragu-ragu tentang jumlah rakaat
2. Lafadz bacaan sujud sahwi adalah…
a. ‫ب اﻟَْﻌِﻄْﻴِم‬
َِ‫ُﺳْﺒَحﺎَنِ َر‬ c. ‫ُﺳْﺒَحﺎَنِ الُ َواْلَْﻤُﺪ ال‬
b. ‫َنﺎُم َولَﻳَْﺴُهْﻮ‬,َ‫ُﺳْﺒَحﺎَنِ َﻣْن َلﻳ‬ d. ‫ْﺮ‬,َ‫الُ اَْكﺒ‬
3. Hukum sujud sahwi adalah…

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
a. sunah c. haram
b. wajib d. mubah
4. Sujud karena membaca ayat sajdah adalah disebut…
a. sujud sahwi c. sujud syukur
b. sujud tilawah d. sujud sahwi dan syukur
5. Sujud tilawah dikerjakan pada waktu…
a. sebelum sholat dhuhur c. pada saat mengerjakan sholat
b. sebelum sholat fardlu d. di luar sholat dan saat sholat
6. Pekerjaan setelah melakukan sujud sahwi adalah…
a. bersalam-salaman c. mengusap muka pada telapak tangan
b. membaca salam d. menyempurnakan rakaaat sholat
7. Di bawah ini contoh ayat sajdah kecuali…
a. ِ‫َوﻟَهُ ﻳَْﺴُﺠُﺪْوَن‬ c. ‫ﺐ‬
ْ ‫َوَﻣﺎ َكَﺴ‬
b. ‫ب‬ ْ ‫ َِت‬,ْ‫َواْﺳُﺠْﺪ َواﻗ‬ d. ‫َفﺎْﺳُﺠُﺪْوا ل‬
8. Disunahkan sujud tilawah karena…
a. membaca ayat Al Qur’an c. mendengar atau membaca ayat sajdah
b. menulis ayat Al Qur’an d. membaca ayat sajdah
9. Mengerjakan sujud karena mendapat keberhasilan dan kenikmatan dari Allah adalah…
a. sujud sahwi c. sujud syukur
b. sujud tilawah d. sujud dalam sholat
10. Seseorang yang ragu-ragu dalam bilangan rakaat, hendaklah menetapkan saja bilangan rakaat
yang…yang diyakininya
a. lebih sedikit c. lebih sedikit atau lebih banyak
b. lebih banyak d. semuanya benar
11. Menyadarkan kepada manusia agar selalu berterima kasih kepada Allah SWT atas nikmat yang
diterimanya adalah…
a. hikmah sujud tilawah c. hikmah sujud syukur
b. tujuan sujud tilawah d. tujuan sujud syukur
12. َ َ‫ب اَْوِزْﻋ ِ ْن اَْنِ اَْشُكَﺮ ﻧِْﻌَﻤﺘ‬
‫ﻚ اﻟِّت‬ ِ ‫َر‬...........
Potongan doa di atas adalah…
a. dibaca ketika sujud dalam sholat c. dibaca ketikasujud tilawah
b. dibaca ketika sujud sahwi d. dibaca ketika sujud syukur
13. Sujud syukur yaitu sujud yang dilakukan karena…
a. membaca dan mendengar ayat sajdah
b. lupa tidak qunut karena sholat subuh
c. telah mendapatkan keberuntungan atau terhindar dari bahaya
d. menjalani kewajiban sebagian seruan Islam
14. Hikmah sujud tilawah antara lain…
a. menunjukkan ketaatan kita kepada Allah
b. supaya sehat jasmani dan rohani
c. terhindar dari kesombongan
d. munculnya kesadaran kita akan kebesaran Allah SWT
15. Orang yang selalu bersyukur kepada Allah atas nikmat-Nya, maka Allah akan menambah…
a. nikmat-nikmat yang lain yang lebih banyak
b. sengsara bagi mereka
c. diancam yang lebih besar

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
d. siksaan yang lebih besar

B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar!


1. Jelaskan bagaimana cara melakukan sujud sahwi!
2. Sebutkan dua hal yang menyebabkan sujud tilawah!
3. Jelaskan tata cara melakukan sujud tilawah baik dalam sholat maupun di luar sholat!
4. Jika anda naik kelas 9 dan mendapat ranking No. 1. Sujud apa yang anda lakukan sebagai rasa
terima kasih kepada Allah? Jelaskan dan bagaimana caranya?
5. Sebutkan lima hikmah sujud syukur!

Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam


Standar Kompetensi : Menerapkan tata cara puasa
Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Kompetensi Dasar
- Menjelaskan ketentuan puasa wajib
- Mempraktikan puasa wajib
- Menjelaskan ketentuan puasa sunnah, senin kamis, syawal dan arafah.
- Memperaktikan puasa sunnah, seni kamis, syawal dan arafah.

Indikator
- Menjelaskan pengertian, Hukum, syarat, rukun dan hal-hal yang membatalkan puasa.
- Menjelaskan dall naqli tentang puasa wajib
- Menjelaskan pengertian puas Ramadhan, nadzar dan kifarat.
- Menjelaskan orang yang dibolehkan tidak berpuasa.
- Menjelaskan pengertian puasa sunah, seni kamis, syawal Agama
Pendidikan dan arafah.
Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
- Menjelaskan dalil naqli tentang puasa senin-kamis, syawal dan arafah. 3
- Menjelaskan fungsi puasa.
A. Puasa Wajib
1. Pengertian Puasa
Puasa dalam bahasa Arab di sebut “shoum” artinya menahan diri dari sesuatu. Sedangkan menurut
istilah puasa adalah menahan diri dari makan dan minum serta hal-hal yang membatalkannya sejak
terbit fajar sampai terbenamnya matahari dengan disertai niat dan beberapa syarat.
2. Hukum Puasa Wajib
Puasa wajib adalah puasa yang harus dikerjakan. Artinya kalau dikerjakan mendapat pahala dan
kalau ditinggalkan mendapat dosa. Hukum puasa wajib sama dengan shalat wajib. Firman Allah
SWT dalam surat Al Baqarah 187:
  = .  (# / ° #         ¨            :#    / {#  `   :##)
{# `      # ( 
…dan makan minumlah hingga terang bagimu benang putih dari benang hitam, yaitu fajar… (QS. Al
Baqarah:187)
3. Syarat-syarat Puasa
Syarat-syarat puasa terdiri dari syarat wajib dan syarat sah puasa:
a. Syarat Wajib Puasa
Syarat wajib puasa adalah syarat-syarat yang menyebabkan seseorang harus berpuasa.
Oleh karena itu puasa diwajibkan bagi setiap orang yang memenuhi persyaratan sebagai
berikut:
 Beragama Islam
 Sudah Baliqh (dewasa)
 Berakal sehat
 Sanggup puasa (mampu)
 Menetap (bermukim)
b. Syarat Sah Puasa
Syarat sah puasa adalah syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh seseorang agar puasanya
sah menurut syariat Islam. Adapun syarat sah puasa ada 4 yaitu:
 Beragama Islam
 Mumayiz artinya dapat membedakan antara yang baik dan yang buruk
 Suci dari haid dan nifas (bagi wanita)
 Dalam waktu yang diperbolehkan berpuasa
4. Rukun Puasa
Rukun puasa ada dua yaitu:
 Niat berpuasa pada malam hari
 Menahan diri dari segala sesuatu yang membtalkan puasa mulai dari terbit fajar hingga
terbenam matahari
5. Hal-hal yang Membatalkan Puasa
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
Ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar puasa yang dikerjakan tidak batal. Hal-hal yang
membatalkan puasa adalah sebagai berikut:
 Makan dan minum dengan sengaja
 Muntah dengan sengaja
 Dengan sengaja melakukan persetubuhan siang hari
 Keluar darah haid (menstruasi)
 Sedang dalam keadaan nifas
 Hilang akal sehat dan mabuk-mabukan
 Keluar air mani dengan sengaja
 Murtad yaitu keluar dari agama Islam
6. Macam-macam puasa wajib
a. Puasa Ramadhan
1). Pengertian Puasa Ramadhan
Puasa Ramadhan adalah puasa yang diwajibkan terhadap setiap muslim selama sebulan
penuh pada bulan Ramadhan. Puasa di bulan ramadhan termasuk salah satu puasa wajib
yang harus dilakukan oleh segenap kaum muslimin. Perintah untuk melakukan puasa
Ramadhan di dasarkan pada Al Qur’an dan Hadis berikut:
a. Al Qur’an Al Baqarah 183 -184:
   ¯»  % !# (# # |= .    =     #  . |=. 
  %!# `  =%  =   )   & ;   ÷¨

Artinya : “Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa
sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu
bertakwa (yaitu dalam beberapa hari tertentu).” (QS. Al Baqarah : 183
-184)
b. Hadits Nabi saw:
ّ ‫ َشَهﺎَدةٍ اَْنِ لَاِﻟَهَ اِلّ الُ َواَّنِ ُمَّﻤًﺪا َرُﺳْﻮُل الِ َواَِﻗﺎِم اﻟ‬: ‫ﺲ‬
ِ‫ﺼلَة‬ ٍ ْ‫ن اِْلْﺳلَُم َﻋَﻠﻰ َخ‬ ّ ُِ‫ﺑ‬
ِ ‫تو‬ ِ ِ ِ ِ
(‫ﻀﺎَنِ )رواه اﻟﺒﺨﺎرى وﻣﺴﻠم‬ َ ‫ﺻْﻮم َرَﻣ‬ َ َ ‫ْﻴ‬,َ‫َﺘﺎء اﻟّزَكﺎة َوَﺣِج اْﻟﺒ‬,ْ‫َواﻳ‬

Artinya : “Islam itu ditegakkan atas lima dasar yaitu:


1. Bersaksi bahwa tiada Tuhan (yang patut disembah) kecuali Allah dan
bahwasanya Nabi Muhammad itu utusan Allah.
2. Mendirikan shalat lima waktu
3. Membayar zakat
4. Mengerjakan haji ke baitullah
5. Berpuasa pada bulan Ramadhan
2). Amalan sunat pada bulan Ramadhan
Pada bulan Ramadhan, ada amalan-amalan sunat yang baik kita kerjakan antara lain:
a.Menyegerakan berbuka puasa jika sudah yakin matahari terbenam (waktunya telah tiba)
b.Berbukalah dengan makanan dan minuman yang manis-manis terlebih dahulu
c. Membaca do’a sebelum berbuka puasa
d.Mengakhirkan makan sahur
e.Melaksanakan sholat malam (tarawih)
f. Beri’tikaf di masjid untuk ibadah
g.Jika ada kelebihan rezeki, sedekahlah kepada orang-orang yang sedang berpuasa atau

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
mengajak mereka untuk berbuka puasa bersama
3). Cara berpuasa Ramadhan
Cara mengerjakan ibadah puasa Ramadhan adalah sebagai berikut:
a. Niat berpuasa pada malam hari. Sedangkan waktu mengucapkan niat puasa adalah
maghrib sampai terbit fajar (sebelum subuh). Mengapa harus niat? Karena berpuasa
wajib tanpa niat, puasanya tidak sah. Kecuali puasa sunah, boleh berniat pada waktu
siang hari asal sebelum masuk dhuhur.
Adapun niat berpuasa, jika dilafalkan adalah sebagai berikut:
‫َﻌﺎَل‬,َ‫ضﺎ لِ ﺗ‬ ِ ِِ
ً ‫ْﺮ‬,َ‫ﻀﺎِنِ َهﺬه اﻟّﺴنَﺔ ف‬ ِ ‫ْﺮ‬,َ‫ﺻْﻮَم َغٍﺪ َﻋْن اََداِء ف‬
َ ‫ض َشْهِﺮ َرَﻣ‬ َ ‫ت‬
ُ ْ‫َﻮﻳ‬,َ‫ﻧ‬
Artinya : “Saya niat berpuasa ramadhan besuk hari, tahun ini fardhu karena Allah
ta’ala”.
b. Menahan makan dan minum serta hal-hal yang membatalkan puasa sejak terbit fajar
sampai dengan terbenamnya matahari
c. Dilanjutkan berbuka, jika matahari telah terbenam. Usahakan berdo’a sewaktu berbuka
puasa
‫ي‬ ِِ َ ِ‫ت ﺑَِﺮْحَﺘ‬
ِ
َ ‫ت َوَﻋَﻠﻰ ِرْزﻗ‬ َ ِ‫ت َوﺑ‬ َ َ‫َاﻟﻠُّهّم ﻟ‬
َ ْ ‫ﻚ َﻳﺎاَْرَﺣَم اﻟّﺮا ح‬ ُ ‫ﻚ اَفْﻄَْﺮ‬ ُ ‫ﻚ اََﻣْن‬ ُ ‫ﺻْﻤ‬
ُ ‫ﻚ‬
Artinya: “Ya Allah karena Emngkau aku berpuasa dan dengan rezeki pemberian
Engkau aku berbuka dan dengan rahmat-Mulah Zat yang Maha Pengasih
dari segala yang kasih”.
Do’a berbuka puasa yang lain:
ِ ‫ﺒ‬,َ‫ﺘَِﻞ اﻟْﻌﺮُق وث‬,‫ﻚ اَفْﻄَﺮت َذهﺐ اﻟﻈّﻤﺎء واﺑ‬ِ
‫ت اْلَْﺟُﺮ‬ َ َ ُُ ْ َ ُ َ َ َ ُ ْ َ ‫ت َوَﻋَﻠﻰ ِرْزﻗ‬ َ ِ‫ت َوﺑ‬
ُ ‫ﻚ اََﻣْن‬ ُ ‫ﺻْﻤ‬
ُ ‫ﻚ‬َ َ‫َاﻟﻠُّهّم ﻟ‬
ِ
ُ‫اﻧَْﺸﺎءَ ال‬
Artinya : “Ya Allah karena Engkaulah aku berpuasa dan dengan rezeki pemberian
Engkaulah aku berbuka, dahaga telah hilang dan urat-urat telah basah dan
mudah-mudahan ganjarannya ditetapkan”.

b. Puasa Nadzar
1). Pengertian Puasa Nadzar
Nadzar artinya janji tentang kebaikan yang asalnya tidak wajib menurut syara’, tetapi
setelah dinadzarkan maka menjadi wajib. Berarti puasa nadzar adalah puasa karena janji.
Artinya janji seseorang kepada Allah untuk berpuasa jika harapannya terkabul. Misalnya:
 Kalau saya diterima di SMU/SMK Negeri saya akan berpuasa tujuh hari karena Allah
SWT
 Kalau saya sembuh dari sakit saya, maka saya akan puasa sembilan hari karena Allah
SWT
Tegasnya melaksanakan puasa nadzar hukumnya wajib, maka berdosa apabila tidak
melaksanakannya. Firman Allah:
ِ
ْ َ‫ْﻮًﻣﺎ َكﺎَنِ َشّﺮهُ ُﻣْﺴﺘ‬,َ‫ْﻮَنِ ﻳ‬,ُ‫ْﻮَنِ ﺑَِﺎﻟنَيْﺬِر َوََيﺎف‬,ُ‫ُْﻮف‬,‫ﻳ‬
‫ًﺮا‬,‫ﻄﻴ‬
Artinya : “Mereka (yang berbuat kebaikan) menunaikan nazar dan takut akan suatu hari
yang azabnya merata dimana-mana”. (QS. Ad Dahr: 7)
Sabda Rasulullah SAW:

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
(‫ْﻠﻴُﻄَْﻌهُ )رواه اﻟﺒﺨﺎرى‬,َ‫َﻣْن ﻧََﺬَر اَْنِ ﻳُﻄَْﻊ الَ ف‬
Artinya : “Barang siapa yang bernazar untuk mentaati Allah maka hendaklah ia
kerjakan”. (HR. Bukhari)
2). Hal-hal yang berhubungan dengan Puasa Nazar
Kalau kita mau bernazar, hendaknya memperhatikan hal-hal berikut ini:
a.Setelah harapannya dikabulkan Allah SWT, maka segeralah nadzarnya dilaksanakan
b.Bernadzarlah dengan sesuatu yang sekiranya mampu dilaksanakan
c. Jangan bernadzar untuk kejahatan dan keburukan
c. Puasa Kifarat
Puasa Kifarat adalah puasa yang dilakukan sebagai denda atas pelanggaran yang diperbuat.
Misalnya suami istri melakukan hubungan badan di siang hari bulan Ramadhan dengan
sengaja, maka dendanya adalah berpuasa 2 bulan berturut-turut sebelum puasa berikutnya.
7. Orang-orang yang diperbolehkan tidak berpuasa
Berdasarkan penjelasan dalam Al Qur’an maupun Hadits, ada beberapa orang dibolehkan berbuka
puasa pada bulan Ramadhan. Mereka mendapat kemudahan dari Allah SWT, karena ada sebab-
sebab tertentu dalam dirinya.
Adapun orang-orang yang diperbolehkan tidak berpuasa adalah sebagai berikut:
a. Orang yang sedang sakit
Yang dimaksud orang sakit disini adalah orang yang tidak mampu berpuasa atau jika berpuasa
maka sakitnya akan bertambah, atau akan melambatkan sembuhnya menurut keterangan yang
ahli dalam hal itu (dokter). Akan tetapi wajib mengqadha jika sudah sembuh sedangkan
waktunya sesudah bulan puasa nanti.
b. Musafir
Yaitu orang yang sedang dalam perjalanan jauh dengan tujuan untuk kebaikan. Setelah bulan
Ramadhan tetap harus mengqadha. Perhatikan dalil naqli Al Qur’an surat Al Baqarah ayat 185
berikut:
      ÷&    ×   `    &   &    !# / `
#    /  #
Artinya: “Dan barang siapa yang sakit atau sedang dalam perjalanan, maka hendaklah di
qada’ (puasanya) pda hari lain (menurut bilangan hari dia berbuka), Allah
menghendaki kemudahan bagi kamu dan dia tidak menghendaki kesukaran atas
kamu”.(QS. Al Baqarah : 185)
c. Orang tua yang sudah lemah
Maksudnya orang tua (lanjut usia) yang sudah tidak kuat lagi berpuasa, maka wajib atasnya
membayar fidyah (bersedekah) tiap hari ¾ liter beras atau yang sama dengan itu (makanan
yang mengenyangkan) kepada fakir miskin. Perhatikan dalil naqli Al Qur’an surat Al Baqarah
ayat 184:
)  %!#     )  ×   &
Artinya : “Dan wajib atas orang-orang yang amat payah mengerjakan (karena lemah, tua
dan sebagainya) hendaklah membayar fidyah (yaitu) memberi makan orang
miskin. (QS. Al Baqarah : 184)
d. Orang hamil dan menyusui anak
Kalau takut terjadi sesuatu terhadap anaknya (takut keguguran atau kurang susu yang
membawa dampak kepada anaknya). Maka mereka (orang yang hamil dan menyusui)
diperbolehkan tidak berpuasa. Namun keduanya wajib mengqadla’ dan membayar fidyah.
Perhatikan dalil naqli hadis nabi saw:
ِ‫ﺼلَة‬ ّ ‫ضَﻊ َﻋِن اﻟُْﻤَﺴﺎفِِﺮ اﻟ‬ ِ ٍ َ‫َﻋْن اَﻧ‬
ّ ‫ﺼْﻮَم وَشﻄَْﺮ اﻟ‬ َ ‫ اّنِ الَ َﻋّزَوَﺟّﻞ َو‬: ‫ﺲ َﻗﺎَل َرُﺳْﻮُل الُ ص م‬
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
ّ ‫لﺎِﻣِﻞ َواﻟُْﻤْﺮِضِﻊ اﻟ‬
(‫ﺼْﻮَم )رواه الﻤﺴﺔ‬ َْ ‫َوَﻋِن ا‬
Artinya : “dari anas RA telah bersabda Rasulullah saw: “sesungguhnya Allah azza wa jalla
telah melepaskan orang yang dalam perjalanan dari kewajiban puasa dan
sebagaian dari shalat, sedangkan terhadap perempuan yang hamil dan menyusui,
Allah telah melepaskan kewajiban puasa bagi keduanya”. (HR. lima ahli hadis)

B. Puasa Sunnah
1. Pengertian Puasa Sunnah
Adalah puasa apabila dikerjakan akan mendapat pahala dan apabila ditinggalkan tidak mendapat
dosa. Puasa sunnah baik sekali jika kita kerjakan. Di samping ingin jadi anak yang sholeh/sholehah
do’a kita dapat dikabulkan oleh Allah.
2. Macam-macam Puasa Sunnah
a. Puasa Senin Kamis
Puasa Senin Kamis yaitu puasa sunah yang dikerjakan setiap Senin dan Kamis, bila dikerjakan
hukumnya sunah. Umat Islam dianjurkan untuk melaksanakannya. Rasulullah saw bersabda:
(‫ي َواْلَْﻤِﺴﻰ )رواه اﻟتﻣﺬى‬
ِ ْ ,َ‫ﺘََحّﺮى ِﺻَﻴﺎَم اِْلَِْثن‬,َ‫َﻋْن َﻋﺎئَِﺸﺔَ اَّنِ رُﺳﻮُل الِ ص م َكﺎَنِ ﻳ‬
ْ َ
Artinya : “Dari Aisyah ra katanya, Nabi Muhammad saw selalu memilih puasa hari senin dan
kamis”. (HR. At Turmudzi)
b. Puasa Syawal (enam hari di bulan syawal)
Puasa syawal adalah puasa yang dilakukan pada bulan syawal selama enam hari sesudah hari
raya idul fitri. Hukumnya sunah. Rasulullah saw bersabda:
ِ ِ
َ‫ﻀﺎَنِ ُثت‬ َ ‫ﺼِﺮى َرضَي الُ َﻋْنهُ اَﻧّهُ َﺣّﺪثَهُ اَّنِ َرُﺳْﻮُل ال ص م َﻗﺎَل َﻣْن‬
َ ‫ﺻﺎَم َرَﻣ‬ َ ‫مْﻮ‬,‫َﻋْن اَِب اَﻳ‬
َ ْ‫ب اْلَﻧ‬
(‫ﺼَﻴﺎِم اﻟّﺪْهِﺮ )رواه ﻣﺴﻠم‬ ِ ‫ﻌه ِﺳّﺘﺎ ِﻣن َشّﻮاِل َكﺎَنِ َك‬,‫ﺒ‬,ْ‫اَﺗ‬
ْ ََُ
Artinya : “Dari Abu Ayyub Al Anshori: Rasulullah saw, bersabda: Siapa yang puasa bulan
ramadhan diiringi dengan puasa enam hari di bulan syawal, maka yang demikian
itu seolah-olahh berpuasa di sepanjang masa”. (HR. Muslim)

c. Puasa Arafah
Puasa arafah adalah puasa sunah pada tanggal 9 Dzulhijah (bulan haji) terkecuali bagi orang
yang sedang mengerjakan ibadah haji, maka tidak disunahkan padanya untuk berpuasa.
Hukumnya adalah sunah muakad. Rasulullah saw bersabda:
‫َﻘﺎَل ﻳَُكِﻔُﺮ‬,َ‫ﺻْﻮِم َﻋَﺮفَﺔَ ف‬ ِ ِ
َ ‫ﺼِﺮى َرضَي الُ َﻋْنهُ اَتنِ َرُﺳْﻮُل الُ ص م ُﺳئَﻞ َﻋْن‬َ ْ‫َﺘﺎَدَة اْلَﻧ‬,َ‫َﻋْن اَِب ﻗ‬
(‫اﻟّﺴنَﺔَ اﻟَْﻤﺎِضﻴَﺔَ َواﻟَْﺒﺎﻗِﻴَﺔَ )رواه ﻣﺴﻠم‬
Artinya : “Dari Abu Qatadah Al Anshori: Rasulullah saw ditanya orang tentang puasa hari
arafah, jawab beliau semoga menghapus dosa tahun yang telah lalu dan tahun
yang akan datang”. (HR. Muslim)
3. Fungsi Puasa bagi Kehidupan
Ibadah puasa mengandung beberapa fungsi diantaranya adalah sebagai berikut:
a.Sebagai tanda terima kasih kepada Allah swt, karena semua ibadah mengandung terima kasih
kepada Allah swt atas nikmat pemberian-Nya yang tidak terbatas banyaknya. (Baca QS.
Ibrahim : 34)
b.Sebagai latihan kedispilnan, kejujuran dan percaya diri

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Dengan puasa kita mampu menahan diri dari makan dan minum dan apa saja yang dapat
merusak nilai-nilai puasa, serta dapat menumbuhkan kedisplinan, kejujujuran dan percaya diri
c. Menumbuhkan rasa belas kasihan terhadap fakir miskin
Dengan puasa dapat merasakan bagaimana rasanya perut kosong yang dirasakan oleh fakir
miskin
d.Menjaga kesehatan jasmani dan rohani
- Dari segi jasmani, puasa memberikan istirahat pada perut sebab perut yang tak kenal
istirahat akan menjadi sumber berbagai penyakit. Oleh karena itu nabi saw bersabda yang
artinya “berpuasalah, niscaya akan sehat”
- Dari segi rohani, puasa merupakan latihan mengendalikan hawa nafsu

A. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d di depan yang paling benar!
1. Menurut bahasa puasa berasal dari kata shaum yang artinya…
a. tahu diri c. menahan diri
b. rendah diri d. berserah diri
2. Macam-macam puasa berikut ini hukumnya wajib, kecuali…
a. puasa kifarat c. puasa ramadhan
b. puasa syawal d. puasa nadzar
3. Puasa Ramadhan diwajibkan sejak…
a. tahun pertama hijriyah c. tahun kedua hijriyah
b. tahun ketiga hijriyah d. tahun keempat hijriyah
4. Dasar hukum puasa Ramadhan tercantum dalam surat Al Baqarah ayat…
a. 182 c. 128
b. 138 d. 183
5. Salah satu amalan sunnah pada saat mengerjakan puasa Ramadhan adalah…
a. mengakhirkan makan sahur c. memperbanyak istirahat
b. melakukan istirahat sendiri d. mengurangi aktivitas kerja

6. Batas akhir makan sahur ialah kelihatan benang putih dari benang hitam, maksudnya ialah…
a. petang c. malam
b. pagi d. fajar
7. Niat puasa Ramadhan dilakukan…hari
a. pagi c. malam
b. siang d. sore
8. Seseorang yang bernadzar akan puasa syawal, maka puasa orang tersebut hukumnya…
a. wajib c. haram
b. sunnah d. makruh
9. Puasa apabila dilakukan mendapat pahala tetapi bila ditinggalkan tidak mendapatkan dosa
disebut…
a. nadzar c. sunnah
b. kifarat d. qadha’
10. Berpuasa senin kamis hukumnya…
a. wajib c. haram
b. sunnah d. makruh
11. Orang yang sedang melakukan ibadah haji maka baginya…

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
a. dianjurkan puasa arafah c. sangat dianjurkan puasa arafah
b. disunnahkan puasa arafah d. tidak disunnahkan puasa arafah
12. ً‫ْﻮَم َﻋﺎُشْﻮَراءَ ﻳَُكِﻔُﺮ َﺳنَﺔً َﻣﺎِضﻴَﺔ‬,َ‫ﺻْﻮُم ﻳ‬
َ
Hadist riwayat Muslim diatas menjelaskan dilaksanakannya…
a. puasa enam hari dalam bulan syawal
b. puasa asyura pada tanggal 10 Muharam
c. puasa sya’ban dalam bulan sya’ban
d. puasa setiap senin kamis
13. Pada tanggal 9 Dzulhijah umat Islam disunnahkan puasa…
a. tarwiyah c. syawal
b. arafah d. sa’ban
14. Puasa pada tanggal 10 Dzulhijah adalah…
a. mubah c. berpahala besar
b. berdosa d. tidak berpahala
15. Orang yang sudah lanjut usia diperbolehkan tidak melakukan puasa, tetapi diwajibkan…
a. membayar fidyah c. mengqodlo
b. bersedekah d. membebaskan
16. ‫ﻀﺎاَْو َﻋَﻠﻰ َﺳَﻔٍﺮ فَﻌِّﺪةٌ ِﻣْن اَّﻳﺎٍم اَُﺧَﺮ‬ ِ
ً ْ‫فََﻤْن َكﺎَنِ ﻣْنُكْم َﻣِﺮﻳ‬
Dari ayat diatas yang diperbolehkan tidak berpuasa ramadhan adalah yang…
a. sakit dan hamil c. tua renta
b. sakit dan musafir d. pekerja berat
‫ﺼَﻴﺎُم‬
ِ ‫ﺐ َﻋﻠَْﻴُكُم اﻟ‬ ِ
17.
َ ‫ُكﺘ‬
Potongan ayat diatas mengandung pengertian…
a. diwajibkan atas kamu berpuasa c. disunnahkan atas kamu berpuasa
b. dianjurkan atas kamu berpuasa d. diharamkan atas kamu berpuasa
18. Di bawah ini dilarang berpuasa di bulan ramadhan adalah wanita…
a. hamil c. menyusui
b. nifas d. musafir

19. Melatih manusia menjadi sabar serta dapat mengendalikan diri adalah…
a. syarat puasa c. wajib puasa
b. sunnah puasa d. hikmah puasa
20. Puasa Ramadhan yang dilakukan dengan sebenar-benarnya akan mendapat derajat…
a. keikhlasan c. ketaqwaan
b. yang mulia d. yang terhormat

B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!


1. Apakah pengertian puasa menurut syara’?
2. Apa yang dimaksud dengan puasa wajib dan puasa sunnah?
3. Sebutkan macam-macam puasa wajib dan puasa sunnah!
4. Apa yang dimaksud dengan puasa Ramadhan?
5. Apa saja yang membatalkan puasa? Sebutkan!
6. Siapa sajakah yang diperbolehkan tidak puasa Ramadhan? Dan bagaimana cara menggantinya?
7. Sebutkan waktu-waktu yang diharamkan berpuasa?
8. Sebutkan hikmah puasa!
¯» %!# (## |=. = # . |=.  %!# `

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
=% = ) 
9. Jelaskan kandungan QS. Al Baqarah 183 di atas!

Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam


Standar Kompetensi : Memahami zakat
Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Kompetensi Dasar
- Menjelaskan pengertian zakat fitrah dan mal
- Membedakan antara zakat fitrah dan mal
- Menjelaskan orang-orang yang berhak menerima zakat fitrah dan zakat mal
- Mempraktekkan pelaksanaan zakat fitrah dan zakat mal

Indikator
1. Menjelaskan pengertian dan hukum Zakat
2. Menyebutkan ketentuan Zakat Fitrah dan Mal
3. Membaca dan mengertikan dalil naqli tentang Zakat Fitrah
4. Membaca dan mengertikan dalil naqli tentang Zakat Mal
5. Menjelaskan perbedaan Zakat Fitrah dengan Zakat Mal
6. Menyebutkan jenis harta yang wajib dizakatkan
7. Menjelaskan macam-macam harta dan nisabnya
8. Menyebutkan golongan yang berhak menerima Zakat Fitrah
9. Pendidikan
Menyebutkan Agama
golongan yangIslam Kelas
berhak VIII Ganjil
menerima ZakatTahun
Mal2012-2013 3
10. Melaksanakan zakat di dalam kehidupan
11. Menjelaskan manfaat Zakat dalam kehidupan
A. Hukum Zakat
Zakat berarti tumbuh, berkembang, dan berkah. Sedangkan secara istilah zakat berarti
kewajiban atas harta atau kewajiban atas sejumlah harta tertentu untuk kelompok tertentu dan dalam
waktu tetrtentu pula.
Firman Allah QS. At Taubah 103
         
        
Artinya : Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan
mensucikan mereka dan mendoalah untuk mereka. Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi)
ketenteraman jiwa bagi mereka. dan Allah Maha mendengar lagi Maha mengetahui.
Zakat merupakan salah satu rukun Islam yang ke tiga, dan menjadi salah satu tegaknya hukum
Islam. Jadi, hukum zakat adalah wajib (Fardhu ‘Ain) atas setiap muslim yang telah memenuhi syarat-

syarat tertentu.
B. Zakat Fitrah
1. Pengertian Zakat Fitrah
Zakat fitrah ialah zakat yang dikeluarkan oleh seorang muslim baik anak-anak atau orang
dewasa laki-laki atau perempuan, orang yang merdeka, maupun hamba sahaya yang dikeluarkan
pada akhir bulan Ramadhan berupa makanan pokok sebesar 1 sha’ atau kurang lebih 2,8 kg untuk
setiap jiwa.
2. Orang yang Wajib Mengeluarkan Zakat Fitrah
Orang yang mengeluarkan zakat fitrah yaitu:
- Seorang muslim
- Mereka yang hidup sebelum terbenamnya matahari pada akhir bulan Ramadhan
- Ada kelebihan makanan, baik untuk dirinya maupun keluarganya yang menjadi
tanggungjawabnya pada malam dan siang Hari Raya Idul Fitri.
3. Waktu Mengeluarkan Zakat
1. Boleh mengeluarkan zakat fitrah mulai awal Ramadhan
2. Setelah terbenamnya matahari pada akhir bulan Ramadhan
3. Lebih utama dikeluarkan sesudah shalat shubuh sebelum pergi untuk menunaikan shalat Idul
Fitri.
4. Jenis Bahan Makanan untuk Zakat Fitrah

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Jenis bahan makanan untuk zakat fitrah adalah bahan makanan yang mengenyangkan dan
bisa dikonsumsi masyarakat setempat, dengan kualitas minimal makanan yang dikonsumsi oleh
pembayar zakat fitrah. Kalau di Indonesia antara lain berupa: beras, jagung, gaplek, (ketela pohon
yang dikeringkan), sagu, dan lain sebagainya.
Keterangan:
Berzakat fitrah dengan uang seharga makanan menurut mazhab Syafi’I tidak boleh karena
prinsipnya bisa memenuhi keperluan si miskin agar tidak kesulitan mencari makan pada hari raya.
Sehingga bisa menikmati kebahagiaan hari raya seperti yang lain.
Dalam mazhab Hanafi tidak ada halangan karena zakat fitrah itu hak orang miskin, untuk menutupi
hajat mereka, boleh dengan makanan dan boleh dengan uang, tidak ada bedanya.
5. Hikmah Menunaikan Zakat Fitrah
Ada beberapa hikmah dalam mengeluarkan zakat fitrah antara lain :
1. Mensucikan diri orang yang berpuasa dari perkataan yang sia-sia
2. Memberikan makan kepada orang miskin
3. Menolong dan meringankan beban si miskin, sehingga dapat menunaikan kewajibannya
kepada Allah SWT.
6. Do’a penerima zakat fitrah
Ada do’a yang disebutkan dalam kitab Al Adzkar bagi orang yang menerima zakat fitrah,
sebagaimana di bawah ini :
‫ت‬ ِ َ‫اُﺟﺮﻚ ال فِﻴﻤﺎ اَﻋﻄﻴت وﺟﻌﻠه ﻟَﻚ ﻃَهﻮرا وﺑﺎرَك ﻟ‬
َ ‫ﻚ فﻴَﻤﺎ اَﺑَْﻘْﻴ‬
َ َ ََ ً ُ َ ُ َ َ َ َ ْ ْ َ ْ ُ َ ََ
Artinya : “Mudah-mudahan Allah memberi pahala kepada engkau, kepada apa yang engkau telah
berikan dan menjadikannya penyuci dosa bagimu dan memberkahi untuk engkau pada
apa yang masih ditangan engkau”.

Dan ada juga tersebut dalam hadits sebagai berikut :


‫ْم )رواه‬, ‫ِﻠﻰ َﻋﻠَْﻴِه‬,‫ﺻ‬ ِ ِ ِ
َ ‫ّم‬, ‫ اﻟﻠُه‬: ‫ﺎَل‬,َ,‫ْﻮٌم ﻗ‬, َ‫ﺎهُ ﻗ‬,َ,‫ُ اَذا اَﺗ‬.‫ُم‬.‫ ص‬,ُ‫ْﻮُل ال‬, ‫ﺎَنِ َرُﺳ‬,,‫ َك‬: ‫ﺎَل‬,َ,‫ ﻗ‬, ‫ِن اَْوَف‬,ْ‫ ﺑ‬, ‫ﺪ ال‬,‫ْن َﻋْﺒ‬,‫َﻋ‬
(‫اﻟﺒﺨﺎرى‬
Artinya : “Dari Abdullah bin Aufa ia berkata: Rasulullah SAW apabila satu kaum datang
kepadanya dengan membawa zakat mereka, beliau berkata: “Yaa Allah berikanlah
rahmat atas mereka”. (HR Bukhori Muslim)”.

C. Zakat Mal
1. Pengertian Zakat Mal
Zakat Mal adalah bagian harta yang disisihkan oleh seorang muslim atau badan usaha yang
dimiliki dengan ketentuan yang diberikan kepada orang yang berhak diberikan. Zakat Mal hanya
dikeluarkan jika jumlah harta kekayaan sampai pada nilai tertentu batas minimal (nisab) dan telah
dimiliki dalam tempo waktu cukup setahun.
2. Dasar Hukum Mengeluarkan Zakat
a. Al Qur’an surat Al Baqarah ayat 43 :
ِِ ّ ‫َوأﻗِْﻴُﻤﻮأ اﻟ‬
َ ْ ‫ﺼَﻠﻮَة َوَءاﺗُﻮأ اﻟّزَكﻮَة َواْرَكﻌُْﻮأ َﻣَﻊ اﻟّﺮاكﻌ‬
‫ي‬
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
Artinya: “Dan dirikanlah shalat dan tunaikanlah zakat dan ruku’lah bersama dengan orang-
orang yang ruku’”.
b. Al Qur’an surat Al Baqarah ayat 277 :
ٌ ‫ْﻮ‬,‫ُﻮاْ اﻟّزَكﻮَة َلُْم أْﺟُﺮُهْم ِﻋْنَﺪ َرِبِْم َولَ َﺧ‬,َ‫ﺼَﻠﻮَة َوَءاﺗ‬ ِ ‫ﺼﺎِلﺎ‬ ِ ِ ِ
‫ف‬ ّ ‫ت َوأَﻗﺎُﻣﻮأ اﻟ‬ َ ّ ‫إّنِ اﻟّﺬﻳَن َءاَﻣنْﻮا َوَﻋﻤﻠُﻮأ اﻟ‬
ِ‫َﻋﻠَْﻴِهْم َولَ ُهْم َْيَزُﻧﻮَن‬
Artinya: “Sesungguhnya Orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal shaleh,
mendirikan shalat dan menunaikan zakat bagi mereka mendapat pahala di sisi
Tuhannya, tidak ada kekhawatiran terhadap mereka dan tidak (pula) mereka
bersedih hati”.
Seorang muslim yang memiliki harta cukup senisab, maka wajib baginya untuk
mengeluarkan zakat. Jika tidak mengeluarkan zakat dosalah ia, karena zakat merupakan rukun
Islam yang ketiga yang harus dilaksanakan.
3. Ketentuan Zakat
Syarat wajib zakat:
a. Orang Islam
b. Merdeka
c. Harta milik sendiri
d. Cukup satu tahun dimiliki
e. Cukup senisab
Rukun Zakat :
a. Niat dalam hati
b. Pembayar Zakat (Muzakki)
c. Penerima Zakat (Mustahiq)
d. Ada harta yang dizakatkan
4. Harta Wajib Dizakati
a. Emas
b. Perak
c. Uang
d. Hasil bumi (pertanian)
e. Harta niaga (perdagangan)
f. Harta temuan (rikaz)
g. Jenis harta lain yang terkait dengan profesi
5. Yang Wajib Memberikan Zakat
Orang yang mengeluarkan zakat disebut “muzakki”, yakni orang Islam yang memiliki
kelebihan harta cukup setahun dan telah sampai senisab.
6. Nisab Zakat
Nisab zakat adalah batas minimal harta yang wajib dizakati. Harta yang wajib dizakati
nisabnya berbeda-beda yaitu emas, perak, uang, peternakan, pertanian dan sebagainya.
Adapun nisab tersebut diperinci sebagai berikut:
1. Nisab emas 93,6 gram, zakatnya ialah 2,5% dalam waktu satu tahun setelah dimiliki
2. Nisab perak 200 dirham (624 gram) zakatnya ialah 2,5% dalam waktu satu tahun setelah
dimiliki
3. Nisab uang seharga emas 93,6 gram, zakatnya ialah 2,5% dalam waktu satu tahun dimiliki
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
4. Nisab pertanian
5. Nisab hasil bumi (pertanian seperti : jagung, sagu, gandum adalah 5 Wasaq = 750 Kg = 930
liter.
Zakatnya :
10 % bila dialiri dengan air hujan atau air sungai
5 % bila dialiri dengan alat penyiraman yang tentu membutuhkan biaya
6. Nisab barang temuan (Rikaz)
Bila menemukan harta terpendam atau yang sering disebut harta rikaz, maka zakatnya 20 %
dari harta yang ditemukannya
7. Nisab peternakan
1. Kambing/Domba 40 – 120 ekor 1 ekor umur kambing betina 2 tahun lebih
121 – 200 ekor 2 ekor umur 2 tahun lebih
201 – 399 ekor 3 ekor umur 2 tahun lebih
400 … ekor 4 ekor umur 2 tahun lebih
Setiap bertambah 100 ekor Tambah 1 ekor lagi
2. Sapi/Kerbau 30 – 39 ekor 1 ekor sapi/kerbau jantan umur 1 tahun lebih
40 – 59 ekor 1 ekor sapi/kerbau betina umur 2 tahun lebih
60 – 69 ekor 2 ekor sapi/kerbau jantan umur 1 tahun lebih
70 – 79 ekor 2 ekor (1 sapi/kerbau jantanumur 1 tahun
lebih dan 1 sapi/kerbau betina umur 1 tahun
lebih)
80 – 89 ekor 3 ekor umur 2 tahun lebih
Setiap bertambah 30 ekor Tambah 1 ekor lagi
8. Jenis harta yang lain
Perikanan, tanaman hias, profesi, perkebunan, nisabnya menurut perhitungan uang dan alat
tukar berdasarkan standar (ukuran) harga emas dan perak zakatnya 2,5%.
7. Orang Yang Berhak Menerima Zakat
Orang yang berhak menerima zakat disebut “Mustahik”. Jumlahnya ada delapan kelompok
sebaimana disebutkan dalam QS. At Taubah ayat 60:
ِ‫ِﺒﻴِﻞ ال‬,‫ ﺳ‬,‫ﺎِرﻣي وِف‬,َ‫ب واﻟﻐ‬
ِ ِ ِّ ِ ِ ِ ِ‫ﺎك‬,,‫ﺮآُِء والْﺴ‬,‫َﺪَﻗﺎت ﻟِْﻠُﻔَﻘ‬,‫ﺼ‬ ِّ
َ ََ َ ‫ﺎ‬,َ‫ اﻟِﺮﻗ‬,‫ُُهْم َوف‬,‫ﻮﺑ‬,ُ‫ﻠ‬,ُ‫ﺔ ﻗ‬,‫ﺎ َوالَُْؤﻟَﻔ‬,,‫ي َﻋَﻠﻴَه‬
َ ‫ﺎﻣﻠ‬,,‫ي َواﻟَﻌ‬ َ َ َ َ ُ ّ ‫إ َنﺎ اﻟ‬
‫ﻀﺔً ِﻣَن الِ َوالُ َﻋِﻠﻴٌم َﺣِكﻴٌم‬
َ ‫َوآُﺑِْن آُﻟّﺴِﺒﻴِﻞ فَِﺮﻳ‬
Artinya: “Sesungguhnya zakat-zakat itu, hanyalah untuk orang-orang fakir miskin, pengurus
zakat, mualaf yang dibujuk hatinya, untuk (memerdekakan) budak, orang yang
berhutang (untuk jalan Allah) dan orang-orang yang sedang dalam perjalanan, sebagai
sesuatu ketetapan yang diwajibkan Allah dan Allah Maha Mengetahui Lagi Maha
Bijaksana”.(QS. At Taubah:60)
Sesuai dengan ayat di atas, maka yang berhak menerima zakat ada delapan golongan yaitu:
1. Fakir, yaitu orang yang tidak memiliki harta dan usaha untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.
2. Miskin, yaitu orang yang punya pekerjaan, tetapi penghasilannya sangat kurang dibandingkan
kebutuhannya.
3. Amil atau pengurus zakat, yaitu orang yang diberi tugas untuk menghitung, mengumpulkan dan
membagikan zakat.
4. Muallaf yaitu orang yang baru masuk Islam dan imannya masih lemah.

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
5. Riqab atau hamba sahaya, yaitu orang yang telah dijadikan oleh tuannya akan dimerdekakan
dengan membayar tebusan.
6. Gharim, yaitu orang yang telilit hutang, tidak dapat membayar hutang dan hutangnya itu bukan
untuk maksiat.
7. Sabilillah, yaitu orang yang berjuang di jalan Allah SWT atau usaha untuk menegakkan agama
Islam, seperti mendirikan madrasah, rumah sakit dan sebagainya.
8. Ibnu Sabil, yaitu orang yang sedang berada dalam perjalanan yang bukan maksiat.

8. Fungsi Zakat
Setiap amal yang dianjurkan atau diwajibkan Islam, pasti ada manfaatnya terutama bagi yang
melaksanakan. Adapun fungsi bagi yang berzakat dan sosial adalah sebagai berikut:
a. Bagi yang berzakat
 Melaksanakan kewajiban sebagai seorang muslim dan tanda syukur kepada Allah SWT
 Mensucikan harta yang diamanahkan Allah SWT
 Menghilangkan sifat kikir dan tamak
b. Bagi kepentingan sosial
 Meringankan beban hidup fakir miskin
 Menumbuhkan sikap persaudaraan antara muslim
 Menunjang suksesnya pembangunan sarana kegiatan umat Islam (masjid, madrasah, panti
asuhan dan sebagainya)

A. Beri tanda silang (x) pada salah satu jawaban yang paling tepat!
1. Mengeluarkan zakat fitrah bagi seseorang yang memiliki kemampuan hukumnya adalah…
a. Sunnah c. fardlu kifayah
b. Wajib d. sunnah muakkad
2. Zakat fitrah yang wajib dikeluarkan adalah berupa….
a. Uang dan baju baru c. Makanan pokok
b. Makanan dan sayuran d. Baju dan celana
3. Kadar zakat fitrah yang mesti dikeluarkan per jiwa adalah….
a. 2,8 Kg c. 2,5 Kg
b. 3 Kg d. 2 Kg
4. Waktu yang paling baik untuk memberikan zakat fitrah adalah…
a. awal bulan Ramadhan
b. pertengahan bulan Ramadhan
c. akhir bulan Ramadhan sesudah shalat shubuh, sebelum shalat idul fitrih
d. setiap waktu
5. Mengeluarkan zakat fitrah setelah sholat idul fitrih nilainya adalah…

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
a. sama dengan infaq
b. sama dengan pahala menuntut ilmu
c. sama dengan sedekah biasa
d. berhaji
6. Berikut ini adalah syarat wajib zakat fitrah, kecuali…
a. Islam
b. Mempunyai kelebihan makanan pokok
c. Ada makanan pokok pada malam itu
d. non muslim
7. Zakat yang harus dikeluarkan oleh pemilik sawah tadah hujan adalah …. dari hasil panennya.
a. 2,5 % c. 10 %
b. 5 % d. 15 %
8. Salah satu manfaat dari zakat fitrah adalah….
a. Untuk mensucikan diri c. untuk menunjukkan kekayaan
b. Untuk meringankan beban si kaya d. Untuk menumbuhkan kewibawaan
9. Zakat menurut bahasa artinya….
a. Kusucian c. ketulusan
b. Kemurnian d. kepatuhan
10. Golongan yang menerima zakat ada delapan orang sebagaimana diterangkan dalam Al Qur’an
surat…
a. Ali Imron : 104 c. Al Baqarah : 277
b. An Nisa’ : 43 d. A Taubah : 60
11. Berikut ini adalah orang yang berhak menerima zakat, kecuali ....
a. Musafir c. Munafiq
b. Fakir d. Miskin
12. Batas minimal untuk mengeluarkan zakat disebut...
a. Hisah c. Nisab
b. Insaf d. Haul
13. Jika memiliki sapi 35 ekor, maka wajib zakatnya adalah ...
a. 1 ekor sapi umur 1 tahun atau lebih c. 1 ekor sapi umur 2 tahun atau lebih
b. 2 ekor sapi umur 1 tahun atau lebih d. 2 ekor sapi umur 2 tahun atau lebih
14. Zakat yang dikeluarkan untuk membersihkan harta disebut ..
a. Zakat Nafs c. Zakat fitrah
b. Zakat Mal d. Zakat Tahunan
15. Zakat yang dibayarkan untuk membersihkan jiwa disebut....
a. Zakat Nafs c. Zakat fitrah
b. Zakat Mal d. Zakat Tahunan

B. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat dan benar!


1. Terangkan pengertian zakat fitrah !
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
2. Kapan waktu pelaksanaan zakat fitrah yang lebih utama?
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
3. Sebutkan orang-orang yang berhak mengeluarkan zakat!

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
4. Siapakah “Muzakki” itu?
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
5. Tulislah dalil naqli dasar hukum mengeluarkan zakat!
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
6. Sebutkan syarat wajib orang yang mengeluarkan zakat!
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
7. Sebutkan macam-macam harta yang wajib dizakati !
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
8. Terangkan pengertian “Mu’allaf” dan “Gharimin” !
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
9. Sebutkan 3 fungsi zakat menurut kepentingan social !
Jawab: ……………………………………………………………………………………………
10. Bagaimana cara perhitungan zakat profesi dan tanaman hias !
Jawab:

……………………………………………………………………………………………
Nilai Paraf
Guru

Materi Pelajaran : Pendidikan Agama Islam


Standar Kompetensi : Memahami sejarah Nabi Muhammad SAW
Kelas / Semester : VIII / Ganjil

Kompetensi Dasar
- Menceritakan sejarah Nabi Muhammad Saw. Dalam membangun masyarakat melalui kegiatan ekonomi dan
perdagangan di Makkah
- Meneladani perjuangan Nabi Muhammad Saw. dan para sahabat di Madinah

Indikator
- Menceritakan sejarah Nabi Muhammad SAW dalam membangun masyarakat melalui kegiatan ekonomi .
- Menceritakan sejarah Nabi Muhammad SAW dalam membangun masyarakat melalui kegiatan perdagangan
- Menceritakan perjuangan Nabi dan para Sahabatnya di Madinah.
- Meniru kegigihan Nabi dan para sahabatnya di dalam perjuangan untuk menegakan kebenaran dan meraih cita-cita.
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
A. Nabi Muhammad Saw. Membangun Masyarakat Melalui Kegiatan Ekonomi dan Perdagangan
di Makkah
Nabi Muhammad sebelum menjadi Rasul dihiasi dengan sifat-sifat yang terpuji dan bersih dari
sifat-sifat yang tercela. Beliau dikenal sebagai orang yang berbudi luhur, berkepribadian yang kuat, dan
Al-Amin, dapat dipercaya.
Kepribadian beliau yang kuat dapat dilihat dari kebisaaan beliau yang tidak pernah terpengaruh
dengan kehidupan berfoya-foya, meminum minuman keras, memakan makanan untuk korban berhala,
dan sejak kecil beliau amat membenci berhala.
Beliau dikenal sebagai Al-Amin, karena setiap amanah yang dipercayakan kepada beliau dapat
dipercayakan kepada beliau dapat diselesaikan dengan baik. Ketika masih anak-anak beliau
menggembala kambing keluarganya dan kambing penduduk Makkah yang dipercayakan kepadanya.
Dari pekerjaannya itu beliau memperoleh upah. Amanah itu beliau kerjakan dengan sebaik-baiknya dan
dengan pekerjaan itu beliau terdidik untuk percaya kepada diri sendiri, I’timad alannafs, tabah, sabar,
dan ulet.
Setelah menginjak dewasa Nabi Muhammad berkongsi dagang dengan As Saib bin Abis Saib,
seorang pedagang kecil. Karena beliau dikenal sebagai orang yang jujur dan dapat dipercaya, maka
banyak penduduk Makkah mempercayakan barang dagangannya kepada beliau, Kemudian beliau
menjalankan barang dagangan Siti Khadijah ke Syam. Dan Khadijah melamar beliau untuk menjadi
suaminya. Pada saat pernikahan usia beliau baru 25 tahun sedangkan Siti Khadijah berusia 40 tahun,
namun perbedaan usia itu tidak menjadi kendala dalam membina kehidupan rumah tangganya.
Budi pekerti Nabi Muhammad Saw yang luhur itu tercermin pula dalam ucapannya yang tak
pernah dusta. Abu Sufyan, musuh beliau pernah ditanya oleh Heraclius, Kaisar Romawi : “ Sebelum ia
membawa dakwa Islam, pernahkah kamu dengar ia berkata dusta?” Abu Sfyan menjawab : “ Tidak
pernah sama sekali”. Heradius melanjutkan ucapannya: “ Kalau orang tidak bisa berdusta terhadap
manusia, niscaya ia tidak berani berdusta terhadap tuhannya”. Begitulah beliau selalu berkata benar
dan tidak pernah berdusta.
Ketika Nabi Muhammad menginjak usia 40 tahun, beliau lebih banyak bertahannus,
mempersiapkan diri untuk memperoleh pemusatan jiwa yang lebih sempurna di Gua Hira’ yang
terdapat di Jabal Nur, tertelak di sebelah utara Kota Makkah, sampai beliau diangkat sebagai Nabi dan
Rasulullah. Pada suatu malam, ketika Nabi Muhammad sedang bertafakur di Gua Hira', Malaikat Jibril
mendatangi beliau. Jibril membangkitkannya dan menyampaikan wahyu Allah di telinganya. Beliau
diminta membaca. Beliau menjawab, "Saya tidak tahu membaca". Jibril mengulangi tiga kali meminta
Nabi Muhammad untuk membaca tetapi jawapan baginda tetap sama. Akhirnya, Jibril membacakan
wahyu itu
           
          
 
Artinya : “Bacalah dengan nama Tuhanmu yang menjadikan. Yang menjadikan manusia dari
segumpal darah. Bacalah, dan Tuhanmu yang amat mulia. Yang mengajarkan dengan pena.
Mengajarkan manusia apa yang tidak diketahuinya.” (Q.S. Al Alaq, 96 : 1-5)

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Kemudian setelah kurang lebih dua tahun lamanya, beliau memperoleh ayat perintah, agar
melaksanakan misinya sebagai Nabi dan rasul. Allah Swt berfirman:
         
         
 
Artinya : “Hai orang-orang yang berselimut, bangunlah dan berilah peringatan! Dan nama Tuhanmu,
maka besarkanlah! Dan pakaianmu, maka sucikanlah! Dan perbuatan maksiat, maka
jauhilah! Dan janganlah kamu memberi karena kamu ingin memperoleh apa yang lebih
banyak! Dan terhadap perintah Tuhanmu, maka (penuhilah) dengan sabar.”
(Q.S. Al Mudatsir, 74 : 1-7)
Setelah itu beliau melaksanakan tugasnya, mengingatkan manusia untuk kembali pada jalan
yang benar. Adapun ajaran yang disampaikan adalah hal-hal yang paling pokok dalam islam, yaitu :
a. Mengajak manusia untuk bertauhid, yaitu hanya menyembah Allah Swt sebagai Tuhan.
b. Mengajak manusia untuk menyakini adanya hari kiamat
c. Mengajak manusia untuk selalu berakhlak terpuji
d. Mengajak manusia untuk mengerjakan wudlu dan shalat
e. Mengajarkan bahwa manusia di dunia adalah bersaudara .

B. Meneladani Perjuangan Nabi Muhammad Saw. dan Para Sahabat di Madinah


Peristiwa hijrah Nabi Muhammad SAW ini terjadi pada 12 Rabi`ul Awwal tahun pertama Hijrah,
yang bertepatan dengan 28 Juni 621 Masehi. Hijrah adalah sebuah peristiwa pindahnya Nabi
Muhammad Saw dari Mekkah ke Madinah atas perintah Allah, untuk memperluas wilayah penyebaran
Islam dan demi kemajuan Islam itu sendiri.
Rencana hijrah Rasulullah diawali karena adanya perjanjian antara Nabi Muhammad SAW dengan
orang-orang Yatsrib yaitu suku Aus dan Khazraj saat di Mekkah yang terdengar sampai ke kaum
Quraisy hingga Kaum Quraisy pun merencanakan untuk membunuh Nabi Muhammad SAW.
Pembunuhan itu direncanakan melibatkan semua suku. Setiap suku diwakili oleh seorang pemudanya
yang terkuat. Rencana pembunuhan itu terdengar oleh Nabi SAW, sehingga ia merencanakan hijrah
bersama sahabatnya, Abu Bakar.
Abu Bakar diminta mempersiapkan segala hal yang diperlukan dalam perjalanan, termasuk 2 ekor
unta. Sementara Ali bin Abi Thalib diminta untuk menggantikan Nabi SAW menempati tempat tidurnya
agar kaum Quraisy mengira bahwa Nabi SAW masih tidur. Segala halangan dan cobaan dilalui nabi
Muhammad dan dapat diatasinya hingga sampai madinah.
Setelah Nabi SAW tiba di Madinah dan diterima penduduk Madinah, Nabi SAW menjadi pemimpin
penduduk kota itu. Ia segera meletakkan dasar-dasar kehidupan yang kokoh bagi pembentukan suatu
masyarakat baru yang para ahli sejarah menyebutnya Negara Madinah.
Adapun hal-hal yang dilakukan oleh Rasulullah Saw.ketika di Madinah adalah :
a. Mendirikan masjid Quba’

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
Masjid ini tidak hanya berfungsi sebagai tempat melakukan shalat, tetapi juga dijadikan tempat
mengajarkan agama Islam, tempat memecahkan persoalan bersama dan tempat pembinaan umat
Islam sebagai suatu bangsa.
b. Mempersaudarakan sahabat Muhajirin dengan sahabat Anshar.
Sahabat Muhajirin adalah para sahabat nabi yang hijrah dari Makkah ke Madinah, sedangkan
Sahabat Anshar ialah penduduk Madinah yang menyambut kedatangan sahabat Muhajirin.
Sahabat Muhajirin yang jauh dari sanak keluarga, meninggalkan kampong halaman dan
kekayaannya dipererat oleh Nabi Saw. Dengan mempersudarakan terhadap sahabat Anshar
seperti saudara sekandung dalam hukum, seperti :
- Abu Bakar dipersaudarakan dengan Harits bin Zaid
- Umar bin Khattab dipersaudarakan dengan Uthbah bin Malik
- Hamzah bin Abdul Muthalib dipersaudarakan dengan Zaid bin Tsabit
- Ja’far din Abi Thalib dipersaudarakan dengan Mu’ad bin Jabal
c. Mengadakan perjanjian dengan kaum Yahudi Madinah.
Di Madinah terdapat golongan minoritas yang beragama Yahudi, terhadap mereka Nabi
mengadakan perjanjian yang disebut “Piagam Madinah”. Isi perjanjian itu, antara lain :
- Kaum Yahudi hidup berdampingan dengan kaum muslimin dan masing-masing bebas
memeluk dan melaksanakan agamanya.
- Kaum Yahudi dan kaum Muslimin wajib bahu membahu dalam menghadapi lawan yang
menyerang mereka, sedangkan logistic ditanggung oleh mereka masing-masing.
- Kaum Yahudi dan kaum Muslimin saling menolong dalam melaksanakan kewajiban.
- Kota Madinah wajib dihormati oleh mereka yang terkait dengan perjanjian ini. Kalau terjadi
perselisihan antara kaum Yahudi dan kaum Muslimin maka keputusan diserahkan kepada Nabi
Muhammad sebagai kepala tertinggi penduduk Madinah
d. Meletakkan dasar-dasar politik, ekonomi, dan social bagi masyarakat Islam.
Karena masyarakat islam telah terwujud, maka sudah tiba bagi nabi Muhammad saw untuk
menentukan dasar-dasar yang kuat bagi masyarakat Islam yang baru saja terwujud itu, baik di
lapangan politik, ejkonomi, sosial maupun yang lain-lain. Hal itu disebabkan karena dalam periode
perkembangan agama islam di Madinah inilah, telah turun wahyu Ilahi yang mengandung perintah
zakat, berpuasa dan hukum-hukum yang bertalian dengan pelanggararan atau pelarangan, jinayat
(pidana) dan lain-lain. Ayat-ayat yang turun pada periode madinah ini sebagian besar berkaitan
dengan kaitan hukum islam. Selain itu terdapat pula sumber-sumber hukum Islam lainya yang
berasal dari hadits nabi.
Dengan ditetapkannya dasar-dasar politik, ekonomi, sisial dan lain-lain, maka semakin teguhlanh
bentuk masyarat Islam, sehingga dari hari ke hari pengaruh agama Islam di kota Madinah semakin
bertambah besar.
Nabi Muhammad meletakan dasar-dasar politik, ekonomi, dan social bagi masyarakat Islam. Dalam
periode Madinah ini turun wahyu yang bertalian dengan pembinaan masyarakat Islam:
1. Dalam bidang politik diwajibkan syuraa,
2. Dalam bidang kekayaan ada hak sosial yang harus dikeluarkan, yakni Zakat dan
Infaq

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
3. Dalam bidang transaksi perniagaan harus tidak ada unsur paksaan dan tipuan,
dalam hidup bermasyarakat harus berta’awun, tolong menolong dalam kebaikan.
4. Dalam bidang hukum, penegakan hukum berdasar Al Qur’an dan Al Hadits.

A. Beri tanda silang (x) pada salah satu jawaban yang paling tepat!
1. Nabi Muhammad SAW membangun masyarakat Madinah dalam peningkatan kesejahteraan
adalah......
a. politik c. budaya
b. ekonomi d. sosial
2. Prinsip utama yang dikembangkan oleh Nabi Muhammad dalam perdagangan adalah ...
a. menipu c. Keuntungan sebanyak-banyaknya
b. monopoli d. Saling ridho
3. Sahabat Nabi yang terkenal karena pandai mengelola perdaganganya adalah...
a. Abdur Rahman bin Auf c. Usman bin Affan
b. Umar bin Khotob d. Muawiyah bin Abi Sufyan
4. Kerja sama dalam bidang ekonomi menurut konsepsi Islam disebut...
a. Syirkah c. Koperasi
b. Riba d. Saham
5. Perjanjian yang dilakukan Nabi dengan masyarakat Yahudi Madinah disebut...
a. Perjanjian Renville c. Piagam Madinah
b. Perjanjian Hudaibiyah d. Piagam Makkah
6. Berikut ini adalah contoh kerja sama di bidang ekonomi, kecuali…
a. Jinayah c. Muzara’ah
b. Musaqah d. Mukhabarah
7. Setiba dari Makkah ke Madinah, Nabi Muhammad melakukan upaya-upaya untuk mempersatukan
sahabat Anshar dan Muhajirin, upaya yang dilakukan adalah....
a. membangun benteng pertahanan c. membeli tanah untuk perumahan sahabat
b. membentuk pasukan perang yang kuat d. mempersaudarakan para sahabat
8. Sahabat Nabi yang berasal dari penduduk asli Madinah disebut...
a. Muhajirin c. Anshar
b. Quraisy d. Bani Qunaiqa’
9. Piagan Madinah merupakan cara untuk melindungi warga Madinah yang terdiri dari
berbagai suku dan agama, namun perjanjian ini dikhianati oleh orang-oarang Yahudi..
a. Bani Nadhir c. Bani Qunaiqa’
b. Kaum Anshar d. Kaum Muhajirin
10. Sahabat Nabi yang tergabung dalam Khulafaur Rosyidin, kecuali..
a. Abu Bakar Assidiq c. Umar bin khotob
b. Usman bin Affan d. Abu Sufyan

B. Jawablah pertanyaan berikut ini dengan tepat dan benar!


1. Nabi Muhammad SAW mendapat gelar Al Amin. Mengapa ?
Jawab : .............................................................................................................................................
Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013
3
2. Apa Tujuan Nabi Muhammad berkholwat di Gua Hiro’ ?
Jawab : .............................................................................................................................................
3. Selain perintah dari Allah, apa tujuan Nabi Muhammad SAW berhijrah ke madinah ?
Jawab : .............................................................................................................................................
4. Apa saja yang dilakukan oleh Nabi Muhammad setelah Hijrah ke Madinah ?
Jawab : .............................................................................................................................................
5. Tulislah perjanjian “ Piagam Madinah” !
Jawab : .............................................................................................................................................
6. Sebutkan upaya Nabi dalam membangun masyarakat madinah di bidang Politik !
Jawab : .............................................................................................................................................
7. Sebutkan upaya Nabi dalam membangun masyarakat madinah di bidang Ekonomi !
Jawab : .............................................................................................................................................
8. Sebutkan upaya Nabi dalam membangun masyarakat madinah di bidang Sosial !
Jawab : .............................................................................................................................................
9. Dalam membangun Masarakat Madinah yang Islami banyak tantangan yang harus dihadapi oleh
Nabi, sebutkan tantangan-tantangan itu !
Jawab : .............................................................................................................................................
10. Apa maksud dari Sahabat Anshar dan Muhajiri ?
Jawab : .............................................................................................................................................

Nilai Paraf
Guru

A. PILIH SATU SATU JAWABAN YANG BENAR !


1. Qalqalah menurut bahasa berarti …
a. gerak atau pantulan suara c. gerak atau getaran suara
b. gerak atau gerakan suara d. gerak atau bunyi suara
2. Huruf qalqalah yang matinya karena diwaqafkan disebut ...
a. Qalqalah sughra c. Qalqalah tafkhim
b. Qalqalah kubra d. Qalqalah tarqiq
3. Bila ada ra’ mati, sedang huruf sebelumnya berupa ya’ sukun, maka ra’ dibaca …
a. Tafkhim c. Tafkhim atau tarqiq
b. Tarqiq d. Waqaf
4. Bila ada ra’ mati, sedang huruf sebelumnya berharakat fathah atau dhommah, maka ra’ dibaca …
a. Tafkhim c. Tafkhim atau tarqiq
b. Tarqiq d. Waqaf
5. Bila ada ra’ mati sedang huruf sebelumnya berharakat kasrah, namun sesudah ra’ ada huruf isti’lah
yang berharakat kasrah, maka ra’ dibaca …
a. Tafkhim c. Tafkhim atau tarqiq
b. Tarqiq d. Waqaf
6. Mempercayai dan meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah menurunkan wahyu kepada para
Rasul-Nya berupa kitab-kitab pedoman umatnya adalah pengertian dari …
a. Istiqomah kepada kitab-kitab Allah c. Kufur kepada kitab-kitab Allah

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
b. Tawakal kepada kitab-kitab Allah d. Iman kepada kitab-kitab Allah
7. Seorang disebut beriman kepada kitab Allah SWT apabila …
a. mengamalkan kitab-kitab allah swt agar hidupnya menjadi kaya
b. meyakini kitab-kitab allah dan menjadikannya sebagai pedoman hidup
c. mencintai dengan berusaha untuk dapat memilikinya dalam kehidupan
d. meyakini bahwa kitab-kitab yang diturunkan kepada para Rasul benar-benar dari Allah SWT
8. Shuhuf yang diturunkan kepada nabi Idris as adalah …
a. 10 suhuf c. 30 suhuf
b. 20 suhuf d. 50 suhuf
9. Fungsi utama kitab Allah adalah ...
a. dijadikan petunjuk untuk mendapatkan ilmu c. dijadikan azimat kesaktian
b. dibaca agar mendapat pahala d. dijadikan pedoman hidup
10. Cara beriman kepada kitab Allah SWT adalah …
a. mengikuti semua ajarannya
b. mempercayai kitab yang berisi firman allah
c. umat islam hanya meyakini dan tidak mengamalkan
d. tidak membeda-bedakan kitab satu dengan yang lainnya
11. Menentang keinginan atau kesenangan adalah pengertian dari …
a. Zuhud c. Tawakal
b. Qanaah d. Tawadhu’
12. Orang yang zuhud dalam kehidupannya …
a. bila kaya selalu ingat bahwa hartanya adalah hasil jerih payahnya
b. bila kaya selalu menyimpan dan menumpuk hartanya
c. bila miskin selalu mengharap belas kasihan orang lain
d. bila kaya selalu bersyukur kepada Allah
13. Diantara fungsi tawakal adalah …
a. dapat mengurangi tekanan batin c. terhindar dari musibah yang berat
b. dapat memperbanyak amal ibadah d. diperolehnya pekerjaan yang mapan

14. Sikap egois bertentangan dengan hakekat manusia, yaitu manusia sebagai mahluk …
a. ciptaan Tuhan c. bilateral
b. hamba Tuhan d. sosial
15. Suatu sikap dan tindakan mementingkan diri sendiri dari pada kepentingan bersama adalah sikap..
a. Hasad c. Ananiah
b. Ghibah d. Ghadhab
16. Sikap yang mudah marah dalam menghadapi masalah disebut ….
a. Hasad c. Ananiah
b. Ghibah d. Ghadhab
17. Hatinya tidak tenang dan tidak pernah bahagia karena selalu memikirkan agar kebaikan orang lain
lenyap, adalah akibat dari sifat …
a. Hasad c. Ghadhab
b. Ghibah d. Ananiah
18. Menyebut atau menceritakan keburukan atau cacat orang lain disebut ....
a. Hasad c. Ghadhab
b. Ghibah d. Ananiah
19. (‫لَﻳَْﺪُﺧُﻞ اْلَنِّﺔ ََنﺎٌم )رواه ﻣﺘﻔﻖ ﻋﻠﻴه‬
Maksud dari hadits di atas adalah tidak akan masuk surga orang yang suka …
a. menggunjing c. iri dengki
b. adu domba d. egois
20. Sholat sunnat yang mengiringi sholat fardhu dinamakan …
a. Jama’ c. Rawatib
b. Qashar d. Nawafil
21. Shalat sunnah rawatib yang dilaksanakan sebelum shalat fardhu disebut …

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
a. Qabliyah c. Qashar
b. Ba’diyah d. Jama’
22. Shalat sunnah rawatib yang dikerjakan sesudah sholat fardhu disebut …
a. Qabliyah c. Qashar
b. Ba’diyah d. Jama’
23. Yang termasuk shalat sunnah rawatib muakkad adalah …
a. empat rakaat sebelum asyar c. dua rakaat sebelum magrib
b. dua rakaat sebelum asyar d. dua rakaat sebelum subuh
24. Yang termasuk shalat sunnah rawatib ghoiru muakkad adalah …
a. empat rakaat sebelum ashar c. dua rakaat sebelum subuh
b. dua rakaat sesudah subuh d. dua rakaat sebelum maghrib
25. Sujud yang dilaksanakan sebanyak dua kali untuk menggatikan kesalahan dalam shalat karena
lupa …
a. sujud tilawah c. sujud syukur
b. sujud sahwi d. sujud tafakur
26. Yang bukan menjadi sebab sujud sahwi adalah …
a. menambah sesuatu dalam shalat c. menghilangkan sesuatu dalam shalat
b. mengurangi rakaat dalam shalat d. ragu-ragu dalam bilangan rakaat shalat
27. Sujud tilawah dapat dikerjakan pada waktu …
a. sholat dan di luar shalat c. sesudah shalat fardhu
b. sebelum shalat fardhu d. mengerjakan sholat
28. Sujud syukur adalah sujud yang dilakukan karena …
a. mendengar atau membaca ayat sajdah
b. menjalani kewajiban sebagai seorang muslim
c. lupa tidak membaca qunut pada shalat subuh
d. telah mendapatkan nikmat atau terhindar dari musibah
29. Menurut bahasa, puasa berasal dari kata “shaumu” yang artinya …
a. menahan hawa nafsu c. menahan diri
b. menahan makan d. berserah diri
30. Yang termasuk syarat wajib puasa adalah …
a. beragama islam c. baligh
b. mumayiz d. niat
31. Sesuatu yang harus dilaksanakan pada waktu puasa, jika tidak puasanya tidak sah adalah maksud
dari …
a. syarat wajib puasa c. sunnah puasa
b. syarat sah puasa d. rukun puasa
32. Puasa Arafah adalah puasa yang dilaksanakan pada …
a. 9 Dzulhijjah c. 13, 14 dan 15 tiap bulan
b. 10 Muharram d. Puasa 6 hari di bulan syawal
33. Waktu yang paling utama untuk memberikan zakat fitrah adalah …
a. awal bulan ramadlan c. pertengahan bulan ramadlan
b. selama bulan ramadlan d. sesudah shubuh sebelum sholat Id
34. Mengeluarkan zakat fitrah setelah sholat Idul fitri nilainya adalah …
a. sama dengan zakat biasa c. setengah dari zakat di bulan ramadlan
b. sama dengan shodaqah biasa d. sepertiga dari zakat di bulan ramadlan
35. Batas minimal harta yang wajib dizakati, disebut …
a. syarat zakat c. nisab zakat
b. wajib zakat d. rukun zakat
36. Hasil pertanian yang menggunakan sistem pengairan dengan memakai biaya, maka zakat yang
dikeluarkan sebesar ...
a. 2,5 % c. 7,5 %
b. 5 % d. 10 %
37. Orang yang berhak menerima zakat disebut ...
a. Muallaf c. Mustahik

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3
b. Muzakki d. Amil zakat
38. Kaum muslimin Mekkah yang mengikuti nabi hijrah ke Madinah dinamakan ...
a. Anshor c. Makkiyah
b. Muhajirin d. Madaniyah
39. Hijrahnya nabi dari Mekkah ke Madinah bertepatan dengan ...
a. 28 Juni 621 M c. 10 Agustus 621 M
b. 28 Juli 621 M d. 28 Oktober 621 M
40. Wahyu yang pertama kali diterima oleh nabi Muhammad SAW adalah …
a. Surat Al-Falaq ayat 1-5 c. Surat Al-Alaq ayat 1-5
b. Surat Al-Falaq ayat 1-7 d. Surat Al-Alaq ayat 1-7

B. JAWABLAH PERTANYAAN DI BAWAH INI !


41. Sebutkan 4 (empat) isi pokok kandungan Al-qur’an !
Jawab : ...........................................................................................................................................
...........................................................................................................................................
42. Sebutkan 3 (tiga) keutamaan sholat sunnah rawatib di rumah !
Jawab : ...........................................................................................................................................
...........................................................................................................................................
43. Sebutkan sebab-sebab diperintahkannya sujud sahwi !
Jawab : ...........................................................................................................................................
...........................................................................................................................................
44. Sebutkan macam-macam puasa, jelaskan dan berilah contohnya !
Jawab : ...........................................................................................................................................
...........................................................................................................................................
45. Sebutkan syarat wajib zakat !
Jawab : ...........................................................................................................................................
...........................................................................................................................................

Pendidikan Agama Islam Kelas VIII Ganjil Tahun 2012-2013


3

You might also like