You are on page 1of 5

AKUNTANSI TRANSAKSI MURABAHAH

Murabahah adalah akad jual beli barang dengan harga jual beli barang dengan harga
jual sebesar biaya perolehan ditambah keuntungan yang disepakatii dan penjual
harus mengungkapkan biaya perolehan barang tersebutkepada pembeli.

Rukun transaksi murabahah

Rukun transaksi murabhah meliputi transaktor, yaitu adanya pembeli dan penjual,
objek akad murabahah yang didalamnya terkandung barang dan harga, serta ijab
dan kabul berupa pernyataan kehendak masing masing pihak, baik dalam bentuk
ucapan maupun perbuatan

1. Transaktor

Adanya pihak yang bertransaksi merupakan rukun transaksi murabhah .transaktor


dalam transaksi murabhah terdiri dari pembeli dan penjual.dalam fiqih muamalah,
transaktor disyaratkan memiliki kompetensi berupa aqil baliqh.dan kemampuan
memilih yang optimal., seperti tidak gila, tidak sedang dipaksa. Adapun untuk
transaksi dengan anak kecil. Dapat dilakukan dengan izin dan pantauan dari
walinya. Kebijakan meminta uang muka diterapkan secara ketat pada teransaksi
murabahah yang pembelian asetnya dilakukan oleh bank.paada umumnya, nilai
uang muka yang diterapkan adalah 30% dari harga perolehan.

2. Objek murabahah

Rukun objek akad ttansaksi murabahah meliputi barang dan harga barang yang
diperjual belikan. Pengakuan pendapatan murabahah secara non tunai dapat
menggunakan metode anuitas efektif atau metode proporsional.

Pelunasan piutang umumnya dilakukan dengan mencicil setiap bulan dengan


jumlah yang sama. Pada pelunasan piutang dengan amngsuran, nasabah diwajibkan
membayar angsuransebelum waktu jatuh tempo angsuran dengan cara mengisi
rekening tabungannya.

3. Ijab dan kabul


Ijab dan kabul merupakan pernyataan kehendak para pihak yang
bertransaksi, baik secara lisan tertulis atau secara diam diam, antara lain sbb
1. Nama notaris
2. Identitas pihak pertama
3. Identitas pihak kedua
4. Bentuk akad

Pengaawasan syariah transaksi murabahah

 Memaastikan barang yang diperjualbelikan tidak diharamkan oleh


syariah islam
 Memastikan bank menjual baarang tersebut kepada nasabah dengan
harga jual senilai harga beli plus margin
 Meneliti apakah akad wakalah telah dibuat oleh bank secara terpisah
dari akad murabahah apabila bank hendak mewakilkan kepada nasabah
untuk membeli barang tersebut pihak ke tiga
 Meneliti pembiayaan berdasarkan prinsip murabahah dilakukan setelah
aadanya permohonan nasabah dan perjanjian pembelian suatu barang
kepadaa bank .
Antonio, muhamad syafii.2001. bank syariah, dari teori keperaktik.
Jakarta : tazkia cendekia
Ikatan akuntansi indonesia .2003. pedoman akuntansi perbankan syariah
indonesia . jakarta : IAI
BANK indonesia.2013.pedoman akuntansi perbankan syariah indonesia
.jakarta :bank indonesia
Harahap,sofyans., s,wiroso ,yusuf,m 2004.akuntansi perbangkan
syariah jakarta : LPEE USAKTI
WIYONO, SLAMET. 2005. CARA MUDAH MEMAHAMI
AKUNTANSI PERBANGKAN SYARIAH BERDASARKAN PSAK
DAN PAPSI, JAKARTA : GRASINDO.
1. Apa yang dimaksud murabahah?

Jawab : Murabahah adalah akad jual beli barang dengan harga jual beli barang
dengan harga jual sebesar biaya perolehan ditambah keuntungan yang disepakatii
dan penjual harus mengungkapkan biaya perolehan barang tersebutkepada
pembeli.

2. Apa yaang dimaksud ijab dan kabul ?

Jawab : Ijab dan kabul merupakan pernyataan kehendak para pihak yang
bertransaksi, baik secara lisan tertulis atau secara diam diam, antara lain

3. Siapa saja kategori ijab dan kabul?

Jawab : Nama notaris, Identitas pihak pertama,Identitas pihak kedua,


Bentuk akad

4. Apa saja pengawasan syariah transaksi murabahah ?


 Jawab : Memaastikan barang yang diperjualbelikan tidak diharamkan
oleh syariah islam
 Memastikan bank menjual baarang tersebut kepada nasabah dengan
harga jual senilai harga beli plus margin
 Meneliti apakah akad wakalah telah dibuat oleh bank secara terpisah
dari akad murabahah apabila bank hendak mewakilkan kepada nasabah
untuk membeli barang tersebut pihak ke tiga
 Meneliti pembiayaan berdasarkan prinsip murabahah dilakukan setelah
aadanya permohonan nasabah dan perjanjian pembelian suatu barang
kepadaa bank .
5. Sebutkan rukun transaksi murabahah ?

Jawab : Rukun transaksi murabhah meliputi transaktor, yaitu adanya pembeli dan
penjual, objek akad murabahah yang didalamnya terkandung barang dan harga,
serta ijab dan kabul berupa pernyataan kehendak masing masing pihak, baik dalam
bentuk ucapan maupun perbuatan

You might also like