You are on page 1of 6

PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SOOKO
Jl. Raya Sooko – Pulung No. 1 Telp.(0352) 571018 Sooko
PONOROGO
Kode Pos 63482

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SOOKO


NOMOR:188.4/100/405.09.26/2016

TENTANG
SINGKATAN DAN SIMBUL
PUSKESMAS SOOKO

KEPALA PUSKESMAS SOOKO


Menimbang : a. bahwa, dalam rangka peningkatan mutu dan kinerja,
Puskesmas Sooko dituntut untuk memberikan pelayanan
kesehatan yang bermutu baik Upaya Kesehatan Masyarakat
(UKM) maupun Upaya Kesehatan Perorangan (UKP);
b. bahwa, untuk menjamin terselenggaranya mutu pelayanan
kesehatan di wilayah Puskesmas Sooko khususnya rekam
medis, maka dipandang perlu menetapkan standarisasi kode
klasifikasi diagnosis dan terminologi lain melalui Keputusan
Kepala Puskesmas Sooko

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2004


tentang Praktik Kedokteran;
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 269
Tahun 2009 tentang Rekam Medis;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 36 Tahun
2012 tentang Rahasia Kedokteran;
MEMUTUSKAN :

Menetapkan :
KESATU : SINGKATAN DAN SIMBUL PUSKESMAS SOOKO
KEDUA : Puskesmas harus menetapkan dan melaksanakan suatu kebijakan
yang menjadi dadar dalam singkatan dan simbul di puskesmas
KETIGA : Surat,Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila dikemudian hari ada kekeliruan akan diadakan
perubahan sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di : Ponorogo
Pada tanggal :

KEPALA PUSKESMAS SOOKO

dr Ali Imran
Pembina
NIP.19760630 200501 1 005
LAMPIRAN 1 : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
TANGGAL :
NOMOR : 188.4/094/405.09.26/2016
TENTANG : SINGKATAN DAN SIMBUL

SINGKATAN DAN SIMBUL YANG DI TETAPKAN DI PUSKESMAS SOOKO

NO SIMBOL/SINGKATAN ARTI SIMBOL / SINGKATAN


1 # FRAKTUR

2 + MENINGGAL
3 0 LAKI - LAKI
4 0+ PEREMPUAN
5 D DEXTRA
6 (S) SINISTRA
7 ABD ALAT BANTU DENGAR
8 AC AIR CONDUKTION
9 AD AURIS DEKSTRA
ACQUIRED IMMUNE DEFICIENCY
10 AIDS SYNDROME
11 AMI ACUTE MYOCARD INFARK
12 ARV ANTI RETRO VIRAL
13 AS AURIS SINISTRA
14 ASKES ASURANSI KESEHATAN
15 ATS ANTI TETANUS SERUM
16 BAB BUANG AIR BESARR
17 BAK BUANG AIR KECIL
18 BB BERAT BADAN
19 BOR BED OCUPANCY RATE
20 BLPL BOLEH PULANG
21 BTA BASIL TAHAN ASAM
22 CA CARSINOMA/ CANCER
23 DF DENGUE FEAVER
24 TF THYPOID FEAVER
25 D10 % DEXTROSE 10 %
26 D5% DEXTROSE 5%
27 DBD DEMAM BERDARAH DENGUE
28 DC DOWER CATETER
29 DHF DENGUE HAEMORRHAGIC FEAVER
30 DKA DERMATITIS KONTAK ALERGI
31 DL DARAH LENGKAP
32 DM DIABETES MELLITUS
33 DMP DEXTROMETOPHAN
34 DO DROP OUT
35 DOTS DIRECTLY OBSERVED TREATMENT
36 DSS DENGUE SYOCK SYNDROME
37 Dst DAN SETERUSNYA
38 DX DIAGNOSA
39 DZP DIAZEPAM
40 EKG ELECTRO KARDIOGRAFI
EXTRA CORPORAL SHOCK WAVE
41 ESWL LITHOTRIPSY
42 F.20 SKIZOFRENIA
43 FL FESES LENGKAP
44 FAM FIBRO ADENOMA MAMAE
45 Fr FRAKTUR
46 GA GENERAL ANESTHESIA
47 GC GASTRIC COOLING
48 GCS GLASGOW COMA SCALE
49 GDP GULA DARAH PUASA
50 GEA GASTRO ENTERITIS AKUT
51 GGA GAGAL GINJAL AKUT
52 GGK GAGAL GINJAL KRONIK
53 G202 3% HYDROGEN PEROKSIDA 3%
54 H5N1 FLU BURUNG
HIGHLY AVTIVE ANTI RETROVIRAL
55 HAART TREATMENT
56 Hb HAEMOGLOBIN
57 HBO HYPERBARIC OXYGEN
58 HBV HEPATITIS B VIRUS
59 HCT HAEMATOKRIT
60 HCV HEPATITIS C VIRUS
61 HD HEMODIALISA
62 HF HEART FAILURE
63 HHD HYPERTENTION HEART DISEASE
64 HHF HYPERTENTION HEART FAILURE
65 HIL HERNIA INGUINALIS LATERALIS
66 HIM HERNIA INGUINALIS MEDIALIS
67 HIPER K HYPERKALEMIA
68 Hiper NA HYPERNATREMIA
69 HIPO K HYPOKALEMIA
70 HIPO NA HYPONATREMIA
71 HIV HUMAN IMMUNODEFICIENCY VIRUS
72 HR HEART FAILURE
73 HT HYPERTENSI
74 i.m INTRA MUSKULAR
75 i.v INTRA VENA
76 HNP HERNIA NUKLEUS PULPOSUS
77 HR HEART FAILURE
78 ICB INTRA CRANIAL BLEEDING
79 ACCU INTENSIVE CARDIAC CARE UNIT
80 ACS INTER COSTAL SPACE
81 ICU INTENSIVE CARE UNIT
82 IO INTRA ORAL
83 ISDN SL ISOSORBIDE DINITRATE SUBLINGUAL
84 IWL INSENSIBLE WATER LOSS
85 K KALIUM
86 KE KEHAMILAN EKTOPIK
87 KORPAL KORPUS ALIENUM
88 LA LOKAL ANASTESI
89 LED LAJU ENDAP DARAH
90 LP LUMBAL PUNCTIE
91 MBO MATI BATANG OTAK
92 MH MORBUS HANSEN
93 MRS MASUK RUMAH SAKIT
94 Na NATRIUM
NARKOTIKA PSIKOTROPIKA DAN ZAT
95 NAPZA ADITIF LAINNYA
96 NARKOBA NARKOTIKA DAN OBAT- OBAT BERBAHAYA
97 NC NASAL KANUL
98 NGT NASOGASTRIK TUBE
99 NHL NON HODGKIN LYMPOMA
100 Obs OBSERVASI
101 OAT OBAT ANTI TUBERKULOSIS
102 O2 OKSIGEN
103 ODC ONE DAY CARE
104 ODHA ORANG DENGAN Hiv
105 OF OPEN FRAKUTR
106 OMA OTITIS MEDIA AKUT
107 OMI OLD MYOCARD INFARK
108 OMSK OTITIS MEDIA SUPURATIF KRONIK
109 OMZ OMEPRAZOL
110 PA PATOLOGI ANATOMI
111 PAC PREMATURE ATRIAL CONTRACTION
112 PCT PARACETAMOL
113 PDR PROLIFERATIF DIABETIC RETINOPATHY
114 PLT TROMBOSIT
115 PMO PENGAWAS MINUM OBAT
116 PP PULANG PAKSA
117 PTI PURPURA TROMBOSITOPENIK IMUN
118 PX PASIEN
119 RA RHEUMATOID ARTRITIS
120 RL RINGER LAKTAT
121 RM REKAM MEDIK
122 ROM RANGE OF MOTION
123 RR RESPIRASI RATE
124 RT RECTAL TOUCHER
125 RV RINGER VENTRICLE
126 SA SULFAS ATROPIN
127 Sc SUBCUTAN
128 SLE SYSTEMIC LUPUS ERYTHEMATOSUS
SUBYEKTIF, OBYEKTIF, ASSESSMENT,
129 SOAP PLANING
130 SPO STANDART OPERASIONAL PROSEDUR
131 TBC TUBERCULOSIS
132 THD TAKE HOME DOSE
133 TIK TEKANAN INTRA KRANIAL
134 TIA TRANSIENT ISCHEMIC ATTACK
135 TIO TEKANAN INTRA OKULI
136 TLSO THORACO LUMBO SACRAL ORTHOSIS
137 TOI TURN OVER INTERNAL
138 TTV TANDA- TANDA VITAL
139 UL URINE LENGKAP
140 USG ULTRA SONOGRAFI
141 VE VARISES ESOPHAGUS

KEPALA PUSKESMAS SOOKO

dr Ali Imran
Pembina
NIP.19760630 200501 1 005

You might also like