You are on page 1of 2

TRANSFER PASIEN DARI IGD KE VK

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman


Rumah Sakit
Umum Wiradadi RSWH/SPO/XXX/001/VII/2017 1 1/ 2
Husada

Tanggal terbit : Ditetapkan :


STANDAR Direktur RSU Wiradadi Husada
PROSEDUR
OPERASIONAL
dr. Dedi Adnan Fauzi, MM.
NIPRS. 01.10.634
Pengertian Transfer pasien adalah memindahkan pasien dari satu ruangan ke
ruang perawatan/ ruang tindakan lain di dalam Rumah Sakit (intra
Rumah Sakit) atau memindahkan pasien dari satu Rumah Sakit ke
Rumah Sakit lain (antar Rumah Sakit) akibat alasan medis
(keterbatasan alat ataupun tenaga medis pada rumah sakit tersebut) dan
non medis (berupa ruangan yang penuh)
Tujuan Untuk mewujudkan standar pelayanan medis yang optimal kepada
pasien
Kebijakan Peraturan Direktur Rumah Sakit Umum Wiradadi Husada Nomor:
055/Per/Dir/Rswh/03/2017 tentang Kebijakan Akses Ke Pelayanan &
Kontinuitas Pelayanan.
Prosedur 1. Petugas IGD memberi tahu ke VK bahwa akan ada pasien
masuk dan Dokter IGD sudah memberi persetujuan.
2. Petugas IGD memastikan kondisi pasien sudah stabil.
3. Menyiapkan perlengkapan peralatan pasien dan bed IGD
dilengkapi dengan status pasien.
4. Petugas IGD mengantarkan pasien ke VK menggunakan kursi
roda atau brankar IGD.
5. Bidan jaga VK menerima pasien, timbang terima beserta catatan
medik yang lengkap.
6. Observasi tanda vital : tekanan darah, nadi, pernafasan dan suhu.
7. Observasi keadaan lainnya seperti tingkat kesadaran, head to toe,
TRANSFER PASIEN DARI IGD KE VK

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman


Rumah Sakit
Umum Wiradadi RSWH/SPO/XXX/001/VII/2017 1 2/ 2
Husada

pembukaan, DJJ, dll.


8. Cek kepatenan seluruh peralatan yang telah terpasang
sebelumnya.
9. Bidan jaga VK melapor DPJP jika terjadi perubahan.
10. Memberitahu keluarga tentang keadaan pasien dan tata tertib di
VK.
11. Bidan jaga VK membuat catatan asuhan kebidanan pasien.
12. Memberi terapi dan tindakan sesuai advice DPJP.
Unit Terkait IGD, VK, RM

You might also like