You are on page 1of 2

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BENGKULU

FAKULTAS EKONOMI (FE)


Jalan Bali Po. Box. 118 Telp, (0736) 22765, fax, (0736) 26161 bengkulu 38119
Website : http//www/umb.ac.id
Email : humas@umb.ac.id humasumb@yahoo.com

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GENAP TA. 2016/2017

Mata Kuliah : Akuntansi Persekutuan, Merger dan Akuisisi


Program Studi : Akuntansi
Semester : Genap
Hari/Tanggal :
Waktu :
Dosen : Diah Khairiyah S.E.,M.Acc

Soal :
1. Jelaskan pengertian merger dan akuisisi!
2. Sebutkan dan jelaskan tujuan dari merger dan akuisisi!
3. Dalam merger dan akuisisi dikenal istilah goodwill, jelaskan apa yang dimaksud dengan
goodwill, dan dalam PSAK 22 disebutkan bahwa goodwill harus diakuisisi, sebutkan
dan jelaskan dua metode yang dapat digunakan untuk mengamortisasi goodwill!
4. PT A, PT B dan PT C membuat kesepakatan untuk bergabung, setelah bergabung telah
disepakati bahwa akan dibentuk persekutuan baru dengan nama PT ABC. Kekayaan
bersih yang dimiliki berdasarkan harga pasar dan keuntungan rata-rata selama 5 tahun
terakhir yang oleh masing-masing pihak dipercaya akan dapat dipertahankan untuk 5
tahun mendatang adalah sebagai berikut:
Keterangan PT A PT B PT C Jumlah
Kekayaan bersih yang 33.500.000 41.000.000 56.500.000 133.000.000
diserahkan
Keuntungan yang 10.750.000 12.500.000 15.220.000 38.470.000
dikontribusikan
Keuntungan yang dipersyaratkan adalah sebagai berikut:
a) Tingkat laba normal dari jumlah investasi adalah 10%
b) Kelebihan laba diatas laba normal, dikapitalisasikan dengan tingkat kapitalisasi 25%
untuk menentukan besarnya goodwill
Diminta:
a. Hitunglah persentase relatif dan kontribusi kekayaan bersih, keuntungan yang
dikontribusikan dan klaim terhadap kekayaan bersih dan hak atas pembagian laba
dalam perusahaan yang baru.
b. Buatlah perhitungan alokasi modal saham dan jurnal yang diperlukan untuk masing-
masing perusahaan yang bergabung, jika:
a) Masing-masing saham dikeluarkan dalam hubungannya dengan kontribusi
kekayaan bersih termasuk goodwill dengan nominal @Rp15.000
b) Kontribusi diakui sebesar kekayaan rill tanpa goodwill dengan nominal Rp
15.000
c) Jumlah modal saham yang diterbitkan sebanyak 2.500nlembar @Rp 8.500.
5. Jelaskan proses akuisisi menurut P.S Sudarsaman!
6. Jelaskan perbedaan metode pembelian (by purchase) dan metode penyatuan kepentingan
(by pooling of interest)!

__ Selamat Mengerjakan__

You might also like