You are on page 1of 4

FORMAT KISI-KISI PENULISAN SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER 1

PENILAIAN PENGETAHUAN
Jenis Sekolah : Sekolah Dasar Alokasi Waktu : 90 Menit
Tema : 1 (Benda-benda di Lingkungan Sekitar) Jumlah Soal : 30
Kurikulum : Kurikulum 2013 Penulis : IWAN GUNAWAN, S.Pd.
SDN Cijoho

Bentuk Soal
No Nomo
Kompetensi Dasar Indikator Tema Indikator Soal Skor
. Uraia r Soal
PG Isian
n
A. BAHASA INDONESIA
1 3.1 Menggali informasi dari teks 3.1.1 Menjelaskan isi informasi dari 1 Disajikan paragraf, siswa dapat menjelaskan V 1 1
laporan buku tentang bacaan tentang alam dan informasi penting dari paragraf dimaksud
makanan dan rantai pengaruh kegiatan manusia
makanan, kesehatan
manusia, keseimbangan 3.1.4 Menggali informasi dari bacaan Disajikan bacaan siswa dapat menemukan V 2 1
ekosistem, serta alam dan tentang keseimbangan alam informasi tentang keseimbangan alam karena
pengaruh kegiatan manusia karena pengaruh kegiatan pengaruh kegiatan manusia
dengan bantuan guru dan manusia
teman dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis 3.1.8 Mengenal perubahan wujud Disajikan gambar dan ilustrasi bacaan siswa V 3 1
dengan memilih dan benda yang terjadi karena dapat mengidentifikasi perubahan wujud benda
memilah kosakata baku kagiatan manusia melalui karena kegiatan manusia
bacaan

2 3.4 Menggali informasi dari teks 3.4.1 Mengidentifikasi ciri-ciri pantun 1 Disajikan contoh pantun, Siswa dapat V 16 1
pantun dan syair tentang dan syair mengidentifikasi salah satu ciri pantun
bencana alam serta
kehidupan berbangsa dan
bernegara dengan bantuan 3.4.4 Mendeskripsikan kehidupan Disajikan syair, siswa dapat mengidentifikasi V 17 1
gur dan teman dalam bahasa bernegara yang terdapat pada makna syair tentang kehidupan berbangsa dan
Indonesia lisan dan tulis syair bernegara
dengan memilih dan
memilah kosakata baku
Bentuk Soal
No Nomo
Kompetensi Dasar Indikator Tema Indikator Soal Skor
. Uraia r Soal
PG Isian
n
B. PPkn
3 3.3 Memahami keanekaragaman 3.3.1 Mengidentifikasi manfaat dan 1 Siswa dapat mengidentifikasi manfaat kerjasama V 4 1
social, budaya, dan ekonomi arti pentingnya kerja sama di di sekolah
dalam bingkai Bhineka rumah, sekolah, dan masyarakat
Tunggal Ika di lingkungan dalam kerangka kerukunan
rumah, sekolah, dan
masyarakat
3.6 Memahami perlunya saling 3.6.1 Mengidentifikasi keperluan hidup Siswa dapat mengidentifikasi kebutuhan hidup V 5 1
memenuhi keperluan hidup anggota keluarga di rumah anggota keluarga di rumah

3.6.2 Mengidentifikasi kebutuhan Siswa dapat mengidentifikasi kebutuhan hidup V 18 1


hidup bertetangga bertetangga

3.6.4 Mengenal cara-cara memenuhi Siswa dapat menyebutkan cara memenuhi V 19 1


keperluan hidup keluarga keperluan hidup keluarga

3.6.6 Mengenal budaya dan produk Disajikan tabel tentang produk unggulan di V 26 5
unggulan di daerah tempat daerah, siswa dapat melengkapi tabel dimaksud
tinggal

C. MATEMATIKA
3.2 Memahami berbagai bentuk 3.2.1 Menyelesaikan soal latihan 1 Siswa dapat mengubah pecahan biasa ke bentuk V 6 1
pecahan (pecahan biasa, pecahan biasa, campuran, pecahan desimal
campuran, desimal, dan desimal
persen) dan dapat
mengubah bilangan pecahan 3.2.3 Mengenal operasi perkalian Siswa dapat melakukan operasi perkalian V 7 1
menjadi bilangan desimal, berbagai bentuk pecahan pecahan decimal
serta melakukan perkalian
dan pembagian 3.2.5 Mengenal operasi pembagian Siswa dapat melakukan operasi pembagian V 8 1
berbagai bentuk pecahan pecahan biasa

3.2.6 Mengenal operasi pengurangan Siswa dapat melakukan operasi penjumlahan V 20 1


dan penjumlahan dua pecahan pecahan biasa

3.2.7 Mengenal sebuah pecahan Disajikan soal cerita berkaitan dengan pecahan, V 27 5
sebagai hasil perkalian atau siswa dapat menyelesaikan soal cerita dimaksud
pembagian dua buah pecahan
Bentuk Soal
No Nomo
Kompetensi Dasar Indikator Tema Indikator Soal Skor
. Uraia r Soal
PG Isian
n
D. SBdB
3.4 Memahami prosedur dan 3.4.1 Mengenal jenis-jenis karya 1 Disajikan gambar, siswa dapat mengidentifikasi V 9 1
langkah kerja dalam kerajinan dari berbagai daerah di bahan dasar pembuatan karya kerajinan daerah
berkarya kreatif berdasarkan nusantara dimaksud
ciri khas daerah
3.4.2 Mengenal keunikan karya Disajikan ilustrasi, siswa dapat mengidentifikasi V 10 1
kerajinan dari tiap daerah di daerah asal karya kerajinan dimaksud
nusantara

3.4.4 Mengenal berbagai karakter Siswa dapat menyebutkan salah satu karakter V 21 1
topeng topeng

3.4.6 Memahami langkah-langkah Siswa dapat menjelaskan salah satu langkah V 22 1


membuat topeng pembuatan topeng

3.1 Mengenal prinsip seni dalam 3.1.1 Menyebutkan prinsip-prinsip seni 1 Siswa dapat menyebutkan dua prinsip seni V 28 5
berkarya seni rupa dalam berkarya seni rupa dalam berkarya seni rupa

E. IPA
3.3 Mengidentifikasi perubahan 3.3.2 Mengenal berbagai perubahan 1 Disajikan gambar dan ilustrasi, siswa dapat V 11 1
yang terjadi di alam, wujud benda mengidentifikasi perubahan wujud benda
hubungannya dengan dimaksud
penggunaan sumber daya
alam dan pengaruh kegiatan 3.3.3 Mengidentifikasi perubahan Siswa dapat mengidentifikasi perubahan wujud V 12 1
manusia terhadap wujud benda yang dapat kembali benda yang dapat kembali ke wujud semula
keseimbangan lingkungan ke wujud semula
sekitar
3.3.6 Mengenal perubahan wujud Siswa dapat menyebutkan perubahan wujud V 13 1
benda yang terjadi karena benda yang terjadi karena kegiatan mausia
kegiatan manusia

3.3.7 Mengenal permasalahan akibat Siswa dapat menyebutkan permasalahan V 23 1


terganggunya keseimbangan terganggunya keseimbangan alam akibat ulah
alam akibat ulah manusia manusia

3.3.8 Mengenal penggunaan sumber Siswa dapat menjelaskan dua penggunaan V 29 5


daya alam dalam kehidupan sumber daya alam dalam kehidupan sehari-hari
sehari-hari
Bentuk Soal
No Nomo
Kompetensi Dasar Indikator Tema Indikator Soal Skor
. Uraia r Soal
PG Isian
n
F. IPS
3.1 Memahami aktivitas dan 3.1.1 Mengenal aktivitas kehidupan 1 Siswa dapat menjelaskan dampak sosial dari V 14 1
perubahan kehidupan manusia dan perubahannya perubahan alam
manusia dalam ruang, dalam ruang di bidang sosial,
konektivitas antarruang, dan ekonomi, pendidikan, dan
waktu serta keberlanjutannya budaya dalam lingkup nasional
dalam kehidupan social,
ekonomi, pendidikan, dan 3.1.2 Mengenal aktivitas kehidupan Siswa dapat menjelaskan aktivitas kehidupan V 15 1
budaya dalam lingkup manusia dan perubahannya manusia dalam bidang ekonomi
nasional dalam konektivitas ruang dan
waktu di bidang sosial, ekonomi,
pendidikan dan budaya dalam
lingkup nasional

3.1.3 Mengenal aktivitas kehidupan


manusia sebagai dampak Siswa dapat menjelaskan aktivitas kehidupan V 24 1
adanya perubahan kehidupan manusia dalam bidang sosial
yang berkelanjutan di bidang
sosial, ekonomi, pendidikan, dan Siswa dapat menjelaskan aktivitas manusia V 25 1
budaya dalam lingkup nasional dalam bidang budaya

3.1.4 Mengenal gejala alam mutakhir Siswa dapat menjelaskan dua gejala alam V 30 5
dari media mutakhir yang terjadi di Indonesia

JUMLAH 15 10 5 30 50

You might also like