You are on page 1of 4

LivingHome

Human Centered Design adalah design dan framework manajemen


yang mengembangkan solusi terhadap masalah dengan
mengikutsertakan perspektif manusia di semua langkah dalam
penyelesaian masalah.Kontribusi manusia sangat penting dalam
mengamati masalah,Brainstorming,Conceptualizing,Developing,dan
mengimplementasikan masalah.
Human Centered Design dibangun melalui riset dengan cara
bergerak melewati kontribusi partisipan dan memproduksi solusi ke
masalah dibanding mendokumentasikan mereka.Initial stage
biasanya bergerak di sekitar immersion,observing,dan contextual
framing dimana inovator memikirkan masalah dan
komunitas.Consequent stages mungkin baru fokus ke
brainstorming,modelling dan prototyping , dan
mengimplementasikan di komunitas.Selanjutnya Human Centered
Design lebih berfokus ke integrasi teknologi atau alat-alat yang
berguna yang digunakan,misalnya dalam masalah kesehatan
Sistem yang didesain menggunakan metode human centered
mengimprove kualitas,contohnya :
-meningkatkan produktifitas dari pengguna dan efisiensi operasional
dari organisasi
-lebih mudah dimengerti dan dipakai,juga mengurangi ongkos latihan
-meningkatkan penggunaan untuk orang dengan kapabilitas lebih
luas dan juga meningkatkan aksesibilitas
-meningkatkan pengalaman pengguna
-menurangi ketidaknyamanan dan stress
-menciptakan kelebihan kompetitif,contohnya dengan meningkatkan
imej brand itu
PERMASALAHAN DALAM MASYARAKAT
Seperti yang kita tahu kebanyakan orang pasti memiliki kemalasan
tersendiri dalam mengurus pekerjaan-pekerjaan rumah seperti
contohnya;mematikan ac,mematikan air,memberi makan hewan
peliharaan,menyiram tanaman atau bahkan untuk keamanan
rumah,padahal hal-hal ini sangat penting dalam menjaga kehematan
dan juga mengurangi risiko keamanan.Terima kasih kepada Arduino
board kita dapat melakukan banyak hal seperti mengaktifkan
motor,menyalakan LED atau bahkan mempublikasi sesuatu online.
APA ITU ARDUINO?
Arduino Board adalah platform elektronik yang mudah digunakan
untuk menangkap input (tombol,sidik jari,atau sensor)dan
merubahnya menjadi output (mengaktifkan motor,menyalakan LED
atau mempublikasikan sesuatu online),kita dapat memberitahu
arduino harus apa dengan mengirim instruksi ke mikrokontroller milik
arduino,untuk melakukan itu kita harus menggunakan bahasa
programming arduino,Arduino itu sendiri harganya relatif murah dan
juga mudah didapatkan di toko-toko online seperti tokopedia dan
lain-lain. Dengan ini kita dapat menyuruh arduino untuk menggerakan
motor untuk memberi makan hewan,menyiram tumbuhan atau
mematikan listrik pada saat kita pergi yang sangat berguna karena
bisa digunakan via aplikasi,jadi pada saat kita pergi jauh dari rumah
kita dapat mengendalikan pekerjaan rumah kita melalui aplikasi.Selain
itu kita juga bisa meningkatkan keamanan rumah kita dengan
menyambungkan kamera ke arduino jadi kita bisa mengidentifikasi
siapa yang ada didepan rumah kita dan juga bisa membukakan kunci
rumah kita hanya menggunakan sentuhan jempol di dalam
aplikasi.Sebenarnya hal seperti ini sudah tidak asing lagi di negara
maju seperti Amerika yang biasa kita dengar sebagai IoT (Internet of
Things).Namun ide saya adalah membuat perusahaan yang
pekerjaannya adalah memasang dan mengaktifkan arduino di rumah-
rumah para konsumen,serta memasangkan software ke device-device
mereka yang tentunya butuh sentuhan para ahli untuk memasangnya
LivingHome akan datang saat konsumen menghubungi kami dan
memberitahu apa saja yang harus kami pasang,tentu saja banyak
sekali pilihan dari menu yang kami tawarkan,misalnya saja keranjang
laundry yang dapat langsung mengirim pesan ke laundry langganan
pada saat beratnya sudah mencapai beberapa kilo,arduino tentu
dapat melakukan hal seperti itu dengan instruksi koding tertentu.
Jadi sebenarnya pada dasarnya,LivingHome menggunakan Arduino
Board (yang harganya tidak terlalu mahal dan juga mudah didapatkan
di toko-toko online seperti misalnya tokopedia atau olx) sebagai
bahan utama produk kami,kami akan menyuruh programmer kami
memberikan koding untuk menyuruh arduino melakukan hal-hal
tertentu dan setelah itu teknisi kami akan melakukan pekerjaan
kasarnya,misalnya mengelas dan memasang chip arduino di
elektronik-elektronik di dalam rumah konsumen,LivingHome sangat
menarik dan pastinya meringankan beban pekerjaan rumah bagi
masyarakat,selain itu LivingHome sangat berpengaruh pada
kehematan energi dan juga ramah lingkungan,karena kita dapat
membuat arduino mematikan listrik di seluruh rumah ketika pemilik
rumah atau pengguna automathings pergi meninggalkan rumah
hanya dengan sentuhan jempol di dalam aplikasi,yang juga pastinya
menghemat waktu dan sangat simple.
Hal-Hal ini baru sebagian contoh kecil dari apa yang Arduino dapat
lakukan,dan saya yakin dengan pengembangan teknologi yang lebih
baik kedepannya LivingHome dapat melahirkan inovasi-inovasi baru.
Menurut saya LivingHome akan sangat membantu dalam mengatasi
masalah yang terdapat di dalam rumah dan juga pastinya membantu
dalam menghemat energi

You might also like