You are on page 1of 7

TUGAS KELOMPOK

ETIKA PROFESI DAN TATA KELOLA KORPORAT


“ANALISIS ASEAN SCORECARD PRINSIP IV PADA PT ANTAM”

OLEH:

KELOMPOK 5

NI PUTU EKA SARASTINI 1707612010

LUH PUTRI SWANDEWI 1707612011

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS UDAYANA
2018
THE ASEAN CORPORATE GOVERNANCE SCORECARD
Tahun 2017

BAGIAN C
PERAN PEMANGKU KEPENTINGAN

Yes/No
No. Pertanyaan or Implementasi Link of Evidence/Document
N/A
Apakah Perusahaan mengungkapkan
kebijakan terkait:
C.1.1 Menyatakan keberadaan dan lingkup Yes 1. Tercantum dalam Standar Etika Perusahaan Edisi 2017: 1. Standar Etika Perusahaan
upaya perusahaan untuk mengatasi a. poin 2.2.9 Keselamatan Pertambangan dan 2017
kesehatan dan keamanan konsumen? Lingkungan
a. poin 2.1.2 Hubungan dengan Pelanggan 2. Laporan Tahunan 2017
2. Dalam Annual Report 2017 halaman 546 terkait halaman 546
tanggung jawab terhadap konsumen

C.1.2 Menjelaskan praktek seleksi Yes Perusahaan memiliki kebijakan pengadaan barang dan jasa 1. Laporan Tahunan 2017
pemasok/kontraktor? yang mengacu pada SK Direksi PT ANTAM (Persero) Tbk No. halaman 485-487
333.K/92/DAT/2017 tanggal 20 Juni 2017 tentang Pedoman
Pengelolaan Rantai Pemasok tersebut mengatur Pengelolaan 2. Website ANTAM:
Pengadaan Barang dan Jasa, Pengelolaan Kontrak Pengadaan http://www.antam.com/index
Barang dan Jasa, Pengelolaan Penyedia Barang dan Jasa, dan .php?
Pengelola Material. Di dalam pedoman tersebut Pedoman option=com_content&task=vie
Pengelolaan Penyedia Barang dan Jasa terdapat kebijakan w&id=382&Itemid=178&lang
terkait seleksi pemasok. =id

Kriteria dan proses seleksi pemasok secara rinci tercantum


dalam website ANTAM bagian e-procurement.
C.1.3 Menjelaskan upaya perusahaan untuk Yes ANTAM memiliki kebijakan untuk memastikan bahwa 1. Laporan Tahunan 2017
memastikan bahwa value chain proses operasi Perusahaan dilakukan dengan standar ramah 2. Laporan PKBL
(proses operasi perusahaan dalam lingkungan , diantaranya: 3. Sustainability Report
menghasilkan output yang bernilai) 1. Keputusan Direksi No.252.K/0045/DAT/2011 4. Corporate Governance
tanggal 26 Oktober 2011 tentang Rencana Induk
Corporate Social Responsibility PT ANTAM (Persero)
Tbk
2. Keputusan Direksi no. 01.K/0084/DAT/2013
tanggal 3 Januari 2013 tentang Pedoman
Pengelolaan Lingkungan
3. Keputusan Direksi no. 344.K/026/DAT/2010
tanggal 30 Desember 2010 tentang Pedoman
Penutupan Tambang PT ANTAM (Persero) Tbk
ANTAM juga memiliki sertikasi ISO 140001:2004
Environmental Management System, di seluruh unit/unit
adalah ramah lingkungan atau bisnis terkait
konsisten dengan mendorong Policy
pembangunan berkelanjutan? 5. Standar Etika Perusahaan
C.1.4 Menguraikan upaya sistematis Yes Realisasi program Perusahaan dalam berinteraksi dengan 1. Laporan PKBL
perusahaan untuk berinteraksi dengan masyarakat di sekitar wilayah operasi ANTAM di tahun 2017 2. Sustainability Report
masyarakat di mana mereka tercantum dalam Laporan Program Kemitraan dan Bina
beroperasi? Lingkungan (PKBl) 2017 dan Laporan Keberlanjutan
Perusahaan 2017

C.1.5 Mengarahkan program dan prosedur Yes Prosedur anti korupsi Perusahaan tercantum dalam standar 1. Laporan Tahunan 2017
anti-korupsi di perusahaan? etika 2015 dan realisasi program tercantum dalam Laporan halaman 546-547
Tahunan tahun buku 2017

C.1.6 Menjelaskan bagaimana hak kreditur Yes Kebijakan ANTAM yang menjabarkan bagaimana hak 1. Standar Etika 2017 halaman
telah dilindungi? kreditur dilindungi, tercantum dalam Standar Etika 52
Perusahaan bagian 2.1.8 dan pernyataan tersebut juga 2. Laporan Tahunan 2017
dipublikasikan dalam Laporan Tahunan Perusahaan. halaman 490
Apakah perusahaan mengungkapkan
kegiatan
yang telah dilakukan untuk
melaksanakan kebijakan-kebijakan
yang disebutkan
di atas?
C.1.7 Kesehatan, keselamatan dan Yes Sebagaimana tercantum dalam Laporan Tahunan Laporan Tahunan 2017
kesejahteraan pelanggan Perusahaan 2017 halaman 543-546
C.1.8 Seleksi dan kriteria Yes Pada tahun 2017, ANTAM telah melakukan review dan 1. Laporan Tahunan 2017
pemasok/kontraktor evaluasi atas Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa yang halaman 485-487
kemudian ditetapkan dalam SK Direksi ANTAM No.
333.K/92/DAT/2017 tanggal 20 Juni 2017 tentang Pedoman 2. Website ANTAM
Pengelolaan Rantai Pasokan. Pedoman Pengelolaan Rantai http://www.antam.com/i
Pasokan tersebut mengatur Pengelolaan Pengadaan Barang ndex.php?
dan Jasa, Pengelolaan Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa, option=com_content&task
Pengelola Penyedia Barang dan Jasa, dan Pengelolaan =view&id=382&Itemid=1
Material 78&lang=id

Kriteria dan proses seleksi pemasok secara rinci tercantum


dalam website ANTAM bagian e-procurement.
C.1.9 Value chain yang ramah Yes Sebagaimana tercantum dalam Laporan Tahunan 1. Laporan Tahunan 2017
lingkungan Perusahaan 2017 dan Sustainability Report 2017 halaman 153

2. Sustainability Report
Tahunan 2017 halaman 35

C.1.10 Interaksi dengan Yes Sebagaimana tercantum dalam Laporan Tahunan 1. Laporan Tahunan 2017
masyarakat Perusahaan 2017, Sustainability Report 2017, dan PKBL halaman 492-493
report 2017
2. Sustainability Report
Tahunan halaman 86-88

3. Laporan PKBL Tahunan


2017 halaman 53

C.1.11 Anti-korupsi program dan Yes Prosedur anti korupsi Perusahaan tercantum dalam standar 1. Standar Etika edisi 2017
prosedur etika 2017 dan realisasi program tercantum dalam
Sustainability Report 2017 2. Sustainability Report 2017
halaman 99-101

C.1.12 Hak Kreditur Yes Kebijakan ANTAM yang menjabarkan bagaimana hak 1. Standar Etika edisi 2017
kreditur dilindungi, tercantum dalam Standar Etika halaman 52
Perusahaan bagian 2.1.8 sub 3 dan pernyataan tersebut juga
dipublikasikan dalam Laporan Tahunan Perusahaan. 2. Laporan Tahunan 2017
halaman 490
C.1.13 Apakah perusahaan memiliki laporan Yes ANTAM memiliki laporan tanggung jawab perusahaan (CR) 1. Sustainability Report
tanggung jawab perusahaan (CR) (yang disebut laporan PKBL) dan memiliki laporan Tahunan 2017
/laporan keberlanjutan yang terpisah? keberlanjutan yang terpisah
2. Laporan PKBL Tahunan
2017

C.2.1 Apakah perusahaan memberikan rincian Yes Melalui mekanisme yang disebut Whistleblowing System, 1. Website ANTAM
kontak melalui website perusahaan yang mekanismenya tercantum dalam website Perusahaan, http://www.antam.com/in
atau laporan tahunan dimana para Laporan Tahunan dan Standar Etika Perusahaan dex.php?
pemangku kepentingan (pelanggan option=com_content&task=
misalnya, pemasok, dll masyarakat view&id=448&Itemid=227
umum) dapat mengungkapkan
keprihatinan mereka dan/atau 2. Standar Etika edisi 2017
pengaduan atas pelanggaran yang halaman 97-99
mungkin hak-hak mereka?
3. Laporan Tahunan 2017
halaman 468-469

C.3.1 Apakah perusahaan eksplisit Yes 1. Kebijakan tata kelola perusahaan yang tersedia di 1. Corporate Governance
mengungkapkan kebijakan kesehatan, Policy halaman 85
keselamatan dan kesejahteraan bagi ANTAM situs web, bagian 3.4.9 tentang proses jaminan http://www.antam.com/ind
karyawannya? kesejahteraan dan kesehatan peagawai. ex.php?
2. Didalam standar etika perusahaan ANTAM telah option=com_jooget&task=vi
menjelaskan kebijakan kesehatan, keselamatan dan ewcategory&catid=57&Item
id=110
kesahteraan untuk karyawannya
3. ANTAM memiliki kebijakan tentang kesejahteraan 2. Standar Etika edisi 2017
karyawan ditetapkan berdasarkan surat keputusan
Direksi No. 209.K/783/DAT/2009 tanggal 31 Agustus 3. Laporan Tahunan 2017
2009 tentang Penerapan Sistem Imbalan Pegawai halaman 543
(SIP)
4. Mengenai realisasi kesahatan, keselamatan dan 4. Sustainability Report
kesejahteraan untuk karyawan ANTAM telah Tahunan 2017 mengenai
dipublikasikan di Laporan tahunan dan Laporan kesehatan dan keselamatan
keberlanjutan halaman 245-256 dan
kesejahteraan halaman 222

C.3.2 Apakah perusahaan menerbitkan data Yes Data yang berhubungan dengan kesehatan, keselamatan dan 1. Laporan Tahunan 2017
yang berhubungan dengan kesehatan, kesejahteraan karyawan ANTAM dapat dilihat pada Laporan 2. Sustainability Report
keselamatan dan kesejahteraan Tahunan dan pada sustainability report halaman 56. halaman 56
karyawannya?
C.3.3 Apakah perusahaan memiliki program Yes Detail data pelatihan untuk karyawan tercantum dalam Sustainability Report Tahunan
pelatihan dan pengembangan bagi Sustainability Report 2017 halaman 224-228
karyawan?

C.3.4 Apakah perusahaan menerbitkan data Yes Detail data pelatihan untuk karyawan tercantum dalam Sustainability Report Tahunan
program pelatihan dan pengembangan Sustainability Report halaman 157-158 2017 halaman 224-228
bagi karyawan?

C.3.5 Apakah perusahaan memiliki Yes Detail komponen kompensasi/remunerasi untuk karyawan Sustainability Report Tahunan
kebijakan imbalan/ kompensasi yang (termasuk untuk jangka panjang seperti manfaat pensiun) 2017 halaman 222-224
berdasarkan kinerja perusahaan lebih tercantum dalam Sustainability Report
dari ukuran keuangan jangka pendek?

C.4.1 Apakah perusahaan memiliki prosedur Yes ANTAM memiliki system pelaporan pelanggaran 1. Website ANTAM
pengaduan oleh karyawan mengenai (whistleblowing system) yang dalam kebijakannya
perilaku illegal (termasuk korupsi) menyatakan bahwa pengelola whistleblowing system wajib http://www.antam.com/ind
dan tidak etis? merahasiakan data pihak yang menyampaikan laporan, ex.php?
termasuk isi laporan. Mekanisme tersebut dipublikasikan option=com_content&task=
dalam website, laporan tahunan dan standar etika view&id=448&Itemid=227
perusahaan.
2. Standar Etika edisi 2017
halaman 97-99

4. Laporan Tahunan 2017


halaman 502-505

C.4.2 Apakah perusahaan memiliki Yes ANTAM memiliki system pelaporan pelanggaran 1. Website ANTAM
kebijakan atau prosedur untuk (whistleblowing system) yang dalam kebijakannya http://www.antam.com/ind
melindungi karyawan /orang yang menyatakan bahwa pengelola whistleblowing system wajib ex.php?
mengungkapkan perilaku ilegal / tidak merahasiakan data pihak yang menyampaikan laporan, option=com_content&task=
etis dari pembalasan? termasuk isi laporan. Mekanisme tersebut dipublikasikan view&id=448&Itemid=227
dalam website, laporan tahunan dan standar etika
perusahaan 2. Standar Etika edisi 2017
halaman 97-99

3. Laporan Tahunan 2017


halaman 502-505

You might also like