You are on page 1of 3

Rapat Perdana Blok 18 Tahun 2014

Rapat UPK-Blok 18 (Nefro-urologi)


Struktur Blok 18 Tahun 2013
Ketua : dr.Ian Effendi, SpPD.KGH
Sekretaris : dr.Novadian, SpPD.KGH
Narasumber : 1. dr.Eka Intan ,SpA
2. Dr.dr.Zulkhair Ali, SpPD.KGH
3. dr.Marta Hendry, SpU

Rapat UPK-Blok 18
Struktur Blok 18 Tahun 2014
Ketua : dr.Ian Effendi, SpPD.KGH
Sekretaris : dr.Novadian, SpPD.KGH
Narasumber : 1. dr. Eka Intan, SpA
2. Dr.dr.Zulkhair Ali, SpPD.KGH
3. dr.Marta Hendry, SpU

Mulai 12 Mei 2014


5 SKS:
 3 SKS IT (17 IT)
 1,5 SKS (3 Skenario)
 0,5 SKS (Skill lab dan Praktikum 8x)

IT Blok 18 Tahun 2014


No Kuliah Pengajar Jam
dr. Ian Effendi, SpPD-KGH/ dr.
1 Block Introduction 50 menit
Novadian, SpPD
2 Gangguan ginjal akut Dr. dr. Zulkhair Ali, SpPD-KGH 100 menit
3 Penyakit ginjal kronik dr. Ian Effendi, SpPD-KGH 100 menit
Gangguan elektrolit, cairan dan asam
4 dr. Novadian, SpPD-KGH 100 menit
basa pada penyakit ginjal
5 Infeksi saluran kemih dr. Suprapti, SpPD 100 menit
6 Penyakit glomerulus dr. Eka Intan, SpA 100 menit
7 Urolithiasis dan uropati obstruktif dr. Marta Hendry, SpU 100 menit
Gangguan saluran kemih pria (fimosis,
8 priapismus, prostatitis, ruptur uretra, dr. Marta Hendry, SpU 100 menit
ruptur ginjal)
Tumor jinak dan ganas pada traktus
9 dr. Didit Pramudhito, SpU 100 menit
nefrourologi
10 Histopatologi kelainan ginjal dr. Ika Kartika, SpPA 100 menit
11 Histopatologi kelainan nefrourologi pria dr. Heni Maulani, SpPA(K) 100 menit
Pemeriksaan fungsi ginjal, pemeriksaan
12 dr. Eny Rahmawati, MSc, SpPK 100 menit
urine, dan kultur urine
13 Radiologi ginjal dan traktus urinarius dr. Kemas HM Sani, SpRad 100 menit
Pengaturan nutrisi pada sindrom
14 dr. Arisman, M. Kes 100 menit
nefrotik dan gagal ginjal
Farmakologi pada gangguan fungsi ginjal
15 dr. Theodorus, M.Med.Sc 100 menit
(Diuretik)
Obat dan ginjal (obat-obat nefrotoksik,
16 Dr. dr. Mgs. Irsan Saleh, M. Biomed 100 menit
pembatasan obat pada gagal ginjal)
17 Etika transplantasi organ Dr. Didit, SpU 100 menit

Praktikum Blok 18 Tahun 2014


Praktikum
Patologi Anatomi
Mikrobiologi (persiapan sampel urin, urethral swab, kultur urin)

Skill-lab Blok 18 Tahun 2014


Skill-lab Penanggung Jawab
Anamnesis gangguan urogenital dr.Suprapti, SpPD
Pemeriksaan fisik urogenital:
 pemeriksaan bimanual ginjal
 pemeriksaan nyeri ketok ginjal
 perkusi kandung kemih dr.Novadian, SpPD dan
 uroflowmetry dr.Marta Hendry, SpU
 palpasi prostat (manekin)
 refleks bulbokavernosus

Interpretasi radiologi urogenital dr. Salim SpRad


 micturating cystography
 permintaan pemeriksaan BNO-IVP
 interpretasi BNO-IVP
Ujian tentang interpretasi radiologi digabung dgn stasiun lain
(mengarah ke diagnosis)

Pemasangan kateter (manekin) dr.Marta Hendry, SpU


Pungsi suprapubik
 clean intermitten chateterization

Sirkumsisi (Dorsumsisi) (manekin) dr.Marta Hendry, SpU

Pengenalan klinis penyakit ginjal (Dialisis ginjal dan CAPD) dr.Suprapti, SpPD
(probandus 14)

Skenario: (tema, pembuat skenario dan pleno)


a. Batu saluran kemih dengan kolik renal (3A) (dr.Marta Hendry, SpU)
b. Glomerulonefritis (3A) pada anak (dr.Eka Intan, SpA)
c. Pyelonefritis tanpa komplikasi/ISK (4A) (dr.Suprapti, SpPD)

Tabel. Bobot Nilai Ranah Pembelajaran pada Penilaian Sumatif di FK Unsri  Blok 18 Tahun 2014
Ranah Pembelajaran Rentang Proporsi Keterangan
-MCQ 1 : 35%
30-70% (40-20) (55%)
-MCQ 2 : 20%
Kognitif Proporsi dibagi pada instrumen
penilaian:
10-15% (10%)
-OSPE
-Nilai pre- dan post-test
Proporsi dibagi pada instrumen
Psikomotor 20-40% (25%)
penilaian:
-OSCE
-Hasil kerja keterampilan
mahasiswa
Proporsi dibagi pada instrumen
penilaian:
Afektif 10-30% (10%)
- Umpan balik tutor, atau;
- Hasil tugas mandiri
Keterangan: penetapan proporsi bobot nilai pembelajaran diputuskan pada rapat persiapan blok.

You might also like