You are on page 1of 9

SILABUS

Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar


Kelas / semester : 3/1
Tema : 4. Kewajiban dan Hakku
Alokasi waktu :

Silabus ini adalah silabus untuk pembelajaran tematik terpadu. Setelah siswa mengikuti
proses pembelajaran diharapkan siswa memiliki kompetensi sebagai berikut ini.

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn)

Siswa mampu:
1.2 Menghargai kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga dan warga sekolah sebagai wujud
rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2.2 Melaksanakan kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga dan warga sekolah
3.2 Mengidentifikasi kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga dan warga sekolah
4.2 Menyajikan hasil identifikasi kewajiban dan hak sebagai anggota keluarga dan warga sekolah

Bahasa Indonesia (BI)

Kompetensi Sikap Spiritual dan Sikap Sosial, dicapai melalui pembelajaran tidak langsung
(indirect teaching), yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan
karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi siswa. Penumbuhan dan
pengembangan kompetensi sikap dilakukan sepanjang proses pembelajaran berlangsung dan
dapat digunakan sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter siswa lebih lanjut.

Untuk Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) dan Kompetensi inti 4 (Keterampilan) dicapai melalui
Kompetensi Dasar Bahasa Indonesia berikut ini.
Siswa mampu:
3.10 Mencermati ungkapan atau kalimat saran, masukan, dan penyelesaian masalah
(sederhana) dalam teks tulis.
4.10 Memeragakan ungkapan atau kalimat saran, masukan, dan penyelesaian masalah
(sederhana) sebagai bentuk ungkapan diri menggunakan kosa kata baku dan kalimat
efektif yang dibuat sendiri

Matematika (MAT)

Kompetensi Sikap Spiritual dan Sikap Sosial, dicapai melalui pembelajaran tidak langsung
(indirect teaching), yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan
karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi siswa. Penumbuhan dan
pengembangan kompetensi sikap dilakukan sepanjang proses pembelajaran berlangsung dan
dapat digunakan sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter siswa lebih lanjut.

Untuk Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) dan Kompetensi inti 4 (Keterampilan) dicapai melalui
Kompetensi Dasar Matematika berikut ini.
Siswa mampu:
3.3 Menyatakan suatu bilangan sebagai jumlah, selisih, hasil kali, atau hasil bagi dua bilangan
cacah
4.3 Menilai apakah suatu bilangan dapat dinyatakan sebagai jumlah, selisih, hasil kali, atau hasil
bagi dua bilangan cacah
Seni Budaya dan Prakarya (SBdP)

Kompetensi Sikap Spiritual dan Sikap Sosial, dicapai melalui pembelajaran tidak langsung
(indirect teaching), yaitu keteladanan, pembiasaan, dan budaya sekolah, dengan memperhatikan
karakteristik mata pelajaran serta kebutuhan dan kondisi siswa. Penumbuhan dan
pengembangan kompetensi sikap dilakukan sepanjang proses pembelajaran berlangsung, dan
dapat digunakan sebagai pertimbangan guru dalam mengembangkan karakter siswa lebih lanjut.

Untuk Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) dan Kompetensi inti 4 (Keterampilan) dicapai melalui
Kompetensi Dasar Seni Budaya dan Prakarya berikut ini.

Siswa mampu:
3.1 Mengetahui unsur-unsur rupa dalam karya dekoratif
4.1 Membuat karya dekoratif

Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan


3.9 memahami perlunya memilih makanan bergizi dan jajanan sehat untuk menjaga kesehatan
tubuh
4.9 menceritakan perlunya memilih makanan bergizi dan jajanan sehat untuk menjaga kesehatan
tubuh

Tema/ Subtema : 4. Hak dan Kewajibannku/ 2. Kewajiban dan Hakku di Sekolah


Alokasi waktu : 112 jam pelajaran
Kompetensi
Pembelajaran Dasar yang Materi Pokok Penilaian
Akan Dicapai
Subtema 2: Kewajiban dan
Hakku di Sekolah
(28 jam pelajaran)
Pembelajaran 1
1. Membaca teks B.I KD 3.10 Bahasa Indonesia Pengetahuan:
2. Menemukan kalimat B.I KD 4.10  Ungkapan/ Kalimat saran,
saran kalimat: bilangan cacah,
3. Membuat kalimat saran  Saran gerak kaki dalam
MM KD 3.6 Matematika tari
4. Menemukan dua bilangan MM KD 4.6  Bilangan cacah: Keterampilan:
yang selisihnya sudah Membaca nyaring,
diketahui berkreasi dengan
5. Berkreasi dengan bilangan, menari
bilangan cacah SBdP KD SBdP
6. Mengenal gerakan kaki 3.4  Dinamika gerak
dalam tari SBdP KD tari
7. Berlatih menari gerakan 4.4
kaki

Pembelajaran 2
1. Mengamati gambar PPKn KD PPKn Sikap
2. Mendiskusikan gambar 1.2  Kewajiban dan hak Disesuaikan dengan
3. Menuliskan kewajiban dan PPKn KD sebagai anggota kegiatan
hak 2.2 keluarga dan warga pembelajaran
PPKn KD sekolah:
3.2  Contoh penerapan Pengetahuan
PPKn KD hak dan kewajiban Kewajiban dan hak
4.2 di lingkungan di sekolah, kalimat
keluarga dan warga saran, kegiatan di
sekolah waktu luang
Bahasa Indonesia
4. Menulis cerita B.I KD 3.10  Ungkapan/ Keterampilan
5. Mengamati teks B.I KD 4.10 kalimat: Bercerita, menulis
6. Menuliskan saran  Saran kalimat saran,
7. Menemukan kegiatan PJOK
8. Menceritakan pengalaman PJOK KD 3.9  Istirahat dan
memanfaatkan waktu PJOK KD 4.9 mengisi waktu
luang luang
Pembelajaran 3
1. Pengurangan bilangan cacah MM KD 3.3 Matematika Pengetahuan :
2. Berkreasi dengan bilangan MM KD 4.3  Pengurangan Selisih bilangan
cacah lewat pengurangan bilangan cacah cacah, kalimat
3. Membaca teks B.I KD 3.10  Berkreasi dengan saran, gerak kaki
4. Menemukan kalimat B.I KD 4.10 bilangan cacah dalam tarian
saran/penyelesaian masalah lewatpengurangan Keterampilan :
5. Membuat kalimat saran Pengurangan
Bahasa Indonesia
6. Menuliskan jenis-jenis SBdP KD dengan blangan
 Membaca teks
gerakan kaki 3.4 cacah, menari
7. Berlatih menari dengan  Menemukan kalimat dengan gerak kaki
SBdP KD saran/penyelesaian
gerakan kaki 4.4 masalah
 Membuat kalimat
saran

SBdP
 Menuliskan jenis-
jenis gerakan kaki
 Berlatih menari
dengan gerakan kaki

Pembelajaran 4
1. Mengamati gambar B.I KD 3.10 Bahasa Indonesia - Sikap •
2. Membaca teks B.I KD 4.10  Penyelesaian Disesuaikan
3. Menuliskan ungkapan masalah dengan
penyelesaian masalah sederhana kegiatan
4. Berdiskusi tentang pembelajaran
permasalahan Pengetahuan •
5. Menuliskan kewajiban dan PPKn KD 1.2 PPKn Kalimat saran,
hak PPKn KD 2.2  Permasalahan dan kewajiban dan
PPKn KD 3.2 saran tentang sekolah hak di sekolah,
PPKn KD 4.2 yang sehat mengisi waktu
 Kewajiban dan hak di luang
lingkungan sekolah Keterampilan •
yang sehat Menyampaikan
saran secara
PJOK lisan,
 Gambar keadaan berdiskusi,
anak yang sehat bercerita
6. Menceritakan pengalaman PJOK KD 3.9
 Teks tentang
7. Menuliskan manfaat PJOK KD 4.9
sekolah yang sehat
kegiatan
Pembelajaran 5
1. Membaca teks BI KD 3.3 Bahasa Indonesia Sikap :
2. Menjawab pertanyaan terkait BI KD 4.3  Teks “Aku Ingin Disesuaikan dengan
teks Senang di Sekolah” kegiatan
3. Menuliskan saran pembelajaran
4. Melengkapi tabel kewajiban  Kalimat saran yang Pengetahuan:
PPKn KD 1.2
dan hak sesuai dengan isi Kalimat saran,
PPKn KD 2.2
5. Memeragakan kewajiban dan PPKn KD 3.2 teks bacaan kewajiban dan hak
hak PPKn KD 4.2 PPKn di sekolah, selisih
bilangan cacah
 Kewajiban dan Keterampilan:
hak di sekolah Membaca, menulis
6. Pengurangan bilangan cacah MM KD 3.3 kalimat saran,
7. Berkreasi dengan bilangan MM KD 4.3 Matematika : pengurangan
cacah lewat pengurangan dengan bilangan
 Pengurangan dua
cacahpribadi
bilangan cacah

Pembelajaran 6 Sikap
1. Berdiskusi tentang hak PPKn KD PPKn Disesuaikan dengan
berbicara 1.2  Hak dan kewajiban kegiatan
2. Menuliskan hasil diskusi PPKn KD saat berbicara pembelajaran
3. Membuat daftar 2.2 dengan orang lain Pengetahuan
pengalaman PPKn KD Kewajiban dan hak
3.2  Pengalaman tentang di sekolah, selisih
PPKn KD hak dan kewajiban bilangan cacah,
4.2 berbicara dengan kalimat saran
orang lain Keterampilan
Berdiskusi,
pengurangan
Matematika dengan bilangan
 Pengurangan cacah, presentasi
bilangan cacah
4. Pengurangan bilangan
cacah
5. Berkreasi dengan
bilangan cacah lewat
pengurangan MM KD 3.3
6. Membaca teks MT KD 4.3
7. Menjawab pertanyaan
8. Mempresentasikan hasil
diskusi
Tema/ Subtema : 4. Hak dan Kewajibannku/ 3. Kewajiban dan Hakku dalam Bertetangga
Alokasi waktu : 112 jam pelajaran

Kompetensi
Pembelajaran Dasar yang Materi Pokok Penilaian
Akan Dicapai
Subtema 3: Kewajiban dan Sikap:
Hakku dalam Bertetangga Observasi
(28 jam pelajaran)  Santun
Pembelajaran 1 Bahasa  Peduli, dan
Indonesia
1. Mengamati gambar BI KD 3.10  Tanggung
 Ungkapan/
2. Membaca teks tulis jawab
kalimat:
3. Membaca teks percakapan Pengetahuan :
 Saran
4. Mengidentifikasi kalimat Kalimat saran,
BI KD 4.10  Masukan
saran perkalian, bentuk
5. Menuliskan kalimat saran geometris dan
6. Menjawab pertanyaan warna dasar
Matematika
Keterampilan :
Membaca teks,
7. Menyelesaikan masalah MAT KD 3.3  Perkalian sampai
membuat karya
yang berkaitan dengan hasil ratusan
dekoratif,
perkalian MAT KD 4.3
membaca teks, menulis
8. Membuat masalah berkaitan saran, membuat
denganperkalian permasalahan
9. Mengenal bentuk dan warna SBdP KD 3.1 SBdP
matematika, membuat
dasar  Warna dasar karya
10. Membuat bentuk dan SBdP KD 4.1 dekoratif
mewarnai

Pembelajaran 2 Bahasa Sikap :


1. Membaca teks tulis Indonesia • Disesuaikan dengan
2. Menemukan kalimat saran BI KD 3.10  Ungkapan/ kegiatan
3. Menuliskan saran BI KD 4.10 kalimat: pembelajaran
 Saran
Pengetahuan :
PJOK
• Kalimat saran, cara
 Makanan sehat
memilih makanan
sehat,
PJOK KD 3.9 PPKn :
4. Memberi saran makanan kewajiban dan hak
PJOK KD 4.9  Kewajiban dan hak
sehat dalam hidup
5. Memilih makanan sehat bertetangga Keterampilan :
6. Mendiskusikan manfaat • Memberi masukan,
memilih makanan bercerita
7. untuk kesehatan PPKn KD 3.2
8. Mengenal kewajiban dan PPKn KD 4.2
hak bertetangga
9. Menceritakan pengalaman
bermain dengan tetangga
Pembelajaran 3 Bahasa Indonesia
1. Membaca teks tulis BI KD 3.10  Ungkapan/ Sikap:
2. Menyebutkan kalimat BI KD 4.10 kalimat Saran Observasi
saran  Penyelesaian - Santun
3. Memberi saran masalah - Peduli
sederhana - Tanggung
jawab
Matematika
 Perkalian sampai
MTK KD 3.3 Pengetahuan:
hasil ratusan
4. Menyelesaikan masalah MTK KD 4.3 Tes tertulis
yang berkaitan dengan SBdP - Uraian
perkalian  Warna dasar (membuat pertanyaan
5. Membuat masalah menggunakan kata
berkaitan dengan perkalian tanya “apa, siapa,
dimana, mengapa,
bagaimana”
6. Mengenal bentuk SBdP KD 3.1 berdasrkan teks
geometris dan warna dasar SBdP KD 4.3 dongeng “Situ
7. Menghias bentuk dan Bagendit”)
mewarnai - Menjodohkan
pecahan uang yang
memiliki nilai yang
sama

Keterampilan:
- Unjuk kerja
Membuat karya dari
barang bekas.

Pembelajaran 4
1. Membaca teks Bahasa Indonesia Sikap :
2. Menuliskan masalah dan BI KD 3.10  Ungkapan/ • Disesuaikan dengan
penyelesaiannya BI KD 4.10 kalimat Saran kegiatan
 Penyelesaian pembelajaran
masalah Pengetahuan :
sederhana • Mengenal masalah,
PPKn : kewajiban dan hak,
 Kewajiban dan hak makanan sehat
3. Mendiskusikan masalah dalam hidup Keterampilan :
bertetangga
di lingkungan tempat PPKn 3.2 • Berdiskusi, menulis

tinggal PPKn 4.2 PJOK hasil diskusi,
4. Menuliskan kewajiban  Memilih Makanan bercerita
dan hak sehat
5. Menceritakan
pengalaman
melaksanakan kewajiban
dan hak

6. Mendiskusikan cara
memilih makanan sehat PJOK KD 3.9
7. Menceritakan PJOK KD 4.9
pengalaman memilih
makanan sehat
Pembelajaran 5 Bahasa Indonesia Sikap :
1. Menyimak isi teks BI KD 3.10  Kalimat penyelesaian • Disesuaikan
2. Menemukan kewajiban masalah dengan kegiatan
dalam teks pembelajaran
3. Menuliskan kewajiban Pengetahuan :
bertetangga dan maksudnya Matematika
 Perkalian dua • Mengenal
4. Menceritakan pengalaman
BI KD 4.10 bilangan cacah kewajiban, perkalian
berkaitan dengan hewan
peliharaan Keterampilan :
5. Menyelesaikan masalah yang MTK KD 3.3 • Bercerita,
berkaitan dengan perkalian MTK KD 4.3 membuat
6. Membuat masalah berkaitan permaslahan
dengan perkalian matematika
Pembelajaran 6 Bahasa Indonesia
1. Membaca teks BI KD 3.10  Kalimat Sikap :
2. Menjawab pertanyaan pada BI KD 4.10 penyelesaian • Disesuaikan
teks masalah dengan kegiatan
3. Menyampaikan pendapat sederhana pembelajaran
4. Memberi masukan Pengetahuan :
5. Menyelesaikan masalah Matematika
MTK KD 3.3 • Kewajiban,
yang berkaitan dengan  Perkalian dua
perkalian penyelesaian
bilangan cacah
6. Membuat masalah berkaitan masalah, perkalian
dengan perkalian MTK KD 4.3 Keterampilan :
• Menyampaikan
pendapat, membuat
permasalahan
matematika

Tema/ Subtema : 4. Hak dan Kewajibannku/ 4. Kewajiban dan Hakku sebagai Warga
Negara
Alokasi waktu : 112 jam pelajaran

Kompetensi
Pembelajaran Dasar yang Materi Pokok Penilaian
Akan Dicapai
Subtema 4: Kewajiban dan
Hakku sebagai Warga Negara (28 B.I KD 3.10 Bahasa Indonesia Pengetahuan
jam pelajaran) B.I KD 4.10  Ungkapan/ Mengenal masalah
Pembelajaran 1 kalimat: dan pemecahannya,
1. Membaca teks  Saran pembagian
2. Mengidentifikasi masalah  Masukan Keterampilan
pada teks
 Penyelesaian Membaca teks,
3. Menuliskan saran
masalah berdiskusi, menulis
4. Berdiskusi
sederhana saran dan membuat
5. Berkarya dengan teknik
melipat SBdP KD 3.4 SBdP karya dengan teknik
6. Memahami masalah SBdP KD 4.4  Teknik melipat melipat
pembagian dengan kertas
7. Membuat masalah MM KD 3.6 Matematika
pembagian MM KD 4.6  Pembagian
sampai hasil
puluhan dan
ratusan

Pembelajarn 2
1. Membaca teks PPKn KD 1.2 PKn Sikap
2. Mengidentifikasi masalah PPKn KD 2.2  Contoh Disesuaikan dengan
pada teks PPKn KD 3.2 penerapan hak kegiatan pembelajaran
3. Berdiskusi tentang PPKn KD 4.2 dan kewajiban di Pengetahuan
kewajiban dan hak lingkungan Mengenal masalah
4. Menulis hasil diskusi keluarga dan dan pemecahannya,
5. Menuliskan kalimat masalah B.I KD 3.10 warga sekolah kewajiban dan hak,
dan cara mengatasinya B.I KD 4.10 Bahasa Indonesia jajanan sehat
 Penyelesaian Keterampilan
6. Melakukan wawancara masalah Menulis hasil diskusi,
tentang jajanan sehat PJOK KD 3.9 sederhana wawancara, bercerita
7. Menceritakan hasil PJOK KD 4.9  Makanan bergizi
dan jajanan
wawancara
sehat:

Pembelajaran 3 Pengetahuan
1. Mengamati dan bertanya B.I KD 3.10 Bahasa Indonesia : Mengenal masalah,
jawab tentang gambar B.I KD 4.10  Ungkapan/ mengenal saran
2. Membaca teks kalimat: pemecahan masalah,
3. Menemukan kalimat saran  Saran pembagian, teknik
pada teks  Masukan melipat
4. Menuliskan saran Keterampilan
5. Memahami masalah MM KD 3.6 Matematika Menuliskan saran,
pembagian MM KD 4.6  Pembagian membuat masalah
6. Membuat masalah sampai hasil pembagian, membuat
pembagian puluhan dan topi dengan teknik
7. Mengidentifikasi cara SBdP KD 3.4 ratusan melipa
membuat karya dengan SBdP KD 4.4
teknik melipat SBdP
8. Berkreasi dengan teknik  Teknik melipat
dengan kertas
melipat
Pembelajaran 4 Sikap
1. Mengamati gambar B.I KD 3.10 Bahasa Indonesia : Disesuaikan dengan
2. Menyampaikan pendapat B.I KD 4.10  Ungkapan/ kegiatan pembelajaran
tentang gambar berkaitan kalimat: Pengetahuan
dengan saran  Saran Kewajiban dan hak
3. Membaca teks  Masukan berkaitan dengan jalan
4. Menemukan saran pada teks umum, masalah dan
5. Menuliskan kewajiban dan saran berkaitan
hak berkaitan dengan jalan PPKn KD 1.2 PKn dengan jalan umum,
umum PPKn KD 2.2  Contoh makanan sehat
PPKn KD 3.2 penerapan hak Keterampilan
PPKn KD 4.2 dan kewajiban di Menyampaikan saran,
lingkungan menyampaikan saran
keluarga dan dan bercerita
warga sekolah
6. Membacakan cerita
PJOK
7. Mengidentifikasi makanan PJOK KD 3.9
 Makanan bergizi
sehat PJOK KD 4.9
dan jajanan
8. Menceritakan pengalaman sehat:
tentang kemasan makanan
Pembelajaran 5 Sikap
1. Mengamati dan bertanya B.I KD 3.10 Bahasa Indonesia : Disesuaikan dengan
jawab tentang gambar B.I KD 4.10  Ungkapan/ kegiatan pembelajaran
2. Membaca teks kalimat: Pengetahuan
3. Menuliskan kalimat saran  Saran Mengenal kewajiban
dan menjelaskan maksudnya  Masukan dan hak dalam
4. Menuliskan saran beragama
5. Menuliskan hak berkaitan Keterampilan
dengan agama PPKn KD 1.2 PKn Menulis kewajiban,
6. Menceritakan pengalaman PPKn KD 2.2  Contoh bercerita, membuat
berteman meskipun berbeda PPKn KD 3.2 penerapan hak permasalahan
agama PPKn KD 4.2 dan kewajiban di matematika
lingkungan
keluarga dan
warga sekolah

7. Memahami masalah
pembagian MM KD 3.6 Matematika
8. Membuat masalah MM KD 4.6  Pembagian
pembagian sampai hasil
puluhan dan
ratusan

Pembelajaran 6 Sikap
1. Mengamati dan bertanya PPKn KD 1.2 PKn Disesuaikan dengan
jawab tentang gambar PPKn KD 2.2  Contoh kegiatan pembelajaran
2. Menuliskan kewajiban dan PPKn KD 3.2 penerapan hak Pengetahuan
hak PPKn KD 4.2 dan kewajiban di Mengenal kewajiban
3. Bercerita pengalaman lingkungan dan hak, pembagian,
berbuat baik untuk negara keluarga dan cara menyelesaikan
warga sekolah masalah
4. Memahami masalah MM KD 3.6 Matematika Keterampilan
pembagian MM KD 4.6  Pembagian Bercerita, membuat
5. Membuat masalah sampai hasil permasalahan
puluhan dan
pembagian matematik,
ratusan
menyampaikan saran
 Ungkapan/
6. Membaca teks B.I KD 3.10 kalimat:
7. Menemukan masalah, B.I KD 4.10  Saran
menjelaskan cara  Masukan
penyelesaiannya, dan  Penyelesaian
memberi saran masalah
sederhana

You might also like