You are on page 1of 19

KETUNTASAN BELAJAR MINIMAL (KBM)

Nama Sekolah : SDR Negeri 006 Sekupang


Mata Pelajaran : PKn
Kelas / Semester : VI / II
Tahun Pelajaran : 2016 - 2017

KBM
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NILAI KET
K DD IS
1 3.2 Memahami hak, kewajiban 1. Membedakan hak, kewajiban, dan
dan tanggungjawab tanggung jawab.
sebagai warga dalam
kehidupan sehari-hari di
rumah, sekolah, dan 75 80 85 80.00
masyarakat sekitar.

2. Memberikan contoh tindakan


yang melaksanakan hak dan
80 80 80 80.00
kewajiban sebagai warga Bumi.

3. Memberikan contoh tentang


kewajiban yang dapat dilakukan
untuk menegakkan aturan dan
menjaga ketertiban di lingkungan 80 75 85 80.00
rumah, sekolah, dan masyarakat.

4. Menyebutkan kewajiban sebagai


warga dalam kehidupan sehari-
hari di lingkungan sekolah dalam 75 85 75 78.33
bentuk peta pikiran.

5. Memberikan contoh hak dan


kewajiban. 80 80 80 80.00

6. Menjelaskan alasan kewajiban


menjaga kebersihan air. 80 80 85 81.67

Rata-rata Indikator 80.00


2 3.3 Memahami manfaat 1. Menjelaskan berbagai kegiatan
keanekaragaman sosial, masyarakat dalam rangka
budaya, dan ekonomi menciptakan lingkungan sehat.
75 80 85 80.00
dalam bingkai Bhinneka
Tunggal Ika yang ada di
Indonesia.
2. Setelah berdiskusi, siswa mampu
menjelaskan manfaat kerja sama. 80 80 80 80.00

3. Menjelaskan manfaat pola hidup


sehat di lingkungan sekolah. 80 80 85 81.67

4. Mengidentifikasi perilaku yang


mencerminkan nilai-nilai
Pancasila (kerja sama) dalam 75 85 75 78.33
membangun masyarakat sehat.
5. Menguraikan makna yang
terkandung dalam drama tentang
kerja sama menuju masyrakat 80 80 85 81.67
sehat.

6. Memberikan contoh kegiatan


menjaga Bumi dalam kehidupan 80 80 85 81.67
sehari-hari.

7. Membuat aturan pada planet


impian. 75 80 75 76.67

Rata-rata Indikator 80.00


3 3.4 Memahami nilai-nilai 1. Mengomunikasikan pengamalan
persatuan dan kesatuan nilai-nilai persatuan dan kesatuan
bangsa dalam kesatuan bangsa dari kepemimpinan di
pemerintahan, wilayah, suatu wilayah. 80 75 85 80.00
sosial, dan budaya.

2. Menemukan pengamalan nilai-


nilai persatuan dan kesatuan
bangsa dari kegiatan atau 75 80 85 80.00
program budaya dan kesehatan
di suatu wilayah.
3. Menjelaskan nilai-nilai persatuan
dan kesatuan bangsa kesatuan
dalam pemerintahan, wilayah,
sosial, dan budaya yang terdapat 80 85 80 81.67
dalam kegiatan sehari-hari.

4. Menjelaskan pengamalan nilai-


nilai persatuan dan kesatuan
bangsa dari kepemimpinan
berbagai lembaga di suatu 80 75 85 80.00
wilayah.

5. Menjelaskan pengamalan nilai-


nilai persatuan dan kesatuan
bangsa dari kegiatan atau
program pendidikan di suatu 75 85 75 78.33
wilayah.

6. Menjelaskan pentingnya
bermusyawarah, semangat
kekeluargaan dan bergotong
royong dalam kehidupan sehari- 80 80 85 81.67
hari.

7. Menemukan nilai-nilai persatuan


dan kesatuan dari teks yang 80 75 85 80.00
dibacanya.
8. Menjelaskan pengamalan nilai-
nilai persatuan dan kesatuan
bangsa dari kegiatan atau
75 80 80 78.33
program lembaga budaya disuatu
wilayah.
9. Menjelaskan pentingnya menjaga
hak asasi orang lain dalam
kehidupan sehari-hari. 80 75 85 80.00

Rata-rata Indikator 80.00


4 3.6 Memahami saling 1. Siswa mampu menjelaskan
ketergantungan dalam makna saling ketergantungan.
membangun kehidupan 75 80 85 80.00
kebangsaan

2. Mencari informasi
keanekaragaman produk /hasil 80 85 80 81.67
sumber daya unggulan daerah.

3. Menemukan informasi saling


ketergantungan antarmanusia 80 80 85 81.67

4. Menceritakan adanya saling


ketergantungan dalam kehidupan 75 85 75 78.33
masyarakat.

5. Menjelaskan adanya saling


ketergantungan dalam mengatasi
80 80 85 81.67
penyakit menular

6. Menjelaskan keberagamanan
yang terjadi dalam masyarakat
yang mendorong saling 75 80 85 80.00
ketergantungan.

7. Menjelaskan ketergantungan
yang terjadi dalam kegiatan 80 75 85 80.00
pameran.

8. Menceritakan kembali saling


tolong menolong dalam 80 75 85 80.00
ketergantungan.

9. Menggambarkan cerita tentang


keberagaman dan sikap
ketergantungan antarmasyarakat 75 80 75 76.67
di dalamnya.

10. Menjelaskan makna saling


ketergantungan saat berlatih 80 75 85 80.00
kegiatan menjahit.

Rata-rata Indikator 80.00


Jumlah Rata-rata KD 320
Rata-rata KKM PPKn Kelas VI TP. 2016-2017 80.00

Mengetahui Batam, 3 Januari 2017


Kepala Sekolah, Guru Kelas VI A,

Wan Kasmawati, S.Pd.,SS.,MM Imam Mukti, S.Pd.SD


NIP. 19660218 198908 2 001 NIP. 19690706 200903 1 001

Ket :
K : Kompleksitas, tingkat kesulitan
DD : Daya Dukung, kelengkapan sarana pendukung
IS : Intake Siswa, kemampuan siswa secara umum
KETUNTASAN BELAJAR MINIMAL (KBM)
Nama Sekolah : SDR Negeri 006 Sekupang
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas / Semester : VI / II
Tahun Pelajaran : 2016 - 2017

KKM
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NILAI KET
K DD IS
1 3.1 Menggali informasi dari 1. Mengumpulkan informasi penting
teks laporan investigasi dari teks laporan investigsi
tentang ciri khusus tentang campuran dan larutan.
makhluk hidup dan
lingkungan, serta
campuran dan larutan
dengan bantuan guru dan 75 80 80 78.33
teman dalam bahasa
Indonesia lisan dan tulis
dengan memilih dan
memilah kosakata baku.

2. Menggali informasi berdasarkan


pengamatan dan percobaan 80 80 80 80.00
tentang campuran dan larutan.

3. Menemukan informasi dari data


yang diamati. 80 85 80 81.67

4. Menggali informasi berdasarkan


hasil survei tentang campuran
80 80 80 80.00
dan larutan.

5. Menggali informasi dari teks


laporan investigasi tentang 80 75 80 78.33
pencemaran udara.

6. Menemukan informasi dan fakta


tentang campuran udara dalam 75 80 85 80.00
teks.

7. Menjelaskan cara membuat


larutan anti nyamuk sebagai
salah satu upaya pencegahan 80 80 85 81.67
penyakit menular.

8. Menjelaskan proses dan isi yang


terkandung dalam penampilan
drama tentang kerja sama menuju 75 80 85 80.00
masyarakat sehat.

9. Menjelaskan hasil pengamatan


tentang senam lantai. 75 80 85 80.00

Rata-rata Indikator 80.00


2 3.2 Menguraikan isi teks 1. Menjelaskan isi teks eksplanasi
penjelasan (eksplanasi) tentang pengaruh rotasi Bumi.
ilmiah tentang penyebab
perubahan dan sifat
benda, hantaran panas,
energi listrik dan
perubahannya, serta tata
surya dengan bantuan 75 75 80 76.67
guru dan teman dalam
bahasa Indonesia lisan
dan tulis dengan memilih
dan memilah kosakata
baku

2. Menemukan informasi dari teks


eksplanasi tentang akibat rotasi
Bumi. 75 85 85 81.67

3. Menjelaskan peristiwa revolusi


Bumi dan pengaruhnya dnegan 80 80 85 81.67
menggunakan kata baku.

4. Menjelaskan tentang pengaruh


suhu pada kaca jendela. 80 75 85 80.00

5. Menemukan informasi pada teks


eksplanasi yang dibaca. 80 80 85 81.67

6. Menandai informasi yang akan


disampaikan saat presentasi
tentang keterkaitan antara Bumi, 80 75 85 80.00
Matahari, dan Bulan.

7. Menjelaskan tentang hubungan


Bumi, Matahari, dan Bulan dalam 80 75 85 80.00
bentuk teks eksplanasi.

8. Menjelaskan pembuatan
gantungan kunci dengan teks 80 75 85 80.00
eksplanasi.
9. Menjelaskan secara lisan teks
eksplanasi ilmiah tentang sistem
tata surya setelah membuat
80 75 85 80.00
rancangannya dengan kata kunci
dari teks.

10. Membuat rancangan tulisan


eksplanasi ilmiah. 80 75 75 76.67

11. Menemukan informasi dalam teks


ekplanasi 80 75 85 80.00

12. Menemukan informasi dari teks


eksplanasi yang dibaca. 80 75 85 80.00

13. Menyebutkan kembali ciri-ciri teks


eksplanasi ilmiah yang telah 80 75 85 80.00
dipelajari
14. Menuliskan karakteristik planet
berdasarkan teks eksplanasi yang
80 75 85 80.00
dibaca

15. Menyebutkan hal-hal yang perlu


ditulis dalam teks eksplanasi 80 75 85 80.00
dengan benar.

16. Menjelaskan hal-hal yang


membedakan planet dalam dan
planet luar dalam bentuk peta 80 80 85 81.67
pikiran.

17. Menjelaskan planet impian. 80 75 85 80.00


Rata-rata Indikator 80.00
3 3.3 Menguraikan isi teks pidato 1. Mengidentifikasi isi teks pidato
persuasif tentang cinta persuasif seorang pemimpin
tanah air dan sistem lembaga politik dan
pemerintahan serta mengomunikasikannya secara
layanan masyarakat lisan dan tulisan.
daerah dengan bantuan
guru dan teman dalam 75 80 85 80.00
bahasa Indonesia lisan
dan tulis dengan memilih
dan memilah kosakata
baku.

2. Mengidentifikasi isi teks pidato


persuasif tentang pengamalan
75 85 85 81.67
nilai–nilai budaya.

3. Menyimpulkan isi teks pidato


persuasif tentang pengamalan
nilai–nilai persatuan dan 75 75 85 78.33
kesatuan.
4. Mengidentifikasi isi teks pidato
persuasif tentang cinta tanah air. 80 85 85 83.33

5. Mengidentifikasi isi teks pidato


persuasif tentang persatuan
80 75 80 78.33
sebagai wujud cinta tanah air.

6. Menyimpulkan isi teks pidato


persuasif tentang pengamalan
75 80 85 80.00
sikap cinta tanah air.

7. Merancang teks pidato persuasif


tentang gotong royong dengan
75 80 85 80.00
kriteria tertentu.

8. Mengidentifikasi isi teks pidato


persuasif tentang persatuan
80 75 80 78.33
sebagai wujud cinta tanah air.
9. Mengidentifikasi isi teks pidato
persuasif tentang sikap cinta
80 75 85 80.00
tanah air.

10. Menyimpulkan isi teks pidato


persuasif tentang pengamalan
80 75 85 80.00
nilai–nilai cinta tanah air.

Rata-rata Indikator 80.00


Jumlah Rata-rata KD 240
Rata-rata KKM Bahasa Indonesia Kelas VI TP. 2016-2017 80.00

Mengetahui Batam, 3 Januari 2017


Kepala Sekolah, Guru Kelas VI A,

Wan Kasmawati, S.Pd.,SS.,MM Imam Mukti, S.Pd.SD


NIP. 19660218 198908 2 001 NIP. 19690706 200903 1 001

Ket :
K : Kompleksitas, tingkat kesulitan
DD : Daya Dukung, kelengkapan sarana pendukung
IS : Intake Siswa, kemampuan siswa secara umum
KETUNTASAN BELAJAR MINIMAL (KBM)

Nama Sekolah : SDR Negeri 006 Sekupang


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas / Semester : VI / II
Tahun Pelajaran : 2016 - 2017

KKM
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NILAI KET
K DD IS
1 3.4 Membandingkan 1. Menjelaskan konsep data masukan
tafsiran/arti rata-rata, dan data keluaran.
median dan modus dari
85 80 80 81.67
dua kumpulan data
berbeda, tetapi sejenis.

2. Menemukan pola yang terbentuk


dari data masukan dan data 80 75 85 80.00
keluaran.
3. Menyelesaikan permasalahan yang
berhubungan dengan data masuk 80 80 75 78.33
dan data keluar.

4. Menyelesaikan masalah yang


berhubungan dengan data tabel
80 80 80 80.00
dan data gambar.

5. Menentukkan data tabel dan data


gambar berdasarkan informasi yang
ada. 80 80 80 80.00

6. Membaca data dalam bentuk tabel


dan gambar. 85 80 75 80.00

7. Mengidentifikasi hubungan antara


data masuk dan data keluar dari 80 80 80 80.00
tabel yang disajikan.

8. Menunjukkan keterkaitan antara


data masuk dan data keluar dalam
80 80 80 80.00
bentuk persamaan.

9. Menggunakan data masuk dan luar


(input dan output) sebagai
80 80 80 80.00
pasangan titik.

10. Menyajikan gambar titik-titik di


kuadran pertama berdasarkan soal
80 80 80 80.00
cerita.

11. Menyajikan gambar titik-titik di


kuadran pertama berdasarkan soal
80 80 80 80.00
cerita.

12. Menentukan pasangan titik. 80 75 80 78.33


13. Menemukan pola pada gambar
berpola. 80 80 80 80.00
14. Menggambar titik dalam koordinat
Kartesius. 85 75 80 80.00

15. Menyelesaikan masalah yang


terkait dengan pola. 85 80 80 81.67

Rata-rata Indikator 80.00


2 3.5 Menemukan peluang 1 Menentukan peluang empirik
empirik dari data luaran setelah melakukan percobaan.
(output) yang mungkin
diperoleh berdasarkan
beberapa jenis data saling
80 80 80 80.00
terkait yang diolah
menggunakan tabel dan
grafik.

2. Menemukan solusi dari


permasalahan yang diberikan 85 80 75 80.00
tentang peluang empirik.

3. Mendesain soal cerita peluang


empirik dengan menggunakan fakta 85 75 80 80.00
yang ada.

4. Menemukan peluang empirik


setelah melakukan percobaan dan 85 80 80 81.67
memberikan alasannya.

5. Menjelaskan hubungan antara hasil


percobaan, peluang empirik dan
85 80 80 81.67
data.

6. Menemukan jawaban dari


permasalahan yang diberikan 80 80 80 80.00
tentang peluang empirik.

7. Menentukan peluang empirik


setelah melakukan percobaan. 75 80 80 78.33

8. Menentukan peluang empirik dari


data yang tersedia. 80 75 80 78.33

Rata-rata Indikator 80.00


3 3.11 Memahami 1. Menjelaskan kuesioner/lembar isian
kuesioner/lembar isian sederhana sebagai sarana yang
sederhana sebagai sarana akurat untuk mendapatkan
yang akurat untuk informasi tertentu. 75 80 80 78.33
mendapatkan informasi
tertentu.

2. Membaca data berdasarkan grafik


yang disajikan. 85 80 80 81.67

3. Menyebutkan manfaat kuesioner. 85 75 80 80.00


4. Menyajikan data dalam bentuk tabel
dalam bentuk turus berdasarkan 85 75 80 80.00
kuesioner.
5. Mengumpulkan data menggunakan
kuesioner, mengolah, dan
memaparkan data dalam bentuk 75 80 80 78.33
tabel dan grafik.

6. Menguraikan informasi penting yang


terdapat pada grafik. 80 80 80 80.00

7. Menjelaskan cara menyajikan data


dalam bentuk grafik. 80 75 80 78.33

8. Mendata berat dan tinggi siswa di


kelas. 85 80 85 83.33

Rata-rata Indikator 80.00


Jumlah Rata-rata KD 240.00
Rata-rata KKM Matematika Kelas VI TP. 2016-2017 80.00

Mengetahui Batam, 3 Januari 2017


Kepala Sekolah, Guru Kelas VI A,

Wan Kasmawati, S.Pd.,SS.,MM Imam Mukti, S.Pd.SD


NIP. 19660218 198908 2 001 NIP. 19690706 200903 1 001

Ket :
K : Kompleksitas, tingkat kesulitan
DD : Daya Dukung, kelengkapan sarana pendukung
IS : Intake Siswa, kemampuan siswa secara umum
KETUNTASAN BELAJAR MINIMAL (KBM)

Nama Sekolah : SDR Negeri 006 Sekupang


Mata Pelajaran : IPA
Kelas / Semester : VI / II
Tahun Pelajaran : 2016 - 2017

KKM
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NILAI KET
K DD IS
1 3.2 Mendeskripsikan sistem 1. Menyebutkan galaksi dan sistem
tata surya, matahari tata surya.
sebagai pusat tata surya,
serta posisi dan 75 80 85 80.00
karakteristik anggota tata
surya.

2. Menjelaskan asteroid, meteorit, dan


meteor. 80 85 80 81.67

3. Menjelaskan contoh, bukan contoh,


ciri-ciri, dan definisi planet dalam
bentuk diagram. 80 80 80 80.00

4. Menuliskan peran penting Matahari


dalam bentuk peta pikiran. 75 80 75 76.67

5. Menjelaskan bintang dan Matahari


dan manfaatnya. 80 80 85 81.67

Rata-rata Indikator 80.00


2 3.3 Mendeskripsikan peristiwa 1. Menjelaskan peristiwa rotasi Bumi
rotasi bumi, revolusi bumi, dan akibatnya.
revolusi bulan, dan
peristiwa terjadinya 75 80 85 80.00
gerhana bulan dan
gerhana matahari.

2. Menjelaskan peristiwa revolusi Bumi


dan pengaruhnya. 80 80 80 80.00

3. Mengidentifikasi peristiwa terjadinya


gerhana Bulan. 75 80 80 78.33

4. Mengidentifikasi peristiwa gerhana


Matahari. 80 80 85 81.67

Rata-rata Indikator 80.00


3 3.4 Membedakan campuran 1 Membedakan campuran dan larutan
dan larutan melalui berdasarkan pengamatan.
80 80 80 80.00
pengamatan.
2. Menemukan informasi dan fakta
tentang campuran udara dalam
80 80 80 80.00
teks.

3. Menjelaskan langkah-langkah
membuat larutan anti nyamuk. 75 80 85 80.00

4. Mengidentifikasi sifat larutan melalui


pengamatan. 80 80 80 80.00

5. Menemukan pengaruh zat terlarut


terhadap sifat larutan. 75 80 85 80.00

6. Mengidentifikasi sifat campuran


melalui pengamatan. 75 80 80 78.33

7. Menjelaskan sifat campuran setelah


melakukan pengamatan. 80 80 85 81.67

Rata-rata Indikator 80.00


4 3.5 Memahami hubungan 1. Mengidentifikasi sifat hantaran
antara suhu, sifat melalui pengamatan.
hantaran, perubahan
benda akibat pengaruh
suhu melalui pengamatan,
80 75 85 80.00
serta mendeskripsikan
aplikasinya dalam
kehidupan sehari-hari.

2. Menemukan pengaruh suhu


terhadap perubahan benda melalui
pengamatan. 80 75 85 80.00

3. Melakukan percobaan untuk


membuktikan pengaruh suhu
80 80 80 80.00
terhadap perubahan benda.

4. Menyelidiki pengaruh perubahan


suhu pada kaca jendela.
80 75 85 80.00

5. Membuktikan dampak perubahan


suhu pada percobaan garam. 80 80 80 80.00

Rata-rata Indikator 80.00


Jumlah Rata-rata KD 320
Rata-rata KKM IPA Kelas VI TP. 2016-2017 80.00

Mengetahui Batam, 3 Januari 2017


Kepala Sekolah, Guru Kelas VI A,
Wan Kasmawati, S.Pd.,SS.,MM Imam Mukti, S.Pd.SD
NIP. 19660218 198908 2 001 NIP. 19690706 200903 1 001

K : Kompleksitas, tingkat kesulitan


DD : Daya Dukung, kelengkapan sarana pendukung
IS : Intake Siswa, kemampuan siswa secara umum
KETUNTASAN BELAJAR MINIMAL (KBM)

Nama Sekolah : SDR Negeri 006 Sekupang


Mata Pelajaran : IPS
Kelas / Semester : VI / II
Tahun Pelajaran : 2016 - 2017

KKM
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NILAI KET
K DD IS
1 3.1 Mengemukakan 1. Menjelaskan keragaman di
keragaman aspek Indonesia dikaitan dengan
keruangan dan perbedaan waktu.
konektivitas antar
ruang,waktu, perubahan
dan keberlanjutan
kehidupan manusia dalam 75 80 85 80.00
aspek sosial, ekonomi,
pendidikan, dan budaya
dalam masyarakat
Indonesia.

2. Mencari informasi pengaruh


perbedaan waktu di Indonesia dan 80 85 80 81.67
dunia.

3. Menjelaskan keragaman wilayah di


Indonesia. 80 80 85 81.67

4. Menjelaskan dampak banjir bagi


masyarakat. 75 85 75 78.33

5. Mencirikan kondisi lingkungan pada


suatu musim tertentu. 80 80 85 81.67

6. Menceritakan kondisi daerah tempat


tinggal serta pengaruhnya bagi 75 85 75 78.33
seorang anak dalam cerita.

7. Menjelaskan latar belakang kondisi


daerah dan kehidupan masyarakat
serta perubahan yang terjadi pada
80 80 85 81.67
cerita drama yang akan ditampilkan.

8. Menemukan pola keterkaitan antar


data masuk dan data keluar dari 75 85 75 78.33
tabel yang ada.
9. Mengidentifikasi perbedaan ruang
dan waktu antara Bumi dan 80 80 85 81.67
angkasa luar.

10. Mendeskripsikan aspek ruang dan


waktu di alam semesta. 75 85 75 78.33

11. Mendeskripsikan aspek ruang dan


waktu di alam semesta. 80 80 85 81.67
12. Mengolah informasi tentang
pemanasan global 85 75 80 80.00

13. Menuliskan hal-hal yang telah


diketahui dan ingin diketahui
75 85 75 78.33
tentang angkasa luar.

14. Menyebutkan penemuan Galileo


Galilei. 80 80 85 81.67

15. Menjelaskan dampak


perkembangan astronomi. 75 80 75 76.67

Rata-rata Indikator 80.00


2 3.4 Menelaah manfaat 1. Menjelaskan pengaruh lembaga
kelembagaan politik, politik dan pendidikan bagi
sosial, ekonomi dan masyarakat melalui sosok
budaya bagi kehidupan kepemimpinan yang baik. 75 85 75 78.33
masyarakat dan bangsa
Indonesia.

2. Menjelaskan pengaruh lembaga


politik dan sosial bagi masyarakat 80 80 85 81.67
melalui program atau kegiatannya.

3. Membandingkan pengaruh
lembaga-lembaga politik, sosial,
budaya, ekonomi, dan pendidikan 80 80 80 80.00
melalui kepemimpinannya.

4. Menjelaskan tugas pemimpin di


lembaga politik dan manfaatnya
85 75 80 80.00
bagi masyarakat.

5. Menjelaskan lembaga ekonomi lain


yang dapat menyejahterakan
rakyat, kegiatan yang dilakukan,
75 85 75 78.33
dan manfaatnya bagi rakyat dalam
bentuk tulisan.

6. Menjelaskan lembaga ekonomi lain


yang dapat menyejahterakan
rakyat, kegiatan yang dilakukan,
dan manfaatnya bagi rakyat secara 80 80 85 81.67
lisan.

7. Menjelaskan manfaat lembaga


budaya bagi masyarakat. 85 75 80 80.00

Rata-rata Indikator 80.00


3 3.5 Menelaah landasan dari 1. Menjelaskan pengaruh globalisasi
dinamika interaksi manusia terhadap berbagai aspek dalam
dengan lingkungan alam, kehidupan. 80 80 75 78.33
sosial, budaya, dan
ekonomi.
2. Menjelaskan manfaat potpourri
dalam bentuk peta pikiran. 80 80 85 81.67
3. Menjelaskan hasil telaah tentang
interaksi manusia dengan
lingkungan sehubungan dengan 80 80 75 78.33
kesehatan masyarakat.

4. Menjelaskan kaitan antara interaksi


manusia dengan lingkungan alam. 80 80 85 81.67

Rata-rata Indikator 80.00


Jumlah Rata-rata KD 240.00
Rata-rata KKM IPS Kelas VI TP. 2016-2017 80.00

Mengetahui Batam, 3 Januari 2017


Kepala Sekolah, Guru Kelas VI A,

Wan Kasmawati, S.Pd.,SS.,MM Imam Mukti, S.Pd.SD


NIP. 19660218 198908 2 001 NIP. 19690706 200903 1 001

Ket :
K : Kompleksitas, tingkat kesulitan
DD : Daya Dukung, kelengkapan sarana pendukung
IS : Intake Siswa, kemampuan siswa secara umum
KETUNTASAN BELAJAR MINIMAL (KBM)

Nama Sekolah : SDR Negeri 006 Sekupang


Mata Pelajaran : SBdP
Kelas / Semester : VI / II
Tahun Pelajaran : 2016 - 2017

KKM
NO KOMPETENSI DASAR INDIKATOR NILAI KET
K DD IS
1 3.4 Menyajikan berbagai karya 1. Menjelaskan nilai-nilai terkait
kreatif dalam kegiatan dengan kebiasaan masyarakat
pameran dan pertunjukan. mengolah sampah organik atau 75 80 85 80.00
sampah anorganik di lingkungan
sekitar.
2. Menjelaskan langkah-langkah
membuat hiasan dari bahan alam
75 80 85 80.00
(sampah organik).

3. Menjelaskan bahan dan cara


membuat hiasan dinding dari
75 80 80 78.33
sampah organik (bahan alam).

4. Menjelaskan konsep gambar


perspekstif. 75 80 85 80.00

5. Siswa mampu memamerkan hasil


karya menggambar perspektif 80 80 85 81.67

6. Mencontohkan sebuah gambar


dengan mengunakan teknik gambar
perspektif. 75 80 85 80.00

7. Menjelaskan gambar perspektif


yang dihasilkan. 80 80 80 80.00

8. Mengidentifikasi cara menjahit


dengan teknik feston. 75 80 85 80.00

9. Merancang karya kreatif berupa


peta angkasa luar dengan berbagai 80 80 80 80.00
media.

10. Mengenal cara presentasi secara


lisan. 75 80 85 80.00

11. Menyebutkan langkah-langkah


membuat teleskop. 75 80 80 78.33

12. Menjelaskan proses membuat


miniatur planet. 75 80 85 80.00

13. Membuat rancangan pajangan


berupa lini masa. 85 80 80 81.67
Rata-rata Indikator 80.00
2 3.5 Memahami laporan kajian 1. Menyebutkan bahan dan cara
tentang seni budaya membuat potpourri mempraktikkan
Indonesia dengan bantuan pembuatan potpourri sesuai cara
guru dan teman serta membuatnya.
media pembalajaran 75 80 85 80.00
dengan menggunakan
bahasa Indonesia.

2. Menemukan makna budaya tegur


sapa dalam bahasa daerah. 75 80 80 78.33

3. Menemukan makna lagu Rambadia.


75 80 85 80.00

4. Menjelaskan arti dan makna lagu


daerah. 80 80 85 81.67

5. Menyampaikan apresiasi terhadap


makna lagu dan artinya setelah 80 80 80 80.00
bernyanyi.

6. Menemukan arti dan makna lagu


daerah. 80 80 80 80.00

7. Menjelaskan sikap cinta terhadap


tanah air setelah mengetahui 80 80 80 80.00
makna lagu daerah.

Rata-rata Indikator 80.00


Jumlah Rata-rata KD 160.00
Rata-rata KKM SBdP Kelas VI TP. 2016-2017 80.00

Mengetahui Batam, 3 Januari 2017


Kepala Sekolah, Guru Kelas VI A,

Wan Kasmawati, S.Pd.,SS.,MM Imam Mukti, S.Pd.SD


NIP. 19660218 198908 2 001 NIP. 19690706 200903 1 001

Ket :
K : Kompleksitas, tingkat kesulitan
DD : Daya Dukung, kelengkapan sarana pendukung
IS : Intake Siswa, kemampuan siswa secara umum

You might also like