You are on page 1of 3

ALUR PELAYANAN PERSALINAN

Nomor :
No.Revisi :0
SOP Tgl.
:
Diberlaku
Halaman : 1 dari 2
Ditetapkan Kepala drg. Mulyadi
UPT Puskesmas 19630812 199203 1
Keranggan 014

Alur pelayanan persalinan adalah prosedur pelayanan pasien ibu


1. Pengertian
hamil dimana ibu hamil tersebut telah memasuki proses inpartu.
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melakukan
2. Tujuan
pelayanan ibu bersalin
SK Kepala Puskesmas Keranggan No.................. tentang Alur
3. Kebijakan
Pelayanan
4. Referensi SOP DINKES Tangerang Selatan
1.1 Alat
 Tempat tidur ginekologi
 Partus set
 Hecting set
 Infuse set
 Abocat
 Kateter
 Suction bayi
 Ambu bag
 Duk steril
 Inkubactor bayi
 Anderped
 Kaca mata google
5. Alat dan Bahan  Sepatu but
 Sarung tangan steril panjang
 Sarung tangan steril pendek
 Apron
 Masker
 Penutup kepala
 Sarung tangan karet
 Buku persalinan

1.2 Bahan
 Oksitosin
 Cairan RL
 Vit.K
 Salep mata oksitoksin

1. Bidan menerima pasien dengan tanda-tanda inpartu.


2. Bidan menanyakan keluhan ibu dan riwayat kehamilan
sekarang dan riwayat kehamilan sebelumnya.
6. Prosedur
3. Bidan melakukan pemeriksaan tekanan darah , palpasi TFU,
DJJ, dan pemeriksaan dalam.
4. Jika Bidan menemukan kelainan dalam pemeriksaan status
obstetrikus pasien menyiapkan rujukan, menghubungi RS
yang di tuju, dan menyiapkan ambulance, dan mengantar
pasien.
5. Jika tidak perlu dirujuk, Bidan menjelaskan hasil
pemeriksaan.
6. Jika pasien masih dalam fase laten, Bidan menganjurkan
pasien untuk pulang.
7. Jika pasien masih dalam fase aktif, lakukan observasi.
8. Bidan memberikan informed consent kepada pasien.
9. Bidan menyiapkan alat persalinan yang steril
10. Bidan melakukan persalinan sesuai 60 langkah APN.
11. Bidan memberikan resep obat.
12. Bidan mencatat dalam buku KIA.
13. bidan mencatat data pasien dalam buku register persalinan

Bidan menerima
pasien dengan Bidan melakukan
tanda-tanda anamnesa kepada pasien
inpartu

Melakukan
Pasien dengan resiko pemeriksaan
tinggi fisik
terhadap
pasien

Rujuk pasien

Pasien tidak resiko tinggi

Melakukan observasi
7. Bagan Alir terhadap pasien

Bidan memberikan
informed consent
kepada pasien

Bidan menyiapkan alat


persalinan yang steril

Bidan melakukan
persalinan sesuai 60
langkah APN

dokumentasi Bidan memberikan resep


obat
8. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
 Ruang bersalin
9. Unit terkait
 Ruang farmasi/apotik
 Buku KIA
 Buku Register Persalinan
10. Dokumen  Buku Kohort persalinan
terkait  Buku kohort bayi baru lahir
 Buku register rujukan
 Formulir partograf

No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai


diberlakukan
11. Rekaman
historis
perubahan

You might also like