You are on page 1of 1

SURAT KEPUTUSAN

Nomor :

tentang

PENETAPAN HOSPITAL BY LAWS


RUMAH SAKIT

Menimbang : Dalam rangka terwujudnya pelaksanaan Pelayanan kesehatan yang


sesuai dengan peraturan yang berlaku di Rumah Sakit ,
perlu ditetapkan Hospital Bylaws sebagai peraturan internal Rumah
Sakit .

Mengingat : 1. Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor : YM.02.04.3.5.5830 tentang


Izin Penyelenggaraan RS .
2. Surat Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor :
436/Menkes/SK/VI/1993 tanggal 3 Juni 1993 tentang Berlakunya
Standar Pelayanan Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Medik.
3. Surat Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor :
1333/Menkes/SK/XII/1999 tanggal 8 Desember tentang Penerapan
Standar Pelayanan Rumah Sakit dan Standar Pelayanan Medik.
4. Standar Pelayanan Administrasi dan Manajemen Akreditasi Rumah
Sakit.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : 1. Berlakunya Hospital Bylaws Rumah Sakit sebagai


pedoman dalam melaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan.
2. Surat Keputusan ini berlaku terhitung mulai tanggal dikeluarkan dan
apabila dikemudian hari diperlukan revisi dari surat keputusan ini,
maka akan diadakan perubahan sesuai keperluan.

Dikeluarkan di : Jakarta,
Pada tanggal

Tembusan :
1.Direktur
2.Arsip

You might also like