You are on page 1of 1

NO NAMA IKHTISAR JABATAN BUTIR KEGIATAN SYARAT JABATAN KET

JABATAN
1. Kepala Memimpin Puskesmas dalam 1. Membuat rencana kerja berdasarkan peraturan yang berlaku untuk 1. Pangkat Penata (III/c)
Puskesmas pelaksanaan tugas di bidang pedoman pelaksanaan tugas 2. Pendidikan S1, diutamakan
pengelolaan Puskesmas dan pelayanan 2. Membagi tugas kepada bawahan sesuai dengan bidang masing- S2
kesehatan, pengendalian penyusunan masing agar memahami tugasnya 3. Bidang/Jurusan Pendidikan
program kerja, pengendalian masalah 3. Memberi petunjuk kepada bawahan berdasarkan pembagian tugas Ilmu Pemerintahan,Ilmu
kesehatan, Penyusunan Kebijakan dan agar pelaksanaannya dapat berjalan lancar ekonomi Manajemen, Ilmu
petunjuk teknis pelaksanaan di bidang 4. Mengkoordinasikan dan mengevaluasi pelaksanaan pekerjaan Kesehatan masyarakat, Ilmu
pelayanan kesehatan, merencanakan bawahan dan mengecek hasinya secara langsung atau melalui laporan Kedokteran, Ilmu yang
dan mengusulkan kebutuhan sumber untuk mengetahui kelancaran serta hambatan yang terjadi; relevan dengan bidang
daya Puskesmas dan kefarmasian serta 5. Membina dan memotivasi bawahan secara berkala dalam upaya tugasnya.
pelayanan teknis dan administratif peningkatan produktivitas kerja dan pengembangan karir 4. Pelatihan manajemen
sesuai peraturan perundang-undangan 6. Mengendalikan kegiatan urusan ketatausahaan Puskesmas sesuai Puskesmas
untuk mendukung kelancaran tugas bidang tugas dan kewenangan dalam rangka kelancaran administrasi 5. Masa Kerja di Puskesmas
Dinas Kesehatan Kab Aceh Tamiang 7. Mengawasi pelaksanaan penyusunan program kerja tahunan, minimal 2 tahun
sesuai dengan ketentuan dan kebutuhan agar pelaksanaan kegiatan
tercapai sasaran
8. Mengawasi pelaksanaan pembinaan dan pengendalian meliputi
pencegahan penyakit, penyehatan lingkungan dan permukiman,
pelayanan kefarmasian dan alat kesehatan dan promosi kesehatan
serta konseling trauma dalam rangka peningkatan upaya kesehatan
9. merencanakan dan mengusulkan kebutuhan sumber daya
Puskesmas kepada dinas kesehatan kabupaten/kota.
10. Mengawasi dan mengendalikan secara internal meliputi program-
program kesehatan dalam pencapaian secara optimal
11. Membina secara operasional di bidang kesehatan sesuai ketentuan
dalam rangka pencapaian sasaran yang telah ditetapkan
12. Melakukan kerjasama dengan SKPK dan instansi terkait sesuai
ketentuan dan kebutuhan dalam rangka sinkronisasi pelaksanaan
program dan kegiatan
13. Mengatur kegiatan monitoring dan evaluasi baik langsung
maupun melalui laporan untuk mengetahui hambatan yang terjadi dan
mencari alternatif pemecahannya
14. Melaksanakan tugas kedinasan lainnya sesuai dengan instruksi atasan
agar tugas terbagi habis;
15. Membuat laporan hasil pelaksanaan tugas kepada atasan sebagai
bahan untuk penyusunan program selanjutnya.

You might also like