You are on page 1of 24

CHECK LIST

OSCE KBK 1
ASEPTIC PROCEDURE

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
1. Changing clothes into clean short-sleeve
clothes and trousers.
2. Removing the watch, jewelry, nail polish
and artificial nails.
3. Wearing cap, mask, goggles and boot
shoes
4. Checking the tap water and nail cutter

5. Preparing sterile brush, nail tip cleaner


and liquid antiseptic soap.
6. Opening the sterile brush package by using
clean technique.
7. Opening and adjusting the water flow with
elbow or foot pedal and thoroughly
washing the hands.
8. Initial washing by taking the sufficient
amount of liquid soap (pressing the top of
the bottle with your elbow) and rubbing
both hands and lower arms.

9. Rinsing the both hands and lower arms


with the hand position is slightly higher
than elbow
10. Picking up the nail tip cleaner and clean
the nails of both hands.
Method of Scrubbing

11. Taking the sufficient amount of liquid soap


into sterile brush.
12. Doing scrub procedure evenly by dividing
it into 3 area of scrubbing :
1. Hand (1 minute for each of hands)
2. Half of distal lower arm (½ minute
for each of arms )
3. Half of proximal lower arm (½
minute for each of arms)
13. Transferring the brush during scrubbing
must use clean technique.
14. Discarding the brush carefully to the
disposal bin.
15. Rinsing both hands thoroughly as
mentioned above.
16. Turning off the water flow by using elbow
or pedal.
17. Then, you move to enter the operation
room through “butterfly” door by step
backward
18. During the entire steps of surgical hand
disinfection, hands should be kept slightly
higher than lower arms to allow water to
flow from hand to the elbow. Both hands
should be on visual field. The hands and
lower arms must not touch the unclean
surfaces such as sink and tap water. Hold
on this position until the gloves are worn.
Drying the hand

19. Taking the sterile towel and dividing it into


two parts.
20. Drying the hands one by one, sequentially
from distal to proximal area.
21. The hand must be nested in the towel
while it is drying another hand to protect
it from distal to proximal contact of both
hands.
22. Discarding the towel directly to the basin

Method of Donning The Gown

23. Taking the sterile gown by grasping the


inner part of the gown especially to
choose the neck part.
24. Unfolding it away from the body. Avoiding
contact to the floor.
25. Donning the gown by hands and arms are
extending through the long sleeves of the
gown, only until the cuffs level (for using
closed method of gloving)
26. The gown is closed in waist and back by
tying up the straps assisted by non
scrubbing assistant.
27. During this procedure, DO NOT TOUCH the
outer gown by un-gloving hand
Donning The Gloves (Closed Method)

28. Opening the wrapper of the gloves by


hands inside the sleeves of the gown.
29. Inside the sleeve, the left hand is opened
and facing up.
30. Grasping the left glove with the right hand
(closed by the sleeve) and put the glove
over the left hand in opposite direction.
31. Grasping the edge of the glove with both
hands and making the broad weep motion
simultaneously to insert the left hand
inside the glove. While inserting into the
glove, the left fingers are in adduction
then simultaneously abducted.
32. The right hand pulls the edge of the glove
and the edge of the sleeve, the glove
should cover the cuff part of the sleeve.
33. Repeating the same procedure toward the
right hand.
34. Adjusting the position of the gloves.

35. During this procedure, hands SHOULD


NOT TOUCH the outer parts of the gloves.
Removal of Gown and Gloves

36. Untied the gown and remove it inside out.

37. Discarding the gown by gloving hand

38. Putting off the gloves by using dirty to


dirty and clean to clean method.
39. Discarding the gloves.

40. Removing the mask outside the operating


room by handling only the string not the
contaminated face area.
41. During the procedure, if there is any
contamination between sterile and non
sterile, the procedure should be repeated
from the beginning.
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

42. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
43. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

44. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
OSCE KBK 1

DRESSING AND BANDAGING

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Inspecting wounded body part, palpation
and checked range of motion
3. Choosing the appropriate bandage for the
wound.
4. Performing first aid (use of disinfectant,
application of sterile gauze, repositioning)
5. Tightening of bandage result: (Too tight or
easily loosened score = 0)
6. Evaluating of sensation pulse,
temperature and movement
7. Informing the disadvantages result after
dressing and bandage to the patient
8. Keep attention to the patient during the
procedure: asking-respond to the patient’s
need
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

9. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
10. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

11. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
BASIC LOCOMOTOR EXAMINATION

(Examination of Knee Joint)

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Ask the patient to walk in the examination
room while examining the gait whether it
is normal or abnormal
3. Look for any deformity and color changes
4. Start the examination by examining the
normal knee
Feel
5. With flexion of the knee joint, palpate the
knee to identify and observe bony
landmark, patella and femoral
compartment, soft tissue for any
crepitation, swelling, thickening and
tenderness.
6. Palpate prepatelar bursae
7. With extension of the knee, palpate the
popliteal fossa.
8. Move the knee into flexion, extension,
external and internal rotation.
9. Measure the range of movement by using
goniometri properly.
10. Do the knee examination with the
appropriate steps
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

11. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
12. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

13. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
BASIC LOCOMOTOR EXAMINATION

(Examination of Elbow Joint)

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Prepare the patient in the appropriate
position for examination.
3. Look for any deformity and color changes
4. Start the examination by examining the
normal elbow
Feel
5. Identify the landmark of olecranon, lateral
and medial epicondyle of the humerus,
and the ulnar nerve.
6. Palpate the head of the radius with
supination and pronation of the arm.
7. Move the elbow joint into flexion,
extension, pronation and supination.
8. Measure the range of movement by using
goniometri properly.
9. Do the elbow examination with the
appropriate steps
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

10. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
11. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

12. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
(Examination of hip Joint)

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Prepare the patient in the appropriate
position for examination.
3. Look for any deformity and color changes
4. Start the examination by examining the
normal hip
Feel
5. Identify the landmark of hip.
6. Palpate the greater trohantric, and
anterior superior iliac spine. Compare to
the normal side/the right side.
7. Move the hip joint passively into flexion,
extension, abduction, adduction and
internal/external rotation.
8. Measure the range of movement by using
goniometri properly.
9. Do the hip examination with the
appropriate steps
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

10. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
11. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

12. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
(Examination of Wrist Joint)

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Look for any deformity and color changes
3. Start the examination by examining the
normal wrist
Feel
4. Palpate of the wrist joint to identify and
observe bony landmark, radial and ulnar
styloid process and carpal bones.
5. Move the wrist into flexion, extension,
ulnar and radial deviation.
6. Measure the range of movement by using
goniometri properly.
7. Do the wrist examination with the
appropriate steps
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

8. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
9. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

10. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
GENITO-URINARY EXAMINATION

(PENILE EXAMINATION)

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Mencuci tangan dan memakai sarung
tangan.
3. Melakukan inspeksi pada penis bagaimana
bentuk penis. apakah terdapat
pembengkakan, kemerahan serta apakah
preputium menutupi seluruh permukaan
glans penis.
4. Menarik preputium dan menilai apakah
preputium sukar ditarik atau tidak.
5. Melakukan inspeksi glans penis dan ostium
urethra external dengan menilai apakah
ostiums terletak di tengah, ventral atau
dorsal dari batang penis dan memijit glans
penis menggunakan telunjuk dan jari
tengah untuk mengetahui adakah cairan
yang keluar dari ostium urethtra externa.
6. Melakukan palpasi batang penis antara ibu
jari dan jari telunjuk dan jari tengah
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

7. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
8. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

9. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
GENITO-URINARY EXAMINATION
(SCROTAL EXAMINATION)

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Mencuci tangan dan memakai sarung
tangan.
3. Melakukan inspeksi skrotum, dengan
pasien dalam posisi berdiri dan menilai
apakah skrotum simetris atau asimetris;
adakah hypoplasia atau atrofi
4. Melakukan palpasi testis dan epididymis di
antara ibu jari dan jari telunjuk dan jari
tengah
5. Melakukan palpasi funiculus spermaticus
dengan menggunakan jari-jari mulai dari
epididymis sampai annulus inguinalis
externus.
6. Melakukan transiluminasi pada skrotum
dengan menggunakan lampu senter dan
kertas dibentuk tabung.
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

7. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
8. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

9. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
(SCROTUM EXAMINATION : UNDESCENDED TESTIS)
Name : …………………………………….………………….
Student No. : …………………………………….………………….
No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Mencuci tangan dan memakai sarung
tangan.
3. Melakukan inspeksi skrotum, dengan
pasien dalam posisi berdiri dan menilai
apakah skrotum simetris atau asimetris
serta adakah hypoplasia atau atrofi
4. Melakukan palpasi testis dan epididymis di
antara ibu jari dan jari telunjuk dan jari
tengah

5. Melakukan palpasi funiculus spermaticus


dengan menggunakan jari-jari mulai dari
epididymis sampai annulus inguinalis
externus.

6. Melakukan palpasi daerah inguinal,


suprapubik dan femoral dengan
menggunakan lubrikan*.

7. Mampu melakukan seluruh prosedur


dengan baik dan benar

DOCTOR PATIENT-INTERACTION

8. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
9. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

10. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
GYNECOLOGICAL EXAMINATION

(Inspeculo and Bimanual)

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
INSPECULO EXAMINATION

2. Positioning and turning on the


gynecological lamp
3. Washing both hands using plain soap,
rinsing with water and wiping it up with
clean-dry towel (simulation) (put off ring,
watch, etc.)
4. Putting on gloves aseptically

5. Performing preparation of vulva and its


adjacent area by antiseptics (simulation)
6. Putting sterile linen under the buttock and
perforated linen over the examination site
7. Sitting just in front of the genital area

8. Performing inspection of the vulva and its


adjacent area
9. Performing palpation of the vulva and its
adjacent area
10. Performing inspeculo examination
correctly
11. Reporting the vaginal wall and cervix
conditions.
12. Unlocking the speculum, removing it and
putting all dirty instruments on a 0.5%
chlorine solution containing basin.
BIMANUAL EXAMINATION

13. Performing bimanual examination


perfectly
14. Describing the condition of the vulva,
vagina, cervix, uterus, parametrium and
adnexae
15. Releasing the hands and preparing dirty
instruments
16. Washing both hands using plain soap,
rinsing with water and wiping it up with
clean-dry towel (simulation). Turning off
the gynecological lamp
17. Explaining the examination result to the
patient.
18. Completing client record
19. Keeping the relationship during the
examination (assuring the patient’s need,
respond to the patient’s reaction)
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

20. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
21. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

22. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
OSCE

IPM EXAMINATION

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5
HISTORY TAKING
1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Cuci tangan sebelum melakukan pemeriksaan
3. Melakukan pemeriksaan dan penilaian: -
kondisi umum (kesadaran, anemia /ikterik,
gait, speech)
- keadaan gizi (habitus)
Melakukan pemeriksaan tanda vital dengan cara-cara yang benar
4. Tekanan darah
(prosedural dan cara melaporkan)
5. Nadi
(prosedural dan cara melaporkan)
6. Respirasi
(prosedural dan cara melaporkan)
7. Suhu
(prosedural dan cara melaporkan)
Melakukan pemeriksaan fisik kepala leher dengan cara yang benar
8. Inspeksi
(prosedural dan cara melaporkan)
9. Palpasi
(prosedural dan cara melaporkan)
Melakukan pemeriksaan fisik abdomen dengan cara yang benar
10. Inspeksi
(prosedural dan cara melaporkan)
11. Auskultasi
(prosedural dan cara melaporkan)
12. Perkusi
(prosedural dan cara melaporkan)
13. Palpasi
(prosedural dan cara melaporkan)
14. Cuci tangan setelah pemeriksaan
DOCTOR PATIENT-INTERACTION
15. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non verbal),
serta menanyakan identitas pasien secara
sekuensial dan empati)
16. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan atau
pemeriksaan yang akan dilakukan dan
meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM
17. Dealing with one-self:
Percaya diri dan melakukannya dengan benar
Total
EYE EXAMINATION 1

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Minta pasien agar duduk menghadap
Snellen chart dengan jarak 5 atau 6 meter.
Jika pasien memakai kacamata, minta agar
ia melepaskannya.

3. Minta pasien agar menutup sebelah mata


yang tidak diperiksa tanpa menekannya

4. Minta pasien agar memandang ke depan


dengan santai, tanpa memicingkan mata.

5. Minta pasien untuk mengidentifikasi


tulisan yang tercetak pada Snellen chart,
dimulai dari deretan paling atas kemudian
menurun..

6. Gunakan Snellen chart, menghitung jari,


gerakan tangan, dan daya tangkap
terhadap cahaya dengan cara yang benar.

DOCTOR PATIENT-INTERACTION

7. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
8. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

9. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
EYE EXAMINATION 2

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5
HISTORY TAKING
1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Duduk pada posisi sejajar di depan pasien
sejauh jangkauan tangan. Minta pasien
untuk memandang lurus ke depan.
3. Dari jarak sekitar 60 cm tepat di depan
pasien, sorotkan lampu ke mata pasien
4. Periksa refleksi pada kornea pasien
5. Minta pasien agar pandangannya
mengikuti gerakan ujung jari anda atau
ujung pensil, tapi tanpa menggerakkan
kepala.
6. Gerakkan jari/pesil anda agar seolah
menulis huruf “H” di udara, mengarah
pada pasien: Kanan atas, kanan, kanan
bawah, kiri, kiri atas, dan kiri bawah
7. Minta agar pandangan pasien mengikuti
gerakan ujung jari/pensil anda saat anda
menggerakannya ke arah hidung
8. Lakukan inspeksi terhadap posisi kedua
bola mata ketika memandang
9. Berhenti sejenak ketika memandang ke
atas dan ke samping
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

10. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
11. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

12. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
EYE EXAMINATION 3

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Duduk pada posisi sejajar di depan pasien
sejauh jangkauan tangan

3. Minta pasien untuk menutup sebelah


mata yang tidak diperiksa

4. Pemeriksa menutup matanya sendiri pada


sisi yang sama dengan pasien

5. Minta pasien untuk mengatakan atau


memberi isyarat ketika ia mulai melihat
benda.

6. Gerakkan benda perlahan dari samping ke


tengah dengan jalur membentuk garis
lurus

7. Jaga agar jarak pasien dan pemeriksa


tetap sama

DOCTOR PATIENT-INTERACTION

8. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
9. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

10. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
NEUROLOGY EXAMINATION 1

No. Aspek yang dinilai SKOR


1 2 3 4 5
HISTORY TAKING
1. Eksplorasi permasalahan pasien
PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
TACTILE SENSORY EXAMINATION
2. Mencuci tangan sebelum dan sesudah
memeriksa pasien
3. Mampu memilih instrumen yang benar untuk
pemeriksaan sensasi taktil
4. Mampu mengundang respon pasien, dengan
memintanya mengatakan “ya” atau “tidak”
untuk setiap stimulus yang diberikan
5. Mampu melakkukan stimulasi ringan pada kulit
tanpa menyebabkan tekanan pada jaringan
subkutan
6. Mampu mengundang respon pasien, dengan
memintanya menyebutkan lokasi dari setiap
stimulus yang diberikan
7. Mampu mengundang respon pasien, dengan
memintanya untuk menyebutkan perbedaan
lokasi stimulus yang diberikan diantara dua
tempat yang diberi tanda
PATELLA REFLEX EXAMINATION
8. Minta pasien agar duduk dengan kaki
menggantung di bibir bed dan coba alihkan
perhatian pasien dari kakinya
9. Sentuh area di sekitar (sisi kiri dan kanan)
tendon patella
10. Sentuh otot paha distal pasien dengan satu
tangan dan pukul tendon patella dengan
refleks hammer dengan tangan sebelahnya
11. Pukul tendon patella dengan menggerakkan
pergelangan tangan
12. Bunyi kontraksi/ekstensi otot quadriceps di
kaki bagian bawah
DOCTOR PATIENT-INTERACTION
13. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
14. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM
15. Dealing with one-self:
Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
NEUROLOGY EXAMINATION 2

No. Aspek yang dinilai SKOR


1 2 3 4 5
HISTORY TAKING
1. Eksplorasi permasalahan pasien
PHYSICAL EXAMINATION
PEMERIKSAAN SENSOR RABA
2. Mencuci tangan sebelum dan sesudah
pemeriksaan
3. Mampu memilih instrument yang benar untuk
pemeriksaan superficial pain
4. Minta pasien untuk menutup mata dan
mematuhi perintah
5. Coba untuk menusuk pasien
6. Lakukan stimulasi dengan intensitas minimal
tanpa menyebabkan pendarahan
7. Lakukan stimulasi tajam dan tumpul secara
bergantian
8. Mampu mengundang respon pasien, dengan
bertanya pada pasien apakah stimulasi tajam
atau tumpul
9. Mampu mengundang respon pasien, dengn
memintanya menyebutkan perbedaan
diantara stimulasi, apakah tajam atau tumpul
PEMERIKSAAN REFLEKS BISEP
10. Minta pasien agar duduk dengan santai
11. Letakkan lengan pasien di atas lengan
pemeriksa
12. Atur posisi lengan bawa pasien diantara posisi
fleksi dan ekstensi, dan sedikit
prone/menelungkup
13. Letakkan siku pasien di atas tangan pemeriksa
14. Letakkan ibu jari pemeriksa pada tendon bisep
pasien
15. Ketuk ibu jari pemeriksa untuk mendapatkan
refleks bisep
16. Ketukan itu menyebabkan gerakan supinasi
lengan bawah
DOCTOR PATIENT-INTERACTION
17. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non verbal),
serta menanyakan identitas pasien secara
sekuensial dan empati)
18. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan atau
pemeriksaan yang akan dilakukan dan
meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM
19. Dealing with one-self:
Percaya diri dan mampu melakukan dengan
benar
Total
NEUROLOGY EXAMINATION 3

No. Aspek yang dinilai SKOR


1 2 3 4 5
HISTORY TAKING
1. Eksplorasi permasalahan pasien
PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
Pemeriksaan Gerakan dan Posisi
2. Mencuci tangan sebelum dan sesudah
pemeriksaan
3. Minta pasien agar berbaring dengan santai
4. MInta pasien agar menutup mata dan
mematuhi perintah
5. Mampu memberi stimulasi dengan menyentuh
jari pasien tanpa mmeberi tekanan pada jari
tersebut
6. Minta pasien agar mengidentifikasi jari mana
yang disentuh pemeriksa
7. Mampu memberi stimulasi dengan
menggerakkan jari pasien. Jari yang diperiksa
tidak boleh bergerak dan tidak terkait dengan
jari lain
8. Minta pasien untuk mengidentifikasi ke arah
mana jari digerakkan.
9. Mampu meminta respon pasien
Pemeriksaan Refleks Trisep
10. Minta pasien agar duduk dengan santai
11. Letakkan lengan pasien di atas lengan/tangan
pemeriksa
12. Atur posisi lengan bawa pasien diantara posisi
fleksi dan ekstensi
13. Minta pasien agar meletakkan lengan bawah
dengan posisi santai
14. Sentuh otot trisep untuk memastikan bahwa
otot tidan meregang
15. Ketuk tendon trisep yang berada di sepanjang
olecranon fossa
16. Otot trisep berkontraksi
DOCTOR PATIENT-INTERACTION
17. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non verbal),
serta menanyakan identitas pasien secara
sekuensial dan empati)
18. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan atau
pemeriksaan yang akan dilakukan dan
meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM
19. Dealing with one-self:
Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
NEUROLOGY EXAMINATION 4

No. Aspek yang dinilai SKOR


1 2 3 4 5
HISTORY TAKING
1. Eksplorasi permasalahan pasien
PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
Pemeriksaan Vibrasi
2. Washing hand with alcohol before the
examination
3. Minta pasien agar duduk dengan santai
4. MInta pasien agar menutup mata dan
mematuhi perintah
5. Mampu memilih instrumen yang tepat
untuk pemeriksaan vibrasi (garpu tala 256
Hz)
6. Mampu melakukan vibrasi garpu tala
dengan mengetuk ujung bawah garpu tala
di tempat yang keras
7. Mampu menempatkan ujung bawah garpu
tala dengan cepat pada tulang yang
diperiksa
8. Mampu melihat intensitas dan durasi
vibrasi
9. Mampu meminta respon pasien
Pemeriksaan Refleks Achiles
10. Minta pasien untuk duduk, berbaring, atau
berdiri di atas lutut dengan kaki bagian
bawah di luar meja pemeriksaan
11. Renggangkan Achiles dengan memegang
kaki dengan arah dorsofleksi
12. Pukul tendon Achiles dengan ringan dan
cepat untuk mendapatkan refleks Achiles.
13. Gerakkan kaki secara fleksi dengan tiba-
tiba
DOCTOR PATIENT-INTERACTION
14. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
15. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM
16. Dealing with one-self:
Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
SKIN LESION EXAMINATION

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Menata posisi pemeriksaan

3. Mencuci tangan menggunakan alkohol

4. Menggunakan kaca pembesar dan lampu


pemeriksaan secara benar

5. Melakukan inspeksi umum pada kulit

6. Melakukan inspeksi lokal pada kulit

7. Melakukan palpasi

8. Melakukan pemeriksaan lesi kulit secara


benar

DOCTOR PATIENT-INTERACTION

9. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
10. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

11. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
ENT EXAMINATION

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5

HISTORY TAKING

1. Eksplorasi permasalahan pasien

PHYSICAL EXAMINATION/PROCEDURAL
SKILLS
2. Mempersiapkan peralatan (menggunakan
lampu kepala dengan spekulum telinga
atau otoskop)
3. Duduk menghadap telinga pasien
(perhatikan posisi memeriksa telinga
pasien)
4. Memegang dan memasukkan ear speculum
dengan benar, mengatur head lamp atau
memegang otoskop dengan benar
5. Memilih garputala dengan frekuensi yang
tepat (512 Hz)
6. Memegang dan mengetukkan garputala
dengan benar
7. Meletakkan garputala untuk pemeriksaan
Rinne dengan benar
8. Meletakkan garputala untuk pemeriksaan
Weber dengan benar
9. Meletakkan garputala untuk pemeriksaan
Schwabach dengan benar
DOCTOR PATIENT-INTERACTION

10. GREET
Good Interpersonal Skills (Salam,
memperkenalkan diri, perilaku non
verbal), serta menanyakan identitas
pasien secara sekuensial dan empati)
11. INFORM & CONSENT
Kemampuan untuk menjelaskan tindakan
atau pemeriksaan yang akan dilakukan
dan meminta ijin untuk melakukannya
PROFESIONALISM

12. Dealing with one-self:


Percaya diri dan mampu melakukan
dengan benar
Total
BLS on witnessed suspected cardiac arrest victim (out of hospital setting)

No. Aspek yang dinilai SKOR

1 2 3 4 5
PROCEDURAL SKILLS
1. Safe yourself and the victim from danger
area.
2. Check for responsiveness (shake & shout)
3. Call for help (scream for help or call 118).
4. Open the airway with head tilt & chin lift.
5. Remove visible and removable foreign
objects from the victim’s mouth.
6. Check for normal breathing
7. Check for carotid pulse simultaneously
8. Start chest compression 30x correctly
(position, rhythm, depth, recoil)
9. Open airway, and continue with 2x rescue
breathing correctly (volume, chest rise,
adequate seal)
10. Continue until termination of resuscitation
(incoming danger, advance rescuer arrives,
regain responsiveness, apparent death)
11. Place the victim in the recovery position
12. Ensure help is on its way and check patient
condition periodically
13. Perform chest compression <1 min = 2, 1-2
min = 2, >2 min = 0
DOCTOR PATIENT-INTERACTION
15. GREET
Show good interpersonal skills (to other
bystanders, patient family)
16. CONSENT
Ensure legal aspect by taking implied consent
PROFESIONALISM
17. Dealing with one-self:
Self-confident, able to perform correct
procedure with minimal error
Total

You might also like