You are on page 1of 13

BAB I

PENDAHULUAN

 Latar Belakang
PDAM atau Perusahaan Daerah Air Minum merupakan salah satu unit
usaha milik daerah, yang bergerak dalam distribusi air bersih bagi
masyarakat umum.

PDAM terdapat di setiap provinsi, kabupaten, dan kotamadya di seluruh


Indonesia. PDAM merupakan perusahaan daerah sebagai sarana
penyedia air bersih yang diawasi dan dimonitor oleh aparataparat
eksekutif maupun legislatif daerah.

Perusahaan air minum yang dikelola negara secara modern sudah ada
sejak jaman penjajahan Belanda pada tahun 1920an dengan nama
Waterleiding sedangkan pada pendudukan Jepang perusahaan air minum
dinamai Suido Syo.

 Dokumentasi

Bentuk tetesan air tersebut dapat mewakili dari PDAM


Malinau sendiri yang merupakan perusahaan air minum yang melayani
kebutuhan air bersih, Tiga bentuk tetesan air yang membentuk
(monogram) dapat mewakili 3 prinsip dasar dan prinsip 3K:

1. Tetesan air tersebut terbentuk dari penyederhanaan


2. Motif adat malinau, motif tersebut diaplikasikan dengan tujuan
identitas
3. PDAM Malinau semakin kuat dan ikut serta membudidayakan adat
budaya masyarakat setempat. Visual dari keseluruhan logo
dibentuk secara monogram dari nama “Malinau” yaitu membentuk
huruf “M”
*Tampak depan PDAM APA’ Mening Malinau

*Foto bersama Direktur PDAM APA’ Mening Malinau


DAFTAR ISI

Halaman Judul..............................................................................................
Daftar Isi.......................................................................................................
Bab I: Pendahuluan......................................................................................
1. Kata Pengantar
2. Dokumentasi

Bab II: .....................................................................................

 Planning
 Organizing
 Actuating

Bab III: Penutup............................................................................................


 Dokumentasi
 Sumber
BAB II
Planning

 Visi & Misi


Visi:
Menjadi PDAM yang Berkeadilan, Modern, dan Terdepan

Misi:
1. Memberikan pelayanan terbaik kepada pelanggan dengan
menyediakan air dengan kuantitas, kesinambungan dan
kualitas yang baik melalui operasi yang unggul

2. Melaksanakan tata kelola Perusahaan yang baik dengan


perilaku yang bertanggung jawab dan etika yang baik

3. Mengembangkan potensi pegawai, agar pegawai mampu


memakssimalkan kinerjanya dan Perusahaan mampu
meningkatkan kesejahteraan pegawai

4. Berpartisipasi membangun daerah, menjaga kerjasama


yang berkesinambungan dengan para pemangku
kepentingan, mengembangkan kerjasama strategis
dengan mitra bisnis dan peduli terhadap lingkungan

5. Menjaga citra Perusahaan yang baik


 Rencana Jangka Pendek & Panjang
Jangka Pendek:
1. Memperluas cakupan wilayah di Wilayah Pelayanan.

2. Target pertumbuhan pelanggan sebanyak 1500 pelanggan


baru/tahun.

3. Mengembangkan jaringan baru ke Wilayah2 yg blm


terpasang jaringan perpipaan.

4. Melaksanakan program Water Hibah dari Kementrian PU


yakni sambungan murah untuk masyarakat berpenghasilan
rendah.

5. Membangun sistem skada untuk wilayah pelayanan IPA


(Instalasi Pengolahan Air) Tanjung Lima (Kec. malinau
Utara) * Skada sistem: yakni monitoring kinerja sejak air di
intake (berupa air baku di sungai), kemudian air proses
(produksi) di instalasi pengolahan air (IPA), kemudian di
distribusikan melalui jaringan perpipaan PDAM hingga ke
rumah pelanggan melalui teknologi informasi yg dilakukan
oleh manajemen melalui control room PDAM ataupun
HP/Tablet Android Direktur dan jajarannya.

o Manfaat Skada:
1. tiap wilayah bisa dibuat cluster-cluster/zona-zona
pelayanan.
2. kinerja semua wilayah layanan dpt termonitor dgn baik
secara on line dan riel time.
3. Bisa diketahui wilayah2 yg terjadi kebocoran air/kehilangan
air.
4. Idle capacity produksi bisa di tekan dan dioptimalkan.
Misal: wilayah kebutuhan air sedikit akan diberi sedikit
sesuai kebutuhannya, begitu jg sebaliknya (yg butuh
banyak akan dialirkan banyak sesuai kebutuhannya.
(produktif dan efektif)

 Rencana jangka panjang:


1. Pengembangan cakupan pelayanan hingga ke semua wilayah
Kabupaten Malinau (pedalaman dan perbatasan), yakni
terwujudnya visi mewujudkan hak rakyat atas air untuk semua
di Kabupaten.Malinau;
2. Mewujudkan visi menjadi PDAM berkeadilan, MODERN dan
terdepan
Organizing

1. Direktur

1. Mengadakan koordinasi dengan Direktur Bidang Teknik,


berdasarkan Rencana Jangka Panjang merumuskan perencanaan
perusahaan jangka menengah dibidang administrasi, keuangan,
kepegawaian, pemasaran dan lain-lain aspek sesuai dengan
tanggung jawabnya secara terpadu.
2. Mengkoordinir, mengawasi penyusunan Rencana Anggaran
Tahunan oleh setiap Bagian yang berada di bawah koordinasinya.
3. Merumuskan pola koordinasi kerja
4. Melakukan pemantauan secara intensif
5. Melakukan penilaian dan pengawasan yang intensif terhadap
kegiatan yang dilaksanakan seluruh Bagian yang berada di bawah
koordinasinya
6. Menyelenggarakan koordinasi kerja yang baik dengan Direktur
Bidang Teknik dan Kepala Bagian yang berada di bawah
koordinasinya sehingga terjalin koordinasi kerja yang baik antar
Kepala Bagian .
7. Memantau pelaksanaan tugas Kepala Bagian Hubungan
Langganan dan memberikan pengarahan yang diperlukan
8. Memantau pelaksanaan tugas utama Kepala Bagian
ADM&Keuangan
9. Menampung dan menyelesaikan semua permasalahan yang tidak
diatasi oleh Kepala Sub Bagian yang berada di bawah
koordinasinya.
10. Menjaga hubungan baik dengan Bank dan lembaga keuangan,
Lembaga Pemerintah daerah dan Pemerintah Pusah
11. Mengkoordinir, memeriksa dan memantau penyusunan laporan
yang harus dibuat oleh setiap Bagian yang berada di bawah
koordinasinya, dan memberikan instruksi perbaikan dalam hal
ditemui kekeliruan dalam penyusunannya.

2. Kepala Bagian (KABAG)


Tugasnya: Menerima tugas dari Direktur utama dalam
menyelenggarakan, mengkoordinasikan, mengatur dan mengawasi
kegiatan pengumpulan data untuk penyusunan program, pelaporan dan
evaluasi serta pelayanan informasi, hukum, pemasaran sosial dan rekam
medis.
Actuating

 Reward
1. Implementasi KPI (key performance indicator)
2. PDAM EASy - Employee
3. Appraisal System Sistem Reward & Punishment:
 Pemberian Bonus;
 Employe of the Month
 Employee of the Year
 Ibadah umroh
 Salary = 16 x Gaji Rata rata

 Training

 In-house Training (Kelas Lokal)


 Training Oleh Pihak Luar (DPD PERPAMSI, dll)
 Program Magang ke PDAM Lain
 Program Pelatihan Atas Dasar Kemitraan

 Family Gathering
 Rekreasi bersama
 Perjalanan ke luar daerah
 Bersepeda bersama
 Dll.

 Program CSR
 Pengembangan program kemitraan dengan Bank Kaltim, BNI,
Kantor Pos dan pihak ketiga lainnya
 Kegiatan olahraga, sosial dan kemasyarakatan lainnya (donor
darah, menanam pohon, bakti sosial dll)
 Controlling
 Pencapaian PDAM APA’ MENING
 Penghargaan dari Ketua Dewan Pengawas atas “Laporan Keuangan
PDAM Apa' Mening Th.2014 dengan predikat WTP”
 Penghargaan Bupati Malinau, atas prestasi 3 tahun berturut-turut
Laporan Keuangan PDAM memeperoleh predikat WTP dan atas nilai
kinerja PDAM Apa' Mening yang sangat baik.

You might also like