You are on page 1of 2
ASOSIASI INSTITUSI PENDIDIKAN VOKASI KEPERAWATAN INDONESIA. (AIPViKI) ‘Sekretariat J]. Cempaka Putih Timur XXIV No. 78 A Jakarta Pusat Email: aipviki@gmailcom Website: aipvikiorg Jakarta, 25 Maret 2019 Nomor yt 2019 Lampiran —: 1 berkas Peribal Surat Edaran Pelaksanaan ‘TO UKOM periode Mei 2019 Kepada Yth. Pimpinan/Direktur Institusi Pendidikan D-III Keperawatan Pelaksanaan Uji Kompetensi bagi calon Iulusan mabasiswa Diploma Ill Keperawatan merupakan salah satu implementasi Undang-undang No 12 tahun 2012 tentang Perguruan Tinggi dan adanya tuntutan revolusi industry 4.0. AIPViKI mendorong persiapan yang sistematis baik dalam mempersiapkan materi uji maupun peserta yj melalui pelaksanaan Try Out Uji Kompetensi Diploma III Keperawatan Indonesia (TO_UKDiK1) menggunakan metode Computer Based Test (CBT) Tahun Akademik 2018- 2019, Berkaitan dengan hal tersebut maka bersama ini kam sampaikan beberapa ketentuan sebagai berikut: 1. AIPViKI Mendorong terlaksananya Try Our Uji Kompetensi periode Mei 2019 dengan metode Comprer Based Test (CBT) pada Insttusi yang berada di kota propinsi ddan Paper Based Test (PBT) bagi isntitusi yang jauh dari CBT Center 2. Pelaksanaanpada hari Rabu, tanggal 1 Mei 2019. 3. Persyaratan peserta adalah mahasiswa semester VI Tahun Akademik 2018-2019 dan peserta yang belum lulus uji kompetensi pada periode sebelumnya yang terdaftar dalam suatu institusi pendidikan Diploma Ill Keperawatan ‘ 4. Persyaratan insttusi adalah institusi yang sudah terdaftar sebagai anggota AIPViKI, terakreditasi (baik Kemkes, LAM PT-Kes maupun BAN-PT) dan jin operasional yang masih berlaku, 5. Waktu pendaftaran dilaksanakan pada tanggal 26 Maret 2019 melalui email aipviki_uk@yahoo.co.id paling lambat tanggal 1 April 2019 pukul 16.00 WIB,

You might also like