You are on page 1of 11
KELISTRIKAN KELISTRIKAN MESIN 1. PENJELASAN “Kelistrikan Mesin” ialah sistim kelistrikan otomatisasi yang dipergunakan untuk menghidupkan mesin serta mempertahankannya agar tetap hidup. Bagian- Kelistrikan Mesin High-tension cord Ignition coil Distributor Battery Sistem Pengapian [— Sistim Starter _._ Sistim Pengisian bagiannya terdiri atas baterai yang mensuplai listrik ke komponen kelistrikan lainnya, sistim pengisian yang mensuplai listrik ke baterai, sistim starter yang memutarkan mesin pertama kali, sistim pengapian yang membakar campuran udara-bahan bakar yang dihisap ke dalam silinder, dan perlengkapan kelistrikan lainnya. Baterai —]— Koil Pengapian L— Distributor |_ Kabel Tegangan Tinggi L— Busi —— Motor Starter — Alternator (_ Pengatur Tegangan Ignition switch Starter motor ‘Alternator Voltage regulator OHP 101 2. BATERAI PENJELASAN Baterai ialah alat elektro kimia yang dibuat untuk mensupiailistrik ke sistim starter mesin, sistimpengapian, lampu-lampu dan komponen kelistrikan lainnya. Alat ini menyimpan listrik dalam bentuk energi kimia, yang

You might also like