You are on page 1of 2

RANGKUMAN ASURANSI DAN PERUSAHAAN YANG BEKERJASAMA DENGAN RS KARTINI

1. ALLIANZ LIFE INDONESIA


Lingkup layanan kesehatan :
a. Rawat Inap, termasuk:
- Perawatan Unit Rawat Intensif;
- Tindakan Pembedahan;
- Perawatan Unit Gawat Darurat dan Ambulans;
- Perawatan Unit Day Care.
b. Persalinan.
c. Rawat Jalan Dokter Umum dan Rawat Jalan Dokter Spesialis, termasuk:
- pemeriksaan diagnostik;
- obat;
- immunisasi dasar untuk bayi usia nol sampai dengan satu tahun: DPT 3X (tiga kali), Polio 3X
(tiga kali), Campak 1X (satu kali), BCG 1X (satu kali);
- immunisasi Hepatitis B 3X (tiga kali) untuk anak balita;
- pelayanan KB.
d. Rawat Jalan Dokter Gigi, yaitu:
- Perawatan gigi pencegahan, termasuk pembersihan karang gigi 2X (dua kali) setahun (berarti
2X kunjungan),
- Perawatan gigi dasar, termasuk penambalan gigi dengan amalgam, composite, glass ionomer,
compomer baik dengan atau tanpa light curing, penambalan gigi sementara, pemolesan
setelah penambalan gigi, pencabutan gigi (tanpa pembedahan), rontgen gigi Dental dan
Panoramik (untuk Odontektomi), perawatan periodontal (dengan kuretase), perawatan syaraf
(saluran akar gigi), pengobatan infeksi (seperti abses, periodontitis, operculitis, ginggivitis)
secara intra oral,
- Perawatan gigi kompleks, termasuk di dalamnya pencabutan gigi (dengan pembedahan dan
pembiusan lokal), termasuk odontektomi dan operculectomy, perawatan abses dengan
pembedahan, dan apeks reseksi.
 Lingkup layanan kesehatan tercantum dalam kartu peserta.
 Meminta konfirmasi dari Allianz sehubungan dengan Layanan Kesehatan atas diri Peserta yang
Perlu Secara Medis untuk di Rawat Inap di Rumah Sakit, dan mendapatkan Surat Persetujuan
Rawat Inap dari Allianz sebagai jawabannya.
 Memberikan Layanan Kesehatan kepada Peserta hanya apabila Perlu Secara Medis sesuai dengan
jenis kelas perawatan yang menjadi haknya. Apabila Layanan Kesehatan tersebut tidak dapat
diberikan sehubungan dengan keterbatasan fasilitas Provider, maka Provider wajib untuk segera
memberitahukannya kepada Allianz untuk dicarikan penyelesaiannya. Keputusan berkenaan hal
tersebut sepenuhnya berada pada Allianz dengan kewajiban Provider untuk memberikan alternatif
penyelesaian.
 Jika pasien akan rawat inap, harus menghubungi Allianz untuk mendapatkan surat persertujuan
rawat inap.

2. PT ASURANSI ASTRA BUANA


3. ASURANSI ABDA
4. BNI LIFE INSURANCE
5. GENERALLY
6. ASURANSI JIWASRAYA
7. MNC LIFE
8. ASURANSI AVRIST
9. MEGA LIFE INSURANCE
10. ASURANSI SMYLINKS
11. ASURANSI SINAR MAS
12. ASURANSI BINTANG
13. ASURANSI ADIRA
14.

You might also like