You are on page 1of 7

HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM

FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS HASANUDDIN
Sekretariat : BEM MIPA, lt. 1 FMIPA UNHAS, jl. Perintis Kemerdekaan

PROPOSAL KEGIATAN

TRAINING MOTIVASI

HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM

FAKULTAS MIPA

UNIVERSITAS HASANUDDIN

MAKASSAR

2010
HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM
FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS HASANUDDIN
Sekretariat : BEM MIPA, lt. 1 FMIPA UNHAS, jl. Perintis Kemerdekaan

PROPOSAL TRAINING MOTIVASI


HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM
FAKULTAS MIPA UNIVERSITAS HASANUDDIN
MAKASSAR

I. LATAR BELAKANG

Alhamdulilahhirobbil' alamiin. Puji syukur kita panjatkan hadirat Allah SWT yang masih
melimpahkan rahmatnya kepada kita. Sholawat serta salam tetap tercurahkan kepada
junjungan kita nabi Muhammad SAW, yang kita nantikan syafaatnya di yaumul akhir.

Dalam rangka penyambutan MABA ( Mahasiswa Baru ) tahun 2010, diperlukan training
atau pelatihan – pelatihan yang dapat memberikan semangat baru dan pengenalan kampus
kepada MABA. Pelatihan ini diharapkan dapat memberikan bekal pada MABA untuk
menghadapi hari – hari berikutnya di kampus merah yang kita cintai.

Maka dari itu HMM FMIPA UNHAS sebagai salah satu organisasi kemahasiswaan di
Fakultas MIPA UNHAS akan mengadakan kegiatan pembekalan kepada MABA FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS HASANUDDIN dengan melakukan kegiatan Training Motivasi. Dengan harapan
dapat membantu MABA dalam pelaksanaan perkuliahan nantinya.

Kami menyadari bahwa dalam rangka mengisi dan menyukseskan acara tersebut kami
memerlukan bantuan dan partisipasi dari pihak lain, baik itu dari pihak pemerintah atau
swasta,secara materi dan lain-lainnya.

II. NAMA KEGIATAN

Kegiatan ini diberi nama “ TRAINING MOTIVASI ”

III. LANDASAN KEGIATAN

Yang menjadi landasan kami melaksanakan kegiatan ini antara lain :

1. Program kerja Bidang Pengembangan Kepribadian HMM FMIPA UNHAS

2. Rasa solidaritas dan kerjasama.


HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM
FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS HASANUDDIN
Sekretariat : BEM MIPA, lt. 1 FMIPA UNHAS, jl. Perintis Kemerdekaan

IV. TUJUAN KEGIATAN

Kegiatan ini bertujuan :

1. Menambah pengetahuan tentang Kemahasiswaan

2. Pengenalan antar MABA dan SENIOR

3. Meningkatkan kerjasama dan kekeluargaan sesame mahasiswa FMIPA UNHAS .

V. SASARAN

Mahasiswa Baru FMIPA UNHAS

VI. WAKTU DAN TEMPAT

Hari / Tanggal : Minggu, 10 Oktober 2010

Tempat : gedung A.P. Pettarani ( BARUGA )

VII. SUSUNAN PANITIA

Terlampir

VIII. ESTIMASI DANA

Terlampir

IX. PENUTUP
HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM
FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS HASANUDDIN
Sekretariat : BEM MIPA, lt. 1 FMIPA UNHAS, jl. Perintis Kemerdekaan

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat meningkatkan


pengetahuan tentang Universitas dan Fakultas bagi para MABA. Hal ini penting
sebagai salah satu jalan untuk menigkatkan mutu sumber daya manusia. Pada
akhirnya partisipasi dan kerja sama yang baik dari berbagai pihak sangat kami
harapkan demi kelancaran dan kesuksesan acara ini.

Demikian uraian dari kami, atas perhatiaanya kami ucapkan terima kasih.

MAKASSAR, 8 september 2010

Ketua Panitia Sekretaris

LAKSMI V.C WINDA DZIKIR


NIM. H12110252 NIM. H12110254

Ketua Umum Ketua Bidang Pelayanan Publik

Wahyu Dwi N Duwi Prihanto


NIM. H121090807 NIM. H121100908

Mengetahui
Dekan
FMIPA UNHAS

Ir.Mukahar , MSCE
NIP. 131 476 675
HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM
FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS HASANUDDIN
Sekretariat : BEM MIPA, lt. 1 FMIPA UNHAS, jl. Perintis Kemerdekaan

Lampiran 2

SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Ir.Amal Yuswandi, MT

Penaggung Jawab : Ketua Umum HMM FMIPA UNHAS

Wahyu Dwi N (H12109252)

Ketua Panitia : Muamar A (H12109236)

Sekretaris : Nida Inayati M K (H12109876)

Bendahara : Tati Indriyani (H12109543)

Seksi Acara : Citra Yunita (H12109245)

Agung P. (H121093253)

Seksi Dokumentasi : Hendra Abditya (H121090909)

Aprillya N (H121090807)

Seksi Publikasi : Umbu Damar (H12109876)

Adib Syarifudin (H121090502)

Sari Kurniawati (H121084621)

Seksi Humas : Sandik Eko D (H121090380)

Seksi Perijinan : BurhanudiN (H121070908)

Seksi P3K : Piput Sutiyarso (H121080603)

Rizqita F R (H121686748I)

Angen Santi (H121090704)


HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM
FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS HASANUDDIN
Sekretariat : BEM MIPA, lt. 1 FMIPA UNHAS, jl. Perintis Kemerdekaan

Ida Puspita E (H121098634)

Seksi Perlengkapan : Hery Nur P (H121090902)

Hajar M (H121080909)

Arif Herman (H121345678)

Demolic (H121345598)

Yusuf M (H121897689)

Seksi Konsumsi : Dewi Novita S (H121345678)

Anastasya (H121987654)

Putri Ratna D (H121456789)

Charolina C (H121000000)

Seksi Keamanan : Choirul Anam (H121111111)

Hendra Abditya (H121345654)


HIMPUNAN MAHASISWA MUSLIM
FAKULTAS MIPA
UNIVERSITAS HASANUDDIN
Sekretariat : BEM MIPA, lt. 1 FMIPA UNHAS, jl. Perintis Kemerdekaan

Lampiran 1

ESTIMASI DANA

PEMASUKAN

Dana DIKS Rp. 300.000,00

Biaya pendaftaran @ 35.000,00 X 80 Rp. 2.800.000,00

TOTAL Rp.. 3.100.000,00

PENGELUARAN

Konsumsi @ 25.000 x 80 Rp. 2.000.000,00

Transportasi @ 225.000 x 2 Rp. 450.000,00

Perlengkapan Rp. 125.000,00

P3K Rp. 50.000,00

Kesekretariatan Rp. 50.000,00

Publikasi Rp. 50.000,00

Dokumentasi Rp. 50.000,00

Lain-lain Rp. 25.000,00

TOTAL Rp. 2.800.000,00

You might also like