You are on page 1of 12
E-BOOK FIBERCREME RECIPE VOL. 21 fiber. creme yp” - ~— © fiber. creme Penggantir Santa Targa Scrat Kini ada FiberCreme, krimer bubuk multifungsi yang akan membuat makanan dan minuman Anda lebih creamy. Ini bukan krimer biasa, karena dapat digunakan sebagai pengganti susu dan santan kelapa yang tinggi serat, rendah gula, bebas laktosa dan bebas gluten. Jadi, nikmati berbagai kuliner favorit ‘Anda bebas khawatir dengan FiberCreme, FiberCreme.com @®O©O Fibercreme @©Fibercreme_tV FiberCreme_Story Goer Why FiberCreme? &@ High Fiber Contains natural fiber oligosaccharides { Multi-Purpose Suitable for any food and beverage & Creamy Taste Improve taste profile and mouthfeel (Ganyrurronger — Geep Fooa rem sponng fan tovake Ada pertanyaan? Kami siap membantu Qiinto@Fibercreme.com @aFiberCreme (©0822 3399 6699 ~ _| BOLU KUKUS KARAMEL 4g = FER 16 FAT 60 CALORIES = 244 KKAL PROTEIN 36 CARBOHYDRATES 446 BAHAN + 25 gram FiberCreme + 2 butir telur +125 gram gula pasir + 1/2 sendok teh vanila bubuk + 200 gram tepung terigu protein sedang + 25 gram tepung maizena +1/2 sendok teh baking powder + 1/2 sendok teh soda kue +75 gram margarin, lelehkan + 200 gram saus karemel CARA MEMBUAT 1. Kocok talur dan gula pasir dengan kecapatan tinggi hingga mengembang, kental dan warna berubah pucat. 2. Masukkan saus karamel secara bertahap, kocok dengan kecepaten rendah, 3. Masukkan tepung terigu, tepung maizena, FiberCreme, baking powder, vanila bubuk dan soda kue. Aduk rata dengan spatula atau mixer dengan kecepatan rendah. 4, Masukkan margarine cair dan aduk dengan spatula hingga rata. 5. Tuang adonan kedalam cotakan yang telah diolesi dengan margarin hingga % penuh 6. Kukus selema 15-20 menit hingga mateng. Angkat dan keluarkan dari cetakan, lalu sajikan. CAKE TAPE CREAMY LEMBUT FIBER 26 FAT ay CALORIES TBOKKAL PROTEIN 8G CARBOHYDRATES = 17 BAHAN +50 gram FiberCreme + 1/4 sendok teh baking powder + 250 gram margarin + 20 gram tepung maizena +100 gram gula pasir + 4 butir putih telur +200 gram tape singkong + 1/4 sendok teh garam + 6 butir kuning telur + 25 gram gula pasir +120 gram tepung terigu +125 gram kelapa muda CARA MEMBUAT 1. Haluskan tape bersama FiberCreme sampai lembut, sisihkan 2. Kocok margarin dan gula pasir,kira-kira 7 menit sampai lemibut. Masukkan tape yang sudah dihaluskan, kocok 3. Masukkan 3 buah kuning telur secara bertahap, aduk. Lalu lanjutkan untuk memasukan 3 butir terakhir dan aduk rata, Setelah itu masukan tepung terigu, baking powder, dan maizena cambil diayak dan dikocok rata 4. Kocok putih telur dengan kecepatan sedang sampai setengah mengembang, 5. Masukkan gula pasir. Kocok sampai mengembang. 6. Tuang kocokan putih telur secikit demi sedikit dan tambahkan kelapa muda, Aduk sampai rate 7. Tuang adonan kedelam loyang yang sudah dioles margarin dan tepung, 8. Oven dengan api bawah bersuhu 180 derajat celcius selama 25-30 menit atau sampai matang, FIBER 46 FAT 36 CALORIES Tie KKAL PROTENN 16 CARBOHYDRATES = 106 BAHAN SAMBAL BALADO + 25 gram FiberCreme + 7 buah cabai merah + 200 gram dendeng sapi siap goreng + § buah cabal rawit + Tsendok makan gula merah * 6 buah bawang merah + Tsendok teh garam +3 siung bawang putih CARA MEMBUAT 1. Potong dendeng sesuai selera 2. Rendam dendeng dalam air panas selama 5 menit supaya tidak keras, kemudian goreng. 3. Uleg kasar bahan sambal balado. 4, Tumis balado hingga matang dan harum, Tambahkan dendeng sapi, FiberCreme, gula merah dan garam. Masak sebentar dan ES BUAH MATOA BER BG AT Re CALORIES = S27KKAL PROTEIN 16, CARBOHYDRATES 546 BAHAN + 100 gram FiberCreme, + 1 buah mangga menalegi, kupas, potong-potong + Tsendok makan carica + 2 sendok mekan madu + 40 miliiter sirup frambozen + 200 gram es batu + 100 gram tape ketan +10 buah matoa, buang bilinya + 1/2 sendok teh garam + 400 milliter air CARA MEMBUAT 1. Rebus air dan FiberCreme dengan api kecil. Tambahkan sedikit garam. 2. Penyajian: masukkan sirup, carica, mangga dan matoa. Tambahkan es batu dan tape. Terakhir, stam dengan kuah FiberCreme dan madu. GOHU IKAN KHAS TERNATE eR 86 FAT 36 CALORIES aa PROTEIN 136 CARBOHYDRATES = 186 BAHAN + 50 gram FiberCreme + 200 gram ikan tuna, potong dadu, cuci bersin +100 gram kacang tanah kupas, goreng hingga kekuningan kemudian tumbuk kasar 4 sendok makan minyak kelapa + 5 buah cabai rawit, cincang kasar + 5 gram kemangl, cincang kasar * 8 siung bawang merah, cincang kasar + 2 buah jeruk nipis + 1/4 sendok teh garam CARA MEMBUAT Lumuriikan dengan perasan jeruk nipis dan garam. Aduk rata 2, Tambahkan cincangan daun kemangi, bawang merah, cincangan cabai rawit, FiberCreme dan kacang tanah. 3. Siram dengan minyak yang sudah dipanaskan. Bila ingin agar tung lebih matang, minyak panas dapat ditambah, hingga semua permukaan tuna terkena minyak panas 4 ,Sajikan segera OTAK OTAK IKAN BINTAN BER 4G FAT 0 ‘CALORIES ‘31KKA PROTEN 96 CARBOHYDRATES = 108 BAHAN BUMBU HALUS + 30 gram FiberCreme +10 bah cabai merah keriting + 300 gram ikan layur, + 2 ekor cumi cumi ukuran sedang, + 5 butir bawang merah bersihkan dan cincang agak kasar + 3 butir baweng putih dihaluskan + 5 butir cabai rawit merah + 50 gram kelapa muda parut + 2 sendok teh ketumbar + 1sendok makan tepung sagu + 2 sentimeter jahe + 2 sendok teh garam + 2 sentimeter kunyit + Tsendok makan gula pasir + Tbatang serail, ambil bagian + 30 lembar daun janur putihnya + 3 lombar daun jeruk purut, rajang_ + 1/2 sendok teh jintan halus + 2 sontimeter lengkuas, iris-iris CARA MEMBUAT 1. Haluskan semua bahan bumbu halus. Sisihken, 2, Tuangkan daging ikan ke dalam mangkuk. Tambahkan cumi-cumi cincang, kelapa parut, tepung tapioka, garam, gula, FiberCreme, daun jeruk dan bumbu halus. Aduk rata dan cieipi rasanya 3. Isikan sekitar | sendok makan adonan ke dalam selah satu pelepah daun kelapa, tutup dengan daun kelapa lainnya sehingga adonan ikan bereda di dalam daun, Semat kedua ulungnya dengan staples 4, Bakar otak-otak diatas bara atau pemanggang hing daun berubah kecoklatan dan otak-otak matang. Angkat dan sajikan. ja permukaan PANTOLLO IKAN PAMARRASAN TORAJA BER 56 FAT 86 CALORIES 230 KKAL PROTEN 230 ‘CARBOHYDRATES 6 BAHAN TABURAN + 25 gram FiberCreme +10 batang kucai, iris kecil-kecil + 2 ekor ikan gabus, potong jadi 3 jah keluwak tua, dihaluskan nh daun pandan butir bawang merah, irs tipis 10 buah cabai rawit timeter jahe, dimemarkan itimeter lengkuas, dimemarkan teh garam liter air + 50 milliter minyak goreng CARA MEMBUAT Bakar ikan hit 2, Panaskan n ingga berwarna kecoklatan, goreng, lalu tumis irisan bawang merah sampai berubah warna dan harum. 1, lengkuas dan keluwak. Aduk semua ng dan tercampur rate. 4, Tambahkan ikan yang sudah di bakar. Aduk-aduk hingga ikan berubah warna. 5, Tuangkan air, garam dan FiberCreme. Adukcaduk hingga matang. 6, Beri taburan kucai, alu siap disaiikan TALAS PISANG MENTAWAI eo FIBER 46 FAT 78 CALORIES = TEBKKAL PROTEIN 16 CARBOHYDRATES = 176 BAHAN TOPPING (ADUK RATA) + 50 gram FiberCreme + 1/2 butir kelapa muda, parut + 600 gram talas, potong-potong —_singgat + 4 buh pisang kepok kuning, +1/2 sendok teh garam kupas + 800 milliter air + 2 sendok teh garam + Tsendok makan gula + 1 sendok teh merica bubuk + 1/4 sendok teh kunyit bubuk CARA MEMBUAT 1. Letakkan talas di dalam panei 2. Rebus hingga talas tiga perempat matang selama 20-25 menit 3. Masukkan pisang ke rebusen lalu rebus lagi selama 10 menit, 4, Angkat talas dan pisang lalu haluskan dengan penghalus kentang atau divlek dengan cobek 5, Beri FiberCreme, garam, gula pasir, kunyit bubuk dan merica bubuk aduk rate. Kepal seperti bole pingpong, tetapi agak lonjong lalu gulinakan pade campuran parutan kelapa den garam hinage seluruh permukan tertutup rata 6. Hidangkan hangat-hangat KUE GABUS KEJU eR 16 FAT 36 CALORIES PROTEIN 26 ‘CARBOHYDRATES 6 BAHAN + 50 gram FiberCreme + 300 gram tepung segu + 125 gram keju parmesan, parut + 2 butir telur + 30 gram mentega + Tsendok teh garam + 1/4 sendok teh lada bubuk CARA MEMBUAT Campur semua bahan menjadi satu Ialu uleni hingga rata dan kealis. 2. Ambil sedikit aconan lalu bentuk pipih adonan menggunakan tangan hingga membentuk seperti cacing dengan ujung yang 3. Setelah terkumpul banyak goreng kue gabus keju dengan api kecil, Jangan di aduk-aduk saat masih basah. Setelah kering baru aduk merata hingga sedikit kecoklatan. Angkat dan ajikan. 3 a fiber creme High, Fiber he Pengganti Santan Tinggi Serat FiberCreme.com | €@ FiberCreme @FiberCreme | @FiberCreme_TV | @FiberCreme_Story

You might also like