You are on page 1of 3
Menimbang Mengingat BAN-PT KEPUTUSAN BADAN AKREDITAS| NASIONAL PERGURUAN TINGGI! NOMOR: 007/BAN-PT/Ak-IIV/instill/2012 TENTANG ‘STATUS, PERINGKAT, DAN HASIL AKREDITASI INSTITUS| PERGURUAN TINGGI BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI, a bahwa Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi telah menetapkan status, peringkat, dan nilai akreditasiinstitusi perguruan tinggi yang telah mengajukan permohonan akreditasi dan ermohonannya telah diproses Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi sesuai dengan ketentuan yang berlaku b bahwa status, peringkat dan nilai akreditasi institusi perguruan tinggi sebagaimana dimaksudkan dalam huruf a, perlu ditetapkan dalam Keputusan Ketua Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi tentang Status, Peringkat, dan Hasil Akreditasi Institusi: 1 Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4301); 2 Peraturan Pemerintah Nomor 60 tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1999 Nomor 115, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3859); 3 Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 41 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4496) 4 Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 28 Tahun 2005 tentang Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi; 5. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 064/P/2006 tentang Pengangkatan Anggota Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi, Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah, dan Badan Akreditasi Nasional Pendidikan Nonformal: Memperhatikan Menetapkan PERTAMA KEDUA KETIGA KEEMPAT Hasil Keputusan rapat paripurna Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi tanggal 10 Februari 2012 MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN KETUA BADAN _AKREDITAS| _NASIONAL PERGURUAN TINGGI TENTANG STATUS, PERINGKAT, DAN HASIL AKREDITASI INSTITUS| PERGURUAN TINGGI, Universitas Islam Riau, Pekanbaru Terakreditasi dengan Peringkat C ( Cukup ) . Keputusan ini, ditetapkan sebagai nasil penilaian Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi tahun 2011 Bagi insttusi perguruan tinggi yang mengajukan akreditasi ulang berlaku status, peringkat, dan nilai akreditasi yang ditetapkan pada keputusan ini sehingga status, peringkat dan nilai hasil akreditasi terdahulu tidak berlaku, Status, peringkat, dan nilai akreditasi dalam Keputusan ini berlaku selama 5 (lima) tahun eputusan ini mulai berlaku pada tenggal ditetapkan Ditetapkan di Jakarta pada tanggel 10 Februari 2012 *.BADAN AKREDITAS| NASIONAL “~ PERGURUAN TINGGI BADAN AKREDITASI NASIONAL Ban-PT PERGURUAN TINGGI Nomor : 252/BAN-PTI/SK/AIPT/2012 Jakarta, 21 Februari 2012 Lampiran _ : 1(satu) berkas Perihal : Hasil Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi Kepada Yth.: Rektor Universitas Islam Riau, Pekanbaru Di Pekanbaru Dengan hormat kami sampaikan hasil keputusan akreditasi Institusi Perguruan Tinggi Saudara sebagaimana tersebut dalam keputusan Nomor: 007/BAN-PT/Ak- liinsli2012, tanggal 10 Februari 2012 (terlampir) untuk dipergunakan sebagaimana mestinya, Untuk kepentingan akuntabilitas publik hasil keputusan ini diumumkan melalui web site://ban-pt.kemdikbud.go.id). Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih, Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Kompl. Kementerian Pendidikan Nasional Rl, Gd D. Lt. 1, Jl. RS. Fatmawati -Cipete, Jakarta Selatan 12410, Top, +62 21-7658680, 7698035, 7694403 Fax: +62 21-7668690, 7698035; email: sekretariat banpt @kemdiknas.go id URL: http /van-pt kemdiknas.go.id

You might also like