You are on page 1of 9
Jan S. Purba, Ashwin M. Rumawas 2008, Nyeri Punggung Bawah NYERI PUNGGUNG BAWAH STUDI EPIDEMIOLOGI, PATOFISIOLOGI DAN PENANGGULANGAN Jan S. Purba, Ashwin M, Rumawas Departemen Neurologi, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, Jakarta ABSTRACT Jan S. Purba, Ashwin M. Rumawas: Low back Paln: Epidemiological study, pathophysiogy and management Low back pain (LBP) is a major clinical and public health problem and is the most common cause of disability ‘among younger aduits under age 55. Epidemiological study has found that about 80% of people ranging in ‘age from 30 fo 59 years (ie. during their most productive years), at some time in their life have LEP syndrome. We surveyed the patients who visited Pain Clinic at the polyclinic Neurology of the National Hospital (Rumah ‘Sakit Ciplo Mangunkusumo) Jakarta in the time from 1# May to 30 May 2002. Subjects were 742 patients in ‘age from 8-78 years (60 + 15.55). Results indicated that LBP were found 116 patients (15.6%) and the most frequently case 258 patients (34.8%) wera cephalgia (tension type headache and migraine). ‘Keywords: Low back pain — Pain - NSAIDs — HPA axis - Neuropatic PENDAHULUAN Nyeri punggung bawah merupakan penyebab kedua kchilangan jam kerja sesudah sefalgia. Di Inggris diperkirakan kehilangan sebanyak 100 juta hari kerja pertahun alibat NPBI. Prevalensi NPB sebagai penyebab disabilitas cenderung meningkat, Penclitian di ‘Swedia pada tahun 19874, dengan total populasi 4.5 juta penduduk menemukan peningkatan kehilangan kerja dari 7 juta di tahun 1980 menjadi 28 juta hari serta pembiayzan yang meningkat. Kehilangan kerja ini diakibatkan karena sekitar 5-10% dari penderita akut akan berkembang ‘menjadi penderita kronik,, sementara penderita ‘Ironik menghabiskan biaya sekitar 75-90% dari diaya penanggulangan NPB secara umum*. Penelitian yang dilakukan oleh Papageorgiou et al? di Manchester pada populasi 40501 orang

You might also like