You are on page 1of 4
BUPATI PIDIE PENGUMUMAN Nomor : Peg. 800/298, /2019 ‘Tentang Persyaratan Penerimaan Calon Pegawai Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Kabupaten Pidie Tahun Anggaran 2019 Pemerintah Kabupaten Pidie, membuka kesempatan bagi Warga Negara Indonesia untuk menjadi Calon Pegawai Aparatur Sipil Negara guna mengisi Formasi Tahun 2019. Sesuai dengan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 626 Tahun 2019 tentang Penetapan Kebutuhan Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kabupaten Pidie Tahun Anggaran 2019, rincian Kebutuhan Aparatur Sipil Negara di Kabupaten Pidie sejumlah 404 (empat ratus empat) persyaratan sebagai berikut : I. PERSYARATAN UMUM 1. Warga Negara Indonesia yang memiliki Kartu Tanda Penduduk yang dikeluarkan selambat-lambatnya pada saat Tanggal Pengumuman ini diumumkan; 2. Pria dan wanita dengan usia minimal 18 (delapan belas) tahun dan maksimal 35 (tiga puluh lima) tahun pada saat melamar ditentukan berdasarkan tanggal kelahiran yang tercantum pada ijazah/STTB yang digunakan untuk pelamaran, dan khusus untuk formasi jabatan Dokter Spesialis batas usia maksimal 40 (empat puluh) tahun; 3. Memiliki ijazah sesuai dengan kebutuhan formasi jabatan dan merupakan lulusan Perguruan Tinggi Dalam Negeri dan Program Studi yang terakreditasi dalam Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Negeri (BAN-PT) dan/atau Pusdiknakes/LAM- PTKes pada saat kelulusan yang dibuktikan dengan tanggal kelulusan pada jjazah. Surat Keterangan Lulus/ljazah sementara tidak berlaku; 4. Untuk jabatan Analis Jabatan pada Bagian Organisasi Setdakab. Pidie yang dimaksud kualifikasi pendidikan adalah imu Hukum adalah S-1/D-IV Ilmu Hukum, S-1/D-IV Hukum Pidana, S-1/D-IV Hukum Perdata dan S-1/D-IV Hukum Tata Negara; 5. Untuk jabatan jabatan Analis Pengembangan Ekonomi Pedesaan yang dimaksud kualifikasi pendidikan S$-1 Ekonomi/D-IV Ekonomi adalah $-1/D-IV Ekonomi Pembangunan, S-1/D-IV Ekonomi Manajemen dan S-1/D-IV Ekonomi Syariah/Islam; 6. 10. i. 12. 13. 14. 15. 16. Memiliki Surat Tanda Registrasi (bukan internship) sesuai dengan jabatan yang dilamar (liner) yang berlaku pada saat pendaftaran bagi Pelamar yang mendaftar pada formasi jenis jabatan tenaga kesehatan yang mensyaratkan Surat Tanda Registrasi (STR) Sehat jasmani dan rohani dibuktikan dengan Surat Keterangan Berbadan Sehat dari Dokter Pemerintah (Rumah Sakit Umum/Puskesmas); Tidak berkedudukan sebagai calon PNS, PNS, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, atau anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia; Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politike praktis; ‘Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dengan pidana penjara 2 (dua) tahun atau lebih; Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai Calon PNS, PNS, Prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta (termasuk BUMN atau BUMD); Pendaftaran secara online dimulai pada tanggal 11 s/d 24 November 2019 disesuaikan dengan Pengumuman Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi dan Badan Kepegawaian Negara (Jadwal bersifat tentative) apabila terdapat perubahan jadwal akan disesuaikan kemudian; Pelamar hanya dapat mendaftar pada 1 (satu) instansi dan 1 (satu) formasi jabatan; Peserta PI/TL dapat mendaftar dan mengikuti seleksi CPNS tahun 2019 dengan menggunakan kualifikasi pendidikan yang sama saat melamar sebagai CPNS Tahun 2018, pada jabatan dan instansi yang diinginkan baik sama ataupun tidak sama dengan yang dilamar saat mendaftar sebagai CPNS Tahun 2018 dan diberikan peluang menggunakan nilai terbaik antara nilai SKD Tahun 2018 dan nilai SKD Tahun 2019, sebagai dasar untuk dapat mengikuti tahap SKB selanjutnya. Calon pelamar untuk Pemerintah Kabupaten Pidie dapat melakukan pendaftaran secara online ke alamat http://sscasn.bkn.go.id. Formasi umum yang dilamar Penyandang Disabilitas adalah pelamar yang mengalami keterbatasan fisik, kelainan, kerusakan pada fungsi gerak yang diakibatkan oleh kecelakaan atau pembawaan sejak lahir (bukan disabilitas intelektual, mental, dan/atau sensorik) dengan derajat 1 atau 2 dan memenuhi ketentuan : - Mampu melihat, mendengar dan berbicara dengan baik; - Mampu bergerak dengan menggunakan alat bantu dalam beraktifitas - Melampirkan surat ketcrangan dokter pemerintah yang menyatakan bahwa pelamar menyandang cacat disabilitas fisik atau anggota gerak dengan derajat 1 atau 2 Il, PERSYARATAN TAMBAHAN 1. Mm. Ijazah/STTB dan Transkrip Nilai Akademik terakhir dengan IPK minimal 2,75 bagi yang berdomisili di Kabupaten Pidie, 3,00 yang berdomisili di kabupaten/kota lainnya dalam Provinsi Aceh dan 3,50 bagi yang berdomisili di luar Provinsi Acch yang disahkan dan dilegalisir oleh pejabat yang berwenang; Surat Pernyataan bersedia mengabdi pada Pemerintah Kabupaten Pidie dan tidak mengajukan pindah dengan alasan apapun sekurang-kurangnya 10 (sepuluh) tahun sejak TMT PNS dan apabila tetap mengajukan pindah, yang bersangkutan dianggap mengundurkan diri dari PNS sesuai dengan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 23 Tahun 2019 tentang Kriteria Penetapan Kebutuhan PNS dan Pelaksanaan Seleksi CPNS Tahun 2019 di atas kertas bermaterai Rp. 6000,- (bagi yang telah berkeluarga diketahui tanda tangan suami/istri). Format dapat diunduh pada website BKPSDM Kabupaten Pidie dengan alamat http://bkpsdm.pidiekab.go.id/; TATA CARA PENDAFTARAN Pendaftaran dilakukan secara online melalui situs internet dengan alamat https://sseasn.bkn.go.id. Pendaftaran dan unggah dokumen dilakukan secara online dimulai sejak tanggal 11 November 2019 (mulai pukul 00.01 WIB) s/d 24 November 2019 ditutup pukul 23.59 WIB) melalui https://sscasn.bkn.go.id dengan menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang tertera pada E-KTP maupun pada Kartu Keluarga (KK). Pelamar mengunggah dokumen dalam bentuk sean dokumen asli (bentuk jpeg/pdf dengan ukuran maksimal 200 kb/dokumen), yaitu : a. Pas Foto terbaru 3x4 berlatar belakang warna merah, memakai pakaian formal (bukan kaos) dalam bentuk jpeg/ipg; b.Surat Lamaran ditulis tangan dengan tinta hitam dan ditandatangani diatas materai Rp. 6.000,- yang ditujukan kepada Panitia Seleksi Penerimaan CPNS Pemerintah Kabupaten Pidie Tahun Anggaran 2019; c. Asli Kartu Tanda Penduduk Elektronik (E-KTP) atau Asli Surat Keterangan telah melakukan perekaman kependudukan yang dikeluarkan oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil/Kecamatan bagi yang belum memiliki E-KTP; d. Ijazah dan Transkrip Nilai Asli sesuai dengan jenjang pendidikan yang dipersyaratkan ¢. Surat Tanda Registrasi (bukan internship) sesuai dengan jabatan yang dilamar (liner) yang berlaku pada saat pendaftaran bagi WV. 1. VI. Pelamar yang mendaftar pada formasi jenis jabatan tenaga kesehatan yang mensyaratkan Surat Tanda Registrasi (STR) f Bagi Pendaftar formasi Jabatan Guru yang memiliki sertifikat pendidik sesuai dengan jabatan Guru yang dilamar (linier) yang dikeluarkan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Kementerian Agama atau Kementrian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi dapat mengunggah/Upload __sertifikasi dimaksud pada sistem. Dokumen yang diunggah/diupload ke https://sscasn.bkn.go.id adalah Dokumen Asli bukan fotocopy. Apabila ada pemalsuan dokumen pada saat pendaftaran online, panitia seleksi akan mengugurkan pelamar yang bersangkutan sebelum atau sesudah ujian seleksi SKD, dan tidak berhak mengikuti seleksi/ujian SKB Seluruh informasi lainnya berkaitan dengan Seleksi CASN Kabupaten Pidie Tahun 2019 dapat dilihat pada website http: / /bkpsdm. pidiekab.go.id/website/. Petunjuk/Panduan Pendaftaran bagi Calon Pelamar dapat diunduh/ download pada portal https://sseasn.bkn.go.id. Pengolahan Hasil Seleksi Pembobotan nilai SKD dan nilai SKB adalah 40% (empat puluh persen) dan 60% (enam puluh persen); Sigli, 3! Oktober 2019 M

You might also like