You are on page 1of 14
PANDUAN PROGRAM PEMUDA DELEGASI INDONESIA (PPDI #2) Frye prsve, dsr, Mela. 2020 Misson: 1. Studying about International Education Experience at National University of Singapore (The Best University in Asia) 2. Visiting Google Asia Pacific 3. Field trip to Merlion Park and Little India, Singapore 4, Studying all about International Scholarship at University of Malaya, Malaysia (Top 13 Best University in Asia) 5. Studying history at Museum of Malaysia 6. Field trip to Petronas Twin Towers, Malaysia | TENTANG IDEAS IDEAS (International Delegates Of Educational Academic Society) Indo- nesia adalah sebuah platform atau wadah pendidikan akademik pemu- da/i di Indonesia. Tujuan kami adalah untuk mewujudkan pemuda/i yang aktif mengembangkan potensi diri. IDEAS Indonesia akan mem- berikan kesempatan kepada pemuda/i di Indonesia yang memiliki keinginan kuat untuk mencari pengalaman dan pemikiran baru di seluruh dunia. Selain itu, IDEAS Indonesia ingin meciptakan pemuda/i yang cerdas, kritis dan kreatif dalam mejalankan perannya sebagai agent of change. Dengan mengikuti program IDEAS Indonesia, diharapkan pemuda/i mendapatkan pembelajaran untuk memperoleh suatu perubahan yang akan membawa Indonesia kearah yang lebih maju. Dengan demikian, IDEAS Indonesia berharap pemuda/i Indonesia bisa menjadi generasi penerus bangsa yang berprestasi sehingga dapat membawa Indonesia menjadi lebih baik dan diakui oleh dunia. LATAR BELAKANG PPDI #2 Dalam upaya meningkatkan kualitas suatu bangsa, salah satunya melalui peningkatan mutu pendidikan. Berangkat dari pemikiran itu, IDEAS Indonesia ingin berperan aktif dalam meningkatkan mutu pendi- dikan di Indonesia dengan mengadakan berbagai kegiatan yang berkai- ‘tan dengan pendidikan, pengetahuan dan budaya. IDEAS Indonesia mengadakan Program Pemuda Delegasi Indonesia (PPDI) yang merupakan upaya untuk menerapkan dua dari empat pilar pendidikan menurut Perserikatan Bangsa-Bangsa melalui lembaga UNESCO (United Nations, Educational, Scientic and Cultural Organiza- tion) yaitu learning to know, pilar pertama ini memiliki arti bahwa para pemuda/i dianjurkan untuk mencari dan mendapatkan pengetahuan sebanyak-banyaknya melalui pengalaman yang didapatkan. Pilar kedua yaitu learning to be, pilar kedua artinya bahwa pentingnya men- didik dan melatih pemuda/i agar menjadi pribadi yang mandiri dan dapat mewujudkan apa yang dicita-citakan . IDEAS Indonesia mengam- bil kedua pilar tersebut karena secara sinergi dapat membentuk dan membangun pola pikir pendidikan di Indonesia. TUJUAN PPDI #2 1. Menambah pengalaman dan pengetahuan baru di Singapura dan Malaysia. 2. Menciptakan pemuda/i bangsa yang berwawasan internasional. 3. Memberikan kesempatan kepada pemuda/i Indonesia untuk lebih mengenal adat istiadat, kesenian ,budaya di negara tujuan, dan saling bertukar informasi. 4. Menciptakan jaringan informasi, dan komunikasi antar pemuda/i Indonesia. RUNDOWN PPDI #2 DAY1 Meeting point di Bandara Soekarno Hatta Indonesia Penerbangan ke Singapura Check in di Hotel 81 Dickson Singapura Makan siang Istirahat DAY 2 Niel ell Makan Pagi Studying about International Education Experience at National University of Singapore (The Best University in Asia) Makan Siang Visiting Google Asia Pasific Field trip ke Mertion Park dan Little India Makan Sore Menuju Malaysia Check in di hotel The Idaris Vortex KLCC Malaysia Istirahat DAY 3 Makan Pagi Du] =] 90 |] om | Un Studying all about International Scholarship at University of Malaya, Malaysia (Top 13 Best University in Asia) Makan Siang. Studying about history at Museum of Malaysia Field trip ke Petronas Twin Towers Makan Malam Istirahat DAY 4 Makan Pagi Field trip ke Central Market Malaysia Menuju Bandara KLIA 2) pa || oyun Penerbangan ke Indonesia TIMELINE PPDI #2 Eanes - 24 Januari 2020) [apeteaat — 24 Januari 2020) Bicone ne one fie) easels | SYARAT & KETENTUAN PPDI #2 a. Berkewarganegaraan Indonesia b. Pemuda/i usia 16-30 tahun d. Mengikuti seluruh tahap yang sudah ditetapkan c. Sehat jasmani dan rohani e. Tidak ada batasan pendidikan f. Memiliki jiwa nasionalisme tinggi g. Tidak menerima refund REWARD UNTUK SEMUA PESERTA Semua peserta yang sudah melakukan pembayaran dan melakukan Seleksi Tahap Awal berhak mendapatkan benefit berupa : 1. E-Sertikat Peserta Seleksi Program Pemuda Delegasi Indonesia (PPDI #2) 2. Kalender Beasiswa 2020 Digital (Berisi informasi jadwal pembukaan Beasiswa ke Luar Negeri 2020 ) 3. Buku Digital “Tips ke Luar Negeri Murah dan Mudah!” 4, Kisah Perjalanan “Program Pemuda Delegasi Indonesia (PPDI #2)” | TAHAPAN PPDI #2 (12 Desember 2019 — 24 Januari 2020) + Untuk program Fully Funded dan Partial Funded, peserta wajib mengisi formulir pendaftaran pada + Peserta yang memilih program Self Funded wajib mengisi formulir pendaftaran pada (12 Desember — 24 Januari 2020) + Biaya administrasi sebesar Rp. 100.000. + Pembayaran biaya administrasi PPD! #2 bisa dilakukan melalui SMS Banking/ATM/Teller/M-Banking/Bank/AplikasiGOJEK/Alfamart/Ap- likasi en Pembavaran dituniukan kesalah satu akun berikut: es I Qeank eri @BCA pat pe Ronan Ey ni ite bew {Kode Bani 002) Ei” Opana GONPAY pris Pete a ine + Peserta yang sudah melakukan pembayaran namun tidak mendapat- kan bukti transfer maka peserta dianjurkan untuk melakukan cetak re- kening koran di bank terdekat atau cetak mutasi (data transaksi tera- khir). + Untuk pembayaran via GOPAY atau DANA bisa dilakukan secara online melalui aplikasi atau secara offline di Alfamart/ Indomaret. TAHAPAN PPDI #2 (12 Desember 2019 — 24 Januari 2020) + Peserta yang sudah melakukan pendaftaran selanjutnya melakukan share poster dan caption di Instagram masing-masing atau bagi yang tidak mem- punyai Instagram dapat share poster dan caption di grup minimal 5 grup Line/Whatsapp. + Untuk link Se dan aa a di unduh di . Contoh share poster & caption bukti share poster dan caption berupa screenshoot ke nomor . Setelah melakukan tahap 1 dan 2 maka selanjutnya peserta mengirim 0812-3456-5930 | TAHAPAN PPDI #2 (1 Februari 2020) + Seleksi Tahap Awal dilaksanakan secara online dan offline pada tanggal 5 Januari 2020 pada pukul 08.00 dengan jenis soal pilihan ganda. Seleksi Tahap Awal meliputi : a. Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) b. Tes Potensi Akademik (TPA) + Seleksi Tahap Awal memiliki kriteria penilaian : Benar =+h Salah =-1 Tidak menjawab = 0 + Untuk peserta yang memilih seleksi dengan sistem online : - Peserta akan mendapatkan link untuk Seleksi Tahap Awal melalui grup Whatsapp official yang dibuat oleh panitia. - Jadwal dan link seleksi akan diberikan oleh panitia H-1 yaitu pada tanggal 4 Januari 2020 melalui grup Whatsapp official. - Setelah mendapatkan link untuk Seleksi Tahap Awal, peserta melakukan seleksi sesuai jadwal yang diinformasikan. + Untuk peserta yang memilih seleksi dengan sistem offline : ~ Seleksi Tahap Awal offline dilaksanakan di Wu Hub Coworking di Jalan H. R Rasuna Said Kav. C, Karet Kuningan, Jakarta. - Peserta datang 30 menit sebelum seleksi dimulai. - Peserta yang memilih sistem offline diharuskan untuk melakukan registrasi sebelum mengikuti proses seleksi. - Peserta membawa alat tulis lengkap serta berpakaian bebas dan sopan. TAHAPAN PPDI #2 (5 Februari 2020) + Pengumuman 200 Besar Terbaik akan diumumkan pada tanggal 5 Januari 2020 melalui instagram @ideasforindonesia dan website www.ideasforindonesia.com + 200 Besar Terbaik dari hasil Seleksi Tahap Awal akan dihubungi oleh pihak panitia untuk melakukan Seleksi Tahap Akhir yaitu mengirimkan video “ALL About Me”. (5 - 12 Februari 2020) + Peserta yang telah lolos 200 Besar Terbaik dari hasil Seleksi Tahap Awal wajib mengirimkan video “All About Me” berdurasi maksimal 3 menit. Video “All About Me” berisi tentang : ~ Perkenalan diri - Alasan mengikuti Program Pemuda Delegasi Indonesia (PPD! #2) - Hal apa yang akan kalian lakukan setelah mengikuti Program Pemuda Delegasi Indonesia #2 (PPDI #2) + Pengiriman video : - Upload di Google Drive pribadi - Kirimkan link video “All About Me” yang sudah di upload ke Google | Drive melalui Whatsapp ke nomor 0812-3456-5930 dengan format : PPDI2_NAMA LENGKAP_EMAIL TAHAPAN PPDI #2 Contoh pengiriman link video Seleksi Tahap Akhir (24 Februari 2020) * Pengumuman 6 besar terbaik dari seleksi video “All About Me” akan di umumkan pada tanggal 24 Januari 2020 melalui instagram @ideasforindonesia dan website www.ideasforindonesia.com + 6 besar terbaik berhak mendapatkan fasilitas Fully Funded (100% Didanai) dan 194 besar terbaik berhak mendapatkan fasilitas Partial Funded (Didanai 40%). Untuk Self Funded dapat menghubungi custom- er service di nomor 0812-3456-5930 7} PERTANYAAN SERING MUNCUL A: Silahkan buka website|WiWiWiidiéasforindonesia.com untuk program fully funded dan program self funded. A\: Pembuatan paspor akan dibimbing dan dibiayai oleh tim Ideas Indonesia yang sudah berpengalaman dan profesional. O: A: Tentu boleh, karena peraturan untuk membuat paspor anak dibawah 17 tahun tetap dapat memiliki paspor dengan data orang tua. A: Silahkan lakukan tahap ke 2 yaitu share poster dan konfirmasi. Untuk alur mengikuti PPD! kamu bisa lihat selengkapnya pada Guide Book PPDI pada website|Www.ideasforindonesia.com A: Tentu boleh, kami akan membantu setiap peserta dengan maksimal untuk bisa mengikuti program Program Pemuda Delegasi Indonesia (PPO!). PENUTUP PPDI #2 + Demikian panduan ini kami buat sebagai dasar acuan dan pedoman pelaksanaan kegiatan. Kami berharap bahwa acara yang kami adakan akan membawa perubahan positif bagi generasi dan warga Negara Indonesia. + Semoga kegiatan Program Pemuda Delegasi Indonesia #2 (PPD! #2) yang kami selenggarakan dapat memberikan motivasi dan menfaat bagi pemu- da/i Indonesia serta bisa menjadi pengalaman yang berharga bagi pemu- da/i Indonesia. Aamiin.

You might also like